SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Program Kerja Kesehatan Masyarakat
A. Program dan Kegiatan
1. Program obat dan berbekalan kesehatan
1) Tujuan:
Menjamin ketersediaan, pemerataan, mutu, keterjangkau obat dan berbekalan kesehatan
termasuk obat tradisional, perbekalan kesehatan rumah tangga dan kosmetika
2) Sasaran:
a. Meningkatnya penggunaan obat generik di PKD menjadi 98%
b. Meningkatnya penggunaan perbekalan kesehatan yang
memenuhi standar kesehatan.
c. Sarana kesehatan yang dimonitoring meningkat menjadi 90%
3) Kegiatan Pokok:
a. Pengadaan obat dan perbekalan kesehatan
b. Monitoring, evaluasi dan pelaporan

2. Program Upaya Kesehatan Masyarakat
1) Tujuan:
Meningkatkan jumlah, pemerataan dan kualitas pelayanan kesehatan melalui Puskesmas dan
jaringannya, meliputi Puskesmas Pembantu, Puskesmas Keliling dan Bidan Desa.

2) Sasaran:
a.

Semua kabupaten/kota memiliki layanan PSC 24 jam

b.

Semua kelompok kerja mendapatkan UKK di 9 kab/kota

c.

Terpilihnya tenaga kesehatan teladan di 9 kab/kota

d.

Semua kelompok masyarakat yang rentan memperoleh
pelayanan kesehatan gratis di desa sasaran

3) Kegiatan Pokok:
a. Operasional P3K dan Safe Community (Patroli Ambulance
Advance
RS)
b. Upaya Kesehatan Kerja
c. Peningkatan Kesehatan dasar
d. Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin
e. peningkatan Kesehatan masyarakat

3. Program Pengawasan Obat dan Makanan
1) Tujuan:
Terawasinya mutu, keamanan dan kasiat produk terapetik/obat, obat tradisioanl (OT),
kosmetik, perbekalan kesehatan rumah tangga (PKRK), produk komplemen (PK) dan
makanan serta produk hasil olahannya.

2) Sasaran:
Pelayanan kefarmasian yang diawasi dan dikendalikan mencapai 95%

3) Kegiatan Pokok:
a. Pengawasan dan Pengendalian pelayanan kefarmasian
b. Peningkatan pengawasan keamanan pangan berbahaya
c. Peningkatan mutu pelayanan farmasi
4. Program Pengembangan Obat Asli Indonesia
1) Tujuan:
Pelayanan pengobatan tradisional yang aman dan dapat dipertanggungjawabkan
2) Sasaran:
a.

Pengobat tradisional yang terdaftar mencapai 95%

b.

Semua kabupaten/kota melaksanakan TOGA

c.

Pengobat tradisional yang memenuhi standar kesehatan
mencapai 95%

3) Kegiatan Pokok:
a. Revitalisasi dan pembinaan Pengobatan Tradisional
b. Pembinaan TOGA
c. Pelayanan Pengobatan Tradisional
5. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
1) Tujuan:
Meningkatnya kemampuan individu, keluarga, kelompok dan masyarakat untuk hidup sehat
dan mengembangkan upaya kesehatan bersumber masyarakat serta terciptanya lingkungan
yang kondusif untuk mendorong terbentuknya kemampuan tersebut
2) Sasaran:
a.

Terbentuknya Desa Siaga di seluruh Bali

b.

Peningkatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di tatanan
rumah tangga, sekolah, fasilitas pemerintah, tempat kerja
dan tempat-tempat umum

3) Kegiatan Pokok:
6. Program Perbaikan Gizi Masyarakat
1) Tujuan:
Meningkatnya status gizi masyarakat secara optimal sehingga dapat meningkatkan
intelektualitas dan produktifitas sumberdaya manusia
2) Sasaran :
1. Semua Kecamatan bebas rawan gizi
2. Semua Balita mendapat Makanan Tambahan Pendamping ASI
3. (MP ASI)
4. Keluarga Sadar gizi menjadi 45%
5. Semua Balita dengan gizi kurang mendapat perawatan
6. Meningkatnya Cakupan Pemberian ASI Eklusif 50%
7. Menurunnya Prevalensi KEK Ibu Hamil sampai dengan <2%
8. Tercapapainya persentase Bayi BGM <4%
9. Menurunnya prevalensi kurang gizi sampai dengan 3%.
10. Menurunnya prevalensi Berat Badan Bayi Lahir Rendah
11. (BBLR) : 1,75. %
12. Meningkatnya Cakupan Pemberian Vitamin A menjadi 90%.
13. Meningkatnya Cakupan Ibu Hamil mendapat Teblet Fe III
14. menjadi 86%.
15. Meningkatnya Cakupan Ibu Hamil mendapat Teblet Fe I
16. menjadi 90%.
17. Meningkatnya cakupan penanggulangan garam beryodium
18. menjadi 75%.

