SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
KELOMPOK FISIKA
Nama Sekolah : SMA
Kelas/Semester : XI/1
Mata Pelajaran : Fisika
Materi : Fluida Statis
Sub Materi : Tekanan Hidrostatis
Alokasi Waktu : 45 Menit
B. KOMPETEMSI YANG AKAN DICAPAI
a. Berdo’alah sebelum memulai kegiatan !
b. Pahamilah tujuan pembelajaran yang akan dicapai!
c. Pahamilah petunjuk kerja sebelum melakukan diskusi!
d. Lakukanlah kegiatan percobaan sesuai petunjuk secara teliti dan berurutan!
e. Jawablah pertanyaan yang ada dalam Lembar Kerja!
f. Lakukanlah diskusi kelompok dengan baik dan efektif!
g. Jika terdapat kesulitan, tanyakan pada guru pembimbing!
KI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalakn perilaku jujur, disiplin, santun, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab,
responsive, dan proaktif,dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan
perkembangan anakan dilingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat, dan
lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan
faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis,
spesifik, detil, dan kompleks berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara :
efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan
solutif, dalam ranah konkret dan abstrak terkait dengan pengembangan
A. PETUNJUK BELAJAR
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu menggunakan metode
sesuai dengan kaidah keilmuan.
KD
3.4 Menerapkan hukum-hukum fluida statis dalam kehidupan sehari-hari
.Melakukan percobaan berikut presentasi hasil percobaan kelistrikan
(misalnya pengisian dan pengosongan kapasitor) dan manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari.
4.4 Merancang dan melakukan percobaan yang memanfaatkan sifat-sifat fluida
statis,berikut presentasi hasil percobaan dan pemanfaatannya.
INDIKATOR
3.4.1 Memahami pengertian fluida.
3.4.2 Menggunakan hukum utama hidrostatis.
3.4.3 Menggunakan hukum pascal.
3.4.4 Menerapkan hukum-hukum fluida statis dalam kehidupan sehari-hari.
4.4.1 Memanfaatkan sifat-sifat fluida statis.
4.4.2 Membuat laporan mempresentasikan manfaat sifat dari fluida statis.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui kegiatan pembelajaran, peserta didik di harapkan mampu :
1. Menjelaskan Pengertian dari fluida statis.
2. Menjelaskan pengertian dari tekanan hidrostatis.
3. Menentukan besaran dari tekanan hidrostatis.
4. Menyelidiki hukum utama dari tekanan hidrostatis.
5. Menyelidiki aplikasi dari tekanan hidrostatis dalam kehidupan sehari-hari.
6. Dapat menjelaskan konsep hukum Pascal.
7. Dapat menentukan gaya pada konsep hukum Pascal.
8. Mengidentifikasi aplikasi hukum Pascal dalam kehidupan sehari-hari.
1. MATERI PEMBELAJARAN
Tontonlah Video Berikut !
Jawablah Pertanyaan dari video diatas melalui link dibawah ini.
a. Fluida Statis
Fluida adalah zat yang dapat mengalir dan berubah bentuk (dapat
dimampatkan) jika diberi tekanan. Jadi, yang termasuk ke dalam fluida adalah
zat cair dan gas. Fluida statis atau hidrostatika, yaitu ilmu yang mempelajari
tentang fluida atau zat alir yang diam (tidak bergerak).
b. Tekanan Hidrostatis
Simak Video Berikut !
Jawablah pertanyaan dari video di atas melalui link di bawah ini.
(link)
C. INFORMASI PENDUKUNG
Tekanan hidrostatis yaitu tekanan yang dialami oleh suatu benda di dalam suatu fluida
oleh zat cair di atasnya. Jika tekanan hidrostatis dilambangkan dengan PH makatekanan
hidrostatis menjadi :
𝑃𝐻 = 𝜌. 𝑔. ℎ
dengan: PH = tekanan hidrostatis (N/m2
),
m = massa jenis fluida (kg/m3
),
g = percepatan gravitasi (m/s2
), dan
h = kedalaman titik dari permukaan fluida (m).
1) Hukum Hidroksida
Telah diketahui sebelumnya bahwa tekanan yang dilakukan oleh zat cair
besarnyatergantung pada kedalamannya, P = 𝑔ℎ . Hal ini menunjukkan bahwa
titik-titik yang berada pada kedalaman yang sama mengalami tekanan
