SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
3.4 PEMBUATAN BEBERAPA UNSUR
NONLOGAM DAN SENYAWANYA
1. Karbon dan senyawa karbon
Karbon (c) merupakan unsur yang sangat lazim.
Kelimpahan karbon dikulit bumi hanya sekitar 0,08%.
Sekitar 50% dari karbon tersebut terdapat sebagai
karbonat, misalnya kalsium karbonat (CaCo3).
Sebihnya terdapat sebagai senyawa organik,sebagai
karbon dioksida,dan bebagai senyawa karbon lainya .
Hanya sebagain kecil yang terdapat sebagai
unsur,yaitu dalam bentuk intan dan grafit. Walaupun
demikian, karbon memang peranan penting dalam
dunia makhluk hidup.senyawa karbon merupakan
pembangun sel hidup.
 Intan
Intan merupakan zat padat
yang bening berkilauan dan
merupakan zat yang paling
keras. Setiap atom karbon
dalam intan berada di pusat
suatu tetrahedron dan
terikat secara kovalen
kepada 4 ataom karbon
lainnya yang berada pada
sudut tetrahedron tersebut.
Jadi, sebutir intan
seberapapun besarnya
merupakan satu molekul
RAKSASA
 Grafit
Grafit mempunyai struktur
berbentuk lapisan. Dalam
satu lapisan, setiap atom
karbon terikat secara
kovalen kepada 3 karbon
lainnya, dalam suatu
susunan berbentuk
heksagonal. Jadi, setiap
lapisan adalah satu mplekul
RAKSASA. Grafit juga
mempunyai titik didih yang
sangat tinggi. Grafit dapat
menghantar listrik
 Karbon Monoksida
karbon monoksida (CO)
lebih dikenal karena
sifatnya yang beracun
daripada kegunaannya.
Karbon monoksida di
udara berasal dari
pembakaran tak
sempurna dalam mesin
kendaraan bermotor dan
industri. Udara bersih
praktis mengandung CO.
 Karbon Dioksida
Karbon dioksida terdapat di
udara dengan kadar
0,035%. Juga terdapat
dalam air, terutama air
laut. Karbon dioksida
lebih mudah larut dalam
air laut karena air laut
sedikit bersifat basa,
sedangkan CO2 bersifat
asam.
Karbon diosida terbentuk pada
pembakaran bahan bakar
yang mengandung karbon
seperti batu bara DLL.
Uji Kepahaman Anda
81. Intan dan grafit adalah dua bentuk alotropi dari karbon.
a. Apa yang dimaksud dengan alotropi?
b. Jelaskan pebedaan antara intan dan grafit
Jawab:
a. Alotrop adalah modifikasi struktural yang berbeda-beda dari
sebuah unsur.
b. Perbedaan intan dan grafit dapat dilihat dari strukturnya.
INTAN : atom-atom mengkristal dengan simetri tetragonal. Setiap
atom karbon terikat secara kovalen kepada 4 atom karbon
lainnya
GRAFIT : berbentuk lapisan. Lapisan yang satu dapat meluncur di
atas lapisan lainnya,bagaikan lembaran kaca yang basah
82. Sebutkan kegunaan utama dari:
a. Intan c. Karbon monoksida
b. Grafit d. Karbon dioksida
Jawab:
a. Intan digunakan sesuai sifatnya yang keras dan mengkilap . Sebagian
besar alam digunakan untuk perhiasan. Dan intan buatan digunakan
membuat alat pemotong (seperti pemotong kaca), gerinda dan mata
bor.
b. Grafit
1. sebagai anode dalam batu baterai dan berbagai proses industri yang
mengunakan elektrolisis,misalnya pada peleburan aluminium
2. grafit di campur dengan tanah liat untuk membuat pensil, dan membuat
kosmetik
3. bahan pelumas
4. sebagai komponen dalam pembuatan komposit.
c. Karbon monoksida
1.sebagai reduktor pada pengolahan berbagai jenis logam misalnya besi.
2.sebagai bahan baku untuk membuat metanol
3.merupakan komponen dari berbagai jenis bahan bakar gas,seperti gas
air dan kokas.
d. Karbon Dioksida
1. Karbon diosida padat yang disebut es kering (dry ice) digunakan
sebagai pendingin
2. Untuk memadamkan kebakaran.
3. Untuk membuat minuman ringan (soft drink)
83. Mengapa karbon diosida dapat digunakan sebagai pemadam
api?
Jawab:
Karena CO2 atau karbon dioksida adalah suatu jenis gas yang
memiliki sifat tidak terbakar,dan lebih berat diudara. Jika
karbon dioksida diarahkan dengan tepat pada api, maka
CO2 dapat menggantikan udara di sekitar sumber api. CO2
juga sangat dingin sehingga juga bekerja dengan
mendinginkan bahan bakar serta sifat CO2 lainnya yaitu
tidak menghantar listrik
2. SILIKON
 Silikon merupakan unsur kedua
terbanyak dalam kulit bumi. Unsur ini
terdapat dalam bentik senyawa,
terutama sebagai silika dan silikat. Silika
( SiO2 ) merupakan senyawa yang
paling umum dan terdapat di mana-
mana. Kuarsa adalah salah satu bentuk
kristal SiO2 murni. Pasir, agata (akik),
oniks, opal, ametis, dan flint, merupakan
SiO2 dengan suatu bahan pengotor
dalam jumlah renik. Tanah liat dan
berbagai jenis batuan adalah mineral
alumino silikat.
Uji Kepahaman Anda
84. Sebutkan sifat-sifat istimewa dari silikon.
Jawab:
Silikon merupakan semikonduktor listrik dalam bentuknya yang
paling murni, meskipun intensitas semikonduktornya bisa
ditingkatkan dengan sejumlah pengotor. Silikon mirip dengan
logam dalam perilaku kimianya. Unsur ini hampir sma
elektropositif seperti timah dan jauh lebih sepertitimah dan jauh
lebih positif dari pada germanium atau timbal. Silok membentuk
berbagai hidrida, berbagai halida, dan banyak seri senyawa yang
mengandung oksida, yang dapat memiliki sifat ionik atau kovalen.
Unsur ini memiliki kelimpahan jauh lebih banyak daripada unsur
lainnya, selain dari oksigen silikon merupakan penyusun 27,72%
keruk bumi, sementara oksigen menyumbang 46,6%.
85. Sebutkan beberapa penggunaan dari silikon
Jawab:
Penggunaan penting dari silikon adalah untuk membuat transistor,
chips komputer, dan sel surya. Silikon juga digunakan dalam
berbagai jenis aliase dengan besi (baja).
86. Sebutkan penggunaan dari silika, natrium silikat, dan silika gel
Jawab:
 Silika digunakan untuk membuat gelas,keramik,porselin,dan
semen.
 natrium silikat digunakan untuk mengawetkan telur dan sebagai
perekat,juga sebagai bahan pengisi (filler) dalam deterjen.
Silika Gel digunakan sebagai pengering dalam berbagai macam
produk.
3. Nitrogen dan senyawa nitrogen
Telah disebutkan bahwa sekitar 78% dari volum udara
terdiri atas nitrogen. Akan tetapi, kelimpahan
nitrogen dalam kulit bumi hanya sekitar 0,03%.
Mineral terpenting dari nitrogen adalah sendawa
(KNO3) yang terdapat di india, dan sendawa chili
(NaNO3) yang terdapat melimpah di chili, amerika
selatan. Gas nitrogen tidak berwarna, tidak berbau,
dan tidak berasa.
Uji Kepahaman Anda
87.Mengapa pencairan uadara memerlukan tekanan suhu rendah

