SlideShare a Scribd company logo
1 of 38
Pelatihan
Pemeriksaan
Kinerja
Internal Audit -
PT PLN (Persero)
2-5 di BPK Corporate University
Agenda hari 1
• Pengertian dan Tujuan Pemeriksaan Kinerja
• Standar Pemeriksaan Kinerja
• Perbedaan pemeriksaan kinerja dengan pemeriksaan
keuangan dan tujuan tertentu
• Konsep Ekonomis, Efisiensi, dan Efektivitas
• Tahapan Pemeriksaan Kinerja
• Pemahaman Entitas
Pengertian dan
Tujuan
Pemeriksaan Kinerja
Pengertian dan Tujuan
Pemeriksaan Kinerja
• Pemeriksaan Kinerja merupakan jenis perikatan direct
reporting. Pemeriksa menentukan hal pokok dan kriteria
dengan mempertimbangkan risiko dan materialitas.
• Pemeriksa menguji atau mengevaluasi hal pokok untuk
menilai sejauh mana kesesuaian hal pokok tersebut
dengan kriteria yang telah ditentukan.
• Hasil pengukuran hal pokok terhadap kriteria
selanjutnya disajikan dalam laporan pemeriksaan dalam
bentuk temuan, kesimpulan, dan rekomendasi
Standar
Pemeriksaan
Kinerja
Keputusan BPK RI Nomor 10/K/I-
XIII.2/10/2020 tentang Petunjuk
Pelaksanaan Pemeriksaan Kinerja
Perbedaan
pemeriksaan kinerja
dengan pemeriksaan keuangan dan tujuan
tertentu
Tujuan dari setiap pemeriksaan yang
dilaksanakan oleh BPK berdasarkan SPKN 2017
Kinerja
Menguji dan menilai aspek
3E (ekonomi, efisiensi,
dan/atau efektivitas, serta
aspek kinerja lainnya atas
suatu hal pokok yang
diperiksa dengan maksud
untuk memberikan
rekomendasi yang dapat
mendorong ke arah
perbaikan
Keuangan
Memperoleh keyakinan
memadai sehingga
Pemeriksa mampu
memberikan opini bahwa
LK menyajikan secara wajar,
dalam semua hal yang
material, atas kesesuaian
dengan standar akuntansi,
kecukupan pengungkapan,
kepatuhan terhadap
peraturan
perundangundangan, dan
efektivitas SPI
PDTT Kepatuhan
Menilai apakah hal pokok
yang diperiksa sesuai
(patuh) dengan ketentuan
peraturan perundang-
undangan.
PDTT Investigatif
Mengungkap adanya
indikasi kerugian
negara/daerah dan/ atau
unsur pidana.
• Menilai aspek ekonomi,
efisiensi, dan/atau
efektivitas, serta aspek
kinerja lainnya atas suatu hal
pokok yang diperiksa dengan
maksud untuk memberikan
rekomendasi yang dapat
mendorong ke arah
perbaikan
Hasil pemeriksaan
Kinerja
• Simpulan dan
rekomendasi
atas aspek
kinerja yang
dinilai
Keuangan
• Opini atas
laporan
keuangan.
PDTT Kepatuhan
• Simpulan dan
rekomendasi
atas aspek
kepatuhan
yang dinilai
PDTT Investigatif
• Simpulan
apakah ada
kerugian
negara/ daerah
dan/atau ada
tindak pidana
(tidak
memberikan
rekomendasi).
Nilai Tambah
Diskusikan
Manfaat bagi Internal
Organisasi
• Bagi organisasi BPK, pemeriksaan kinerja selain dapat
mendorong kreativitas pembelajaran di BPK, juga dapat
mendorong eksistensi BPK karena tema-tema pemeriksaan
kinerja berpotensi untuk menarik perhatian publik;
• Bagi pemeriksa kinerja, pemeriksaan kinerja dapat
mendorong pemeriksa untuk fokus pada hal-hal atau
permasalahan-permasalahan bangsa antara lain masalah
sosial, ekonomi, dan politik
Manfaat
bagi
Eksternal
Organisasi
Berkontribusi dalam menciptakan tata kelola
yang baik, akuntabilitas, dan transparansi
sehingga dapat berdampak pada peningkatan
kinerja pemerintah serta pelayanan publik
Mengidentifikasi hal-hal yang perlu menjadi
perhatian lembaga legislatif
