SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Pengertian & tata cara
Menerima telepon
Apa pengertian dari telepon ?
•Telepon berasal dari bahasa Yunani
yaitu terdiri dari buah kata yaitu tele
yang berarti jauh, dan phone berarti
bunyi.
•Telepon merupakan pesawat atau alat
penerima getaran bunyi dari jarak jauh.
Pengertian telepon dalam kehidupan
sehari-hari mengandung pengertian
mikrofon dan telepon. Mikrofon berfungsi
sebagai pengirim suara (yang
menghadap mulut), sedangkan telepon
berfungsi yang menerima suara (yang
menempel pada telinga).
Bagaimana CARA BERTELEPON YANG BAIK ?
Berikut adalah tata cara bertelepon yang baik :
1. Pegang gagang telepon dengan baik. Hal ini
penting untuk menghindarkan suara yang kita
keluarkan tidak jelas . Perhatikan juga jarak
telepon, jangan terlalu dekat ataupun terlalu jauh
dengan mulut kita.
2. Usahakan nafas kita pada saat berbicara tidak
terdengar seperti mendengus di telepon. Kasihan
lawan bicara kita
3. Ucapkan salam baik pada saat kita menelpon
atau menerima telepon, seperti Selamat Pagi,
Selamat Siang, Selamat Sore dsb. Bila menerima
telepon di kantor biasanya kita sebutkan identitas
perusahaan, salam, nama dan kalimat bisa
dibantu. Misal: PT Kolang-Kaling, Selamat
pagi/siang/sore, dengan Dian bisa dibantu..?
4. Jangan lupa tanyakan identitas penelpon
dengan kalimat, boleh tahu dengan
Bapak/Ibu/Mas/Mbak siapa saya berbicara..?
5. Gunakan “Smiling Voice” selama pembicaraan
berlangsung, bahkan sejak pertama
mengucapakan salam.
•Bagaimana sich membuat suara kita enak &
empuk didengar dan selalu seperti tersenyum..? ya
kuncinya tersenyumlah selama berbicara dan buat
nada suara kita berada pada posisi suara rendah
(jangan melengking) dan menggunakan suara
perut
6. Selama pembicaraan jaga kecepatan bicara
kita (pitch control) agar tidak terlalu cepat dan
terlalu lambat
7.Simak baik-baik pesan atau kalimat yang
diucapkan lawan bicara. Jangan memotong
pembicaraan. Bila perlu mencatat, siapkan selalu
alat tulis di dekat kita
8.Apabila tidak mengerti, tidak ada salahnya kita
melontarkan pertanyaan
9. Simpulkan hal-hal penting sepanjang pembicaraan sebelum
mengakhiri pembicaraan
10.Akhiri pembicaraan dengan pertanyaan “apakah ada lagi yang
bisa saya bantu?” atau ada hal-hal penting yang terlewat untuk
disampaikan. Bila tidak maka ucapkan terima kasih dan jangan lupa
ucapkan kembali salam
11.Yang menghubungi atau menelpon adalah yang meletakkan /
menutup gagang telepon terlebih dahulu. Hal ini untuk
menghindarkan adanya hal penting yang mungkin belum
disampaikan sepanjang pembicaraan dan telepon keburu ditutup
atau berkesan kita mentup/membanting telepon padahal lawan
biacara belum selesai berbicara.
Hal-hal yang perlu
diperhatikan:
•Sikap mau membantu.
•Jaga intonasi suara, jangan terlalu lemah tetapi juga
jangan terlalu keras seperti orang sedang marah.
•Pilih kata-kata yang sopan, ramah, dan mudah
dimengerti.
•Jangan mengangkat telepon jika Anda masih
berbicara dengan orang lain.
•Jangan makan/minum selama berbicara di telepon.
•Jangan memotong pembicaraan.
•Jangan berbicara dengan orang ketiga di sekitar Anda pada saat
Anda sedang berbicara di telepon.
•Gunakan sapaan atau kalimat yang berbeda-beda sehingga tidak
terkesan kaku.
•Hindari menelepon pada kondisi ribut di sekitar Anda.

