SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Demonstrasi Kontekstual
Modul 1.3.a.6
Visi Guru Penggerak
Prakarsa Perubahan Pendekatan BAGJA
CITRA,S.Pd.Gr.
PEKAN EKSPRESI
● Pertanyaan utama dibuat untuk
menentukan arah penyelidikan
kekuatan/aset/potensi/peluang;
mendefinisikan tujuan,
memprovokasi atau menginisiasi
perubahan (prakarsa). Biasanya
hanya 1 atau 2 saja. Secara
redaksional menyertakan dengan
prakarsa perubahan yang telah
ditulis.
● Tindakan yang diharapkan pada
tahap ini dapat dilakukan untuk
menggalang atau membangun
tim perubahan, mendapatkan
dukungan, serta konfirmasi
tingkat prioritas (urgensi) dari
prakarsa perubahan yang dibuat
● Membaca literatur tentang
pentingnya media ekspresi
bagi anak.
● Berkomunikasi dan
berdiskusi dengan Kepala
Sekolah, Rekan Sejawat,
Siswa.
BAGJA | Prakarsa perubahan: Mengembangkan minat dan bakat siswa melalui kegiatan “Pekan Ekspresi “
2
● Mengapa pekan ekspresi di
sekolah perlu
dilaksanakan?
● Bagaimana mewujudkan
pekan ekspresi yang
berkelanjutan di sekolah?
PERTANYAAN
DAFTAR
TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
B-uat pertanyaan utama
(Define)
● Pertanyaan di tahap ini adalah
pertanyaan-pertanyaan lanjutan
untuk menemukenali kekuatan/
aset/potensi/peluang lewat
kegiatan penyelidikan;
mengidentifikasi/mengapresiasi
yang terbaik dari apa yang telah
ada, menemukan "inti positif".
Tiap pertanyaan dibuat dengan
hati-hati dan bernada positif.
● Tindakan yang diharapkan pada
tahap ini adalah apa saja yang
dapat dilakukan untuk menggali
fakta, memperoleh data, apakah
lewat diskusi kelompok
kecil/besar, survei/kuesioner,
bagaimana melibatkan beragam
dan berbagai pihak (multi unsur).
PERTANYAAN
● Mengumpulkan data
tentang minat dan bakat
siswa melalui kegiatan
observasi, wawancara, dan
mengisi angket terkait
karya yang mereka senangi
dan manfaat yang mereka
harapkan.
● Menginventaris sarana dan
prasarana pendukung
kegiatan di sekolah.
● Apa saja jenis
kegiatan/karya yang disukai
anak-anak yang dapat
ditampilkan pada pekan
ekspresi?
● Bagaimana menyiapkan
sarana pendukung kegiatan
pekan ekspresi ini?
DAFTAR
TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
A-mbil pelajaran
(Discover)
● Mengajak siswa melakukan
diskusi untuk mendapatkan
gambaran kegiatan yang
mereka harapkan
● Membuat perencanaan yang
matang, baik jangka pendek
maupun jangka panjang.
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
G-ali mimpi
(Dream)
PERTANYAAN
● Apa saja jenis kegiatan dan
karya yang dapat
ditampilkan pada kegiatan
pekan ekspresi ini?
● Apa yang harus saya
lakukan agar kegiatan ini
dapat berjalan secara
berkelanjutan?
● Diharapkan, jawaban dari
pertanyaan-pertanyaan pada
tahap ini dapat digunakan
untuk menyusun narasi kolektif
bilamana prakarsa perubahan
telah terwujud, membuat
bayangan, dan gambaran masa
depan yang membumi karena
digali dari masa lalu yang
positif.
● Tindakan dalam tahap ini
dilakukan untuk membuka lebih
banyak kesempatan menjawab
pertanyaan yang telah dibuat
dan berproses untuk memaknai
hasil temuan, menggali mimpi
bersama-sama, kapan, di mana,
dan dengan siapa saja.
● Apa langkah-langkah untuk
mewujudkan kegiatan ini?
● Bagaimana melibatkan
siswa pada kegiatan ini?
● Berapa lama waktu yang
dibutuhkan untuk
menyiapkan kegiatan ini?
● Membuat perencanaan
yang matang dengan
membuat target
pencapaian minimal pada
setiap kegiatan pekan
ekspresi.
● Membuat kesepakatan
dengan siswa sebagai
sasaran/target kegiatan
terkait partsispasinya pada
setiap kegiatan.
● Berdiskusi dengan semua
pihak untuk membuat
kesepakatan jangka waktu
persiapan kegiatan.
DAFTAR
TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
● Pertanyaan di tahap ini
diharapkan dapat membantu
mengidentifikasi tindakan
konkret atau menjabarkan
langkah-langkah yang
diperlukan. Baik langkah kecil
sederhana yang dapat dilakukan
segera, atau langkah
berani/terobosan yang akan
memudahkan keseluruhan
proses pencapaian.
● Tindakan yang diharapkan pada
tahap ini dilakukan untuk
membantu terciptanya organisasi
yang ideal dalam pencapaian
mimpi, mempertahankan proses
perubahan positif, menetapkan
kriteria kesuksesan pencapaian
tahap demi tahap.
J-abarkan Rencana (Design) PERTANYAAN
● Membuat daftar kegiatan
beserta pihak yang akan
