SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
1
HANDOUT DERET TAYLOR
PERTEMUAN 2
Topik / Pokok Bahasan : Deret Taylor dan Penggunaannya
Capaian Pembelajaran :
Menjelaskan pengertian deret Taylor, deret Maclaurin serta menggunakannya untuk
menentukan pendekatan polynomial suatu fungsi
Indikator :
1. Menjelaskan pengertian deret Taylor dan Maclaurin
2. Menggunakan deret untuk menentukan pendekatan polynomial suatu fungsi
3. Membandingkan kesalahan pemotongan deret Taylor
A. Uraian Pokok-pokok Materi Perkuliahan
DERET TAYLOR
Mengevaluasi fungsi dengan suatu pendekatan.
Diasumsikan suatu fungsi 𝑓 𝑥 dan turunannya mempunyai nilai pada titik 𝑥 𝑜.
Bentuk umum deret Taylor adalah sebagai berikut:
𝑓 𝑥 = 𝑓(𝑥 𝑜) + 𝑓′
𝑥0 (𝑥 − 𝑥0) +
1
2
𝑓′′ 𝑥0 (𝑥 − 𝑥0)2
+ ... +
1
𝑛!
𝑓′′ 𝑥0 (𝑥 − 𝑥0) 𝑛
+ …
atau
𝑓 𝑥 = 𝑓 𝑥0 𝑥 − 𝑥0
𝑛!
∞
𝑛=0
Contoh:
Evaluasi fungsi 𝑓 𝑥 = 𝐶𝑜𝑠(𝑥) dengan ekspansi deret Taylor untuk n=0 hingga 6 pada
𝑥𝑖+1 = 𝜋
3 dan 𝑥𝑖 = 𝜋
4. Petunjuk: harga eksak 𝑓 𝜋
3 = 0.5 dan h= 𝜋
3 − 𝜋
4 = 𝜋
12
Penyelesaian:
Orde n 𝒇 𝒏
(𝒙) 𝒇 𝝅
𝟑
𝑬 𝒓%
0 𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.707106781 41.4
1 −𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.521986659 4.4
2 −𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.497754491 0.449
3 𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.499809147 2.62 x 10-2
4 𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.500007551 1.51 x 10-3
2
Orde n 𝒇 𝒏
(𝒙) 𝒇 𝝅
𝟑
𝑬 𝒓%
5 −𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.500000304 6.08 x 10-5
6 −𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.499999988 2.40 x 10-6
DERET MACLAURIN
Deret MacLaurin merupakan Deret Taylor dengan titik x0=0.
Bentuk umum deret Mclaurin adalah:
Contoh:
Untuk f(x) = sin x diketahui nilai f’(x) = cos x, f’’(x) = - sin x, f’’’(x) = -cos x, dst….
B. Latihan / Tugas-tugas
DERET TAYLOR:
1. Carilah ekspansi fungsi-fungsi berikut dengan deret Taylor untuk 𝑥0 = 0
a. Sin x c.
1
1−𝑥
e. 𝑒−𝑥
b. 1 + 𝑥 d. Cos x
2. Gunakan deret Taylor untuk menaksir 𝑓 𝑥 = 𝑒−𝑥
pada 𝑥0 = 2 untuk tiga peristiwa
terpisah 𝑥0 = 0.5, 1.0, dan 1.5. Gunakan ekspansi dengan mengambil 1, 2, 3, ..., 6 suku
pertama dan hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap peristiwa.
3. Gunakan penyelesaian pada soal 1.a dan 1.b untuk mengevaluasi sin 𝜋
2 dan
cos 𝜋
2 . Tambahkan suku-suku hingga 𝐸𝑟 ≤ 10−5
.
4. Gunakan perluasan deret Taylor 1, 2, 3, dan 4 suku pertama untuk menaksir f(3) untuk
fungsi
𝑓 𝑥 = 25𝑥3
− 6𝑥2
+ 7𝑥 − 88
dengan 𝑥0 = 2. Hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap suku yang ditambahkan
5. Gunakan perluasan deret Taylor 1, 2, 3, dan 4 suku pertama untuk menaksir f(4) bagi
fungsi 𝑓 𝑥 = ln 𝑥 , dengan 𝑥0 = 2. Hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap suku yang ditambahkan.
 
!
)0(
!2
)0()0()0()( )(
2
n
x
f
x
fxffxf
n
n
...
1206
)(
53

xx
xxf
...
!3
0cos
.
!2
0sin
.
!1
0cos
.0sin)( 32




 xxxxf
3
C. Referensi
Nakamura, Soichiro. 1991. Applied Numerical Methods with Software. Prentice-Hall
International Edition
Atkinson, Kendall. 1985. Elementary Numerical Analysis. New York: John Wiley & Sons
Web:
http://masdukiums.wordpress.com
http://mathfaculty.fullerton.edu/mathews/n2003/numericalundergradmod.html

More Related Content

What's hot

Regresi Non Linear
Regresi Non LinearRegresi Non Linear
Regresi Non LinearFahrul Usman
 
