SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Start!
Observasi Aspek
Perkembangan Fisik Motorik
Anak Usia 12-23 bulan
Berdasarkan Permen No. 137
Tahun 2014
Kamila Yasmin Putri Arifin
210210205083
Daftar Isi
Latar Belakang Hasil wawancara
Kajian Pustaka
kesimpulan
Tabel Observasi
Daftar Pustaka
Pembahasan Temuan yg menarik
Dokumentasi
Kegiatan
LATAR BELAKANG
Yang dimaksud dari perkembangan adalah bertambahnya struktur dan fungsi tubuh yang lebih
kompleks dalam kemampuan gerak kasar, gerak halus, bicara dan bahasa serta sosialisasi dan kemandirian. Lantas
apa itu pengertian dari perkembangan anak. Perkembangan anak adalah urutan perubahan fisik, emosional,
pikiran, dan linguistik anak yang terjadi sejak si kecil lahir hingga awal masa dewasanya nanti. Untuk mengetahui
perkembangan – perkembangan tersebut perlu dilakukannya kegiatan yang disebut observasi. Yang dimana
observasi itu sendiri adalah kegiatan pengamatan pada sebuah objek secara langsung dan detail untuk
mendapatkan informasi yang benar terkait objek tersebut bertujuan untuk bertujuan untuk mengumpulkan data
atau penilaian. Untuk mengetahui gerak perkembangan pada anak perlunya dilakukan seperti kegiatan observasi.
Dengan ini kita mengetahui perlunya melakukan obeservasi pada anak usia dini yang harapannya untuk
mendukung proses pembelajaran setiap anak, memberi umpan balik bagi pendidik agar dapat terus memperbaiki
pengajaran atau intervensi yang diberikannya serta menjamin akuntabilitas dari penyelenggaraan program
pendidikan anak usia dini. Pada dasarnya observasi pada pendidikan anak usia dini merupakan kegiatan yang
dilakukan guru dalam mengamati anak didik guna memperoleh informasi mengenai berbagai aspek
perkembangannya dan kemajuan dari pembelajaran yang telah dilakukan dengan tujuan untuk mengambil
keputusan sesuai kebutuhan masing-masing anak.
1.
KAJIAN PUSTAKA
Perkembangan motorik berarti perkembangan pengendalian gerakan jasmaniah melalui kegiatan pusat
saraf, urat saraf dan otot yang terkoordinasi. Perkembangan tersebut berasal dari perkembangan refleksi dan
kegiatan massa yang ada pada waktu lahir. Sebelum perkembangan tersebut terjadi, anak akan tidak berdaya.
Kondisi ketidakberdayaan tersebut berubah secara cepat. 4 atau 5 tahun pertama kehidupannya, anak dapat
mengendalikan gerakan kasar. Gerakan tersebut melibatkan bagian tubuh yang digunakan untuk berjalan,
berlari, berenang dan sebagainya. Setelah berusia 5 tahun koordinasi otot-otot tubuhnya semakin baik yang
melibatkan kelompok otot yang lebih kecil, yang digunakan untuk menggenggam, melempar, menangkap bola,
menulisdan menggunakan alat.
Untuk mengoptimalkan perkembangan fisik-motorik anak usia dini, khususnya usia sampai dengan 4
tahun selain kematangan diperlukan intervensi yang tepat dengan perkembangan anak tersebut. Sebelum kita
membahas intervensi, seperti apa yang paling tepat dan paling sesuai untuk mengoptimalkan perkembangan
fisikmotorik anak usia sampai dengan 4 tahun, marilah kita bahas terlebih dahulu mengenai prinsip
perkembangan fisik-motorik anak usia sampai dengan 4 tahun, cara umum mempelajari keterampilan motorik
dan hal-hal penting dalam mempelajari keterampilan motorik Salah satu kontroversi dari keseluruhan
perkembangan seorang anak adalah perkembangan fisik, secara khusus, yaitu mengenai tinggi badan, berat
badan dan pertumbuhan fisik lainnya yang memang mudah diamati dan dievaluasi. Perbedaan karakteristik.
fisik pada tiap usia dan pada tiap tingkatan sangat perlu diketahui dan diantisipasi oleh pendidik baik orang tua
maupun guru. Pengetahuan tentang perbedaan pola dan tahapan perkembangan fisik akan sangat membantu
para pendidik. Oleh karena itu, pendidik perlu mempertimbangkan proses pertumbuhan dan tahapan tiap anak
guna membantu anak mengembangkan dirinya sehingga pendidik dapat menyiapkan pengalaman yang sesuai
untuk setiap anak. Meskipun pertumbuhan dan perkembangan fisik juga dipengaruhi oleh faktor
keturunan, namun adalah sangat mungkin untuk mengembangkan seluruh garis besar pertumbuhan dan
perkembanganfisiknya sesuai dengan yang kebutuhan masing-masing anak.
Hasil dan Tabel
Observasi
Hasil Observasi
Nama anak : Advasya Earlyta Qianna
