SlideShare a Scribd company logo
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
ENDALAMAN MATERI
TEMA 2
UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
KOMPETENSI DASAR
Pencemaran udara sudah menyebar ke
seluruh penjuru dunia yang salah satunya
disebabkan oleh perkembangan
teknologi. Namun, bukan berarti kita
tidak bisa mengembalikan udara bersih
seperti dahulu lagi. Kita masih bisa
menciptakan dan mengembalikan udara
segar yang dibutuhkan untuk kehidupan
dan tubuh kita dengan cara tetap
melestarikan lingkungan dan
menjaganya tetap asri.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Mencari Informasi dari Bacaan
Bacalah teks tentang manfaat udara
bersih pada Buku Siswa. Carilah
informasi penting pada bacaan tersebut!
Kemudian, jawablah pertanyaan-
pertanyaan berikut ini bersama
kelompokmu!
Pembelajaran
1
1. Siapa yang menciptakan udara bersih?
2. Kapan kita bisa kembali menikmati udara bersih?
3. Di mana kita bisa mendapatkan udara bersih?
4. Apa manfaat udara bersih bagi tubuh kita?
5. Mengapa di daerah perkotaan kita mengalami kesulitan
menikmati udara bersih?
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Cara Kerja Organ Pernapasan Hewan
Cacing bernapas melalui kutikula.
1. Alat Pernapasan Cacing Tanah
2. Alat Pernapasan Serangga ( Belalang )
• Serangga memiliki alat pernapasan
berupa trakea. Contoh serangga
adalah nyamuk, belalang, lalat, rayap,
dan kupu – kupu.
• Trakea adalah pembuluh – pembuluh
halus yang bercabang dan memenuhi
seluruh bagian tubuh serangga
kemudian bermuara pada stigma.
• Stigma ialah lubang (corong) yang
terletak di sisi tubuh bagian kanan
kiri berfungsi sebagai jalan keluar
masuknya udara.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Ikan bernapas
menggunakan insang. Ikan
bernapas dengan cara
membuka dan menutup
insang. Air yang masuk
melalui mulut akan
dikeluarkan melalui
insang.
3. Alat Pernapasan Ikan
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Amfibi adalah hewan yang hidup di
dua alam, yaitu di darat dan di air.
Contohnya adalah katak.
4. Alat Pernapasan Katak
Reptil adalah hewan melata. Contohnya
adalah ular, kadal, cecak, buaya, kura-kura,
dan komodo. Reptil bernapas dengan paru-
paru.
5. Alat Pernapasan Reptil
Pada saat masih berudu, katak
bernapas dengan insang. Setelah
dewasa, katak bernapas dengan
paru-paru, selaput mulut, dan kulit.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Burung bernapas menggunakan
paru-paru dan pundi-pundi udara.
5. Alat Pernapasan Burung
Pundi-pundi udara burung berjumlah
lima pasang yang terletak di pangkal
leher, dada depan, dada belakang,
perut, dan tulang lengan atas.
Fungsi pundi-pundi udara:
a) Melindungi tubuh dari cuaca dingin.
b) Memperkeras suara burung.
c) Membantu berenang pada burung yang suka berenang.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Lengkapilah bagan peta pikiran berikut ini bersama kelompokmu.
Mencari Informasi dari Bacaan
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Menjawab Pertanyaan Berdasarkan Teks
Kamu telah membaca bacaan ”Organ Pernapasan pada Manusia”.
1. Dari bacaan tersebut buatlah pertanyaan menggunakan kata
tanya: apa, di mana, kapan, mengapa, dan bagaimana. Tuliskan
pertanyaan sebanyak-banyaknya!
2. Dari pertanyaan tersebut, tuliskan jawabannya!
3. Tuliskan pertanyaan dan jawabanmu dalam bentuk tabel
seperti berikut!
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Kata Tanya Arah Jawaban
Apa Nama-nama benda, sebab, akibat, judul, dan tema.
Di mana Tempat atau latar.
Kapan Waktu kejadian suatu peristiwa.
Siapa Tokoh utama dan tokoh pendukung.
Mengapa Alasan suatu masalah dalam teks.
Bagaimana Cara membuat, proses, urutan, pendapat, atau sikap.