dilibatkan.
● Membuat uraian tugas dari
pihak yang dilibatkan
dengan membuat SK
Panitia Kegiatan.
● Menyusun instrumen
monitoring dan evaluasi
kegiatan.
● Melakukan pertemuan
dengan pihak-pihak yang
akan dilibatkan pada
kegiatan ini.
● Siapa saja yang dapat saya
libatkan dan apa peran
yang saya butuhkan dari
pihak yang terlibat pada
kegiatan ini?
● Bagaimana memonitor dan
mengevaluasi kegiatan ini?
● Kapan kegiatan ini dapat
dilaksanakan?
● Pertanyaan pada tahap ini
diharapkan dapat menentukan
siapa yang akan berperan
dalam pengambilan
keputusan, memulai ‘budaya
belajar yang apresiatif’ secara
berkelanjutan; menyelaraskan
interaksi setiap orang (unsur)
terlibat (termasuk mengelola
konflik/resiko), memonitor/
mengambil pembelajaran dari
proses yang telah dilakukan.
● Tindakan di tahap ini dilakukan
untuk mendesain pola
komunikasi dan pengelolaan
rutinitas (misal: protokol
(SOP), budaya belajar
(monitoring, evaluasi, refleksi).
6
DAFTAR
TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
A-tur eksekusi
(Deliver)
PERTANYAAN
Rancangan Kegiatan
Pekan Ekspresi
Mengapa pekan ekspresi di sekolah perlu dilaksanakan?
B-uat pertanyaan utama
 Sebagai media untuk menunjukkan minat yang dimiliki siswa. Selama ini, kegiatan
pendidikan di sekolah masih banyak berfokus pada kegiatan akademik/pembelajaran
di kelas sehingga tidak banyak kegiatan yang dapat memberikan kesempatan bagi
siswa untuk menunjukkan minatnya.
 Sebagai upaya untuk mengembangkan dan memperkuat bakat yang dimiliki siswa.
Padatnya kegiatan pembelajaran yang berorientasi pada kegiatan akademik sehingga
bakat siswa kurang terasah dan tidak diperkuat.
 Sebagai media rekreasi, hiburan, dan ekspresi bagi anak. Salah satu kodrat anak
adalah suka bermain dan bergerak sehingga kegiatan ini dapat memfasilitasi siswa
untuk selalu dekat dengan dunianya.
 Meningkatkan kreatifitas anak. Melalui kegiatan ini, anak dapat melatih kreatifitas
dalam bentuk karya yang dihasilkan pada setiap kegiatan pekan ekspresi.
Bagaimana mewujudkan pekan ekspresi yang berkelanjutan di
sekolah?
B-uat pertanyaan utama
 Kepala Sekolah menetapkan kegiatan ini sebagai kegiatan rutin di sekolah yang
disahkan melalui Surat Keputusan dan dijadikan sebagai salah satu bentuk
Pengembangan Diri dan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
 Guru menjadikan memanfaatkan kegiatan ini sebagai sarana untuk
mengimplementasikan dan menunjukkan hasil pengembangan diri siswa dan
Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
 Siswa dapat memanfaatkan kegiatan ini sebagai wahana untuk berekspresi, melatih
bakat, mengembangkan minat, dan sarana hiburan di tengah berbagai rutinitas
kegiatan akademik.
Apa saja kegiatan/karya yang disukai anak-anak yang dapat
ditampilkan pada pekan ekspresi?
A-mbil pelajaran
 Seni
 Bahasa dan Sastra
 Religi
Bagaimana menyiapkan sarana pendukung pada kegiatan
pekan ekspresi?
A-mbil pelajaran
 Halaman Sekolah
 Ruang Kelas, Perpustakaan, dan
Mushalla
 Alat Pengeras Suara/ Sound system
 Papan Pajangan
 Peralatan Menggambar
 Peralatan Melukis.
 Perlengkapan Membuat Kolase
• Sarana dan Prasarana yang tersedia • Peralatan Pendukung yang tersedia
Apa saja jenis kegiatan dan karya yang dapat ditampilkan pada
kegiatan pekan ekspresi ini?
 Seni Tari : Penampilan tari tradisional
dan tari kreasi
 Seni Musik : Menyanyikan lagu wajib
nasional
 Seni Rupa : Membuat karya 2 dimensi
( Gambar, Lukisan, dan Kolase )
 Membaca Puisi, Berpidato, Mendongeng
 Menulis puisi, pantun, dan syair
• Seni • Bahasa dan Sastra
• Agama
 Hafalan ayat pendek
 Bershalawat
G-ali mimpi
Apa yang harus saya lakukan agar kegiatan ini dapat berjalan
secara berkelanjutan?
G-ali mimpi
 Membuat perencanaan yang matang dengan melibatkan semua pihak, baik
Kepala Sekolah, Rekan Sejawat, Siswa, dan Orang Tua Wali.
 Mengoptimalkan segala kekuatan/aset yang dimiliki baik aset manusia
maupun aset barang.
 Membuat target jangka pendek maupun target jangka panjang.
Apa langkah-langkah untuk mewujudkan kegiatan ini?
J-abarkan Rencana
 Membuat rancangan/desain kegiatan dengan jelas, baik berupa waktu, tempat,
peserta, pelaksana, dan jenis kegiatannya.
 Membuat daftar sarana dan prasarana yang dibutuhkan.
 Membuat list pelibatan guru dan siswa pada setiap kegiatan.