hidrostatik yang sama pula. Fenomena ini dikenal dengan Hukum Hidrostatika
yang dinyatakan: Tekanan hidrostatik di semua titik yang terletak pada satu
bidang mendatar di dalam satu jenis zat cair besarnya sama.
Gambar 1 Tekanan hidrostatik di titik A,B, dan C sama.
Berdasarkan Hukum Pokok Hidrostatika, maka tekanan di titik A, B, dan
Cbesarnya sama.
𝑃𝐴 = 𝑃𝐵 = 𝑃𝐶 = 𝜌𝑔h
a. Tujuan Percobaan.
1. Menentukan tekanan hidrostatis menggunakan tekanan udara.
2. Menentukan tekanan hidrostatis tanpa menggunakan tekanan udara.
3. Menentukan pengaruh tekanan hidrostatis menggunakan tekanan
udara dengantanpa tekanan udara.
4. Menentukan pengaruh tekanan hidrostatis di berbagai wadah yang
digunakan.
b. Alat dan Bahan.
1. Laptop.
2. Software percobaan tekanan hidrostatis
https://phet.colorado.edu/sims/html/under-pressure/latest/under-
pressure_in.html
3. Mistar (pada software)
4. Tekanan udara (pada software)
c. Prosedur Percobaan
1. Menyiapkan alat dan bahan pada praktikum tentang tekanan
hidrostatis.
2. Membuka software pada aplikasi phet tentang tekanan hidrostatis.
3. Menentukan bentuk wadah yang akan digunakan.
4. Menekan tombol grid untuk menentukan batas kedalaman yang akan
di ukur.
5. Mengatur massa jenis yang akan digunakan yaitu massa jenis air 1000
kg/ms.
6. Menghidupkan kran air dan mengisi wadah pada kedalaman tertentu.
7. Setelah itu melakukan percobaan pertama yaitu menentukana tekanan
denganmenggunakan tekanan udara di berbagai kedalaman. Misalnya
mengukur tekanan hidrostatis pada kedalaman 2 m.
8. Setelah melakukan percobaan pertama, kita melakukan percobaan
kedua yaitu menentukan tekanan hidrostatis tanpa menggunakan
Ayo Berdiskusi
tekanan udara. Di berbagai kedalaman. Misalnya mengukur pada
kedalaman 2 m.
9. Setelah melakukan percobaan kedua, kita dapat menentukan pengaruh
tekanan hidrostatis menggunakan tekanan udara dan tanpa tekanan
udara.
10. Setelah itu kita dapat menentukan tekanan hidrostatis di
berbagai wadah yangdiguanakan.
d. Tabel Percobaan
Bentuk Tampilan tabel percobaan 1
Tabel 1. Menentukan tekanan hidrostatis
di udara(g= 9,8 m/s2
, ρ= 1000 kg/m3
)
No Massa jenis cair
(ρ =kg/m3
)
Kedalaman zat cair
h(m)
Tekanan
P(Pa)
Tekanan hidrostatis
PH
1 1000 kg/m3
1 meter
2 1000 kg/m3
2 meter
3 1000 kg/m3
3 meter
Tabel 2. Menentukan tekanan hidrostatis
pada fluida .(g= 9,8 m/s2
, ρ= 1000 kg/m3
)
No. Massa jenis cair
(ρ =kg/m3
)
Kedalaman zat cair
h(m)
Tekanan
P(Pa)
Tekanan hidrostatis
PH
1 1000 kg/m3
1 meter
2 1000 kg/m3
2 meter
3 1000 kg/m3
3 meter
Tabel 3. Menentukan tekanan hidrostatis di berbagai wadah pada kedalaman
2 meter.(g= 9,8 m/s2
, ρ= 1000 kg/m3
)
No.
Bentuk
Wadah
Masa Jenis Air
Kedalaman Zat
Cair
Tekanan
P(Pa)
Tekanan
Hidrostatis
Ph
(ρ =kg/m3
) h(m)
1 A 1000 kg/m3
2 meter
2 B 1000 kg/m3
2 meter
3 C 1000 kg/m3
2 meter
4 D 1000 kg/m3
2 meter
c. Hukum Pascal
Simak lah Video Berikut ini !
Jawablah Pertanyaan dari video di atas melalui link dibawah ini.
(LINK)
Hukum Pascal berbunyi“ Tekanan yang diberikan pada zat cair dalam ruang
tertutupditeruskan sama besar kesegala arah “
C. EVALUASI
Berdasarkan Hukum Pascal, tekanan yang diberikanakan diteruskan
kesegalaarahsama besar, sehingga berlaku persamaan
P1 = P2
𝐹1
=
𝐹2
𝐴1 𝐴2
𝐹1
=
𝐹2
1
𝑑2
2
𝑑2
1. Tinggi kolam raksa dalam suatu pipa yang luasnya 2 cm2
sama dengan
700 mm.tentukan lah :
a. Tekanan yang dihasilkan oleh raksa
b. Gaya yang di hasilkan oleh raksa (massa jenis raksa 13.600
kg/m3
)
2. Pada sistem seperti gambar yang tampak
pada gambar di samping, terdapat piston
A yang memiliki luas penampang 500
kg. Luaspenampang pada piston B sama
dengan 20 cm2
. Zat cair yang digunakan
adalah oli dengan massa jenis ρ= 0,78
g/ cm2
. Tentukanlah:
a. Gaya agar sistem
seimbang seperti pada
gambar.
b. Tekanan hidrostatis pada
pistontersebut .
Buat lah kesimpulan hasil percobaan yang telah dilakukan !
Nilai Paraf Guru
Paraf Orang
Tua/Wali
D. KESIMPULAN

