SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
SISTEM PEMERINTAHAN
KERAJAAN SINGASARI
Kelompok 4 :
Abdul Baits (1145010002)
Abdul Ma’ruf (1145010003)
Agung Sofyan (1145010005)
Amelia Puspita (1145010017)
Anisa Nur Hasanah (1145010021)
Deo Maulandy (1145010052)
KERAJAAN SINGASARI
Kisah tentang kerajaan Singasari, pertama kali disiarkan dalam karya
J.L.A. Brandes, Pararaton of het boek der konigen van Tumapel en van
Majapahit uitgegeven en toegelicht, di tahun 1896. Dalam karya tersebut
J.L.A. Brandes membahas tentang kisah pendiri Singasari sebagaimana
tertulis di dalam Serat Pararaton atau yang juga disebut sebagai Katuturanira
Ken Arok. Dimulai dengan cerita tentang Ken Arok yang kemudian menjadi
pendiri kerajaan Tumapel dan mengambil nama abhiseka Rajasa Sang
Amurwabhumi setelah mengalahkan Raja Kertajaya dari Kediri. Sejak saat itu,
cerita Ken Arok mulai dikenal di lingkungan kesejarahan Indonesia.
Singhasari, adalah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada
tahun 1222. Pusat kerajaan ini berada di daerah Tumapel (sekarang di wilayah
Malang).
BerdirinyaSinghasari
Tumapel merupakan daerah di bawah wilayah Kerajaan Kadiri.
Penguasa Tumapel waktu itu Tunggul Ametung, yang memiliki istri bernama
Ken Dedes. Ken Arok, seorang rakyat jelata yang kemudian menjadi prajurit
Tunggul Ametung, berikeinginan untuk menguasai Tumapel. Ken Arok
kemudian membunuh Tunggul Ametung dengan keris yang dipesan dari Mpu
Gandring. Ken Arok kemudian menjadi pengganti Tunggul Ametung dengan
dukungan rakyat Tumapel. Ken Dedes pun menjadi istri Ken Arok. Ia
dimahkotai dengan gelar Sri Rajasa Batara Sang Amurwabumi. Tak lama
kemudian, Ken Dedes melahirkan puteranya hasil perkawinannya dengan
Tunggul Ametung, yang diberi nama Anusapati. Dari selir bernama Ken
Umang, Ken Arok
memiliki anak bernama Tohjaya. Langkah selanjutnya adalah penyerbuan ke
pusat Kerajaan Kadiri. Ken Arok memanfaatkan situasi politik Kadiri yang
kurang kondusif waktu itu, dan beraliansi dengan para brahmana. Raja Kadiri
Kertajaya akhirnya dapat dikalahkan pada tahun 1222, dan sejak itu Kadiri
menjadi bagian dari wilayah Singhasari.
SISTEM PEMERINTAHAN KERAJAAN
SINGASARI
Ada dua versi yang menyebutkan silsilah kerajaan Singasari
alias Tumapel ini. Versi pertama adalah versi Pararaton yang
informasinya didapat dari Prasasti Kudadu. Pararaton menyebutkan
Ken Arok adalah pendiri Kerajaan Singasari yang digantikan oleh
Anusapati (1247–1249 M). Anusapati diganti oleh Tohjaya (1249–1250
M), yang diteruskan oleh Ranggawuni alias Wisnuwardhana (1250–
1272 M). Terakhir adalah Kertanegara yang memerintah sejak 1272
hingga 1292 M. Sementara pada versi Negarakretagama, raja pertama
Kerajaan Singasari adalah Rangga Rajasa Sang Girinathapura (1222–
1227 M). Selanjutnya adalah Anusapati, yang dilanjutkan
Wisnuwardhana (1248–1254 M). Terakhir adalah Kertanagara (1254–
1292 M). Data ini didapat dari prasasti Mula Malurung.
Ken Arok (1222–1227 M)
Pendiri Kerajaan Singasari adalah Ken Arok yang
sekaligus juga menjadi Raja Singasari yang pertama
dengan gelar Sri Ranggah Rajasa Sang Amurwabumi.
Munculnya Ken Arok sebagai raja pertama Singasari
menandai munculnya suatu dinasti baru, yakni Dinasti
Rajasa (Rajasawangsa) atau Girindra (Girindrawangsa).
Ken Arok hanya memerintah selama lima tahun (1222–
1227 M). Pada tahun 1227 M, Ken Arok dibunuh oleh
seorang suruhan Anusapati (anak tiri Ken Arok). Ken Arok
dimakamkan di Kegenengan dalam bangunan Siwa–
Buddha.
Anusapati (1227–1248 M)
Dengan meninggalnya Ken Arok maka takhta Kerajaan
Singasari jatuh ke tangan Anusapati. Dalam jangka waktu
pemerintahaannya yang lama, Anusapati tidak banyak melakukan
pembaharuan-pembaharuan karena larut dengan kesenangannya
menyabung ayam. Peristiwa kematian Ken Arok akhirnya terbongkar
dan sampai juga ke Tohjoyo (putra Ken Arok dengan Ken Umang).
Tohjoyo mengetahui bahwa Anusapati gemar menyabung ayam