 Menunjukkan kemauan dan kemampuan setiap orang/rekan sejawat un
Bagaimana melibatkan siswa pada kegiatan ini?
J-abarkan Rencana
 Membuat kesepakatan bersama siswa terkait partisipasinya pada setiap
kegiatan sebagai bentuk pengkondisian.
 Menjalankan kesepakatan bersama siswa secara konsisten
 Memberikan penghargaan atas partisipasi siswa baik berupa penghargaan
lisan maupun penghargaan tertulis.
Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk menyiapkan
kegiatan ini?
J-abarkan Rencana
 Persiapan untuk melaksanakan kegiatan ini akan dibagi menjadi 2 tahapan,
yaitu :
 Pra Kegiatan.
Kegiatan penjajakan di masing-masing kelas dimulai dari kelas 6
sebagai kelas inisiator. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada bulan
pertama sejak kegiatan ini disepakati untuk dilaksanakan.
 Kegiatan.
Pada tahap ini, semua kelas sudah dilibatkan secara bertahap mulai
dari kelas tinggi kemudian kelas rendah.
 Persiapan karya siswa akan dilaksanakan selama 3 minggu, yaitu pada setiap
hari sabtu.
Siapa saja yang dapat saya libatkan dan apa peran yang saya
butuhkan dari pihak yang terlibat pada kegiatan ini?
A-tur eksekusi
 Kepala Sekolah sebagai Penanggung Jawab
 Saya sebagai Koordinator Kegiatan
 Rekan Sejawat sebagai Panitia dengan rincian sebagai berikut :
 Guru Kelas 1 sebanyak 2 orang sebagai koordinator seni musik
 Guru Kelas 2 sebanyak 1 orang sebagai koordinator kolase
 Guru Kelas 3 sebanyak 2 orang sebagai koordinator seni rupa.
 Guru Kelas 4 sebanyak 2 orang sebagai koordinator apresiasi sastra.
 Guru Kelas 5 sebanyak 1 orang sebagai koordinator karya bahasa dan
sastra.
 Guru Kelas 6 sebanyak 1 orang sebagai koordinator seni tari.
 Guru Agama Islam sebanyak 1 orang sebagai koordinator hafalan ayat
pendek.
 Guru PJOK sebanyak 1 orang sebagai koordinator perlengkapan
Bagaimana memonitor dan mengevaluasi kegiatan ini?
A-tur eksekusi
 Monitoring dari Kepala Sekolah
 Refleksi dan Laporan pertanggungjawaban dari masing-masing
koordinator bidang kegiatan.
 Evaluasi oleh Koordinator Bidang, Koordinator Kegiatan, dan
Penanggungjawab
Kapan kegiatan ini dapat dilaksanakan?
A-tur eksekusi
 Pada setiap hari sabtu pekan tiap bulan berjalan
Profil Pelajar Pancasila
 Religius dan akhlak.
Melalui kegiatan agama dan menghargai karya orang lain
 Kreatif.
Melalui kegiatan merancang dan menampilkan karya.
 Mandiri.
Melaui kegiatan merancang karya secara mandiri.
 Gotong royong.
Melalui kegiatan dilaksanakan secara berkelompok.
 Berkebhinekaan Global.
Melalui kegiatan yang menampilkan karya budaya.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to RANCANA EKSPRESI

rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada muridrukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada muridNurulLutfiah2
 
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptxDemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptxBasuki Rachmad
 
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptx
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptxTugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptx
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptxAdeSaepudin4
 
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdfModel BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdfSriWahyuni258453
 
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KA
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KABAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KA
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KAUmmu Fitriyah
 
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdf
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdfMODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdf
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdfprima165952
 
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdf
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdfKanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdf
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdfAbdulKodir52
 
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxSalinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxAnceStellaMarianaS
 
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdfimamnurimbawan12
 
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptxTugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptxRiyanTSSJ
 
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptx
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptxHamzah - Demostrasi Konsep.pptx
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptxHamzahSaragih1
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan
Kanvas BAGJA prakarsa perubahanKanvas BAGJA prakarsa perubahan
Kanvas BAGJA prakarsa perubahanMasriMasri18
 
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfNiPutuDewikAgustina
 
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptx
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptxRefleksi Mandiri EK 1.3.pptx
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptxPikeKusumaSantoso
 
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxB13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxHernisUmmiBudiyanti
 
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxB13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxHernisUmmiBudiyanti
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...YosiOktafianti1
 

Similar to RANCANA EKSPRESI (20)

PPT PI2.pptx
PPT PI2.pptxPPT PI2.pptx
PPT PI2.pptx
 
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada muridrukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
rukol 3.3 pengelola program yang berdampak positif pada murid
 
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptxDemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
 
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptx
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptxTugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptx
Tugas Rukol Modul 1.3 Kel. B2.pptx
 
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdfModel BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
 
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KA
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KABAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KA
BAG NUNUN USWATUN HASANAH SDN DUREN IV KA
 
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdf
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdfMODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdf
MODUL P5 CEGAH PERUNDUNGAN.pdf
 
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdf
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdfKanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdf
Kanvas BAGJA Prakarsa Perubahan_KODIR.pdf
 
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxSalinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
Salinan dari Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
 
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3 IMAM NURIMBAWAN (1).pdf
 
RUKOL 1.3.pptx
RUKOL 1.3.pptxRUKOL 1.3.pptx
RUKOL 1.3.pptx
 
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptxTugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptx
Tugas Ruang Kolaborasi - Kanvas BAGJA Kelompok 91 A.pptx
 
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptx
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptxHamzah - Demostrasi Konsep.pptx
Hamzah - Demostrasi Konsep.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan
Kanvas BAGJA prakarsa perubahanKanvas BAGJA prakarsa perubahan
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan
 
GABUNG BGAJA.pdf
GABUNG BGAJA.pdfGABUNG BGAJA.pdf
GABUNG BGAJA.pdf
 
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
 
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptx
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptxRefleksi Mandiri EK 1.3.pptx
Refleksi Mandiri EK 1.3.pptx
 
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxB13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
 
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptxB13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
B13.1.3.a.6_Hernis_ Demonstrasi Kontekstual_Kanvas BAGJA.pptx
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Pad...
 