Berapa Jumlah atau banyak benda.
T2 St1
P2
Muatan
Bahasa Indonesia
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 2:
Menjawab Pertanyaan dan
Mengolah Informasi dari Teks
Terdapat beberapa pertanyaan yang harus kita jawab agar kita lebih
memahami isi teks.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
No. Hewan Sistem Pernapasan
1 Cacing Tanah Bernapas menggunakan permukaan kulit basah dan berlendir.
2
Serangga Bernapas menggunakan trakea.
Oksigen stigma  trakea  seluruh tubuh.
3
Ikan Bernapas menggunakan insang.
Air (Oksigen)  mulut  insang.
4 Amfibi (Katak) Di air menggunakan insang. Di darat menggunakan paru-paru.
5
Reptilia Bernapas menggunakan paru-paru.
Oksigen  hidung  tenggorokan  paru-paru.
6
Burung Bernapas menggunakan paru-paru.
Saat terbang menggunakan pundi-pundi udara.
7
Mamalia Bernapas menggunakan paru-paru.
Oksigen  hidung  tenggorokan  paru-paru.
T2 St1
P1
Muatan
IPA
KD 3.2 dan 4.2
Sistem Pernapasan Hewan
Sistem pernapasan hewan disesuaikan dengan tempat hidupnya.
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Pembelajaran
2
Sistem Pernapasan pada Manusia
Manusia bernapas untuk
memasukkan udara ke
dalam tubuh untuk
mendapatkan energi dari
makanan.
SISTEM PERNAPASAN
MANUSIA TERDIRI DARI
A. HIDUNG
B. FARING
C. LARING
D. TRAKEA
E. BRONKUS
F. BRONKEOLUS
G. ALVEOLUS
H. PARU-PARU
I. DIAFRAGMA
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Organ utama pernapasan manusia adalah paru-paru.
Perhatikan alur pernapasan manusia berikut:
P2
Pembelajaran 2:
Alat-Alat Pernapasan pada Manusia dan
Fungsinya
Udara masuk ke tubuh
Udara keluar dari tubuh
Rongga
hidung
trakea
bronkus
Paru-paru
(Bronkeolus
dan Alveolus)
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
Perhatikan bagian-bagian tubuh yang berperan
dalam pernapasan serta fungsinya berikut!
No
.
Bagian-Bagian
Pernapasan
Fungsi
1 Hidung
• penyaring debu atau kotoran yang berasal
dari udara.
• penyesuaian suhu dan kelembapan udara
untuk memudahkan proses penyebaran gas
dalam tubuh.
2
Trakea
(tenggorokan)
• Penghubung antara bagian hidung dan paru-
paru.
• penyaringan kembali udara yang masuk dan
mengantarkan udara tersebut ke paru-paru.
3
Paru-paru
terdiri dari
bronkus,
bronkiolus,
dan alveolus
Bronkus adalah dua percabangan dari trakea
yang menuju paru-paru kanan dan kiri.
Bronkiolus adalah percabangan bronkus.
Alveolus adalah ujung bronkiolus yang
berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen
(O2) dan karbon dioksida (CO2).
Tematik 5 Tema 2
Udara Bersih bagi
Kesehatan
1. Organ Tubuh yang Termasuk Alat Pernapasan
Membaca Informasi tentang Alat Pernapasan
a. Hidung
Fungsi hidung untuk menyaring udara pernapasan dari debu
dan bibit penyakit, menghangatkan udara, dan indra pencium.
b. Tenggorokan
Di dalam batang tenggorokan
terdapat bulu getar yang
berfungsi untuk menolak zat
asing yang masuk ke
tenggorokan.
Udara
masuk
Udara
keluar
Diafragma
c. Paru-Paru
Di gelembung paru-paru terjadi pertukaran antara gas oksigen
dan karbon dioksida.
Proses Menghirup Udara Proses Menghembuskan Udara
1. Udara masuk melalui hidung.
2. Udara disaring oleh lendir dan rambut
hidung.
3. Paru-paru mengembang dan rongga
dada membesar.
4. Gas oksigen diserap oleh alveolus.
1. Paru-paru mengempis dan rongga
dada kembali ke ukuran semula.
2. Udara keluar melalui saluran
pernapasan.
3. Udara yang dikeluarkan mengandung
gas karbon dioksida dan uap air.
T2 St1
P5
Muatan
IPA
KD 3.2 dan 4.2
Pembelajaran 5:
Proses Pernapasan Pada Manusia
Udara masuk
melalui hidung
Paru-paru
mengembang
Rongga dada
membesar
Udara keluar
melalui hidung
Paru-paru
mengempis kembali
ke ukuran semula
Rongga dada
kembali ke
ukuran semula