sehingga diundangnya Anusapati ke Gedong Jiwa (tempat
kediamanan Tohjoyo) untuk mengadakan pesta sabung ayam. Pada
saat Anusapati asyik menyaksikan aduan ayamnya, secara tiba-tiba
Tohjoyo menyabut keris buatan Empu Gandring yang dibawanya dan
langsung menusuk Anusapati. Dengan demikian, meninggallah
Anusapati yang didharmakan di Candi Kidal.
Tohjoyo (1248 M)
Dengan meninggalnya Anusapati maka
tahta Kerajaan Singasari dipegang oleh Tohjoyo.
Namun, Tohjoyo memerintah Kerajaan Singasari
tidak lama sebab anak Anusapati yang bernama
Ranggawuni berusaha membalas kematian
ayahnya. Dengan bantuan Mahesa Cempaka dan
para pengikutnya, Ranggawuni berhasil
menggulingkan Tohjoyo dan kemudian menduduki
singgasana.
Ranggawuni (1248–1268 M)
Ranggawuni naik takhta Kerajaan Singasari pada
tahun 1248 M dengan gelar Sri Jaya Wisnuwardana oleh
Mahesa Cempaka (anak dari Mahesa Wongateleng) yang
diberi kedudukan sebagai ratu angabhaya dengan gelar
Narasinghamurti. Ppemerintahan Ranggawuni membawa
ketenteraman dan kesejahteran rakyat Singasari. Pada
tahun 1254 M Wisnuwardana mengangkat putranya yang
bernama Kertanegara sebagai yuwaraja (raja muda)
dengan maksud mempersiapkannya menjadi raja besar di
Kerajaan Singasari. Pada tahun 1268
Wisnuwardanameninggal dunia dan didharmakan di
Jajaghu atau Candi Jago sebagai Buddha Amogapasa dan
di Candi Waleri sebagai Siwa.
Kertanegara (1268-1292 M)
Kertanegara adalah Raja Singasari terakhir
dan terbesar karena mempunyai cita-cita untuk
menyatukan seluruh Nusantara. Ia naik takhta
pada tahun 1268 dengan gelar Sri Maharajadiraja
Sri Kertanegara. Dalam pemerintahannya, ia
dibantu oleh tiga orang mahamentri, yaitu
mahamentri i hino, mahamentri i halu, dan
mahamenteri i sirikan. Untuk dapat mewujudkan
gagasan penyatuan Nusantara, ia mengganti
pejabat-pejabat yang kolot dengan yang baru,
seperti Patih Raganata digantikan oleh Patih
Aragani.
Pertama, politik dalam negeri. Dalam rangka mewujudkan stabilitas politik dalam
negeri, Raja Kertanegara menempuh jalan sebagai berikut:
1. Pergantian pejabat Kerajaan, yang bertujuan menggalang pemerintahan yang
kompak.
2. Memelihara keamanan dan melakukan politik perkawinan. Tujuannya adalah
untuk menciptakan kerukunan dan politik yang stabil.
3. Memperkuat angkatan perang.
Kedua, politik luar negeri. Untuk mencapai cita – cita politiknya itu, Raja
Kertanegara menempuh cara – cara sebagai berikut :
1. Melaksanakan Ekspedisi Pamalayu (1275 dan 1286 M) untuk menguasai
Kerajaan melayu serta melemahkan posisi Kerajaan Sriwijaya di Selat Malaka.
2. Menggalang kerja sama dengan Kerajaan lain. Contohnya, menjalin
persekutuan dengan Kerajaan Campa.
3. Menguasai Bali (1284 M).
4. Menguasai Jawa Barat (1289 M).
5. Menguasai Pahang (Malaka) dan Tanjung Pura (Kalimantan).
Untuk membendung serangan Mongol dalam ekspansi Khu Bilai Khan,
Kertanegara menerapkan taktik politik sebagai berikut :
1. Menjalin kerja sama dengan negeri Champa.
2. Memberantas setiap usaha pemberontakan.
3. Mengganti jabatan yang tidak mendukung gagasannya.
4. Berusaha menyatukan Nusantara di bawah Singasari.
Peta Kekuasaan Kerajaan
Singosari
Kesimpulan
Ada dua versi yang menyebutkan silsilah kerajaan
Singasari alias Tumapel ini. Versi pertama adalah versi
Pararaton yang informasinya didapat dari Prasasti
Kudadu. Pararaton menyebutkan Ken Arok adalah pendiri
Kerajaan Singasari yang digantikan oleh Anusapati (1247–
1249 M). Anusapati diganti oleh Tohjaya (1249–1250 M),
yang diteruskan oleh Ranggawuni alias Wisnuwardhana
(1250–1272 M). Terakhir adalah Kertanegara yang
memerintah sejak 1272 hingga 1292 M. Sementara pada
versi Negarakretagama, raja pertama Kerajaan Singasari
adalah Rangga Rajasa Sang Girinathapura (1222–1227
M). Selanjutnya adalah Anusapati, yang dilanjutkan
Wisnuwardhana (1248–1254 M). Terakhir adalah
Kertanagara (1254–1292 M). Data ini didapat dari prasasti
Mula Malurung.