More Related Content

What's hot

6045 p1-spk-administrasi perkantoran
6045 p1-spk-administrasi perkantoran6045 p1-spk-administrasi perkantoran
6045 p1-spk-administrasi perkantoranWinarto Winartoap
 
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)Didit Kurniadi
 
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaan
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaanmenangani telepon internal dan eksternal diperusahaan
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaanFitriyah Fitriyah
 
Tata cara menerima panggilan telepon
Tata cara menerima panggilan teleponTata cara menerima panggilan telepon
Tata cara menerima panggilan teleponAisyah Safitri Hayati
 
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"Herlina _Navely
 
Ppt berkomunikasi melalui telepon
Ppt berkomunikasi melalui teleponPpt berkomunikasi melalui telepon
Ppt berkomunikasi melalui teleponAzna22
 
Bentuk bentuk surat
Bentuk bentuk suratBentuk bentuk surat
Bentuk bentuk suratummi salamah
 
Etika bertelepon
Etika berteleponEtika bertelepon
Etika berteleponampta
 
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)Zakiyah Ulfa Aryani
 
Cara membuat panggilan telepon
Cara membuat panggilan  teleponCara membuat panggilan  telepon
Cara membuat panggilan teleponTri Anggoro Broto
 
Mengelola peralatan kantor
Mengelola peralatan kantorMengelola peralatan kantor
Mengelola peralatan kantorIman Tani
 
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniHow To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniArma Setyo Nugrahani
 
Etika menerima tamu
Etika menerima tamuEtika menerima tamu
Etika menerima tamuSMEA 07 YK
 
Makalah surat menyurat
Makalah surat menyuratMakalah surat menyurat
Makalah surat menyuratAndi Uli
 
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"Anika YP
 
Etika menerima tamu kantor
Etika menerima tamu kantorEtika menerima tamu kantor
Etika menerima tamu kantorSMEA 07 YK
 
12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.Faris Rusli
 

What's hot (20)

6045 p1-spk-administrasi perkantoran
6045 p1-spk-administrasi perkantoran6045 p1-spk-administrasi perkantoran
6045 p1-spk-administrasi perkantoran
 
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)
Ppt telephone handling conversation (Mulok conversation bahasa inggris SMK)
 
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaan
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaanmenangani telepon internal dan eksternal diperusahaan
menangani telepon internal dan eksternal diperusahaan
 
Tata cara menerima panggilan telepon
Tata cara menerima panggilan teleponTata cara menerima panggilan telepon
Tata cara menerima panggilan telepon
 
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"
PPT "Mengatur Agenda Pimpinan"
 
Ppt berkomunikasi melalui telepon
Ppt berkomunikasi melalui teleponPpt berkomunikasi melalui telepon
Ppt berkomunikasi melalui telepon
 
Bentuk bentuk surat
Bentuk bentuk suratBentuk bentuk surat
Bentuk bentuk surat
 
Etika bertelepon
Etika berteleponEtika bertelepon
Etika bertelepon
 
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)
Tata cara menerima tamu ( Administrasi Perkantoran)
 
Cara membuat panggilan telepon
Cara membuat panggilan  teleponCara membuat panggilan  telepon
Cara membuat panggilan telepon
 
Etika Sekretaris
Etika SekretarisEtika Sekretaris
Etika Sekretaris
 
Mengelola peralatan kantor
Mengelola peralatan kantorMengelola peralatan kantor
Mengelola peralatan kantor
 
Kearsipan
KearsipanKearsipan
Kearsipan
 
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniHow To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
How To Be a GOOD SECRETARY - Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
 
Etika menerima tamu
Etika menerima tamuEtika menerima tamu
Etika menerima tamu
 
Kearsipan 4.ppt
Kearsipan 4.pptKearsipan 4.ppt
Kearsipan 4.ppt
 
Makalah surat menyurat
Makalah surat menyuratMakalah surat menyurat
Makalah surat menyurat
 
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"
Filing Sistem Abjad "Administrasi Perkantoran"
 
Etika menerima tamu kantor
Etika menerima tamu kantorEtika menerima tamu kantor
Etika menerima tamu kantor
 
12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.12. pembelajaran menyimak berbicara.
12. pembelajaran menyimak berbicara.
 

Similar to CARA BERTELEPON YANG BAIK

TFT - penampilan profesional
TFT - penampilan profesionalTFT - penampilan profesional
TFT - penampilan profesionalAndre Sianipar
 
Grooming an Greeting
Grooming an GreetingGrooming an Greeting
Grooming an GreetingADam Raeyoo
 
4.penerapan greeting &_grooming
4.penerapan greeting &_grooming4.penerapan greeting &_grooming
4.penerapan greeting &_groomingCorry Stevany
 
Presentation5 listening.edit
Presentation5 listening.editPresentation5 listening.edit
Presentation5 listening.editHAZELARYA
 