More Related Content

What's hot

penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)universitas negeri padang
 
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docx
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docxLembar kerja. pbl, steam dan hots docx
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docxkusnadi kusnadi
 
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTOR
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTORTUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTOR
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTORMAFIA '11
 
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdfBab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdfagus mulanto
 
Contoh RPP Kurikulum 2013
Contoh RPP Kurikulum 2013Contoh RPP Kurikulum 2013
Contoh RPP Kurikulum 2013Pristiadi Utomo
 
pembelajaran kelas rangkap
pembelajaran kelas rangkap pembelajaran kelas rangkap
pembelajaran kelas rangkap Noviana Ulfa
 
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis Masalah
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis MasalahLaporan mini riset Pembelajaran Berbasis Masalah
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis MasalahNailul Hasibuan
 
Revisi SOP Pemasangan Gaun
Revisi SOP Pemasangan GaunRevisi SOP Pemasangan Gaun
Revisi SOP Pemasangan GaunLucky Vrisandy
 
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelasREVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Bab 7 sistem pernafasan
Bab 7 sistem pernafasanBab 7 sistem pernafasan
Bab 7 sistem pernafasanKevin Simbolon
 
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam KeperawatanBerpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam Keperawatanners alia
 
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiLks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiMaya Iqlima
 
prosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modulprosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan moduljaudinIAIN
 
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makananLKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makananRully Novida
 
Fungsi dan manfaat media pembelajaran
Fungsi dan manfaat media pembelajaranFungsi dan manfaat media pembelajaran
Fungsi dan manfaat media pembelajaranIkaNurjanah12
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranMuhammad Imam BW
 
IPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 RevIPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 RevPPGHybrid2
 
Tes formatif 1 kelas vii ipa smp
Tes formatif 1 kelas vii ipa smpTes formatif 1 kelas vii ipa smp
Tes formatif 1 kelas vii ipa smpEko Supriyadi
 
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxCiri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxSelviaNovitaSari2
 

What's hot (20)

penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
penilaian acuan norma (PAN) dan penilaian acuan patokan (PAP)
 
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docx
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docxLembar kerja. pbl, steam dan hots docx
Lembar kerja. pbl, steam dan hots docx
 
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTOR
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTORTUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTOR
TUGAS PROYEK PERCOBAAN VEKTOR
 
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdfBab 5  Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
Bab 5 Unsur, Senyawa dan Campuran.pdf
 
Contoh RPP Kurikulum 2013
Contoh RPP Kurikulum 2013Contoh RPP Kurikulum 2013
Contoh RPP Kurikulum 2013
 
pembelajaran kelas rangkap
pembelajaran kelas rangkap pembelajaran kelas rangkap
pembelajaran kelas rangkap
 
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis Masalah
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis MasalahLaporan mini riset Pembelajaran Berbasis Masalah
Laporan mini riset Pembelajaran Berbasis Masalah
 
Revisi SOP Pemasangan Gaun
Revisi SOP Pemasangan GaunRevisi SOP Pemasangan Gaun
Revisi SOP Pemasangan Gaun
 
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas
9. lampiran 4 format penilaian diskusi kelas
 
Bab 7 sistem pernafasan
Bab 7 sistem pernafasanBab 7 sistem pernafasan
Bab 7 sistem pernafasan
 
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam KeperawatanBerpikir Kritis Dalam Keperawatan
Berpikir Kritis Dalam Keperawatan
 
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiLks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
 
prosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modulprosedur penyusunan modul
prosedur penyusunan modul
 
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makananLKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
 
Fungsi dan manfaat media pembelajaran
Fungsi dan manfaat media pembelajaranFungsi dan manfaat media pembelajaran
Fungsi dan manfaat media pembelajaran
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
IPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 RevIPA Modul 3 KB 2 Rev
IPA Modul 3 KB 2 Rev
 