More Related Content

What's hot

LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASI
LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASILKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASI
LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASINariaki Adachi
 
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdfFaqihUddin4
 
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptx
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptxPPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptx
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptxmateripptgc
 
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipa
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipaModul ujian praktik fisika kelas xii sma ipa
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipaahmad khoiri
 
RPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDESRPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDESMAFIA '11
 
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)eli priyatna laidan
 
RPP USAHA DAN ENERGI.docx
RPP USAHA DAN ENERGI.docxRPP USAHA DAN ENERGI.docx
RPP USAHA DAN ENERGI.docxelvasellya1
 
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP LarasatiAN
 
Lkpd besaran dan satuan
Lkpd besaran dan satuanLkpd besaran dan satuan
Lkpd besaran dan satuanfisika09
 
ATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docxATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docxViraMurtiAdhi
 
Modul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xiModul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xi10DEKY
 

What's hot (20)

PPT Tekanan Hidrostatis
PPT Tekanan HidrostatisPPT Tekanan Hidrostatis
PPT Tekanan Hidrostatis
 
LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASI
LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASILKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASI
LKS KESETIMBANGAN BENDA TEGAR DAN DINAMIKA ROTASI
 
Fluida Statis rpp
Fluida Statis rppFluida Statis rpp
Fluida Statis rpp
 
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
7. sma kelas xi rpp kd 3.6;4.6 dinamika rotasi (karlina 1308233)
 
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E 2022-2023.pdf
 
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptx
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptxPPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptx
PPT ELASTISITAS DAN HUKUM HOOKE KELAS XI.pptx
 
Lkpd 3
Lkpd 3Lkpd 3
Lkpd 3
 
MODUL FLUIDA STATIS
MODUL FLUIDA STATISMODUL FLUIDA STATIS
MODUL FLUIDA STATIS
 
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipa
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipaModul ujian praktik fisika kelas xii sma ipa
Modul ujian praktik fisika kelas xii sma ipa
 