4. etika bertelepon.docx
4. etika bertelepon.docx4. etika bertelepon.docx
4. etika bertelepon.docxssuser37b554
 
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3tammi prastowo
 
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka Umum
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka UmumTips dalam melakukan Presentasi dimuka Umum
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka UmumPalComTech
 
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptx
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptxBAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptx
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptxnurlailakamilah
 
Reservation management training
Reservation management trainingReservation management training
Reservation management trainingajjs75
 
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.ppt
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.pptfdokumen.com_materi-pelatihan-mc.ppt
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.pptMeylinaFidya
 
The Amazing Costumer Service.pptx
The Amazing Costumer Service.pptxThe Amazing Costumer Service.pptx
The Amazing Costumer Service.pptxCCDANAInfomedia
 
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptx
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptxKomunikasi Keb. Khusus (10).pptx
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptxNURANDANI
 
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.Ani_ratih10
 
Teknik komunikasi dasar
Teknik komunikasi dasarTeknik komunikasi dasar
Teknik komunikasi dasarHalley AI
 

Similar to CARA BERTELEPON YANG BAIK (20)

Etiket
EtiketEtiket
Etiket
 
TFT - penampilan profesional
TFT - penampilan profesionalTFT - penampilan profesional
TFT - penampilan profesional
 
Grooming an Greeting
Grooming an GreetingGrooming an Greeting
Grooming an Greeting
 
4.penerapan greeting &_grooming
4.penerapan greeting &_grooming4.penerapan greeting &_grooming
4.penerapan greeting &_grooming
 
Presentation5 listening.edit
Presentation5 listening.editPresentation5 listening.edit
Presentation5 listening.edit
 
4. etika bertelepon.docx
4. etika bertelepon.docx4. etika bertelepon.docx
4. etika bertelepon.docx
 
Etiket Kantor-1.ppt
Etiket Kantor-1.pptEtiket Kantor-1.ppt
Etiket Kantor-1.ppt
 
Komunikasi efektif
Komunikasi efektif Komunikasi efektif
Komunikasi efektif
 
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3
Etiket di Lingkungan Kerja PT Intan Pariwara v3
 
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka Umum
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka UmumTips dalam melakukan Presentasi dimuka Umum
Tips dalam melakukan Presentasi dimuka Umum
 
Makalah kap
Makalah kapMakalah kap
Makalah kap
 
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptx
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptxBAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptx
BAB II KOMUNIKASI MELALUI TELEPON.pptx
 
Teknik menjadi presenter radio
Teknik menjadi presenter radioTeknik menjadi presenter radio
Teknik menjadi presenter radio
 
Reservation management training
Reservation management trainingReservation management training
Reservation management training
 
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.ppt
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.pptfdokumen.com_materi-pelatihan-mc.ppt
fdokumen.com_materi-pelatihan-mc.ppt
 
The Amazing Costumer Service.pptx
The Amazing Costumer Service.pptxThe Amazing Costumer Service.pptx
The Amazing Costumer Service.pptx
 
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptx
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptxKomunikasi Keb. Khusus (10).pptx
Komunikasi Keb. Khusus (10).pptx
 
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.
Ppt smp Bertelepon dengan kalimat yang efektif dan bahasa yang santun.
 
Latihan 3
Latihan 3Latihan 3
Latihan 3
 
Teknik komunikasi dasar
Teknik komunikasi dasarTeknik komunikasi dasar
Teknik komunikasi dasar
 

More from Erlansaputra

PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINI
PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINIPERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINI
PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINIErlansaputra
 
Analisis Transaksi
Analisis TransaksiAnalisis Transaksi
Analisis TransaksiErlansaputra
 
Perangkat Lunak Pengolahan Kata
Perangkat Lunak Pengolahan KataPerangkat Lunak Pengolahan Kata
Perangkat Lunak Pengolahan KataErlansaputra
 
Software Pengolahan Kata
Software Pengolahan KataSoftware Pengolahan Kata
Software Pengolahan KataErlansaputra
 
Pengenalan Power Point
Pengenalan Power Point Pengenalan Power Point
Pengenalan Power Point Erlansaputra
 
Pengenalan Ms. Word
Pengenalan Ms. Word Pengenalan Ms. Word
Pengenalan Ms. Word Erlansaputra
 
Sejarah Music Rock
Sejarah Music RockSejarah Music Rock
Sejarah Music RockErlansaputra
 
Materi Dokumen & Dokumentasi
Materi Dokumen & DokumentasiMateri Dokumen & Dokumentasi
Materi Dokumen & DokumentasiErlansaputra
 
