SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Strategi pengajaran prosa fiksi
Pembelajaran cerpen dengan metode
pembelajaran kooperatif tipe jigjaw
Anggota kelompok
1. Evi Yantika 3 I
2. Nadya Laraswati 3 I
3. Mia Meliana 3 I
Assalamu’alaikumWR.WB
• kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) adalah sebuah kurikulum yang
disusun oleh guru-guru melalui pengintegrasian kearifan lokal ke dalam
kompetensi dasar dan indikator.
Di dalam KTSP terdapat :
1. Kompetensi dasar
2. Standar kompetensi
3. Indikator
KURIKULUMTINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
Pendekatan,
metode,
teknik,
taktik,
strategi dan
model
• Pendekatan pembelajaran adalah titik tolak atau
sudut pandang kita terhadap proses pembelajaran,
yang merujuk pada pandangan tentang terjadinya
suatu proses yang sifatnya masih sangat umum, di
dalamnya mewadahi, menginsiprasi, menguatkan, dan
melatari metode pembelajaran dengan cakupan
teoretis tertentu.
• Ada beberapa macam pendekatan yaitu pendekatan
kontekstual, pendekatan konstruktivisme, pendekatan
deduktif induktif .
• Strategi Pembelajaran adalah pola-pola umum
kegiatan guru dan siswa dalam mewujudkan kegiatan
pembelajaran untuk mencapai kompetensi dasar
tertentu.
• Metode Pembelajaran dapat diartikan sebagai cara yang digunakan untuk mengimplementasikan
rencana yang sudah disusun dalam bentuk kegiatan nyata dan praktis untuk mencapai tujuan
pembelajaran.
Ada beberapa macam metode pembelajaran tipe Kooperatif:
1. Metode kooperatif tipe STAND
2. Metode kooperatif tipe NHT
3. Metode kooperatif tipeTGT
4. Metode Kooperatif tipe ROLE PLAYING
5. Metode Kooperatif tipe JIGJAW
• Teknik pembelajaran dapat diartikan sebagai cara yang dilakukan seseorang dalam
mengimplementasikan suatu metode secara spesifik.
• Taktik pembelajaran merupakan gaya seseorang dalam melaksanakan metode atau teknik
pembelajaran tertentu yang sifatnya individual
• Model pembelajaran pada dasarnya merupakan bentuk pembelajaran yang tergambar dari awal
sampai akhir yan disajikan secara khas oleh guru .
Langkah-langkah Pembelajaran
Kooperatif Tipe Jigsaw
– Siswa dibagi dalam beberapa kelompok yang beranggotakan 5-6 orang.
– Setelah Siswa berkelompok secara heterogen yang beranggotakan 5 – 6 orang kemudian,
guru memberikan satu buah cerpen dengan judul yang sama yaitu cerpen “Pelajaran
Mengarang” kepada masing-masing kelompok.
– Setelah siswa terbagi dalam beberapa kelompok, guru memberikan tugas pada tiap siswa
dalam kelompok tersebut untuk memahami cerpen dengan judul “Pelajaran Mengarang” yang
berkaitan dengan tema, latar dan penokohan dalam cerpen tersebut.
Lanjutan....
– Langkah selanjutnya yaitu penyampaian informasi sebagai gambaran awal materi
pelajaran yang akan disampaikan, sehingga siswa memiliki fokus perhatian yang lebih
spesifik terhadap pelajaran yang disampaikan. Hal ini dapat dilakukan dengan cara
membacakan sumber pelajaran yang relevan.
– Guru mengorganisasikan siswa ke dalam beberapa kelompok belajar. Dalam langkah ini,
guru menjelaskan pada siswa bagaimana cara membentuk kelompok belajar yang baik
dan membantu setiap kelompok belajar agar melakukan transisi secara efisien.
Lanjutan....
– Setelah itu Siswa membaca cerpen “Pelajaran Mengarang” dan mencatat data tekstual
yang berkaitan dengan tema, latar, dan penokohan dalam cerpen sesuai dengan tugas
masing-masing.
– Setiap siswa terlibat aktif dalam diskusi kelompok untuk mengerjakan tugas sebagai
berikut :
• Menjelaskan tema cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data yang
mendukung
• Menjelaskan latar cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data yang mendukung
• Mengungkapkan tokoh-tokoh cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan cara
penokohannya disertai data tekstual.
• Menjelaskan karakteristik tokoh cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data
yang mendukung.
Lanjutan.....
– Setelah itu guru memerintahkan pada tiap siswa dalam kelompok (besar) yang sudah
terbagi untuk memisahkan diri sesuai dengan tugasnya masing-masing dan dalam
setiap siswa bertemu dengan kelompok yang baru (kelompok ahli) untuk saling
menjelaskan terhadap kelompok yang lain.
– Guru menugaskan untuk menampilkan kelompok di depan kelas sekaligus
mempresentasikan hasil menyimak cerpen “Pelajaran Mengarang”.
– Anggota kelompok memberikan tanggapan terhadap hasil diskusi kelompok lain dengan
memberikan alasan yang logis
Lanjutan......
– Setelah diskusi kelompok selesai, guru membagikan kertas asturo berwarna kepada
masing-masing kelompok untuk menuliskan kembali hasil kerja kelompoknya
dengan kreasi masing-masing, setelah itu kertas asturo tersebut dikumpulkan dan
dipajang di depan kelas sesuai dengan kelompok masing-masing (kelompok besar).
– Guru menyimpulkan hasil diskusi dan memberikan penilaian terhadap kelompok
yang tugasnya paling bagus.
 Evaluasi merupakan pengambailan keputusan berdasarkan hasil pengukuran dan standar
kriteria.
pengukuran dan evaluasi merupakan dua kegiatan yang berkesinambungan. evalusi
dilakukan setelah dilakukan pengukuran dan keputusan evaluasi dilakukan berdasarkan
hasil pengukuran.
- Instrumen penelitian
insrumen yang digunakan adalah tes hasil belajar. tes hasil belajar digunakan untuk
memperoleh informasi tentang kemampuan awal siswa sebelum proses pembelajaran
serta penguasaan siswa terhadap mata pelajaran setelah proses pembelajaran.
instrumen soal :
1. tuliskan tema dari cerita pendek!
2. tuliskan alur dari cerita pendek!
3. tuliskan tokoh dari cerita pendek!
4. tuliskan latar dari cerita pendek!
- Aspek yang dinilai
unsur instrinsik yang terdapat dalam cerpen
hasil diskusi dan kegiatan kreatif siswa.
KONSEP DASAR EVALUASI

