SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
SISTIM PERSAMAAN
LINEAR DUA VARIABEL
Disusun
(Text ,Gambar dan Animation)
Oleh: Manusia Juga
Contoh :
Diketahui persamaan 2x + y = 5.
Manakah persamaan dibawah ini yang ekivalen dengan
persamaan diatas? Jawaban boleh lebih dari satu.
a. y = 5 – 2x b. y = -2x + 5
c. 2x = 5 – y d. x = ½(-y + 5)
e. 4x + 2y = 10 f. 4x + 2y = 5
g. x + ½ y = 5 h. 12x – 6y = 30
i. 12x = 30 – 6y j. 2ax + ay = 5a
Jawab :
Yang Ekivalen dengan 2x + y = 5 adalah :
a. y = 5 – 2x b. y = -2x + 5
c. 2x = 5 – y d. x = ½(-y + 5)
e. 4x + 2y = 10 i. 12x = 30 – 6y
j. 2ax + ay = 5a
Catatan :
dengan sendirinya
semua persamaan
dikiri ini adalah
Ekivalen
* PERSAMAAN YANG EKIVALEN (Mengulang)
I. PENGERTIAN SISTEM PERSAMAAN
Seorang siswa membeli 2 buku dan 1 pensil dengan harga
seluruhnya Rp 6.000. Pada hari dan toko yang sama
teman sekelasnya juga membeli 3 buku dan 2 pensil jenis
yang sama dengan harga semuanya Rp 9.600
Tentukanlah harga : a. 1 buku
b. 1 pensil
Jawabannya adalah :
a. Harga 1 buku = Rp2.400
b. Harga 1 pensil = Rp 1.200
Persoalan seperti di atas disebut Sistem Persamaan
Dalam matematika ada beberapa cara yang biasa
dilakukan untuk menyelesaiakan sistem persamaan ,
yaitu :
A. METODE GRAFIK
B. METODE SUBSITUSI
C. METODE ELIMINASI
Berikut kita bahas masing-masing metode itu.
II. MENYELESAIKAN SISTEM PERSAMAAN
A. METODE GRAFIK
Contoh 1 :
Harga 2 buku dan 1 pensil = Rp 6.000 ,
Harga 3 buku dan 2 pensil = Rp 9.600.
Tentukanlah harga : a. 1 buku
b. 1 pensil
Penyelesaian :
Misalkan : harga 1 buku = Rp x ,
harga 1 pensil = Rp y
Maka didapat : 2x + 1y = 6.000
3x + 2y = 9.600
Bersambung ke hal. berikut
(i). 2x + 1y = 6.000
Jika x = 0 ,
maka y = 6.000
Jika y = 0
maka x = 3.000
(ii). 3x + 2y = 9.600
Jika x = 0 ,
maka y = 4.800
Jika y = 3000
maka x = 1.200
Perpotongan kedua garis itu
dititik (2400,1200) , maka
Harga 1 buku = Rpx = Rp2400
Harga 1 pensil = Rp y = Rp1200
0
600
1200
1800
2400
3000
600
1200
1800
2400
3000
3600
4200
4800
5400
6000
X
Y
(0,6000)
(3000,0)
(0,4800)
(1200,3000)
(0,6000)
(0,4800)
(1200,3000)
(2400,1200)
x y
Contoh 2 :
Dengan metode grafik tentukanlah penyelesaian dari :
a. x + y = 4 ; x – y = 1 b. 2x + y = 6 ; y = 4x
Penyelesaian :
a. x + y = 4 ;
x = 0
y = 0
x – y = 1
x = 1
x = 6
(0,4)
(4,0)
0 + y = 4
y = 4
1 – y = 1
y = 0
x + 0 = 4
x = 4
6 – y = 5
y = 5
(1,0)
(6,5)
X
Y
0 1 2 3 4 5 6
1
2
3
4
5
6
(0,4)
(4,0)
(1,0)
(5,0)
x y
x – y = 1
x – y = 1
(21
2 ,1 )
1
2
Penyelesaian :
x =21
2 y = 11
2
b. 2x + y = 6 ; y = 4x
(i) 2x + y = 6
x = 0
2.0 + y = 6
y = 6
y = 0
2x + 0 = 6
2x = 6
x = 3
(ii). y = 4x
x = 0
y = 4.0 = 0
x = 1
y = 4.1 = 4
0 1
1
2
3
4
5
6
-1
-1
-2 2 3 4 5
7
x
y
(3,0)
-2
(0,6)
(0,0)
(1,4)
(0,0) (3,0)
(0,6)
(1,4)
Penyelesaian : x = 1 dan y = 4
B. METODE SUBSITUSI
Contoh 1 :
Tentukan himpunan penyelesaian dari : 2x + y = 6 ; y = 4x
Penyelesaian :
2x + y = 6 ; y = 4x
↔ 2x +
↔ 6x = 6