3) Kegiatan Pokok:
a. Peningkatan pendidikan gizi masyarakat
b. Penanggulangan dan perbaikan gizi masyarakat
7. Program Pengembangan Lingkungan Sehat
1) Tujuan:
Mewujudkan mutu lingkungan hidup yang lebih sehat agar dapat menurunkan angka
kesakitan dan kematian penyakit berbasis lingkunganmelalui pengembangan sistem
kesehatan kewilayahan untuk menggerakan pembangunan berwawasan Kesehatan

2) Sasaran:
a.

Meningkatnya persentase keluarga menggunakan sarana air
bersih yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 96% dan
keluarga menggunakan jamban yang memenuhi syarat
kesehatan menjadi 84%

b.

Meningkatnya persentase keluarga menghuni rumah yang
memenuhi syarat kesehatan menjadi 88%

c.

Meningkatnya persentase tempat-tempat umum yang
memenuhi syarat kesehatan menjadi 93%

d.

Meningkatnya prosentase tempat pengolahan makanan TPM
yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 93 %

e.

Meningkatnya prosentase institusi kesehatan yang
memenuhi syarat kesehatan menjadi 100 %

f.

Semua kab/kota menjadi kab/kota sehat

3) Kegiatan Pokok:
8. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular
1) Tujuan:
Menurunkan angka kesakitan, kematian dan kecacatan akibat penyakit menular dan penyakit
tidak menular
2) Sasaran:
a.

Semua Desa mencapai UCI (Universal Child Immunization )

b.

Terselenggaranya system surveilans dan kewaspadaan dini
serta penanggulangan KLB/Wabah

c.

Menurunya Angka Accute Flacid Paralysis (AFP
rate) menjadi 2/100.000 penduduk.

d.

Meningkatnya Cakupan Penemuan BTA+ menjadi 70%

e.

Meningkatnya Cakupan Keberhasilan pengobatan TB menjadi
85%.
f.

Menurunya Angka Kematian diare (CFR) diare pada saat KLB
menjadi < 1%

g.

Menurunnya angka kesakitan Penyakit demam berdarah
menjadi 100/100.000 penduduk.

h.

Menurunnya Angka Kematian (CFR) akibat penyakit DBD
menjadi <1%.

i.

Meningkatnya Angka bebas jentik ≥ 95%

j.

Menurunnya Angka Annual Parasite Incidence menjadi
< 1/1000 penduduk

k.

MeningkatkanCakupan penenuan pneumonia Balita 94%

l.

Meningkatnya persentase ODHA yang memenuhi syarat
mendapat ARV 81%

m. Tercapainya Angka prevalensi kusta < 1/10.000 penduduk

3) Kegiatan Pokok:
9. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan
1) Tujuan:
Terselenggaranya pelayanan kesehatan yang memenuhi standar.
2) Sasaran:
Sarana dan tenaga kesehatan yang memenuhi standar pelayanan kesehatan 80%
3) Kegiatan Pokok:

10. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin
1) Tujuan:
Terlayaninya penduduk miskin dalam pelayanan kesehatan
2) Sasaran:
Seluruh penduduk miskin di Bali memperoleh pelayanan kesehatan
3) Kegiatan Pokok:
a.

Pelayanan kesehatan masyarakat miskin melalui Jamkesmas
11. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana
Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya

1) Tujuan:
Tersedianya sarana dan prasarana yang memadai dalam memberikan pelayanan kesehatan di
Puskesmas, Puskesmas Pembantu dan jaringannya.
2) Sasaran:
Puskesmas yang ditingkatkan menjadi puskesmas rawat inap mencapai 39 puskesmas
3) Kegiatan Pokok:
a. Peningkatan Puskesmas menjadi Puskesmas rawat inap

12. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Rumah
Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata
1) Tujuan:
Meningkatnya ketersediaan pelayanan kesehatan melalui Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/
Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata
2) Sasaran:
Tersedianya sarana dan prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah
Sakit Mata yang memenuhi standar pelayanan kesehatan di 9 kab/kota
3) Kegiatan Pokok:

13. Program Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/
Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata
1) Tujuan:
Meningkatnya kualitas pelayanan kesehatan di Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit
Paru/Rumah Sakit Mata
2) Sasaran:
Semua sarana dan prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit
Mata menyelenggarakan pelayanan kesehatan sesuai dengan standar kualitas pelayanan
kesehatan
3) Kegiatan Pokok:
14. Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Masyarakat
1) Tujuan:
Terlindunginya kesehatan masyarakat dengan sistem jaminan pemeliharaan kesehatan
2) Sasaran:
Masyarakat yang menjadi peserta jaminan pemeliharaan kesehatan pra bayar mencapai 80%
3) Kegiatan Pokok:
a.