Memberikan informasi, analisis atau wawasan
yang baru, dan memberikan rekomendasi
untuk perbaikan
Informasi,
Pengetahuan,
atau Nilai
Tambah dari
Pemeriksaan
Kinerja
Menyediakan wawasan atau perspektif baru
dengan analisis yang lebih luas dan dalam.
Memungkinkan informasi yang telah ada untuk
lebih mudah diakses oleh berbagai pemangku
kepentingan.
Menyediakan pandangan atau kesimpulan yang
independen dan andal berdasarkan bukti
pemeriksaan.
Menyediakan rekomendasi berdasarkan
temuan pemeriksaan.
Konsep
Ekonomis, Efisiensi, dan Efektivitas
Input – Proses – Output - Outcome
Ekonomis
Ekfisiensi
Efektifitas
Latihan
Konsep 3E
Efektifitas
Pencapaian tujuan
(output, outcome, impact)
Efisiensi
Memaksimalkan output dengan input tertentu
Meminimalkan input untuk output tertentu
Ekonomis Meminimalkan biaya perolehan input
Latihan
Tahapan Pemeriksaan
Pemahaman
Entitas
Penentuan Topik pemeriksaan
Kinerja
• Hubungan Penentuan dengan
Renstra BPK
• Perencanaan Operasional
• Identifikasi Topik Potensial
• Penentuan Topik Potensial
Perencanaan pemeriksaan
Kinerja
• Pemahaman Awal Obyek
pemeriksaan/Hal Pokok
• Penyusunan Program
pemeriksaan Pendahuluan
• Pemeriksaan Pendahuluan
• Penyusunan Program
pemeriksaan Terinci
Penentuan Topik
pemeriksaan
Tujuan Penentuan
Topik pemeriksaan
• Terdapat prioritas alokasi sumber daya
pemeriksaan pada topik pemeriksaan yang
tepat;
• Visi dan misi yang terdapat dalam
perencanaan strategis BPK tercapai;
• pemeriksaan menjadi lebih terarah
sehingga pelaksanaan pemeriksaan dapat
berjalan secara efisien dan efektif;
• pemeriksaan kinerja yang dilakukan
memberikan dampak yang signifikan bagi
entitas yang diperiksa dan masyarakat
Proses Penentuan Topik
Hubungan Renstra dan Topik Pemeriksaan
Tahapan Penentuan Topik pemeriksaan Kinerja
proses pengembangan
rencana detail untuk
melaksanakan
keputusan strategis yang
diambil selama proses
perencanaan strategis.
Perencanaan
Operasional
proses penentuan topik-
topik pemeriksaan yang
mempunyai
kemungkinan untuk
diperiksa
Identifikasi Topik
Potensial
menggunakan beberapa
faktor pertimbangan.
Faktor pertimbangan
topik potensial adalah
hal-hal yang menjadi
dasar pemeriksa
membuat keputusan
dalam memilih topik
pemeriksaan dari
berbagai topik potensial
pemeriksaan yang
teridentifikasi.
Penentuan Topik
Potensial
Faktor yang dapat Dipertimbangkan
dalam Memilih Topik pemeriksaan
WRITE YOUR SUBTITLE HERE
Materialitas keuangan
Kepentingan masyarakat/publik/
politik
auditabilitas
Permasalahan atas
topik yang akan
diperiksa
penggunaan faktor-faktor di atas sesuai dengan
kebutuhan dan relevansi faktor-faktor tersebut
terhadap topik potensial.
pemeriksa juga dapat mengembangkan
faktor-faktor lainnya yang dianggap penting.
Perencanaan
Pemeriksaan Kinerja
Tujuan Perencanaan pemeriksaan Kinerja
• pemeriksaan yang dilaksanakan dapat berjalan secara ekonomis,
efisien, efektif, tepat waktu, dan sesuai dengan prinsip manajemen
proyek yang baik.
• pemeriksa dapat menentukan tujuan, lingkup, sumber daya,
metodologi pemeriksaan, dan alokasi sumber daya yang tepat.
Perencanaan pemeriksaan Kinerja
WRITE YOUR SUBTITLE HERE
1
Obyek pemeriksaan/Hal
Pokok
Pemahaman Awal
2
pemeriksaan Pendahuluan