More Related Content

Similar to STRATEGI PEMBELAJARAN PROSA.pptx

5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap
Hari Pramono
 
5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap
Hari Pramono
 
5 metode pembelajaran (lengkap)
5 metode pembelajaran (lengkap)5 metode pembelajaran (lengkap)
5 metode pembelajaran (lengkap)
Yokhebed Fransisca
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaran
rizka_pratiwi
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
QmMu
 
Model pembelajaran yang efektif
Model pembelajaran yang efektifModel pembelajaran yang efektif
Model pembelajaran yang efektif
debriz
 

Similar to STRATEGI PEMBELAJARAN PROSA.pptx (20)

metode pembelajaran
metode pembelajaranmetode pembelajaran
metode pembelajaran
 
5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap
 
5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap5metodepembelajaranyokhelengkap
5metodepembelajaranyokhelengkap
 
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian scienceIPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
IPA Multidisiplin ilmu dalam kajian science
 
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
 
Ppt model pembelajaran
Ppt model pembelajaranPpt model pembelajaran
Ppt model pembelajaran
 
Model Pembelajaran yang Efektif
Model Pembelajaran yang EfektifModel Pembelajaran yang Efektif
Model Pembelajaran yang Efektif
 
5 metode pembelajaran (lengkap)
5 metode pembelajaran (lengkap)5 metode pembelajaran (lengkap)
5 metode pembelajaran (lengkap)
 