More Related Content

What's hot

Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 PurworejoKerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejoshaayu
 
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 Nabil Ahmad
 
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10ElisabethYesi
 
Sejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariSejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariAprilia Dewi
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan SingasariMuthia zahra
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosariArta Rizki
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosariTita Rosita
 
Kerajaan singasari dan majapahit
Kerajaan singasari dan majapahitKerajaan singasari dan majapahit
Kerajaan singasari dan majapahitAura Pelangi
 
Kelompok 11 - Kerajaan Singasari
Kelompok 11 - Kerajaan SingasariKelompok 11 - Kerajaan Singasari
Kelompok 11 - Kerajaan SingasariX-MIPA1 SMANCIL
 
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Debby Zalina
 
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI Haqnan Hotspur
 
Kerajaan singasari
Kerajaan singasariKerajaan singasari
Kerajaan singasariRessa
 

What's hot (20)

kerajaan singhasari
kerajaan singhasarikerajaan singhasari
kerajaan singhasari
 
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 PurworejoKerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
 
Kerajaan singasari (1)
Kerajaan singasari (1)Kerajaan singasari (1)
Kerajaan singasari (1)
 
Keajaan singosari
Keajaan singosariKeajaan singosari
Keajaan singosari
 
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4 PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
PPT Sejarah Kelompok 2 X MIA 4
 
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
 
Sejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan SingasariSejarah Kerajaan Singasari
Sejarah Kerajaan Singasari
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
Kerajaan Singosari (8)
Kerajaan Singosari (8)Kerajaan Singosari (8)
Kerajaan Singosari (8)
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
Kerajaan singasari dan majapahit
Kerajaan singasari dan majapahitKerajaan singasari dan majapahit
Kerajaan singasari dan majapahit
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
kerajaan singhasari
kerajaan singhasarikerajaan singhasari
kerajaan singhasari
 
Kelompok 11 - Kerajaan Singasari
Kelompok 11 - Kerajaan SingasariKelompok 11 - Kerajaan Singasari
Kelompok 11 - Kerajaan Singasari
 
sejarah wajib
 sejarah wajib sejarah wajib
sejarah wajib
 
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
 
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI
SEJARAH SINGASARI X IPS 1 SMAN 1 GLAGAH BWI
 