Usia : 23 Bulan
Jenis Kelamin : Perempuan
Alamat : Jl. Pd. Jati, Pondokjati, Pagerwojo, Kec. Buduran,
Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur.
Orang Tua : Deva Trianisya
Jenis Kelamin : Perempuan
Usia
Pendidikan
Terakhir
Pekerjaan
Alamat
: 26
: SMK
: Ibu Rumah Tangga
: Jl. Pd. Jati, Pondokjati, Pagerwojo, Kec. Buduran,
Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur.
1.Identitas Anak
2. Hasil Wawancara
No Pertanyaan Jawaban Orangtua
1. Apakah ibu menyusui anak sejak
lahir?
Iya, saya menyusui anak saya mulai dari lahir,tidak ada
susu bantuan sama sekali dari sejak dia lahir sampai
sekarang.
2. Pada Usia berapa ibu akan
memberhentikan anak meminum
ASI?
Pada usia 2 tahun saya akan memberhentikan anak saya
meminum asi, karena anak sudah agak terlalu besar.
3. Apakah asi ibu sangat lancar? Iya, asi saya sangat lancar
4. Apakah anak ibu terus-terusan
meminum asi setiap hari
Tidak, sekarang anak saya hanya minum saat malam hari
ketika mau tidur
5. Apakah anak tidak ada susu bantuan
atau susu formula
Ada, ketika umur 22 bulan mulai meminum susu formula.
6. Pada usia berapa anak udah bisa
berjalan?
Anak saya mulai bisa berjalan pada umur 1 tahun.
7. Pada usia berapa anak mulai bisa
berbicara?
Pada usia 1,5 tahun, anak saya mulai lancar berbicara.
8. Bagaimana siklus tidur anak? Siklus tidurnya siang dan malam
9. Apakah gigi anak udah full atau masih
belum tumbuh semua?
Tinggal gigi geraham atas dan bawah.
10. Apakah ibu selalu memberikan makanan kepada anak makanan
yang memenuhi 4 sehat 5 sempurna?
Iya, anak saya suka makan dan nyemil.
11. Bagaimana kepedulian anak terhadap lingkungan sekitar? Sangat baik, ketika diajak mengobrol oleh orang lain dia tidak rewel dan suka membantu bersih
bersih rumah dengan saya.
12. Apakah anak suka bergaul bersama teman atau lebih suka
sendiri?
Suka keduanya, tergantung kondisinya.
13. Pada zaman skarang banyak anak yang menyukai melihat
kartun di hp, apakah anak ibu sering melihat hp?
Iya, sering main hp dan bermai gadget lainnya.
14. Apakah bicara anak sudah jelas, atau masih belum? Anak saya bisa berbicara dengan sangat jelas.
15. Apakah anak sering main-main sendiri? Iya, anak saya sering tiba-tiba main sendiri meskipun tidak ada temennya, terkadang dia tiba-tiba
menyayi sendiri tapi masih belum jelas begitu menyanyinya.
16. Berapa kali anak makan dalam sehari? Anak saya makan 3x sehari dan suka nyemil
Tabel
Observasi
Tabel Pengamatan Lingkup Capaian Aspek Perkembangan Fisik-
Motorik Anak 12 – 24 Bulan
NO Indikator capaian perkembangan aspek motoric usia 23
bulan
Ketercakapan Perkembangan Hasil Wawancara
Muncul Belum Muncul
1. Berjalan sendiri tanpa jatuh  Anak sudah bisa berjalan sendiri tidak jatuh tanpa adanya
bantuan.
2. Melompat di tempat  Anak sudah bisa melompat ditempat, tetapi masih lompatan yg
pendek dan sebentar.
3. Naik turun tangga atau tempat lebih tinggi dengan
bantuan
 Anak sudah bisa turun atau naik ke tangga sendiri, tetapi jika
tangganya tinggi anak masih memegang sesuatu untuk bantuan
dia naik dan turun.
4. Berjalan mundur beberapa langkah  Anak sudah bisa berjalan mundul beberapa langkah, tetapi
terkadang mundurnya sampek terlalu, sampai membuat dia
jatuh.
5. Menarik dan mendorong benda yang ringan (kursi Kecil)  Anak sering mendorong sesuatu dirumah contohnya seperti
kursi kacil maupun besar, anak sering mendorong-dorong
sesuatu di rumah
6. Melempar bola ke depan tanpa kehilangan keseimbangan  Anak bisa melempar bola kedepan tanpa keilangan
keseimbangan, tetapi itu juga tidak sering, anak juga terkadang
jatuh saat melempar bola ke depan.
7. Menendang bola ke arah depan  Anak sudah bisa mendang bola kedepan, dikarenakan sering
melihat kakaknya yang sering main bola, jadi anak tersebut
sering juga menendang bola ke depan
8. Berdiri dengan satu kaki selama satu atau dua detik  Anak bisa berdiri dengan satu kaki selama satu atau dua detik
9. Berjongkok  Anak sudah bisa berjongkok, terkadang tiba-tiba anak
berjongkok sendiri tanpa disuru oleh saya.
•Motorik Kasar
B. Motorik Halus
NO Indikator capaian
perkembangan aspek
motoric usia 23 bulan
Ketercakapan
Perkembangan
Hasil Wawancara
Muncul Belum
Muncul
1. Membuat garis vertikal
atau horisontal