Recently uploaded

Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 

RANCANA EKSPRESI

  • 1. Demonstrasi Kontekstual Modul 1.3.a.6 Visi Guru Penggerak Prakarsa Perubahan Pendekatan BAGJA CITRA,S.Pd.Gr. PEKAN EKSPRESI
  • 2. ● Pertanyaan utama dibuat untuk menentukan arah penyelidikan kekuatan/aset/potensi/peluang; mendefinisikan tujuan, memprovokasi atau menginisiasi perubahan (prakarsa). Biasanya hanya 1 atau 2 saja. Secara redaksional menyertakan dengan prakarsa perubahan yang telah ditulis. ● Tindakan yang diharapkan pada tahap ini dapat dilakukan untuk menggalang atau membangun tim perubahan, mendapatkan dukungan, serta konfirmasi tingkat prioritas (urgensi) dari prakarsa perubahan yang dibuat ● Membaca literatur tentang pentingnya media ekspresi bagi anak. ● Berkomunikasi dan berdiskusi dengan Kepala Sekolah, Rekan Sejawat, Siswa. BAGJA | Prakarsa perubahan: Mengembangkan minat dan bakat siswa melalui kegiatan “Pekan Ekspresi “ 2 ● Mengapa pekan ekspresi di sekolah perlu dilaksanakan? ● Bagaimana mewujudkan pekan ekspresi yang berkelanjutan di sekolah? PERTANYAAN DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan B-uat pertanyaan utama (Define)
  • 3. ● Pertanyaan di tahap ini adalah pertanyaan-pertanyaan lanjutan untuk menemukenali kekuatan/ aset/potensi/peluang lewat kegiatan penyelidikan; mengidentifikasi/mengapresiasi yang terbaik dari apa yang telah ada, menemukan "inti positif". Tiap pertanyaan dibuat dengan hati-hati dan bernada positif. ● Tindakan yang diharapkan pada tahap ini adalah apa saja yang dapat dilakukan untuk menggali fakta, memperoleh data, apakah lewat diskusi kelompok kecil/besar, survei/kuesioner, bagaimana melibatkan beragam dan berbagai pihak (multi unsur). PERTANYAAN ● Mengumpulkan data tentang minat dan bakat siswa melalui kegiatan observasi, wawancara, dan mengisi angket terkait karya yang mereka senangi dan manfaat yang mereka harapkan. ● Menginventaris sarana dan prasarana pendukung kegiatan di sekolah. ● Apa saja jenis kegiatan/karya yang disukai anak-anak yang dapat ditampilkan pada pekan ekspresi? ● Bagaimana menyiapkan sarana pendukung kegiatan pekan ekspresi ini? DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan A-mbil pelajaran (Discover)
  • 4. ● Mengajak siswa melakukan diskusi untuk mendapatkan gambaran kegiatan yang mereka harapkan ● Membuat perencanaan yang matang, baik jangka pendek maupun jangka panjang. DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan G-ali mimpi (Dream) PERTANYAAN ● Apa saja jenis kegiatan dan karya yang dapat ditampilkan pada kegiatan pekan ekspresi ini? ● Apa yang harus saya lakukan agar kegiatan ini dapat berjalan secara berkelanjutan? ● Diharapkan, jawaban dari pertanyaan-pertanyaan pada tahap ini dapat digunakan untuk menyusun narasi kolektif bilamana prakarsa perubahan telah terwujud, membuat bayangan, dan gambaran masa depan yang membumi karena digali dari masa lalu yang positif. ● Tindakan dalam tahap ini dilakukan untuk membuka lebih banyak kesempatan menjawab pertanyaan yang telah dibuat dan berproses untuk memaknai hasil temuan, menggali mimpi bersama-sama, kapan, di mana, dan dengan siapa saja.
  • 5. ● Apa langkah-langkah untuk mewujudkan kegiatan ini? ● Bagaimana melibatkan siswa pada kegiatan ini? ● Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk menyiapkan kegiatan ini? ● Membuat perencanaan yang matang dengan membuat target pencapaian minimal pada setiap kegiatan pekan ekspresi. ● Membuat kesepakatan dengan siswa sebagai sasaran/target kegiatan terkait partsispasinya pada setiap kegiatan. ● Berdiskusi dengan semua pihak untuk membuat kesepakatan jangka waktu persiapan kegiatan. DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan ● Pertanyaan di tahap ini diharapkan dapat membantu mengidentifikasi tindakan konkret atau menjabarkan langkah-langkah yang diperlukan. Baik langkah kecil sederhana yang dapat dilakukan segera, atau langkah berani/terobosan yang akan memudahkan keseluruhan proses pencapaian. ● Tindakan yang diharapkan pada tahap ini dilakukan untuk membantu terciptanya organisasi yang ideal dalam pencapaian mimpi, mempertahankan proses perubahan positif, menetapkan kriteria kesuksesan pencapaian tahap demi tahap. J-abarkan Rencana (Design) PERTANYAAN