Pelayanan Kesehatan kepada masyarakat miskin

b.

Kemitraan asuransi kesehatan masyarakat melalui JKSB
(Jaminan Kesehatan Sosial Bali)

15. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita
1) Tujuan:
Meningkatkan pelayanan kesehatan anak balita
2) Sasaran:
a.

Neonatal dengan komplikasi yang ditangani: 80%

b.

Kunjungan neonatal: 95%

c.

Deteksi dini tumbuh kembang anak di Posyandu: 80%

3) Kegiatan Pokok:
a.

Deteksi dini tumbuh kembang anak

b.

Pendidikan dan pelatihan perawatan anak balita

c.

Monitoring dan evaluasi

16. Program Peningkatan Pelayanan Kesehaan Lansia
1) Tujuan:
Meningkatkan pelayanan kesehatan lansia
2) Sasaran:
Seluruh desa di Bali menyelenggarakan Posyandu lansia
3) Kegiatan Pokok:
a.

Revilatisasi Posyandu lansia

b.

Pengembangan posyandu lansia

17. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan
1) Tujuan:
Terawasinya mutu dan keamanan makanan serta produk hasil olahannya.
2) Sasaran:
Terawasi dan terkendalinya mutu dan keamanan makanan serta produk hasil olahannya: 80%
3) Kegiatan Pokok:
a. Peningkatan pengawasan dan pengendalian keamanan dan
kesehatan makanan
b. Peningkatan pemberdayaan konsumen / masyarakat
c. Bimbingan dan Pengendalian
18. Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan Anak
1) Tujuan:
Meningkatkan pelayanan dan keselamatan ibu melahirkan anak
2) Sasaran:
a.

Seluruh persalinan mendapat pertolongan tenaga kesehatan

b.

Ibu hamil mendapat pelayanan K1: 100%

c.

Ibu hamil mendapat pelayanan K4: 95%

d.

Ibu hamil dengan komplikasi yang ditangani menjadi 98%

e.

Pelayanan ibu nifas mencapai 98%

f.

Peserta KB aktif menjadi 75%

3) Kegiatan Pokok:
a.

Pertolongan persalinan ibu hamil dari keluarga kurang mampu

b.

Bimbingan dan pengendalian

19. Program Pendidikan Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur
1) Tujuan:
Meningkatnyakemampuan, ketrampilan dan profesionalisme pegawai dan calon pegawai
negeri sipil yang berkaitan dengan kesehatan dalam pelaksanaan tugas kedinasan yang
diselenggarakan melalui jalur pendidikan formal.
2) Sasaran:
a.

Jumlah tenaga teknis yang ditingkatkan kemampuannya
sebanyak 50%

b.

Terealisasinya pemenuhan kebutuhan tenaga PTT sebanyak
80%

3) Kegiatan Pokok:
a.

Pelatihan dan pendidikan formal

b.

Pembinaan dan penyebarluasan tenaga kesehatan

c.

Perencanaan dan pendataan tenaga kesehatan

B. Program Transisi
Sesuai dengan Peraturan pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang pembagian Urusan
antara Pemerintah, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kab/Kota, maka sampai tahun 2013
program pengembangan kesehatan dititikberatan pada:
1.

Program peningkatan kualitas dan pemerataan pelayanan
kesehatan.
2.

Peningkatan mutu sumber daya manusia dan lingkungan
yang saling mendukung dengan pendekatan paradigma
sehat, yang memberikan prioritas pada upaya peningkatan,
pencegahan, penyembuhan, pemulihan dan rehabilitasi sejak
pembuahan dalam kandungan sampai usia lanjut

3.

Peningkatan dan pemeliharaan mutu, efisiensi akuntabilitas
lembaga dan pelayanan kesehatan melalui pemberdayaan
sumber daya manusia secara berkelanjutan dan sarana
prasarana dalam bidang medis, mutu serta ketersediaan
obat
yang terjangkau oleh masyarakat.

4.

Peningkatan hubungan kerjasama dan koordinasi antara
daerah baik antar kabupaten/kota maupun antar provinsi
dengan kabupaten/kota.

5.

Pengembangan Jaminan Sosial Kesehatan Masyarakat
(Jamkesmas).

