SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dengan berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang cepat dan pesat khususnya
teknologi pengolohan data, mengharuskan untuk dapat mempersiapkan sumber daya manusia yang
mempunyai kemampuan dan berkualitas untuk dapat mengikuti kemajuan yang ada. Diera globalisasi ini,
komputer merupakan alat bantu yang sangat diperlukan dan digunakan diseluruh bidang yang dapat
menyelesaikan pekerjaan atau masalah- masalah yang kompleks secara cepat, tepat, efektif, dan efisien
termasuk pengolahan data.
Namun pengolahan data yang baik tidak menjamin sebuah perusahaan dapat menuju kesuksesan
sebagai mana yang diharapkan oleh tiap perusahaan, sehingga untuk mencapai kesuksesan sebuah bisnis,
diperlukan adanya perancangan yang matang, serta adanya teknik khusus dalam melihat tingkat bisnis
dimasa akan datang,oleh sebab itu dapat kita melihat bahwa,dalam mengelolah sebuah bisnis diperlukan
menentukan variabel independent, regresi berganda dan interpretasi data.
B. Rumusan Masalah
Adapun beberapa rumusan masalahnya antara lain:
1. Bagaimana kaitan variabel independent dalam proyeksi bisnis ?
2. Bagaimana regresi berganda dalam proyeksi bisnis ?
3. Bagaimana interpretasi datanya dari linear berganda ?
BAB II
PEMBAHASAN
1.1 . Pengertian Variabel Independent
Variabel Independen adalah variable yang bebas, stimulus, predictor, eksogen atau antecendent,
yaitu variabel yang mempengaruhi / menjadi penyebab berubahnya / timbulnya variabel dependen atau
variable terkait.
Variabel Independen merupakan variabel penelitian yang memengaruhi, yaitu faktor-faktor yang
diukur, dimanipulasi/ dipilih oleh seorang peneliti untuk menetapkan/menentukan hubungan antara
fenomena yang sedang diamati.
Variabel independen (independent variable) adalah tipe variabel yang menjelaskan atau
mempengaruhi variabel yang lain. Variabel dependen (dependent variable) adalah tipe variabel yang
dijelaskan atau dipengaruhi oleh variabel independen. Kedua tipe variabel ini merupakan kategori
variabel penelitian yang paling sering digunakan dalam penelitian karena mempunyai kemampuan
aplikasi yang luas.
Tujuan penelitian, seperti halnya tujuan teori adalah menjelaskan dan memprediksi fenomena
melalui berbagai uji (Uji Validitas, Reliabilitas dan Asumsi Klasik) . Penjelasan dan prediksi fenomena
secara sistematis digambarkan dengan variabilitas variabel-variabel dependen yang dijelaskan atau
dipengaruhi oleh variabel-variabel independen. Bentuk hubungan antara variabel-variabel independen
dengan variabel-variabel dependen, dapat berupa hubungan korelasional dan hubungan sebab-akibaat.
Sesuai dengan fenomena social yang dijelaskan, bentuk hubungan antara variabel independen dengan
variabel dependen dapat bersifat positif atau negatif.
1.2. Regresi Berganda
1. Definisi
Regresi berganda digunakan oleh peneliti, bila peneliti bermaksud meramalkan bagaimana
keadaan (naik turunnya) variabel dependen (kriterium), bila dua atau lebih variabel independen
sebagai prediktor dimanipulasi (dinaikturunkan nilainya).
2. Bentuknya
Bagaimana rumusnya :
Y = a + b
Keterangan : Y = Variabel independent
a = Konstanta
b = Koefisien regresi
3. Persamaan regresi berganda
Regresi linier berganda adalah hubungan secara linear antara dua atau lebih variabel