More Related Content

What's hot (20)

Unsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisiUnsur – unsur transisi
Unsur – unsur transisi
 
Penyepuhan Logam
Penyepuhan LogamPenyepuhan Logam
Penyepuhan Logam
 
Makalah oksigen
Makalah oksigenMakalah oksigen
Makalah oksigen
 
Elektroplating 2
Elektroplating 2Elektroplating 2
Elektroplating 2
 
KOROSI
KOROSIKOROSI
KOROSI
 
Halogen,unsur golongan VII A
Halogen,unsur golongan VII AHalogen,unsur golongan VII A
Halogen,unsur golongan VII A
 
Makalah korosi
Makalah korosiMakalah korosi
Makalah korosi
 
Gasmulia
GasmuliaGasmulia
Gasmulia
 
Laporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisLaporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisis
 
Sifat sifat kimia alkana
Sifat sifat kimia alkanaSifat sifat kimia alkana
Sifat sifat kimia alkana
 
Bank soal kimia dasar i
Bank soal kimia dasar iBank soal kimia dasar i
Bank soal kimia dasar i
 
Makalah Tentang Mekanisme Penguatan Material Teknik
Makalah Tentang Mekanisme Penguatan Material TeknikMakalah Tentang Mekanisme Penguatan Material Teknik
Makalah Tentang Mekanisme Penguatan Material Teknik
 