Program Pengawasan obat dan makanan serta pemantapan manajemen pembangunan
kesehatan dengan konsep paradigma sehat secara sinergis lintas sektor

More Related Content

What's hot

Perencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahPerencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahMuh Saleh
 
Konsep dasar kesehatan masyarakat
Konsep dasar kesehatan masyarakatKonsep dasar kesehatan masyarakat
Konsep dasar kesehatan masyarakatUFDK
 
Konsep perilaku kesehatan
Konsep perilaku kesehatanKonsep perilaku kesehatan
Konsep perilaku kesehatanom_wiez
 
Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1HMRojali
 
Analisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatAnalisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatCasmadi Casmadi
 
Pengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan
Pengaruh Lingkungan Terhadap KesehatanPengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan
Pengaruh Lingkungan Terhadap KesehatanjajarM
 
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)Kebijakan kesehatan di indonesia(1)
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)Yabniel Lit Jingga
 
Konsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologiKonsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologiAnggita Dewi
 
Konsep penyebab penyakit bag.7
Konsep penyebab penyakit bag.7Konsep penyebab penyakit bag.7
Konsep penyebab penyakit bag.7tristyanto
 
Askep komunitas penyakit menular
Askep komunitas penyakit menularAskep komunitas penyakit menular
Askep komunitas penyakit menularheri damanik
 
Epidemiologi penyakit-tidak-menular
Epidemiologi penyakit-tidak-menularEpidemiologi penyakit-tidak-menular
Epidemiologi penyakit-tidak-menularAndy Rahman
 
Pengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatan
Pengkajian Kebutuhan Promosi KesehatanPengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatan
Pengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatanpjj_kemenkes
 
12. evaluasi program promosi kesehatan
12. evaluasi program promosi kesehatan12. evaluasi program promosi kesehatan
12. evaluasi program promosi kesehatanAgus Candra
 
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah Pengantar
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah PengantarSistem Informasi Kesehatan - Sebuah Pengantar
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah PengantarGeri Sugiran Abdul Sukur
 
Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanNiken Kurniasih
 

What's hot (20)

Perencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerahPerencanaan kesehatan daerah
Perencanaan kesehatan daerah
 
Konsep dasar kesehatan masyarakat
Konsep dasar kesehatan masyarakatKonsep dasar kesehatan masyarakat
Konsep dasar kesehatan masyarakat
 
Advokasi Kesehatan
Advokasi KesehatanAdvokasi Kesehatan
Advokasi Kesehatan
 
Konsep perilaku kesehatan
Konsep perilaku kesehatanKonsep perilaku kesehatan
Konsep perilaku kesehatan
 
Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1Riwayat alamat penyakit1
Riwayat alamat penyakit1
 
Analisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakatAnalisi situasi kesaehatan masyarakat
Analisi situasi kesaehatan masyarakat
 
PHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASARPHBS DI SEKOLAH DASAR
PHBS DI SEKOLAH DASAR
 
Gizi Kesmas
Gizi KesmasGizi Kesmas
Gizi Kesmas
 
Pengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan
Pengaruh Lingkungan Terhadap KesehatanPengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan
Pengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan
 
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)Kebijakan kesehatan di indonesia(1)
Kebijakan kesehatan di indonesia(1)
 
Konsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologiKonsep dasar epidemiologi
Konsep dasar epidemiologi
 
Konsep penyebab penyakit bag.7
Konsep penyebab penyakit bag.7Konsep penyebab penyakit bag.7
Konsep penyebab penyakit bag.7
 
Strategi promkes
Strategi promkesStrategi promkes
Strategi promkes
 
Askep komunitas penyakit menular
Askep komunitas penyakit menularAskep komunitas penyakit menular
Askep komunitas penyakit menular
 
Epidemiologi penyakit-tidak-menular
Epidemiologi penyakit-tidak-menularEpidemiologi penyakit-tidak-menular
Epidemiologi penyakit-tidak-menular
 
KONSEP K3 RS
KONSEP K3 RSKONSEP K3 RS
KONSEP K3 RS
 
Pengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatan
Pengkajian Kebutuhan Promosi KesehatanPengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatan
Pengkajian Kebutuhan Promosi Kesehatan
 
12. evaluasi program promosi kesehatan
12. evaluasi program promosi kesehatan12. evaluasi program promosi kesehatan
12. evaluasi program promosi kesehatan
 
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah Pengantar
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah PengantarSistem Informasi Kesehatan - Sebuah Pengantar
Sistem Informasi Kesehatan - Sebuah Pengantar
 
Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
 

Similar to Program Kesehatan Masyarakat Bali

1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx
1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx
1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptxixanzzz
 
EP. 5.1.4.1.docx
EP. 5.1.4.1.docxEP. 5.1.4.1.docx
EP. 5.1.4.1.docxAgfurIdhan
 
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka RayaRenstra Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka RayaMellianae Merkusi
 
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhan
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhanEdit2 mi 1 persiapan penyuluhan
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhanBidangTFBBPKCiloto
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi) Mimi S Munadi
 