independen (X1, X2,….Xn) dengan variabel dependen (Y). Analisis ini untuk4.
mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen apakah masing-
masing variabel independen berhubungan positif atau negatif dan untuk memprediksi nilai dari
variabel dependen apabila nilai variabel independen mengalami kenaikan atau penurunan. Data
yang digunakan biasanya berskala interval atau rasio.
Persamaan regresi linear berganda sebagai berikut:
Y’ = a + b1X1+ b2X2+…..+ bnXn
Keterangan:
Y’
X1 dan X2
a
b
= Variabel dependen (nilai yang diprediksikan)
= Variabel independen
= Konstanta (nilai Y’ apabila X1, X2…..Xn = 0)
= Koefisien regresi (nilai peningkatan ataupun penurunan)
Contoh kasus:
Kita mengambil contoh kasus pada uji normalitas, yaitu sebagai berikut: Seorang
mahasiswa bernama Bambang melakukan penelitian tentang faktor-faktor yang
mempengaruhi harga saham pada perusahaan di BEJ. Bambang dalam penelitiannya
ingin mengetahui hubungan antara rasio keuangan PER dan ROI terhadap harga saham.
Dari uraian di atas maka didapat variabel dependen (Y) adalah harga saham, sedangkan
variabel independen (X1 dan X2) adalah PER dan ROI.
Data-data yang di dapat berupa data rasio dan ditabulasikan sebagai berikut:
Tabel. Tabulasi Data (Data Fiktif)
Harga
PER ROI
Saham
Tahun (%) (%) X1^2 X2^2 Y^2 X1.X2 X1.Y X2.Y
(Rp)
(X1) (X2)
(Y)
1990 8300 4.9 6.47 24.01 41.86 68890000 31.70 40670 53701
1991 7500 3.28 3.14 10.76 9.86 56250000 10.30 24600 23550
1992 8950 5.05 5 25.50 25.00 80102500 25.25 45197.5 44750
1993 8250 4 4.75 16.00 22.56 68062500 19.00 33000 39187.5
1994 9000 5.97 6.23 35.64 38.81 81000000 37.19 53730 56070
1995 8750 4.24 6.03 17.98 36.36 76562500 25.57 37100 52762.5
1996 10000 8 8.75 64.00 76.56 100000000 70.00 80000 87500
1997 8200 7.45 7.72 55.50 59.60 67240000 57.51 61090 63304
1998 8300 7.47 8 55.80 64.00 68890000 59.76 62001 66400
1999 10900 12.68 10.4 160.78 108.16 118810000 131.87 138212 113360
2000 12800 14.45 12.42 208.80 154.26 163840000 179.47 184960 158976
2001 9450 10.5 8.62 110.25 74.30 89302500 90.51 99225 81459
2002 13000 17.24 12.07 297.22 145.68 169000000 208.09 224120 156910
2003 8000 15.56 5.83 242.11 33.99 64000000 90.71 124480 46640
2004 6500 10.85 5.2 117.72 27.04 42250000 56.42 70525 33800
2005 9000 16.56 8.53 274.23 72.76 81000000 141.26 149040 76770
2006 7600 13.24 7.37 175.30 54.32 57760000 97.58 100624 56012
2007 10200 16.98 9.38 288.32 87.98 104040000 159.27 173196 95676
Σ 164700 178.42 135.91 2179.93 1133.11 1557000000 1491.47 1701770.5 1306828
b1 = [(ΣX22
) (ΣX1.Y) – (ΣX2.Y) (ΣX1.X2)]
[(ΣX12)(ΣX22) – (ΣX1.Y)( ΣX1.X2)2]
= [(1133,11 x 1701770,5) –
(1306828) (1491,47)] [(2179,93 x
1133,11) – (1701770,5)
(1491,47)2
]
= 1.428.302.171 – 1.449.094.757
2.470.100.482 – (2.538.139.648)2
= 1.428 – 1.449 <- dalam jutaan
2.470 – (2.538)2
= -21
2.470 – 6.441.444
= -21
- 6.438.974
= 0,00000326
b2 = [(ΣX12
) (ΣX2.Y) – (ΣX1.Y) (ΣX1.X2)]
[(ΣX12)(ΣX22) – (ΣX1.Y)( ΣX1.X2)]
= [( x 1701770,5) – (1306828) (1491,47)]
[(2179,93 x 1133,11) – (1701770,5)
(1491,47)]
= 1.428.302.171 –
1.449.094.757 2.470.100.482
– 2.538.139.648
= 20.792.586
-68.039.166
= - 0,31
a = (ΣY) – (b1. ΣX1) – (b2ΣX2) n
18
= (164700) – (0,00000326 x 178,42) – (-0,31 x
135, 91)
18
= 164700 – 0,0005816492 - 42,1321
18
= 9147,66
Y = 9147,66 + 0,00000326 X1 - 0,31X2 + e
1.3. Interpertasi datanya linier berganda