Otomatisasi perkantoran 1
Otomatisasi perkantoran 1Otomatisasi perkantoran 1
Otomatisasi perkantoran 1Erlansaputra
 
Matematika Guru Kelas 10
Matematika Guru Kelas 10 Matematika Guru Kelas 10
Matematika Guru Kelas 10 Erlansaputra
 
Materi Media Komunikasi
Materi Media KomunikasiMateri Media Komunikasi
Materi Media KomunikasiErlansaputra
 
Lyric Ill Be There For You
Lyric Ill Be There For YouLyric Ill Be There For You
Lyric Ill Be There For YouErlansaputra
 
Masa Praaksara & Prasejarah Indonesia
Masa Praaksara & Prasejarah IndonesiaMasa Praaksara & Prasejarah Indonesia
Masa Praaksara & Prasejarah IndonesiaErlansaputra
 
Pengenalan Dokumen & Dokumentasi
Pengenalan Dokumen & DokumentasiPengenalan Dokumen & Dokumentasi
Pengenalan Dokumen & DokumentasiErlansaputra
 

More from Erlansaputra (20)

PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINI
PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINIPERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINI
PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PENGGUNAAN GADGET PADA ANAK USIA DINI
 
Kearsipan
KearsipanKearsipan
Kearsipan
 
Analisis Transaksi
Analisis TransaksiAnalisis Transaksi
Analisis Transaksi
 
Perangkat Lunak Pengolahan Kata
Perangkat Lunak Pengolahan KataPerangkat Lunak Pengolahan Kata
Perangkat Lunak Pengolahan Kata
 
Software Pengolahan Kata
Software Pengolahan KataSoftware Pengolahan Kata
Software Pengolahan Kata
 
Pengenalan E-mail
Pengenalan E-mailPengenalan E-mail
Pengenalan E-mail
 
Ms. Publisher
Ms. PublisherMs. Publisher
Ms. Publisher
 
Pengenalan Power Point
Pengenalan Power Point Pengenalan Power Point
Pengenalan Power Point
 
Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?Apa itu E-mail ?
Apa itu E-mail ?
 
Pengenalan Ms. Word
Pengenalan Ms. Word Pengenalan Ms. Word
Pengenalan Ms. Word
 
Sejarah Music Rock
Sejarah Music RockSejarah Music Rock
Sejarah Music Rock
 
Materi Dokumen & Dokumentasi
Materi Dokumen & DokumentasiMateri Dokumen & Dokumentasi
Materi Dokumen & Dokumentasi
 
Otomatisasi perkantoran 1
Otomatisasi perkantoran 1Otomatisasi perkantoran 1
Otomatisasi perkantoran 1
 
Matematika Guru Kelas 10
Matematika Guru Kelas 10 Matematika Guru Kelas 10
Matematika Guru Kelas 10
 
Materi Media Komunikasi
Materi Media KomunikasiMateri Media Komunikasi
Materi Media Komunikasi
 
Lyric Ill Be There For You
Lyric Ill Be There For YouLyric Ill Be There For You
Lyric Ill Be There For You
 
Masa Praaksara & Prasejarah Indonesia
Masa Praaksara & Prasejarah IndonesiaMasa Praaksara & Prasejarah Indonesia
Masa Praaksara & Prasejarah Indonesia
 
Materi Edmodo
Materi EdmodoMateri Edmodo
Materi Edmodo
 
korenspondensi 1.
korenspondensi 1.korenspondensi 1.
korenspondensi 1.
 
Pengenalan Dokumen & Dokumentasi
Pengenalan Dokumen & DokumentasiPengenalan Dokumen & Dokumentasi
Pengenalan Dokumen & Dokumentasi
 

Recently uploaded

Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptx
Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptxPert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptx
Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptxkrisddaparchitect
 
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan""PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"bayuputra151203
 
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...ayinaini27
 
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptx
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptxPPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptx
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptxsrirahayu566632
 
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptTEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptssuserd13850
 
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptx
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptxPeran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptx
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptxJeckyReyhanAditya
 
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingWawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingalisudrajat22
 
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfimad362574
 

Recently uploaded (8)

Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptx
Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptxPert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptx
Pert 1(definisi-elemen perancangan kota).pptx
 
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan""PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
"PPT K1_pengantar komunikasi pendidikan"
 
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
Komunikasi massa adalah proses penyampaian pesan kepada khalayak yang luas, u...
 