↔ x = 1
2x + y = 6
↔ 2.1 + y = 6
↔ 2 + y = 6
↔ y = 6 – 2
↔ y = 4
Catatan :
Jadi dalam Metode Subsitusi kita
melakukan penggantian Variabel
dengan variabel lain yang
harganya atau nilainya sama
Penggantian itu disebut :
“men-subsitusi-kan
y = 6
4x
Contoh 2 :
Tentukan Himpunan Penyelesaian (HP) dari :
a. 3x + y = 11 ; x + y = 7 b. x + 2y = -2 ; x – y = 10
Penyelesaian :
a. 3x + y = 11
x + y = 7
↔ x + 11 – 3x = 7
↔ x – 3x = 7 – 11
↔ -2x = -4
↔ x =
↔ x = 2
x + y = 7
↔ 2 + y = 7
↔ y = 7 – 2
↔ y = 5
Jadi penyelesaiannya
ialah : x = 2 dan y = 5
Maka HP = {( 2 , 5 )}
y = 11 – 3x
-4
-2
b. x + 2y = -2
x – y = 10
↔ -2 – 2y – y = 10
↔ -3y = 10 + 2
↔ -3y = 12
↔ y =
↔ y = -4
↔ x – y = 10
↔ x – (-4) = 10
↔ x + 4 = 10
↔ x = 10 – 4
↔ x = 6
Maka HP = {( 6 , -4 )}
x = -2 – 2y
12
-3
C. PETODE ELIMINASI
Contoh 1 :
Tentukanlah HP dari x + 2y = -2 ; x – y = 10 !
Jawab :
x + 2y = -2
x – y = 10 _
0 + 3y = -12
3y = -12
y = 12 : 3 = -4
x + 2y = -2
x + 2.(-4) = -2
x + (-8) = -2
x = -2 – (-8) = 6
Ruas Kiri :
x + 2y – (x – y) = x + 2y – x + y
= 0 + 3y
Ruas Kanan :
-2 – 10 = -12
Jadi HP = {(6,-4)}
Contoh 2 :
Dengan Metode Eliminasi selesaikanlah sistim persamaan berikut :
a. 2x + 3y = 9 ; 2x – 3y = 3 b. x – 5y = -8 ; 2x + y = 28
Penyelesaian :
a. 2x + 3y = 9
2x – 3y = 3 +
4x + 0 = 12
4x = 12
x = 12 : 4
x = 3
2x + 3y = 9
2.3 + 3y = 9
3y = 9 – 6
3y = 3
y = 1
Maka Penyelesaian :
x = 3
y = 1
11x – 0 = 132
b. x – 5y = - 8
2x + y = 28
3x – 4y = 20
-1x – 6y = -36
x 1
x 5
x – 5y = -8
10x + 5y = 140
11x = 132
x = 132 : 11
x = 12
5
2x + y = 28
2.12 + y = 28
24 + y = 28
y = 28 – 24
y = 4
Maka Penyelesaian :
x = 12
y = 4
PENGAYAAN
Cara lain untuk menyelesaikan sistim persamaan.
Contoh :
Selesaikanlah sistim persamaan : x – 5y = -8 ;
2x + y = 28
Jawab :
x – 5y = -8
2x + y = 28
1 – 5 -8
2 1 28
D =
1
2
-5
1
= 1.1 –
= 1 + 10
D = 11
2.(-5)
Dx =
-8
28
-5
1
= -8.1 –
= -8 + 140
Dx = 132
28.(-5)
Dy =
1
2
-8
28
= 1.28 –
= 28 + 16
Dy = 44
2.(-8)
x = Dx : D = 132 : 11 = 12
y = Dy : D = 44 : 11 = 4
Soal
1. Dengan Metode Grafik tentukan penyelesaian dari :
a. x + 2y = 8 b. y = 2x + 8
x – y = 2 6x + 3y = -12
2. Gunakan Metode Subsitusi untuk menyelesaikan
sistim persamaan berikut!
a. y = x + 8 b. 8x – 2y = -6
6x + 3y = 42 5x + y = 12
3. Gunakan Metode Elimanasi untuk menentukan
himpunan penyelesaian dari :
a. 10x + 2y = 18 b. m + 3n = 24 c. 5y = 3x - 7
13x – 2y = 51 2m + n = 23 9x - 8y = 23
4. Dari rumah Pak Among ke Terminal Ongkos taksi untuk 2 orang
dewasa dan 3 anak-anak adalah Rp 130.000
Sedangkan Ongkos untuk 5 orang dewasa dan 2 anak-anak
adalah Rp 215.000
Tentukanlah besar : (i). Ongkos 1 orang dewasa
(ii). Ongkos 1 orang anak-anak
Jawaban :
1. a. x = 4 dan y = 2
b. x = -3 dan y = 2
2. a. x = 2 dan y = 10
b. x = 1 dan y = 7
3. a. x = 3 dan y = -6
b. x = 9 dan y = 5
4.
c. x = -8 dan y = -11
(i). Ongkos 1 orang dewasa = Rp35.000
(ii). Ongkos 1 orang anak-anak = Rp20.000