More Related Content

What's hot

Analisis Uji asumsi klasik dengan Eviews
Analisis Uji asumsi klasik dengan EviewsAnalisis Uji asumsi klasik dengan Eviews
Analisis Uji asumsi klasik dengan EviewsOpissen Yudisyus
 
Pertemuan 1 analisis regresi
Pertemuan 1 analisis regresiPertemuan 1 analisis regresi
Pertemuan 1 analisis regresiChimel2
 
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSS
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSSPanduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSS
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSSMuliadin Forester
 
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)Feri Chandra
 
Korelasi parsial dan ganda
Korelasi parsial dan gandaKorelasi parsial dan ganda
Korelasi parsial dan gandaindahnuur
 
Bab 10 analisis regresi-sederhana
Bab 10 analisis regresi-sederhanaBab 10 analisis regresi-sederhana
Bab 10 analisis regresi-sederhanasholikhankanjuruhan
 
Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091rabika
 
Perancanaan Strategi
Perancanaan StrategiPerancanaan Strategi
Perancanaan StrategiOkta Julio
 
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0Shedu Puma
 
Uji error correction model (ecm) dengan eviews
Uji error correction model (ecm) dengan eviewsUji error correction model (ecm) dengan eviews
Uji error correction model (ecm) dengan eviewsOpissen Yudisyus
 
Power Point Korelasi
Power Point KorelasiPower Point Korelasi
Power Point Korelasiguest027789
 
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan Eviews
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan EviewsUji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan Eviews
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan EviewsM. Rojana Hamdan
 
Penanganan Mutikolonieritas
Penanganan MutikolonieritasPenanganan Mutikolonieritas
Penanganan MutikolonieritasEka Siskawati
 
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasiStatistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasiYusuf Ahmad
 
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi Logistik
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi LogistikLaporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi Logistik
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi LogistikShofura Kamal
 

What's hot (20)

Variabel Dummy
Variabel DummyVariabel Dummy
Variabel Dummy
 
Analisis Uji asumsi klasik dengan Eviews
Analisis Uji asumsi klasik dengan EviewsAnalisis Uji asumsi klasik dengan Eviews
Analisis Uji asumsi klasik dengan Eviews
 
Pertemuan 1 analisis regresi
Pertemuan 1 analisis regresiPertemuan 1 analisis regresi
Pertemuan 1 analisis regresi
 
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSS
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSSPanduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSS
Panduan Analisis Korelasi Berganda Dengan SPSS
 
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)
Makalah Analisa Korelasi Pearson (ppm)
 
Korelasi parsial dan ganda
Korelasi parsial dan gandaKorelasi parsial dan ganda
Korelasi parsial dan ganda
 
Bab 10 analisis regresi-sederhana
Bab 10 analisis regresi-sederhanaBab 10 analisis regresi-sederhana
Bab 10 analisis regresi-sederhana
 
Modul Statistika
Modul StatistikaModul Statistika
Modul Statistika
 
Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091Uji asumsi-klasik 20091
Uji asumsi-klasik 20091
 
Uji asumsi klasik
Uji asumsi klasikUji asumsi klasik
Uji asumsi klasik
 
Perancanaan Strategi
Perancanaan StrategiPerancanaan Strategi
Perancanaan Strategi
 
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0
Uji asumsi-klasik-dengan-spss-16.0
 
Uji error correction model (ecm) dengan eviews
Uji error correction model (ecm) dengan eviewsUji error correction model (ecm) dengan eviews
Uji error correction model (ecm) dengan eviews
 
#1 ekomet
#1 ekomet#1 ekomet
#1 ekomet
 
Power Point Korelasi
Power Point KorelasiPower Point Korelasi
Power Point Korelasi
 
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan Eviews
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan EviewsUji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan Eviews
Uji Normalitas, Asumsi Klasik dan Regresi dengan Eviews
 
Penanganan Mutikolonieritas
Penanganan MutikolonieritasPenanganan Mutikolonieritas
Penanganan Mutikolonieritas
 
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasiStatistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
 
04 regresi linier-sederhana
04 regresi linier-sederhana04 regresi linier-sederhana
04 regresi linier-sederhana
 
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi Logistik
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi LogistikLaporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi Logistik
Laporan Praktikum Analisis Regresi Terapan Modul VI-Regresi Logistik
 

Similar to Tgs ibu wulan

Makalah regresi dan korelasi new
Makalah regresi dan korelasi newMakalah regresi dan korelasi new
Makalah regresi dan korelasi newSilihk
 
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02Torang Aritonang
 
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk, net ekspor...
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk,  net ekspor...Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk,  net ekspor...
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk, net ekspor...Awang Budi Kusumo
 
Regresi linear
Regresi linearRegresi linear
Regresi linearmery gita
 
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptxAminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptxAminullah Assagaf
 