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.ppt
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.pptPROFIL PUSK II DS 2022 HIV.ppt
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.pptPuskesmasIIDensel
 
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptxUpi_raharjo
 
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan Kesehata
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan KesehataIsu Strategi dan Kebijakan Pembangunan Kesehata
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan KesehataMuh Saleh
 
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadis
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadisKebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadis
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadisOca Malawat
 
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pmsMakalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pmsSentra Komputer dan Foto Copy
 
presentasi nakes teladan nym purwandani.ppt
presentasi nakes teladan nym purwandani.pptpresentasi nakes teladan nym purwandani.ppt
presentasi nakes teladan nym purwandani.pptPuskesmasIIDensel
 
Program kesling di puskesmas
Program kesling di puskesmasProgram kesling di puskesmas
Program kesling di puskesmasJoni Iswanto
 
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdfKAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdfwadi29
 
Gerakan jamban sehat
Gerakan jamban sehatGerakan jamban sehat
Gerakan jamban sehatAnisa Rahmah
 
Program penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganProgram penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganDR Irene
 
Program penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganProgram penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganDR Irene
 

Similar to Program Kesehatan Masyarakat Bali (20)

Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
 
1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx
1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx
1. PERSIAPAN PELAYANAN ADMINISTRASI KESESEHATAN.pptx
 
Persiapan pelayanan adminkes
Persiapan pelayanan adminkes Persiapan pelayanan adminkes
Persiapan pelayanan adminkes
 
EP. 5.1.4.1.docx
EP. 5.1.4.1.docxEP. 5.1.4.1.docx
EP. 5.1.4.1.docx
 
Proker pola hidup bersih
Proker pola hidup bersihProker pola hidup bersih
Proker pola hidup bersih
 
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka RayaRenstra Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya
Renstra Dinas Kesehatan Kota Palangka Raya
 
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhan
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhanEdit2 mi 1 persiapan penyuluhan
Edit2 mi 1 persiapan penyuluhan
 
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)  Materi ke-2 RUKUNS Batch 18  (Revisi)
Materi ke-2 RUKUNS Batch 18 (Revisi)
 
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.ppt
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.pptPROFIL PUSK II DS 2022 HIV.ppt
PROFIL PUSK II DS 2022 HIV.ppt
 
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx
15_Puspita Sari_P1,P2,P3.pptx
 
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan Kesehata
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan KesehataIsu Strategi dan Kebijakan Pembangunan Kesehata
Isu Strategi dan Kebijakan Pembangunan Kesehata
 
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadis
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadisKebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadis
Kebijakan kemenkes 5 pilar stbm kadis
 
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pmsMakalah kebidanan komunitas pengembangan wahana  forum pms
Makalah kebidanan komunitas pengembangan wahana forum pms
 
presentasi nakes teladan nym purwandani.ppt
presentasi nakes teladan nym purwandani.pptpresentasi nakes teladan nym purwandani.ppt
presentasi nakes teladan nym purwandani.ppt
 
KAK
KAKKAK
KAK
 
Program kesling di puskesmas
Program kesling di puskesmasProgram kesling di puskesmas
Program kesling di puskesmas
 
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdfKAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
KAK-Program-Kesga-2018 promkes ku.pdf
 
Gerakan jamban sehat
Gerakan jamban sehatGerakan jamban sehat
Gerakan jamban sehat
 
Program penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganProgram penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkungan
 
Program penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkunganProgram penyehatan lingkungan
Program penyehatan lingkungan
 

More from Operator Warnet Vast Raha

Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiOperator Warnet Vast Raha
 

More from Operator Warnet Vast Raha (20)

Stiker kk bondan
Stiker kk bondanStiker kk bondan
Stiker kk bondan
 
Proposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bolaProposal bantuan sepak bola
Proposal bantuan sepak bola
 
Surat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehatSurat pernyataan nusantara sehat
Surat pernyataan nusantara sehat
 
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajarSurat pernyataan nusantara sehat fajar
Surat pernyataan nusantara sehat fajar
 
Halaman sampul target
Halaman sampul targetHalaman sampul target
Halaman sampul target
 
Makalah seni kriya korea
Makalah seni kriya koreaMakalah seni kriya korea
Makalah seni kriya korea
 
Makalah makromolekul
Makalah makromolekulMakalah makromolekul
Makalah makromolekul
 
126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul126895843 makalah-makromolekul
126895843 makalah-makromolekul
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Mata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budayaMata pelajaran seni budaya
Mata pelajaran seni budaya
 
Lingkungan hidup
Lingkungan hidupLingkungan hidup
Lingkungan hidup
 
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga penggantiPermohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
Permohonan untuk diterima menjadi tenaga pengganti
 
Odher scout community
Odher scout communityOdher scout community
Odher scout community
 
