SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
NAMA : IPAN
KELAS : 7O-MSDM
NIM : 11150168
“EVALUASI KINERJA DAN KONPENSASI”
Dosen: Ade Fauji,se,mm
Framework
Bab 1-14
UNIVERSITAS BINA BANGSA
Evaluasi adalah suatu
kegiatan sistematis dan
terencana untuk
mengukur, menilai dan
klasifikasi pelaksanaan
dan keberhasilan
program. Dalam suatu
organisasi penggunaan
evaluasi sangatlah penting
guna untuk menilai
akuntabilitas organisasi
Memberi informasi yang valid
mengenai kinerja kebijakan,
program dan kegiatan, yaitu
mengenai seberapa jauh
kebutuhan, nilai dan
kesempatan telah dicapai.
Dengan evaluasi dapat
diungkapkan mengenai
pencapaian suatu tujuan,
sasaran dan target tertentu.
untuk menjamin
mencapaian sasaran
serta tujuan perusahaan
. selain itu tujuan
evaluasi untuk
mengetahui posisi
perusahaan serta
pencapaian yang telah
diraih oleh karyawan .
Tujuan evaluasiPengertian evaluasi
Fungsi evaluasi
www.Prinsip-Prinsip_Evaluasi_Pembelajaran_Pls.pdf
BAB 2. FUNGSI EVALUASI KINERJA MSDM
pengukuran kinerja untuk memotivasi
karyawan dalam mencapai sasaran organisasi
dan mematuhi standar perilaku yang telah
ditetapkan sebelumnya agar menghasilkan
tindakan yang diinginkan (Mulyadi &
Setyawan 1999: 227).
tujuan dilakukan pengukuran kinerja adalah untuk (Gordon, 1993 : 36) :
1. Meningkatkan motivasi karyawan dalam memberikan kontribusi
kepada organisasi.
2. Memberikan dasar untuk mengevaluasi kualitas kinerja masing-
masing karyawan.
3. Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan dan pengembangan
karyawan sebagai dasar untuk menyediakan kriteria seleksi dan evaluasi
program pelatihan dan pengembangan karyawan.
4. Membantu pengambilan keputusan yang berkaitan dengan
karyawan, seperti produksi, transfer dan pemberhentian.
BAB 3. HR SCORD CARD
kepuasan kerja Merupakan
sesuatu yang sifatnya individual
Merupakan evaluasi yang
menggambarkan seseorang atas
perasaan sikapnya senang atau tidak
senang, puas atau tidak puas dalam
bekerja.
• Motivasi merupakan suatu daya
penggerak yg menciptakan
kegairahan kerja seseorang agar
mereka mau bekerjasama,
bekerja efektif, & terintegrasi
dengan segala daya upayanya
untuk mencapai kepuasan
Beberapa tujuan motivasi
Meningkatkan moral &
kepuasaan kerja karyawan
Meningkatkan produktifitas
kerja karyawan
Mempertahankan kestabilan
karyawan
Meningkatkan kedisiplinan
Mengefektifkan pengadaan
karyawan
Menciptakan hubungan &
suasana kerja yg baik
Faktor
1.pekerja itu
sendiri
2.atasan
3.temen kerja
4proomosi
5.gaji atau upah
BAB 4. MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA
POTENSI KECERDASAN
 KECERDASAN EMOSIONAL
KINERJA INDIVIDU DAN ORGANISASI
MENGELOLA
MANFAAT
BAB 5. MENGELOLA POTENSI
KECERDASAN DAN EMOSIONAL SDM
Kompetensi
adalah suatu perumusan tentang kemampuan
yang dimiliki seseorang untuk melakukan
suatu tugas atau pekerjaan yang didasari atas
pengetahuan,keterampilan dan sikap kerja
sesuai dengan unjuk kerja yang di persyaratkan
Kapabilitas
memiliki arti sama dengan kompetensi yaitu
kemampuan,namun pemaknaan kapabilitas tidak sebatas
memiliki keterampilan (skill) namun lebh dari itu,yaitu lebih
paham secara mendetail sehingga benar benar menguasai
kemampuan nya dari titik kelemahan hingga cara mengatasi
nya
BAB 6. MEMBANGUN KAPABILITAS DAN KOMPETENSI SDM
 persiapan audit kinerja
 Dalam tahap ini dilakukan kegiatan-kegiatan yang merupakan tahap
awal dari rangkaian Audit Kinerja sebagai dasar penyusunan Program
Kerja Audit Tahap berikutnya. Tahap ini meliputi:
a. Pembicaraan pendahuluan dengan auditan
b. Pengumpulan informasi umum dalam pengenalan terhadap kegiatan
yang diaudit
c. Pengidentifikasian aspek manajemen atau bidang masalah yang
menunjukkan kelemahan dan perlu dilakukan pengujian lebih lanjut.
d. Pembuatan ikhtisar hasil persiapan Audit Kinerja.
audit kinerja dapat
dilihat dari 2 perspektif
Internal dan external
Prosedur Pelaksanaan