Analisis Regresi Linier Sederhana
Analisis Regresi Linier SederhanaAnalisis Regresi Linier Sederhana
Analisis Regresi Linier SederhanaDwi Mardianti
 
Analisis regresi dan korelasi
Analisis regresi dan korelasiAnalisis regresi dan korelasi
Analisis regresi dan korelasiFifin Firmansyah
 
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdfKelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf20066ClaraFirli
 
Ichi agusmawati statistika tgs individu
Ichi agusmawati statistika tgs individuIchi agusmawati statistika tgs individu
Ichi agusmawati statistika tgs individurikidani
 
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docxAfaRanggitaPrasticas1
 
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdf
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdfPERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdf
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdftitamitandha
 
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf
 
Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4Lusi Kurnia
 
Metode Regresi dan taksiran kuadrat terkecil dari ketepatan metode peramalan...
Metode Regresi dan taksiran kuadrat  terkecil dari ketepatan metode peramalan...Metode Regresi dan taksiran kuadrat  terkecil dari ketepatan metode peramalan...
Metode Regresi dan taksiran kuadrat terkecil dari ketepatan metode peramalan...TangkasPangestu1
 
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf
 

Similar to Tgs ibu wulan (20)

Makalah regresi dan korelasi new
Makalah regresi dan korelasi newMakalah regresi dan korelasi new
Makalah regresi dan korelasi new
 
6. korelasi dan regresi
6. korelasi dan regresi6. korelasi dan regresi
6. korelasi dan regresi
 
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02
Analisisregresidankorelasi 131204081831-phpapp02
 
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk, net ekspor...
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk,  net ekspor...Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk,  net ekspor...
Uji korelasi dan regresi hubungan antara variabel, sbi rate, ihk, net ekspor...
 
Regresi linear
Regresi linearRegresi linear
Regresi linear
 
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptxAminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptx
Aminullah Assagaf_PLS SEM & SPSS-4 Juli 2023.pptx
 
Analisis Regresi Linier Sederhana
Analisis Regresi Linier SederhanaAnalisis Regresi Linier Sederhana
Analisis Regresi Linier Sederhana
 
Analisis regresi dan korelasi
Analisis regresi dan korelasiAnalisis regresi dan korelasi
Analisis regresi dan korelasi
 
Makalah analisis regresi
Makalah analisis regresiMakalah analisis regresi
Makalah analisis regresi
 
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdfKelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf
Kelompok 2 AR B - Analisis Tren.pdf
 
Ichi agusmawati statistika tgs individu
Ichi agusmawati statistika tgs individuIchi agusmawati statistika tgs individu
Ichi agusmawati statistika tgs individu
 
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx
3218126438990fa0771ddb555f70be42.docx
 
Analisis jalur
Analisis jalurAnalisis jalur
Analisis jalur
 
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdf
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdfPERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdf
PERTEMUAN 3 (11) - KORELASI3 & REGRESI.pdf
 
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
 
PPT SA.pptx
PPT SA.pptxPPT SA.pptx
PPT SA.pptx
 
Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4
 
Metode Regresi dan taksiran kuadrat terkecil dari ketepatan metode peramalan...
Metode Regresi dan taksiran kuadrat  terkecil dari ketepatan metode peramalan...Metode Regresi dan taksiran kuadrat  terkecil dari ketepatan metode peramalan...
Metode Regresi dan taksiran kuadrat terkecil dari ketepatan metode peramalan...
 
BMP ESPA4224
BMP ESPA4224BMP ESPA4224
BMP ESPA4224
 
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdfAminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
Aminullah Assagaf_EVIEWS, STATA, Data Panel_7 Nop 2023.pdf
 

Recently uploaded

Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuh
Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid AmpuhJual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuh
Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuhssupi412
 
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKTANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKKaroseri Truck
 
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...agusmenyut7
 
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKaroseri Truck
 
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalPpt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalssuser46d91c
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKPERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKLanglangBuanaWijakso
 
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...ssupi412
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO
 

Recently uploaded (8)

Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuh
Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid AmpuhJual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuh
Jual Cytotec Di Majalengka 082111126033 (Asli) Pelancar Haid Ampuh
 
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANKTANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
TANGKI TAMPUNG - ISO TANK - STORAGE TANK
 
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
Toko Obat Kuat Viagra Asli Di Bekasi 081227526446 Jual Viagra USA 100mg Di Be...
 