Kimia unsur
Kimia unsurKimia unsur
Kimia unsur
 
Laporan Praktikum Elektrolisis
Laporan Praktikum ElektrolisisLaporan Praktikum Elektrolisis
Laporan Praktikum Elektrolisis
 
Logam Alkali Tanah
Logam Alkali TanahLogam Alkali Tanah
Logam Alkali Tanah
 
Ilmu dan teknologi bahan kristalin
Ilmu dan teknologi bahan kristalinIlmu dan teknologi bahan kristalin
Ilmu dan teknologi bahan kristalin
 
Kd ii meeting 5 (tep thp)-rev (1) (Asam karboksilat)
Kd ii meeting 5 (tep thp)-rev (1) (Asam karboksilat)Kd ii meeting 5 (tep thp)-rev (1) (Asam karboksilat)
Kd ii meeting 5 (tep thp)-rev (1) (Asam karboksilat)
 
Unsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempatUnsur transisi periode keempat
Unsur transisi periode keempat
 
45197046 elektro plating
45197046 elektro plating45197046 elektro plating
45197046 elektro plating
 
TEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GASTEORI KINETIKA GAS
TEORI KINETIKA GAS
 

Similar to Nitrogen merupakan gas yang sulit dicairkan karena titik didihnya yang sangat rendah (-195,8°C). Untuk mencairkan nitrogen diperlukan tekanan yang tinggi dan suhu yang sangat rendah. Ini dikarenakan interaksi antar molekul nitrogen bersifat lemah. Dengan menambah tekanan dan menurunkan suhu, energi kinetik molekul nitrogen dapat dikurangi sehingga dapat dicairkan. Oleh karena itu, pencairan udara yang terdiri dari 78% nitrogen memer

makalah lengkap tentang golongan IVA
makalah lengkap tentang golongan IVAmakalah lengkap tentang golongan IVA
makalah lengkap tentang golongan IVArahmadawal
 
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logam
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logamPembuatan dan manfaat unsur senyawa non logam
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logamSadi Yu
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danDianNurhidayat
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danDianNurhidayat
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danDianNurhidayat
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danDianNurhidayat
 
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptBAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptRENIMARZELA1
 
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigen
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigenKelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigen
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigenMuhammad Nanda
 
Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1cahjatilengger
 
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Mutiara Dwi Faiska
 
Laporan Kimia - uji karbon
Laporan Kimia - uji karbonLaporan Kimia - uji karbon
Laporan Kimia - uji karbonDayana Florencia
 
tugas kimia periode 3 2013
tugas kimia periode 3 2013tugas kimia periode 3 2013
tugas kimia periode 3 2013reyrhjg
 
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2Lulut Handoyo
 
Unsur Transisi Periode Keempat.pptx
Unsur Transisi Periode Keempat.pptxUnsur Transisi Periode Keempat.pptx
Unsur Transisi Periode Keempat.pptxBahrumEfendiSiregar
 
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4muharomah
 
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIISEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIIAmalia Dewi
 
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)DevitaAirin
 

Similar to Nitrogen merupakan gas yang sulit dicairkan karena titik didihnya yang sangat rendah (-195,8°C). Untuk mencairkan nitrogen diperlukan tekanan yang tinggi dan suhu yang sangat rendah. Ini dikarenakan interaksi antar molekul nitrogen bersifat lemah. Dengan menambah tekanan dan menurunkan suhu, energi kinetik molekul nitrogen dapat dikurangi sehingga dapat dicairkan. Oleh karena itu, pencairan udara yang terdiri dari 78% nitrogen memer (20)

makalah lengkap tentang golongan IVA
makalah lengkap tentang golongan IVAmakalah lengkap tentang golongan IVA
makalah lengkap tentang golongan IVA
 
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logam
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logamPembuatan dan manfaat unsur senyawa non logam
Pembuatan dan manfaat unsur senyawa non logam
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
 
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam danPembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
Pembuatan dan manfaat beberapa unsur non logam dan
 
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.pptBAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
BAB_3_KIMIA_UNSUR.ppt
 
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigen
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigenKelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigen
Kelimpahan unsur karbon, nitrogen, dan oksigen
 
Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1Kimia kelompok 5 xii a1
Kimia kelompok 5 xii a1
 
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
Kimia Unsur : Gas Mulia , Halogen ,Alkali Tanah , Perioda Ketiga , Perioda Ke...
 