Fluida statis PPT SMA
Fluida statis PPT SMAFluida statis PPT SMA
Fluida statis PPT SMA
 
Lembar kerja gerak parabola
Lembar kerja gerak parabolaLembar kerja gerak parabola
Lembar kerja gerak parabola
 
RPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDESRPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDES
 
Percobaan hukum hooke
Percobaan hukum hookePercobaan hukum hooke
Percobaan hukum hooke
 
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
3. sma kelas xii rpp kd 3.2;4.2 rangkaian arus searah (karlina 1308233)
 
RPP USAHA DAN ENERGI.docx
RPP USAHA DAN ENERGI.docxRPP USAHA DAN ENERGI.docx
RPP USAHA DAN ENERGI.docx
 
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP
Fisika "Getaran, Gelombang, dan Resonansi; untuk kelas 8 SMP
 
Lkpd besaran dan satuan
Lkpd besaran dan satuanLkpd besaran dan satuan
Lkpd besaran dan satuan
 
ATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docxATP Fisika SMA XI.docx
ATP Fisika SMA XI.docx
 
Modul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xiModul praktikum-kelas-xi
Modul praktikum-kelas-xi
 
Lkpd hukum archimedes
Lkpd hukum archimedesLkpd hukum archimedes
Lkpd hukum archimedes
 

Similar to lkpd fluida statis.docx

11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc
11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc
11. lampiran e rpp1 eks fluida.docTitim Solichah
 
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docxfaradhila4
 
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdf
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdfadoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdf
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdffaradhila4
 
Laporan praktikum fisika hidrostatika
Laporan praktikum fisika hidrostatikaLaporan praktikum fisika hidrostatika
Laporan praktikum fisika hidrostatikaNur An'nisa
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) finaleli priyatna laidan
 
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptx
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptxtugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptx
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptxLasmaenitaSiahaan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran Tekanan
Rencana pelaksanaan pembelajaran TekananRencana pelaksanaan pembelajaran Tekanan
Rencana pelaksanaan pembelajaran TekananLili Rahmayani
 
SILABUS P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docx
SILABUS  P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docxSILABUS  P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docx
SILABUS P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docxHasriAinunBesari1
 
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013eli priyatna laidan
 
Rpp sma xi kd 2.2 - fluida
Rpp sma xi   kd 2.2 - fluidaRpp sma xi   kd 2.2 - fluida
Rpp sma xi kd 2.2 - fluidaDewi Fitri
 
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docxAdiWarsito4
 
RPP HK ARCHIMEDES
RPP HK ARCHIMEDESRPP HK ARCHIMEDES
RPP HK ARCHIMEDESMAFIA '11
 

Similar to lkpd fluida statis.docx (20)

11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc
11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc
11. lampiran e rpp1 eks fluida.doc
 
Rpp (fluida statis dan dinamis)
Rpp (fluida statis dan dinamis)Rpp (fluida statis dan dinamis)
Rpp (fluida statis dan dinamis)
 
Modul cetak baru
Modul cetak baruModul cetak baru
Modul cetak baru
 
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx
226972823-RPP-MICROTEACHING-HUKUM-PASCAL-docx.docx
 
Lembar kerja siswa
Lembar kerja siswaLembar kerja siswa
Lembar kerja siswa
 
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdf
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdfadoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdf
adoc.pub_fluida-statis-rencana-program-pengajaran-rpp-alfia.pdf
 
Laporan praktikum fisika hidrostatika
Laporan praktikum fisika hidrostatikaLaporan praktikum fisika hidrostatika
Laporan praktikum fisika hidrostatika
 
Contoh rpp
Contoh rppContoh rpp
Contoh rpp
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
 
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
10. sma kelas x rpp kd 3.7;4.1;4.7 fluida statis (karlina 1308233) final
 
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptx
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptxtugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptx
tugas-power-point-dengan-animasi-kelompok.pptx
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran Tekanan
Rencana pelaksanaan pembelajaran TekananRencana pelaksanaan pembelajaran Tekanan
Rencana pelaksanaan pembelajaran Tekanan
 