 Anak masih belum bisa
Membuat garis vertikal atau
horizontal, jika disuruh
membuat garis masih belum
lurus atau masih berantakan
2. Membalik halaman buku
walaupun belum
sempurna
 Anak mampu membalik
halaman buku walaupun
belum
sempurna.
3. Menyobek kertas  Anak saya mampu
menyobek kertas, jika diberi
kertas dia akan menyobek
kertas menjadi kecil kecil
C. Kesehatan dan Perilaku Keselamatan
NO Indikator capaian perkembangan aspek motoric usia 23
bulan
Ketercakapan Perkembangan Hasil Wawancara
Muncul Belum Muncul
1. Berat badan sesuai standar usia  Anak saya memiliki berat badan sesuai standar usianya yaitu
10kg
2. Tinggi badan sesuai standar usia  Anak saya memiliki tinggi badan yaitu 89 sentimeter. Tinggi badan
tersebut sudah sesuai standar usianya.
3. Berat badan sesuai dengan standar tinggi badan  Anak saya memiliki berat badan 10kg dan tinggi 89 cm. berat
badan tersebut sudah sesuai dengan tinggi badannya.
4. Lingkar kepala sesuai standar pada usia  Anak saya memiliki lingkar kepala 45 cm. Untuk ukuran tersebut
sudah sesuai dengan standar usianya
5. Mencuci tangan sendiri  Anak saya bisa mencuci tangan sendiri tanpa dibantu oleh saya
orang tuanya.
6. Makan dengan sendok walau belum rapi  Anak saya sudah bisa makan sendiri dan mium sendiri tanpa
dibantu orang tuanya.
7. Menggosok gigi dengan bantuan  Anak saya masih belum bisa menggosok gigi sendiri dan masih
harus dibantu orang tuanya.
8. Memegang tangan orang dewasa ketika di
tempat umum
 Anak saya suka memegang tangan orang dewasa ketika ditempat
umum.
9. Mengenal beberapa penanda rasa sakit (misal:
menunjukkan rasa sakit pada bagian badan
tertentu)
 Anak saya sudah bisa mengenal beberapa penanda rasa sakit,
misalnya : ketika dia sakit gigi, dia akan memanggil saya dan
memegang pipinya untuk memberitahu kepada saya bahwa ada
yang sakit dibagian tersebut.
Temuan temuan hasil yang menarik
Perkembangan motorik diartikan sebagai perkembangan dari unsur kematangan pengendalian
gerak tubuh dan otak sebagai pusat gerak. Gerak ini secara jelas dibedakan menjadi gerak kasar dan
halus. ((Elizabeth B Hurlock (1978: 159))
Perkembangan motorik adalah sesuatu proses kemasakan atau gerak yang langsung melibatkan otot-
otot untuk bergerak dan proses pensyarafan yang menjadi seseorang mampu menggerakkan dan
proses persyarafan yang menjadikan seseorang mampu menggerakan tubuhnya. ((Emdang Rini
Sukamti (200:15))
Dari berbagai pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa perkembangan motorik merupakan
perubahan keterampilan motorik dari lahir sampai umur lima tahun yang melibatkan berbagai
aspek perilaku dan keterampilan motorik.
She is
perfect!
Pembahasan
Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa tingkat
pencapaian perkembangan anak pada aspek fisik motorik subjek
sudah terpenuhi meskipun masih ada beberapa yang belum mampu
dilakukan seperti pada indikator Membuat garis vertikal atau
horizontal. Hal ini ditandai dengan hasil observasi yang telah
dilakukan dengan memberikan stimulus sesuai dengan standar
tingkat pencapaian dan perkembangan serta pemilihan usia yang
tepat.
Kesimpulan
Dan Saran
Kesimpulan
Jadi kesimpulan dari penelitian ini bahwasanya
anak sudah menunjukkan mulai muncul aspek
perkembangan dalam dirinya. Yang dimana anak
dapat dikatakan 99% sudah memenuhi target
perkembangan pada umur 12 - 24 bulan menurut
Permendikbud STTPA tahun 2014 No. 137.
Daftar
Pustaka
Daftar Pustaka
• Stella Maris.(7 Jan.2020).stella-maris.sch.id. Diakses tanggal 1 Nov.2021,dari www.stella-
maris.sch.id/blog/perkembangan-anak-adalah/
• Lerner, J. (. (2003). Lerning disabilities: theoris, dianogsis and teaching. Jakarta: DirektoratPendidikan
Anak Usia Dini.
• Tritjahjo, M. (t.thn.). Perkembangan Anak Usia Dini.
https://repository.uksw.edu/bitstream/123456789/19733/2/BOOK_Tritjahjo%20Danny_Moz
es%20Kurniawan_Maria%20Rahardjo_Lanny%20Wijayaningsih_Ajeng%20Widiastuti_Konse
p%20Dasar%20Perkembangan%20Anak%20Usia%20Dini_Bab%202.pdf. [diakses 01
November 2021 Pukul 22.37]
• Cloud Host.(23 Nov.2020).idcloudhost.com. Diakses tanggal 1 Nov.2021, dari idcloudhost.com/pengertian-
observasi-pengertian-fungsi-tujuan-dan-manfaatnya/
Dokumentasi Kegiatan
THANK YOU!

