SlideShare a Scribd company logo
1 of 62
Download to read offline
RENCANA KERJA
PERANGKAT DAERAH (RENJA PD)
Tahun 2021
PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG
Jalan Dr.Soetomo No. 28 Kota Singkawang 79123
Telp. (0562) 631798 Fax. (0562) 633619
Rsud DR. abdul AZIZ
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa dengan telah
tersusunnya Rancangan Rencana Kerja (Renja) Program dan Kegiatan RSUD dr.
Abdul Aziz Tahun 2021 yang merupakan dokumen awal perencanaan tahunan
pembangunan kesehatan di RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021. Rancangan Renja ini
disusun sebagai arah dan acuan awal sekaligus kesepakatan bagi seluruh komponen
RSUD dr. Abdul Aziz dalam mewujudkan visi, misi kepala daerah dan arah
kebijakan pembangunan kesehatan rnelalui pelaksanaan program dan kegiatan.
Rancangan Renja ini memuat tujuan, sasaran, program dan kegiatan RSUD
dr. Abdul Aziz yang akan dilaksanakan pada tahun 2021 dan kami telah berusaha
dengan sebaik-baiknya dalam menyusun Renja ini sesuai dengan kaidah-kaidah yang
berlaku dengan didasarkan pada data dan informasi yang ada, dengan tujuan agar
dapat menjadi acuan dalam perencanaan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi
pelaksanaan program dan kegiatan di RSUD dr. Abdul Aziz yang akan dilaksanakan
pada tahun 2018. Rancangan Renja ini juga disusun telah disesuaikan dengan RKPD
Pemerintah Kota Singkawang Tahun 2021. Namun kami juga menyadari bahwa
Rancangan Renja ini masih belum sempurna, oleh karena itu kritik ataupun saran
yang bersifat membangun kami butuhkan untuk bahan perbaikan dimasa mendatang.
Besar harapan kami atas terealisasinya usulan program dan kegiatan sekaligus
anggaran yang tertuang dalam Renja ini karena tanpanya akan menyebabkan
pelayanan kesehatan di RSUD dr. Abdul Aziz kurang efektif dan efisien sesuai yang
diharapkan oleh berbagai pihak dan seluruh lapisan masyarakat. Ucapan terima kasih
tidak lupa disampaikan kepada semua pihak yang terkait dan ikut mendukung dalam
penyusunan Renja ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa menggantikannya dengan
pahala yang berlipat dan menjadi amal yang diridhoi.
Direktur
dr. RUCHANIHADI, Sp.PD
NIP. 19761122 200212 1 002
Singkawang, 17 Juli 2020
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
ii
DAFTAR ISI
HALAMAN
KATA PENGANTAR ....................................................................................... i
DAFTAR ISI...................................................................................................... ii
BAB I PENDAHULUAN ..............................................................................BAB 1 - 1
1.1 Latar Belakang ..................................................................................BAB 1 - 1
1.2 Landasan Hukum...............................................................................BAB 1 - 2
1.3 Maksud dan Tujuan ...........................................................................BAB 1 - 4
1.4 Sistematika Penulisan ........................................................................BAB 1 - 5
BAB II HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH ................BAB 2 - 1
2.1 Tugas Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan
Capaian Renstra Perangkat Daerah ....................................................BAB 2 - 1
2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah....................................BAB 2 - 9
2.3 Isu – Isu penting Penyelengaraan Tugas dan Fungsi...........................BAB 2 – 18
2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD..........................................BAB 2 – 31
BAB III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH ..................BAB 3 - 1
3.1 Telaah Terhadap Kebijakan Nasional.................................................BAB 3 - 1
3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah ....................................BAB 3 - 2
3.3 Program dan Kegiatan .......................................................................BAB 3 - 3
BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN......................................BAB 4 - 1
BAB V PENUTUP.........................................................................................BAB 5 - 1
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 1
BAB 1
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Rencana kerja organisasi perangkat daerah (RENJA OPD) merupakan
dokumen rencana yang memuat program dan kegiatan yang diperlukan untuk
mencapai sasaran pembangunan dalam 1 tahun oleh pemerintah daerah maupun
yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat oleh masing-masing
OPD. Dalam prosesnya, penyusunan Renja OPD mengacu pada kerangka
arahan yang dirumuskan dalam Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD).
Oleh karena itu penyusunan Renja OPD dapat dikerjakan secara
simultan/paralel dengan penyusunan RKPD, dengan fokus melakukan
pengkajian terlebih dahulu terhadap kondisi eksisting OPD, evaluasi
pelaksanaan Renja OPD tahun-tahun sebelumnya dan evaluasi kinerja terhadap
pencapaian Renstra OPD.
Penyusunan Renja Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Abdul Aziz
yang merupakan elemen sekaligus merupakan salah satu badan otonom
Pemerintah Kota Singkawang, dalam rangka ikut memberikan kontribusi
terhadap pertanggungjawaban Pemerintah Kota Singkawang, menyusun rencana
kerja (Renja) setiap tahun sebagai penjabaran dari Rencana strategi yang telah
disusun dalam kurun waktu 5 (lima) tahun. Renja Tahun 2021, merupakan salah
satu dokumen perencanaan yang sebagai arah dan acuan sekaligus kesepakatan
bagi seluruh komponen RSUD dr. Abdul Aziz dalam menjalankan kebijakan
pembangunan kesehatan tahun 2021 yang disepakati bersama di lingkup RSUD
dr. Abdul Aziz. Sebagai langkah awal dalam menyusun Renja Tahun 2021
adalah penyusunan Rancangan Renja 2021.
Rancangan Renja ini juga mengacu pada Rancangan RKPD Pemerintah
Kota Singkawang Tahun 2021 yang merupakan akumulasi dari seluruh
Rancangan Renja OPD di lingkup Pemerintah Kota Singkawang dan akan
dipakai sebagai bahan penyusunan Rencana Kerja (Renja) tahun 2021 dan
Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja (RAPBD) Pemerintah Kota
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 2
Singkawang Tahun 2021. Atas dasar hal tersebut maka penyusunan Rancangan
Renja Tahun 2021, merupakan tahapan mekanisme perencanaan yang sangat
penting untuk dilakukan.
1.2. Landasan Hukum
Rancangan Rencana Kerja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 disusun
berdasarkan:
1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2001 tentang Pembentukan Kota
Singkawang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 92,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4119);
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);
3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);
4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan
dan Tanggungjawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4400);
5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4421);
6. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan
antara Pemerintah Pusat dengan Pemerintah Daerah;
7. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 112, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5038);
8. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan
Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011
Nomor 81, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5233);
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 3
9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);
11. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan
dan Penerapan Standar Pelayanan Miminal (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 150, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4585);
12. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara
Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4663);
13. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi
Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4815);
14. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara
Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana
Pembangunan Daerah;
15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman
Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua
Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang
Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara
Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara
Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan
Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 4
Daerah, Rencana Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah
Daerah.
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi,
Kodefikasi dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan
Daerah;
18. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 6 Tahun 2010 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Singkawang Tahun 2005-2025;
19. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 3 Tahun 2016 tentang
Pembentukan Dan Susunan Perangkat Daerah Kota Singkawang (Lembaran
Daerah Kota Singkawang Tahun 2016 Nomor 4);
20. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 2 Tahun 2018 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Singkawang Tahun 2018-
2022;
21. Peraturan Wali Kota Singkawang Nomor 39 Tahun 2020 tentang Rencana
Kerja Pemerintah Daerah Kota Singkawang Tahun 2021.
1.3. Maksud dan Tujuan
1. Maksud
Penyusunan Rancangan Rencana Kerja ini dimaksudkan untuk tersedianya
dokurnen awal perencanaan RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 sebagai
penjabaran dari Review Rencana Strategis RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2018 –
2022 dengan mempertimbangkan perubahan-perubahan situasi dan kondisi yang
akan terjadi di tahun di tahun 2021.
2. Tujuan
a. Sebagai pedoman/acuan awal perencanaan program dan kegiatan tahun 2021.
b. Tersedianya bahan evaluasi kinerja tahun 2021.
c. Merupakan komitmen bersama dalam melaksanakan program dan kegiatan
yang telah direncanakan agar efektif, efisien dan akuntabel.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 5
1.4. Sistematika Penulisan
Sistematika Rancangan Rencana Kerja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021
sebagai berikut:
BAB I PENDAHULUAN
Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran umum
penyusunan rancangan Renja Kerja RSUD dr. Abdul Aziz meliputi
latar belakang, landasan hukum, maksud dan tujuan dan sistimatika
penulisan.
BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU
Memuat kajian (review) terhadap hasil evaluasi pelaksanaan
Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019 dan perkiraan capaian tahun
2020 mengacu pada APBD tahun 2020. Selanjutnya dikaitkan dengan
pencapaian target Renstra RSUD dr. Abdul Aziz berdasarkan realisasi
program dan kegiatan pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz
tahun-tahun sebelumnya. Review hasil evaluasi pelaksanaan Renja
RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019, dan realisasi Renstra mengacu
pada hasil laporan kinerja tahunan dan/atau realisasi APBD.
Disamping itu juga memuat tentang evaluasi kinerja tahun
sebelumnya, serta isu-isu strategis dalam penyelenggaraan fungsi
Rumah Sakit.
BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN
Memuat tujuan, sasaran, program dan kegiatan yang akan
dilaksanakan tahun 2021 yang sebelumnya dilakukan telaah terhadap
kebijakan nasional yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Rumah
Sakit.
BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN
Memuat catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik
dalam rangka pelaksanaannya maupun seandainya ketersediaan
anggaran tidak sesuai dengan kebutuhan, kaidah-kaidah pelaksanaan
serta rencana tindak lanjut.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 1 - 6
BAB V PENUTUP
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 1
BAB 2
HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH
2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan Capaian
Renstra Perangkat Daerah.
Sebagaimana amanat Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang
Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan
Rencana Pembangunan Daerah, setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi
dalam pelaksanaannya. Oleh karena itu dalam Renja RSUD dr. Abdul Aziz
Tahun 2021 juga harus dilakukan evaluasi terhadap dokumen Renja tahun 2020.
Program dan Kegiatan tahun 2020 telah dilaksanakan sesuai dengan
Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Tahun 2020 serta Renstra Tahun 2018
– 2022. Ditahun 2019 capaian dari renstra baru mencapai 40% dari target yang
telah ditetapkan. Pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2020 dengan
capaian Renstra Tahun 2020 seperti tertera dalam tabel 2.1 berikut ini :
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 2
Tabel 2.1
Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah dan Pencapaian RENSTRA Perangkat Daerah s/d Tahun 2020
Kota Singkawang
RSUD dr.Abdul Aziz Singkawang Lembar :
I
Kode
Urusan/ Bidang
Urusan
Pemerintahan
Daerah dan
Program Kegiatan
Indikator Kinerja
Program
(Outcomes)/
Kegiatan (Output)
Target
Kinerja
Capaian
Program
(Renstra
Perangkat
Daerah)
Tahun 2022
Realisasi
Target
Kinerja Hasil
Program
dan
Keluaran
Kegiatan s/d
tahun 2019
Target dan Realisasi Kinerja
Program dan Kegiatan
Tahun 2020
Target
Program dan
Kegiatan
(Renja
Perangkat
Daerah
Tahun 2021)
Perkiraan Realisasi
Capaian Target
Renstra Perangkat
Daerah tahun 2018 -
2022
Target
Realis
asi
Tingkat
Realisasi
( % )
Realisasi
Capaian
Target
Capaian
1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9
10=(5+7
+9)
11=(10/4
)
1. 02. KESEHATAN
1. 02. 02. RSUD dr. ABDUL AZIZ
1. 02. 02. 001.
Pelayanan Administrasi
Perkantoran
Persentase penyelesaian
administrasi dan
operasional perkantoran
1. 02. 02. 001. 002.
Penyediaan Jasa
Komunikasi, Sumber Daya
Air dan Listrik
Cakupan penyediaan Jasa
Komunikasi, Sumber Daya
Air dan Listrik
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 3
1. 02. 02. 001. 013.
Penyediaan Peralatan dan
Perlengkapan Kantor
Cakupan penyediaan
peralatan dan
perlengkapan kantor
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 001. 014.
Penyediaan Peralatan
Rumah Tangga
Cakupan penyediaan
peralatan rumah tangga
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 001. 018.
Rapat-Rapat Koordinasi dan
Konsultasi Ke Luar Daerah
Cakupan pelaksanaan
rapat-rapat koordinasi dan
konsultasi ke luar daerah
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 002.
Peningkatan Sarana dan
Prasarana Aparatur
Persentase peningkatan
usia pakai sarana dan
prasarana aparatur
1. 02. 02. 002. 004. Pengadaan Mobil Jabatan
Jumlah pengadaan mobil
jabatan
19 5 Unit 0 0 0 0 5 unit 26 %
1. 02. 02. 002. 011. Pengadaan Tanah Jumlah pengadaan tanah 1 Bidang Tanha 0 0 0 0 0 0 0 %
1. 02. 02. 002. 024.
Pemeliharaan rutin/ berkala
Kendaraan
Dinas/Operasional
Cakupan Pemeliharaan
rutin/ berkala Kendaraan
Dinas/Operasional
25 unit 10 Unit 5 5 100% 5 unit 20 Unit 80%
1. 02. 02. 002. 028.
Pemeliharaan Rutin/
Berkala Peralatan Gedung
Kantor
Cakupan pemeliharaan
rutin/ berkala peralatan
gedung kantor
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 003.
Peningkatan Disiplin
aparatur
Persentase penurunan
pelanggaran disiplin
aparatur
1. 02. 02. 003. 002.
Pengadaan pakaian dinas
beserta perlengkapannya
Jumlah pengadaan pakaian
dinas beserta
perlengkapannya
513 orang 513 orang 0 0 0 0 513 Orang 80%
1. 02. 02. 005.
Program Peningkatan
Kapasitas Sumber Daya
Aparatur
Persentase peningkatan
kapasitas sumberdaya
aparatur
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 4
1. 02. 02. 005. 001.
Pendidikan dan Pelatihan
Formal
Jumlah peserta pendidikan
dan pelatihan formal yang
diikuti aparatur
2152 orang 689 Orang 49 49 100% 448 Orang 1186 Orang 55%
1. 02. 02. 005. 008.
Workshop Komunikasi
Efektif
Jumlah peserta workshop
komunikasi efektif yang
diikuti aparatur
600 orang 120 orang 50 50 100% 50 orang 220 Orang 36.6 %
1. 02. 02. 005. 012.
Workshop Simulasi
Bencana Internal dan
Eksternal Rumah Sakit
Jumlah peserta Workshop
Simulasi Bencana Internal
dan Eksternal Rumah Sakit
80 Orang 80 Orang 0 0 0 0 80 Orang 100%
1. 02. 02. 005. 013.
Problem Solving For Quality
(Outbond) bagi Pegawai RS
RSUD dr. Abdul Aziz
Problem Solving For
Quality (Outbond) yang
diikuti aparatur
400 Orang 100 Orang 0 0 0 0 100 Orang 25%
1. 02. 02. 006.
Program Peningkatan
Pengembangan Sistem
Pelaporan Capaian Kinerja
dan Keuangan
Persentase penurunan
jumlah temuan terhadap
pertanggungjawaban
pelaksanaan program dan
kegiatan Rumah Sakit
1. 02. 02. 006. 001.
Penyusunan Laporan
Capaian Kinerja dan Ikhtisar
Realisasi Kinerja SKPD
Jumlah Laporan Capaian
Kinerja dan Ikhtisar dan
Ikhtisar Realisasi Kinerja
SKPD
15 Dok 6 Dok 3 Dok 3 Dok 100% 3 dokumen 12 Dok 80%
1. 02. 02. 006. 004.
Penyusunan Pelaporan
Keuangan Akhir Tahun
Jumlah Pelaporan
Keuangan Akhir Tahun
5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80%
1. 02. 02. 006. 007.
Penyusunan laporan akhir
tahun farmasi
Jumlah laporan akhir tahun
farmasi
5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80%
1. 02. 02. 006. 008.
Penyusunan Survey
Kepuasan Masyarakat
Jumlah laporan Survey
Kepuasan Masyarakat
5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80%
1. 02. 02. 006. 009.
Penyusunan Evaluasi
Standar Pelayanan Minimal
Jumlah laporan Evaluasi
Standar Pelayanan Minimal
5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80%
1. 02. 02. 006. 010.
Retensi Dokumen Rekam
Medik
Jumlah Retensi Dokumen
Rekam Medik
80.000 dok 32.000 Dok 16.000 16.000 100% 16.000 dok 64.000 Dok 80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 5
1. 02. 02. 006. 011.
Pemusnahan Rekam Medis
in aktif
Jumlah laporan RENSTRA
SKPD
5 Dok 2 Dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80%
1. 02. 02. 006. 006. Penyusunan Renstra SKPD
Jumlah laporan RENSTRA
SKPD
1 Dok 1 Dok 0 0 0 0 1 Dok 100%
1. 02. 02. 007.
Program Penguatan
Transparansi Publik
Persentase peningkatan
transparansi informasi
kinerja Rumah Sakit
1. 02. 02. 007. 001. Expo Kinerja SKPD
Jumlah Kegiatan Expo
Kinerja Perangkat Daerah
5 paket stand
pameran
2 0 0 0 0 2 40%
1. 02. 02. 016.
Program Upaya Kesehatan
Masyarakat
Pesentase Upaya
Kesehatan Masyarakat
1. 02. 02. 016. 013.
Penyelenggaraan
Penyehatan Lingkungan
Laporan hasil uji air
minum, air bersih, air
limbah dan makanan
10 dok 4 dok 2 dok 2 dok 100% 2 dok 8 Dok 80%
1. 02. 02. 016. 014. Pemeriksaan Kualitas Air
Laporan hasil uji kualitas
air
2 dokumen 0 0 0 0 0 0 0%
1. 02. 02. 016. 015. Pemeriksaan Kualitas udara
Laporan hasil uji kualitas
udara
10 dokumen 0 0 0 0 0 0 0%
1. 02. 02. 016. 016. Pemeriksaan Kultur Kuman
Laporan hasil uji lultur
kuman alat re use
pertahun
8 dokumen 0 0 0 0 0 0 0%
1. 02. 02. 016. 017.
Pemeriksaan Kultur Kuman
dinding dan lantai ruang
IBS, ICU dan NICU
Laporan hasil uji Kuman
dinding dan lantai ruang
IBS, ICU dan NICU
10 dokumen 0 0 0 0 0 0 0%
1. 02. 02. 019.
Program Promosi
Kesehatan dan
Pemberdayaan Masyarakat
Persentase pengetahuan
masyakat tehadap pola
hidup sehat
1. 02. 02. 019. 001.
Pengembangan Media
Promosi dan Informasi
Sadar Hidup Sehat
Cakupan Pengembangan
Media Promosi dan
Informasi Sadar Hidup
Sehat
5 Keg 2 Keg 1 Keg 1 Keg 0% 1 Keg 4 Keg 80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 6
1. 02. 02. 023.
Program Standarisasi
Pelayanan Kesehatan
Persentase standarisasi
pelayanan kesehatan
1. 02. 02. 023. 007.
Pengembangan Standar
Pelayanan Kesehatan
(Akreditasi)
Standar Akreditasi dengan
nilai Paripurna
100% 80% 0 0 0 0 80% 80%
1. 02. 02. 023. 008.
Penyusunan Standar
Pelayanan Kesehatan
Jumlah Standar Pelayanan
Kesehatan
1 dokumen 0 0 0 0% 0 0 0%
1. 02. 02. 023. 009.
Pelatihan Perawatan Pasien
Infeksius (TB Miller dan
HIV/AIDS
Jumlah peserta Pelatihan
Perawatan Pasien Infeksius
(TB Miller dan HIV/AIDS)
50 orang 0 0 0 0% 0 0 0%
1. 02. 02. 023. 020.
In House Training
Surveilens, Audit
Kepatuhan Cuci Tangan,
Audit Kepatuhan APD, Audit
Sterilisasi, Audit Kepatuhan
Pembuangan
Sampah/Limbah
peserta In House Training
Surveilens, Audit
Kepatuhan Cuci Tangan,
Audit Kepatuhan APD,
Audit Sterilisasi, Audit
Kepatuhan Pembuangan
Sampah/Limbah
100 Orang 100 Orang 0 0 0% 0 100 Orang 100%
1. 02. 02. 023. 025.
Pembinaan dan
pengembangan jaringan
komunikasi dan informasi
Pengembangan Sistem dan
jaringan informasi dan
komunikasi
1 Paket 1 Paket 0 0 0% 0 1 Paket 100%
1. 02. 02. 023. 026.
Standar Ketenagaan
keperawatan dan
kebidanan
Dokumen Standar
Ketenagaan keperawatan
dan kebidanan
1 Dok 1 Dok 0 0 0% 0 1 Dok 100%
1. 02. 02. 023. 027.
Assesment Kompetensi
Perawat dan Bidan Perawat
Klinik (PK
Peserta Assesment
Kompetensi Perawat dan
Bidan Perawat Klinik (PK
250 orang 200 Orang 50 50 100% 0 250 Orang 100%
1. 02. 02. 023. 028.
Pelatihan FGD Revisi SPO
Keperawatan dan
Kebidanan
Jumlah peserta FGD Revisi
SPO Keperawatan dan
Kebidanan
60 orang 60 Orang 0 0 0% 0 60 Orang 100%
1. 02. 02. 023. 029.
Penyusunan Laporan Mutu
Rekam Medis
Jumlah Laporan Mutu
Rekam Medis
5 Dok 2 Dok 1 1 100% 1 4 Dok 80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 7
1. 02. 02. 023. 030.
Workshop - workshop
untuk menunjang akreditasi
Jumlah workshop
penunjang akreditasi
180 Workshop 180 Workshop 0 0 0% 0
180
Workshop
100%
1. 02. 02. 023. 031.
Pelatihan Petugas
Resusitasi Bayi
Jumlah peserta Pelatihan
Resusitasi Bayi
2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100%
1. 02. 02. 023. 032.
Pelatihan tugas TB dan TB
MDR
Jumlah peserta Pelatihan
Perawatan Pasien TB dan
TB MDR
2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100%
1. 02. 02. 023. 033.
Pelatihan Team PPRA
(Pengendalian Resistensi
Antimikroba)
Jumlah Team peserta
Pelatihan PPRA
1 tim 1 tim 0 0 0% 0 1 Tim 100%
1. 02. 02. 023. 034.
Pelatihan Team Pelayanan
Geriatri
Jumlah peserta Team
Pelayanan Geriatri
2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100%
1. 02. 02. 026.
Program Pengadaan,
Peningkatan Sarana dan
Prasarana RS/RS Jiwa/ RS
Paru-Paru
Persentase Peningkatan
Sarana dan Prasarana RS
1. 02. 02. 026. 018.
Pengadaan Alat-Alat
Kesehatan Rumah Sakit
Jumlah alat-alat kesehatan
pada unit rawat jalan dan
rawat inap
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 026. 027.
Pengadaan Peralatan dan
Perlengkapan Sarana dan
Prasarana RS
Cakupan penyediaan
sarana dan prasarana
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 026. 028.
Pengadaan Alat-Alat
Kedokteran
Jumlah alat-alat
kedokteran pada unit
layanan
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 027.
Program Pemeliharaan
Sarana dan Prasarana
Rumah Sakit/ Rumah Sakit
Jiwa/ Rumah Sakit Paru-
paru/ Rumah Sakit Mata
Persentase peningkatan
usia pakai sarana dan
prasarana Rumah Sakit
1. 02. 02. 027. 017.
Pemeliharaan rutin/ berkala
alat-alat kesehatan
Cakupan alat-alat kesehatan
yang dipelihara
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 8
1. 02. 02. 027. 020.
Pemeliharaan Rutin/
Berkala Perlengkapan RS
Cakupan pemeliharaan
Rutin/ Berkala
Perlengkapan RS
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 030.
Program Pengelolaan
Manajemen Pelayanan
Kesehatan
Persentase Pengelolaan
Manajemen Pelayanan
Kesehatan
1. 02. 02. 030. 001.
Pengembangan Manajemen
Pengelolaan Keuangan
BLUD RS
Tepenuhinya operasional
Rumah Sakit
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 030. 002.
Penyelenggaraan Pelayanan
Kesehatan Rujukan
(JAMKESDA)
Cakupan pelayanan
masyarakat kurang mampu
Kota Singkawang
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
1. 02. 02. 017.
Program Peningkatan dan
Pengembangan
Pengelolaan Keuangan
Daerah
Persentase penataan
keuangan BLUD secara
terintegrasi dari
penganggaan sampai
pertanggung jawaban
1. 02. 02. 017. 53
Fasilitasi dan Implementasi
Sistem Informasi Badan
Layanan Umum Daerah
(BLUD)
Pengawalan dan
pemeliharaan 1 program
pengelolaan keuangan
100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
4. 05. PEMERINTAHAN UMUM
4. 05. 02. 051.
Program Penataan
Kelembagaan dan
Organisasi
Persentase penataan
kelembagaan oganisasi
4. 05. 02. 051. 001.
Penyusunan Kebijakan
Penatalaksanaan Organisasi
Cakupan penyusunan
analisis jabatan 65 Jabatan 65 Jabatan 0 0 0% 0 65 Jabatan 100%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 9
2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah
Kinerja pelayanan yang diukur melalui indikator sasaran RSUD dr. Abdul
Aziz telah mencapai target yang telah ditetapkan pada tahun 2017 Analisa target
kinerja pelayanan RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2018 dan tahun 2019 dapat
dilihat dalam tabel 2.2 :
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 10
TABEL 2.2
Pencapaian Kinerja Pelayanan RSUD dr. ABDUL AZIZ
Provinsi Kalimantan Barat Kota Singkawang
NO Indikator
SPM/standa
r nasional
IK
K
Target Renstra Perangkat Daerah
Realisasi
Capaian
Proyeksi
Cat
atan
Anal
isis
Tahun
2016
(thn
n-2)
Tahun
2017
(thn n-
1)
Tahun
2018
(thn n)
Tahun
2019
(thn
n+1)
Tahun
2016
(thn n-
2)
Tahun
2017
(thn n-
1)
Tahun
2020
Tahun
2021
(thn
n+1)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
A
Indikator Kinerja Berdasarkan Balanced
Scorecard
1 Perspektif Keuangan
Cost Recovery Ratio (CRR) ≥ 100 % 85,00% 80,00% 86,50% 87,00% 67,78% 86,08% 88% 89%
Pertumbuhan pendapatan > 75 % 40,00% 40,00% 39,00% 42,00% 27,82% 34,71% 4 5 % 4 8%
Pencapaian target pendapatan > 100%
100,00
% 100,00% 95,00% 95,00% 86,00% 95,00% 95,00% 95,00%
Perubahan biaya < 50% 25,00% 35,00% 33,00% 29,00% 32,99% 7,87% 2 6 % 2 3 %
Pencapaian Anggaran Biaya > 75% 92,00% 92,00% 90,00% 90,00% 88,25% 94,84% 90,00% 90,00%
2 Perspektif Pelanggan
Akuisisi pelanggan > 100% 5,00% 17,00% 17,50% 18,00% 16,04% 25,35% 2 8 % 2 9 %
Retensi pelanggan > 75% 15,00% 90,00% 90,00% 94,00% 91,35%
125,35
%
100% 100%
Kepuasan pelanggan
76,61 -
88,30% 80,00% 80,00% 78,00% 78,80% 79,25% 78,38%
7 9% 7 9%
3 Proses Bisnis Internal
Berkurangnya keluhan > 75% 75,00% 78,00% 78,00% 78,00% 77,55% 77,55% 79% 79%
BOR (bed occupancy ratio) 60% - 85% 70,50% 72,05% 74,80% 75,20% 74,47% 74,41% 7 5, 4% 7 5,7%
LOS (Lenght of Stay)
6 - 9 hari
6,75
hari 7,75 hari 4,6 hari 5 hari
4,58
hari
4,42
hari 5.4 hari 5.5 hari
TOI (Turn over internal) 1 - 3 hari
2,99
hari 2,89 hari 2 hari 2 hari
1,75
hari
1,78
hari 2 hari 2 hari
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 11
BTO (Bed Turn Over) 40 - 50 kali 40 kali 40 kali 50 kali 48 kali
53,11
kali
52,48
kali 46 kali 44 kali
NDR (Net Death Rate) < 2,5% 2,50% 2,50% 3,30% 3,00% 3,80% 3,60% 2.8% 2.6%
GDR (Gross Death Rate) < 4,5 4,50% 4,50% 4,50% 4,50% 7,20% 6,40% 4,50% 4,50%
4 Pembelajaran dan Pertumbuhan
Retensi Karyawan > 80%
100,00
% 100,00% 100,00% 100,00% 98,86%
128,71
%
100% 100%
Peningkatan kapabilitas karyawan > 30% 20,00% 100,00% 10,00% 13,00% 6,52% 8,53% 16,00% 18,00%
Jumlah pegawai yang mendapat pelatihan ESQ > 75% 48,00% 100,00% 0,00% 0,00% 62,66% 0,00% 0,00% 0,00%
B
Indikator Kinerja Berdasarkan Standar
Pelayanan Minimal (SPM)
1 Gawat Darurat
1 Jam buka pelayanan Gawat Darurat 24 jam 24 jam 24 jam 24 jam 24 jam 100% 100% 24 jam 24 jam
2 Kemampuan menangani lifesaving di IGD 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3
Pemberi pelayanan kegawat daruratan yang
bersertifikasi ATLS/BTLS/ACLS/PPGD
100% 100% 100% 100% 100% 78,05% 38,09% 100% 100%
4 Ketersediaan tim penanggulangan bencana 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim
5
Waktu tanggap Pelayanan Dokter di Gawat
Darurat
< 5 menit
< 5
menit
< 5
menit
< 5
menit
< 5 menit
≤ 2
menit
≤ 3
menit
< 5
menit
< 5
menit
6 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80%
7
Kematian Pasien ≤ 24 jam di IGD < 2 ‰
< 2
‰
< 2 ‰ < 2 ‰ < 2 ‰
0,51
‰
0,002
‰
< 2
‰
< 2
‰
8
Tidak adanya pasien yang diharuskan
membayar uang muka
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
2 Rawat Jalan
1 Pemberi pelayanan di klinik Spesialis 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2 Ketersediaan Pelayanan Rawat Jalan 100% 100% 100% 100% 100% 84,61% 92,85% 100% 100%
3 Jam buka pelayanan sesuai ketentuan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
4 Waktu tunggu di Rawat Jalan ≤ 60 menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
≤ 60
menit
5 Kepuasan pelanggan pada rawat jalan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80%
6 Pasien rawat jalan tuberkulosis yang ditangani 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 12
dengan strategi DOTS
7
Penegakan diagnosis TB melalui pemeriksaan
mikroskopis TB
≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60%
100% 100%
≥ 60% ≥ 60%
8
Terlaksananya kegiatan pencatatan dan
pelaporan TB di rumah sakit
≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60%
100% 100%
≥ 60% ≥ 60%
9 Konseling KB mantap 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3 Rawat Inap
1 Pemberi pelayanan di rawat inap 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2 Dokter penanggung jawab pasien 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3
Ketersediaan Pelayanan Rawat inap (anak,
kebidanan, penyakit dalam, bedah, THT, paru ,
jantung)
100% 100% 100% 100% 100% 90% 100% 100% 100%
4
Tidak adanya kejadian pasien jatuh yang
berakibat kecacatan/kematian
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
5 Kematian pasien >48 jam ≤ 0,24 %
≤ 0,24
%
≤ 0,24
%
≤ 0,24
%
≤ 0,24 %
0,75% 0,70%
≤ 0,24
%
≤ 0,24
%
6 Kejadian pulang paksa ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% 4,79% 3,25% ≤ 5% ≤ 5%
7 Kepuasan Pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80%
8
Pasien rawat inap Tuberculosis yang ditangani
dengan strategi DOTS
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
9
Penegakan diagnosis TB melalui pemeriksaan
mikroskopis TB
≥60% ≥60% ≥60% ≥60% ≥60%
100% 100%
≥60% ≥60%
10
Terlaksananya kegiatan pencatatan dan
pelaporan TB di rumah sakit
≥60% ≥60% ≥60% ≥60% ≥60%
100% 100%
≥60% ≥60%
4 Bedah Sentral
1 Waktu tunggu operasi ≤1 jam ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 100% 100% ≥90% ≥90%
2 Kejadian kematian di meja operasi ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0,08% 0% ≤ 1% ≤ 1%
3 Tidak adanya kejadian operasi salah sisi ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0% 0% ≤ 1% ≤ 1%