Kerajaan singasari
Kerajaan singasariKerajaan singasari
Kerajaan singasari
 

Similar to SISTEM PEMERINTAHAN SINGASARI

Karya ilmiah kerajaan singasari
Karya ilmiah kerajaan singasariKarya ilmiah kerajaan singasari
Karya ilmiah kerajaan singasariwrindra
 
Kerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptxKerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptxwahyualhadi3
 
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan buleleng
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan bulelengPresentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan buleleng
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan bulelengPutri Aisyah
 
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...Mulia Fathan
 
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptx
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptxsejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptx
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptxpancaparhusip1
 
Sejarah indonesia
Sejarah indonesiaSejarah indonesia
Sejarah indonesiaxak3d
 
kerajaan singasari.pptx
kerajaan singasari.pptxkerajaan singasari.pptx
kerajaan singasari.pptxBagusEbi
 
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesiaAnima Anima
 
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YKARIF SHODIQ
 
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia Shafa Fatin
 

Similar to SISTEM PEMERINTAHAN SINGASARI (19)

Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Karya ilmiah kerajaan singasari
Karya ilmiah kerajaan singasariKarya ilmiah kerajaan singasari
Karya ilmiah kerajaan singasari
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
Kerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptxKerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptx
 
Kehidupan politik
Kehidupan politikKehidupan politik
Kehidupan politik
 
Kerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptxKerajaan Singasari.pptx
Kerajaan Singasari.pptx
 
Kerajaan Singosari
Kerajaan SingosariKerajaan Singosari
Kerajaan Singosari
 
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan buleleng
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan bulelengPresentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan buleleng
Presentasi kerajaan kediri, singasari, majapahit dan buleleng
 
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...
Sejarah - Kerajaan Bercorak Hindu-Budha (Kerajaan Singasari, Kerajaan Bali, K...
 
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptx
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptxsejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptx
sejarah-kerajaan-medang-kamulan-230711132641-2e101797.pptx
 
Sejarah indonesia
Sejarah indonesiaSejarah indonesia
Sejarah indonesia
 
kerajaan singasari.pptx
kerajaan singasari.pptxkerajaan singasari.pptx
kerajaan singasari.pptx
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
7 kerajaan bercorak hindu di indonesia
 
Kerajaan Singasari
Kerajaan SingasariKerajaan Singasari
Kerajaan Singasari
 
Kerajaan kuta1
Kerajaan kuta1Kerajaan kuta1
Kerajaan kuta1
 
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
 
Presentation sejarah
Presentation sejarahPresentation sejarah
Presentation sejarah
 
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
 

Recently uploaded

Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 

Recently uploaded (20)

Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 

SISTEM PEMERINTAHAN SINGASARI

  • 1. SISTEM PEMERINTAHAN KERAJAAN SINGASARI Kelompok 4 : Abdul Baits (1145010002) Abdul Ma’ruf (1145010003) Agung Sofyan (1145010005) Amelia Puspita (1145010017) Anisa Nur Hasanah (1145010021) Deo Maulandy (1145010052)
  • 2. KERAJAAN SINGASARI Kisah tentang kerajaan Singasari, pertama kali disiarkan dalam karya J.L.A. Brandes, Pararaton of het boek der konigen van Tumapel en van Majapahit uitgegeven en toegelicht, di tahun 1896. Dalam karya tersebut J.L.A. Brandes membahas tentang kisah pendiri Singasari sebagaimana tertulis di dalam Serat Pararaton atau yang juga disebut sebagai Katuturanira Ken Arok. Dimulai dengan cerita tentang Ken Arok yang kemudian menjadi pendiri kerajaan Tumapel dan mengambil nama abhiseka Rajasa Sang Amurwabhumi setelah mengalahkan Raja Kertajaya dari Kediri. Sejak saat itu, cerita Ken Arok mulai dikenal di lingkungan kesejarahan Indonesia. Singhasari, adalah kerajaan di Jawa Timur yang didirikan oleh Ken Arok pada tahun 1222. Pusat kerajaan ini berada di daerah Tumapel (sekarang di wilayah Malang).
  • 3. BerdirinyaSinghasari Tumapel merupakan daerah di bawah wilayah Kerajaan Kadiri. Penguasa Tumapel waktu itu Tunggul Ametung, yang memiliki istri bernama Ken Dedes. Ken Arok, seorang rakyat jelata yang kemudian menjadi prajurit Tunggul Ametung, berikeinginan untuk menguasai Tumapel. Ken Arok kemudian membunuh Tunggul Ametung dengan keris yang dipesan dari Mpu Gandring. Ken Arok kemudian menjadi pengganti Tunggul Ametung dengan dukungan rakyat Tumapel. Ken Dedes pun menjadi istri Ken Arok. Ia dimahkotai dengan gelar Sri Rajasa Batara Sang Amurwabumi. Tak lama kemudian, Ken Dedes melahirkan puteranya hasil perkawinannya dengan Tunggul Ametung, yang diberi nama Anusapati. Dari selir bernama Ken Umang, Ken Arok memiliki anak bernama Tohjaya. Langkah selanjutnya adalah penyerbuan ke pusat Kerajaan Kadiri. Ken Arok memanfaatkan situasi politik Kadiri yang kurang kondusif waktu itu, dan beraliansi dengan para brahmana. Raja Kadiri Kertajaya akhirnya dapat dikalahkan pada tahun 1222, dan sejak itu Kadiri menjadi bagian dari wilayah Singhasari.
  • 4. SISTEM PEMERINTAHAN KERAJAAN SINGASARI Ada dua versi yang menyebutkan silsilah kerajaan Singasari alias Tumapel ini. Versi pertama adalah versi Pararaton yang informasinya didapat dari Prasasti Kudadu. Pararaton menyebutkan Ken Arok adalah pendiri Kerajaan Singasari yang digantikan oleh Anusapati (1247–1249 M). Anusapati diganti oleh Tohjaya (1249–1250 M), yang diteruskan oleh Ranggawuni alias Wisnuwardhana (1250– 1272 M). Terakhir adalah Kertanegara yang memerintah sejak 1272 hingga 1292 M. Sementara pada versi Negarakretagama, raja pertama Kerajaan Singasari adalah Rangga Rajasa Sang Girinathapura (1222– 1227 M). Selanjutnya adalah Anusapati, yang dilanjutkan Wisnuwardhana (1248–1254 M). Terakhir adalah Kertanagara (1254– 1292 M). Data ini didapat dari prasasti Mula Malurung.
  • 5. Ken Arok (1222–1227 M) Pendiri Kerajaan Singasari adalah Ken Arok yang sekaligus juga menjadi Raja Singasari yang pertama dengan gelar Sri Ranggah Rajasa Sang Amurwabumi. Munculnya Ken Arok sebagai raja pertama Singasari menandai munculnya suatu dinasti baru, yakni Dinasti Rajasa (Rajasawangsa) atau Girindra (Girindrawangsa). Ken Arok hanya memerintah selama lima tahun (1222– 1227 M). Pada tahun 1227 M, Ken Arok dibunuh oleh seorang suruhan Anusapati (anak tiri Ken Arok). Ken Arok dimakamkan di Kegenengan dalam bangunan Siwa– Buddha.
  • 6. Anusapati (1227–1248 M) Dengan meninggalnya Ken Arok maka takhta Kerajaan Singasari jatuh ke tangan Anusapati. Dalam jangka waktu pemerintahaannya yang lama, Anusapati tidak banyak melakukan pembaharuan-pembaharuan karena larut dengan kesenangannya menyabung ayam. Peristiwa kematian Ken Arok akhirnya terbongkar dan sampai juga ke Tohjoyo (putra Ken Arok dengan Ken Umang). Tohjoyo mengetahui bahwa Anusapati gemar menyabung ayam sehingga diundangnya Anusapati ke Gedong Jiwa (tempat kediamanan Tohjoyo) untuk mengadakan pesta sabung ayam. Pada saat Anusapati asyik menyaksikan aduan ayamnya, secara tiba-tiba Tohjoyo menyabut keris buatan Empu Gandring yang dibawanya dan langsung menusuk Anusapati. Dengan demikian, meninggallah Anusapati yang didharmakan di Candi Kidal.