KIR Kimia
KIR KimiaKIR Kimia
KIR Kimia
 
Laporan Kimia - uji karbon
Laporan Kimia - uji karbonLaporan Kimia - uji karbon
Laporan Kimia - uji karbon
 
tugas kimia periode 3 2013
tugas kimia periode 3 2013tugas kimia periode 3 2013
tugas kimia periode 3 2013
 
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2
Kimia terbaru unsur-unsur golongan utama 2
 
KIMIA Unsur Transisi Periode 4
KIMIA Unsur Transisi Periode 4KIMIA Unsur Transisi Periode 4
KIMIA Unsur Transisi Periode 4
 
ALKALI
ALKALIALKALI
ALKALI
 
Unsur Transisi Periode Keempat.pptx
Unsur Transisi Periode Keempat.pptxUnsur Transisi Periode Keempat.pptx
Unsur Transisi Periode Keempat.pptx
 
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
kimia-periode 3 dan unsur transisi periode 4
 
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XIISEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
SEMI LOGAM (Metaloid) Kimia XII
 
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)
Logam Golongan 14 dan 15 (Sn, Pb, dan Bi)
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

Nitrogen merupakan gas yang sulit dicairkan karena titik didihnya yang sangat rendah (-195,8°C). Untuk mencairkan nitrogen diperlukan tekanan yang tinggi dan suhu yang sangat rendah. Ini dikarenakan interaksi antar molekul nitrogen bersifat lemah. Dengan menambah tekanan dan menurunkan suhu, energi kinetik molekul nitrogen dapat dikurangi sehingga dapat dicairkan. Oleh karena itu, pencairan udara yang terdiri dari 78% nitrogen memer