Secara umum, prosedur pelaksanaan audit
adalah sebagai berikut:
1. Persiapan Audit Kinerja
2. Pengujian Pengendalian Manajemen
3. Pengukuran dan Pengujian Key Performance
Indicator (KPI) atau yang disebut Indikator
Kinerja Kunci (IKK).
4. Review Operasional
5. Pembuatan Kertas Kerja Audit (KKA)
6. Pelaporan
7. Pemantauan Tindak Lanjut
 Deskripsi Prosedur Pelaksanaan Audit Kinerja
BUMN/BUMD
Prosedur Pelaksanaan Audit
Kinerja
Pengertian Prosedur menurut
Kamus Besar Bahasa Indonesia
(1993: 703) adalah tahap-tahap
kegiatan untuk menyelesaikan
suatu aktivitas.
Menurut Setyawan (1988: 35),
prosedur adalah langkah-
langkah yang harus
dilaksanakan guna mencapai
tujuan pemeriksaan.
Pelaksanaan Audit Kinerja oleh
kantor akan berdasarkan
prosedur yang terdiri dari
tahapan Audit Kinerja yang
menguraikan tentang
bagaimana langkah kerja Audit
Kinerja itu dilakukan.
BAB 7. KONSEP AUDIT KINERJA DAN PELAKSANAAN AUDIT KINERJA
Manfaat Penilaian Prestasi Kerja
 Perbaikan Prestasi Kerja
 Penyesuaian-penyesuaian kompensasi
 Keputusan-keputusan penempatan
 Kebutuhan-kebutuhan latihan dan pengembangan
 Perencanaan dan pengembangan karir
 Penyimpangan-penyimpangan proses staffing
 Ketidakakuratan informasional
 Kesalahan-kesalahan desain pekerjaan
 Kesempatan kerja yang adil
 Tantangan-tantangan eksternal
Penilaian prestasi kerja adalah sebagai penyedia informasi yang sangat
membantu dalam membuat dan menerapkan keputusan-keputusan seperti
promosi jabatan, peningkatan gaji, pemutusan hubungan kerja dan
transfer (Flippo, 1996:84)
BAB 9. PENILAIAN PRESTASI KERJA
 Teori dan konsep kompensasi adalah
pembahasan yang akan dijelaskan dibawah ini, yang
mana materi belajar ini masuk kedalam bagian
materi pelajaran ekonomi
Kompensasi merupakan segala sesuatu yang
diterima dapat berupa fisik maupun non fisik
dan harus dihitung dan diberikan kepada
seseorang yang umumnya merupakan objek
yang dikecualikan dari pajak pendapatan
BAB 10. KONSEP DASARKONPENSASI
 Sistem kompensasi di bagi menjadi 3
macam,yaitu :
 Sistem waktu
 Sistem hasil
 Sistem borongan
Dalam menetapkan kompensasi terdapat 2
kepentingan :
Kepeentingan karyawan
Kepentingan organisasi
BAB 11.Langkah langkah merumuskan
kebijakan dan membuat sistem kompensasi
Suatu tolok ukur adalah standar yang dengannya sesuatu
dapat diukur. Benchmarking dalam survei online
melibatkan membandingkan hasil survei Anda dengan
hasil dari survei yang cocok lainnya, baik dari waktu ke
waktu atau lintas lembaga
 Strategic Benchmarking, yaitu Benchmarking yang
mengamati bagaimana orang atau organisasi lain
mengungguli persaingannya.
 Process Benchmarking, yaitu Benchmarking yang
membandingkan proses-proses kerja.
 Functional Benchmarking, yaitu Benchmarking yang
melakukan perbandingan pada Fungsional kerja tertentu
untuk meningkatkan operasional pada fungsional tersebut.
 Performance Benchmarking, yaitu Benchmarking yang
membandingkan kinerja pada produk atau jasa.
BAB 12. SURVEY BENCHMARKING
Kompensasi ; Sesuatu yang diterima karyawan sebagai
penukar dari kontribusi jasa mereka pada organisasi.
 Konpensasi : suatu balas jasa,dari pihak perusahaan
(bonus) yang di berikan kepada karyawan pada waktu
waktu yang telah ditentukan
BAB 13. KOMPENSASI FINANSIAL
 Tunjangan (Kompensasi Finansial Tidak Langsung):
 Meliputi seluruh imbalan finansial yang tidak termasuk
dalam kompensasi finansial langsung.
 Merupakan wujud tanggung jawab organisasi terhadap
para karyawannya
 Bisa berupa asuransi dan program-program lainnya untuk
kesehatan, keselamatan, keamanan, dan kesejahteraan
umum.
 Tunjangan umumnya membebani perusahaan dengan
uang, namun para karyawan biasanya menerimanya secara
tidak langsung.
 Sebagai contoh, sebuah organisasi bisa membelanjakan
beberapa ribu dolar setahun sebagai pendanaan untuk
premi asuransi kesehatan untuk setiap karyawan.
BAB 14. KOMPENSASI NON FINANSIAL