Silabus kimia kelas x smk
Silabus kimia kelas x smkSilabus kimia kelas x smk
Silabus kimia kelas x smk
 
Tes formatif 1 kelas vii ipa smp
Tes formatif 1 kelas vii ipa smpTes formatif 1 kelas vii ipa smp
Tes formatif 1 kelas vii ipa smp
 
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptxCiri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
Ciri-ciri Mahkluk Hidup PPT.pptx
 

Similar to Subtema 1 [Autosaved] jdi observasi 1.pptx

Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptxBahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptxSDNEGERIMARGAHAYU03B
 
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanSistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanchristianaitasiboro
 
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanSistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanchristianaitasiboro
 
Sistem pernapasan kel .4
Sistem pernapasan kel .4Sistem pernapasan kel .4
Sistem pernapasan kel .4RainAlfiani
 
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusia
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusiaIpa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusia
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusiaSMPK Stella Maris
 
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrataReni Pratiwy
 
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptx
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptxSISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptx
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptxEvaFaujiah3
 
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptx
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptxPPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptx
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptxnurafliana1
 
Buku ajar siswa 01
Buku ajar siswa 01Buku ajar siswa 01
Buku ajar siswa 01Sutikah Tika
 
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)radar radius
 
Bab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhBab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhFelix Baskara
 
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...DinaRiyani2
 
Buku Ringkasan Sistem Respirasi
Buku Ringkasan Sistem RespirasiBuku Ringkasan Sistem Respirasi
Buku Ringkasan Sistem RespirasiRisa Hidayat
 

Similar to Subtema 1 [Autosaved] jdi observasi 1.pptx (20)

Subtema 1.pptx
Subtema 1.pptxSubtema 1.pptx
Subtema 1.pptx
 
Sistem Pernafasan
Sistem Pernafasan Sistem Pernafasan
Sistem Pernafasan
 
Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptxBahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
Bahan Ajar IPA SISTEM PERNAPASAN MANUSIA.pptx
 
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanSistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
 
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhanSistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
Sistem pernapasan manusia,hewan dan tumbuhan
 
laporan praktikum anatomi hewan
laporan praktikum anatomi hewanlaporan praktikum anatomi hewan
laporan praktikum anatomi hewan
 
Sistem pernapasan kel .4
Sistem pernapasan kel .4Sistem pernapasan kel .4
Sistem pernapasan kel .4
 
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusia
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusiaIpa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusia
Ipa8 kd9-struktur dan fungsi sistem pernapasan manusia
 
Makalah sistem pernapasan 6
Makalah sistem pernapasan 6Makalah sistem pernapasan 6
Makalah sistem pernapasan 6
 
Makalah sistem pernapasan
Makalah sistem pernapasanMakalah sistem pernapasan
Makalah sistem pernapasan
 
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata
240933692 makalah-sistem-respirasi-pada-hewan-vertebrata-dan-invertebrata
 
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptx
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptxSISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptx
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA DAN FUNGSINYA.pptx
 
229131544 sistem-pernapasan
229131544 sistem-pernapasan229131544 sistem-pernapasan
229131544 sistem-pernapasan
 
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptx
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptxPPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptx
PPT SUBTEMA 1 PB 2 TEMA 2 KELAS 5.pptx
 
Buku ajar siswa 01
Buku ajar siswa 01Buku ajar siswa 01
Buku ajar siswa 01
 
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)
Ukbm bio 3.8 4.8-4_8.1 sistem pernafasan - muh.fadiluddin (2)
 
Bab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuhBab 1 fungsi alat tubuh
Bab 1 fungsi alat tubuh
 
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...
Memahami organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara mem...
 