2. MULTI METODE PEMBELAJARAN.ppt
2. MULTI METODE PEMBELAJARAN.ppt2. MULTI METODE PEMBELAJARAN.ppt
2. MULTI METODE PEMBELAJARAN.ppt
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
ppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaranppt Model pembelajaran
ppt Model pembelajaran
 
SUASANA BELAJAR SISWA AKATIF.pdf
SUASANA BELAJAR SISWA AKATIF.pdfSUASANA BELAJAR SISWA AKATIF.pdf
SUASANA BELAJAR SISWA AKATIF.pdf
 
Model pembelajaran
Model pembelajaranModel pembelajaran
Model pembelajaran
 
Buku saku model pembelajaran
Buku saku model pembelajaran Buku saku model pembelajaran
Buku saku model pembelajaran
 
Pendekatan2.pptx
Pendekatan2.pptxPendekatan2.pptx
Pendekatan2.pptx
 
Model model pembelajaran
Model   model pembelajaranModel   model pembelajaran
Model model pembelajaran
 
5. Model-Model Pembelajaran.ppt
5. Model-Model Pembelajaran.ppt5. Model-Model Pembelajaran.ppt
5. Model-Model Pembelajaran.ppt
 
Model modl pembelajaran
Model modl pembelajaranModel modl pembelajaran
Model modl pembelajaran
 
kumpulan model pembelajaran
kumpulan model pembelajarankumpulan model pembelajaran
kumpulan model pembelajaran
 
Model pembelajaran yang efektif
Model pembelajaran yang efektifModel pembelajaran yang efektif
Model pembelajaran yang efektif
 