More Related Content

What's hot

Penilaian kinerja word
Penilaian kinerja wordPenilaian kinerja word
Penilaian kinerja wordmaureen07
 
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasi
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasiFramework Evaluasi kinerja dan kompensasi
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasihamidanmudhakirhak
 
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat iniJenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat iniHendra Gunawan
 
Makalah penilaian kinerja
Makalah penilaian kinerjaMakalah penilaian kinerja
Makalah penilaian kinerjaChimenk Cayyoo
 
Parameter penilaian kinerja
Parameter penilaian kinerjaParameter penilaian kinerja
Parameter penilaian kinerjasumadji
 
Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1Reviariandi
 
Instrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaInstrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaArief Anzarullah
 
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]octanodelian
 
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasiTugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasisristi95
 
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance AppraisalEvaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisaliceu novida adinata
 
Makalah evaluasi kinerja
Makalah evaluasi kinerja Makalah evaluasi kinerja
Makalah evaluasi kinerja asri andayani
 
Makalah penilaian prestasi kerja
Makalah penilaian prestasi kerjaMakalah penilaian prestasi kerja
Makalah penilaian prestasi kerjaasri andayani
 
Penilaian kinerja dan kompensasi
Penilaian kinerja dan kompensasiPenilaian kinerja dan kompensasi
Penilaian kinerja dan kompensasiFirman Bachtiar
 

What's hot (20)

TUGAS 1
TUGAS 1TUGAS 1
TUGAS 1
 
Penilaian kinerja word
Penilaian kinerja wordPenilaian kinerja word
Penilaian kinerja word
 
Inisiasi 6a new
Inisiasi 6a newInisiasi 6a new
Inisiasi 6a new
 
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasi
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasiFramework Evaluasi kinerja dan kompensasi
Framework Evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat iniJenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
Jenis-jenis penilaian kinerja yang berkembang saat ini
 
Makalah penilaian kinerja
Makalah penilaian kinerjaMakalah penilaian kinerja
Makalah penilaian kinerja
 
Parameter penilaian kinerja
Parameter penilaian kinerjaParameter penilaian kinerja
Parameter penilaian kinerja
 
Penilaian Kerja
Penilaian KerjaPenilaian Kerja
Penilaian Kerja
 
Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1Makalah evakinkom part 1
Makalah evakinkom part 1
 
Jurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerjaJurnal sistem penilaian kinerja
Jurnal sistem penilaian kinerja
 
ita puspitasari
ita puspitasariita puspitasari
ita puspitasari
 
Instrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaInstrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerja
 
Tugas 1[1]
Tugas 1[1]Tugas 1[1]
Tugas 1[1]
 
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]
Evaluasi kinerja dan_kompensasi_octano[1]
 
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasiTugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas PowerPoint evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance AppraisalEvaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
 
Controlling
ControllingControlling
Controlling
 
Makalah evaluasi kinerja
Makalah evaluasi kinerja Makalah evaluasi kinerja
Makalah evaluasi kinerja
 
Makalah penilaian prestasi kerja
Makalah penilaian prestasi kerjaMakalah penilaian prestasi kerja
Makalah penilaian prestasi kerja
 