Buku Ringkasan Sistem Respirasi
Buku Ringkasan Sistem RespirasiBuku Ringkasan Sistem Respirasi
Buku Ringkasan Sistem Respirasi
 
Widya maharanik ppt1_3dpgsd
Widya maharanik ppt1_3dpgsdWidya maharanik ppt1_3dpgsd
Widya maharanik ppt1_3dpgsd
 

More from Kaista Glow

Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptx
Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptxKawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptx
Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptxKaista Glow
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxKaista Glow
 
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxProduct Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxKaista Glow
 
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdf
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdfRPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdf
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdfKaista Glow
 
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5Kaista Glow
 
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013Kaista Glow
 
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdf
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdfContoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdf
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdfKaista Glow
 
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sd
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sdData supervisi kelompok siswa kelas 5 sd
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sdKaista Glow
 
asesmen kognitif kelas 2.pdf
asesmen kognitif kelas 2.pdfasesmen kognitif kelas 2.pdf
asesmen kognitif kelas 2.pdfKaista Glow
 
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptx
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptxMedia Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptx
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptxKaista Glow
 
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptx
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptxPpt 5 s dan 4 kata ajaib.pptx
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptxKaista Glow
 
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxPPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxKaista Glow
 
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxTulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxKaista Glow
 
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptx
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptxMODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptx
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptxKaista Glow
 
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptx
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptxSISTEM ORGAN MANUSIA.pptx
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptxKaista Glow
 
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptx
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptxTUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptx
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptxKaista Glow
 
2. Rencana Penulisan KARIL.ppt
2. Rencana Penulisan KARIL.ppt2. Rencana Penulisan KARIL.ppt
2. Rencana Penulisan KARIL.pptKaista Glow
 
pemahamam bermakna.pptx
pemahamam bermakna.pptxpemahamam bermakna.pptx
pemahamam bermakna.pptxKaista Glow
 
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptxKaista Glow
 
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxTulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxKaista Glow
 

More from Kaista Glow (20)

Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptx
Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptxKawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptx
Kawaii Class Schedule Infographics by Slidesgo.pptx
 
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptxhentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
hentikan perundungan di sekolah untuk anak ramah.pptx
 
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptxProduct Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
Product Knowledge Rapor Pendidikan - Satuan Pendidikan Dasmen&Vokasi.pptx
 
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdf
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdfRPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdf
RPP PERUBAHAN WUJUD ZAT KELAS 5 SEMESTER 2.pdf
 
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5
SOAL-SOAL PTS SEMETER GENAP 2023 SD KELAS 5
 
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013
PTS Kelas 5 semester 1 IPS kurikulum 2013
 
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdf
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdfContoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdf
Contoh Umpan Balik Aksi Nyata Pelatihan Mandiri.pdf
 
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sd
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sdData supervisi kelompok siswa kelas 5 sd
Data supervisi kelompok siswa kelas 5 sd
 
asesmen kognitif kelas 2.pdf
asesmen kognitif kelas 2.pdfasesmen kognitif kelas 2.pdf
asesmen kognitif kelas 2.pdf
 
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptx
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptxMedia Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptx
Media Mengajar Tema 7 Subtema 1 kelas 5.pptx
 
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptx
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptxPpt 5 s dan 4 kata ajaib.pptx
Ppt 5 s dan 4 kata ajaib.pptx
 
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptxPPT MODUL 9 DAN 10.pptx
PPT MODUL 9 DAN 10.pptx
 
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxTulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
 
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptx
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptxMODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptx
MODUL 3 KB 3 dan 4 Evaluasi pembelajaran.pptx
 
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptx
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptxSISTEM ORGAN MANUSIA.pptx
SISTEM ORGAN MANUSIA.pptx
 
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptx
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptxTUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptx
TUTORIAL KE 2 (Modul 2).pptx
 
2. Rencana Penulisan KARIL.ppt
2. Rencana Penulisan KARIL.ppt2. Rencana Penulisan KARIL.ppt
2. Rencana Penulisan KARIL.ppt
 
pemahamam bermakna.pptx
pemahamam bermakna.pptxpemahamam bermakna.pptx
pemahamam bermakna.pptx
 
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx
(Penyetaraan Reaksi Redoks).pptx
 
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptxTulisan inovatif Penampilan.pptx
Tulisan inovatif Penampilan.pptx
 

Recently uploaded

BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxMasHari12
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfMIN1Sumedang
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024AndrianiWimarSarasWa1
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