More Related Content

What's hot

Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPAMakalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPAEko Oke
 
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptx
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptxPerkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptx
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptxJimatul Arrobi
 
Instrumen observasi anak autism
Instrumen observasi anak autismInstrumen observasi anak autism
Instrumen observasi anak autismAnggi Triani
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiSchool
 
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia dini
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia diniMakalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia dini
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia diniAisyahTamara
 
metode pengembangan sosial emosi anak usia dini
metode pengembangan sosial emosi anak usia dinimetode pengembangan sosial emosi anak usia dini
metode pengembangan sosial emosi anak usia diniRiszki Alfiah Rahmah
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranMuhammad Imam BW
 
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udaraRpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udaraLintong Hutagalung
 
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptx
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptxHAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptx
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptxNurLita34
 
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...atone_lotus
 
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptx
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptxPPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptx
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptxZowtaaGarden
 
pendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netrapendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netraendang zr
 
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remaja
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remajaPpt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remaja
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remajaDita Yuniarti
 
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anak
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anakMemahami masalah dan perkembangan emosi pada anak
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anakNeni Sholihat
 
Hubungan budaya dengan olahraga
Hubungan budaya dengan olahragaHubungan budaya dengan olahraga
Hubungan budaya dengan olahragaAR NO
 
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah DasarLatar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah DasarUniversitas Lampung
 

What's hot (20)

Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPAMakalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
Makalah Pengelolaan Kegiatan Layanan TPA
 
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptx
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptxPerkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptx
Perkembangan Fisik Motorik untuk AUD.pptx
 
Instrumen observasi anak autism
Instrumen observasi anak autismInstrumen observasi anak autism
Instrumen observasi anak autism
 
Materi dan pembelajaran bahasa indonesia sd
Materi dan pembelajaran bahasa indonesia sdMateri dan pembelajaran bahasa indonesia sd
Materi dan pembelajaran bahasa indonesia sd
 
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta SusantiLaporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
Laporan Perkembangan Perilaku Anak Usia 4-6 Tahun - Dewinta Susanti
 
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia dini
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia diniMakalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia dini
Makalah psikologi perkembangan psikologi pada anak usia dini
 
metode pengembangan sosial emosi anak usia dini
metode pengembangan sosial emosi anak usia dinimetode pengembangan sosial emosi anak usia dini
metode pengembangan sosial emosi anak usia dini
 
Penilaian paud 1
Penilaian paud 1Penilaian paud 1
Penilaian paud 1
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udaraRpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
Rpph tk a smt2 minggu 05 - kendaraan udara
 
Anak berkebutuhan khusus
Anak berkebutuhan khususAnak berkebutuhan khusus
Anak berkebutuhan khusus
 
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptx
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptxHAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptx
HAKIKAT PERKEMBANGAN NILAI – NILAI KEAGAMAAN ANAK USIA.pptx
 
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...
Aspek Perkembangan Fisik dan Kognitif Anak Usia 2-6 Tahun (Psikologi Perkemba...
 
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptx
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptxPPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptx
PPT ABK (Anak berkebutuhan Khusus modul 1).pptx
 
pendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netrapendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netra
 
Anak tunadaksa
Anak tunadaksaAnak tunadaksa
Anak tunadaksa
 
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remaja
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remajaPpt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remaja
Ppt pertumbuhan fisik & motorik anak usia dini, kanank-kanak dan remaja
 
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anak
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anakMemahami masalah dan perkembangan emosi pada anak
Memahami masalah dan perkembangan emosi pada anak
 
Hubungan budaya dengan olahraga
Hubungan budaya dengan olahragaHubungan budaya dengan olahraga
Hubungan budaya dengan olahraga
 
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah DasarLatar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar
Latar Belakang Bimbingan dan Konseling di Sekolah Dasar
 

Similar to PPT ASPEK PERKEMBANGAN FISIK MOTORIK ANAK USIA 12-24 BULAN

Transkrip wawancara oleh Nurul B.Y
Transkrip wawancara oleh Nurul B.YTranskrip wawancara oleh Nurul B.Y
Transkrip wawancara oleh Nurul B.YNurulYusniyati
 