Penilaian kinerja dan kompensasi
Penilaian kinerja dan kompensasiPenilaian kinerja dan kompensasi
Penilaian kinerja dan kompensasi
 

Similar to fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM

Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan KompensasiMakalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasifadnov14
 
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasitugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasiisty_oktaviani
 
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14YuniaFitri2
 
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasiTugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasiYuniaFitri2
 
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan KompensasiMakalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasifadnov14
 
Makalah(2) kompensasi
Makalah(2) kompensasiMakalah(2) kompensasi
Makalah(2) kompensasiyulicute
 
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14AlArief1
 
Framework riyanik 7 d
Framework riyanik 7 dFramework riyanik 7 d
Framework riyanik 7 dRiyanikRaya
 
Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)irpanromdani12
 
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum utsMira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum utsMiraErlina
 
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752ItaRosita34
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Ririnrianti2
 
Makalah evaluasi kinerja msdm ita
Makalah evaluasi kinerja msdm itaMakalah evaluasi kinerja msdm ita
Makalah evaluasi kinerja msdm itaItaRosita34
 

Similar to fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM (20)

Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan KompensasiMakalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 1 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
 
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasitugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
tugas makalah 1 evaluasi dan kompensasi
 
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
Yunia fitri 7 c msdm tugas framework 1 14
 
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasiTugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
Tugas framework 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi
 
Frame work
Frame workFrame work
Frame work
 
Frame work
Frame workFrame work
Frame work
 
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan KompensasiMakalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
Makalah 2 Evaluasi Kinerja dan Kompensasi
 
Makalah(2) kompensasi
Makalah(2) kompensasiMakalah(2) kompensasi
Makalah(2) kompensasi
 
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
Arif najiullah 7 c msdm tugas framework 1 14
 
Framework riyanik 7 d
Framework riyanik 7 dFramework riyanik 7 d
Framework riyanik 7 d
 
Tugas framework
Tugas frameworkTugas framework
Tugas framework
 
Makalah 1 uts
Makalah 1 utsMakalah 1 uts
Makalah 1 uts
 
Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)Irpan romdani(framework)
Irpan romdani(framework)
 
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum utsMira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
Mira erlina 11150018 makalah evakinkomp sebelum uts
 
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752
Makalah UAS eva kinkom ita rosita 11150752
 
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
Tugas makalah uts ririn purwanti 11011700696
 
Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8Makalah uts 1 8
Makalah uts 1 8
 
Makalah 2 nanah
Makalah 2 nanahMakalah 2 nanah
Makalah 2 nanah
 
Makalah 2 nanah
Makalah 2 nanahMakalah 2 nanah
Makalah 2 nanah
 
Makalah evaluasi kinerja msdm ita
Makalah evaluasi kinerja msdm itaMakalah evaluasi kinerja msdm ita
Makalah evaluasi kinerja msdm ita
 

Recently uploaded

Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptximamfadilah24062003
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAAchmadHasanHafidzi
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptAchmadHasanHafidzi
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxTheresiaSimamora1
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.pptsantikalakita
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptAchmadHasanHafidzi
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYARirilMardiana
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IAccIblock
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfNizeAckerman
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptAchmadHasanHafidzi
 
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategikmonikabudiman19
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerjamonikabudiman19
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptxfitriamutia
 

Recently uploaded (16)

Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
 
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdfKESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
KESEIMBANGAN PEREKONOMIAN DUA SEKTOR.pdf
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen StrategikKonsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
Konsep Dasar Manajemen, Strategik dan Manajemen Strategik
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
 