4 Tidak adanya kejadian operasi salah orang 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
5
Tidak adanya kejadian salah tindakan pada
operasi
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
6
Tidak adanya kejadian tertinggalnya benda
asing/lain pada tubuh pasien setelah operasi
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 13
7
Komplikasi anestesi karena overdosis, reaksi
anestesi, dan salah penempatan endotracheal
tube
≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % 0% 0% ≤ 6 % ≤ 6 %
5 Pelayanan Persalinan
1 Kejadian kematian ibu karena persalinan
Perdarahan ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0% 0% ≤ 1% ≤ 1%
Eklamsi ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% 0% 0,16% ≤ 30% ≤ 30%
Sepsis ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% 0% 0% ≤ 0,2% ≤ 0,2%
Partus lama ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 20% 0% ≤ 20% ≤ 20%
2 Pemberi pelayanan persalinan normal 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3 Pemberi pelayanan persalinan dengan penyulit 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
4
Pemberi pelayanan persalinan dengan tindakan
operasi
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
5 Pertolongan persalinan melalui seksio secaria ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 48,17% 55,66% ≤ 20% ≤ 20%
6 Pelayanan Perinatologi
1 Kemampuan menangani BBLR 1500gr-2500gr 100% 100% 100% 100% 100% 100% 95,94% 100% 100%
7 Pelayanan Intensif
1
Rata-rata pasien yg kembali keperawatan
intensif dengan kasus yg sama <72jam
≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % 0,90% 0,34% ≤ 5 % ≤ 5 %
2 Pemberi pelayanan di unit intensif ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% 37,5% 0% ≥ 90% ≥ 90%
8 Radiologi
1
Waktu tunggu hasil pelayanan foto thorax ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam
10
menit
10
menit
≤3 jam ≤3 jam
2 Pelaksana ekspertisi hasil pemeriksaan rontgen 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3 Kejadian kegagalan pelayanan rontgen ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % 0,02% 0,05% ≤ 2 % ≤ 2 %
4 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80%
9 Laboratorium
1
Waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium
maksimal 120 menit
≥90 %
≥90
menit
≥90
menit
≥90
menit
≥90 menit
2 jam 2 jam
≥90
menit
≥90
menit
2
Pelaksana ekspertisi hasil pemeriksaan
laboratorium dokter Sp, PK
100% 100% 100% 100% 100%
100%
100% 100%
3
Tidak adanya kesalahan penyerahan hasil
pemeriksaan laboratorium patologi klinik
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 14
4 Kepuasan pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80%
10 Fisioterapi
1
Kejadian Drop Out pasien terhadap pelayanan
Rehabilitasi Medik yang direncanakan
≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % 100% 100% ≤ 90 % ≤ 90 %
2 Tidak adanya kejadian kesalahan fisioterapi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3 Kepuasan pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80%
11 Farmasi
1 Waktu tunggu pelayanan Obat jadi < 30 menit 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2
Waktu tunggu pelayanan Oba racikan ≤ 60
menit
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
3
Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian
obat
100% 100% 100% 100% 100%
0,01% 99%
100% 100%
4 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80%
5 Penulisan resep sesuai formularium ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 100% 99,60% ≥80% ≥80%
12 Gizi
1
Ketepatan waktu pemberian makanan kepada
pasien
≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 %
100% 100%
≥ 90 % ≥ 90 %
2 Sisa makanan yang tidak termakan oleh pasien ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % 13,72% 14,33% ≤ 20 % ≤ 20 %
3
Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian
diet
100% 100% 100% 100% 100%
100% 96,25%
100% 100%
13 Pelayanan Bank Darah RS
1
Kebutuhan darah bagi setiap pelayanan
transfusi
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
2
Kejadian reaksi transfusi ≤ 0,01 %
≤ 0,01
%
≤ 0,01
%
≤ 0,01
%
≤ 0,01 %
0% 0%
≤ 0,01
%
≤ 0,01
%
14 Rekam Medik
1
Kelengkapan pengisian rekam medik 24 jam
setelah selesai pelayanan
100% 100% 100% 100% 100%
80% 71%
100% 100%
2
Kelengkapan Informed Concent setelah
mendapatkan informasi
100% 100% 100% 100% 100% 100% 71% 100% 100%
3
Waktu penyediaan dokumen rekam medik
pelayanan rawat jalan ≤ 5 menit
≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 90% 70% ≥90% ≥90%
4 Waktu penyediaan dokumen rekam medik ˃80% ˃80% ˃80% ˃80% ˃80% 80% 100% ˃80% ˃80%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 15
pelayanan rawat inap <15 menit
15 Pelayanan JAMKESMAS/ JAMKESDA
1
Pelayanan terhadap pasien keluarga miskin
yang datang ke RS pada setiap unit pelayanan
100%
terlayani
100%
terlaya
ni
100%
terlayani
100%
terlayani
100%
terlayani
100%
terlayan
i
100%
terlayan
i
100%
terlayan
i
100%
terlayan
i
16 Pengelolaan limbah
1 Baku mutu limbah cair
BOD < 30 mg/l
< 30
mg/l
< 30
mg/l
< 30
mg/l
< 30 mg/l
5,0
mg/l 47 mg/l
< 30
mg/l
< 30
mg/l
COD <80 mg/l
<80
mg/l
<80 mg/l <80 mg/l <80 mg/l
30 mg/l 72 mg/l
<80
mg/l
<80
mg/l
TSS <30 mg/l
<30
mg/l
<30 mg/l <30 mg/l <30 mg/l
820
mg/ l
20 mg/
l
<30
mg/l
<30
mg/l
PH 6-9 6-9 6-9 6-9 6-9 6,87 7,2 6-9 6-9
2
Pengelolaan limbah padat infeksius sesuai
dengan aturan
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
17 Administrasi dan manajemen
1
Tindak lanjut hasil penyelesaian tingkat direksi
maksimal 2 hari
≤ 2 hari
≤ 2
hari
≤ 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari
2 hari 2 hari
≤ 2 hari ≤ 2 hari
2 Kelengkapan lapiran akuntabilitas kinerja ≤ 3 bulan
≤ 3
bulan
≤ 3
bulan
≤ 3
bulan
≤ 3 bulan
1 tahun
sekali
1 tahun
sekali
≤ 3
bulan
≤ 3
bulan
3 Ketepatan waktu pengusulan kenaikan pangkat 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
4
Ketepatan waktu pengusulan kenaikan gaji
berkala
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
5
Karyawan yang mendapatkan pelatihan
minimal 20 jam pertahun
≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 %
14,23% 8,53%
≥ 80 % ≥ 80 %
6 Cost Recovery Ratio (CRR) ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % 67,78% 86,08% ≥ 40 % ≥ 40 %
7
Ketepatan waktu penyusunan laporan
keuangan setiap tanggal 10
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
8
Ketepatan waktu pemberian informasi tentang
tagihan pasien rawat inap maksimal 2 jam
≤ 2 jam
≤ 2
jam
≤ 2 jam ≤ 2 jam ≤ 2 jam 100% 100% ≤ 2 jam ≤ 2 jam
9
Ketepatan waktu pemberian imbalan (insentif)
sesuai kesepakatan waktu
≥ 100 %
≥ 100
%
≥ 100 % ≥ 100 % ≥ 100 % 80% 66,67%
≥ 100
%
≥ 100
%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 16
18 Pelayanan Ambulance
1 Waktu pelayanan ambulance 24 jam 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2
Kecepatan memberikan pelayanan ambulance
di RS <30 menit
≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80%
80% 80%
≥80% ≥80%
19 Pemulasaran Jenazah
Waktu tanggap pemulasaran jenazah ≤ 2 jam ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 100% 100% ≥90% ≥90%
20 Pelayanan Laundry
1 Tidak adanya kejadian linen yang hilang 100% 100% 100% 100% 100% 80% 85% 100% 100%
2
Ketepatan waktu penyediaan linen untuk ruang
rawat inap < 24 jam
≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80%
100% 100%
≥80% ≥80%
21
Pelayanan pemeliharaan sarana rumah
sakit
1 Kecepatan waktu menanggapi kerusakan alat ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 60% 80% ≥80% ≥80%
2 Ketepatan waktu pemeliharaan alat 100% 100% 100% 100% 100% 85 100% 100% 100%
3
Peralatan Laboratorium dan alat ukur yang
digunakan dalam pelayanan terkalibrasi tepat
waktu sesuai dengan ketentuan kalibrasi
≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % 0% 50% ≥ 50 % ≥ 50 %
22
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
(PPI)
1 Ada anggota tim PPI yang terlatih ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % 100% 100% ≥ 75 % ≥ 75 %
2 Tersedia APD di setiap instalasi ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % 100% 100% ≥ 60 % ≥ 60 %
3
Kegiatan pencatatan dan pelaporan infeksi
nasokomial di rumahsakit.
≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 %
100% 100%
≥ 75 % ≥ 75 %
4
Kejadian infeksi pasca operasi ≤ 1,5 %
≤ 1,5
%
≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 %
0,68% 1,09%
≤ 1,5
%
≤ 1,5
%
5
Kejadian infeksi nosokomial ≤ 1,5 %
≤ 1,5
%
≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 %
0,50% 1,13%
≤ 1,5
%
≤ 1,5
%
6 Kejadian luka decubitus ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% 0,07% 0,03% ≤ 2%
7 Kejadian phlebitis ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% 0,7% 0,09% ≤ 2% ≤ 2%
23 Klinik Metadon
1 Ada anggota tim terlatih 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2
Ketersediaan obat metadon dan obat efek
samping metadon
100% 100% 100% 100% 100%
100% 100%
100% 100%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 17
3 Pasien drop out 20% 20% 20% 20% 20% 27,27% 18,18% 20% 20%
24 Klinik VCT
1 Ada anggota terlatih 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
2 Ketesediaan obat ARV dan infeksi opportunistik 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
3 Pasien HIV (+) yang drop out minum ARV ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 18,28% 18,59% ≤ 20% ≤ 20%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 18
2.3. Isu – Isu Penting Penyelengargaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah
A. Kinerja Pelayanan
Mengukur kinerja pelayanan kesehatan yang disediakan oleh Rumah Sakit
dr. Abdul Aziz Singkawang, maka disusun Standar Pelayanan Minimal Rumah
Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang yang merupakan pedoman bagi seluruh
karyawan dalam menyediakan pelayanan kepada masyarakat dengan indikator
kinerja yang jelas.
Standar pelayanan minimal ini dimaksudkan agar tersedianya panduan
bagi karyawan Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang dalam menjalankan
tugas pelayanan agar mencapai kinerja pelayanan yang diharapkan melalui
perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian serta pengawasan dan pertanggung-
jawaban penyelenggaraan pelayanan.
Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang
dalam pedoman ini meliputi jenis-jenis pelayanan, indikator dan standar
pencapaian kinerja Bidang Pelayanan rumah sakit.
1. Pelayanan Gawat Darurat
Tabel 2.2, dapat dilihat Jenis Pelayanan Gawat Darurat indikator yang
belum tercapai ada dua indikator yaitu, pemberi pelayanan kegawat
daruratan yang besertifikasi ATLS/BTLS/ACLS/PPGD pencapaian tahun
2014 baru 68,45% (standar 100%), bersetifikat 25 orang dari 37 orang
petugas IGD, pada tahun 2015 peningkatan pencapaian 87,10% (standar
100%) tahun 2016 pencapaian 78,05% (standar 100%)pencapaian tahun
2017 terjadi penurunan pencapaian 38,09%(standar 100%) dikarenakan
masa berlaku sertifikat ATLS/BTLS/ACLS/PPGD hanya berlaku selama 3
tahun sementara Pelatihan ATLS/BTLS/ACLS/PPGD pada tahun 2017
belum terlaksana.
Tim penanggulangan bencana tahun 2016 dan 2017 sudah terbentuk
dan setiap tahunnya mengikuti pelatihan Penanggulangan Bencana untuk
menambah kemampuan petugas.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 19
Kemampuan menangani live saving di IGD 100% dikarenakan tenaga
sudah terlatih dan sudah mendapatkan In House Training tentang Bantuan
Hidup Dasar. Setiap tahunnya In House Training tentang Bantuan Hidup
Dasar dilakukan secara bertahap kepada pegawai rumah sakit, dokter
intrenship, mahasiswa/i yang praktek dirumah sakit yang saling berganti
setiap bulan atau tahun.
2. Pelayanan Rawat Jalan
Tabel 2.2, pelayanan rawat jalan indikator yang belum tercapai adalah
pada ketersediaan pelayanan rawat jalan pada tahun 2014 pencapaian
57,14%, tahun 2015 dan 2016 ada peningkatan 73,33% dikarenakan ada
penambahan poli kulit & Kelamin, Poli Orthopedi, dan di tahun 2016 ada
penambahan Poli THT, dan pencapaian tahun 2017 penambahan Poli Paru
dan Jiwa, sehingga pencapaian ketersediaan layanan di rawat jalan
mencapai 92,85 % dikarenakan belum tersedianya layanan Poli Jantung di
RSUD dr.Abdul Aziz .Standar minimal untuk ketersediaan layanan rawat
jalan pada rumah sakit kelas B harus mencakup pelayanan spesialistik anak;
kebidanan; penyakit dalam; bedah; syaraf; gigi; mata; kulit; THT; jiwa;
paru; ortopedi; jantung; dan pojok DOTS.dengan target adanya upaya untuk
terus melakukan penambahan tenaga khususnya dokter Spesialis jantung.
3. Pelayanan Rawat Inap
Angka kematian dari tahun 2014 (2,58%) tahun 2015 (3,74%), tahun
2016 (0,75%) dan tahun 2017 (0,70%), masih lebih mencapai 0,75% dari
standar ≤ 0,24%, hal ini dikarenakan RSUD dr.Abdul Aziz merupakan
Rumah Sakit Rujukan regional Kalimantan Barat. Hal ini meningkatnya
rujukan kasus-kasus pada fase terminal dari rumah sakit perujuk. Sehingga
memerlukan penanganan yang ekstra/emergency sehingga pegawai
memerlukan pelatihan ATLS/BTLS/ACLS/PPGD.
4. Pelayanan Bedah Sentral
Tabel 2.2, dapat dilihat bahwa semua indikator mutu pelayanan bedah
sentral telah mencapai standar minimal pelayanan mulai dari tahun 2014
hingga tahun ke 2017, semakin bertambahnya kasus-kasus penyakit yang
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 20
baru sehingga memerlukan pelatihan bagi pegawai rumah sakit.
5. Pelayanan Persalinan
Tabel 2.2, Pelayanan Persalinan dapat dilihat yang belum tercapai
angka persalinan melalui sectio secaria (SC) pada tahun 2014 yaitu 61,70%,
tahun 2015 yaitu 47,96%, tahun 2016 yaitu 48,17% dan 2017 yaitu 55,66%,
(standar 20%) permasalahan di atas dapat dijelaskan bahwa hal ini sebagai
konsekuensi RSUD dr. Abdul Aziz sebagai rumah sakit rujukan.Di era
pelayanan Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) melalui
penyelenggaranya yaitu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) untuk
pelayanan ANC (Ante Natal Care) hingga persalinan normal dilaksanakan
pada pelayanan tingkat pertama, dan Bidan Praktek Swasta yang telah
bekerjasama dengan BPJS. Pada kasus persalinan dengan penyulit di rever
(dirujuk) ke RSUD dr. Abdul Aziz sebagai rumah sakit rujukan.
6. Pelayanan Perinatologi
Kemampuan menangani BBLR 1500 – 2500 gram merupakan
indikator mutu yang diukur untuk pelayanan perinatologi. Pengukuran ini
untuk melihat kemampuan rumah sakit dalam menangani BBLR (berat
badan bayi lahir rendah) sehingga efektifitas dan keselamatan dalam
memberikan pelayanan dapat terjamin. Dari tabel diatas pada tahun 2017
terjadinya penurunan pencapaian 95,94% (standar 100%) menggambarkan
bahwa ada 9 bayi BBLR yang tidak bisa ditangani dikarenakan 6 orang bayi
meninggal dan 3 bayi dirujuk ke Rumah Sakit lain dikarenakan CPAP
digunakan semua.Untuk mengantisipasi hal tersebut direncanakan
pengadaan CPAP dan perlunya pelatihan perawat perinatologi.
7. Pelayanan Intensif
Tahun 2014, 2015 dan 2016 perawat pemberi pelayanan yang
bersertifikat di unit intensif baru mencapai 37,5% dari standar yang harus
dicapai yaitu diatas 90%, bersetifikat 5 orang dari 13 orang petugas. Tahun
2017 pencapaian penurunan signifikan 0%, dikarenakan sertifikat perawat
ICU telah habis masa berlakunya sehingga perlu pelatihan.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 21
8. Pelayanan Radiologi
Tabel 2.2, diketahui bahwa tahun 2014 indikator yang belum tercapai
pada tingkat kegagalan pelayanan rontgen masih tinggi 5,7% dari standar ≤
2% yang harus dicapai dan tahun 2015 indikator yang belum tercapai adalah
pada Tingkat kegagalan pelayanan rontgen masih tinggi 8,24% hal ini
dikarenakan Rontgen yang tersedia 2 unit, satu unit kondisi rusak berat.
Sehingga diusulkan dari Dana APBN-TP 2014 untuk membeli 1 unit
rontgen, rontgen yang rusak berat sudah diperbaiki oleh tehnisinya.
Perlunya maintainance alat radiologi dan kalibrasi setiap tahun.
9. Pelayanan Laboratorium
Tabel 2.2 di atas diketahui indikator untuk pelayanan laboratorium
sudah tercapai semua sesuai indikator. Dimana indikator pelaksana ekpertisi
hasil pemeriksaan laboratorium dokter SpPK 100% (standar 100%). Sudah
tersedia dokter Spesialis Patologi Klinik. Indikator Tidak adanya kesalahan
pemberian hasil pemeriksaan laboratorium 100% dikarenakan dalam
pelaksanaan pemeriksaan diawasi penanggungjawab Laboratorium dan
semua alat maintainance dan dikalibrasi setiap tahun.
10. Pelayanan Farmasi
Tabel 2.2 tersebut diatas dapat dilihat bahwa pada pelayanan farmasi
pada indikator kesalahan pemberian obat belum tercapai 1% hal ini masih
ada ditemukan kesalahan dari petugas Farmasi dalam memberikan obat ke
pasien dikarenakan ada kelalaian dari petugas Farmasi dalam menyerahkan
obat dengan tidak mengkonfirnasi identitas pasien,hanya berdasarkan nomor
antrian resep. Ini dikarenakan jumlah pasien yang ramai, petugas farmasi
terbatas. Untuk mengatasi hal tersebut, dalam penyerahan obat tidak hanya
mengikuti nomor antrian resep tetapi mengkonfirmasi ulang identitas pasien
sesuai dengan obat yang diberikan.Sehingga capaian SPM ke -5 tahun 2018
diharapkan tidak adanya lagi kesalahan pemberian obat. Untuk
meningkatkan mutu pelayanan farmasi diperlukan pelatihan yang
menyangkut farmasi.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 22
11. Pelayanan Gizi
Tabel 2.2, tersebut diatas dapat dilihat bahwa pada pelayanan Gizi
pada indikator tidak adanya kesalahan dalam pemberian diet belum tercapai
100% dari standar hal ini masih dikarenakan ketidaktelitian petugas saat
pendistribusian makan ke pasien.Untuk mengatasi hal tersebut, peningkatan
pengawasan oleh ahli gizi dalam proses pendistribusian makanan, pelatihan
juru masak dan pramusaji berkaitan dengan standar diet dan siklus menu.
12. Pelayanan Ambulance/Kereta Jenazah
Tabel 2.2 di atas untuk pencapaian Pelayanan Ambulance/Kereta
Jenasah dari dua indikator belum memenuhi standar. Sehingga diperlukan
peningkatan kedisiplinan dan sanksi bila dibutuhkan.
13. Klinik Metadon
Tabel 2.2 dapat dilihat tahun 2017 indikator yang belum tercapai
indikator pasien drop out pencapaian 18,18% (standar 20%) hal ini
dikarenakan pasien berhenti mengikuti program karena masuk rehab di Lido
(Program BNN), pasien kembali mengunakan heroin, pasien kerja ke luar
kota yang tidak ada klinik metadhon, dan ada pasien yang belum selesai
terapi meninggal dunia. Saran kepada petugas metadhon untuk lebih intens
memotivasi kembali pasien yang drop out, pasien yang masih aktif dapat
digunakan sebagai petugas motivator buat teman-temanya yang drop out.
B. Permasalahan dan Hambatan
Kondisi pada lingkungan internal dalam analisa SWOT Diidentifikasi
sebagai faktor kekuatan dan faktor kelemahan, sedangkan kondisi pada
lingkungan eksternal diidentifikasi sebagai faktor peluang dan faktor ancaman.
oleh RSUD dr. Abdul Aziz ke depannya yang akan menjadi isu strategis.Dengan
demikian, hanyalah permasalahan yang memiliki bobot dengan kategori
mendesak yang perlu dirumuskan lebih lanjut menjadi isu strategis untuk segera
mendapat respons dan solusi.Pelayanan Kesehatan tidak terlepas dari
permasalahan-permasalahan yang sering dihadapi baik dari faktor internal
maupun eksternal. Permasalahan-permasalahan tersebut dipandang sebagai
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 23
tantangan dan peluang dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan
pelayanan di RSUD dr.Abdul Aziz. Adapun permasalahan – permasalahan yang
dapat diidentifikasi yaitu :
1. Skill pegawai Rumah Sakit masih rendah
Skill pegawai Rumah Sakit rendah dikarenakan masih belum
meratanya semua pegawai yang mendapat pelatihan dan pendidikan dalam
upaya meningkatkan kompetensi dibidangnya. Secara potensi pegawai di
Rumah Sakit, sudah memenuhi syarat administrasi, tetapi secara aktual para
pegawai harus mampu mengikui/mengimbangi perkembangan melalui
kegiatan pelatihan.Jumlah pegawai di RSUD sebanyak 668 orang yang
terdiri dari tenaga medis 55 orang, tenaga keperawatan 285 orang, tenaga
kesehatan lainnya 115 orang, dan tenaga non kesehatan 213 orang.
Berdasarkan hasil evaluasi SPM Tahun 2017 pegawai yang mengikuti
pelatihan masih jauh dibawah standar yaitu 8,53 % (57 dari 668 orang).
Pelatihan yang diikuti pegawai dalam rangka meningkatkan kualitas serta
kemampuan terhadap pekerjaaan yang dilakukan. Karena semakin
berkualitas SDM, semakin baik kualitas suatu organisasi.
2. Sarana dan Prasarana belum memenuhi standar
Dalam rangka mencapai kualitas dan kemampuan pelayanan medis
pada Rumah Sakit harus didukung dengan sarana dan prasarana rumah sakit
yang terencana, baik dan benar. Rumah sakit harus memenuhi, persyaratan
teknis sarana dan prasarana rumah sakit yang menunjang pelayanan
kesehatan secara paripurna.Sarana adalah segala sesuatu yang dapat dipakai
sebagai alat dalam mencapai maksud atau tujuan. Sedangkan prasarana
adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang utama terselenggaranya
suatu proses (usaha, pembangunan, proyek). Sarana dan prasarana yang ada
di RSUD dr.Abdul Aziz belum memenuhi standar. Yang dimaksud
prasarana di RSUD dr.Abdul Aziz adalah peralatan kesehatan, setelah di
self assessment menurut Keputusan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor
56 Tahun 2014 Tentang Klasifikasi dan Perizinan RS capaian peralatan
kesehatan 40,87%, untuk capaian sarana 80,41%
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 24
3. Pendapatan RS masih belum mampu memenuhi biaya operasional RS
Dengan ditetapkannya Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) RSUD
dr.Abdul Aziz pada tahun 2012 dengan Keputusan Walikota, RSUD
dr.Abdul Aziz dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan
memberikan fleksibilitas dalam pengelolaan keuangan berdasarkan prinsip
ekonomi dan produktivitas dan penerapan praktik bisnis yang sehat. Pada
tahun 2017 capaian CRR RSUD dr.Abdul Aziz yaitu 86,08 %. Hal ini
disebabkan antara lain besaran tarif yang lebih rendah dibandingkan dengan
biaya satuan (unit cost) artinya pemerintah memberi subsidi yang cukup
besar kepada setiap pasien yang berobat ke rumah sakit pemerintah. Karena
hal tersebut menyebabkan pendapatan RS masih belum mampu menutupi
biaya operasional.
4. Pelayanan kesehatan belum sesuai standar
Rumah Sakit sebagai salah satu sarana kesehatan yang memberikan
pelayanan kesehatan kepada masyarakat memiliki peran yang sangat
strategis dalam mempercepat peningkatan derajat kesehatan masyarakat.
Rumah Sakit dituntut untuk memberikan pelayanan yang bermutu sesuai
dengan standar yang ditetapkan standar yang telah ditetapkan adalah standar
pelayanan merupakan tolak ukur yang digunakan sebagai pedoman
penyelenggaraan pelayanan dan acuan penilian kualitas yang berkualitas,
cepat, mudah, terjangkau dan terukur. Dalam hal ini untuk mengukur suatu
pelayanan dipergunakan standar pelayanan minimal. Berdasarkan hasil
evaluasi capaian SPM Tahun 2017, dari 24 jenis pelayanan SPM yang
dinilai secara rata-rata sudah memenuhi pencapaian SPM 86,27 % (dari 102
indikator tercapai 88 indikator) dari evaluasi menunjukkan RS masih perlu
memperkuat standar pelayanan.
5. Belum terintegrasinya sistem pelayanan berbasis IT di setiap unit layanan
Di RSUD dr.Abdul Aziz sistem pelayanan yang ada sudah berbasis
IT, tetapi masih belum semua unit layanan yang terintegrasi dengan sistem
berbasis IT. Hal ini menyebabkan data medis pasien belum tersimpan secara
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 25
digital di dalam database sehingga mempersulit pencarian catatan medis
pasien secara lengkap dan cepat.
6. Adanya RS swasta sebagai pesaing
Kota Singkawang ada beberapa Rs Sakit Swasta yang mulai berbenah
baik fasilitas maupun pelayanan kepada pasien. Terkait dengan image
masyarakat yang beranggapan pelayanan di rumah sakit swasta lebih cepat
dan baik sehingga ini bisa menjadi ancamana bagi RSUD dr.Abdul Aziz,
oleh karena itu RSUD dr.Abdul Aziz harus berbenah dalam meningkatkan
pelayanan dan fasilitas.
7. Image masyarakat terhadap Rumah Sakit Pemerintah
Rumah Sakit Pemerintah sudah berbenah untuk merubah image bahwa
Rumah Sakit Pemerintah sudah tidak kalah mutunya dengan Rumah Sakit
Swasta, tetapiu sebagian masyarakat masih merasa bahwa Rumah Sakit
Swasta pelayanannya lebih baik dari pada Rumah Sakit Pemerintah.
Sebagian masyarakat berpandangan bahwa dari segi pelayanan sebagian
besar rumah sakit swasta lebih baik dan lebih ramah dibandingkan dengan
rumah sakit pemerintah. Untuk mengubah image ini perlu peranan dari
unitpromosi kesehatan rumah sakit, hal ini terlepas dari ethika pemberi
layanan.
C. Program Nasional
1. Penurunan Angka Kematian Bayi dan Peningkatan Kesehatan Ibu
TABEL 2.3
Persalinan Secara Sectio Caesaria (SC)
Sumber : VK
No Tahun
Jumlah
Persalinan
Sectio Caesaria
Kumulatif %
1 2013 1.418 454 32,02
2 2014 1.100 645 58,64
3 2015 1.741 835 47.96
4 2016 1.318 645 48,94
5 2017 1.272 708 55,66
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 26
Persalinan secara Sectio Caesaria (SC) setiap tahunnya selalu
diatas standar SPM (Standar Pelayanan Minimal) yaitu sebesar < 20%.
Ini dikarenakan RSUD dr. Abdul Aziz Kota Singkawang merupakan RS
rujukan daerah Singbebas (Singkawang, Bengkayang dan Sambas), dan
ada beberapa pasien rujukan dari Kabupaten Bintan dan Natuna (Propinsi
Kepulauan Riau). Sehingga Pasien yang bermasalah, dan sudah ditangani
di fasilitas kesehatan sebelumnya memerlukan tindakan SC. Selain itu
indikasi Previus SC yaitu ibu dengan riwayat persalinan sebelumnya
dengan SC merupakan penyebab terbesar persalinan SC dilakukan.
TABEL 2.4
Kematian Ibu Tahun 2017
Penyebab kematian % kematian
Standart
SPM RS.
Eklampsi 1,6% ≤ 30%
Perdarahan 0,0% ≤ 1%
Sepsis 0,0% ≤ 0,2%
Partus lama 0,0% ≤ 20%
Sumber : Rekam Medik
Pada tabel 2.7 di atas menunjukan bahwa, persentase kematian ibu
bersalin dengan eklampsi pada tahun 2017 sebesar 1,6%. Hal ini sesuai
dengan standart SPM RS yaitu ≤ 30%. Data Pelayanan kemampuan
menangani BBLR 1500-2500 gr dengan standar SPM yaitu sebesar
100%.
2. Penurunan Angka Kesakitan HIV/AIDS
TABEL 2.5
Pasien HIV dengan ART
Uraian
Tahun
2013 2014 2015 2016 2017
Jumlah kumulatif orang
yang pernah memulai ART 481 403 660 751 839
Jumlah kumulatif yang
tidak hadir dan lolos 29 49 38 49 20
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 27
follow-up > 3 bulan s/d
akhir bulan ini
% DO 6,03 12,16 5,75 6,52 2,38
Sumber : Klinik Mawar
Pada tabel diatas menunjukkan pada tahun 2013-2017, persentase
pasien HIV yang drop out minum ART dibawah standar SPM yaitu <
20%.
3. Penurunan angka kesakitan TB
TABEL 2.6
Kasus TB Pada Rawat Inap
S
u
m
b
Sumber : Rekam Medik
TABEL 2.7
Kasus TB Pada Rawat Jalan
Sumber : Poly TB DOTS
Data TB pada Rawat inap tidak dapat di analisa karena pencatatan
& pendokumentasian pemeriksaan mikroskopis untuk menegakkan
diagnosa tidak lengkap.Untuk Kasus TB pada Rawat Jalan 100%
diagnosa di tegakkan melalui pemeriksaan mikroskopis. Pada tahun 2017
di temukan TB MDR (Tuberkulosis Multi Drug Resistant) sebanyak 4
Kasus.
Tahun Rajal
2013 4596
2014 1324
2015 1751
2016 1145
2017 1123
Tahun Suspect BTA (+)
BTA
(+)/Ro (-)
Ekstra
Paru
Rujuk
Diobati Ket
Pusk RS
2013 436 40 21 3 25(2) 66
2014 393 25 22 8 14(2) 60
2015 288 8 2 0 17 11
2016 177 2 6 1 120 8
2017 711 72 63 2 83 1 52 MDR 4
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 28
4. Pengendalian Resistensi Mikroba
Merupakan sasaran ke 4 Pronas yang baru akan mulai
dilaksanakan pada tahun 2019 di RSUD dr. Abdul Aziz Kota
Singkawang. Yang dimaksud dengan resistensi antimikroba adalah
ketidakmampuan anti mikroba membunuh atau menghambat
pertumbuhan mikroba sehingga penggunaannya sebagai terapi penyakit
infeksi menjadi tidak efektif lagi. Meningkatnya masalah resistensi
antimikroba terjadi akibat penggunaan antimikroba yang tidak bijak dan
bertanggungjawab dan penyebaran mikrobaresisten dari pasien
kelingkungannya karena tidak dilaksanakannya praktik pengendalian
dan pencegahan infeksi dengan baik. Pengendalian resistensi
antimikroba adalah aktivitas yang ditujukan untuk mencegah dan
menurunkan adanya kejadian mikroba resisten. Ditetapkan program aksi
nasional dalam rangka pengendalian resistensi antimikroba secara luas
baik di fasilitas pelayanan kesehatan. Program pengendalian resistensi
antimikroba (PPRA) merupakan upaya pengendalian resistensi anti
mikroba secara terpadu dan paripurna difasilitas pelayanan kesehatan.
5. Pelayanan Geriatri
Pasien geriatri adalah pasien lanjut usia dengan multi
penyakit/gangguan akibat penurunan fungsi organ ,psikologi ,sosial,
ekonomi dan lingkungan yang membutuhkan pelayanan kesehatan secara
terpadu dengan pendekatan multi disiplin yang bekerja sama secara
interdisiplin. Pelayanan Geriatri juga merupakan program baru dari
Pronas yang akan mulai dilaksanakan pada tahun 2019 di RSUD dr.
Abdul Aziz Kota Singkawang.
D. Tantangan danPeluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah
RSUD dr. Abdul Aziz dalam menjalankan fungsinya dalam bidang
kesehatan tidak terlepas dari mutu dan keselamatan pasien dan menjadi
tantangan rumah sakit agar hal ini terwujud dilihat dari beberapa aspek
yaitu:
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 29
1. Sumber daya manusia, standarisasi pelayanan kesehatan yang
bergantung dari beberapa aspek yaitu sumber daya manusia terutama
kebutuhan dokter spesialis berdasarkan standar tipe rumah sakit dalam
hal ini rumah sakit Abdul Aziz adalah rumah sakit tipe B, sarana medis
dan penunjang medis serta penunjang lainnya dan semua ini harus
dijalankan dengan sistem manajemen yang baik.
2. Perencanaan, pengembangan adalah pembangunan gedung ICU agar
pelayanan kedaruratan dapat teratasi, pembangunan gedung kelas tiga 6
lantai, pembangunan gedung Central Cardio Vasculer, pembangunan
Poli rawat jalan hal ini diharapkan dapat terwujud agar dapat mengatsi
kebutuhan masyarakat terutama masyarakat miskin dan dapat
meningkatkan pendapat rumah sakit. Hal ini dapat terwujud bila adanya
sinergis kebijakan dari pemerintah pusat, provinsi dan pemerintah kota.
3. Kemampuan keuangan rumah sakit karena rumah sakit sudah menjadi
rumah sakit BLUD sehingga seluruh kegiatan operasional rumah sakit
dibiayai oleh rumah sakit itu sendiri.
Rumah sakit Abdul Aziz harus melihat peluang– peluang yang ada
agar rumah sakit Abdul Aziz dapat membiayai seluruh operasional. Dan
tantangan lainnya adalah mewujudkan rumah sakit rujukan regional