  • 7. Tohjoyo (1248 M) Dengan meninggalnya Anusapati maka tahta Kerajaan Singasari dipegang oleh Tohjoyo. Namun, Tohjoyo memerintah Kerajaan Singasari tidak lama sebab anak Anusapati yang bernama Ranggawuni berusaha membalas kematian ayahnya. Dengan bantuan Mahesa Cempaka dan para pengikutnya, Ranggawuni berhasil menggulingkan Tohjoyo dan kemudian menduduki singgasana.
  • 8. Ranggawuni (1248–1268 M) Ranggawuni naik takhta Kerajaan Singasari pada tahun 1248 M dengan gelar Sri Jaya Wisnuwardana oleh Mahesa Cempaka (anak dari Mahesa Wongateleng) yang diberi kedudukan sebagai ratu angabhaya dengan gelar Narasinghamurti. Ppemerintahan Ranggawuni membawa ketenteraman dan kesejahteran rakyat Singasari. Pada tahun 1254 M Wisnuwardana mengangkat putranya yang bernama Kertanegara sebagai yuwaraja (raja muda) dengan maksud mempersiapkannya menjadi raja besar di Kerajaan Singasari. Pada tahun 1268 Wisnuwardanameninggal dunia dan didharmakan di Jajaghu atau Candi Jago sebagai Buddha Amogapasa dan di Candi Waleri sebagai Siwa.
  • 9. Kertanegara (1268-1292 M) Kertanegara adalah Raja Singasari terakhir dan terbesar karena mempunyai cita-cita untuk menyatukan seluruh Nusantara. Ia naik takhta pada tahun 1268 dengan gelar Sri Maharajadiraja Sri Kertanegara. Dalam pemerintahannya, ia dibantu oleh tiga orang mahamentri, yaitu mahamentri i hino, mahamentri i halu, dan mahamenteri i sirikan. Untuk dapat mewujudkan gagasan penyatuan Nusantara, ia mengganti pejabat-pejabat yang kolot dengan yang baru, seperti Patih Raganata digantikan oleh Patih Aragani.
  • 10. Pertama, politik dalam negeri. Dalam rangka mewujudkan stabilitas politik dalam negeri, Raja Kertanegara menempuh jalan sebagai berikut: 1. Pergantian pejabat Kerajaan, yang bertujuan menggalang pemerintahan yang kompak. 2. Memelihara keamanan dan melakukan politik perkawinan. Tujuannya adalah untuk menciptakan kerukunan dan politik yang stabil. 3. Memperkuat angkatan perang. Kedua, politik luar negeri. Untuk mencapai cita – cita politiknya itu, Raja Kertanegara menempuh cara – cara sebagai berikut : 1. Melaksanakan Ekspedisi Pamalayu (1275 dan 1286 M) untuk menguasai Kerajaan melayu serta melemahkan posisi Kerajaan Sriwijaya di Selat Malaka. 2. Menggalang kerja sama dengan Kerajaan lain. Contohnya, menjalin persekutuan dengan Kerajaan Campa. 3. Menguasai Bali (1284 M). 4. Menguasai Jawa Barat (1289 M). 5. Menguasai Pahang (Malaka) dan Tanjung Pura (Kalimantan). Untuk membendung serangan Mongol dalam ekspansi Khu Bilai Khan, Kertanegara menerapkan taktik politik sebagai berikut : 1. Menjalin kerja sama dengan negeri Champa. 2. Memberantas setiap usaha pemberontakan. 3. Mengganti jabatan yang tidak mendukung gagasannya. 4. Berusaha menyatukan Nusantara di bawah Singasari.
  • 11.
  • 13. Kesimpulan Ada dua versi yang menyebutkan silsilah kerajaan Singasari alias Tumapel ini. Versi pertama adalah versi Pararaton yang informasinya didapat dari Prasasti Kudadu. Pararaton menyebutkan Ken Arok adalah pendiri Kerajaan Singasari yang digantikan oleh Anusapati (1247– 1249 M). Anusapati diganti oleh Tohjaya (1249–1250 M), yang diteruskan oleh Ranggawuni alias Wisnuwardhana (1250–1272 M). Terakhir adalah Kertanegara yang memerintah sejak 1272 hingga 1292 M. Sementara pada versi Negarakretagama, raja pertama Kerajaan Singasari adalah Rangga Rajasa Sang Girinathapura (1222–1227 M). Selanjutnya adalah Anusapati, yang dilanjutkan Wisnuwardhana (1248–1254 M). Terakhir adalah Kertanagara (1254–1292 M). Data ini didapat dari prasasti Mula Malurung.