fremwork bab 1-14 Evaluasi kinerja dan kompensasi SDM

  • 1. NAMA : IPAN KELAS : 7O-MSDM NIM : 11150168 “EVALUASI KINERJA DAN KONPENSASI” Dosen: Ade Fauji,se,mm Framework Bab 1-14 UNIVERSITAS BINA BANGSA
  • 2. Evaluasi adalah suatu kegiatan sistematis dan terencana untuk mengukur, menilai dan klasifikasi pelaksanaan dan keberhasilan program. Dalam suatu organisasi penggunaan evaluasi sangatlah penting guna untuk menilai akuntabilitas organisasi Memberi informasi yang valid mengenai kinerja kebijakan, program dan kegiatan, yaitu mengenai seberapa jauh kebutuhan, nilai dan kesempatan telah dicapai. Dengan evaluasi dapat diungkapkan mengenai pencapaian suatu tujuan, sasaran dan target tertentu. untuk menjamin mencapaian sasaran serta tujuan perusahaan . selain itu tujuan evaluasi untuk mengetahui posisi perusahaan serta pencapaian yang telah diraih oleh karyawan . Tujuan evaluasiPengertian evaluasi Fungsi evaluasi www.Prinsip-Prinsip_Evaluasi_Pembelajaran_Pls.pdf BAB 2. FUNGSI EVALUASI KINERJA MSDM
  • 3. pengukuran kinerja untuk memotivasi karyawan dalam mencapai sasaran organisasi dan mematuhi standar perilaku yang telah ditetapkan sebelumnya agar menghasilkan tindakan yang diinginkan (Mulyadi & Setyawan 1999: 227). tujuan dilakukan pengukuran kinerja adalah untuk (Gordon, 1993 : 36) : 1. Meningkatkan motivasi karyawan dalam memberikan kontribusi kepada organisasi. 2. Memberikan dasar untuk mengevaluasi kualitas kinerja masing- masing karyawan. 3. Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan dan pengembangan karyawan sebagai dasar untuk menyediakan kriteria seleksi dan evaluasi program pelatihan dan pengembangan karyawan. 4. Membantu pengambilan keputusan yang berkaitan dengan karyawan, seperti produksi, transfer dan pemberhentian. BAB 3. HR SCORD CARD
  • 4. kepuasan kerja Merupakan sesuatu yang sifatnya individual Merupakan evaluasi yang menggambarkan seseorang atas perasaan sikapnya senang atau tidak senang, puas atau tidak puas dalam bekerja. • Motivasi merupakan suatu daya penggerak yg menciptakan kegairahan kerja seseorang agar mereka mau bekerjasama, bekerja efektif, & terintegrasi dengan segala daya upayanya untuk mencapai kepuasan Beberapa tujuan motivasi Meningkatkan moral & kepuasaan kerja karyawan Meningkatkan produktifitas kerja karyawan Mempertahankan kestabilan karyawan Meningkatkan kedisiplinan Mengefektifkan pengadaan karyawan Menciptakan hubungan & suasana kerja yg baik Faktor 1.pekerja itu sendiri 2.atasan 3.temen kerja 4proomosi 5.gaji atau upah BAB 4. MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA
  • 5. POTENSI KECERDASAN  KECERDASAN EMOSIONAL KINERJA INDIVIDU DAN ORGANISASI MENGELOLA MANFAAT BAB 5. MENGELOLA POTENSI KECERDASAN DAN EMOSIONAL SDM
  • 6. Kompetensi adalah suatu perumusan tentang kemampuan yang dimiliki seseorang untuk melakukan suatu tugas atau pekerjaan yang didasari atas pengetahuan,keterampilan dan sikap kerja sesuai dengan unjuk kerja yang di persyaratkan Kapabilitas memiliki arti sama dengan kompetensi yaitu kemampuan,namun pemaknaan kapabilitas tidak sebatas memiliki keterampilan (skill) namun lebh dari itu,yaitu lebih paham secara mendetail sehingga benar benar menguasai kemampuan nya dari titik kelemahan hingga cara mengatasi nya BAB 6. MEMBANGUN KAPABILITAS DAN KOMPETENSI SDM
  • 7.  persiapan audit kinerja  Dalam tahap ini dilakukan kegiatan-kegiatan yang merupakan tahap awal dari rangkaian Audit Kinerja sebagai dasar penyusunan Program Kerja Audit Tahap berikutnya. Tahap ini meliputi: a. Pembicaraan pendahuluan dengan auditan b. Pengumpulan informasi umum dalam pengenalan terhadap kegiatan yang diaudit c. Pengidentifikasian aspek manajemen atau bidang masalah yang menunjukkan kelemahan dan perlu dilakukan pengujian lebih lanjut. d. Pembuatan ikhtisar hasil persiapan Audit Kinerja. audit kinerja dapat dilihat dari 2 perspektif Internal dan external Prosedur Pelaksanaan Secara umum, prosedur pelaksanaan audit adalah sebagai berikut: 1. Persiapan Audit Kinerja 2. Pengujian Pengendalian Manajemen 3. Pengukuran dan Pengujian Key Performance Indicator (KPI) atau yang disebut Indikator Kinerja Kunci (IKK). 