berdasarkan
1. Peraturan Presiden Republik Indonesia nomor 12 tahun 20 tentang
jaminan kesehatan
2. Peraturan Menteri Kesehatan RI no. 001 tahun 2012 tentang sistem
rujukan pelayanan kesehatan perorangan
3. Keputusan Menteri Kesehatan RI no. Hk.02.02/menkes/391/2014
tentang pedoman penetapan rs rujukan regional.
4. Keputusan Dirjen BUK no. 02.03/i/0363/2015 tentang penetapan RS
rujukan provinsi & rs rujukan regional.
5. Keputusan Gubernur Kalbar no. 01.a/dinkes/2013 tentang penetapan RS
rujukan tk. I provinsi & rs rujukan regional di provinsi kalbar.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 30
6. Keputusan ka. Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar no.
445/748/yankes/a/2013 tentang penetapan rumah sakit rujukan tingkat
provinsi dan rumah sakit rujukan regional di provinsi kalimantan barat.
E. Isu – Isu Penting dalam Menigkatkan Pelayanan Perangkat Daerah
Isu strategis RSUD dr.Abdul Aziz, berdasarkan analisis internal dan
eksternal adalah sebagai berikut :
1. Related Diversifacation,merupakan isu strategi pilihan yang harus
dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz untuk memperluas usaha dengan
membuka beberapa unit bisnis atau anak perusahaan baru baik dalam lini
bisnis yang sama dengan yang sudah ada maupun dalam unit bisnis yang
berbeda dengan bisnis inti perusahaan.
2. Market Developement (pengembangan pasar) merupakan isu strategi
pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz melalui
penjualan produk lama di pasar baru. Strategi ini ditempuh dengan cara:
Membuka pasar geografis baru, memikat segmen pasar lain.
3. Product Developement (Pengembangan Produk) merupakan isu strategi
pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz melalui
pengembangan produk baru untuk pasar lama. Strategi ini ditempuh
dengan cara : Mengembangkan atribut produk baru, mengembangkan
beragam tingkat mutu, pengembangan modeling dan special service.
4. Vertical integration, merupakan isu strategi pilihan yang harus
dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz dimana RS dengan perusahaan lain
yang memiliki hubungan bisnis dan behubungan satu sama lain
kemuadian melakukan merger dengan tujuan untuk mengurangi biaya
transaksi dan potensi hold up.melalui kerjasama dengan perusahaan-
perusahaan besar yang menyelenggarakan asuransi untuk pegawainya.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 31
2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD
Rancangan awal Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019 dapat dilihat pada tabel 2.8 :
TABEL 2.8
Review terhadap Rancangan Awal RKPD tahun 2021
Provinsi Kalimantan Barat Kota Singkawang
N
o
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Lokasi
Catata
n
Pentin
g
Program /
Kegiatan
Indikator
Kinerja
Target
Capaia
n
Pagu indikatif
(Rp.000)
Program /
Kegiatan
Indikator
Kinerja
Target
Capaian
Kebutuhan Dana
(Rp.000)
1 2 3 5 4 5 6 7 8 9 10
URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG
KESEHATAN
169,812,010,150 URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KESEHATAN 169,812,010,150
1
PROGRAM PENUNJANG URUSAN
PEMERINTAHAN DAERAH 43,549,725,000
PROGRAM PENUNJANG URUSAN
PEMERINTAHAN DAERAH
43,549,725,000
RSUD
dr.
ABDU
L AZIZ
Perencanaan
dan Evaluasi
Kinerja
Perangkat
Daerah
Persentase tingkat
ketepatan waktu
penyelesaian
dokumen
perencanaan
100% 93,725,000
Perencanaan
dan Evaluasi
Kinerja
Perangkat
Daerah
Persentase tingkat
ketepatan waktu
penyelesaian
dokumen
perencanaan
100% 93,725,000
Penyusunan
Renstra dan
Renja Perangkat
Daerah
Persentase
penyelesaian
penyusunan
Renstra dan Renja
PD
100% 31,725,000
Penyusunan
Renstra dan
Renja
Perangkat
Daerah
Persentase
penyelesaian
penyusunan
Renstra dan
Renja PD
100% 31,725,000
Evaluasi Kinerja
Perangkat
Daerah
Presentase
penyelesaian
penyusunan
100% 62,000,000
Evaluasi Kinerja
Perangkat
Daerah
Presentase
penyelesaian
penyusunan
100% 62,000,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 32
laporan kinerja RS laporan kinerja RS
Administrasi
Keuangan
persentase tingkat
ketepatan waktu
penyampaian
laporan kinerja dan
keuangan
100% 33,214,000,000
Administrasi
Keuangan
persentase tingkat
ketepatan waktu
penyampaian
laporan kinerja
dan keuangan
100% 33,214,000,000
Penyediaan
Gaji dan
Tunjangan ASN
Persentase
penyediaan gaji dan
tunjangan bagi ASN
100% 33,200,000,000
Penyediaan
Gaji dan
Tunjangan
ASN
Persentase
penyediaan gaji dan
tunjangan bagi ASN
100% 33,200,000,000
Penyusunan
Laporan
Capaian Kinerja
dan Ikhtisar
Realisasi
Kinerja SKPD
persentase
penyelesaian
penyusunan laporan
capaian kinerja dan
Ikhtisar realisasi
kinerja SKPD
100% 7,000,000
Penyusunan
Laporan
Capaian
Kinerja dan
Ikhtisar
Realisasi
Kinerja SKPD
persentase
penyelesaian
penyusunan
laporan capaian
kinerja dan Ikhtisar
realisasi kinerja
SKPD
100% 7,000,000
Penyusunan
Pelaporan
Keuangan
Akhir Tahun
Presentase
penyelesaian
Laporan keuangan
akhir tahun tersusun
dengan baik
100% 7,000,000
Penyusunan
Pelaporan
Keuangan
Akhir Tahun
Presentase
penyelesaian
Laporan keuangan
akhir tahun
tersusun dengan
baik
100% 7,000,000
Administrasi
Umum
Persentase
Pelayanan
Administrasi
perkantoran
100% 8,992,000,000
Administrasi
Umum
Persentase
Pelayanan
Administrasi
perkantoran
100% 8,992,000,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 33
Penyediaan
Jasa Surat
Menyurat
persentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan jasa surat
menyurat
100% 62,000,000
Penyediaan
Jasa Surat
Menyurat
persentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan jasa
surat menyurat
100% 62,000,000
Penyediaan
Jasa
Komunikasi,
Sumber Daya
Air dan Listrik
Persentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan telepon,
air, listrik dan
jaringan internet
100% 3,500,000,000
Penyediaan
Jasa
Komunikasi,
Sumber Daya
Air dan Listrik
Persentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan telepon,
air, listrik dan
jaringan internet
100% 3,500,000,000
Penyediaan
Alat Tulis
Kantor
Persentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan ATK
100% 400,000,000
Penyediaan
Alat Tulis
Kantor
Persentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan ATK
100% 400,000,000
Penyediaan
Barang
Cetakan dan
Penggandaan
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan
percetakan dan
fotocopy
100% 400,000,000
Penyediaan
Barang
Cetakan dan
Penggandaan
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
percetakan dan
fotocopy
100% 400,000,000
Penyediaan
Komponen
Instalasi
Listrik/Peneran
gan Bangunan
Kantor
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan alat listrik
dan elektronik
100% 200,000,000
Penyediaan
Komponen
Instalasi
Listrik/Penera
ngan
Bangunan
Kantor
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan alat
listrik dan elektronik
100% 200,000,000
Penyediaan
Peralatan dan
Perlengkapan
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan
perlengkapan rumah
100% 3,090,000,000
Penyediaan
Peralatan dan
Perlengkapan
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
100% 3,090,000,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 34
Kantor tangga, sewa server,
pengadaan mebel,
pengadaan alat
pendingin,
pengadaan alat
rumah tangga
lainnya, pengadaan
komputer, pengadan
alat video, dan
pengadaan alat
komunikasi
Kantor perlengkapan
rumah tangga,
sewa server,
pengadaan mebel,
pengadaan alat
pendingin,
pengadaan alat
rumah tangga
lainnya, pengadaan
komputer,
pengadan alat
video, dan
pengadaan alat
komunikasi
Penyediaan
Peralatan
Rumah Tangga
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan peralatan
kebersihan dan
bahan pembersih
100% 200,000,000
Penyediaan
Peralatan
Rumah
Tangga
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
peralatan
kebersihan dan
bahan pembersih
100% 200,000,000
Rapat-Rapat
Kordinasi dan
Konsultasi ke
Luar Daerah
Presentase pegawai
yang mengikuti
perjalanan dinas
100% 350,000,000
Rapat-Rapat
Kordinasi dan
Konsultasi ke
Luar Daerah
Presentase
pegawai yang
mengikuti
perjalanan dinas
100% 350,000,000
Pengadaan
Mobil Jabatan
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan mobil
operasional dokter
100% 600,000,000
Pengadaan
Mobil Jabatan
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan mobil
operasional dokter
100% 600,000,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 35
Pemeliharaan
Rutin/Berkala
Kendaraan
Dinas /
Operasional
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan jasa
servise dan BBM
serta suku cadang
100% 40,000,000
Pemeliharaan
Rutin/Berkala
Kendaraan
Dinas /
Operasional
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan jasa
servise dan BBM
serta suku cadang
100% 40,000,000
Pemeliharaan
Rutin/Berkala
Peralatan
Gedung Kantor
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan kantor
dan pengadaan
peralatan kantor
100% 150,000,000
Pemeliharaan
Rutin/Berkala
Peralatan
Gedung
Kantor
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan
kantor dan
pengadaan
peralatan kantor
100% 150,000,000
Peningkatan
Disiplin dan
Kapasitas
Sumber Daya
Aparatur
persentase
pelaksanaan
disiplin dan
kapasitas SDM
100% 1,250,000,000
Peningkatan
Disiplin dan
Kapasitas
Sumber Daya
Aparatur
persentase
pelaksanaan
disiplin dan
kapasitas SDM
100% 1,250,000,000
Pendidikan dan
Pelatihan
Formal
Presentase pegawai
yang mengikuti
kegiatan untuk
meningkatkan
pengetahuan dan
keterampilan
pegawai
100% 1,250,000,000
Pendidikan
dan Pelatihan
Formal
Presentase
pegawai yang
mengikuti kegiatan
untuk meningkatkan
pengetahuan dan
keterampilan
pegawai
100% 1,250,000,000
2
PROGRAM PEMENUHAN UPAYA
KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA
KESEHATAN MASYARAKAT
125,891,785,150
PROGRAM PEMENUHAN UPAYA
KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA
KESEHATAN MASYARAKAT
125,891,785,150
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 36
Penyediaan
Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
untuk UKM
dan UKP
Kewenangan
Daerah
Kabupaten
Kota
persentase
penyediaan
fasilitas pelayanan,
sarana prasarana
dan alkes
100% 24,163,492,000
Penyediaan
Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
untuk UKM
dan UKP
Kewenangan
Daerah
Kabupaten
Kota
persentase
penyediaan
fasilitas
pelayanan, sarana
prasarana dan
alkes
100% 24,163,492,000
Rehabilitasi
dan
Pemeliharaan
Rumah Sakit
Persentase sarana
dan prasarana
Rumah Sakit dalam
kondisi baik
100% 1,000,000,000
Rehabilitasi
dan
Pemeliharaan
Rumah Sakit
Persentase sarana
dan prasarana
Rumah Sakit dalam
kondisi baik
100% 1,000,000,000
Pengadaan
Sarana Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan kantor
dan pengadaan
peralatan kantor
100% 7,139,500,000
Pengadaan
Sarana
Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan
kantor dan
pengadaan
peralatan kantor
100% 7,139,500,000
Pengadaan
Alat
Kesehatan/Alat
Penunjang
Medik Fasilitas
Pelayanan
Persentase
tersedianya alat
kesehatan yang
dibutuhkan
100% 13,523,992,000
Pengadaan
Alat
Kesehatan/Ala
t Penunjang
Medik Fasilitas
Pelayanan
Persentase
tersedianya alat
kesehatan yang
dibutuhkan
100% 13,523,992,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 37
Kesehatan Kesehatan
Pemeliharaan
Prasarana dan
Pendukung
Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Presentase realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan kantor
dan pengadaan
peralatan kantor
100% 1,000,000,000
Pemeliharaan
Prasarana dan
Pendukung
Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Presentase
realisasi
pemenuhan
kebutuhan
pemeliharaan
perlengkapan
kantor dan
pengadaan
peralatan kantor
100% 1,000,000,000
Pemeliharaan
Rutin dan
Berkala Alat
Kesehatan/Alat
Penunjang
Medik Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Persentase alat yang
sudah dipelihara
100% 1,500,000,000
Pemeliharaan
Rutin dan
Berkala Alat
Kesehatan/Ala
t Penunjang
Medik Fasilitas
Pelayanan
Kesehatan
Persentase alat
yang sudah
dipelihara
100% 1,500,000,000
Penyediaan
Layanan
Kesehatan
untuk UKM
dan UKP
Rujukan
Tingkat
Daerah Kab.
/Kota
Persentase
masyarakat yang
mendapat
pelayanan
kesehatan sesuai
standar
100% 101,728,293,150
Penyediaan
Layanan
Kesehatan
untuk UKM
dan UKP
Rujukan
Tingkat
Daerah Kab.
/Kota
Persentase
masyarakat yang
mendapat
pelayanan
kesehatan sesuai
standar
100% 101,728,293,150
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 38
Pengelolaan
Pelayanan Kes.
Lingkungan
persentase hasil
pemeriksaan dengan
nilai baik
100% 38,277,600
Pengelolaan
Pelayanan Kes.
Lingkungan
persentase hasil
pemeriksaan
dengan nilai baik
100% 38,277,600
Pengelolaan
Jaminan Kes.
Masyarakat
persentase
pelayanan bagi
masyarakat yang
tidak mampu di
wilayah kota
singkawang
100% 1,500,000,000
Pengelolaan
Jaminan Kes.
Masyarakat
persentase
pelayanan bagi
masyarakat yang
tidak mampu di
wilayah kota
singkawang
100% 1,500,000,000
Operasional
Pelayanan
Rumah Sakit
persentase
ketersedian
kebutuhan bahan
habis pakai
pelayanan
kesehatan
100% 100,000,000,000
Operasional
Pelayanan
Rumah Sakit
persentase
ketersedian
kebutuhan bahan
habis pakai
pelayanan
kesehatan
100% 100,000,000,000
Pelaksanaan
Akreditasi
Fasilitas
Kesehatan di
Kabupaten/Kot
a
standar akreditasi
dengan nilai
paripurna
100% 190,015,550
Pelaksanaan
Akreditasi
Fasilitas
Kesehatan di
Kabupaten/Ko
ta
standar akreditasi
dengan nilai
paripurna
100% 190,015,550
3
PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS
SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN
300,000,000
PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS
SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN
300,000,000
Pembinaan
Teknis,
Pengawasan
Praktik
Tenaga
Presentase
pegawai yang
mengikuti kegiatan
untuk
meningkatkan
pengetahuan dan
50% 300,000,000
Pembinaan
Teknis,
Pengawasan
Praktik
Tenaga
Presentase
pegawai yang
mengikuti
kegiatan untuk
meningkatkan
pengetahuan dan
50% 300,000,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 39
Kesehatan di
Wilayah
Kabupaten/Ko
ta
keterampilan
pegawai sesuai
standar
Kesehatan di
Wilayah
Kabupaten/K
ota
keterampilan
pegawai sesuai
standar
Penyelenggara
an Pelatihan
untuk
Peningkatan
Kapasitas
Sumber Daya
Manusia
Kesehatan
Presentase pegawai
yang mengikuti
kegiatan untuk
meningkatkan
pengetahuan dan
keterampilan
pegawai
50% 300,000,000
Penyelenggara
an Pelatihan
untuk
Peningkatan
Kapasitas
Sumber Daya
Manusia
Kesehatan
Presentase
pegawai yang
mengikuti kegiatan
untuk meningkatkan
pengetahuan dan
keterampilan
pegawai
50% 300,000,000
PROGRAM PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN
70,500,000
PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
BIDANG KESEHATAN
70,500,000
Pelaksadan
Sehat dalam
Rangka
Promotif
Preventif
Tingkat
Daerah
Kabupaten/
Kota
Persentase
meningkatnya
pengetahuan
masyarakat
mengenai hidup
sehat
100% 70,500,000
Pelaksadan
Sehat dalam
Rangka
Promotif
Preventif
Tingkat
Daerah
Kabupaten/
Kota
Persentase
meningkatnya
pengetahuan
masyarakat
mengenai hidup
sehat
100% 70,500,000
Penyelenggara
an Promosi
Kesehatan dan
Gerakan Hidup
persentase
meningkatnya
pengetahuan
masyarakat
100% 70,500,000
Penyelenggara
an Promosi
Kesehatan dan
Gerakan
persentase
meningkatnya
pengetahuan
masyarakat
100% 70,500,000
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 2 - 40
Bersih dan
Sehat
mengenal hidup
sehat
Hidup Bersih
dan Sehat
mengenal hidup
sehat
TOTAL 169,812,010,150 TOTAL 169,812,010,150
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 1
BAB 3
TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH
3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional.
Seperti yang tertuang dalam Rencana Strategis (Renstra) Kementerian
Kesehatan Tahun 2015 - 2019 disebutkan bahwa arah kebijakan dan strategi
pembangunan kesehatan nasional tahun 2015 - 2019 merupakan bagian dari
Rencana Pembangunan Jangka Panjang Bidang Kesehatan (RPJPK) tahun 2005
- 2015, yang bertujuan meningkatkan kesadaran, kemauan, kemampuan hidup
sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang
setinggi-tingginya dapat terwujud, melalui terciptanya masyarakat, bangsa dan
Negara Indonesia yang ditandai oleh penduduknya yang hidup dengan perilaku
dan dalam lingkungan yang sehat, memiliki kemampuan untuk menjangkau
pelayanan kesehatan yang bermutu, secara adil dan merata, serta memiliki
derajad kesehatan yang setinggi-tingginya di seluruh wilayah Indonesia. Di
dalam kebijakan untuk meningkatkan akses dan mutu Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Rujukan, maka beberapa strategi yang akan dilakukan adalah:
1. Mewujudkan ketepatan alokasi anggaran dalam rangka pemenuhan sarana
prasarana dan alat kesehatan di RS yang sesuai standar.
2. Mewujudkan penerapan sistem manajemen kinerja RS sehingga terjamin
irnplernentasi Patient Safety, standar pelayanan kedokteran dan standar
pelayanan keperawatan.
3. Mewujudkan penguatan mutu advokasi, pembinaan dan pengawasan untuk
percepatan mutu pelayanan kesehatan serta mendorong RSUD menjadi
BLUD.
4. Optimalisasi peran UPT vertikal dalam mengampu Fasilitas pelayanan
kesehatan daerah.
5. Mewujudkan berbagai layanan unggulan (penanganan kasus tersier) pada
Rumah Sakit rujukan nasional secara terintegrasi dalam academic health
system.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 2
6. Mewujudkan penguatan sistem rujukan dengan mengembangkan sistem
regionalisasi rujukan pada tiap provinsi (satu rumah sakit rujukan regional
untuk beberapa kabupaten/kota) dan sistem rujukan nasional (satu Rumah
Sakit rujukan nasional untuk beberapa provinsi).
7. Mewujudkan kemitraan yang berdaya guna tinggi melalui program sister
hospital.
Kebijakan pembangunan kesehatan difokuskan pada penguatan upaya
kesehatan dasar (Primary Health Care) yang berkualitas terutama melalui
peningkatan jaminan kesehatan, peningkatan akses dan mutu pelayanan
kesehatan dasar dan rujukan yang didukung dengan penguatan sistem kesehatan
dan peningkatan pembiayaan kesehatan.
Mengacu pada kebijakan dan strategi nasional Bidang Kesehatan diatas
maka tujuan dan sasaran RSUD dr. Abdul Aziz telah selaras dengan kebijakan
dan strategi tersebut, utamanya dalam rangka mendukung strategi :
1. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan medik;
2. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan penunjang medik dan non
medik;
3. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan dan asuhan keperawatan;
4. Penyelenggaraan kebijakan operasional administrasi umum dan keuangan;
3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah
Tujuan dan sasaran Renja RSUD Dr. Abdul Aziz tahun 2021 mengacu
pada tujuan dan sasaran yang tertuang di dalam Rencana Strategis Tahun 2018 -
2022, yaitu :
1. Tujuan
Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dan pengendalian pertumbuhan
penduduk
2. Sasaran
Indeks Kepuasan Masyarakat Rumah sakit.
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 3
3.3. Program dan Kegiatan
Menjalankan peran dan fungsinya, maka dalam rancangan Renja dr.
Abdul Aziz tahun 2022 direncanakan akan melaksanakan program dan kegiatan
yang telah ditetapkan dengan total anggaran belanja sebesar Rp.
169,812,010,150,-
Adapun program dan kegiatan antara lain sebagai berikut :
1. PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH
 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
 Administrasi Keuangan
 Administrasi Umum
 Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur
2. PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN
DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
 Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP
Kewenangan Daerah Kabupaten Kota
 Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan
Tingkat Daerah Kab. /Kota
3. PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA
KESEHATAN
 Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Kesehatan di
Wilayah Kabupaten/Kota
4. PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG
KESEHATAN
 Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah
Kabupaten/Kota
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 4
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 5
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 6
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 3 - 7
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 4 - 1
BAB 4
RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH
TABEL 4.1
PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA DAN PENDANAAN
TAHUN ANGGARAN 2021
KODE
URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN
INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN
RENCANA TAHUN 2021
PENDANAAN
TARGET
CAPAIAN
KINERJA
PAGU
INDIKATIF
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
1 URUSAN PEMERINTAHAN WAJIB YANG BERKAITAN DENGAN PELAYANAN DASAR
1.02. URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KESEHATAN 169,812,010,150
1 02 01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH
Persentase Pelaksanaan Penunjang Urusan Pemerintahan
Daerah
43,549,725,000
1.02.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
Persentase tingkat ketepatan waktu penyelesaian dokumen
perencanaan
100% 93,725,000
1.02.01.2.01.01 Penyusunan Renstra dan Renja Perangkat Daerah Persentase penyelesaian penyusunan Renstra dan Renja PD 100% 31,725,000 DAU
1 02 01 2.01 05 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Presentase penyelesaian penyusunan laporan kinerja RS 100% 62,000,000 DAU
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 4 - 2
KODE
URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN
INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN
RENCANA TAHUN 2021
PENDANAAN
TARGET
CAPAIAN
KINERJA
PAGU INDIKATIF
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
1 02 01 2.02 Administrasi Keuangan
persentase tingkat ketepatan waktu penyampaian laporan
kinerja dan keuangan
100% 33,214,000,000
1 02 01 2.02 01 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Persentase penyediaan gaji dan tunjangan bagi ASN 100% 33,200,000,000 DAU
1 02 01 2.02 06
Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja
SKPD
persentase penyelesaian penyusunan laporan capaian kinerja dan
Ikhtisar realisasi kinerja SKPD
100% 7,000,000 DAU
1 02 01 2.02 09 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun
Presentase penyelesaian Laporan keuangan akhir tahun tersusun
dengan baik
100% 7,000,000 DAU
1 02 01 2.03 Administrasi Umum
Persentase Pelayanan Administrasi perkantoran 100% 8,992,000,000
1 02 01 2.03 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat persentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa surat menyurat 100% 62,000,000 DAU
1 02 01 2.03 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik
Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan telepon, air, listrik dan
jaringan internet
100% 3,500,000,000 DAU
1 02 01 2.03 10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan ATK 100% 400,000,000 DAU
1 02 01 2.03 11 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan percetakan dan
fotocopy
100% 400,000,000 DAU
1 02 01 2.03 12 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan alat listrik dan elektronik 100% 200,000,000 DAU
1 02 01 2.03 13 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan perlengkapan rumah
tangga, sewa server, pengadaan mebel, pengadaan alat pendingin,
pengadaan alat rumah tangga lainnya, pengadaan komputer,
pengadan alat video, dan pengadaan alat komunikasi
100% 3,090,000,000 DAU
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 4 - 3
KODE
URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN
INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN
RENCANA TAHUN 2021
PENDANAAN
TARGET
CAPAIAN
KINERJA
PAGU INDIKATIF
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
1 02 01 2.03 14 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan peralatan kebersihan
dan bahan pembersih
100% 200,000,000 DAU
1 02 01 2.03 18 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah Presentase pegawai yang mengikuti perjalanan dinas 100% 350,000,000 DAU
1 02 01 2.03 19 Pengadaan Mobil Jabatan
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan mobil operasional
dokter
100% 600,000,000 DAU
1 02 01 2.03 30 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas / Operasional
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa servise dan BBM
serta suku cadang
100% 40,000,000 DAU
1 02 01 2.03 34 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan
perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor
100% 150,000,000 DAU
1 02 01 2.04 Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur persentase pelaksanaan disiplin dan kapasitas SDM 100% 1,250,000,000
1 02 01 2.04 09 Pendidikan dan Pelatihan Formal
Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan
pengetahuan dan keterampilan pegawai
100% 1,250,000,000 DAU
1 02 02
PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
Persentase pemenuhan standar pelayanan kesehatan 100% 125,891,785,150
1 02 02 2.01
Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP
Kewenangan Daerah Kabupaten Kota
persentase penyediaan fasilitas pelayanan, sarana prasarana
dan alkes
100% 24,163,492,000
02 02 2.01 08 Rehabilitasi dan Pemeliharaan Rumah Sakit Persentase sarana dan prasarana Rumah Sakit dalam kondisi baik 100% 1,000,000,000 DAU
1 02 02 2.01 12 Pengadaan Sarana Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan
perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor
100% 7,139,500,000 DAU
1 02 02 2.01 14 Pengadaan Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan
Kesehatan
Persentase tersedianya alat kesehatan yang dibutuhkan 100% 13,523,992,000 DAU/DAK
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 4 - 4
KODE
URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN
INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN
RENCANA TAHUN 2021
PENDANAAN
TARGET
CAPAIAN
KINERJA
PAGU INDIKATIF
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
1 02 02 2.01 19 Pemeliharaan Prasarana dan Pendukung Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan
perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor
100% 1,000,000,000 DAU
1 02 02 2.01 20
Pemeliharaan Rutin dan Berkala Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik
Fasilitas Pelayanan Kesehatan
Persentase alat yang sudah dipelihara 100% 1,500,000,000 DAU
1 02 02 2.02
Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan
Tingkat Daerah Kab. /Kota
Persentase masyarakat yang mendapat pelayanan kesehatan
sesuai standar
100% 101,728,293,150
1 02 02 2.02 17 Pengelolaan Pelayanan Kes. Lingkungan persentase hasil pemeriksaan dengan nilai baik 100% 38,277,600 DAU
1 02 02 2.02 26 Pengelolaan Jaminan Kes. Masyarakat
persentase pelayanan bagi masyarakat yang tidak mampu di
wilayah kota singkawang
100% 1,500,000,000 DAU
1 02 02 2.02 32 Operasional Pelayanan Rumah Sakit
persentase ketersedian kebutuhan bahan habis pakai pelayanan
kesehatan
100% 100,000,000,000 DAU
1 02 02 2.02 35 Pelaksanaan Akreditasi Fasilitas Kesehatan di Kabupaten/Kota standar akreditasi dengan nilai paripurna 100% 190,015,550 DAU
1 02 03
PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA
KESEHATAN
Persentase Sumberdaya Aparatur yang Mengikuti
Pengembangan Kompetensi
100% 300,000,000
1 02 03 2.02
Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Kesehatan di
Wilayah Kabupaten/Kota
Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk
meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai sesuai
standar
80% 300,000,000
1 02 03 2.02 03
Penyelenggaraan Pelatihan untuk Peningkatan Kapasitas Sumber
Daya Manusia Kesehatan
Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan
pengetahuan dan keterampilan pegawai
80% 300,000,000 DAU
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 4 - 5
KODE
URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN
INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN
RENCANA TAHUN 2021
PENDANAAN
TARGET
CAPAIAN
KINERJA
PAGU INDIKATIF
(Rp.)
1 2 3 4 5 6
1 02 05 PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN
Persentase Meningkatnya Pengetahuan Masyarakat mengenai
Hidup Sehat
100% 70,500,000
1 02 05 2.02
Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat
Daerah Kabupaten/ Kota
Persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai
hidup sehat
100% 70,500,000
1 02 05 2.02 01 Penyelenggaraan Promosi Kesehatan dan Gerakan Hidup Bersih dan
Sehat
persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenal
hidup sehat
100% 70,500,000
TOTAL 169,812,010,150
RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG
RENCANA KERJA TAHUN 2021
BAB 5 - 1
BAB 5
PENUTUP
Rancangan Rencana Kerja (Renja) RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021
merupakan hasil komitmen perencanaan awal yang sekaligus memberikan arah
kepada pemangku kepentingan (stockholder) RSUD dr. Abdul Aziz untuk berperan
aktif dalam pembangunan kesehatan. Rancangan Renja ini dibuat dengan melalui
analisa permasalahan yang ada dengan memperhitungkan ketersediaan sumber daya
yang ada. Oleh karena itu Rancangan Renja ini menggambarkan kebutuhan awal
yang sebenarnya sehingga kalau tidak terpenuhi akan menyebabkan kurang efektif
dan efisiensinya pelaksanaan tugas dan fungsi RSUD dr. Abdul Aziz dalam rangka
optimalisasi pelayanan kesehatan berkualitas guna mencapai visi dan misinya.
Rancangan Renja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 disusun dengan
memperhatikan RKPD Pemerintah Kota Singkawang Tahun 2021, dan akan
dilaksanakan menurut peraturan perundangan yang berlaku dengan mengikuti
kaidah- kaidah yang telah ditetapkan sehingga menghasilkan kinerja program dan
kegiatan sesuai dengan target yang telah ditetapkan serta menjamin transparansi,
efisiensi, dan akuntabilitas dalam proses pelaksanaannya.
Monitoring dan evaluasi Renja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 tidak
terlepas kaitannya dengan pengukuran kinerja unit-unit lingkup RSUD dr. Abdul
Aziz termasuk instalasi, yang menunjukkan sampai seberapa jauh pencapaian
sasaran, program dan kegiatan yang telah dirumuskan, serta hasilnya disampaikan
dalam bentuk Laporan Kinerja Tahunan (LKT).
Demikian Rancangan Rencana Kerja ini dibuat sebagai gambaran
kebutuhan program dan kegiatan yang akan dilaksanakan RSUD dr. Abdul Aziz
Tahun 2019. Disadari bahwa dalam penyusunan Renja ini masih memiliki beberapa
keterbatasan yang memungkinkan dilakukannya perbaikan, sebagaimana dokumen
pembangunan lainnya.