Recently uploaded

Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

STRATEGI PEMBELAJARAN PROSA.pptx

  • 1. Strategi pengajaran prosa fiksi Pembelajaran cerpen dengan metode pembelajaran kooperatif tipe jigjaw Anggota kelompok 1. Evi Yantika 3 I 2. Nadya Laraswati 3 I 3. Mia Meliana 3 I Assalamu’alaikumWR.WB
  • 2. • kurikulum tingkat satuan pendidikan (KTSP) adalah sebuah kurikulum yang disusun oleh guru-guru melalui pengintegrasian kearifan lokal ke dalam kompetensi dasar dan indikator. Di dalam KTSP terdapat : 1. Kompetensi dasar 2. Standar kompetensi 3. Indikator KURIKULUMTINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
  • 3. Pendekatan, metode, teknik, taktik, strategi dan model • Pendekatan pembelajaran adalah titik tolak atau sudut pandang kita terhadap proses pembelajaran, yang merujuk pada pandangan tentang terjadinya suatu proses yang sifatnya masih sangat umum, di dalamnya mewadahi, menginsiprasi, menguatkan, dan melatari metode pembelajaran dengan cakupan teoretis tertentu. • Ada beberapa macam pendekatan yaitu pendekatan kontekstual, pendekatan konstruktivisme, pendekatan deduktif induktif . • Strategi Pembelajaran adalah pola-pola umum kegiatan guru dan siswa dalam mewujudkan kegiatan pembelajaran untuk mencapai kompetensi dasar tertentu.
  • 4. • Metode Pembelajaran dapat diartikan sebagai cara yang digunakan untuk mengimplementasikan rencana yang sudah disusun dalam bentuk kegiatan nyata dan praktis untuk mencapai tujuan pembelajaran. Ada beberapa macam metode pembelajaran tipe Kooperatif: 1. Metode kooperatif tipe STAND 2. Metode kooperatif tipe NHT 3. Metode kooperatif tipeTGT 4. Metode Kooperatif tipe ROLE PLAYING 5. Metode Kooperatif tipe JIGJAW • Teknik pembelajaran dapat diartikan sebagai cara yang dilakukan seseorang dalam mengimplementasikan suatu metode secara spesifik. • Taktik pembelajaran merupakan gaya seseorang dalam melaksanakan metode atau teknik pembelajaran tertentu yang sifatnya individual • Model pembelajaran pada dasarnya merupakan bentuk pembelajaran yang tergambar dari awal sampai akhir yan disajikan secara khas oleh guru .
  • 5. Langkah-langkah Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw – Siswa dibagi dalam beberapa kelompok yang beranggotakan 5-6 orang. – Setelah Siswa berkelompok secara heterogen yang beranggotakan 5 – 6 orang kemudian, guru memberikan satu buah cerpen dengan judul yang sama yaitu cerpen “Pelajaran Mengarang” kepada masing-masing kelompok. – Setelah siswa terbagi dalam beberapa kelompok, guru memberikan tugas pada tiap siswa dalam kelompok tersebut untuk memahami cerpen dengan judul “Pelajaran Mengarang” yang berkaitan dengan tema, latar dan penokohan dalam cerpen tersebut.
  • 6. Lanjutan.... – Langkah selanjutnya yaitu penyampaian informasi sebagai gambaran awal materi pelajaran yang akan disampaikan, sehingga siswa memiliki fokus perhatian yang lebih spesifik terhadap pelajaran yang disampaikan. Hal ini dapat dilakukan dengan cara membacakan sumber pelajaran yang relevan. – Guru mengorganisasikan siswa ke dalam beberapa kelompok belajar. Dalam langkah ini, guru menjelaskan pada siswa bagaimana cara membentuk kelompok belajar yang baik dan membantu setiap kelompok belajar agar melakukan transisi secara efisien.
  • 7. Lanjutan.... – Setelah itu Siswa membaca cerpen “Pelajaran Mengarang” dan mencatat data tekstual yang berkaitan dengan tema, latar, dan penokohan dalam cerpen sesuai dengan tugas masing-masing. – Setiap siswa terlibat aktif dalam diskusi kelompok untuk mengerjakan tugas sebagai berikut : • Menjelaskan tema cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data yang mendukung • Menjelaskan latar cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data yang mendukung • Mengungkapkan tokoh-tokoh cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan cara penokohannya disertai data tekstual. • Menjelaskan karakteristik tokoh cerpen “Pelajaran Mengarang” dengan data yang mendukung.
  • 8. Lanjutan..... – Setelah itu guru memerintahkan pada tiap siswa dalam kelompok (besar) yang sudah terbagi untuk memisahkan diri sesuai dengan tugasnya masing-masing dan dalam setiap siswa bertemu dengan kelompok yang baru (kelompok ahli) untuk saling menjelaskan terhadap kelompok yang lain. – Guru menugaskan untuk menampilkan kelompok di depan kelas sekaligus mempresentasikan hasil menyimak cerpen “Pelajaran Mengarang”. – Anggota kelompok memberikan tanggapan terhadap hasil diskusi kelompok lain dengan memberikan alasan yang logis
  • 9. Lanjutan...... – Setelah diskusi kelompok selesai, guru membagikan kertas asturo berwarna kepada masing-masing kelompok untuk menuliskan kembali hasil kerja kelompoknya dengan kreasi masing-masing, setelah itu kertas asturo tersebut dikumpulkan dan dipajang di depan kelas sesuai dengan kelompok masing-masing (kelompok besar). – Guru menyimpulkan hasil diskusi dan memberikan penilaian terhadap kelompok yang tugasnya paling bagus.
  • 10.  Evaluasi merupakan pengambailan keputusan berdasarkan hasil pengukuran dan standar kriteria. pengukuran dan evaluasi merupakan dua kegiatan yang berkesinambungan. evalusi dilakukan setelah dilakukan pengukuran dan keputusan evaluasi dilakukan berdasarkan hasil pengukuran. - Instrumen penelitian insrumen yang digunakan adalah tes hasil belajar. tes hasil belajar digunakan untuk memperoleh informasi tentang kemampuan awal siswa sebelum proses pembelajaran serta penguasaan siswa terhadap mata pelajaran setelah proses pembelajaran. instrumen soal : 1. tuliskan tema dari cerita pendek! 2. tuliskan alur dari cerita pendek! 3. tuliskan tokoh dari cerita pendek! 4. tuliskan latar dari cerita pendek! - Aspek yang dinilai unsur instrinsik yang terdapat dalam cerpen hasil diskusi dan kegiatan kreatif siswa. KONSEP DASAR EVALUASI