4. Review Operasional 5. Pembuatan Kertas Kerja Audit (KKA) 6. Pelaporan 7. Pemantauan Tindak Lanjut  Deskripsi Prosedur Pelaksanaan Audit Kinerja BUMN/BUMD Prosedur Pelaksanaan Audit Kinerja Pengertian Prosedur menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (1993: 703) adalah tahap-tahap kegiatan untuk menyelesaikan suatu aktivitas. Menurut Setyawan (1988: 35), prosedur adalah langkah- langkah yang harus dilaksanakan guna mencapai tujuan pemeriksaan. Pelaksanaan Audit Kinerja oleh kantor akan berdasarkan prosedur yang terdiri dari tahapan Audit Kinerja yang menguraikan tentang bagaimana langkah kerja Audit Kinerja itu dilakukan. BAB 7. KONSEP AUDIT KINERJA DAN PELAKSANAAN AUDIT KINERJA
  • 8. Manfaat Penilaian Prestasi Kerja  Perbaikan Prestasi Kerja  Penyesuaian-penyesuaian kompensasi  Keputusan-keputusan penempatan  Kebutuhan-kebutuhan latihan dan pengembangan  Perencanaan dan pengembangan karir  Penyimpangan-penyimpangan proses staffing  Ketidakakuratan informasional  Kesalahan-kesalahan desain pekerjaan  Kesempatan kerja yang adil  Tantangan-tantangan eksternal Penilaian prestasi kerja adalah sebagai penyedia informasi yang sangat membantu dalam membuat dan menerapkan keputusan-keputusan seperti promosi jabatan, peningkatan gaji, pemutusan hubungan kerja dan transfer (Flippo, 1996:84) BAB 9. PENILAIAN PRESTASI KERJA
  • 9.  Teori dan konsep kompensasi adalah pembahasan yang akan dijelaskan dibawah ini, yang mana materi belajar ini masuk kedalam bagian materi pelajaran ekonomi Kompensasi merupakan segala sesuatu yang diterima dapat berupa fisik maupun non fisik dan harus dihitung dan diberikan kepada seseorang yang umumnya merupakan objek yang dikecualikan dari pajak pendapatan BAB 10. KONSEP DASARKONPENSASI
  • 10.  Sistem kompensasi di bagi menjadi 3 macam,yaitu :  Sistem waktu  Sistem hasil  Sistem borongan Dalam menetapkan kompensasi terdapat 2 kepentingan : Kepeentingan karyawan Kepentingan organisasi BAB 11.Langkah langkah merumuskan kebijakan dan membuat sistem kompensasi
  • 11. Suatu tolok ukur adalah standar yang dengannya sesuatu dapat diukur. Benchmarking dalam survei online melibatkan membandingkan hasil survei Anda dengan hasil dari survei yang cocok lainnya, baik dari waktu ke waktu atau lintas lembaga  Strategic Benchmarking, yaitu Benchmarking yang mengamati bagaimana orang atau organisasi lain mengungguli persaingannya.  Process Benchmarking, yaitu Benchmarking yang membandingkan proses-proses kerja.  Functional Benchmarking, yaitu Benchmarking yang melakukan perbandingan pada Fungsional kerja tertentu untuk meningkatkan operasional pada fungsional tersebut.  Performance Benchmarking, yaitu Benchmarking yang membandingkan kinerja pada produk atau jasa. BAB 12. SURVEY BENCHMARKING
  • 12. Kompensasi ; Sesuatu yang diterima karyawan sebagai penukar dari kontribusi jasa mereka pada organisasi.  Konpensasi : suatu balas jasa,dari pihak perusahaan (bonus) yang di berikan kepada karyawan pada waktu waktu yang telah ditentukan BAB 13. KOMPENSASI FINANSIAL
  • 13.  Tunjangan (Kompensasi Finansial Tidak Langsung):  Meliputi seluruh imbalan finansial yang tidak termasuk dalam kompensasi finansial langsung.  Merupakan wujud tanggung jawab organisasi terhadap para karyawannya  Bisa berupa asuransi dan program-program lainnya untuk kesehatan, keselamatan, keamanan, dan kesejahteraan umum.  Tunjangan umumnya membebani perusahaan dengan uang, namun para karyawan biasanya menerimanya secara tidak langsung.  Sebagai contoh, sebuah organisasi bisa membelanjakan beberapa ribu dolar setahun sebagai pendanaan untuk premi asuransi kesehatan untuk setiap karyawan. BAB 14. KOMPENSASI NON FINANSIAL