Subtema 1 [Autosaved] jdi observasi 1.pptx

  • 1. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan ENDALAMAN MATERI TEMA 2 UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN
  • 2. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan KOMPETENSI DASAR
  • 3. Pencemaran udara sudah menyebar ke seluruh penjuru dunia yang salah satunya disebabkan oleh perkembangan teknologi. Namun, bukan berarti kita tidak bisa mengembalikan udara bersih seperti dahulu lagi. Kita masih bisa menciptakan dan mengembalikan udara segar yang dibutuhkan untuk kehidupan dan tubuh kita dengan cara tetap melestarikan lingkungan dan menjaganya tetap asri.
  • 4. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Mencari Informasi dari Bacaan Bacalah teks tentang manfaat udara bersih pada Buku Siswa. Carilah informasi penting pada bacaan tersebut! Kemudian, jawablah pertanyaan- pertanyaan berikut ini bersama kelompokmu! Pembelajaran 1 1. Siapa yang menciptakan udara bersih? 2. Kapan kita bisa kembali menikmati udara bersih? 3. Di mana kita bisa mendapatkan udara bersih? 4. Apa manfaat udara bersih bagi tubuh kita? 5. Mengapa di daerah perkotaan kita mengalami kesulitan menikmati udara bersih?
  • 5. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Cara Kerja Organ Pernapasan Hewan Cacing bernapas melalui kutikula. 1. Alat Pernapasan Cacing Tanah 2. Alat Pernapasan Serangga ( Belalang ) • Serangga memiliki alat pernapasan berupa trakea. Contoh serangga adalah nyamuk, belalang, lalat, rayap, dan kupu – kupu. • Trakea adalah pembuluh – pembuluh halus yang bercabang dan memenuhi seluruh bagian tubuh serangga kemudian bermuara pada stigma. • Stigma ialah lubang (corong) yang terletak di sisi tubuh bagian kanan kiri berfungsi sebagai jalan keluar masuknya udara.
  • 6. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Ikan bernapas menggunakan insang. Ikan bernapas dengan cara membuka dan menutup insang. Air yang masuk melalui mulut akan dikeluarkan melalui insang. 3. Alat Pernapasan Ikan
  • 7. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Amfibi adalah hewan yang hidup di dua alam, yaitu di darat dan di air. Contohnya adalah katak. 4. Alat Pernapasan Katak Reptil adalah hewan melata. Contohnya adalah ular, kadal, cecak, buaya, kura-kura, dan komodo. Reptil bernapas dengan paru- paru. 5. Alat Pernapasan Reptil Pada saat masih berudu, katak bernapas dengan insang. Setelah dewasa, katak bernapas dengan paru-paru, selaput mulut, dan kulit.
  • 8. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Burung bernapas menggunakan paru-paru dan pundi-pundi udara. 5. Alat Pernapasan Burung Pundi-pundi udara burung berjumlah lima pasang yang terletak di pangkal leher, dada depan, dada belakang, perut, dan tulang lengan atas. Fungsi pundi-pundi udara: a) Melindungi tubuh dari cuaca dingin. b) Memperkeras suara burung. c) Membantu berenang pada burung yang suka berenang.
  • 9. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Lengkapilah bagan peta pikiran berikut ini bersama kelompokmu. Mencari Informasi dari Bacaan
  • 10. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Menjawab Pertanyaan Berdasarkan Teks Kamu telah membaca bacaan ”Organ Pernapasan pada Manusia”. 1. Dari bacaan tersebut buatlah pertanyaan menggunakan kata tanya: apa, di mana, kapan, mengapa, dan bagaimana. Tuliskan pertanyaan sebanyak-banyaknya! 2. Dari pertanyaan tersebut, tuliskan jawabannya! 3. Tuliskan pertanyaan dan jawabanmu dalam bentuk tabel seperti berikut!