  • 6. ● Membuat daftar kegiatan beserta pihak yang akan dilibatkan. ● Membuat uraian tugas dari pihak yang dilibatkan dengan membuat SK Panitia Kegiatan. ● Menyusun instrumen monitoring dan evaluasi kegiatan. ● Melakukan pertemuan dengan pihak-pihak yang akan dilibatkan pada kegiatan ini. ● Siapa saja yang dapat saya libatkan dan apa peran yang saya butuhkan dari pihak yang terlibat pada kegiatan ini? ● Bagaimana memonitor dan mengevaluasi kegiatan ini? ● Kapan kegiatan ini dapat dilaksanakan? ● Pertanyaan pada tahap ini diharapkan dapat menentukan siapa yang akan berperan dalam pengambilan keputusan, memulai ‘budaya belajar yang apresiatif’ secara berkelanjutan; menyelaraskan interaksi setiap orang (unsur) terlibat (termasuk mengelola konflik/resiko), memonitor/ mengambil pembelajaran dari proses yang telah dilakukan. ● Tindakan di tahap ini dilakukan untuk mendesain pola komunikasi dan pengelolaan rutinitas (misal: protokol (SOP), budaya belajar (monitoring, evaluasi, refleksi). 6 DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan A-tur eksekusi (Deliver) PERTANYAAN
  • 8. Mengapa pekan ekspresi di sekolah perlu dilaksanakan? B-uat pertanyaan utama  Sebagai media untuk menunjukkan minat yang dimiliki siswa. Selama ini, kegiatan pendidikan di sekolah masih banyak berfokus pada kegiatan akademik/pembelajaran di kelas sehingga tidak banyak kegiatan yang dapat memberikan kesempatan bagi siswa untuk menunjukkan minatnya.  Sebagai upaya untuk mengembangkan dan memperkuat bakat yang dimiliki siswa. Padatnya kegiatan pembelajaran yang berorientasi pada kegiatan akademik sehingga bakat siswa kurang terasah dan tidak diperkuat.  Sebagai media rekreasi, hiburan, dan ekspresi bagi anak. Salah satu kodrat anak adalah suka bermain dan bergerak sehingga kegiatan ini dapat memfasilitasi siswa untuk selalu dekat dengan dunianya.  Meningkatkan kreatifitas anak. Melalui kegiatan ini, anak dapat melatih kreatifitas dalam bentuk karya yang dihasilkan pada setiap kegiatan pekan ekspresi.
  • 9. Bagaimana mewujudkan pekan ekspresi yang berkelanjutan di sekolah? B-uat pertanyaan utama  Kepala Sekolah menetapkan kegiatan ini sebagai kegiatan rutin di sekolah yang disahkan melalui Surat Keputusan dan dijadikan sebagai salah satu bentuk Pengembangan Diri dan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila  Guru menjadikan memanfaatkan kegiatan ini sebagai sarana untuk mengimplementasikan dan menunjukkan hasil pengembangan diri siswa dan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila  Siswa dapat memanfaatkan kegiatan ini sebagai wahana untuk berekspresi, melatih bakat, mengembangkan minat, dan sarana hiburan di tengah berbagai rutinitas kegiatan akademik.
  • 10. Apa saja kegiatan/karya yang disukai anak-anak yang dapat ditampilkan pada pekan ekspresi? A-mbil pelajaran  Seni  Bahasa dan Sastra  Religi
  • 11. Bagaimana menyiapkan sarana pendukung pada kegiatan pekan ekspresi? A-mbil pelajaran  Halaman Sekolah  Ruang Kelas, Perpustakaan, dan Mushalla  Alat Pengeras Suara/ Sound system  Papan Pajangan  Peralatan Menggambar  Peralatan Melukis.  Perlengkapan Membuat Kolase • Sarana dan Prasarana yang tersedia • Peralatan Pendukung yang tersedia