  • 1.
  • 2. 3.4 PEMBUATAN BEBERAPA UNSUR NONLOGAM DAN SENYAWANYA 1. Karbon dan senyawa karbon Karbon (c) merupakan unsur yang sangat lazim. Kelimpahan karbon dikulit bumi hanya sekitar 0,08%. Sekitar 50% dari karbon tersebut terdapat sebagai karbonat, misalnya kalsium karbonat (CaCo3). Sebihnya terdapat sebagai senyawa organik,sebagai karbon dioksida,dan bebagai senyawa karbon lainya . Hanya sebagain kecil yang terdapat sebagai unsur,yaitu dalam bentuk intan dan grafit. Walaupun demikian, karbon memang peranan penting dalam dunia makhluk hidup.senyawa karbon merupakan pembangun sel hidup.
  • 3.  Intan Intan merupakan zat padat yang bening berkilauan dan merupakan zat yang paling keras. Setiap atom karbon dalam intan berada di pusat suatu tetrahedron dan terikat secara kovalen kepada 4 ataom karbon lainnya yang berada pada sudut tetrahedron tersebut. Jadi, sebutir intan seberapapun besarnya merupakan satu molekul RAKSASA
  • 4.  Grafit Grafit mempunyai struktur berbentuk lapisan. Dalam satu lapisan, setiap atom karbon terikat secara kovalen kepada 3 karbon lainnya, dalam suatu susunan berbentuk heksagonal. Jadi, setiap lapisan adalah satu mplekul RAKSASA. Grafit juga mempunyai titik didih yang sangat tinggi. Grafit dapat menghantar listrik
  • 5.  Karbon Monoksida karbon monoksida (CO) lebih dikenal karena sifatnya yang beracun daripada kegunaannya. Karbon monoksida di udara berasal dari pembakaran tak sempurna dalam mesin kendaraan bermotor dan industri. Udara bersih praktis mengandung CO.  Karbon Dioksida Karbon dioksida terdapat di udara dengan kadar 0,035%. Juga terdapat dalam air, terutama air laut. Karbon dioksida lebih mudah larut dalam air laut karena air laut sedikit bersifat basa, sedangkan CO2 bersifat asam. Karbon diosida terbentuk pada pembakaran bahan bakar yang mengandung karbon seperti batu bara DLL.
  • 6. Uji Kepahaman Anda 81. Intan dan grafit adalah dua bentuk alotropi dari karbon. a. Apa yang dimaksud dengan alotropi? b. Jelaskan pebedaan antara intan dan grafit Jawab: a. Alotrop adalah modifikasi struktural yang berbeda-beda dari sebuah unsur. b. Perbedaan intan dan grafit dapat dilihat dari strukturnya. INTAN : atom-atom mengkristal dengan simetri tetragonal. Setiap atom karbon terikat secara kovalen kepada 4 atom karbon lainnya GRAFIT : berbentuk lapisan. Lapisan yang satu dapat meluncur di atas lapisan lainnya,bagaikan lembaran kaca yang basah
  • 7. 82. Sebutkan kegunaan utama dari: a. Intan c. Karbon monoksida b. Grafit d. Karbon dioksida Jawab: a. Intan digunakan sesuai sifatnya yang keras dan mengkilap . Sebagian besar alam digunakan untuk perhiasan. Dan intan buatan digunakan membuat alat pemotong (seperti pemotong kaca), gerinda dan mata bor. b. Grafit 1. sebagai anode dalam batu baterai dan berbagai proses industri yang mengunakan elektrolisis,misalnya pada peleburan aluminium 2. grafit di campur dengan tanah liat untuk membuat pensil, dan membuat kosmetik 3. bahan pelumas 4. sebagai komponen dalam pembuatan komposit. c. Karbon monoksida 1.sebagai reduktor pada pengolahan berbagai jenis logam misalnya besi. 2.sebagai bahan baku untuk membuat metanol 3.merupakan komponen dari berbagai jenis bahan bakar gas,seperti gas air dan kokas.
  • 8. d. Karbon Dioksida 1. Karbon diosida padat yang disebut es kering (dry ice) digunakan sebagai pendingin 2. Untuk memadamkan kebakaran. 3. Untuk membuat minuman ringan (soft drink) 83. Mengapa karbon diosida dapat digunakan sebagai pemadam api? Jawab: Karena CO2 atau karbon dioksida adalah suatu jenis gas yang memiliki sifat tidak terbakar,dan lebih berat diudara. Jika karbon dioksida diarahkan dengan tepat pada api, maka CO2 dapat menggantikan udara di sekitar sumber api. CO2 juga sangat dingin sehingga juga bekerja dengan mendinginkan bahan bakar serta sifat CO2 lainnya yaitu tidak menghantar listrik
  • 9. 2. SILIKON  Silikon merupakan unsur kedua terbanyak dalam kulit bumi. Unsur ini terdapat dalam bentik senyawa, terutama sebagai silika dan silikat. Silika ( SiO2 ) merupakan senyawa yang paling umum dan terdapat di mana- mana. Kuarsa adalah salah satu bentuk kristal SiO2 murni. Pasir, agata (akik), oniks, opal, ametis, dan flint, merupakan SiO2 dengan suatu bahan pengotor dalam jumlah renik. Tanah liat dan berbagai jenis batuan adalah mineral alumino silikat.
  • 10. Uji Kepahaman Anda 84. Sebutkan sifat-sifat istimewa dari silikon. Jawab: Silikon merupakan semikonduktor listrik dalam bentuknya yang paling murni, meskipun intensitas semikonduktornya bisa ditingkatkan dengan sejumlah pengotor. Silikon mirip dengan logam dalam perilaku kimianya. Unsur ini hampir sma elektropositif seperti timah dan jauh lebih sepertitimah dan jauh lebih positif dari pada germanium atau timbal. Silok membentuk berbagai hidrida, berbagai halida, dan banyak seri senyawa yang mengandung oksida, yang dapat memiliki sifat ionik atau kovalen. Unsur ini memiliki kelimpahan jauh lebih banyak daripada unsur lainnya, selain dari oksigen silikon merupakan penyusun 27,72% keruk bumi, sementara oksigen menyumbang 46,6%.
  • 11. 85. Sebutkan beberapa penggunaan dari silikon Jawab: Penggunaan penting dari silikon adalah untuk membuat transistor, chips komputer, dan sel surya. Silikon juga digunakan dalam berbagai jenis aliase dengan besi (baja). 86. Sebutkan penggunaan dari silika, natrium silikat, dan silika gel Jawab:  Silika digunakan untuk membuat gelas,keramik,porselin,dan semen.  natrium silikat digunakan untuk mengawetkan telur dan sebagai perekat,juga sebagai bahan pengisi (filler) dalam deterjen. Silika Gel digunakan sebagai pengering dalam berbagai macam produk.
  • 12. 3. Nitrogen dan senyawa nitrogen Telah disebutkan bahwa sekitar 78% dari volum udara terdiri atas nitrogen. Akan tetapi, kelimpahan nitrogen dalam kulit bumi hanya sekitar 0,03%. Mineral terpenting dari nitrogen adalah sendawa (KNO3) yang terdapat di india, dan sendawa chili (NaNO3) yang terdapat melimpah di chili, amerika selatan. Gas nitrogen tidak berwarna, tidak berbau, dan tidak berasa.
  • 13. Uji Kepahaman Anda 87.Mengapa pencairan uadara memerlukan tekanan suhu rendah