Surat izin keramaian
Surat izin keramaianSurat izin keramaian
Surat izin keramaian
 
Makalah keganasan
Makalah keganasanMakalah keganasan
Makalah keganasan
 
Perilaku organisasi
Perilaku organisasiPerilaku organisasi
Perilaku organisasi
 
Makalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetikaMakalah penyakit genetika
Makalah penyakit genetika
 
Undangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepaUndangan kecamatan lasalepa
Undangan kecamatan lasalepa
 
Bukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajakBukti registrasi pajak
Bukti registrasi pajak
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 

Program Kesehatan Masyarakat Bali

  • 1. Program Kerja Kesehatan Masyarakat A. Program dan Kegiatan 1. Program obat dan berbekalan kesehatan 1) Tujuan: Menjamin ketersediaan, pemerataan, mutu, keterjangkau obat dan berbekalan kesehatan termasuk obat tradisional, perbekalan kesehatan rumah tangga dan kosmetika 2) Sasaran: a. Meningkatnya penggunaan obat generik di PKD menjadi 98% b. Meningkatnya penggunaan perbekalan kesehatan yang memenuhi standar kesehatan. c. Sarana kesehatan yang dimonitoring meningkat menjadi 90% 3) Kegiatan Pokok: a. Pengadaan obat dan perbekalan kesehatan b. Monitoring, evaluasi dan pelaporan 2. Program Upaya Kesehatan Masyarakat 1) Tujuan: Meningkatkan jumlah, pemerataan dan kualitas pelayanan kesehatan melalui Puskesmas dan jaringannya, meliputi Puskesmas Pembantu, Puskesmas Keliling dan Bidan Desa. 2) Sasaran: a. Semua kabupaten/kota memiliki layanan PSC 24 jam b. Semua kelompok kerja mendapatkan UKK di 9 kab/kota c. Terpilihnya tenaga kesehatan teladan di 9 kab/kota d. Semua kelompok masyarakat yang rentan memperoleh pelayanan kesehatan gratis di desa sasaran 3) Kegiatan Pokok: a. Operasional P3K dan Safe Community (Patroli Ambulance Advance RS) b. Upaya Kesehatan Kerja c. Peningkatan Kesehatan dasar d. Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin
  • 2. e. peningkatan Kesehatan masyarakat 3. Program Pengawasan Obat dan Makanan 1) Tujuan: Terawasinya mutu, keamanan dan kasiat produk terapetik/obat, obat tradisioanl (OT), kosmetik, perbekalan kesehatan rumah tangga (PKRK), produk komplemen (PK) dan makanan serta produk hasil olahannya. 2) Sasaran: Pelayanan kefarmasian yang diawasi dan dikendalikan mencapai 95% 3) Kegiatan Pokok: a. Pengawasan dan Pengendalian pelayanan kefarmasian b. Peningkatan pengawasan keamanan pangan berbahaya c. Peningkatan mutu pelayanan farmasi 4. Program Pengembangan Obat Asli Indonesia 1) Tujuan: Pelayanan pengobatan tradisional yang aman dan dapat dipertanggungjawabkan 2) Sasaran: a. Pengobat tradisional yang terdaftar mencapai 95% b. Semua kabupaten/kota melaksanakan TOGA c. Pengobat tradisional yang memenuhi standar kesehatan mencapai 95% 3) Kegiatan Pokok: a. Revitalisasi dan pembinaan Pengobatan Tradisional b. Pembinaan TOGA c. Pelayanan Pengobatan Tradisional 5. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat 1) Tujuan: Meningkatnya kemampuan individu, keluarga, kelompok dan masyarakat untuk hidup sehat dan mengembangkan upaya kesehatan bersumber masyarakat serta terciptanya lingkungan yang kondusif untuk mendorong terbentuknya kemampuan tersebut
  • 3. 2) Sasaran: a. Terbentuknya Desa Siaga di seluruh Bali b. Peningkatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di tatanan rumah tangga, sekolah, fasilitas pemerintah, tempat kerja dan tempat-tempat umum 3) Kegiatan Pokok: 6. Program Perbaikan Gizi Masyarakat 1) Tujuan: Meningkatnya status gizi masyarakat secara optimal sehingga dapat meningkatkan intelektualitas dan produktifitas sumberdaya manusia 2) Sasaran : 1. Semua Kecamatan bebas rawan gizi 2. Semua Balita mendapat Makanan Tambahan Pendamping ASI 3. (MP ASI) 4. Keluarga Sadar gizi menjadi 45% 5. Semua Balita dengan gizi kurang mendapat perawatan 6. Meningkatnya Cakupan Pemberian ASI Eklusif 50% 7. Menurunnya Prevalensi KEK Ibu Hamil sampai dengan <2% 8. Tercapapainya persentase Bayi BGM <4% 9. Menurunnya prevalensi kurang gizi sampai dengan 3%. 10. Menurunnya prevalensi Berat Badan Bayi Lahir Rendah 11. (BBLR) : 1,75. % 12. Meningkatnya Cakupan Pemberian Vitamin A menjadi 90%. 13. Meningkatnya Cakupan Ibu Hamil mendapat Teblet Fe III 14. menjadi 86%. 15. Meningkatnya Cakupan Ibu Hamil mendapat Teblet Fe I 16. menjadi 90%. 17. Meningkatnya cakupan penanggulangan garam beryodium 18. menjadi 75%. 3) Kegiatan Pokok: a. Peningkatan pendidikan gizi masyarakat b. Penanggulangan dan perbaikan gizi masyarakat