  • 11. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Kata Tanya Arah Jawaban Apa Nama-nama benda, sebab, akibat, judul, dan tema. Di mana Tempat atau latar. Kapan Waktu kejadian suatu peristiwa. Siapa Tokoh utama dan tokoh pendukung. Mengapa Alasan suatu masalah dalam teks. Bagaimana Cara membuat, proses, urutan, pendapat, atau sikap. Berapa Jumlah atau banyak benda. T2 St1 P2 Muatan Bahasa Indonesia KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 2: Menjawab Pertanyaan dan Mengolah Informasi dari Teks Terdapat beberapa pertanyaan yang harus kita jawab agar kita lebih memahami isi teks.
  • 12. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan No. Hewan Sistem Pernapasan 1 Cacing Tanah Bernapas menggunakan permukaan kulit basah dan berlendir. 2 Serangga Bernapas menggunakan trakea. Oksigen stigma  trakea  seluruh tubuh. 3 Ikan Bernapas menggunakan insang. Air (Oksigen)  mulut  insang. 4 Amfibi (Katak) Di air menggunakan insang. Di darat menggunakan paru-paru. 5 Reptilia Bernapas menggunakan paru-paru. Oksigen  hidung  tenggorokan  paru-paru. 6 Burung Bernapas menggunakan paru-paru. Saat terbang menggunakan pundi-pundi udara. 7 Mamalia Bernapas menggunakan paru-paru. Oksigen  hidung  tenggorokan  paru-paru. T2 St1 P1 Muatan IPA KD 3.2 dan 4.2 Sistem Pernapasan Hewan Sistem pernapasan hewan disesuaikan dengan tempat hidupnya.
  • 13. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Pembelajaran 2 Sistem Pernapasan pada Manusia Manusia bernapas untuk memasukkan udara ke dalam tubuh untuk mendapatkan energi dari makanan. SISTEM PERNAPASAN MANUSIA TERDIRI DARI A. HIDUNG B. FARING C. LARING D. TRAKEA E. BRONKUS F. BRONKEOLUS G. ALVEOLUS H. PARU-PARU I. DIAFRAGMA
  • 14. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Organ utama pernapasan manusia adalah paru-paru. Perhatikan alur pernapasan manusia berikut: P2 Pembelajaran 2: Alat-Alat Pernapasan pada Manusia dan Fungsinya Udara masuk ke tubuh Udara keluar dari tubuh Rongga hidung trakea bronkus Paru-paru (Bronkeolus dan Alveolus)
  • 15. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan Perhatikan bagian-bagian tubuh yang berperan dalam pernapasan serta fungsinya berikut! No . Bagian-Bagian Pernapasan Fungsi 1 Hidung • penyaring debu atau kotoran yang berasal dari udara. • penyesuaian suhu dan kelembapan udara untuk memudahkan proses penyebaran gas dalam tubuh. 2 Trakea (tenggorokan) • Penghubung antara bagian hidung dan paru- paru. • penyaringan kembali udara yang masuk dan mengantarkan udara tersebut ke paru-paru. 3 Paru-paru terdiri dari bronkus, bronkiolus, dan alveolus Bronkus adalah dua percabangan dari trakea yang menuju paru-paru kanan dan kiri. Bronkiolus adalah percabangan bronkus. Alveolus adalah ujung bronkiolus yang berfungsi sebagai tempat pertukaran oksigen (O2) dan karbon dioksida (CO2).
  • 16. Tematik 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan 1. Organ Tubuh yang Termasuk Alat Pernapasan Membaca Informasi tentang Alat Pernapasan a. Hidung Fungsi hidung untuk menyaring udara pernapasan dari debu dan bibit penyakit, menghangatkan udara, dan indra pencium. b. Tenggorokan Di dalam batang tenggorokan terdapat bulu getar yang berfungsi untuk menolak zat asing yang masuk ke tenggorokan. Udara masuk Udara keluar Diafragma c. Paru-Paru Di gelembung paru-paru terjadi pertukaran antara gas oksigen dan karbon dioksida.
  • 17. Proses Menghirup Udara Proses Menghembuskan Udara 1. Udara masuk melalui hidung. 2. Udara disaring oleh lendir dan rambut hidung. 3. Paru-paru mengembang dan rongga dada membesar. 4. Gas oksigen diserap oleh alveolus. 1. Paru-paru mengempis dan rongga dada kembali ke ukuran semula. 2. Udara keluar melalui saluran pernapasan. 3. Udara yang dikeluarkan mengandung gas karbon dioksida dan uap air. T2 St1 P5 Muatan IPA KD 3.2 dan 4.2 Pembelajaran 5: Proses Pernapasan Pada Manusia Udara masuk melalui hidung Paru-paru mengembang Rongga dada membesar Udara keluar melalui hidung Paru-paru mengempis kembali ke ukuran semula Rongga dada kembali ke ukuran semula