More Related Content

Similar to PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL

Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanEko Supriyadi
 
Pt 3 pers&pert-rev
Pt 3 pers&pert-revPt 3 pers&pert-rev
Pt 3 pers&pert-revlecturer
 
PPT - Sistem Persamaan Linear.ppt
PPT - Sistem Persamaan Linear.pptPPT - Sistem Persamaan Linear.ppt
PPT - Sistem Persamaan Linear.pptSitiSri4
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Sulistiyo Wibowo
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1n4rsih
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelEman Mendrofa
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelVirga Arya Putra
 
Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linearSistem persamaan linear
Sistem persamaan linearhanif_rendan
 
Persamaan dan fungsi kuadrat
Persamaan dan fungsi kuadratPersamaan dan fungsi kuadrat
Persamaan dan fungsi kuadratyulika usman
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanwidi1966
 
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan KuadratSistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan KuadratDavid Kurniawan
 
Pertemuan-2.pptx
Pertemuan-2.pptxPertemuan-2.pptx
Pertemuan-2.pptxMeilaErita
 
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanMatematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanKardilah Azijehmail
 
Soal dan jawaban persamaan kuadrat
Soal dan jawaban persamaan kuadratSoal dan jawaban persamaan kuadrat
Soal dan jawaban persamaan kuadratResdianto Zein
 

Similar to PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL (20)

Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
 
Pt 3 pers&pert-rev
Pt 3 pers&pert-revPt 3 pers&pert-rev
Pt 3 pers&pert-rev
 
PPT - Sistem Persamaan Linear.ppt
PPT - Sistem Persamaan Linear.pptPPT - Sistem Persamaan Linear.ppt
PPT - Sistem Persamaan Linear.ppt
 
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
Pembahasan Prediksi UN Matematika SMA IPA 2018 Paket 2
 
Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabel
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua VariabelSistem Persamaan Linear Dua Variabel
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
 
Kelas r5 f kel 3 ar 1
Kelas r5 f kel 3 ar 1Kelas r5 f kel 3 ar 1
Kelas r5 f kel 3 ar 1
 
5. spldv
5. spldv5. spldv
5. spldv
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabel
 
Nopri litanti 1830206106 spldv
Nopri litanti 1830206106 spldvNopri litanti 1830206106 spldv
Nopri litanti 1830206106 spldv
 
Sistem persamaan linear
Sistem persamaan linearSistem persamaan linear
Sistem persamaan linear
 
Persamaan dan fungsi kuadrat
Persamaan dan fungsi kuadratPersamaan dan fungsi kuadrat
Persamaan dan fungsi kuadrat
 
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasanSoal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
Soal prediksi un xii ips 2013 paket 13 dan pembahasan
 