SILABUS P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docx
SILABUS  P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docxSILABUS  P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docx
SILABUS P S.GENAP KLS8 mulai kd 3.8.docx
 
Fluida Statis SMA
Fluida Statis SMAFluida Statis SMA
Fluida Statis SMA
 
Tekanan
TekananTekanan
Tekanan
 
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x fluida sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
Rpp sma xi kd 2.2 - fluida
Rpp sma xi   kd 2.2 - fluidaRpp sma xi   kd 2.2 - fluida
Rpp sma xi kd 2.2 - fluida
 
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx
5. Silabus Fisika XI TP 20222023.docx
 
RPP HK ARCHIMEDES
RPP HK ARCHIMEDESRPP HK ARCHIMEDES
RPP HK ARCHIMEDES
 

Recently uploaded

CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxresidentcardio13usk
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaBtsDaily
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxSyabilAfandi
 
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxmagfira271100
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...laila16682
 
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaMateri Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaNikmah Suryandari
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)ratnawijayanti31
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfssuser4743df
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumfebrie2
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfkaramitha
 

Recently uploaded (10)

CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptxCASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
CASE REPORT ACUTE DECOMPENSATED HEART FAILURE 31 Desember 23.pptx
 
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipaLKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
LKPD SUHU dan KALOR KEL4.pdf strategi pembelajaran ipa
 
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptxTEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
TEMA 9 SUBTEMA 1 PEMBELAJARAN 1 KELAS 6.pptx
 
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptxR6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
R6C-Kelompok 2-Sistem Rangka Pada Amphibi dan Aves.pptx
 
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...Konsep	Agribisnis	adalah	suatu	kesatuan	kegiatan  meliputi		salah	satu	atau		...
Konsep Agribisnis adalah suatu kesatuan kegiatan meliputi salah satu atau ...
 
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas TerbukaMateri Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
Materi Inisiasi 4 Metode Penelitian Komunikasi Universitas Terbuka
 
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
Sistem Bilangan Riil (Pertidaksamaan linier)
 
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdfDampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
Dampak Bioteknologi di Bidang Pertanian.pdf
 
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratpriumkekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
kekeruhan tss, kecerahan warna sgh pada laboratprium
 
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdfmateri+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
materi+kuliah-ko2-senyawa+aldehid+dan+keton.pdf
 