Akar akar persamaan non linier
Akar akar persamaan non linierAkar akar persamaan non linier
Akar akar persamaan non linierAlen Pepa
 
Polinomial SMA Global Prestasi
Polinomial SMA Global Prestasi Polinomial SMA Global Prestasi
Polinomial SMA Global Prestasi alicyakareline
 
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)SAINSFREAK
 
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifMateri_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifjatisutrisna1
 
Matematika bisnis2
Matematika bisnis2Matematika bisnis2
Matematika bisnis2Amri Sandy
 
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifMateri_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifjatisutrisna1
 
Soa uaspdsk2011(januari)
Soa uaspdsk2011(januari)Soa uaspdsk2011(januari)
Soa uaspdsk2011(januari)Amri Sandy
 

What's hot (10)

Regresi Non Linear
Regresi Non LinearRegresi Non Linear
Regresi Non Linear
 
Akar persamaan
Akar persamaanAkar persamaan
Akar persamaan
 
Akar akar persamaan non linier
Akar akar persamaan non linierAkar akar persamaan non linier
Akar akar persamaan non linier
 
Polinomial SMA Global Prestasi
Polinomial SMA Global Prestasi Polinomial SMA Global Prestasi
Polinomial SMA Global Prestasi
 
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)
Bilangan Berpangkat dan Bentuk Akar (Eksponen)
 
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifMateri_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
 
Integral sebagai luas daerah
Integral sebagai luas daerahIntegral sebagai luas daerah
Integral sebagai luas daerah
 
Matematika bisnis2
Matematika bisnis2Matematika bisnis2
Matematika bisnis2
 
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positifMateri_1_Bilangan berpangkat bulat positif
Materi_1_Bilangan berpangkat bulat positif
 
Soa uaspdsk2011(januari)
Soa uaspdsk2011(januari)Soa uaspdsk2011(januari)
Soa uaspdsk2011(januari)
 

Similar to Handout deret taylor

Similar to Handout deret taylor (20)

Turunan fungsi trigonometeri
Turunan fungsi trigonometeriTurunan fungsi trigonometeri
Turunan fungsi trigonometeri
 
Prediksi materi soal berdasarkan kisi matematika
Prediksi materi soal berdasarkan kisi matematikaPrediksi materi soal berdasarkan kisi matematika
Prediksi materi soal berdasarkan kisi matematika
 
2. Media MTK 7.pptx
2. Media MTK 7.pptx2. Media MTK 7.pptx
2. Media MTK 7.pptx
 
Ch01
Ch01Ch01
Ch01
 
FUNGSI KOMPLEKS - TURUNAN DAN ATURAN RANTAI
FUNGSI KOMPLEKS - TURUNAN DAN ATURAN RANTAI FUNGSI KOMPLEKS - TURUNAN DAN ATURAN RANTAI
FUNGSI KOMPLEKS - TURUNAN DAN ATURAN RANTAI
 
Komnum 02
Komnum 02Komnum 02
Komnum 02
 
RPP Suku Banyak
RPP Suku BanyakRPP Suku Banyak
RPP Suku Banyak
 
Job4
Job4Job4
Job4
 
Vektor
VektorVektor
Vektor
 
Makalah Fungsi Kuadrat
Makalah Fungsi KuadratMakalah Fungsi Kuadrat
Makalah Fungsi Kuadrat
 
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran@ Kd 3.2 kls x pengukuran
@ Kd 3.2 kls x pengukuran
 
Dasar-dasar Teknik Perhitungan
Dasar-dasar Teknik PerhitunganDasar-dasar Teknik Perhitungan
Dasar-dasar Teknik Perhitungan
 
TEOREMA TAYLOR ppppppppppppppppppppppppppppppppppp
TEOREMA TAYLOR pppppppppppppppppppppppppppppppppppTEOREMA TAYLOR ppppppppppppppppppppppppppppppppppp
TEOREMA TAYLOR ppppppppppppppppppppppppppppppppppp
 
Makalah teigonometri
Makalah   teigonometriMakalah   teigonometri
Makalah teigonometri
 
Makalah teigonometri
Makalah   teigonometriMakalah   teigonometri
Makalah teigonometri
 
Eksponen (rev. 2017)
Eksponen (rev. 2017)Eksponen (rev. 2017)
Eksponen (rev. 2017)
 
MATA4432-M1.pdf
MATA4432-M1.pdfMATA4432-M1.pdf
MATA4432-M1.pdf
 
Matematika diskrit
Matematika diskritMatematika diskrit
Matematika diskrit
 
Modul belajar integral tentu
Modul  belajar integral tentuModul  belajar integral tentu
Modul belajar integral tentu
 
Rpp operasi pecahan bentuk aljabar1
Rpp operasi pecahan bentuk aljabar1Rpp operasi pecahan bentuk aljabar1
Rpp operasi pecahan bentuk aljabar1
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxJajang Sulaeman
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMhanyakaryawan1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945nrein671
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxTekiMulyani
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...luqmanhakimkhairudin
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfTeukuEriSyahputra
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Handout deret taylor