Nilawati 1830206105 persamaan garis lurus
Nilawati 1830206105 persamaan garis lurusNilawati 1830206105 persamaan garis lurus
Nilawati 1830206105 persamaan garis lurus
 
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan KuadratSistem Persamaan Linear dan Kuadrat
Sistem Persamaan Linear dan Kuadrat
 
Pertemuan-2.pptx
Pertemuan-2.pptxPertemuan-2.pptx
Pertemuan-2.pptx
 
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanMatematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
 
Persamaan kuadrat
Persamaan  kuadratPersamaan  kuadrat
Persamaan kuadrat
 
Soal dan jawaban persamaan kuadrat
Soal dan jawaban persamaan kuadratSoal dan jawaban persamaan kuadrat
Soal dan jawaban persamaan kuadrat
 

More from ssuser35630b

Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .ppt
Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .pptLingkaran, Garis Singgung dalam luar .ppt
Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .pptssuser35630b
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.ppt
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.pptSistem Persamaan Linear Dua Variabel.ppt
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.pptssuser35630b
 
Bab 2 Subbab A.pptx
Bab 2 Subbab A.pptxBab 2 Subbab A.pptx
Bab 2 Subbab A.pptxssuser35630b
 
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdf
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdfKel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdf
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdfssuser35630b
 
BENTUK ALJABAR.ppt
BENTUK ALJABAR.pptBENTUK ALJABAR.ppt
BENTUK ALJABAR.pptssuser35630b
 
Koordinat Kar.pptx
Koordinat Kar.pptxKoordinat Kar.pptx
Koordinat Kar.pptxssuser35630b
 
Pola Barisan Bilangan.pptx
Pola Barisan Bilangan.pptxPola Barisan Bilangan.pptx
Pola Barisan Bilangan.pptxssuser35630b
 

More from ssuser35630b (8)

Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .ppt
Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .pptLingkaran, Garis Singgung dalam luar .ppt
Lingkaran, Garis Singgung dalam luar .ppt
 
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.ppt
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.pptSistem Persamaan Linear Dua Variabel.ppt
Sistem Persamaan Linear Dua Variabel.ppt
 
Bab 2 Subbab A.pptx
Bab 2 Subbab A.pptxBab 2 Subbab A.pptx
Bab 2 Subbab A.pptx
 
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdf
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdfKel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdf
Kel 6 Interaksi Antarkomponen Abiotik.pdf
 
BENTUK ALJABAR.ppt
BENTUK ALJABAR.pptBENTUK ALJABAR.ppt
BENTUK ALJABAR.ppt
 
SPLDV.ppt
SPLDV.pptSPLDV.ppt
SPLDV.ppt
 
Koordinat Kar.pptx
Koordinat Kar.pptxKoordinat Kar.pptx
Koordinat Kar.pptx
 
Pola Barisan Bilangan.pptx
Pola Barisan Bilangan.pptxPola Barisan Bilangan.pptx
Pola Barisan Bilangan.pptx
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 

PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL

  • 1. SISTIM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL Disusun (Text ,Gambar dan Animation) Oleh: Manusia Juga
  • 2. Contoh : Diketahui persamaan 2x + y = 5. Manakah persamaan dibawah ini yang ekivalen dengan persamaan diatas? Jawaban boleh lebih dari satu. a. y = 5 – 2x b. y = -2x + 5 c. 2x = 5 – y d. x = ½(-y + 5) e. 4x + 2y = 10 f. 4x + 2y = 5 g. x + ½ y = 5 h. 12x – 6y = 30 i. 12x = 30 – 6y j. 2ax + ay = 5a Jawab : Yang Ekivalen dengan 2x + y = 5 adalah : a. y = 5 – 2x b. y = -2x + 5 c. 2x = 5 – y d. x = ½(-y + 5) e. 4x + 2y = 10 i. 12x = 30 – 6y j. 2ax + ay = 5a Catatan : dengan sendirinya semua persamaan dikiri ini adalah Ekivalen * PERSAMAAN YANG EKIVALEN (Mengulang)
  • 3. I. PENGERTIAN SISTEM PERSAMAAN Seorang siswa membeli 2 buku dan 1 pensil dengan harga seluruhnya Rp 6.000. Pada hari dan toko yang sama teman sekelasnya juga membeli 3 buku dan 2 pensil jenis yang sama dengan harga semuanya Rp 9.600 Tentukanlah harga : a. 1 buku b. 1 pensil Jawabannya adalah : a. Harga 1 buku = Rp2.400 b. Harga 1 pensil = Rp 1.200 Persoalan seperti di atas disebut Sistem Persamaan
  • 4. Dalam matematika ada beberapa cara yang biasa dilakukan untuk menyelesaiakan sistem persamaan , yaitu : A. METODE GRAFIK B. METODE SUBSITUSI C. METODE ELIMINASI Berikut kita bahas masing-masing metode itu. II. MENYELESAIKAN SISTEM PERSAMAAN
  • 5. A. METODE GRAFIK Contoh 1 : Harga 2 buku dan 1 pensil = Rp 6.000 , Harga 3 buku dan 2 pensil = Rp 9.600. Tentukanlah harga : a. 1 buku b. 1 pensil Penyelesaian : Misalkan : harga 1 buku = Rp x , harga 1 pensil = Rp y Maka didapat : 2x + 1y = 6.000 3x + 2y = 9.600 Bersambung ke hal. berikut
  • 6. (i). 2x + 1y = 6.000 Jika x = 0 , maka y = 6.000 Jika y = 0 maka x = 3.000 (ii). 3x + 2y = 9.600 Jika x = 0 , maka y = 4.800 Jika y = 3000 maka x = 1.200 Perpotongan kedua garis itu dititik (2400,1200) , maka Harga 1 buku = Rpx = Rp2400 Harga 1 pensil = Rp y = Rp1200 0 600 1200 1800 2400 3000 600 1200 1800 2400 3000 3600 4200 4800 5400 6000 X Y (0,6000) (3000,0) (0,4800) (1200,3000) (0,6000) (0,4800) (1200,3000) (2400,1200) x y
  • 7. Contoh 2 : Dengan metode grafik tentukanlah penyelesaian dari : a. x + y = 4 ; x – y = 1 b. 2x + y = 6 ; y = 4x Penyelesaian : a. x + y = 4 ; x = 0 y = 0 x – y = 1 x = 1 x = 6 (0,4) (4,0) 0 + y = 4 y = 4 1 – y = 1 y = 0 x + 0 = 4 x = 4 6 – y = 5 y = 5 (1,0) (6,5) X Y 0 1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6 (0,4) (4,0) (1,0) (5,0) x y x – y = 1 x – y = 1 (21 2 ,1 ) 1 2 Penyelesaian : x =21 2 y = 11 2
  • 8. b. 2x + y = 6 ; y = 4x (i) 2x + y = 6 x = 0 2.0 + y = 6 y = 6 y = 0 2x + 0 = 6 2x = 6 x = 3 (ii). y = 4x x = 0 y = 4.0 = 0 x = 1 y = 4.1 = 4 0 1 1 2 3 4 5 6 -1 -1 -2 2 3 4 5 7 x y (3,0) -2 (0,6) (0,0) (1,4) (0,0) (3,0) (0,6) (1,4) Penyelesaian : x = 1 dan y = 4