Penyusunan Program
3
Pendahuluan
pemeriksaan
4
pemeriksaan Terinci
Penyusunan Program
Alur Tahap Perencanaan
Pemahaman Awal Obyek pemeriksaan/Hal
Pokok
• dilakukan sebelum pemeriksaan pendahuluan untuk memahami hal-
hal mendasar tentang hal pokok seperti definisi, fungsi, tujuan,
entitas, peraturan-peraturan terkait, dan kebijakan yang mendasari
sehingga dapat menyusun program pemeriksaan pendahuluan.
• pemeriksa (dalam hal Ini TPP) selanjutnya akan mengolah dan
menganalisis informasi yang diperoleh dan menuangkan informasi
tersebut dalam bentuk LHPP. LHPP mengandung informasi antara lain
pendahuluan, landasan teori, pembahasan, dan kesimpulan.
Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan
• TPP membuat Program pemeriksaan Pendahuluan berdasarkan
informasi yang dituangkan dalam LHPP. Penyusunan Program
pemeriksaan Pendahuluan ini bertujuan untuk:
• mengidentifikasikan dan mendokumentasikan prosedur-prosedur
pemeriksaan untuk memperoleh informasi yang diperlukan pada
pemeriksaan pendahuluan;
• memudahkan supervisi dan review untuk pemerolehan keyakinan mutu
pemeriksaan pendahuluan.
Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan ......lanjt
Dasar Hukum
pemeriksaan
Standar
pemeriksaan
organiasi/Program
/Kegiatan yang
diperiksa
Tahun anggaran
yang diperiksa
Gambaran Umum
•Struktur organisasi
•Anggaran dan realisasi
•Identitas entitas yang diperiksa
Alasan
pemeriksaan
pendahuluan
Tujuan
pemeriksaan
pendahuluan
Sasaran
pemeriksaan
pendahuluan
Metodologi
pemeriksaan
pendahuluan
Jangka waktu
pemeriksaan
pendahuluan
Susunan tim dan
rincian biaya
pemeriksaan
pendahuluan
Langkah atau
prosedur
pemeriksaan
pendahuluan
Kerangka Laporan
Hasil pemeriksaan
(LHP)
Pendahuluan
Waktu
Penyusunan
P2 Pendahuluan berisi informasi antara lain:
Seluruh data dan informasi yang digunakan untuk menyusun Program pemeriksaan Pendahuluan harus
didokumentasikan dalam kertas kerja pemeriksaan.
Pemeriksaan Pendahuluan
pemeriksaan pendahuluan merupakan langkah dalam perencanaan pemeriksaan yang
memungkinkan pemeriksa untuk:
• Memperoleh pemahaman atas hal pokok yang akan diperiksa dan melakukan validasi atas
informasi pada pemahaman awal dalam LHPP , seta mengidentifikasi kerentanan
entitas/program/kegiatan sebagai akibat lemahnya SPI
• Mengidentifikasi masalah yang akan dilakukan pemeriksaan secara mendalam (aea potensia), dan
mengidentifikasi risiko bawaan yang terkadung dalam setiap area potensial pemeriksaan.
• Menentukan area kunci yang akan menjadi fokus dalam pemeriksaan terinci pemeriksaan kinerja.
• Merancang tujuan. Lingkup dan pertanyaan pemeriksaan.
• Mengidentifikasi kriteria yang dapat digunakan dalam pemeriksaan terinci.
• Mengidentifikasi sumber‐sumber data/informasi yang diperlukan dalam pemeriksaan terinci.
TAHAPAN
PERENCANAAN
PEMERIKSAAN
Pemahaman
Hal
Pokok/Objek
dan
Identifikasi
Masalah
• Pemahaman hal pokok/objek pemeriksaan
dan Identifikasi Masalah Kegiatan
pemahaman hal pokok/objek pemeriksaan
dan identifikasi masalah memudahkan
pemeriksa dalam menentukan area yang
akan diperiksa, sekaligus menentukan
lingkup pemeriksaan.
• Dalam memahami entitas, pemeriksa juga
perlu memperhatikan harapan penugasan
dari pemberi tugas.
Latihan