More Related Content

What's hot

Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).doc
Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).docPedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).doc
Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).docpuskesmassukobaru
 
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Mohammad Shafari
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022novitawanget
 
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docxSuMarni41
 
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Retno Sf
 
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmContoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmNovieta Parman
 
Posyandu Prima.pdf
Posyandu Prima.pdfPosyandu Prima.pdf
Posyandu Prima.pdfabdi1942
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasI Putu Cahya Legawa
 
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...Ulfah Hanum
 
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"Kanaidi ken
 
REGISTER RISIKO.pptx
REGISTER RISIKO.pptxREGISTER RISIKO.pptx
REGISTER RISIKO.pptxmuammar52
 
Template pola tata kelola blud puskesmas
Template pola tata kelola blud puskesmasTemplate pola tata kelola blud puskesmas
Template pola tata kelola blud puskesmasZakiah dr
 
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docx
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docxHasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docx
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docxAuliaNi7
 
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptxprogram K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptxNIKEN70
 
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptx
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptxStandar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptx
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptxNaniMulyani17
 

What's hot (20)

Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).doc
Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).docPedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).doc
Pedoman Tata Naskah PKM Suko 2022 (1).doc
 
BAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdfBAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdf
 
8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk
 
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022Renstra puskesmas argapura 2018 2022
Renstra puskesmas argapura 2018 2022
 
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
Perencanaan Tingkat Puskesmas (PTP) Rurukan 2022
 
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
 
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021Form hasil capaian indikator ukp september 2021
Form hasil capaian indikator ukp september 2021
 
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmContoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
 
Posyandu Prima.pdf
Posyandu Prima.pdfPosyandu Prima.pdf
Posyandu Prima.pdf
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
 
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...
Peraturan Menteri Kesehatan No. 18 Tahun 2017 tentang Uji kompetensi Tenaga K...
 