  • 1. 1 HANDOUT DERET TAYLOR PERTEMUAN 2 Topik / Pokok Bahasan : Deret Taylor dan Penggunaannya Capaian Pembelajaran : Menjelaskan pengertian deret Taylor, deret Maclaurin serta menggunakannya untuk menentukan pendekatan polynomial suatu fungsi Indikator : 1. Menjelaskan pengertian deret Taylor dan Maclaurin 2. Menggunakan deret untuk menentukan pendekatan polynomial suatu fungsi 3. Membandingkan kesalahan pemotongan deret Taylor A. Uraian Pokok-pokok Materi Perkuliahan DERET TAYLOR Mengevaluasi fungsi dengan suatu pendekatan. Diasumsikan suatu fungsi 𝑓 𝑥 dan turunannya mempunyai nilai pada titik 𝑥 𝑜. Bentuk umum deret Taylor adalah sebagai berikut: 𝑓 𝑥 = 𝑓(𝑥 𝑜) + 𝑓′ 𝑥0 (𝑥 − 𝑥0) + 1 2 𝑓′′ 𝑥0 (𝑥 − 𝑥0)2 + ... + 1 𝑛! 𝑓′′ 𝑥0 (𝑥 − 𝑥0) 𝑛 + … atau 𝑓 𝑥 = 𝑓 𝑥0 𝑥 − 𝑥0 𝑛! ∞ 𝑛=0 Contoh: Evaluasi fungsi 𝑓 𝑥 = 𝐶𝑜𝑠(𝑥) dengan ekspansi deret Taylor untuk n=0 hingga 6 pada 𝑥𝑖+1 = 𝜋 3 dan 𝑥𝑖 = 𝜋 4. Petunjuk: harga eksak 𝑓 𝜋 3 = 0.5 dan h= 𝜋 3 − 𝜋 4 = 𝜋 12 Penyelesaian: Orde n 𝒇 𝒏 (𝒙) 𝒇 𝝅 𝟑 𝑬 𝒓% 0 𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.707106781 41.4 1 −𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.521986659 4.4 2 −𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.497754491 0.449 3 𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.499809147 2.62 x 10-2 4 𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.500007551 1.51 x 10-3
  • 2. 2 Orde n 𝒇 𝒏 (𝒙) 𝒇 𝝅 𝟑 𝑬 𝒓% 5 −𝑆𝑖𝑛(𝑥) 0.500000304 6.08 x 10-5 6 −𝐶𝑜𝑠(𝑥) 0.499999988 2.40 x 10-6 DERET MACLAURIN Deret MacLaurin merupakan Deret Taylor dengan titik x0=0. Bentuk umum deret Mclaurin adalah: Contoh: Untuk f(x) = sin x diketahui nilai f’(x) = cos x, f’’(x) = - sin x, f’’’(x) = -cos x, dst…. B. Latihan / Tugas-tugas DERET TAYLOR: 1. Carilah ekspansi fungsi-fungsi berikut dengan deret Taylor untuk 𝑥0 = 0 a. Sin x c. 1 1−𝑥 e. 𝑒−𝑥 b. 1 + 𝑥 d. Cos x 2. Gunakan deret Taylor untuk menaksir 𝑓 𝑥 = 𝑒−𝑥 pada 𝑥0 = 2 untuk tiga peristiwa terpisah 𝑥0 = 0.5, 1.0, dan 1.5. Gunakan ekspansi dengan mengambil 1, 2, 3, ..., 6 suku pertama dan hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap peristiwa. 3. Gunakan penyelesaian pada soal 1.a dan 1.b untuk mengevaluasi sin 𝜋 2 dan cos 𝜋 2 . Tambahkan suku-suku hingga 𝐸𝑟 ≤ 10−5 . 4. Gunakan perluasan deret Taylor 1, 2, 3, dan 4 suku pertama untuk menaksir f(3) untuk fungsi 𝑓 𝑥 = 25𝑥3 − 6𝑥2 + 7𝑥 − 88 dengan 𝑥0 = 2. Hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap suku yang ditambahkan 5. Gunakan perluasan deret Taylor 1, 2, 3, dan 4 suku pertama untuk menaksir f(4) bagi fungsi 𝑓 𝑥 = ln 𝑥 , dengan 𝑥0 = 2. Hitunglah 𝐸𝑟 untuk setiap suku yang ditambahkan.   ! )0( !2 )0()0()0()( )( 2 n x f x fxffxf n n ... 1206 )( 53  xx xxf ... !3 0cos . !2 0sin . !1 0cos .0sin)( 32      xxxxf
  • 3. 3 C. Referensi Nakamura, Soichiro. 1991. Applied Numerical Methods with Software. Prentice-Hall International Edition Atkinson, Kendall. 1985. Elementary Numerical Analysis. New York: John Wiley & Sons Web: http://masdukiums.wordpress.com http://mathfaculty.fullerton.edu/mathews/n2003/numericalundergradmod.html