More Related Content

Similar to Slide1-Konsep Pemkin.pptx

Audit bab 2 langkah langkah audit
Audit bab 2 langkah langkah auditAudit bab 2 langkah langkah audit
Audit bab 2 langkah langkah auditsugeng1990
 
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makananAudit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makananMartin45393
 
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptxdessy888577
 
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthht
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthhthgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthht
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthhtIrvanDwiFitra1
 
AUDIT_INTERNAL_ppt.ppt
AUDIT_INTERNAL_ppt.pptAUDIT_INTERNAL_ppt.ppt
AUDIT_INTERNAL_ppt.pptArifinMasruri
 
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IVPresentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IValiyudhi_h
 
Survei Pendahuluan - Audit Internal
Survei Pendahuluan - Audit InternalSurvei Pendahuluan - Audit Internal
Survei Pendahuluan - Audit InternalHendy Surjono
 
Audit internal
Audit internalAudit internal
Audit internalpadlah1984
 
audit-internal-rita.ppt
audit-internal-rita.pptaudit-internal-rita.ppt
audit-internal-rita.pptFitriArumSari2
 
internal audit.pdf
internal audit.pdfinternal audit.pdf
internal audit.pdfErlytaVivi
 
Penyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan TargetPenyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan TargetDadang Solihin
 

Similar to Slide1-Konsep Pemkin.pptx (20)

Audit bab 2 langkah langkah audit
Audit bab 2 langkah langkah auditAudit bab 2 langkah langkah audit
Audit bab 2 langkah langkah audit
 
AUDIT-INTERNAL.pdf
AUDIT-INTERNAL.pdfAUDIT-INTERNAL.pdf
AUDIT-INTERNAL.pdf
 
Kelompok 11_Merancang Evaluasi.pptx
Kelompok 11_Merancang Evaluasi.pptxKelompok 11_Merancang Evaluasi.pptx
Kelompok 11_Merancang Evaluasi.pptx
 
Audit manajemen
Audit manajemenAudit manajemen
Audit manajemen
 
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makananAudit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
 
M 4
M 4M 4
M 4
 
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx
1 . Diklat Akin Pemda - Gambaran Umum _Tayang 30 Nov 2021.pptx
 
AUDIT INTERNAL.ppt
AUDIT INTERNAL.pptAUDIT INTERNAL.ppt
AUDIT INTERNAL.ppt
 
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthht
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthhthgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthht
hgkgkggliglgiiligliglgilgfhdgrsgrsgshthht
 
AUDIT_INTERNAL_ppt.ppt
AUDIT_INTERNAL_ppt.pptAUDIT_INTERNAL_ppt.ppt
AUDIT_INTERNAL_ppt.ppt
 
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IVPresentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
 
audit manajemen
audit manajemenaudit manajemen
audit manajemen
 
Pemeriksaan kinerja 1
Pemeriksaan kinerja 1Pemeriksaan kinerja 1
Pemeriksaan kinerja 1
 
Survei Pendahuluan - Audit Internal
Survei Pendahuluan - Audit InternalSurvei Pendahuluan - Audit Internal
Survei Pendahuluan - Audit Internal
 
Audit internal
Audit internalAudit internal
Audit internal
 
Internal Audit 5-7.ppt
Internal Audit 5-7.pptInternal Audit 5-7.ppt
Internal Audit 5-7.ppt
 