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptx
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptxMateri 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptx
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptxDedeYayan
 
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpsp
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpspKuesioner pra-skrining-perkembangan-kpsp
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpspans.surya ans
 
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 Tahun
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 TahunKuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 Tahun
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 TahunUswatun Nisa
 
Periode emas dan kritis pada anak
Periode emas dan kritis pada anakPeriode emas dan kritis pada anak
Periode emas dan kritis pada anakFajar Firdausi
 
Perkembangan fisik dan kognitif bayi
Perkembangan fisik dan kognitif bayiPerkembangan fisik dan kognitif bayi
Perkembangan fisik dan kognitif bayiAnjaniSafitri1
 
Makalah perkembangan bayi
Makalah perkembangan bayiMakalah perkembangan bayi
Makalah perkembangan bayiNurulYusniyati
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaDIAH KOHLER
 
Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Balita.pptx
Deteksi dan Intervensi Dini  Tumbuh Kembang Balita.pptxDeteksi dan Intervensi Dini  Tumbuh Kembang Balita.pptx
Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Balita.pptxSaLamKhasanah
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxNurfiyaJannah
 
Psikologi Perkembangan
Psikologi PerkembanganPsikologi Perkembangan
Psikologi PerkembanganEmirita Reta
 
Kb2 konsep tumbuh kembang
Kb2 konsep tumbuh kembangKb2 konsep tumbuh kembang
Kb2 konsep tumbuh kembangpjj_kemenkes
 
Kb1 konsep tumbuh kembang
Kb1 konsep tumbuh kembangKb1 konsep tumbuh kembang
Kb1 konsep tumbuh kembangpjj_kemenkes
 

Similar to PPT ASPEK PERKEMBANGAN FISIK MOTORIK ANAK USIA 12-24 BULAN (20)

Observasi anak kdp umur 3 4 thn
Observasi anak kdp umur 3 4 thnObservasi anak kdp umur 3 4 thn
Observasi anak kdp umur 3 4 thn
 
Transkrip wawancara oleh Nurul B.Y
Transkrip wawancara oleh Nurul B.YTranskrip wawancara oleh Nurul B.Y
Transkrip wawancara oleh Nurul B.Y
 
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptx
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptxMateri 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptx
Materi 1. Hakikat AUD dan PAUD.pptx
 
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpsp
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpspKuesioner pra-skrining-perkembangan-kpsp
Kuesioner pra-skrining-perkembangan-kpsp
 
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 Tahun
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 TahunKuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 Tahun
Kuesioner Pra Skrining Perkembangan Anak 0-6 Tahun
 
Alviatun TUGAS SAP.pptx
Alviatun TUGAS SAP.pptxAlviatun TUGAS SAP.pptx
Alviatun TUGAS SAP.pptx
 
Periode emas dan kritis pada anak
Periode emas dan kritis pada anakPeriode emas dan kritis pada anak
Periode emas dan kritis pada anak
 
Perkembangan fisik dan kognitif bayi
Perkembangan fisik dan kognitif bayiPerkembangan fisik dan kognitif bayi
Perkembangan fisik dan kognitif bayi
 
PP IKA KELP I.pptx
PP IKA KELP I.pptxPP IKA KELP I.pptx
PP IKA KELP I.pptx
 
Makalah perkembangan bayi
Makalah perkembangan bayiMakalah perkembangan bayi
Makalah perkembangan bayi
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Psiko
PsikoPsiko
Psiko
 
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusiaP5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
P5 pertumbuhan dan perkembangbiakkan manusia
 
Uts kdp ppt agama dan moral
Uts kdp ppt agama dan moralUts kdp ppt agama dan moral
Uts kdp ppt agama dan moral
 
Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Balita.pptx
Deteksi dan Intervensi Dini  Tumbuh Kembang Balita.pptxDeteksi dan Intervensi Dini  Tumbuh Kembang Balita.pptx
Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang Balita.pptx
 
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptxASQPerkembangan BayiBalita.pptx
ASQPerkembangan BayiBalita.pptx
 
Psikologi Perkembangan
Psikologi PerkembanganPsikologi Perkembangan
Psikologi Perkembangan
 
Kb2 konsep tumbuh kembang
Kb2 konsep tumbuh kembangKb2 konsep tumbuh kembang
Kb2 konsep tumbuh kembang
 
Kb1 konsep tumbuh kembang
Kb1 konsep tumbuh kembangKb1 konsep tumbuh kembang
Kb1 konsep tumbuh kembang
 
Balita
BalitaBalita
Balita
 

Recently uploaded

Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 

Recently uploaded (20)

Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 

PPT ASPEK PERKEMBANGAN FISIK MOTORIK ANAK USIA 12-24 BULAN

  • 1. Start! Observasi Aspek Perkembangan Fisik Motorik Anak Usia 12-23 bulan Berdasarkan Permen No. 137 Tahun 2014 Kamila Yasmin Putri Arifin 210210205083
  • 2. Daftar Isi Latar Belakang Hasil wawancara Kajian Pustaka kesimpulan Tabel Observasi Daftar Pustaka Pembahasan Temuan yg menarik Dokumentasi Kegiatan
  • 3. LATAR BELAKANG Yang dimaksud dari perkembangan adalah bertambahnya struktur dan fungsi tubuh yang lebih kompleks dalam kemampuan gerak kasar, gerak halus, bicara dan bahasa serta sosialisasi dan kemandirian. Lantas apa itu pengertian dari perkembangan anak. Perkembangan anak adalah urutan perubahan fisik, emosional, pikiran, dan linguistik anak yang terjadi sejak si kecil lahir hingga awal masa dewasanya nanti. Untuk mengetahui perkembangan – perkembangan tersebut perlu dilakukannya kegiatan yang disebut observasi. Yang dimana observasi itu sendiri adalah kegiatan pengamatan pada sebuah objek secara langsung dan detail untuk mendapatkan informasi yang benar terkait objek tersebut bertujuan untuk bertujuan untuk mengumpulkan data atau penilaian. Untuk mengetahui gerak perkembangan pada anak perlunya dilakukan seperti kegiatan observasi. Dengan ini kita mengetahui perlunya melakukan obeservasi pada anak usia dini yang harapannya untuk mendukung proses pembelajaran setiap anak, memberi umpan balik bagi pendidik agar dapat terus memperbaiki pengajaran atau intervensi yang diberikannya serta menjamin akuntabilitas dari penyelenggaraan program pendidikan anak usia dini. Pada dasarnya observasi pada pendidikan anak usia dini merupakan kegiatan yang dilakukan guru dalam mengamati anak didik guna memperoleh informasi mengenai berbagai aspek perkembangannya dan kemajuan dari pembelajaran yang telah dilakukan dengan tujuan untuk mengambil keputusan sesuai kebutuhan masing-masing anak. 1.
  • 4. KAJIAN PUSTAKA Perkembangan motorik berarti perkembangan pengendalian gerakan jasmaniah melalui kegiatan pusat saraf, urat saraf dan otot yang terkoordinasi. Perkembangan tersebut berasal dari perkembangan refleksi dan kegiatan massa yang ada pada waktu lahir. Sebelum perkembangan tersebut terjadi, anak akan tidak berdaya. Kondisi ketidakberdayaan tersebut berubah secara cepat. 4 atau 5 tahun pertama kehidupannya, anak dapat mengendalikan gerakan kasar. Gerakan tersebut melibatkan bagian tubuh yang digunakan untuk berjalan, berlari, berenang dan sebagainya. Setelah berusia 5 tahun koordinasi otot-otot tubuhnya semakin baik yang melibatkan kelompok otot yang lebih kecil, yang digunakan untuk menggenggam, melempar, menangkap bola, menulisdan menggunakan alat. Untuk mengoptimalkan perkembangan fisik-motorik anak usia dini, khususnya usia sampai dengan 4 tahun selain kematangan diperlukan intervensi yang tepat dengan perkembangan anak tersebut. Sebelum kita membahas intervensi, seperti apa yang paling tepat dan paling sesuai untuk mengoptimalkan perkembangan fisikmotorik anak usia sampai dengan 4 tahun, marilah kita bahas terlebih dahulu mengenai prinsip perkembangan fisik-motorik anak usia sampai dengan 4 tahun, cara umum mempelajari keterampilan motorik dan hal-hal penting dalam mempelajari keterampilan motorik Salah satu kontroversi dari keseluruhan perkembangan seorang anak adalah perkembangan fisik, secara khusus, yaitu mengenai tinggi badan, berat badan dan pertumbuhan fisik lainnya yang memang mudah diamati dan dievaluasi. Perbedaan karakteristik. fisik pada tiap usia dan pada tiap tingkatan sangat perlu diketahui dan diantisipasi oleh pendidik baik orang tua maupun guru. Pengetahuan tentang perbedaan pola dan tahapan perkembangan fisik akan sangat membantu para pendidik. Oleh karena itu, pendidik perlu mempertimbangkan proses pertumbuhan dan tahapan tiap anak guna membantu anak mengembangkan dirinya sehingga pendidik dapat menyiapkan pengalaman yang sesuai untuk setiap anak. Meskipun pertumbuhan dan perkembangan fisik juga dipengaruhi oleh faktor keturunan, namun adalah sangat mungkin untuk mengembangkan seluruh garis besar pertumbuhan dan perkembanganfisiknya sesuai dengan yang kebutuhan masing-masing anak.