  • 4. 7. Program Pengembangan Lingkungan Sehat 1) Tujuan: Mewujudkan mutu lingkungan hidup yang lebih sehat agar dapat menurunkan angka kesakitan dan kematian penyakit berbasis lingkunganmelalui pengembangan sistem kesehatan kewilayahan untuk menggerakan pembangunan berwawasan Kesehatan 2) Sasaran: a. Meningkatnya persentase keluarga menggunakan sarana air bersih yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 96% dan keluarga menggunakan jamban yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 84% b. Meningkatnya persentase keluarga menghuni rumah yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 88% c. Meningkatnya persentase tempat-tempat umum yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 93% d. Meningkatnya prosentase tempat pengolahan makanan TPM yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 93 % e. Meningkatnya prosentase institusi kesehatan yang memenuhi syarat kesehatan menjadi 100 % f. Semua kab/kota menjadi kab/kota sehat 3) Kegiatan Pokok: 8. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular 1) Tujuan: Menurunkan angka kesakitan, kematian dan kecacatan akibat penyakit menular dan penyakit tidak menular 2) Sasaran: a. Semua Desa mencapai UCI (Universal Child Immunization ) b. Terselenggaranya system surveilans dan kewaspadaan dini serta penanggulangan KLB/Wabah c. Menurunya Angka Accute Flacid Paralysis (AFP rate) menjadi 2/100.000 penduduk. d. Meningkatnya Cakupan Penemuan BTA+ menjadi 70% e. Meningkatnya Cakupan Keberhasilan pengobatan TB menjadi
  • 5. 85%. f. Menurunya Angka Kematian diare (CFR) diare pada saat KLB menjadi < 1% g. Menurunnya angka kesakitan Penyakit demam berdarah menjadi 100/100.000 penduduk. h. Menurunnya Angka Kematian (CFR) akibat penyakit DBD menjadi <1%. i. Meningkatnya Angka bebas jentik ≥ 95% j. Menurunnya Angka Annual Parasite Incidence menjadi < 1/1000 penduduk k. MeningkatkanCakupan penenuan pneumonia Balita 94% l. Meningkatnya persentase ODHA yang memenuhi syarat mendapat ARV 81% m. Tercapainya Angka prevalensi kusta < 1/10.000 penduduk 3) Kegiatan Pokok: 9. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan 1) Tujuan: Terselenggaranya pelayanan kesehatan yang memenuhi standar. 2) Sasaran: Sarana dan tenaga kesehatan yang memenuhi standar pelayanan kesehatan 80% 3) Kegiatan Pokok: 10. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin 1) Tujuan: Terlayaninya penduduk miskin dalam pelayanan kesehatan 2) Sasaran: Seluruh penduduk miskin di Bali memperoleh pelayanan kesehatan 3) Kegiatan Pokok: a. Pelayanan kesehatan masyarakat miskin melalui Jamkesmas
  • 6. 11. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas/Puskesmas Pembantu dan Jaringannya 1) Tujuan: Tersedianya sarana dan prasarana yang memadai dalam memberikan pelayanan kesehatan di Puskesmas, Puskesmas Pembantu dan jaringannya. 2) Sasaran: Puskesmas yang ditingkatkan menjadi puskesmas rawat inap mencapai 39 puskesmas 3) Kegiatan Pokok: a. Peningkatan Puskesmas menjadi Puskesmas rawat inap 12. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata 1) Tujuan: Meningkatnya ketersediaan pelayanan kesehatan melalui Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata 2) Sasaran: Tersedianya sarana dan prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata yang memenuhi standar pelayanan kesehatan di 9 kab/kota 3) Kegiatan Pokok: 13. Program Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata 1) Tujuan: Meningkatnya kualitas pelayanan kesehatan di Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata 2) Sasaran: Semua sarana dan prasarana Rumah Sakit/Rumah Sakit Jiwa/ Rumah Sakit Paru/Rumah Sakit Mata menyelenggarakan pelayanan kesehatan sesuai dengan standar kualitas pelayanan kesehatan 3) Kegiatan Pokok: 14. Program Kemitraan Peningkatan Pelayanan Masyarakat 1) Tujuan: Terlindunginya kesehatan masyarakat dengan sistem jaminan pemeliharaan kesehatan