KAI JFA muda 2(1)(1).pptx
KAI JFA muda 2(1)(1).pptxKAI JFA muda 2(1)(1).pptx
KAI JFA muda 2(1)(1).pptx
 
audit-internal-rita.ppt
audit-internal-rita.pptaudit-internal-rita.ppt
audit-internal-rita.ppt
 
internal audit.pdf
internal audit.pdfinternal audit.pdf
internal audit.pdf
 
Penyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan TargetPenyusunan Indikator dan Target
Penyusunan Indikator dan Target
 

Recently uploaded

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 

Slide1-Konsep Pemkin.pptx

  • 1. Pelatihan Pemeriksaan Kinerja Internal Audit - PT PLN (Persero) 2-5 di BPK Corporate University
  • 2. Agenda hari 1 • Pengertian dan Tujuan Pemeriksaan Kinerja • Standar Pemeriksaan Kinerja • Perbedaan pemeriksaan kinerja dengan pemeriksaan keuangan dan tujuan tertentu • Konsep Ekonomis, Efisiensi, dan Efektivitas • Tahapan Pemeriksaan Kinerja • Pemahaman Entitas
  • 4. Pengertian dan Tujuan Pemeriksaan Kinerja • Pemeriksaan Kinerja merupakan jenis perikatan direct reporting. Pemeriksa menentukan hal pokok dan kriteria dengan mempertimbangkan risiko dan materialitas. • Pemeriksa menguji atau mengevaluasi hal pokok untuk menilai sejauh mana kesesuaian hal pokok tersebut dengan kriteria yang telah ditentukan. • Hasil pengukuran hal pokok terhadap kriteria selanjutnya disajikan dalam laporan pemeriksaan dalam bentuk temuan, kesimpulan, dan rekomendasi
  • 5. Standar Pemeriksaan Kinerja Keputusan BPK RI Nomor 10/K/I- XIII.2/10/2020 tentang Petunjuk Pelaksanaan Pemeriksaan Kinerja
  • 7. Tujuan dari setiap pemeriksaan yang dilaksanakan oleh BPK berdasarkan SPKN 2017 Kinerja Menguji dan menilai aspek 3E (ekonomi, efisiensi, dan/atau efektivitas, serta aspek kinerja lainnya atas suatu hal pokok yang diperiksa dengan maksud untuk memberikan rekomendasi yang dapat mendorong ke arah perbaikan Keuangan Memperoleh keyakinan memadai sehingga Pemeriksa mampu memberikan opini bahwa LK menyajikan secara wajar, dalam semua hal yang material, atas kesesuaian dengan standar akuntansi, kecukupan pengungkapan, kepatuhan terhadap peraturan perundangundangan, dan efektivitas SPI PDTT Kepatuhan Menilai apakah hal pokok yang diperiksa sesuai (patuh) dengan ketentuan peraturan perundang- undangan. PDTT Investigatif Mengungkap adanya indikasi kerugian negara/daerah dan/ atau unsur pidana.
  • 8. • Menilai aspek ekonomi, efisiensi, dan/atau efektivitas, serta aspek kinerja lainnya atas suatu hal pokok yang diperiksa dengan maksud untuk memberikan rekomendasi yang dapat mendorong ke arah perbaikan
  • 9. Hasil pemeriksaan Kinerja • Simpulan dan rekomendasi atas aspek kinerja yang dinilai Keuangan • Opini atas laporan keuangan. PDTT Kepatuhan • Simpulan dan rekomendasi atas aspek kepatuhan yang dinilai PDTT Investigatif • Simpulan apakah ada kerugian negara/ daerah dan/atau ada tindak pidana (tidak memberikan rekomendasi).
  • 11. Manfaat bagi Internal Organisasi • Bagi organisasi BPK, pemeriksaan kinerja selain dapat mendorong kreativitas pembelajaran di BPK, juga dapat mendorong eksistensi BPK karena tema-tema pemeriksaan kinerja berpotensi untuk menarik perhatian publik; • Bagi pemeriksa kinerja, pemeriksaan kinerja dapat mendorong pemeriksa untuk fokus pada hal-hal atau permasalahan-permasalahan bangsa antara lain masalah sosial, ekonomi, dan politik