  • 6. Hasil Observasi Nama anak : Advasya Earlyta Qianna Usia : 23 Bulan Jenis Kelamin : Perempuan Alamat : Jl. Pd. Jati, Pondokjati, Pagerwojo, Kec. Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Orang Tua : Deva Trianisya Jenis Kelamin : Perempuan Usia Pendidikan Terakhir Pekerjaan Alamat : 26 : SMK : Ibu Rumah Tangga : Jl. Pd. Jati, Pondokjati, Pagerwojo, Kec. Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. 1.Identitas Anak
  • 7. 2. Hasil Wawancara No Pertanyaan Jawaban Orangtua 1. Apakah ibu menyusui anak sejak lahir? Iya, saya menyusui anak saya mulai dari lahir,tidak ada susu bantuan sama sekali dari sejak dia lahir sampai sekarang. 2. Pada Usia berapa ibu akan memberhentikan anak meminum ASI? Pada usia 2 tahun saya akan memberhentikan anak saya meminum asi, karena anak sudah agak terlalu besar. 3. Apakah asi ibu sangat lancar? Iya, asi saya sangat lancar 4. Apakah anak ibu terus-terusan meminum asi setiap hari Tidak, sekarang anak saya hanya minum saat malam hari ketika mau tidur 5. Apakah anak tidak ada susu bantuan atau susu formula Ada, ketika umur 22 bulan mulai meminum susu formula. 6. Pada usia berapa anak udah bisa berjalan? Anak saya mulai bisa berjalan pada umur 1 tahun. 7. Pada usia berapa anak mulai bisa berbicara? Pada usia 1,5 tahun, anak saya mulai lancar berbicara. 8. Bagaimana siklus tidur anak? Siklus tidurnya siang dan malam 9. Apakah gigi anak udah full atau masih belum tumbuh semua? Tinggal gigi geraham atas dan bawah.
  • 8. 10. Apakah ibu selalu memberikan makanan kepada anak makanan yang memenuhi 4 sehat 5 sempurna? Iya, anak saya suka makan dan nyemil. 11. Bagaimana kepedulian anak terhadap lingkungan sekitar? Sangat baik, ketika diajak mengobrol oleh orang lain dia tidak rewel dan suka membantu bersih bersih rumah dengan saya. 12. Apakah anak suka bergaul bersama teman atau lebih suka sendiri? Suka keduanya, tergantung kondisinya. 13. Pada zaman skarang banyak anak yang menyukai melihat kartun di hp, apakah anak ibu sering melihat hp? Iya, sering main hp dan bermai gadget lainnya. 14. Apakah bicara anak sudah jelas, atau masih belum? Anak saya bisa berbicara dengan sangat jelas. 15. Apakah anak sering main-main sendiri? Iya, anak saya sering tiba-tiba main sendiri meskipun tidak ada temennya, terkadang dia tiba-tiba menyayi sendiri tapi masih belum jelas begitu menyanyinya. 16. Berapa kali anak makan dalam sehari? Anak saya makan 3x sehari dan suka nyemil
  • 10. Tabel Pengamatan Lingkup Capaian Aspek Perkembangan Fisik- Motorik Anak 12 – 24 Bulan NO Indikator capaian perkembangan aspek motoric usia 23 bulan Ketercakapan Perkembangan Hasil Wawancara Muncul Belum Muncul 1. Berjalan sendiri tanpa jatuh  Anak sudah bisa berjalan sendiri tidak jatuh tanpa adanya bantuan. 2. Melompat di tempat  Anak sudah bisa melompat ditempat, tetapi masih lompatan yg pendek dan sebentar. 3. Naik turun tangga atau tempat lebih tinggi dengan bantuan  Anak sudah bisa turun atau naik ke tangga sendiri, tetapi jika tangganya tinggi anak masih memegang sesuatu untuk bantuan dia naik dan turun. 4. Berjalan mundur beberapa langkah  Anak sudah bisa berjalan mundul beberapa langkah, tetapi terkadang mundurnya sampek terlalu, sampai membuat dia jatuh. 5. Menarik dan mendorong benda yang ringan (kursi Kecil)  Anak sering mendorong sesuatu dirumah contohnya seperti kursi kacil maupun besar, anak sering mendorong-dorong sesuatu di rumah 6. Melempar bola ke depan tanpa kehilangan keseimbangan  Anak bisa melempar bola kedepan tanpa keilangan keseimbangan, tetapi itu juga tidak sering, anak juga terkadang jatuh saat melempar bola ke depan. 7. Menendang bola ke arah depan  Anak sudah bisa mendang bola kedepan, dikarenakan sering melihat kakaknya yang sering main bola, jadi anak tersebut sering juga menendang bola ke depan 8. Berdiri dengan satu kaki selama satu atau dua detik  Anak bisa berdiri dengan satu kaki selama satu atau dua detik 9. Berjongkok  Anak sudah bisa berjongkok, terkadang tiba-tiba anak berjongkok sendiri tanpa disuru oleh saya. •Motorik Kasar