lkpd fluida statis.docx

  • 1. KELOMPOK FISIKA Nama Sekolah : SMA Kelas/Semester : XI/1 Mata Pelajaran : Fisika Materi : Fluida Statis Sub Materi : Tekanan Hidrostatis Alokasi Waktu : 45 Menit
  • 2. B. KOMPETEMSI YANG AKAN DICAPAI a. Berdo’alah sebelum memulai kegiatan ! b. Pahamilah tujuan pembelajaran yang akan dicapai! c. Pahamilah petunjuk kerja sebelum melakukan diskusi! d. Lakukanlah kegiatan percobaan sesuai petunjuk secara teliti dan berurutan! e. Jawablah pertanyaan yang ada dalam Lembar Kerja! f. Lakukanlah diskusi kelompok dengan baik dan efektif! g. Jika terdapat kesulitan, tanyakan pada guru pembimbing! KI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalakn perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsive, dan proaktif,dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anakan dilingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat, dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara : efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif, dalam ranah konkret dan abstrak terkait dengan pengembangan A. PETUNJUK BELAJAR
  • 3. dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan. KD 3.4 Menerapkan hukum-hukum fluida statis dalam kehidupan sehari-hari .Melakukan percobaan berikut presentasi hasil percobaan kelistrikan (misalnya pengisian dan pengosongan kapasitor) dan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari. 4.4 Merancang dan melakukan percobaan yang memanfaatkan sifat-sifat fluida statis,berikut presentasi hasil percobaan dan pemanfaatannya. INDIKATOR 3.4.1 Memahami pengertian fluida. 3.4.2 Menggunakan hukum utama hidrostatis. 3.4.3 Menggunakan hukum pascal. 3.4.4 Menerapkan hukum-hukum fluida statis dalam kehidupan sehari-hari. 4.4.1 Memanfaatkan sifat-sifat fluida statis. 4.4.2 Membuat laporan mempresentasikan manfaat sifat dari fluida statis. TUJUAN PEMBELAJARAN Melalui kegiatan pembelajaran, peserta didik di harapkan mampu : 1. Menjelaskan Pengertian dari fluida statis. 2. Menjelaskan pengertian dari tekanan hidrostatis. 3. Menentukan besaran dari tekanan hidrostatis. 4. Menyelidiki hukum utama dari tekanan hidrostatis. 5. Menyelidiki aplikasi dari tekanan hidrostatis dalam kehidupan sehari-hari. 6. Dapat menjelaskan konsep hukum Pascal. 7. Dapat menentukan gaya pada konsep hukum Pascal. 8. Mengidentifikasi aplikasi hukum Pascal dalam kehidupan sehari-hari.
  • 4. 1. MATERI PEMBELAJARAN Tontonlah Video Berikut ! Jawablah Pertanyaan dari video diatas melalui link dibawah ini. a. Fluida Statis Fluida adalah zat yang dapat mengalir dan berubah bentuk (dapat dimampatkan) jika diberi tekanan. Jadi, yang termasuk ke dalam fluida adalah zat cair dan gas. Fluida statis atau hidrostatika, yaitu ilmu yang mempelajari tentang fluida atau zat alir yang diam (tidak bergerak). b. Tekanan Hidrostatis Simak Video Berikut ! Jawablah pertanyaan dari video di atas melalui link di bawah ini. (link) C. INFORMASI PENDUKUNG
  • 5. Tekanan hidrostatis yaitu tekanan yang dialami oleh suatu benda di dalam suatu fluida oleh zat cair di atasnya. Jika tekanan hidrostatis dilambangkan dengan PH makatekanan hidrostatis menjadi : 𝑃𝐻 = 𝜌. 𝑔. ℎ dengan: PH = tekanan hidrostatis (N/m2 ), m = massa jenis fluida (kg/m3 ), g = percepatan gravitasi (m/s2 ), dan h = kedalaman titik dari permukaan fluida (m). 1) Hukum Hidroksida Telah diketahui sebelumnya bahwa tekanan yang dilakukan oleh zat cair besarnyatergantung pada kedalamannya, P = 𝑔ℎ . Hal ini menunjukkan bahwa titik-titik yang berada pada kedalaman yang sama mengalami tekanan hidrostatik yang sama pula. Fenomena ini dikenal dengan Hukum Hidrostatika yang dinyatakan: Tekanan hidrostatik di semua titik yang terletak pada satu bidang mendatar di dalam satu jenis zat cair besarnya sama. Gambar 1 Tekanan hidrostatik di titik A,B, dan C sama. Berdasarkan Hukum Pokok Hidrostatika, maka tekanan di titik A, B, dan Cbesarnya sama. 𝑃𝐴 = 𝑃𝐵 = 𝑃𝐶 = 𝜌𝑔h