  • 12. Manfaat bagi Eksternal Organisasi Berkontribusi dalam menciptakan tata kelola yang baik, akuntabilitas, dan transparansi sehingga dapat berdampak pada peningkatan kinerja pemerintah serta pelayanan publik Mengidentifikasi hal-hal yang perlu menjadi perhatian lembaga legislatif Memberikan informasi, analisis atau wawasan yang baru, dan memberikan rekomendasi untuk perbaikan
  • 13. Informasi, Pengetahuan, atau Nilai Tambah dari Pemeriksaan Kinerja Menyediakan wawasan atau perspektif baru dengan analisis yang lebih luas dan dalam. Memungkinkan informasi yang telah ada untuk lebih mudah diakses oleh berbagai pemangku kepentingan. Menyediakan pandangan atau kesimpulan yang independen dan andal berdasarkan bukti pemeriksaan. Menyediakan rekomendasi berdasarkan temuan pemeriksaan.
  • 15. Input – Proses – Output - Outcome Ekonomis Ekfisiensi Efektifitas
  • 17. Konsep 3E Efektifitas Pencapaian tujuan (output, outcome, impact) Efisiensi Memaksimalkan output dengan input tertentu Meminimalkan input untuk output tertentu Ekonomis Meminimalkan biaya perolehan input
  • 21. Penentuan Topik pemeriksaan Kinerja • Hubungan Penentuan dengan Renstra BPK • Perencanaan Operasional • Identifikasi Topik Potensial • Penentuan Topik Potensial Perencanaan pemeriksaan Kinerja • Pemahaman Awal Obyek pemeriksaan/Hal Pokok • Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan • Pemeriksaan Pendahuluan • Penyusunan Program pemeriksaan Terinci
  • 23. Tujuan Penentuan Topik pemeriksaan • Terdapat prioritas alokasi sumber daya pemeriksaan pada topik pemeriksaan yang tepat; • Visi dan misi yang terdapat dalam perencanaan strategis BPK tercapai; • pemeriksaan menjadi lebih terarah sehingga pelaksanaan pemeriksaan dapat berjalan secara efisien dan efektif; • pemeriksaan kinerja yang dilakukan memberikan dampak yang signifikan bagi entitas yang diperiksa dan masyarakat
  • 25. Hubungan Renstra dan Topik Pemeriksaan
  • 26. Tahapan Penentuan Topik pemeriksaan Kinerja proses pengembangan rencana detail untuk melaksanakan keputusan strategis yang diambil selama proses perencanaan strategis. Perencanaan Operasional proses penentuan topik- topik pemeriksaan yang mempunyai kemungkinan untuk diperiksa Identifikasi Topik Potensial menggunakan beberapa faktor pertimbangan. Faktor pertimbangan topik potensial adalah hal-hal yang menjadi dasar pemeriksa membuat keputusan dalam memilih topik pemeriksaan dari berbagai topik potensial pemeriksaan yang teridentifikasi. Penentuan Topik Potensial
  • 27. Faktor yang dapat Dipertimbangkan dalam Memilih Topik pemeriksaan WRITE YOUR SUBTITLE HERE Materialitas keuangan Kepentingan masyarakat/publik/ politik auditabilitas Permasalahan atas topik yang akan diperiksa penggunaan faktor-faktor di atas sesuai dengan kebutuhan dan relevansi faktor-faktor tersebut terhadap topik potensial. pemeriksa juga dapat mengembangkan faktor-faktor lainnya yang dianggap penting.
  • 29. Tujuan Perencanaan pemeriksaan Kinerja • pemeriksaan yang dilaksanakan dapat berjalan secara ekonomis, efisien, efektif, tepat waktu, dan sesuai dengan prinsip manajemen proyek yang baik. • pemeriksa dapat menentukan tujuan, lingkup, sumber daya, metodologi pemeriksaan, dan alokasi sumber daya yang tepat.