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptx
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptxPPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptx
PPT PRINSIP-PRINSIP PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR.pptx
 
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.pptTEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
TEKNIK WAWANCARA dalam ilmu komunikasi.ppt
 
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptx
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptxPeran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptx
Peran CSR Dalam Pembangunan ( Paparan Kendari 2024).pptx
 
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konselingWawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
Wawancara dan Observasi alat non tes bimbingan konseling
 
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdfppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
ppt-bab-8-adab-menggunakan-media-sosial.pdf
 

CARA BERTELEPON YANG BAIK

  • 1.
  • 2.
  • 3. Pengertian & tata cara Menerima telepon
  • 5. •Telepon berasal dari bahasa Yunani yaitu terdiri dari buah kata yaitu tele yang berarti jauh, dan phone berarti bunyi. •Telepon merupakan pesawat atau alat penerima getaran bunyi dari jarak jauh. Pengertian telepon dalam kehidupan sehari-hari mengandung pengertian mikrofon dan telepon. Mikrofon berfungsi sebagai pengirim suara (yang menghadap mulut), sedangkan telepon berfungsi yang menerima suara (yang menempel pada telinga).
  • 7. Berikut adalah tata cara bertelepon yang baik :
  • 8. 1. Pegang gagang telepon dengan baik. Hal ini penting untuk menghindarkan suara yang kita keluarkan tidak jelas . Perhatikan juga jarak telepon, jangan terlalu dekat ataupun terlalu jauh dengan mulut kita. 2. Usahakan nafas kita pada saat berbicara tidak terdengar seperti mendengus di telepon. Kasihan lawan bicara kita 3. Ucapkan salam baik pada saat kita menelpon atau menerima telepon, seperti Selamat Pagi, Selamat Siang, Selamat Sore dsb. Bila menerima telepon di kantor biasanya kita sebutkan identitas perusahaan, salam, nama dan kalimat bisa dibantu. Misal: PT Kolang-Kaling, Selamat pagi/siang/sore, dengan Dian bisa dibantu..? 4. Jangan lupa tanyakan identitas penelpon dengan kalimat, boleh tahu dengan Bapak/Ibu/Mas/Mbak siapa saya berbicara..?
  • 9. 5. Gunakan “Smiling Voice” selama pembicaraan berlangsung, bahkan sejak pertama mengucapakan salam. •Bagaimana sich membuat suara kita enak & empuk didengar dan selalu seperti tersenyum..? ya kuncinya tersenyumlah selama berbicara dan buat nada suara kita berada pada posisi suara rendah (jangan melengking) dan menggunakan suara perut 6. Selama pembicaraan jaga kecepatan bicara kita (pitch control) agar tidak terlalu cepat dan terlalu lambat 7.Simak baik-baik pesan atau kalimat yang diucapkan lawan bicara. Jangan memotong pembicaraan. Bila perlu mencatat, siapkan selalu alat tulis di dekat kita 8.Apabila tidak mengerti, tidak ada salahnya kita melontarkan pertanyaan
  • 10. 9. Simpulkan hal-hal penting sepanjang pembicaraan sebelum mengakhiri pembicaraan 10.Akhiri pembicaraan dengan pertanyaan “apakah ada lagi yang bisa saya bantu?” atau ada hal-hal penting yang terlewat untuk disampaikan. Bila tidak maka ucapkan terima kasih dan jangan lupa ucapkan kembali salam 11.Yang menghubungi atau menelpon adalah yang meletakkan / menutup gagang telepon terlebih dahulu. Hal ini untuk menghindarkan adanya hal penting yang mungkin belum disampaikan sepanjang pembicaraan dan telepon keburu ditutup atau berkesan kita mentup/membanting telepon padahal lawan biacara belum selesai berbicara.
  • 12. •Sikap mau membantu. •Jaga intonasi suara, jangan terlalu lemah tetapi juga jangan terlalu keras seperti orang sedang marah. •Pilih kata-kata yang sopan, ramah, dan mudah dimengerti. •Jangan mengangkat telepon jika Anda masih berbicara dengan orang lain. •Jangan makan/minum selama berbicara di telepon.
  • 13. •Jangan memotong pembicaraan. •Jangan berbicara dengan orang ketiga di sekitar Anda pada saat Anda sedang berbicara di telepon. •Gunakan sapaan atau kalimat yang berbeda-beda sehingga tidak terkesan kaku. •Hindari menelepon pada kondisi ribut di sekitar Anda.