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALANKAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
KAROSERI MOBIL dan TRUCK SKY LIFT - UNIT PERBAIKAN LAMPU JALAN
 
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensionalPpt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
Ppt berisikan tentang materi sistem pengapian konvensional
 
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKKPERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
PERENCANAAN PRODUKSI MASSAL PADA PRODUKK
 
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
Jual Obat Cytotec Di Indramayu 0823.2222.3014 Pusat Pelancar Haid Ampuh Berga...
 
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank SeabankIDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
IDETOTO Daftar Situs Slot Online Deposit Bank Seabank
 

Tgs ibu wulan

  • 1. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Dengan berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang cepat dan pesat khususnya teknologi pengolohan data, mengharuskan untuk dapat mempersiapkan sumber daya manusia yang mempunyai kemampuan dan berkualitas untuk dapat mengikuti kemajuan yang ada. Diera globalisasi ini, komputer merupakan alat bantu yang sangat diperlukan dan digunakan diseluruh bidang yang dapat menyelesaikan pekerjaan atau masalah- masalah yang kompleks secara cepat, tepat, efektif, dan efisien termasuk pengolahan data. Namun pengolahan data yang baik tidak menjamin sebuah perusahaan dapat menuju kesuksesan sebagai mana yang diharapkan oleh tiap perusahaan, sehingga untuk mencapai kesuksesan sebuah bisnis, diperlukan adanya perancangan yang matang, serta adanya teknik khusus dalam melihat tingkat bisnis dimasa akan datang,oleh sebab itu dapat kita melihat bahwa,dalam mengelolah sebuah bisnis diperlukan menentukan variabel independent, regresi berganda dan interpretasi data. B. Rumusan Masalah Adapun beberapa rumusan masalahnya antara lain: 1. Bagaimana kaitan variabel independent dalam proyeksi bisnis ? 2. Bagaimana regresi berganda dalam proyeksi bisnis ? 3. Bagaimana interpretasi datanya dari linear berganda ?
  • 2. BAB II PEMBAHASAN 1.1 . Pengertian Variabel Independent Variabel Independen adalah variable yang bebas, stimulus, predictor, eksogen atau antecendent, yaitu variabel yang mempengaruhi / menjadi penyebab berubahnya / timbulnya variabel dependen atau variable terkait. Variabel Independen merupakan variabel penelitian yang memengaruhi, yaitu faktor-faktor yang diukur, dimanipulasi/ dipilih oleh seorang peneliti untuk menetapkan/menentukan hubungan antara fenomena yang sedang diamati. Variabel independen (independent variable) adalah tipe variabel yang menjelaskan atau mempengaruhi variabel yang lain. Variabel dependen (dependent variable) adalah tipe variabel yang dijelaskan atau dipengaruhi oleh variabel independen. Kedua tipe variabel ini merupakan kategori variabel penelitian yang paling sering digunakan dalam penelitian karena mempunyai kemampuan aplikasi yang luas. Tujuan penelitian, seperti halnya tujuan teori adalah menjelaskan dan memprediksi fenomena melalui berbagai uji (Uji Validitas, Reliabilitas dan Asumsi Klasik) . Penjelasan dan prediksi fenomena secara sistematis digambarkan dengan variabilitas variabel-variabel dependen yang dijelaskan atau dipengaruhi oleh variabel-variabel independen. Bentuk hubungan antara variabel-variabel independen dengan variabel-variabel dependen, dapat berupa hubungan korelasional dan hubungan sebab-akibaat. Sesuai dengan fenomena social yang dijelaskan, bentuk hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen dapat bersifat positif atau negatif. 1.2. Regresi Berganda 1. Definisi Regresi berganda digunakan oleh peneliti, bila peneliti bermaksud meramalkan bagaimana keadaan (naik turunnya) variabel dependen (kriterium), bila dua atau lebih variabel independen sebagai prediktor dimanipulasi (dinaikturunkan nilainya). 2. Bentuknya Bagaimana rumusnya : Y = a + b Keterangan : Y = Variabel independent a = Konstanta b = Koefisien regresi 3. Persamaan regresi berganda Regresi linier berganda adalah hubungan secara linear antara dua atau lebih variabel independen (X1, X2,….Xn) dengan variabel dependen (Y). Analisis ini untuk4.