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"
Tata Kelola Rumah Sakit (TKRS) _BimTek "Standar AKREDITASI RUMAH SAKIT"
 
Bab 5 mutu
Bab 5 mutuBab 5 mutu
Bab 5 mutu
 
Mou bidan
Mou bidanMou bidan
Mou bidan
 
REGISTER RISIKO.pptx
REGISTER RISIKO.pptxREGISTER RISIKO.pptx
REGISTER RISIKO.pptx
 
Template pola tata kelola blud puskesmas
Template pola tata kelola blud puskesmasTemplate pola tata kelola blud puskesmas
Template pola tata kelola blud puskesmas
 
Pedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.docPedoman mutu cakung 2022.doc
Pedoman mutu cakung 2022.doc
 
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docx
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docxHasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docx
Hasil Analisis Indikator Mutu Klinis UKP Puskesmas.docx
 
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptxprogram K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
 
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptx
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptxStandar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptx
Standar Akreditasi Klinik-Lies(overview) (1).pptx
 

Similar to RSUD

Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018
Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018
Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018Armin Kobain
 
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docxRasnianiGani
 
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfRENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfdianaekowati1
 
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014RKPD Kota Pontianak Tahun 2014
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014Syamsul Akbar
 
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdfdianaekowati1
 
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...Muh Saleh
 
Iku diskominfo jogja
Iku  diskominfo jogjaIku  diskominfo jogja
Iku diskominfo jogjaaprisaut2
 
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docx
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docxMATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docx
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docxjumratulseftriani1
 
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptx
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptxLUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptx
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptxilusiDigulSelatan
 
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfRENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfdianaekowati1
 
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi BaratRencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi BaratMuh Saleh
 
Renstra rsud 14 juni 2017
Renstra rsud 14 juni 2017Renstra rsud 14 juni 2017
Renstra rsud 14 juni 2017pandirambo900
 
2. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 20212. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 2021pandirambo900
 

Similar to RSUD (20)

Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018
Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018
Rencana Kerja (RENJA) RSUD dr. ABDUL AZIZ Tahun 2018
 
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
0 Review Renja 2022 edit 18082021.docx
 
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfRENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENJA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
 
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014RKPD Kota Pontianak Tahun 2014
RKPD Kota Pontianak Tahun 2014
 
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf
2. RENJA K-J 2024 T.A 2023.pdf
 
Renja bappeda
Renja bappedaRenja bappeda
Renja bappeda
 
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat Tahun 201...
 
Iku diskominfo jogja
Iku  diskominfo jogjaIku  diskominfo jogja
Iku diskominfo jogja
 
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docx
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docxMATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docx
MATRIK FASILITASI RAPERBUP NON KAPITASI 2022.docx
 
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptx
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptxLUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptx
LUSIARTI -Sosialisasi-Permendagri-86-Tahun-2017.pptx
 
RENJA K-J 2024.pdf
RENJA K-J 2024.pdfRENJA K-J 2024.pdf
RENJA K-J 2024.pdf
 
RENJA K-J 2024.pdf
RENJA K-J 2024.pdfRENJA K-J 2024.pdf
RENJA K-J 2024.pdf
 
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdfRENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
RENSTRA KECAMATAN JENANGAN 2021.pdf
 
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi BaratRencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat
 
Renstra rsud 14 juni 2017
Renstra rsud 14 juni 2017Renstra rsud 14 juni 2017
Renstra rsud 14 juni 2017
 
Renstra dlh 2017 2021
Renstra dlh 2017   2021Renstra dlh 2017   2021
Renstra dlh 2017 2021
 
2. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 20212. renstra bpkad 2017 2021
2. renstra bpkad 2017 2021
 
Renstra rsdm 2013_2018
Renstra rsdm 2013_2018Renstra rsdm 2013_2018
Renstra rsdm 2013_2018
 
RPJMDes
RPJMDesRPJMDes
RPJMDes
 
Renja rumah sakit tahun 2019
Renja rumah sakit tahun 2019Renja rumah sakit tahun 2019
Renja rumah sakit tahun 2019
 

More from RSUDdrABDULAZIZ

PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdf
PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdfPERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdf
PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdfRSUDdrABDULAZIZ
 
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdfRSUDdrABDULAZIZ
 
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021RSUDdrABDULAZIZ
 
4. laporan hasil validasi iak tw iv
4. laporan hasil validasi iak tw iv4. laporan hasil validasi iak tw iv
4. laporan hasil validasi iak tw ivRSUDdrABDULAZIZ
 
3. laporan hasil validasi iak tw iii
3. laporan hasil validasi iak tw iii3. laporan hasil validasi iak tw iii
3. laporan hasil validasi iak tw iiiRSUDdrABDULAZIZ
 
2. laporan hasil validasi iaktw ii
2. laporan  hasil validasi iaktw ii2. laporan  hasil validasi iaktw ii
2. laporan hasil validasi iaktw iiRSUDdrABDULAZIZ
 
1. laporan hasil validasi iak tw i
1. laporan hasil validasi iak tw i1. laporan hasil validasi iak tw i
1. laporan hasil validasi iak tw iRSUDdrABDULAZIZ
 
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020RSUDdrABDULAZIZ
 
Komitmen bersama seluruh asn
Komitmen bersama seluruh asnKomitmen bersama seluruh asn
Komitmen bersama seluruh asnRSUDdrABDULAZIZ
 
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019RSUDdrABDULAZIZ
 

More from RSUDdrABDULAZIZ (13)

PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdf
PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdfPERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdf
PERJANJIAN KINERJA RSUD TAHUN 2021.pdf
 
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf
1- RENSTRA PERUBAHAN RSUD dr. ABDUL AZIZ 2018-2022.pdf
 
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021
Laporan Kinerja RSUD dr. ABDUL AZIZ Kota Singkawang Tahun 2021
 
4. laporan hasil validasi iak tw iv
4. laporan hasil validasi iak tw iv4. laporan hasil validasi iak tw iv
4. laporan hasil validasi iak tw iv
 
3. laporan hasil validasi iak tw iii
3. laporan hasil validasi iak tw iii3. laporan hasil validasi iak tw iii
3. laporan hasil validasi iak tw iii
 
2. laporan hasil validasi iaktw ii
2. laporan  hasil validasi iaktw ii2. laporan  hasil validasi iaktw ii
2. laporan hasil validasi iaktw ii
 
1. laporan hasil validasi iak tw i
1. laporan hasil validasi iak tw i1. laporan hasil validasi iak tw i
1. laporan hasil validasi iak tw i
 
Apeke
ApekeApeke
Apeke
 
Spo tri in one
Spo tri in oneSpo tri in one
Spo tri in one
 
Spo lkh
Spo lkh Spo lkh
Spo lkh
 
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
Laporan hasil validasi iak RSUD dr. Abdul Aziz 2020
 
Komitmen bersama seluruh asn
Komitmen bersama seluruh asnKomitmen bersama seluruh asn
Komitmen bersama seluruh asn
 
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019
Laporan kinerja tahunan rsud dr. abdul aziz tahun 2019
 

Recently uploaded

kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsSOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsedyardy
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1YudiPradipta
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanBungaCitraNazwaAtin
 

Recently uploaded (12)

kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkmsSOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
SOP MEDIA KOMUNIKASI DAN KOORDINASI pkms
 
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1manajemen analisis data export data epidata 3.1
manajemen analisis data export data epidata 3.1
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupanVULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
VULKANISME.pdf vulkanisme dan pengaruh nya terhadap kehidupan
 