  • 30. Perencanaan pemeriksaan Kinerja WRITE YOUR SUBTITLE HERE 1 Obyek pemeriksaan/Hal Pokok Pemahaman Awal 2 pemeriksaan Pendahuluan Penyusunan Program 3 Pendahuluan pemeriksaan 4 pemeriksaan Terinci Penyusunan Program
  • 32. Pemahaman Awal Obyek pemeriksaan/Hal Pokok • dilakukan sebelum pemeriksaan pendahuluan untuk memahami hal- hal mendasar tentang hal pokok seperti definisi, fungsi, tujuan, entitas, peraturan-peraturan terkait, dan kebijakan yang mendasari sehingga dapat menyusun program pemeriksaan pendahuluan. • pemeriksa (dalam hal Ini TPP) selanjutnya akan mengolah dan menganalisis informasi yang diperoleh dan menuangkan informasi tersebut dalam bentuk LHPP. LHPP mengandung informasi antara lain pendahuluan, landasan teori, pembahasan, dan kesimpulan.
  • 33. Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan • TPP membuat Program pemeriksaan Pendahuluan berdasarkan informasi yang dituangkan dalam LHPP. Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan ini bertujuan untuk: • mengidentifikasikan dan mendokumentasikan prosedur-prosedur pemeriksaan untuk memperoleh informasi yang diperlukan pada pemeriksaan pendahuluan; • memudahkan supervisi dan review untuk pemerolehan keyakinan mutu pemeriksaan pendahuluan.
  • 34. Penyusunan Program pemeriksaan Pendahuluan ......lanjt Dasar Hukum pemeriksaan Standar pemeriksaan organiasi/Program /Kegiatan yang diperiksa Tahun anggaran yang diperiksa Gambaran Umum •Struktur organisasi •Anggaran dan realisasi •Identitas entitas yang diperiksa Alasan pemeriksaan pendahuluan Tujuan pemeriksaan pendahuluan Sasaran pemeriksaan pendahuluan Metodologi pemeriksaan pendahuluan Jangka waktu pemeriksaan pendahuluan Susunan tim dan rincian biaya pemeriksaan pendahuluan Langkah atau prosedur pemeriksaan pendahuluan Kerangka Laporan Hasil pemeriksaan (LHP) Pendahuluan Waktu Penyusunan P2 Pendahuluan berisi informasi antara lain: Seluruh data dan informasi yang digunakan untuk menyusun Program pemeriksaan Pendahuluan harus didokumentasikan dalam kertas kerja pemeriksaan.
  • 35. Pemeriksaan Pendahuluan pemeriksaan pendahuluan merupakan langkah dalam perencanaan pemeriksaan yang memungkinkan pemeriksa untuk: • Memperoleh pemahaman atas hal pokok yang akan diperiksa dan melakukan validasi atas informasi pada pemahaman awal dalam LHPP , seta mengidentifikasi kerentanan entitas/program/kegiatan sebagai akibat lemahnya SPI • Mengidentifikasi masalah yang akan dilakukan pemeriksaan secara mendalam (aea potensia), dan mengidentifikasi risiko bawaan yang terkadung dalam setiap area potensial pemeriksaan. • Menentukan area kunci yang akan menjadi fokus dalam pemeriksaan terinci pemeriksaan kinerja. • Merancang tujuan. Lingkup dan pertanyaan pemeriksaan. • Mengidentifikasi kriteria yang dapat digunakan dalam pemeriksaan terinci. • Mengidentifikasi sumber‐sumber data/informasi yang diperlukan dalam pemeriksaan terinci.
  • 37. Pemahaman Hal Pokok/Objek dan Identifikasi Masalah • Pemahaman hal pokok/objek pemeriksaan dan Identifikasi Masalah Kegiatan pemahaman hal pokok/objek pemeriksaan dan identifikasi masalah memudahkan pemeriksa dalam menentukan area yang akan diperiksa, sekaligus menentukan lingkup pemeriksaan. • Dalam memahami entitas, pemeriksa juga perlu memperhatikan harapan penugasan dari pemberi tugas.