  • 3. mengetahui arah hubungan antara variabel independen dengan variabel dependen apakah masing- masing variabel independen berhubungan positif atau negatif dan untuk memprediksi nilai dari variabel dependen apabila nilai variabel independen mengalami kenaikan atau penurunan. Data yang digunakan biasanya berskala interval atau rasio. Persamaan regresi linear berganda sebagai berikut: Y’ = a + b1X1+ b2X2+…..+ bnXn Keterangan: Y’ X1 dan X2 a b = Variabel dependen (nilai yang diprediksikan) = Variabel independen = Konstanta (nilai Y’ apabila X1, X2…..Xn = 0) = Koefisien regresi (nilai peningkatan ataupun penurunan)
  • 4. Contoh kasus: Kita mengambil contoh kasus pada uji normalitas, yaitu sebagai berikut: Seorang mahasiswa bernama Bambang melakukan penelitian tentang faktor-faktor yang mempengaruhi harga saham pada perusahaan di BEJ. Bambang dalam penelitiannya ingin mengetahui hubungan antara rasio keuangan PER dan ROI terhadap harga saham. Dari uraian di atas maka didapat variabel dependen (Y) adalah harga saham, sedangkan variabel independen (X1 dan X2) adalah PER dan ROI. Data-data yang di dapat berupa data rasio dan ditabulasikan sebagai berikut: Tabel. Tabulasi Data (Data Fiktif) Harga PER ROI Saham Tahun (%) (%) X1^2 X2^2 Y^2 X1.X2 X1.Y X2.Y (Rp) (X1) (X2) (Y) 1990 8300 4.9 6.47 24.01 41.86 68890000 31.70 40670 53701 1991 7500 3.28 3.14 10.76 9.86 56250000 10.30 24600 23550 1992 8950 5.05 5 25.50 25.00 80102500 25.25 45197.5 44750 1993 8250 4 4.75 16.00 22.56 68062500 19.00 33000 39187.5 1994 9000 5.97 6.23 35.64 38.81 81000000 37.19 53730 56070 1995 8750 4.24 6.03 17.98 36.36 76562500 25.57 37100 52762.5 1996 10000 8 8.75 64.00 76.56 100000000 70.00 80000 87500 1997 8200 7.45 7.72 55.50 59.60 67240000 57.51 61090 63304 1998 8300 7.47 8 55.80 64.00 68890000 59.76 62001 66400 1999 10900 12.68 10.4 160.78 108.16 118810000 131.87 138212 113360 2000 12800 14.45 12.42 208.80 154.26 163840000 179.47 184960 158976 2001 9450 10.5 8.62 110.25 74.30 89302500 90.51 99225 81459 2002 13000 17.24 12.07 297.22 145.68 169000000 208.09 224120 156910 2003 8000 15.56 5.83 242.11 33.99 64000000 90.71 124480 46640 2004 6500 10.85 5.2 117.72 27.04 42250000 56.42 70525 33800 2005 9000 16.56 8.53 274.23 72.76 81000000 141.26 149040 76770 2006 7600 13.24 7.37 175.30 54.32 57760000 97.58 100624 56012 2007 10200 16.98 9.38 288.32 87.98 104040000 159.27 173196 95676 Σ 164700 178.42 135.91 2179.93 1133.11 1557000000 1491.47 1701770.5 1306828
  • 5. b1 = [(ΣX22 ) (ΣX1.Y) – (ΣX2.Y) (ΣX1.X2)] [(ΣX12)(ΣX22) – (ΣX1.Y)( ΣX1.X2)2] = [(1133,11 x 1701770,5) – (1306828) (1491,47)] [(2179,93 x 1133,11) – (1701770,5) (1491,47)2 ] = 1.428.302.171 – 1.449.094.757 2.470.100.482 – (2.538.139.648)2 = 1.428 – 1.449 <- dalam jutaan 2.470 – (2.538)2 = -21 2.470 – 6.441.444 = -21 - 6.438.974 = 0,00000326 b2 = [(ΣX12 ) (ΣX2.Y) – (ΣX1.Y) (ΣX1.X2)] [(ΣX12)(ΣX22) – (ΣX1.Y)( ΣX1.X2)] = [( x 1701770,5) – (1306828) (1491,47)] [(2179,93 x 1133,11) – (1701770,5) (1491,47)] = 1.428.302.171 – 1.449.094.757 2.470.100.482 – 2.538.139.648 = 20.792.586 -68.039.166 = - 0,31
  • 6. a = (ΣY) – (b1. ΣX1) – (b2ΣX2) n 18 = (164700) – (0,00000326 x 178,42) – (-0,31 x 135, 91) 18 = 164700 – 0,0005816492 - 42,1321 18 = 9147,66 Y = 9147,66 + 0,00000326 X1 - 0,31X2 + e 1.3. Interpertasi datanya linier berganda