RSUD

  • 1. RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA PD) Tahun 2021 PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG Jalan Dr.Soetomo No. 28 Kota Singkawang 79123 Telp. (0562) 631798 Fax. (0562) 633619 Rsud DR. abdul AZIZ
  • 2. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 i KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa dengan telah tersusunnya Rancangan Rencana Kerja (Renja) Program dan Kegiatan RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 yang merupakan dokumen awal perencanaan tahunan pembangunan kesehatan di RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021. Rancangan Renja ini disusun sebagai arah dan acuan awal sekaligus kesepakatan bagi seluruh komponen RSUD dr. Abdul Aziz dalam mewujudkan visi, misi kepala daerah dan arah kebijakan pembangunan kesehatan rnelalui pelaksanaan program dan kegiatan. Rancangan Renja ini memuat tujuan, sasaran, program dan kegiatan RSUD dr. Abdul Aziz yang akan dilaksanakan pada tahun 2021 dan kami telah berusaha dengan sebaik-baiknya dalam menyusun Renja ini sesuai dengan kaidah-kaidah yang berlaku dengan didasarkan pada data dan informasi yang ada, dengan tujuan agar dapat menjadi acuan dalam perencanaan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi pelaksanaan program dan kegiatan di RSUD dr. Abdul Aziz yang akan dilaksanakan pada tahun 2018. Rancangan Renja ini juga disusun telah disesuaikan dengan RKPD Pemerintah Kota Singkawang Tahun 2021. Namun kami juga menyadari bahwa Rancangan Renja ini masih belum sempurna, oleh karena itu kritik ataupun saran yang bersifat membangun kami butuhkan untuk bahan perbaikan dimasa mendatang. Besar harapan kami atas terealisasinya usulan program dan kegiatan sekaligus anggaran yang tertuang dalam Renja ini karena tanpanya akan menyebabkan pelayanan kesehatan di RSUD dr. Abdul Aziz kurang efektif dan efisien sesuai yang diharapkan oleh berbagai pihak dan seluruh lapisan masyarakat. Ucapan terima kasih tidak lupa disampaikan kepada semua pihak yang terkait dan ikut mendukung dalam penyusunan Renja ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa menggantikannya dengan pahala yang berlipat dan menjadi amal yang diridhoi. Direktur dr. RUCHANIHADI, Sp.PD NIP. 19761122 200212 1 002 Singkawang, 17 Juli 2020
  • 3. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 ii DAFTAR ISI HALAMAN KATA PENGANTAR ....................................................................................... i DAFTAR ISI...................................................................................................... ii BAB I PENDAHULUAN ..............................................................................BAB 1 - 1 1.1 Latar Belakang ..................................................................................BAB 1 - 1 1.2 Landasan Hukum...............................................................................BAB 1 - 2 1.3 Maksud dan Tujuan ...........................................................................BAB 1 - 4 1.4 Sistematika Penulisan ........................................................................BAB 1 - 5 BAB II HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH ................BAB 2 - 1 2.1 Tugas Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan Capaian Renstra Perangkat Daerah ....................................................BAB 2 - 1 2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah....................................BAB 2 - 9 2.3 Isu – Isu penting Penyelengaraan Tugas dan Fungsi...........................BAB 2 – 18 2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD..........................................BAB 2 – 31 BAB III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH ..................BAB 3 - 1 3.1 Telaah Terhadap Kebijakan Nasional.................................................BAB 3 - 1 3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah ....................................BAB 3 - 2 3.3 Program dan Kegiatan .......................................................................BAB 3 - 3 BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN......................................BAB 4 - 1 BAB V PENUTUP.........................................................................................BAB 5 - 1
  • 4. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Rencana kerja organisasi perangkat daerah (RENJA OPD) merupakan dokumen rencana yang memuat program dan kegiatan yang diperlukan untuk mencapai sasaran pembangunan dalam 1 tahun oleh pemerintah daerah maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat oleh masing-masing OPD. Dalam prosesnya, penyusunan Renja OPD mengacu pada kerangka arahan yang dirumuskan dalam Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD). Oleh karena itu penyusunan Renja OPD dapat dikerjakan secara simultan/paralel dengan penyusunan RKPD, dengan fokus melakukan pengkajian terlebih dahulu terhadap kondisi eksisting OPD, evaluasi pelaksanaan Renja OPD tahun-tahun sebelumnya dan evaluasi kinerja terhadap pencapaian Renstra OPD. Penyusunan Renja Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Abdul Aziz yang merupakan elemen sekaligus merupakan salah satu badan otonom Pemerintah Kota Singkawang, dalam rangka ikut memberikan kontribusi terhadap pertanggungjawaban Pemerintah Kota Singkawang, menyusun rencana kerja (Renja) setiap tahun sebagai penjabaran dari Rencana strategi yang telah disusun dalam kurun waktu 5 (lima) tahun. Renja Tahun 2021, merupakan salah satu dokumen perencanaan yang sebagai arah dan acuan sekaligus kesepakatan bagi seluruh komponen RSUD dr. Abdul Aziz dalam menjalankan kebijakan pembangunan kesehatan tahun 2021 yang disepakati bersama di lingkup RSUD dr. Abdul Aziz. Sebagai langkah awal dalam menyusun Renja Tahun 2021 adalah penyusunan Rancangan Renja 2021. Rancangan Renja ini juga mengacu pada Rancangan RKPD Pemerintah Kota Singkawang Tahun 2021 yang merupakan akumulasi dari seluruh Rancangan Renja OPD di lingkup Pemerintah Kota Singkawang dan akan dipakai sebagai bahan penyusunan Rencana Kerja (Renja) tahun 2021 dan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja (RAPBD) Pemerintah Kota
  • 5. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 2 Singkawang Tahun 2021. Atas dasar hal tersebut maka penyusunan Rancangan Renja Tahun 2021, merupakan tahapan mekanisme perencanaan yang sangat penting untuk dilakukan. 1.2. Landasan Hukum Rancangan Rencana Kerja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 disusun berdasarkan: 1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2001 tentang Pembentukan Kota Singkawang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 92, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4119); 2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400); 5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421); 6. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dengan Pemerintah Daerah; 7. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5038); 8. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 81, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5233);
  • 6. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 3 9. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587); 10. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578); 11. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar Pelayanan Miminal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 150, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4585); 12. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663); 13. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4815); 14. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah; 15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah; 16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang
  • 7. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 4 Daerah, Rencana Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah. 17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi, Kodefikasi dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah; 18. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 6 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kota Singkawang Tahun 2005-2025; 19. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 3 Tahun 2016 tentang Pembentukan Dan Susunan Perangkat Daerah Kota Singkawang (Lembaran Daerah Kota Singkawang Tahun 2016 Nomor 4); 20. Peraturan Daerah Kota Singkawang Nomor 2 Tahun 2018 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Singkawang Tahun 2018- 2022; 21. Peraturan Wali Kota Singkawang Nomor 39 Tahun 2020 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kota Singkawang Tahun 2021. 1.3. Maksud dan Tujuan 1. Maksud Penyusunan Rancangan Rencana Kerja ini dimaksudkan untuk tersedianya dokurnen awal perencanaan RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 sebagai penjabaran dari Review Rencana Strategis RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2018 – 2022 dengan mempertimbangkan perubahan-perubahan situasi dan kondisi yang akan terjadi di tahun di tahun 2021. 2. Tujuan a. Sebagai pedoman/acuan awal perencanaan program dan kegiatan tahun 2021. b. Tersedianya bahan evaluasi kinerja tahun 2021. c. Merupakan komitmen bersama dalam melaksanakan program dan kegiatan yang telah direncanakan agar efektif, efisien dan akuntabel.
  • 8. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 5 1.4. Sistematika Penulisan Sistematika Rancangan Rencana Kerja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Pada bagian ini dijelaskan mengenai gambaran umum penyusunan rancangan Renja Kerja RSUD dr. Abdul Aziz meliputi latar belakang, landasan hukum, maksud dan tujuan dan sistimatika penulisan. BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU Memuat kajian (review) terhadap hasil evaluasi pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019 dan perkiraan capaian tahun 2020 mengacu pada APBD tahun 2020. Selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target Renstra RSUD dr. Abdul Aziz berdasarkan realisasi program dan kegiatan pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun-tahun sebelumnya. Review hasil evaluasi pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019, dan realisasi Renstra mengacu pada hasil laporan kinerja tahunan dan/atau realisasi APBD. Disamping itu juga memuat tentang evaluasi kinerja tahun sebelumnya, serta isu-isu strategis dalam penyelenggaraan fungsi Rumah Sakit. BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN Memuat tujuan, sasaran, program dan kegiatan yang akan dilaksanakan tahun 2021 yang sebelumnya dilakukan telaah terhadap kebijakan nasional yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Rumah Sakit. BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN Memuat catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik dalam rangka pelaksanaannya maupun seandainya ketersediaan anggaran tidak sesuai dengan kebutuhan, kaidah-kaidah pelaksanaan serta rencana tindak lanjut.
  • 9. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 1 - 6 BAB V PENUTUP
  • 10. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 1 BAB 2 HASIL EVALUASI RENJA PERANGKAT DAERAH 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu dan Capaian Renstra Perangkat Daerah. Sebagaimana amanat Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi dalam pelaksanaannya. Oleh karena itu dalam Renja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 juga harus dilakukan evaluasi terhadap dokumen Renja tahun 2020. Program dan Kegiatan tahun 2020 telah dilaksanakan sesuai dengan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Tahun 2020 serta Renstra Tahun 2018 – 2022. Ditahun 2019 capaian dari renstra baru mencapai 40% dari target yang telah ditetapkan. Pelaksanaan Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2020 dengan capaian Renstra Tahun 2020 seperti tertera dalam tabel 2.1 berikut ini :
  • 11. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 2 Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah dan Pencapaian RENSTRA Perangkat Daerah s/d Tahun 2020 Kota Singkawang RSUD dr.Abdul Aziz Singkawang Lembar : I Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan Program Kegiatan Indikator Kinerja Program (Outcomes)/ Kegiatan (Output) Target Kinerja Capaian Program (Renstra Perangkat Daerah) Tahun 2022 Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran Kegiatan s/d tahun 2019 Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun 2020 Target Program dan Kegiatan (Renja Perangkat Daerah Tahun 2021) Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra Perangkat Daerah tahun 2018 - 2022 Target Realis asi Tingkat Realisasi ( % ) Realisasi Capaian Target Capaian 1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10=(5+7 +9) 11=(10/4 ) 1. 02. KESEHATAN 1. 02. 02. RSUD dr. ABDUL AZIZ 1. 02. 02. 001. Pelayanan Administrasi Perkantoran Persentase penyelesaian administrasi dan operasional perkantoran 1. 02. 02. 001. 002. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Cakupan penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
  • 12. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 3 1. 02. 02. 001. 013. Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Cakupan penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 001. 014. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Cakupan penyediaan peralatan rumah tangga 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 001. 018. Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah Cakupan pelaksanaan rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 002. Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Persentase peningkatan usia pakai sarana dan prasarana aparatur 1. 02. 02. 002. 004. Pengadaan Mobil Jabatan Jumlah pengadaan mobil jabatan 19 5 Unit 0 0 0 0 5 unit 26 % 1. 02. 02. 002. 011. Pengadaan Tanah Jumlah pengadaan tanah 1 Bidang Tanha 0 0 0 0 0 0 0 % 1. 02. 02. 002. 024. Pemeliharaan rutin/ berkala Kendaraan Dinas/Operasional Cakupan Pemeliharaan rutin/ berkala Kendaraan Dinas/Operasional 25 unit 10 Unit 5 5 100% 5 unit 20 Unit 80% 1. 02. 02. 002. 028. Pemeliharaan Rutin/ Berkala Peralatan Gedung Kantor Cakupan pemeliharaan rutin/ berkala peralatan gedung kantor 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 003. Peningkatan Disiplin aparatur Persentase penurunan pelanggaran disiplin aparatur 1. 02. 02. 003. 002. Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya Jumlah pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya 513 orang 513 orang 0 0 0 0 513 Orang 80% 1. 02. 02. 005. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Persentase peningkatan kapasitas sumberdaya aparatur
  • 13. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 4 1. 02. 02. 005. 001. Pendidikan dan Pelatihan Formal Jumlah peserta pendidikan dan pelatihan formal yang diikuti aparatur 2152 orang 689 Orang 49 49 100% 448 Orang 1186 Orang 55% 1. 02. 02. 005. 008. Workshop Komunikasi Efektif Jumlah peserta workshop komunikasi efektif yang diikuti aparatur 600 orang 120 orang 50 50 100% 50 orang 220 Orang 36.6 % 1. 02. 02. 005. 012. Workshop Simulasi Bencana Internal dan Eksternal Rumah Sakit Jumlah peserta Workshop Simulasi Bencana Internal dan Eksternal Rumah Sakit 80 Orang 80 Orang 0 0 0 0 80 Orang 100% 1. 02. 02. 005. 013. Problem Solving For Quality (Outbond) bagi Pegawai RS RSUD dr. Abdul Aziz Problem Solving For Quality (Outbond) yang diikuti aparatur 400 Orang 100 Orang 0 0 0 0 100 Orang 25% 1. 02. 02. 006. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan Persentase penurunan jumlah temuan terhadap pertanggungjawaban pelaksanaan program dan kegiatan Rumah Sakit 1. 02. 02. 006. 001. Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD Jumlah Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD 15 Dok 6 Dok 3 Dok 3 Dok 100% 3 dokumen 12 Dok 80% 1. 02. 02. 006. 004. Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun Jumlah Pelaporan Keuangan Akhir Tahun 5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80% 1. 02. 02. 006. 007. Penyusunan laporan akhir tahun farmasi Jumlah laporan akhir tahun farmasi 5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80% 1. 02. 02. 006. 008. Penyusunan Survey Kepuasan Masyarakat Jumlah laporan Survey Kepuasan Masyarakat 5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80% 1. 02. 02. 006. 009. Penyusunan Evaluasi Standar Pelayanan Minimal Jumlah laporan Evaluasi Standar Pelayanan Minimal 5 dok 2 dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80% 1. 02. 02. 006. 010. Retensi Dokumen Rekam Medik Jumlah Retensi Dokumen Rekam Medik 80.000 dok 32.000 Dok 16.000 16.000 100% 16.000 dok 64.000 Dok 80%
  • 14. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 5 1. 02. 02. 006. 011. Pemusnahan Rekam Medis in aktif Jumlah laporan RENSTRA SKPD 5 Dok 2 Dok 1 dok 1 dok 100% 1 dok 4 dok 80% 1. 02. 02. 006. 006. Penyusunan Renstra SKPD Jumlah laporan RENSTRA SKPD 1 Dok 1 Dok 0 0 0 0 1 Dok 100% 1. 02. 02. 007. Program Penguatan Transparansi Publik Persentase peningkatan transparansi informasi kinerja Rumah Sakit 1. 02. 02. 007. 001. Expo Kinerja SKPD Jumlah Kegiatan Expo Kinerja Perangkat Daerah 5 paket stand pameran 2 0 0 0 0 2 40% 1. 02. 02. 016. Program Upaya Kesehatan Masyarakat Pesentase Upaya Kesehatan Masyarakat 1. 02. 02. 016. 013. Penyelenggaraan Penyehatan Lingkungan Laporan hasil uji air minum, air bersih, air limbah dan makanan 10 dok 4 dok 2 dok 2 dok 100% 2 dok 8 Dok 80% 1. 02. 02. 016. 014. Pemeriksaan Kualitas Air Laporan hasil uji kualitas air 2 dokumen 0 0 0 0 0 0 0% 1. 02. 02. 016. 015. Pemeriksaan Kualitas udara Laporan hasil uji kualitas udara 10 dokumen 0 0 0 0 0 0 0% 1. 02. 02. 016. 016. Pemeriksaan Kultur Kuman Laporan hasil uji lultur kuman alat re use pertahun 8 dokumen 0 0 0 0 0 0 0% 1. 02. 02. 016. 017. Pemeriksaan Kultur Kuman dinding dan lantai ruang IBS, ICU dan NICU Laporan hasil uji Kuman dinding dan lantai ruang IBS, ICU dan NICU 10 dokumen 0 0 0 0 0 0 0% 1. 02. 02. 019. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Persentase pengetahuan masyakat tehadap pola hidup sehat 1. 02. 02. 019. 001. Pengembangan Media Promosi dan Informasi Sadar Hidup Sehat Cakupan Pengembangan Media Promosi dan Informasi Sadar Hidup Sehat 5 Keg 2 Keg 1 Keg 1 Keg 0% 1 Keg 4 Keg 80%
  • 15. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 6 1. 02. 02. 023. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan Persentase standarisasi pelayanan kesehatan 1. 02. 02. 023. 007. Pengembangan Standar Pelayanan Kesehatan (Akreditasi) Standar Akreditasi dengan nilai Paripurna 100% 80% 0 0 0 0 80% 80% 1. 02. 02. 023. 008. Penyusunan Standar Pelayanan Kesehatan Jumlah Standar Pelayanan Kesehatan 1 dokumen 0 0 0 0% 0 0 0% 1. 02. 02. 023. 009. Pelatihan Perawatan Pasien Infeksius (TB Miller dan HIV/AIDS Jumlah peserta Pelatihan Perawatan Pasien Infeksius (TB Miller dan HIV/AIDS) 50 orang 0 0 0 0% 0 0 0% 1. 02. 02. 023. 020. In House Training Surveilens, Audit Kepatuhan Cuci Tangan, Audit Kepatuhan APD, Audit Sterilisasi, Audit Kepatuhan Pembuangan Sampah/Limbah peserta In House Training Surveilens, Audit Kepatuhan Cuci Tangan, Audit Kepatuhan APD, Audit Sterilisasi, Audit Kepatuhan Pembuangan Sampah/Limbah 100 Orang 100 Orang 0 0 0% 0 100 Orang 100% 1. 02. 02. 023. 025. Pembinaan dan pengembangan jaringan komunikasi dan informasi Pengembangan Sistem dan jaringan informasi dan komunikasi 1 Paket 1 Paket 0 0 0% 0 1 Paket 100% 1. 02. 02. 023. 026. Standar Ketenagaan keperawatan dan kebidanan Dokumen Standar Ketenagaan keperawatan dan kebidanan 1 Dok 1 Dok 0 0 0% 0 1 Dok 100% 1. 02. 02. 023. 027. Assesment Kompetensi Perawat dan Bidan Perawat Klinik (PK Peserta Assesment Kompetensi Perawat dan Bidan Perawat Klinik (PK 250 orang 200 Orang 50 50 100% 0 250 Orang 100% 1. 02. 02. 023. 028. Pelatihan FGD Revisi SPO Keperawatan dan Kebidanan Jumlah peserta FGD Revisi SPO Keperawatan dan Kebidanan 60 orang 60 Orang 0 0 0% 0 60 Orang 100% 1. 02. 02. 023. 029. Penyusunan Laporan Mutu Rekam Medis Jumlah Laporan Mutu Rekam Medis 5 Dok 2 Dok 1 1 100% 1 4 Dok 80%
  • 16. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 7 1. 02. 02. 023. 030. Workshop - workshop untuk menunjang akreditasi Jumlah workshop penunjang akreditasi 180 Workshop 180 Workshop 0 0 0% 0 180 Workshop 100% 1. 02. 02. 023. 031. Pelatihan Petugas Resusitasi Bayi Jumlah peserta Pelatihan Resusitasi Bayi 2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100% 1. 02. 02. 023. 032. Pelatihan tugas TB dan TB MDR Jumlah peserta Pelatihan Perawatan Pasien TB dan TB MDR 2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100% 1. 02. 02. 023. 033. Pelatihan Team PPRA (Pengendalian Resistensi Antimikroba) Jumlah Team peserta Pelatihan PPRA 1 tim 1 tim 0 0 0% 0 1 Tim 100% 1. 02. 02. 023. 034. Pelatihan Team Pelayanan Geriatri Jumlah peserta Team Pelayanan Geriatri 2 orang 2 Orang 0 0 0% 0 2 Orang 100% 1. 02. 02. 026. Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana RS/RS Jiwa/ RS Paru-Paru Persentase Peningkatan Sarana dan Prasarana RS 1. 02. 02. 026. 018. Pengadaan Alat-Alat Kesehatan Rumah Sakit Jumlah alat-alat kesehatan pada unit rawat jalan dan rawat inap 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 026. 027. Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Sarana dan Prasarana RS Cakupan penyediaan sarana dan prasarana 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 026. 028. Pengadaan Alat-Alat Kedokteran Jumlah alat-alat kedokteran pada unit layanan 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 027. Program Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/ Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru- paru/ Rumah Sakit Mata Persentase peningkatan usia pakai sarana dan prasarana Rumah Sakit 1. 02. 02. 027. 017. Pemeliharaan rutin/ berkala alat-alat kesehatan Cakupan alat-alat kesehatan yang dipelihara 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80%
  • 17. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 8 1. 02. 02. 027. 020. Pemeliharaan Rutin/ Berkala Perlengkapan RS Cakupan pemeliharaan Rutin/ Berkala Perlengkapan RS 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 030. Program Pengelolaan Manajemen Pelayanan Kesehatan Persentase Pengelolaan Manajemen Pelayanan Kesehatan 1. 02. 02. 030. 001. Pengembangan Manajemen Pengelolaan Keuangan BLUD RS Tepenuhinya operasional Rumah Sakit 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 030. 002. Penyelenggaraan Pelayanan Kesehatan Rujukan (JAMKESDA) Cakupan pelayanan masyarakat kurang mampu Kota Singkawang 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 1. 02. 02. 017. Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah Persentase penataan keuangan BLUD secara terintegrasi dari penganggaan sampai pertanggung jawaban 1. 02. 02. 017. 53 Fasilitasi dan Implementasi Sistem Informasi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Pengawalan dan pemeliharaan 1 program pengelolaan keuangan 100% 40% 20% 20% 100% 20% 80% 80% 4. 05. PEMERINTAHAN UMUM 4. 05. 02. 051. Program Penataan Kelembagaan dan Organisasi Persentase penataan kelembagaan oganisasi 4. 05. 02. 051. 001. Penyusunan Kebijakan Penatalaksanaan Organisasi Cakupan penyusunan analisis jabatan 65 Jabatan 65 Jabatan 0 0 0% 0 65 Jabatan 100%
  • 18. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 9 2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah Kinerja pelayanan yang diukur melalui indikator sasaran RSUD dr. Abdul Aziz telah mencapai target yang telah ditetapkan pada tahun 2017 Analisa target kinerja pelayanan RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2018 dan tahun 2019 dapat dilihat dalam tabel 2.2 :
  • 19. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 10 TABEL 2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan RSUD dr. ABDUL AZIZ Provinsi Kalimantan Barat Kota Singkawang NO Indikator SPM/standa r nasional IK K Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi Cat atan Anal isis Tahun 2016 (thn n-2) Tahun 2017 (thn n- 1) Tahun 2018 (thn n) Tahun 2019 (thn n+1) Tahun 2016 (thn n- 2) Tahun 2017 (thn n- 1) Tahun 2020 Tahun 2021 (thn n+1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 A Indikator Kinerja Berdasarkan Balanced Scorecard 1 Perspektif Keuangan Cost Recovery Ratio (CRR) ≥ 100 % 85,00% 80,00% 86,50% 87,00% 67,78% 86,08% 88% 89% Pertumbuhan pendapatan > 75 % 40,00% 40,00% 39,00% 42,00% 27,82% 34,71% 4 5 % 4 8% Pencapaian target pendapatan > 100% 100,00 % 100,00% 95,00% 95,00% 86,00% 95,00% 95,00% 95,00% Perubahan biaya < 50% 25,00% 35,00% 33,00% 29,00% 32,99% 7,87% 2 6 % 2 3 % Pencapaian Anggaran Biaya > 75% 92,00% 92,00% 90,00% 90,00% 88,25% 94,84% 90,00% 90,00% 2 Perspektif Pelanggan Akuisisi pelanggan > 100% 5,00% 17,00% 17,50% 18,00% 16,04% 25,35% 2 8 % 2 9 % Retensi pelanggan > 75% 15,00% 90,00% 90,00% 94,00% 91,35% 125,35 % 100% 100% Kepuasan pelanggan 76,61 - 88,30% 80,00% 80,00% 78,00% 78,80% 79,25% 78,38% 7 9% 7 9% 3 Proses Bisnis Internal Berkurangnya keluhan > 75% 75,00% 78,00% 78,00% 78,00% 77,55% 77,55% 79% 79% BOR (bed occupancy ratio) 60% - 85% 70,50% 72,05% 74,80% 75,20% 74,47% 74,41% 7 5, 4% 7 5,7% LOS (Lenght of Stay) 6 - 9 hari 6,75 hari 7,75 hari 4,6 hari 5 hari 4,58 hari 4,42 hari 5.4 hari 5.5 hari TOI (Turn over internal) 1 - 3 hari 2,99 hari 2,89 hari 2 hari 2 hari 1,75 hari 1,78 hari 2 hari 2 hari
  • 20. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 11 BTO (Bed Turn Over) 40 - 50 kali 40 kali 40 kali 50 kali 48 kali 53,11 kali 52,48 kali 46 kali 44 kali NDR (Net Death Rate) < 2,5% 2,50% 2,50% 3,30% 3,00% 3,80% 3,60% 2.8% 2.6% GDR (Gross Death Rate) < 4,5 4,50% 4,50% 4,50% 4,50% 7,20% 6,40% 4,50% 4,50% 4 Pembelajaran dan Pertumbuhan Retensi Karyawan > 80% 100,00 % 100,00% 100,00% 100,00% 98,86% 128,71 % 100% 100% Peningkatan kapabilitas karyawan > 30% 20,00% 100,00% 10,00% 13,00% 6,52% 8,53% 16,00% 18,00% Jumlah pegawai yang mendapat pelatihan ESQ > 75% 48,00% 100,00% 0,00% 0,00% 62,66% 0,00% 0,00% 0,00% B Indikator Kinerja Berdasarkan Standar Pelayanan Minimal (SPM) 1 Gawat Darurat 1 Jam buka pelayanan Gawat Darurat 24 jam 24 jam 24 jam 24 jam 24 jam 100% 100% 24 jam 24 jam 2 Kemampuan menangani lifesaving di IGD 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Pemberi pelayanan kegawat daruratan yang bersertifikasi ATLS/BTLS/ACLS/PPGD 100% 100% 100% 100% 100% 78,05% 38,09% 100% 100% 4 Ketersediaan tim penanggulangan bencana 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 1 tim 5 Waktu tanggap Pelayanan Dokter di Gawat Darurat < 5 menit < 5 menit < 5 menit < 5 menit < 5 menit ≤ 2 menit ≤ 3 menit < 5 menit < 5 menit 6 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80% 7 Kematian Pasien ≤ 24 jam di IGD < 2 ‰ < 2 ‰ < 2 ‰ < 2 ‰ < 2 ‰ 0,51 ‰ 0,002 ‰ < 2 ‰ < 2 ‰ 8 Tidak adanya pasien yang diharuskan membayar uang muka 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Rawat Jalan 1 Pemberi pelayanan di klinik Spesialis 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Ketersediaan Pelayanan Rawat Jalan 100% 100% 100% 100% 100% 84,61% 92,85% 100% 100% 3 Jam buka pelayanan sesuai ketentuan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 4 Waktu tunggu di Rawat Jalan ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit ≤ 60 menit 5 Kepuasan pelanggan pada rawat jalan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80% 6 Pasien rawat jalan tuberkulosis yang ditangani 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
  • 21. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 12 dengan strategi DOTS 7 Penegakan diagnosis TB melalui pemeriksaan mikroskopis TB ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% 100% 100% ≥ 60% ≥ 60% 8 Terlaksananya kegiatan pencatatan dan pelaporan TB di rumah sakit ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% ≥ 60% 100% 100% ≥ 60% ≥ 60% 9 Konseling KB mantap 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Rawat Inap 1 Pemberi pelayanan di rawat inap 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Dokter penanggung jawab pasien 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Ketersediaan Pelayanan Rawat inap (anak, kebidanan, penyakit dalam, bedah, THT, paru , jantung) 100% 100% 100% 100% 100% 90% 100% 100% 100% 4 Tidak adanya kejadian pasien jatuh yang berakibat kecacatan/kematian 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 5 Kematian pasien >48 jam ≤ 0,24 % ≤ 0,24 % ≤ 0,24 % ≤ 0,24 % ≤ 0,24 % 0,75% 0,70% ≤ 0,24 % ≤ 0,24 % 6 Kejadian pulang paksa ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% ≤ 5% 4,79% 3,25% ≤ 5% ≤ 5% 7 Kepuasan Pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80% 8 Pasien rawat inap Tuberculosis yang ditangani dengan strategi DOTS 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 9 Penegakan diagnosis TB melalui pemeriksaan mikroskopis TB ≥60% ≥60% ≥60% ≥60% ≥60% 100% 100% ≥60% ≥60% 10 Terlaksananya kegiatan pencatatan dan pelaporan TB di rumah sakit ≥60% ≥60% ≥60% ≥60% ≥60% 100% 100% ≥60% ≥60% 4 Bedah Sentral 1 Waktu tunggu operasi ≤1 jam ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 100% 100% ≥90% ≥90% 2 Kejadian kematian di meja operasi ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0,08% 0% ≤ 1% ≤ 1% 3 Tidak adanya kejadian operasi salah sisi ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0% 0% ≤ 1% ≤ 1% 4 Tidak adanya kejadian operasi salah orang 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 5 Tidak adanya kejadian salah tindakan pada operasi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 6 Tidak adanya kejadian tertinggalnya benda asing/lain pada tubuh pasien setelah operasi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