  • 6. a. Tujuan Percobaan. 1. Menentukan tekanan hidrostatis menggunakan tekanan udara. 2. Menentukan tekanan hidrostatis tanpa menggunakan tekanan udara. 3. Menentukan pengaruh tekanan hidrostatis menggunakan tekanan udara dengantanpa tekanan udara. 4. Menentukan pengaruh tekanan hidrostatis di berbagai wadah yang digunakan. b. Alat dan Bahan. 1. Laptop. 2. Software percobaan tekanan hidrostatis https://phet.colorado.edu/sims/html/under-pressure/latest/under- pressure_in.html 3. Mistar (pada software) 4. Tekanan udara (pada software) c. Prosedur Percobaan 1. Menyiapkan alat dan bahan pada praktikum tentang tekanan hidrostatis. 2. Membuka software pada aplikasi phet tentang tekanan hidrostatis. 3. Menentukan bentuk wadah yang akan digunakan. 4. Menekan tombol grid untuk menentukan batas kedalaman yang akan di ukur. 5. Mengatur massa jenis yang akan digunakan yaitu massa jenis air 1000 kg/ms. 6. Menghidupkan kran air dan mengisi wadah pada kedalaman tertentu. 7. Setelah itu melakukan percobaan pertama yaitu menentukana tekanan denganmenggunakan tekanan udara di berbagai kedalaman. Misalnya mengukur tekanan hidrostatis pada kedalaman 2 m. 8. Setelah melakukan percobaan pertama, kita melakukan percobaan kedua yaitu menentukan tekanan hidrostatis tanpa menggunakan Ayo Berdiskusi
  • 7. tekanan udara. Di berbagai kedalaman. Misalnya mengukur pada kedalaman 2 m. 9. Setelah melakukan percobaan kedua, kita dapat menentukan pengaruh tekanan hidrostatis menggunakan tekanan udara dan tanpa tekanan udara. 10. Setelah itu kita dapat menentukan tekanan hidrostatis di berbagai wadah yangdiguanakan. d. Tabel Percobaan Bentuk Tampilan tabel percobaan 1 Tabel 1. Menentukan tekanan hidrostatis di udara(g= 9,8 m/s2 , ρ= 1000 kg/m3 ) No Massa jenis cair (ρ =kg/m3 ) Kedalaman zat cair h(m) Tekanan P(Pa) Tekanan hidrostatis PH 1 1000 kg/m3 1 meter 2 1000 kg/m3 2 meter 3 1000 kg/m3 3 meter Tabel 2. Menentukan tekanan hidrostatis pada fluida .(g= 9,8 m/s2 , ρ= 1000 kg/m3 )
  • 8. No. Massa jenis cair (ρ =kg/m3 ) Kedalaman zat cair h(m) Tekanan P(Pa) Tekanan hidrostatis PH 1 1000 kg/m3 1 meter 2 1000 kg/m3 2 meter 3 1000 kg/m3 3 meter Tabel 3. Menentukan tekanan hidrostatis di berbagai wadah pada kedalaman 2 meter.(g= 9,8 m/s2 , ρ= 1000 kg/m3 ) No. Bentuk Wadah Masa Jenis Air Kedalaman Zat Cair Tekanan P(Pa) Tekanan Hidrostatis Ph (ρ =kg/m3 ) h(m) 1 A 1000 kg/m3 2 meter 2 B 1000 kg/m3 2 meter 3 C 1000 kg/m3 2 meter 4 D 1000 kg/m3 2 meter c. Hukum Pascal Simak lah Video Berikut ini ! Jawablah Pertanyaan dari video di atas melalui link dibawah ini. (LINK) Hukum Pascal berbunyi“ Tekanan yang diberikan pada zat cair dalam ruang tertutupditeruskan sama besar kesegala arah “
  • 9. C. EVALUASI Berdasarkan Hukum Pascal, tekanan yang diberikanakan diteruskan kesegalaarahsama besar, sehingga berlaku persamaan P1 = P2 𝐹1 = 𝐹2 𝐴1 𝐴2 𝐹1 = 𝐹2 1 𝑑2 2 𝑑2 1. Tinggi kolam raksa dalam suatu pipa yang luasnya 2 cm2 sama dengan 700 mm.tentukan lah : a. Tekanan yang dihasilkan oleh raksa b. Gaya yang di hasilkan oleh raksa (massa jenis raksa 13.600 kg/m3 ) 2. Pada sistem seperti gambar yang tampak pada gambar di samping, terdapat piston A yang memiliki luas penampang 500 kg. Luaspenampang pada piston B sama dengan 20 cm2 . Zat cair yang digunakan adalah oli dengan massa jenis ρ= 0,78 g/ cm2 . Tentukanlah: a. Gaya agar sistem seimbang seperti pada gambar. b. Tekanan hidrostatis pada pistontersebut .
  • 10. Buat lah kesimpulan hasil percobaan yang telah dilakukan ! Nilai Paraf Guru Paraf Orang Tua/Wali D. KESIMPULAN