  • 11. B. Motorik Halus NO Indikator capaian perkembangan aspek motoric usia 23 bulan Ketercakapan Perkembangan Hasil Wawancara Muncul Belum Muncul 1. Membuat garis vertikal atau horisontal  Anak masih belum bisa Membuat garis vertikal atau horizontal, jika disuruh membuat garis masih belum lurus atau masih berantakan 2. Membalik halaman buku walaupun belum sempurna  Anak mampu membalik halaman buku walaupun belum sempurna. 3. Menyobek kertas  Anak saya mampu menyobek kertas, jika diberi kertas dia akan menyobek kertas menjadi kecil kecil
  • 12. C. Kesehatan dan Perilaku Keselamatan NO Indikator capaian perkembangan aspek motoric usia 23 bulan Ketercakapan Perkembangan Hasil Wawancara Muncul Belum Muncul 1. Berat badan sesuai standar usia  Anak saya memiliki berat badan sesuai standar usianya yaitu 10kg 2. Tinggi badan sesuai standar usia  Anak saya memiliki tinggi badan yaitu 89 sentimeter. Tinggi badan tersebut sudah sesuai standar usianya. 3. Berat badan sesuai dengan standar tinggi badan  Anak saya memiliki berat badan 10kg dan tinggi 89 cm. berat badan tersebut sudah sesuai dengan tinggi badannya. 4. Lingkar kepala sesuai standar pada usia  Anak saya memiliki lingkar kepala 45 cm. Untuk ukuran tersebut sudah sesuai dengan standar usianya 5. Mencuci tangan sendiri  Anak saya bisa mencuci tangan sendiri tanpa dibantu oleh saya orang tuanya. 6. Makan dengan sendok walau belum rapi  Anak saya sudah bisa makan sendiri dan mium sendiri tanpa dibantu orang tuanya. 7. Menggosok gigi dengan bantuan  Anak saya masih belum bisa menggosok gigi sendiri dan masih harus dibantu orang tuanya. 8. Memegang tangan orang dewasa ketika di tempat umum  Anak saya suka memegang tangan orang dewasa ketika ditempat umum. 9. Mengenal beberapa penanda rasa sakit (misal: menunjukkan rasa sakit pada bagian badan tertentu)  Anak saya sudah bisa mengenal beberapa penanda rasa sakit, misalnya : ketika dia sakit gigi, dia akan memanggil saya dan memegang pipinya untuk memberitahu kepada saya bahwa ada yang sakit dibagian tersebut.
  • 13. Temuan temuan hasil yang menarik Perkembangan motorik diartikan sebagai perkembangan dari unsur kematangan pengendalian gerak tubuh dan otak sebagai pusat gerak. Gerak ini secara jelas dibedakan menjadi gerak kasar dan halus. ((Elizabeth B Hurlock (1978: 159)) Perkembangan motorik adalah sesuatu proses kemasakan atau gerak yang langsung melibatkan otot- otot untuk bergerak dan proses pensyarafan yang menjadi seseorang mampu menggerakkan dan proses persyarafan yang menjadikan seseorang mampu menggerakan tubuhnya. ((Emdang Rini Sukamti (200:15)) Dari berbagai pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa perkembangan motorik merupakan perubahan keterampilan motorik dari lahir sampai umur lima tahun yang melibatkan berbagai aspek perilaku dan keterampilan motorik.
  • 14. She is perfect! Pembahasan Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat diketahui bahwa tingkat pencapaian perkembangan anak pada aspek fisik motorik subjek sudah terpenuhi meskipun masih ada beberapa yang belum mampu dilakukan seperti pada indikator Membuat garis vertikal atau horizontal. Hal ini ditandai dengan hasil observasi yang telah dilakukan dengan memberikan stimulus sesuai dengan standar tingkat pencapaian dan perkembangan serta pemilihan usia yang tepat.
  • 16. Kesimpulan Jadi kesimpulan dari penelitian ini bahwasanya anak sudah menunjukkan mulai muncul aspek perkembangan dalam dirinya. Yang dimana anak dapat dikatakan 99% sudah memenuhi target perkembangan pada umur 12 - 24 bulan menurut Permendikbud STTPA tahun 2014 No. 137.
  • 18. Daftar Pustaka • Stella Maris.(7 Jan.2020).stella-maris.sch.id. Diakses tanggal 1 Nov.2021,dari www.stella- maris.sch.id/blog/perkembangan-anak-adalah/ • Lerner, J. (. (2003). Lerning disabilities: theoris, dianogsis and teaching. Jakarta: DirektoratPendidikan Anak Usia Dini. • Tritjahjo, M. (t.thn.). Perkembangan Anak Usia Dini. https://repository.uksw.edu/bitstream/123456789/19733/2/BOOK_Tritjahjo%20Danny_Moz es%20Kurniawan_Maria%20Rahardjo_Lanny%20Wijayaningsih_Ajeng%20Widiastuti_Konse p%20Dasar%20Perkembangan%20Anak%20Usia%20Dini_Bab%202.pdf. [diakses 01 November 2021 Pukul 22.37] • Cloud Host.(23 Nov.2020).idcloudhost.com. Diakses tanggal 1 Nov.2021, dari idcloudhost.com/pengertian- observasi-pengertian-fungsi-tujuan-dan-manfaatnya/