  • 22. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 13 7 Komplikasi anestesi karena overdosis, reaksi anestesi, dan salah penempatan endotracheal tube ≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % ≤ 6 % 0% 0% ≤ 6 % ≤ 6 % 5 Pelayanan Persalinan 1 Kejadian kematian ibu karena persalinan Perdarahan ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% ≤ 1% 0% 0% ≤ 1% ≤ 1% Eklamsi ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% ≤ 30% 0% 0,16% ≤ 30% ≤ 30% Sepsis ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% ≤ 0,2% 0% 0% ≤ 0,2% ≤ 0,2% Partus lama ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 20% 0% ≤ 20% ≤ 20% 2 Pemberi pelayanan persalinan normal 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Pemberi pelayanan persalinan dengan penyulit 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 4 Pemberi pelayanan persalinan dengan tindakan operasi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 5 Pertolongan persalinan melalui seksio secaria ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 48,17% 55,66% ≤ 20% ≤ 20% 6 Pelayanan Perinatologi 1 Kemampuan menangani BBLR 1500gr-2500gr 100% 100% 100% 100% 100% 100% 95,94% 100% 100% 7 Pelayanan Intensif 1 Rata-rata pasien yg kembali keperawatan intensif dengan kasus yg sama <72jam ≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % ≤ 5 % 0,90% 0,34% ≤ 5 % ≤ 5 % 2 Pemberi pelayanan di unit intensif ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% ≥ 90% 37,5% 0% ≥ 90% ≥ 90% 8 Radiologi 1 Waktu tunggu hasil pelayanan foto thorax ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam ≤3 jam 10 menit 10 menit ≤3 jam ≤3 jam 2 Pelaksana ekspertisi hasil pemeriksaan rontgen 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Kejadian kegagalan pelayanan rontgen ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % ≤ 2 % 0,02% 0,05% ≤ 2 % ≤ 2 % 4 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80% 9 Laboratorium 1 Waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium maksimal 120 menit ≥90 % ≥90 menit ≥90 menit ≥90 menit ≥90 menit 2 jam 2 jam ≥90 menit ≥90 menit 2 Pelaksana ekspertisi hasil pemeriksaan laboratorium dokter Sp, PK 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Tidak adanya kesalahan penyerahan hasil pemeriksaan laboratorium patologi klinik 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
  • 23. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 14 4 Kepuasan pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80% 10 Fisioterapi 1 Kejadian Drop Out pasien terhadap pelayanan Rehabilitasi Medik yang direncanakan ≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % ≤ 90 % 100% 100% ≤ 90 % ≤ 90 % 2 Tidak adanya kejadian kesalahan fisioterapi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Kepuasan pelanggan ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% ≥ 80% 79,25% 78,38% ≥ 80% ≥ 80% 11 Farmasi 1 Waktu tunggu pelayanan Obat jadi < 30 menit 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Waktu tunggu pelayanan Oba racikan ≤ 60 menit 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian obat 100% 100% 100% 100% 100% 0,01% 99% 100% 100% 4 Kepuasan pelanggan ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 79,25% 78,38% ≥80% ≥80% 5 Penulisan resep sesuai formularium ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 100% 99,60% ≥80% ≥80% 12 Gizi 1 Ketepatan waktu pemberian makanan kepada pasien ≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 % ≥ 90 % 100% 100% ≥ 90 % ≥ 90 % 2 Sisa makanan yang tidak termakan oleh pasien ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % ≤ 20 % 13,72% 14,33% ≤ 20 % ≤ 20 % 3 Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian diet 100% 100% 100% 100% 100% 100% 96,25% 100% 100% 13 Pelayanan Bank Darah RS 1 Kebutuhan darah bagi setiap pelayanan transfusi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Kejadian reaksi transfusi ≤ 0,01 % ≤ 0,01 % ≤ 0,01 % ≤ 0,01 % ≤ 0,01 % 0% 0% ≤ 0,01 % ≤ 0,01 % 14 Rekam Medik 1 Kelengkapan pengisian rekam medik 24 jam setelah selesai pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 80% 71% 100% 100% 2 Kelengkapan Informed Concent setelah mendapatkan informasi 100% 100% 100% 100% 100% 100% 71% 100% 100% 3 Waktu penyediaan dokumen rekam medik pelayanan rawat jalan ≤ 5 menit ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 90% 70% ≥90% ≥90% 4 Waktu penyediaan dokumen rekam medik ˃80% ˃80% ˃80% ˃80% ˃80% 80% 100% ˃80% ˃80%
  • 24. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 15 pelayanan rawat inap <15 menit 15 Pelayanan JAMKESMAS/ JAMKESDA 1 Pelayanan terhadap pasien keluarga miskin yang datang ke RS pada setiap unit pelayanan 100% terlayani 100% terlaya ni 100% terlayani 100% terlayani 100% terlayani 100% terlayan i 100% terlayan i 100% terlayan i 100% terlayan i 16 Pengelolaan limbah 1 Baku mutu limbah cair BOD < 30 mg/l < 30 mg/l < 30 mg/l < 30 mg/l < 30 mg/l 5,0 mg/l 47 mg/l < 30 mg/l < 30 mg/l COD <80 mg/l <80 mg/l <80 mg/l <80 mg/l <80 mg/l 30 mg/l 72 mg/l <80 mg/l <80 mg/l TSS <30 mg/l <30 mg/l <30 mg/l <30 mg/l <30 mg/l 820 mg/ l 20 mg/ l <30 mg/l <30 mg/l PH 6-9 6-9 6-9 6-9 6-9 6,87 7,2 6-9 6-9 2 Pengelolaan limbah padat infeksius sesuai dengan aturan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 17 Administrasi dan manajemen 1 Tindak lanjut hasil penyelesaian tingkat direksi maksimal 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari 2 hari 2 hari ≤ 2 hari ≤ 2 hari 2 Kelengkapan lapiran akuntabilitas kinerja ≤ 3 bulan ≤ 3 bulan ≤ 3 bulan ≤ 3 bulan ≤ 3 bulan 1 tahun sekali 1 tahun sekali ≤ 3 bulan ≤ 3 bulan 3 Ketepatan waktu pengusulan kenaikan pangkat 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 4 Ketepatan waktu pengusulan kenaikan gaji berkala 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 5 Karyawan yang mendapatkan pelatihan minimal 20 jam pertahun ≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 % ≥ 80 % 14,23% 8,53% ≥ 80 % ≥ 80 % 6 Cost Recovery Ratio (CRR) ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % ≥ 40 % 67,78% 86,08% ≥ 40 % ≥ 40 % 7 Ketepatan waktu penyusunan laporan keuangan setiap tanggal 10 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 8 Ketepatan waktu pemberian informasi tentang tagihan pasien rawat inap maksimal 2 jam ≤ 2 jam ≤ 2 jam ≤ 2 jam ≤ 2 jam ≤ 2 jam 100% 100% ≤ 2 jam ≤ 2 jam 9 Ketepatan waktu pemberian imbalan (insentif) sesuai kesepakatan waktu ≥ 100 % ≥ 100 % ≥ 100 % ≥ 100 % ≥ 100 % 80% 66,67% ≥ 100 % ≥ 100 %
  • 25. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 16 18 Pelayanan Ambulance 1 Waktu pelayanan ambulance 24 jam 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Kecepatan memberikan pelayanan ambulance di RS <30 menit ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 80% 80% ≥80% ≥80% 19 Pemulasaran Jenazah Waktu tanggap pemulasaran jenazah ≤ 2 jam ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% ≥90% 100% 100% ≥90% ≥90% 20 Pelayanan Laundry 1 Tidak adanya kejadian linen yang hilang 100% 100% 100% 100% 100% 80% 85% 100% 100% 2 Ketepatan waktu penyediaan linen untuk ruang rawat inap < 24 jam ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 100% 100% ≥80% ≥80% 21 Pelayanan pemeliharaan sarana rumah sakit 1 Kecepatan waktu menanggapi kerusakan alat ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% ≥80% 60% 80% ≥80% ≥80% 2 Ketepatan waktu pemeliharaan alat 100% 100% 100% 100% 100% 85 100% 100% 100% 3 Peralatan Laboratorium dan alat ukur yang digunakan dalam pelayanan terkalibrasi tepat waktu sesuai dengan ketentuan kalibrasi ≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % ≥ 50 % 0% 50% ≥ 50 % ≥ 50 % 22 Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) 1 Ada anggota tim PPI yang terlatih ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % 100% 100% ≥ 75 % ≥ 75 % 2 Tersedia APD di setiap instalasi ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % ≥ 60 % 100% 100% ≥ 60 % ≥ 60 % 3 Kegiatan pencatatan dan pelaporan infeksi nasokomial di rumahsakit. ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % ≥ 75 % 100% 100% ≥ 75 % ≥ 75 % 4 Kejadian infeksi pasca operasi ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % 0,68% 1,09% ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % 5 Kejadian infeksi nosokomial ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % 0,50% 1,13% ≤ 1,5 % ≤ 1,5 % 6 Kejadian luka decubitus ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% 0,07% 0,03% ≤ 2% 7 Kejadian phlebitis ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% ≤ 2% 0,7% 0,09% ≤ 2% ≤ 2% 23 Klinik Metadon 1 Ada anggota tim terlatih 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Ketersediaan obat metadon dan obat efek samping metadon 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
  • 26. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 17 3 Pasien drop out 20% 20% 20% 20% 20% 27,27% 18,18% 20% 20% 24 Klinik VCT 1 Ada anggota terlatih 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 2 Ketesediaan obat ARV dan infeksi opportunistik 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 3 Pasien HIV (+) yang drop out minum ARV ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% ≤ 20% 18,28% 18,59% ≤ 20% ≤ 20%
  • 27. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 18 2.3. Isu – Isu Penting Penyelengargaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah A. Kinerja Pelayanan Mengukur kinerja pelayanan kesehatan yang disediakan oleh Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang, maka disusun Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang yang merupakan pedoman bagi seluruh karyawan dalam menyediakan pelayanan kepada masyarakat dengan indikator kinerja yang jelas. Standar pelayanan minimal ini dimaksudkan agar tersedianya panduan bagi karyawan Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang dalam menjalankan tugas pelayanan agar mencapai kinerja pelayanan yang diharapkan melalui perencanaan, pelaksanaan dan pengendalian serta pengawasan dan pertanggung- jawaban penyelenggaraan pelayanan. Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit dr. Abdul Aziz Singkawang dalam pedoman ini meliputi jenis-jenis pelayanan, indikator dan standar pencapaian kinerja Bidang Pelayanan rumah sakit. 1. Pelayanan Gawat Darurat Tabel 2.2, dapat dilihat Jenis Pelayanan Gawat Darurat indikator yang belum tercapai ada dua indikator yaitu, pemberi pelayanan kegawat daruratan yang besertifikasi ATLS/BTLS/ACLS/PPGD pencapaian tahun 2014 baru 68,45% (standar 100%), bersetifikat 25 orang dari 37 orang petugas IGD, pada tahun 2015 peningkatan pencapaian 87,10% (standar 100%) tahun 2016 pencapaian 78,05% (standar 100%)pencapaian tahun 2017 terjadi penurunan pencapaian 38,09%(standar 100%) dikarenakan masa berlaku sertifikat ATLS/BTLS/ACLS/PPGD hanya berlaku selama 3 tahun sementara Pelatihan ATLS/BTLS/ACLS/PPGD pada tahun 2017 belum terlaksana. Tim penanggulangan bencana tahun 2016 dan 2017 sudah terbentuk dan setiap tahunnya mengikuti pelatihan Penanggulangan Bencana untuk menambah kemampuan petugas.
  • 28. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 19 Kemampuan menangani live saving di IGD 100% dikarenakan tenaga sudah terlatih dan sudah mendapatkan In House Training tentang Bantuan Hidup Dasar. Setiap tahunnya In House Training tentang Bantuan Hidup Dasar dilakukan secara bertahap kepada pegawai rumah sakit, dokter intrenship, mahasiswa/i yang praktek dirumah sakit yang saling berganti setiap bulan atau tahun. 2. Pelayanan Rawat Jalan Tabel 2.2, pelayanan rawat jalan indikator yang belum tercapai adalah pada ketersediaan pelayanan rawat jalan pada tahun 2014 pencapaian 57,14%, tahun 2015 dan 2016 ada peningkatan 73,33% dikarenakan ada penambahan poli kulit & Kelamin, Poli Orthopedi, dan di tahun 2016 ada penambahan Poli THT, dan pencapaian tahun 2017 penambahan Poli Paru dan Jiwa, sehingga pencapaian ketersediaan layanan di rawat jalan mencapai 92,85 % dikarenakan belum tersedianya layanan Poli Jantung di RSUD dr.Abdul Aziz .Standar minimal untuk ketersediaan layanan rawat jalan pada rumah sakit kelas B harus mencakup pelayanan spesialistik anak; kebidanan; penyakit dalam; bedah; syaraf; gigi; mata; kulit; THT; jiwa; paru; ortopedi; jantung; dan pojok DOTS.dengan target adanya upaya untuk terus melakukan penambahan tenaga khususnya dokter Spesialis jantung. 3. Pelayanan Rawat Inap Angka kematian dari tahun 2014 (2,58%) tahun 2015 (3,74%), tahun 2016 (0,75%) dan tahun 2017 (0,70%), masih lebih mencapai 0,75% dari standar ≤ 0,24%, hal ini dikarenakan RSUD dr.Abdul Aziz merupakan Rumah Sakit Rujukan regional Kalimantan Barat. Hal ini meningkatnya rujukan kasus-kasus pada fase terminal dari rumah sakit perujuk. Sehingga memerlukan penanganan yang ekstra/emergency sehingga pegawai memerlukan pelatihan ATLS/BTLS/ACLS/PPGD. 4. Pelayanan Bedah Sentral Tabel 2.2, dapat dilihat bahwa semua indikator mutu pelayanan bedah sentral telah mencapai standar minimal pelayanan mulai dari tahun 2014 hingga tahun ke 2017, semakin bertambahnya kasus-kasus penyakit yang
  • 29. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 20 baru sehingga memerlukan pelatihan bagi pegawai rumah sakit. 5. Pelayanan Persalinan Tabel 2.2, Pelayanan Persalinan dapat dilihat yang belum tercapai angka persalinan melalui sectio secaria (SC) pada tahun 2014 yaitu 61,70%, tahun 2015 yaitu 47,96%, tahun 2016 yaitu 48,17% dan 2017 yaitu 55,66%, (standar 20%) permasalahan di atas dapat dijelaskan bahwa hal ini sebagai konsekuensi RSUD dr. Abdul Aziz sebagai rumah sakit rujukan.Di era pelayanan Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN) melalui penyelenggaranya yaitu Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) untuk pelayanan ANC (Ante Natal Care) hingga persalinan normal dilaksanakan pada pelayanan tingkat pertama, dan Bidan Praktek Swasta yang telah bekerjasama dengan BPJS. Pada kasus persalinan dengan penyulit di rever (dirujuk) ke RSUD dr. Abdul Aziz sebagai rumah sakit rujukan. 6. Pelayanan Perinatologi Kemampuan menangani BBLR 1500 – 2500 gram merupakan indikator mutu yang diukur untuk pelayanan perinatologi. Pengukuran ini untuk melihat kemampuan rumah sakit dalam menangani BBLR (berat badan bayi lahir rendah) sehingga efektifitas dan keselamatan dalam memberikan pelayanan dapat terjamin. Dari tabel diatas pada tahun 2017 terjadinya penurunan pencapaian 95,94% (standar 100%) menggambarkan bahwa ada 9 bayi BBLR yang tidak bisa ditangani dikarenakan 6 orang bayi meninggal dan 3 bayi dirujuk ke Rumah Sakit lain dikarenakan CPAP digunakan semua.Untuk mengantisipasi hal tersebut direncanakan pengadaan CPAP dan perlunya pelatihan perawat perinatologi. 7. Pelayanan Intensif Tahun 2014, 2015 dan 2016 perawat pemberi pelayanan yang bersertifikat di unit intensif baru mencapai 37,5% dari standar yang harus dicapai yaitu diatas 90%, bersetifikat 5 orang dari 13 orang petugas. Tahun 2017 pencapaian penurunan signifikan 0%, dikarenakan sertifikat perawat ICU telah habis masa berlakunya sehingga perlu pelatihan.
  • 30. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 21 8. Pelayanan Radiologi Tabel 2.2, diketahui bahwa tahun 2014 indikator yang belum tercapai pada tingkat kegagalan pelayanan rontgen masih tinggi 5,7% dari standar ≤ 2% yang harus dicapai dan tahun 2015 indikator yang belum tercapai adalah pada Tingkat kegagalan pelayanan rontgen masih tinggi 8,24% hal ini dikarenakan Rontgen yang tersedia 2 unit, satu unit kondisi rusak berat. Sehingga diusulkan dari Dana APBN-TP 2014 untuk membeli 1 unit rontgen, rontgen yang rusak berat sudah diperbaiki oleh tehnisinya. Perlunya maintainance alat radiologi dan kalibrasi setiap tahun. 9. Pelayanan Laboratorium Tabel 2.2 di atas diketahui indikator untuk pelayanan laboratorium sudah tercapai semua sesuai indikator. Dimana indikator pelaksana ekpertisi hasil pemeriksaan laboratorium dokter SpPK 100% (standar 100%). Sudah tersedia dokter Spesialis Patologi Klinik. Indikator Tidak adanya kesalahan pemberian hasil pemeriksaan laboratorium 100% dikarenakan dalam pelaksanaan pemeriksaan diawasi penanggungjawab Laboratorium dan semua alat maintainance dan dikalibrasi setiap tahun. 10. Pelayanan Farmasi Tabel 2.2 tersebut diatas dapat dilihat bahwa pada pelayanan farmasi pada indikator kesalahan pemberian obat belum tercapai 1% hal ini masih ada ditemukan kesalahan dari petugas Farmasi dalam memberikan obat ke pasien dikarenakan ada kelalaian dari petugas Farmasi dalam menyerahkan obat dengan tidak mengkonfirnasi identitas pasien,hanya berdasarkan nomor antrian resep. Ini dikarenakan jumlah pasien yang ramai, petugas farmasi terbatas. Untuk mengatasi hal tersebut, dalam penyerahan obat tidak hanya mengikuti nomor antrian resep tetapi mengkonfirmasi ulang identitas pasien sesuai dengan obat yang diberikan.Sehingga capaian SPM ke -5 tahun 2018 diharapkan tidak adanya lagi kesalahan pemberian obat. Untuk meningkatkan mutu pelayanan farmasi diperlukan pelatihan yang menyangkut farmasi.
  • 31. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 22 11. Pelayanan Gizi Tabel 2.2, tersebut diatas dapat dilihat bahwa pada pelayanan Gizi pada indikator tidak adanya kesalahan dalam pemberian diet belum tercapai 100% dari standar hal ini masih dikarenakan ketidaktelitian petugas saat pendistribusian makan ke pasien.Untuk mengatasi hal tersebut, peningkatan pengawasan oleh ahli gizi dalam proses pendistribusian makanan, pelatihan juru masak dan pramusaji berkaitan dengan standar diet dan siklus menu. 12. Pelayanan Ambulance/Kereta Jenazah Tabel 2.2 di atas untuk pencapaian Pelayanan Ambulance/Kereta Jenasah dari dua indikator belum memenuhi standar. Sehingga diperlukan peningkatan kedisiplinan dan sanksi bila dibutuhkan. 13. Klinik Metadon Tabel 2.2 dapat dilihat tahun 2017 indikator yang belum tercapai indikator pasien drop out pencapaian 18,18% (standar 20%) hal ini dikarenakan pasien berhenti mengikuti program karena masuk rehab di Lido (Program BNN), pasien kembali mengunakan heroin, pasien kerja ke luar kota yang tidak ada klinik metadhon, dan ada pasien yang belum selesai terapi meninggal dunia. Saran kepada petugas metadhon untuk lebih intens memotivasi kembali pasien yang drop out, pasien yang masih aktif dapat digunakan sebagai petugas motivator buat teman-temanya yang drop out. B. Permasalahan dan Hambatan Kondisi pada lingkungan internal dalam analisa SWOT Diidentifikasi sebagai faktor kekuatan dan faktor kelemahan, sedangkan kondisi pada lingkungan eksternal diidentifikasi sebagai faktor peluang dan faktor ancaman. oleh RSUD dr. Abdul Aziz ke depannya yang akan menjadi isu strategis.Dengan demikian, hanyalah permasalahan yang memiliki bobot dengan kategori mendesak yang perlu dirumuskan lebih lanjut menjadi isu strategis untuk segera mendapat respons dan solusi.Pelayanan Kesehatan tidak terlepas dari permasalahan-permasalahan yang sering dihadapi baik dari faktor internal maupun eksternal. Permasalahan-permasalahan tersebut dipandang sebagai
  • 32. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 23 tantangan dan peluang dalam rangka meningkatkan dan mengembangkan pelayanan di RSUD dr.Abdul Aziz. Adapun permasalahan – permasalahan yang dapat diidentifikasi yaitu : 1. Skill pegawai Rumah Sakit masih rendah Skill pegawai Rumah Sakit rendah dikarenakan masih belum meratanya semua pegawai yang mendapat pelatihan dan pendidikan dalam upaya meningkatkan kompetensi dibidangnya. Secara potensi pegawai di Rumah Sakit, sudah memenuhi syarat administrasi, tetapi secara aktual para pegawai harus mampu mengikui/mengimbangi perkembangan melalui kegiatan pelatihan.Jumlah pegawai di RSUD sebanyak 668 orang yang terdiri dari tenaga medis 55 orang, tenaga keperawatan 285 orang, tenaga kesehatan lainnya 115 orang, dan tenaga non kesehatan 213 orang. Berdasarkan hasil evaluasi SPM Tahun 2017 pegawai yang mengikuti pelatihan masih jauh dibawah standar yaitu 8,53 % (57 dari 668 orang). Pelatihan yang diikuti pegawai dalam rangka meningkatkan kualitas serta kemampuan terhadap pekerjaaan yang dilakukan. Karena semakin berkualitas SDM, semakin baik kualitas suatu organisasi. 2. Sarana dan Prasarana belum memenuhi standar Dalam rangka mencapai kualitas dan kemampuan pelayanan medis pada Rumah Sakit harus didukung dengan sarana dan prasarana rumah sakit yang terencana, baik dan benar. Rumah sakit harus memenuhi, persyaratan teknis sarana dan prasarana rumah sakit yang menunjang pelayanan kesehatan secara paripurna.Sarana adalah segala sesuatu yang dapat dipakai sebagai alat dalam mencapai maksud atau tujuan. Sedangkan prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan penunjang utama terselenggaranya suatu proses (usaha, pembangunan, proyek). Sarana dan prasarana yang ada di RSUD dr.Abdul Aziz belum memenuhi standar. Yang dimaksud prasarana di RSUD dr.Abdul Aziz adalah peralatan kesehatan, setelah di self assessment menurut Keputusan Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 56 Tahun 2014 Tentang Klasifikasi dan Perizinan RS capaian peralatan kesehatan 40,87%, untuk capaian sarana 80,41%
  • 33. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 24 3. Pendapatan RS masih belum mampu memenuhi biaya operasional RS Dengan ditetapkannya Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) RSUD dr.Abdul Aziz pada tahun 2012 dengan Keputusan Walikota, RSUD dr.Abdul Aziz dapat meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan memberikan fleksibilitas dalam pengelolaan keuangan berdasarkan prinsip ekonomi dan produktivitas dan penerapan praktik bisnis yang sehat. Pada tahun 2017 capaian CRR RSUD dr.Abdul Aziz yaitu 86,08 %. Hal ini disebabkan antara lain besaran tarif yang lebih rendah dibandingkan dengan biaya satuan (unit cost) artinya pemerintah memberi subsidi yang cukup besar kepada setiap pasien yang berobat ke rumah sakit pemerintah. Karena hal tersebut menyebabkan pendapatan RS masih belum mampu menutupi biaya operasional. 4. Pelayanan kesehatan belum sesuai standar Rumah Sakit sebagai salah satu sarana kesehatan yang memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat memiliki peran yang sangat strategis dalam mempercepat peningkatan derajat kesehatan masyarakat. Rumah Sakit dituntut untuk memberikan pelayanan yang bermutu sesuai dengan standar yang ditetapkan standar yang telah ditetapkan adalah standar pelayanan merupakan tolak ukur yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan pelayanan dan acuan penilian kualitas yang berkualitas, cepat, mudah, terjangkau dan terukur. Dalam hal ini untuk mengukur suatu pelayanan dipergunakan standar pelayanan minimal. Berdasarkan hasil evaluasi capaian SPM Tahun 2017, dari 24 jenis pelayanan SPM yang dinilai secara rata-rata sudah memenuhi pencapaian SPM 86,27 % (dari 102 indikator tercapai 88 indikator) dari evaluasi menunjukkan RS masih perlu memperkuat standar pelayanan. 5. Belum terintegrasinya sistem pelayanan berbasis IT di setiap unit layanan Di RSUD dr.Abdul Aziz sistem pelayanan yang ada sudah berbasis IT, tetapi masih belum semua unit layanan yang terintegrasi dengan sistem berbasis IT. Hal ini menyebabkan data medis pasien belum tersimpan secara
  • 34. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 25 digital di dalam database sehingga mempersulit pencarian catatan medis pasien secara lengkap dan cepat. 6. Adanya RS swasta sebagai pesaing Kota Singkawang ada beberapa Rs Sakit Swasta yang mulai berbenah baik fasilitas maupun pelayanan kepada pasien. Terkait dengan image masyarakat yang beranggapan pelayanan di rumah sakit swasta lebih cepat dan baik sehingga ini bisa menjadi ancamana bagi RSUD dr.Abdul Aziz, oleh karena itu RSUD dr.Abdul Aziz harus berbenah dalam meningkatkan pelayanan dan fasilitas. 7. Image masyarakat terhadap Rumah Sakit Pemerintah Rumah Sakit Pemerintah sudah berbenah untuk merubah image bahwa Rumah Sakit Pemerintah sudah tidak kalah mutunya dengan Rumah Sakit Swasta, tetapiu sebagian masyarakat masih merasa bahwa Rumah Sakit Swasta pelayanannya lebih baik dari pada Rumah Sakit Pemerintah. Sebagian masyarakat berpandangan bahwa dari segi pelayanan sebagian besar rumah sakit swasta lebih baik dan lebih ramah dibandingkan dengan rumah sakit pemerintah. Untuk mengubah image ini perlu peranan dari unitpromosi kesehatan rumah sakit, hal ini terlepas dari ethika pemberi layanan. C. Program Nasional 1. Penurunan Angka Kematian Bayi dan Peningkatan Kesehatan Ibu TABEL 2.3 Persalinan Secara Sectio Caesaria (SC) Sumber : VK No Tahun Jumlah Persalinan Sectio Caesaria Kumulatif % 1 2013 1.418 454 32,02 2 2014 1.100 645 58,64 3 2015 1.741 835 47.96 4 2016 1.318 645 48,94 5 2017 1.272 708 55,66
  • 35. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 26 Persalinan secara Sectio Caesaria (SC) setiap tahunnya selalu diatas standar SPM (Standar Pelayanan Minimal) yaitu sebesar < 20%. Ini dikarenakan RSUD dr. Abdul Aziz Kota Singkawang merupakan RS rujukan daerah Singbebas (Singkawang, Bengkayang dan Sambas), dan ada beberapa pasien rujukan dari Kabupaten Bintan dan Natuna (Propinsi Kepulauan Riau). Sehingga Pasien yang bermasalah, dan sudah ditangani di fasilitas kesehatan sebelumnya memerlukan tindakan SC. Selain itu indikasi Previus SC yaitu ibu dengan riwayat persalinan sebelumnya dengan SC merupakan penyebab terbesar persalinan SC dilakukan. TABEL 2.4 Kematian Ibu Tahun 2017 Penyebab kematian % kematian Standart SPM RS. Eklampsi 1,6% ≤ 30% Perdarahan 0,0% ≤ 1% Sepsis 0,0% ≤ 0,2% Partus lama 0,0% ≤ 20% Sumber : Rekam Medik Pada tabel 2.7 di atas menunjukan bahwa, persentase kematian ibu bersalin dengan eklampsi pada tahun 2017 sebesar 1,6%. Hal ini sesuai dengan standart SPM RS yaitu ≤ 30%. Data Pelayanan kemampuan menangani BBLR 1500-2500 gr dengan standar SPM yaitu sebesar 100%. 2. Penurunan Angka Kesakitan HIV/AIDS TABEL 2.5 Pasien HIV dengan ART Uraian Tahun 2013 2014 2015 2016 2017 Jumlah kumulatif orang yang pernah memulai ART 481 403 660 751 839 Jumlah kumulatif yang tidak hadir dan lolos 29 49 38 49 20
  • 36. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 27 follow-up > 3 bulan s/d akhir bulan ini % DO 6,03 12,16 5,75 6,52 2,38 Sumber : Klinik Mawar Pada tabel diatas menunjukkan pada tahun 2013-2017, persentase pasien HIV yang drop out minum ART dibawah standar SPM yaitu < 20%. 3. Penurunan angka kesakitan TB TABEL 2.6 Kasus TB Pada Rawat Inap S u m b Sumber : Rekam Medik TABEL 2.7 Kasus TB Pada Rawat Jalan Sumber : Poly TB DOTS Data TB pada Rawat inap tidak dapat di analisa karena pencatatan & pendokumentasian pemeriksaan mikroskopis untuk menegakkan diagnosa tidak lengkap.Untuk Kasus TB pada Rawat Jalan 100% diagnosa di tegakkan melalui pemeriksaan mikroskopis. Pada tahun 2017 di temukan TB MDR (Tuberkulosis Multi Drug Resistant) sebanyak 4 Kasus. Tahun Rajal 2013 4596 2014 1324 2015 1751 2016 1145 2017 1123 Tahun Suspect BTA (+) BTA (+)/Ro (-) Ekstra Paru Rujuk Diobati Ket Pusk RS 2013 436 40 21 3 25(2) 66 2014 393 25 22 8 14(2) 60 2015 288 8 2 0 17 11 2016 177 2 6 1 120 8 2017 711 72 63 2 83 1 52 MDR 4
  • 37. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 28 4. Pengendalian Resistensi Mikroba Merupakan sasaran ke 4 Pronas yang baru akan mulai dilaksanakan pada tahun 2019 di RSUD dr. Abdul Aziz Kota Singkawang. Yang dimaksud dengan resistensi antimikroba adalah ketidakmampuan anti mikroba membunuh atau menghambat pertumbuhan mikroba sehingga penggunaannya sebagai terapi penyakit infeksi menjadi tidak efektif lagi. Meningkatnya masalah resistensi antimikroba terjadi akibat penggunaan antimikroba yang tidak bijak dan bertanggungjawab dan penyebaran mikrobaresisten dari pasien kelingkungannya karena tidak dilaksanakannya praktik pengendalian dan pencegahan infeksi dengan baik. Pengendalian resistensi antimikroba adalah aktivitas yang ditujukan untuk mencegah dan menurunkan adanya kejadian mikroba resisten. Ditetapkan program aksi nasional dalam rangka pengendalian resistensi antimikroba secara luas baik di fasilitas pelayanan kesehatan. Program pengendalian resistensi antimikroba (PPRA) merupakan upaya pengendalian resistensi anti mikroba secara terpadu dan paripurna difasilitas pelayanan kesehatan. 5. Pelayanan Geriatri Pasien geriatri adalah pasien lanjut usia dengan multi penyakit/gangguan akibat penurunan fungsi organ ,psikologi ,sosial, ekonomi dan lingkungan yang membutuhkan pelayanan kesehatan secara terpadu dengan pendekatan multi disiplin yang bekerja sama secara interdisiplin. Pelayanan Geriatri juga merupakan program baru dari Pronas yang akan mulai dilaksanakan pada tahun 2019 di RSUD dr. Abdul Aziz Kota Singkawang. D. Tantangan danPeluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah RSUD dr. Abdul Aziz dalam menjalankan fungsinya dalam bidang kesehatan tidak terlepas dari mutu dan keselamatan pasien dan menjadi tantangan rumah sakit agar hal ini terwujud dilihat dari beberapa aspek yaitu:
  • 38. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 29 1. Sumber daya manusia, standarisasi pelayanan kesehatan yang bergantung dari beberapa aspek yaitu sumber daya manusia terutama kebutuhan dokter spesialis berdasarkan standar tipe rumah sakit dalam hal ini rumah sakit Abdul Aziz adalah rumah sakit tipe B, sarana medis dan penunjang medis serta penunjang lainnya dan semua ini harus dijalankan dengan sistem manajemen yang baik. 2. Perencanaan, pengembangan adalah pembangunan gedung ICU agar pelayanan kedaruratan dapat teratasi, pembangunan gedung kelas tiga 6 lantai, pembangunan gedung Central Cardio Vasculer, pembangunan Poli rawat jalan hal ini diharapkan dapat terwujud agar dapat mengatsi kebutuhan masyarakat terutama masyarakat miskin dan dapat meningkatkan pendapat rumah sakit. Hal ini dapat terwujud bila adanya sinergis kebijakan dari pemerintah pusat, provinsi dan pemerintah kota. 3. Kemampuan keuangan rumah sakit karena rumah sakit sudah menjadi rumah sakit BLUD sehingga seluruh kegiatan operasional rumah sakit dibiayai oleh rumah sakit itu sendiri. Rumah sakit Abdul Aziz harus melihat peluang– peluang yang ada agar rumah sakit Abdul Aziz dapat membiayai seluruh operasional. Dan tantangan lainnya adalah mewujudkan rumah sakit rujukan regional berdasarkan 1. Peraturan Presiden Republik Indonesia nomor 12 tahun 20 tentang jaminan kesehatan 2. Peraturan Menteri Kesehatan RI no. 001 tahun 2012 tentang sistem rujukan pelayanan kesehatan perorangan 3. Keputusan Menteri Kesehatan RI no. Hk.02.02/menkes/391/2014 tentang pedoman penetapan rs rujukan regional. 4. Keputusan Dirjen BUK no. 02.03/i/0363/2015 tentang penetapan RS rujukan provinsi & rs rujukan regional. 5. Keputusan Gubernur Kalbar no. 01.a/dinkes/2013 tentang penetapan RS rujukan tk. I provinsi & rs rujukan regional di provinsi kalbar.
  • 39. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 30 6. Keputusan ka. Dinas Kesehatan Provinsi Kalbar no. 445/748/yankes/a/2013 tentang penetapan rumah sakit rujukan tingkat provinsi dan rumah sakit rujukan regional di provinsi kalimantan barat. E. Isu – Isu Penting dalam Menigkatkan Pelayanan Perangkat Daerah Isu strategis RSUD dr.Abdul Aziz, berdasarkan analisis internal dan eksternal adalah sebagai berikut : 1. Related Diversifacation,merupakan isu strategi pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz untuk memperluas usaha dengan membuka beberapa unit bisnis atau anak perusahaan baru baik dalam lini bisnis yang sama dengan yang sudah ada maupun dalam unit bisnis yang berbeda dengan bisnis inti perusahaan. 2. Market Developement (pengembangan pasar) merupakan isu strategi pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz melalui penjualan produk lama di pasar baru. Strategi ini ditempuh dengan cara: Membuka pasar geografis baru, memikat segmen pasar lain. 3. Product Developement (Pengembangan Produk) merupakan isu strategi pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz melalui pengembangan produk baru untuk pasar lama. Strategi ini ditempuh dengan cara : Mengembangkan atribut produk baru, mengembangkan beragam tingkat mutu, pengembangan modeling dan special service. 4. Vertical integration, merupakan isu strategi pilihan yang harus dilakukan oleh RSUD dr. Abdul Aziz dimana RS dengan perusahaan lain yang memiliki hubungan bisnis dan behubungan satu sama lain kemuadian melakukan merger dengan tujuan untuk mengurangi biaya transaksi dan potensi hold up.melalui kerjasama dengan perusahaan- perusahaan besar yang menyelenggarakan asuransi untuk pegawainya.
  • 40. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 31 2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Rancangan awal Renja RSUD dr. Abdul Aziz tahun 2019 dapat dilihat pada tabel 2.8 : TABEL 2.8 Review terhadap Rancangan Awal RKPD tahun 2021 Provinsi Kalimantan Barat Kota Singkawang N o Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan Lokasi Catata n Pentin g Program / Kegiatan Indikator Kinerja Target Capaia n Pagu indikatif (Rp.000) Program / Kegiatan Indikator Kinerja Target Capaian Kebutuhan Dana (Rp.000) 1 2 3 5 4 5 6 7 8 9 10 URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KESEHATAN 169,812,010,150 URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KESEHATAN 169,812,010,150 1 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH 43,549,725,000 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH 43,549,725,000 RSUD dr. ABDU L AZIZ Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Persentase tingkat ketepatan waktu penyelesaian dokumen perencanaan 100% 93,725,000 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Persentase tingkat ketepatan waktu penyelesaian dokumen perencanaan 100% 93,725,000 Penyusunan Renstra dan Renja Perangkat Daerah Persentase penyelesaian penyusunan Renstra dan Renja PD 100% 31,725,000 Penyusunan Renstra dan Renja Perangkat Daerah Persentase penyelesaian penyusunan Renstra dan Renja PD 100% 31,725,000 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Presentase penyelesaian penyusunan 100% 62,000,000 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Presentase penyelesaian penyusunan 100% 62,000,000
  • 41. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 32 laporan kinerja RS laporan kinerja RS Administrasi Keuangan persentase tingkat ketepatan waktu penyampaian laporan kinerja dan keuangan 100% 33,214,000,000 Administrasi Keuangan persentase tingkat ketepatan waktu penyampaian laporan kinerja dan keuangan 100% 33,214,000,000 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Persentase penyediaan gaji dan tunjangan bagi ASN 100% 33,200,000,000 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Persentase penyediaan gaji dan tunjangan bagi ASN 100% 33,200,000,000 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD persentase penyelesaian penyusunan laporan capaian kinerja dan Ikhtisar realisasi kinerja SKPD 100% 7,000,000 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD persentase penyelesaian penyusunan laporan capaian kinerja dan Ikhtisar realisasi kinerja SKPD 100% 7,000,000 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun Presentase penyelesaian Laporan keuangan akhir tahun tersusun dengan baik 100% 7,000,000 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun Presentase penyelesaian Laporan keuangan akhir tahun tersusun dengan baik 100% 7,000,000 Administrasi Umum Persentase Pelayanan Administrasi perkantoran 100% 8,992,000,000 Administrasi Umum Persentase Pelayanan Administrasi perkantoran 100% 8,992,000,000
  • 42. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 33 Penyediaan Jasa Surat Menyurat persentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa surat menyurat 100% 62,000,000 Penyediaan Jasa Surat Menyurat persentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa surat menyurat 100% 62,000,000 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan telepon, air, listrik dan jaringan internet 100% 3,500,000,000 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan telepon, air, listrik dan jaringan internet 100% 3,500,000,000 Penyediaan Alat Tulis Kantor Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan ATK 100% 400,000,000 Penyediaan Alat Tulis Kantor Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan ATK 100% 400,000,000 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan percetakan dan fotocopy 100% 400,000,000 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan percetakan dan fotocopy 100% 400,000,000 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Peneran gan Bangunan Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan alat listrik dan elektronik 100% 200,000,000 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penera ngan Bangunan Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan alat listrik dan elektronik 100% 200,000,000 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan perlengkapan rumah 100% 3,090,000,000 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan 100% 3,090,000,000
  • 43. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 34 Kantor tangga, sewa server, pengadaan mebel, pengadaan alat pendingin, pengadaan alat rumah tangga lainnya, pengadaan komputer, pengadan alat video, dan pengadaan alat komunikasi Kantor perlengkapan rumah tangga, sewa server, pengadaan mebel, pengadaan alat pendingin, pengadaan alat rumah tangga lainnya, pengadaan komputer, pengadan alat video, dan pengadaan alat komunikasi Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan peralatan kebersihan dan bahan pembersih 100% 200,000,000 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan peralatan kebersihan dan bahan pembersih 100% 200,000,000 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah Presentase pegawai yang mengikuti perjalanan dinas 100% 350,000,000 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah Presentase pegawai yang mengikuti perjalanan dinas 100% 350,000,000 Pengadaan Mobil Jabatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan mobil operasional dokter 100% 600,000,000 Pengadaan Mobil Jabatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan mobil operasional dokter 100% 600,000,000
  • 44. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 35 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas / Operasional Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa servise dan BBM serta suku cadang 100% 40,000,000 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas / Operasional Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa servise dan BBM serta suku cadang 100% 40,000,000 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 150,000,000 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 150,000,000 Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur persentase pelaksanaan disiplin dan kapasitas SDM 100% 1,250,000,000 Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur persentase pelaksanaan disiplin dan kapasitas SDM 100% 1,250,000,000 Pendidikan dan Pelatihan Formal Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 100% 1,250,000,000 Pendidikan dan Pelatihan Formal Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 100% 1,250,000,000 2 PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT 125,891,785,150 PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT 125,891,785,150
  • 45. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 36 Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah Kabupaten Kota persentase penyediaan fasilitas pelayanan, sarana prasarana dan alkes 100% 24,163,492,000 Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah Kabupaten Kota persentase penyediaan fasilitas pelayanan, sarana prasarana dan alkes 100% 24,163,492,000 Rehabilitasi dan Pemeliharaan Rumah Sakit Persentase sarana dan prasarana Rumah Sakit dalam kondisi baik 100% 1,000,000,000 Rehabilitasi dan Pemeliharaan Rumah Sakit Persentase sarana dan prasarana Rumah Sakit dalam kondisi baik 100% 1,000,000,000 Pengadaan Sarana Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 7,139,500,000 Pengadaan Sarana Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 7,139,500,000 Pengadaan Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Persentase tersedianya alat kesehatan yang dibutuhkan 100% 13,523,992,000 Pengadaan Alat Kesehatan/Ala t Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Persentase tersedianya alat kesehatan yang dibutuhkan 100% 13,523,992,000
  • 46. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 37 Kesehatan Kesehatan Pemeliharaan Prasarana dan Pendukung Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 1,000,000,000 Pemeliharaan Prasarana dan Pendukung Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 1,000,000,000 Pemeliharaan Rutin dan Berkala Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Kesehatan Persentase alat yang sudah dipelihara 100% 1,500,000,000 Pemeliharaan Rutin dan Berkala Alat Kesehatan/Ala t Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Kesehatan Persentase alat yang sudah dipelihara 100% 1,500,000,000 Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kab. /Kota Persentase masyarakat yang mendapat pelayanan kesehatan sesuai standar 100% 101,728,293,150 Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kab. /Kota Persentase masyarakat yang mendapat pelayanan kesehatan sesuai standar 100% 101,728,293,150
  • 47. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 38 Pengelolaan Pelayanan Kes. Lingkungan persentase hasil pemeriksaan dengan nilai baik 100% 38,277,600 Pengelolaan Pelayanan Kes. Lingkungan persentase hasil pemeriksaan dengan nilai baik 100% 38,277,600 Pengelolaan Jaminan Kes. Masyarakat persentase pelayanan bagi masyarakat yang tidak mampu di wilayah kota singkawang 100% 1,500,000,000 Pengelolaan Jaminan Kes. Masyarakat persentase pelayanan bagi masyarakat yang tidak mampu di wilayah kota singkawang 100% 1,500,000,000 Operasional Pelayanan Rumah Sakit persentase ketersedian kebutuhan bahan habis pakai pelayanan kesehatan 100% 100,000,000,000 Operasional Pelayanan Rumah Sakit persentase ketersedian kebutuhan bahan habis pakai pelayanan kesehatan 100% 100,000,000,000 Pelaksanaan Akreditasi Fasilitas Kesehatan di Kabupaten/Kot a standar akreditasi dengan nilai paripurna 100% 190,015,550 Pelaksanaan Akreditasi Fasilitas Kesehatan di Kabupaten/Ko ta standar akreditasi dengan nilai paripurna 100% 190,015,550 3 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN 300,000,000 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN 300,000,000 Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan 50% 300,000,000 Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan 50% 300,000,000
  • 48. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 39 Kesehatan di Wilayah Kabupaten/Ko ta keterampilan pegawai sesuai standar Kesehatan di Wilayah Kabupaten/K ota keterampilan pegawai sesuai standar Penyelenggara an Pelatihan untuk Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Kesehatan Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 50% 300,000,000 Penyelenggara an Pelatihan untuk Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Kesehatan Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 50% 300,000,000 PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN 70,500,000 PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN 70,500,000 Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah Kabupaten/ Kota Persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai hidup sehat 100% 70,500,000 Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah Kabupaten/ Kota Persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai hidup sehat 100% 70,500,000 Penyelenggara an Promosi Kesehatan dan Gerakan Hidup persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat 100% 70,500,000 Penyelenggara an Promosi Kesehatan dan Gerakan persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat 100% 70,500,000
  • 49. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 2 - 40 Bersih dan Sehat mengenal hidup sehat Hidup Bersih dan Sehat mengenal hidup sehat TOTAL 169,812,010,150 TOTAL 169,812,010,150
  • 50. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 1 BAB 3 TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional. Seperti yang tertuang dalam Rencana Strategis (Renstra) Kementerian Kesehatan Tahun 2015 - 2019 disebutkan bahwa arah kebijakan dan strategi pembangunan kesehatan nasional tahun 2015 - 2019 merupakan bagian dari Rencana Pembangunan Jangka Panjang Bidang Kesehatan (RPJPK) tahun 2005 - 2015, yang bertujuan meningkatkan kesadaran, kemauan, kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar peningkatan derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya dapat terwujud, melalui terciptanya masyarakat, bangsa dan Negara Indonesia yang ditandai oleh penduduknya yang hidup dengan perilaku dan dalam lingkungan yang sehat, memiliki kemampuan untuk menjangkau pelayanan kesehatan yang bermutu, secara adil dan merata, serta memiliki derajad kesehatan yang setinggi-tingginya di seluruh wilayah Indonesia. Di dalam kebijakan untuk meningkatkan akses dan mutu Fasilitas Pelayanan Kesehatan Rujukan, maka beberapa strategi yang akan dilakukan adalah: 1. Mewujudkan ketepatan alokasi anggaran dalam rangka pemenuhan sarana prasarana dan alat kesehatan di RS yang sesuai standar. 2. Mewujudkan penerapan sistem manajemen kinerja RS sehingga terjamin irnplernentasi Patient Safety, standar pelayanan kedokteran dan standar pelayanan keperawatan. 3. Mewujudkan penguatan mutu advokasi, pembinaan dan pengawasan untuk percepatan mutu pelayanan kesehatan serta mendorong RSUD menjadi BLUD. 4. Optimalisasi peran UPT vertikal dalam mengampu Fasilitas pelayanan kesehatan daerah. 5. Mewujudkan berbagai layanan unggulan (penanganan kasus tersier) pada Rumah Sakit rujukan nasional secara terintegrasi dalam academic health system.
  • 51. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 2 6. Mewujudkan penguatan sistem rujukan dengan mengembangkan sistem regionalisasi rujukan pada tiap provinsi (satu rumah sakit rujukan regional untuk beberapa kabupaten/kota) dan sistem rujukan nasional (satu Rumah Sakit rujukan nasional untuk beberapa provinsi). 7. Mewujudkan kemitraan yang berdaya guna tinggi melalui program sister hospital. Kebijakan pembangunan kesehatan difokuskan pada penguatan upaya kesehatan dasar (Primary Health Care) yang berkualitas terutama melalui peningkatan jaminan kesehatan, peningkatan akses dan mutu pelayanan kesehatan dasar dan rujukan yang didukung dengan penguatan sistem kesehatan dan peningkatan pembiayaan kesehatan. Mengacu pada kebijakan dan strategi nasional Bidang Kesehatan diatas maka tujuan dan sasaran RSUD dr. Abdul Aziz telah selaras dengan kebijakan dan strategi tersebut, utamanya dalam rangka mendukung strategi : 1. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan medik; 2. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan penunjang medik dan non medik; 3. Penyelenggaraan kebijakan operasional pelayanan dan asuhan keperawatan; 4. Penyelenggaraan kebijakan operasional administrasi umum dan keuangan; 3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah Tujuan dan sasaran Renja RSUD Dr. Abdul Aziz tahun 2021 mengacu pada tujuan dan sasaran yang tertuang di dalam Rencana Strategis Tahun 2018 - 2022, yaitu : 1. Tujuan Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dan pengendalian pertumbuhan penduduk 2. Sasaran Indeks Kepuasan Masyarakat Rumah sakit.
  • 52. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 3 3.3. Program dan Kegiatan Menjalankan peran dan fungsinya, maka dalam rancangan Renja dr. Abdul Aziz tahun 2022 direncanakan akan melaksanakan program dan kegiatan yang telah ditetapkan dengan total anggaran belanja sebesar Rp. 169,812,010,150,- Adapun program dan kegiatan antara lain sebagai berikut : 1. PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH  Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah  Administrasi Keuangan  Administrasi Umum  Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur 2. PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT  Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah Kabupaten Kota  Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kab. /Kota 3. PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN  Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Kesehatan di Wilayah Kabupaten/Kota 4. PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN  Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah Kabupaten/Kota
  • 53. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 4
  • 54. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 5
  • 55. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 6
  • 56. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 3 - 7
  • 57. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 4 - 1 BAB 4 RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH TABEL 4.1 PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA DAN PENDANAAN TAHUN ANGGARAN 2021 KODE URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN RENCANA TAHUN 2021 PENDANAAN TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU INDIKATIF (Rp.) 1 2 3 4 5 6 1 URUSAN PEMERINTAHAN WAJIB YANG BERKAITAN DENGAN PELAYANAN DASAR 1.02. URUSAN PEMERINTAHAN BIDANG KESEHATAN 169,812,010,150 1 02 01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Persentase Pelaksanaan Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah 43,549,725,000 1.02.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Persentase tingkat ketepatan waktu penyelesaian dokumen perencanaan 100% 93,725,000 1.02.01.2.01.01 Penyusunan Renstra dan Renja Perangkat Daerah Persentase penyelesaian penyusunan Renstra dan Renja PD 100% 31,725,000 DAU 1 02 01 2.01 05 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Presentase penyelesaian penyusunan laporan kinerja RS 100% 62,000,000 DAU
  • 58. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 4 - 2 KODE URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN RENCANA TAHUN 2021 PENDANAAN TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU INDIKATIF (Rp.) 1 2 3 4 5 6 1 02 01 2.02 Administrasi Keuangan persentase tingkat ketepatan waktu penyampaian laporan kinerja dan keuangan 100% 33,214,000,000 1 02 01 2.02 01 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Persentase penyediaan gaji dan tunjangan bagi ASN 100% 33,200,000,000 DAU 1 02 01 2.02 06 Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD persentase penyelesaian penyusunan laporan capaian kinerja dan Ikhtisar realisasi kinerja SKPD 100% 7,000,000 DAU 1 02 01 2.02 09 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun Presentase penyelesaian Laporan keuangan akhir tahun tersusun dengan baik 100% 7,000,000 DAU 1 02 01 2.03 Administrasi Umum Persentase Pelayanan Administrasi perkantoran 100% 8,992,000,000 1 02 01 2.03 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat persentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa surat menyurat 100% 62,000,000 DAU 1 02 01 2.03 02 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan telepon, air, listrik dan jaringan internet 100% 3,500,000,000 DAU 1 02 01 2.03 10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Persentase realisasi pemenuhan kebutuhan ATK 100% 400,000,000 DAU 1 02 01 2.03 11 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan percetakan dan fotocopy 100% 400,000,000 DAU 1 02 01 2.03 12 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan alat listrik dan elektronik 100% 200,000,000 DAU 1 02 01 2.03 13 Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan perlengkapan rumah tangga, sewa server, pengadaan mebel, pengadaan alat pendingin, pengadaan alat rumah tangga lainnya, pengadaan komputer, pengadan alat video, dan pengadaan alat komunikasi 100% 3,090,000,000 DAU
  • 59. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 4 - 3 KODE URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN RENCANA TAHUN 2021 PENDANAAN TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU INDIKATIF (Rp.) 1 2 3 4 5 6 1 02 01 2.03 14 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan peralatan kebersihan dan bahan pembersih 100% 200,000,000 DAU 1 02 01 2.03 18 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah Presentase pegawai yang mengikuti perjalanan dinas 100% 350,000,000 DAU 1 02 01 2.03 19 Pengadaan Mobil Jabatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan mobil operasional dokter 100% 600,000,000 DAU 1 02 01 2.03 30 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas / Operasional Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan jasa servise dan BBM serta suku cadang 100% 40,000,000 DAU 1 02 01 2.03 34 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan Gedung Kantor Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 150,000,000 DAU 1 02 01 2.04 Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur persentase pelaksanaan disiplin dan kapasitas SDM 100% 1,250,000,000 1 02 01 2.04 09 Pendidikan dan Pelatihan Formal Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 100% 1,250,000,000 DAU 1 02 02 PROGRAM PEMENUHAN UPAYA KESEHATAN PERORANGAN DAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT Persentase pemenuhan standar pelayanan kesehatan 100% 125,891,785,150 1 02 02 2.01 Penyediaan Fasilitas Pelayanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Kewenangan Daerah Kabupaten Kota persentase penyediaan fasilitas pelayanan, sarana prasarana dan alkes 100% 24,163,492,000 02 02 2.01 08 Rehabilitasi dan Pemeliharaan Rumah Sakit Persentase sarana dan prasarana Rumah Sakit dalam kondisi baik 100% 1,000,000,000 DAU 1 02 02 2.01 12 Pengadaan Sarana Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 7,139,500,000 DAU 1 02 02 2.01 14 Pengadaan Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Kesehatan Persentase tersedianya alat kesehatan yang dibutuhkan 100% 13,523,992,000 DAU/DAK
  • 60. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 4 - 4 KODE URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN RENCANA TAHUN 2021 PENDANAAN TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU INDIKATIF (Rp.) 1 2 3 4 5 6 1 02 02 2.01 19 Pemeliharaan Prasarana dan Pendukung Fasilitas Pelayanan Kesehatan Presentase realisasi pemenuhan kebutuhan pemeliharaan perlengkapan kantor dan pengadaan peralatan kantor 100% 1,000,000,000 DAU 1 02 02 2.01 20 Pemeliharaan Rutin dan Berkala Alat Kesehatan/Alat Penunjang Medik Fasilitas Pelayanan Kesehatan Persentase alat yang sudah dipelihara 100% 1,500,000,000 DAU 1 02 02 2.02 Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kab. /Kota Persentase masyarakat yang mendapat pelayanan kesehatan sesuai standar 100% 101,728,293,150 1 02 02 2.02 17 Pengelolaan Pelayanan Kes. Lingkungan persentase hasil pemeriksaan dengan nilai baik 100% 38,277,600 DAU 1 02 02 2.02 26 Pengelolaan Jaminan Kes. Masyarakat persentase pelayanan bagi masyarakat yang tidak mampu di wilayah kota singkawang 100% 1,500,000,000 DAU 1 02 02 2.02 32 Operasional Pelayanan Rumah Sakit persentase ketersedian kebutuhan bahan habis pakai pelayanan kesehatan 100% 100,000,000,000 DAU 1 02 02 2.02 35 Pelaksanaan Akreditasi Fasilitas Kesehatan di Kabupaten/Kota standar akreditasi dengan nilai paripurna 100% 190,015,550 DAU 1 02 03 PROGRAM PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN Persentase Sumberdaya Aparatur yang Mengikuti Pengembangan Kompetensi 100% 300,000,000 1 02 03 2.02 Pembinaan Teknis, Pengawasan Praktik Tenaga Kesehatan di Wilayah Kabupaten/Kota Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai sesuai standar 80% 300,000,000 1 02 03 2.02 03 Penyelenggaraan Pelatihan untuk Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia Kesehatan Presentase pegawai yang mengikuti kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pegawai 80% 300,000,000 DAU
  • 61. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 4 - 5 KODE URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN INDIKATOR KINERJA PROGRAM / KEGIATAN RENCANA TAHUN 2021 PENDANAAN TARGET CAPAIAN KINERJA PAGU INDIKATIF (Rp.) 1 2 3 4 5 6 1 02 05 PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BIDANG KESEHATAN Persentase Meningkatnya Pengetahuan Masyarakat mengenai Hidup Sehat 100% 70,500,000 1 02 05 2.02 Pelaksadan Sehat dalam Rangka Promotif Preventif Tingkat Daerah Kabupaten/ Kota Persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenai hidup sehat 100% 70,500,000 1 02 05 2.02 01 Penyelenggaraan Promosi Kesehatan dan Gerakan Hidup Bersih dan Sehat persentase meningkatnya pengetahuan masyarakat mengenal hidup sehat 100% 70,500,000 TOTAL 169,812,010,150
  • 62. RSUD. DR. ABDUL AZIZ KOTA SINGKAWANG RENCANA KERJA TAHUN 2021 BAB 5 - 1 BAB 5 PENUTUP Rancangan Rencana Kerja (Renja) RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 merupakan hasil komitmen perencanaan awal yang sekaligus memberikan arah kepada pemangku kepentingan (stockholder) RSUD dr. Abdul Aziz untuk berperan aktif dalam pembangunan kesehatan. Rancangan Renja ini dibuat dengan melalui analisa permasalahan yang ada dengan memperhitungkan ketersediaan sumber daya yang ada. Oleh karena itu Rancangan Renja ini menggambarkan kebutuhan awal yang sebenarnya sehingga kalau tidak terpenuhi akan menyebabkan kurang efektif dan efisiensinya pelaksanaan tugas dan fungsi RSUD dr. Abdul Aziz dalam rangka optimalisasi pelayanan kesehatan berkualitas guna mencapai visi dan misinya. Rancangan Renja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 disusun dengan memperhatikan RKPD Pemerintah Kota Singkawang Tahun 2021, dan akan dilaksanakan menurut peraturan perundangan yang berlaku dengan mengikuti kaidah- kaidah yang telah ditetapkan sehingga menghasilkan kinerja program dan kegiatan sesuai dengan target yang telah ditetapkan serta menjamin transparansi, efisiensi, dan akuntabilitas dalam proses pelaksanaannya. Monitoring dan evaluasi Renja RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2021 tidak terlepas kaitannya dengan pengukuran kinerja unit-unit lingkup RSUD dr. Abdul Aziz termasuk instalasi, yang menunjukkan sampai seberapa jauh pencapaian sasaran, program dan kegiatan yang telah dirumuskan, serta hasilnya disampaikan dalam bentuk Laporan Kinerja Tahunan (LKT). Demikian Rancangan Rencana Kerja ini dibuat sebagai gambaran kebutuhan program dan kegiatan yang akan dilaksanakan RSUD dr. Abdul Aziz Tahun 2019. Disadari bahwa dalam penyusunan Renja ini masih memiliki beberapa keterbatasan yang memungkinkan dilakukannya perbaikan, sebagaimana dokumen pembangunan lainnya.