  • 9. B. METODE SUBSITUSI Contoh 1 : Tentukan himpunan penyelesaian dari : 2x + y = 6 ; y = 4x Penyelesaian : 2x + y = 6 ; y = 4x ↔ 2x + ↔ 6x = 6 ↔ x = 1 2x + y = 6 ↔ 2.1 + y = 6 ↔ 2 + y = 6 ↔ y = 6 – 2 ↔ y = 4 Catatan : Jadi dalam Metode Subsitusi kita melakukan penggantian Variabel dengan variabel lain yang harganya atau nilainya sama Penggantian itu disebut : “men-subsitusi-kan y = 6 4x
  • 10. Contoh 2 : Tentukan Himpunan Penyelesaian (HP) dari : a. 3x + y = 11 ; x + y = 7 b. x + 2y = -2 ; x – y = 10 Penyelesaian : a. 3x + y = 11 x + y = 7 ↔ x + 11 – 3x = 7 ↔ x – 3x = 7 – 11 ↔ -2x = -4 ↔ x = ↔ x = 2 x + y = 7 ↔ 2 + y = 7 ↔ y = 7 – 2 ↔ y = 5 Jadi penyelesaiannya ialah : x = 2 dan y = 5 Maka HP = {( 2 , 5 )} y = 11 – 3x -4 -2
  • 11. b. x + 2y = -2 x – y = 10 ↔ -2 – 2y – y = 10 ↔ -3y = 10 + 2 ↔ -3y = 12 ↔ y = ↔ y = -4 ↔ x – y = 10 ↔ x – (-4) = 10 ↔ x + 4 = 10 ↔ x = 10 – 4 ↔ x = 6 Maka HP = {( 6 , -4 )} x = -2 – 2y 12 -3
  • 12. C. PETODE ELIMINASI Contoh 1 : Tentukanlah HP dari x + 2y = -2 ; x – y = 10 ! Jawab : x + 2y = -2 x – y = 10 _ 0 + 3y = -12 3y = -12 y = 12 : 3 = -4 x + 2y = -2 x + 2.(-4) = -2 x + (-8) = -2 x = -2 – (-8) = 6 Ruas Kiri : x + 2y – (x – y) = x + 2y – x + y = 0 + 3y Ruas Kanan : -2 – 10 = -12 Jadi HP = {(6,-4)}
  • 13. Contoh 2 : Dengan Metode Eliminasi selesaikanlah sistim persamaan berikut : a. 2x + 3y = 9 ; 2x – 3y = 3 b. x – 5y = -8 ; 2x + y = 28 Penyelesaian : a. 2x + 3y = 9 2x – 3y = 3 + 4x + 0 = 12 4x = 12 x = 12 : 4 x = 3 2x + 3y = 9 2.3 + 3y = 9 3y = 9 – 6 3y = 3 y = 1 Maka Penyelesaian : x = 3 y = 1
  • 14. 11x – 0 = 132 b. x – 5y = - 8 2x + y = 28 3x – 4y = 20 -1x – 6y = -36 x 1 x 5 x – 5y = -8 10x + 5y = 140 11x = 132 x = 132 : 11 x = 12 5 2x + y = 28 2.12 + y = 28 24 + y = 28 y = 28 – 24 y = 4 Maka Penyelesaian : x = 12 y = 4
  • 15. PENGAYAAN Cara lain untuk menyelesaikan sistim persamaan. Contoh : Selesaikanlah sistim persamaan : x – 5y = -8 ; 2x + y = 28 Jawab : x – 5y = -8 2x + y = 28 1 – 5 -8 2 1 28 D = 1 2 -5 1 = 1.1 – = 1 + 10 D = 11 2.(-5) Dx = -8 28 -5 1 = -8.1 – = -8 + 140 Dx = 132 28.(-5) Dy = 1 2 -8 28 = 1.28 – = 28 + 16 Dy = 44 2.(-8) x = Dx : D = 132 : 11 = 12 y = Dy : D = 44 : 11 = 4
  • 16. Soal 1. Dengan Metode Grafik tentukan penyelesaian dari : a. x + 2y = 8 b. y = 2x + 8 x – y = 2 6x + 3y = -12 2. Gunakan Metode Subsitusi untuk menyelesaikan sistim persamaan berikut! a. y = x + 8 b. 8x – 2y = -6 6x + 3y = 42 5x + y = 12 3. Gunakan Metode Elimanasi untuk menentukan himpunan penyelesaian dari : a. 10x + 2y = 18 b. m + 3n = 24 c. 5y = 3x - 7 13x – 2y = 51 2m + n = 23 9x - 8y = 23
  • 17. 4. Dari rumah Pak Among ke Terminal Ongkos taksi untuk 2 orang dewasa dan 3 anak-anak adalah Rp 130.000 Sedangkan Ongkos untuk 5 orang dewasa dan 2 anak-anak adalah Rp 215.000 Tentukanlah besar : (i). Ongkos 1 orang dewasa (ii). Ongkos 1 orang anak-anak Jawaban : 1. a. x = 4 dan y = 2 b. x = -3 dan y = 2 2. a. x = 2 dan y = 10 b. x = 1 dan y = 7 3. a. x = 3 dan y = -6 b. x = 9 dan y = 5 4. c. x = -8 dan y = -11 (i). Ongkos 1 orang dewasa = Rp35.000 (ii). Ongkos 1 orang anak-anak = Rp20.000