  • 12. Apa saja jenis kegiatan dan karya yang dapat ditampilkan pada kegiatan pekan ekspresi ini?  Seni Tari : Penampilan tari tradisional dan tari kreasi  Seni Musik : Menyanyikan lagu wajib nasional  Seni Rupa : Membuat karya 2 dimensi ( Gambar, Lukisan, dan Kolase )  Membaca Puisi, Berpidato, Mendongeng  Menulis puisi, pantun, dan syair • Seni • Bahasa dan Sastra • Agama  Hafalan ayat pendek  Bershalawat G-ali mimpi
  • 13. Apa yang harus saya lakukan agar kegiatan ini dapat berjalan secara berkelanjutan? G-ali mimpi  Membuat perencanaan yang matang dengan melibatkan semua pihak, baik Kepala Sekolah, Rekan Sejawat, Siswa, dan Orang Tua Wali.  Mengoptimalkan segala kekuatan/aset yang dimiliki baik aset manusia maupun aset barang.  Membuat target jangka pendek maupun target jangka panjang.
  • 14. Apa langkah-langkah untuk mewujudkan kegiatan ini? J-abarkan Rencana  Membuat rancangan/desain kegiatan dengan jelas, baik berupa waktu, tempat, peserta, pelaksana, dan jenis kegiatannya.  Membuat daftar sarana dan prasarana yang dibutuhkan.  Membuat list pelibatan guru dan siswa pada setiap kegiatan.   Menunjukkan kemauan dan kemampuan setiap orang/rekan sejawat un
  • 15. Bagaimana melibatkan siswa pada kegiatan ini? J-abarkan Rencana  Membuat kesepakatan bersama siswa terkait partisipasinya pada setiap kegiatan sebagai bentuk pengkondisian.  Menjalankan kesepakatan bersama siswa secara konsisten  Memberikan penghargaan atas partisipasi siswa baik berupa penghargaan lisan maupun penghargaan tertulis.
  • 16. Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk menyiapkan kegiatan ini? J-abarkan Rencana  Persiapan untuk melaksanakan kegiatan ini akan dibagi menjadi 2 tahapan, yaitu :  Pra Kegiatan. Kegiatan penjajakan di masing-masing kelas dimulai dari kelas 6 sebagai kelas inisiator. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada bulan pertama sejak kegiatan ini disepakati untuk dilaksanakan.  Kegiatan. Pada tahap ini, semua kelas sudah dilibatkan secara bertahap mulai dari kelas tinggi kemudian kelas rendah.  Persiapan karya siswa akan dilaksanakan selama 3 minggu, yaitu pada setiap hari sabtu.
  • 17. Siapa saja yang dapat saya libatkan dan apa peran yang saya butuhkan dari pihak yang terlibat pada kegiatan ini? A-tur eksekusi  Kepala Sekolah sebagai Penanggung Jawab  Saya sebagai Koordinator Kegiatan  Rekan Sejawat sebagai Panitia dengan rincian sebagai berikut :  Guru Kelas 1 sebanyak 2 orang sebagai koordinator seni musik  Guru Kelas 2 sebanyak 1 orang sebagai koordinator kolase  Guru Kelas 3 sebanyak 2 orang sebagai koordinator seni rupa.  Guru Kelas 4 sebanyak 2 orang sebagai koordinator apresiasi sastra.  Guru Kelas 5 sebanyak 1 orang sebagai koordinator karya bahasa dan sastra.  Guru Kelas 6 sebanyak 1 orang sebagai koordinator seni tari.  Guru Agama Islam sebanyak 1 orang sebagai koordinator hafalan ayat pendek.  Guru PJOK sebanyak 1 orang sebagai koordinator perlengkapan
  • 18. Bagaimana memonitor dan mengevaluasi kegiatan ini? A-tur eksekusi  Monitoring dari Kepala Sekolah  Refleksi dan Laporan pertanggungjawaban dari masing-masing koordinator bidang kegiatan.  Evaluasi oleh Koordinator Bidang, Koordinator Kegiatan, dan Penanggungjawab
  • 19. Kapan kegiatan ini dapat dilaksanakan? A-tur eksekusi  Pada setiap hari sabtu pekan tiap bulan berjalan
  • 20. Profil Pelajar Pancasila  Religius dan akhlak. Melalui kegiatan agama dan menghargai karya orang lain  Kreatif. Melalui kegiatan merancang dan menampilkan karya.  Mandiri. Melaui kegiatan merancang karya secara mandiri.  Gotong royong. Melalui kegiatan dilaksanakan secara berkelompok.  Berkebhinekaan Global. Melalui kegiatan yang menampilkan karya budaya.