  • 7. 2) Sasaran: Masyarakat yang menjadi peserta jaminan pemeliharaan kesehatan pra bayar mencapai 80% 3) Kegiatan Pokok: a. Pelayanan Kesehatan kepada masyarakat miskin b. Kemitraan asuransi kesehatan masyarakat melalui JKSB (Jaminan Kesehatan Sosial Bali) 15. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita 1) Tujuan: Meningkatkan pelayanan kesehatan anak balita 2) Sasaran: a. Neonatal dengan komplikasi yang ditangani: 80% b. Kunjungan neonatal: 95% c. Deteksi dini tumbuh kembang anak di Posyandu: 80% 3) Kegiatan Pokok: a. Deteksi dini tumbuh kembang anak b. Pendidikan dan pelatihan perawatan anak balita c. Monitoring dan evaluasi 16. Program Peningkatan Pelayanan Kesehaan Lansia 1) Tujuan: Meningkatkan pelayanan kesehatan lansia 2) Sasaran: Seluruh desa di Bali menyelenggarakan Posyandu lansia 3) Kegiatan Pokok: a. Revilatisasi Posyandu lansia b. Pengembangan posyandu lansia 17. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan 1) Tujuan: Terawasinya mutu dan keamanan makanan serta produk hasil olahannya. 2) Sasaran: Terawasi dan terkendalinya mutu dan keamanan makanan serta produk hasil olahannya: 80% 3) Kegiatan Pokok: a. Peningkatan pengawasan dan pengendalian keamanan dan kesehatan makanan
  • 8. b. Peningkatan pemberdayaan konsumen / masyarakat c. Bimbingan dan Pengendalian 18. Program Peningkatan Keselamatan Ibu Melahirkan Anak 1) Tujuan: Meningkatkan pelayanan dan keselamatan ibu melahirkan anak 2) Sasaran: a. Seluruh persalinan mendapat pertolongan tenaga kesehatan b. Ibu hamil mendapat pelayanan K1: 100% c. Ibu hamil mendapat pelayanan K4: 95% d. Ibu hamil dengan komplikasi yang ditangani menjadi 98% e. Pelayanan ibu nifas mencapai 98% f. Peserta KB aktif menjadi 75% 3) Kegiatan Pokok: a. Pertolongan persalinan ibu hamil dari keluarga kurang mampu b. Bimbingan dan pengendalian 19. Program Pendidikan Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur 1) Tujuan: Meningkatnyakemampuan, ketrampilan dan profesionalisme pegawai dan calon pegawai negeri sipil yang berkaitan dengan kesehatan dalam pelaksanaan tugas kedinasan yang diselenggarakan melalui jalur pendidikan formal. 2) Sasaran: a. Jumlah tenaga teknis yang ditingkatkan kemampuannya sebanyak 50% b. Terealisasinya pemenuhan kebutuhan tenaga PTT sebanyak 80% 3) Kegiatan Pokok: a. Pelatihan dan pendidikan formal b. Pembinaan dan penyebarluasan tenaga kesehatan c. Perencanaan dan pendataan tenaga kesehatan B. Program Transisi Sesuai dengan Peraturan pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang pembagian Urusan antara Pemerintah, Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kab/Kota, maka sampai tahun 2013 program pengembangan kesehatan dititikberatan pada: 1. Program peningkatan kualitas dan pemerataan pelayanan
  • 9. kesehatan. 2. Peningkatan mutu sumber daya manusia dan lingkungan yang saling mendukung dengan pendekatan paradigma sehat, yang memberikan prioritas pada upaya peningkatan, pencegahan, penyembuhan, pemulihan dan rehabilitasi sejak pembuahan dalam kandungan sampai usia lanjut 3. Peningkatan dan pemeliharaan mutu, efisiensi akuntabilitas lembaga dan pelayanan kesehatan melalui pemberdayaan sumber daya manusia secara berkelanjutan dan sarana prasarana dalam bidang medis, mutu serta ketersediaan obat yang terjangkau oleh masyarakat. 4. Peningkatan hubungan kerjasama dan koordinasi antara daerah baik antar kabupaten/kota maupun antar provinsi dengan kabupaten/kota. 5. Pengembangan Jaminan Sosial Kesehatan Masyarakat (Jamkesmas). Program Pengawasan obat dan makanan serta pemantapan manajemen pembangunan kesehatan dengan konsep paradigma sehat secara sinergis lintas sektor