SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Himpunan
A. Pengertian Himpunan
Himpunan adalah kumpulan benda/objek yang dapat didefinisikan dengan jelas.
Contoh :
1. Kumpulan kata penyusun "MATEMATIKA"
Kata penyusun "MATEMATIKA" sudah jelas, yaitu {M,A,T, E , I, K}
2. Siswa itu pandai
Siswa itu pandai belum jelas, artinya tidak dapat didefinisikan dengan jelas. Siapakah yang
pandai? Kita tidak tahu, Pandainya dalam bidang apa? Kita juga tahu, karena pandai itu relatif.
B. Menyatakan Suatu Himpunan
Suatu himpunan dapat dinyatakan dengan :
1. Suatu kalimat
2. Notasi pembentuk himpunan
3. Mendaftar keanggotaan
Contoh :
A adalah tokoh-tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009.
Dengan suatu kalimat :
-> A = { tokoh-tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009}
Dengan notasi pembentuk himpunan :
-> A = {x | x = tokoh - tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009}
Dengan mendaftar keanggotaan :
-> A = {Soekarno, Soeharto, B.J. Habibie, Gusdur, Megawati, SBY }
C. Anggota Himpunan
Setiap benda atau objek yang termasuk dalam suatu himpunan disebut anggota/unsur/elemen
himpunan tersebut. Untuk menyatakan suatu objek merupakan anggota himpunan, dituliskan
dengan lambang " ", sedangkan untuk menyatakan suatu objek yang bukan merupakan anggota
himpunan ditulis dengan lambang " ".
Contoh :
A = {3,4,5}
3 A
4 A
5 A
6 A
n(A) = 3
n(A) merupakan banyaknya anggota himpunan dalam A.
D. Himpunan Bagian
Perhatikan Himpunan-himpunan berikut:
A = {Himpunan hewan}
B = {Himpunan hewan berkaki empat}
C = {Himpunan hewan berkaki empat yang bertelur}
Misalkan A, B dan C adalah sebagai berikut :
A = {Kucing, anjing, buaya, kura-kura, burung}
B = {kucing, anjing, buaya, kura-kura}
C = {buaya, kura-kura}
Jika kita perhatikan, setiap anggota B merupakan anggota himpunan A, ditulis B A, dan setiap
anggota himpunan C merupakan anggota himpunan B, ditulis C B. Namun, kita tidak dapat
menuliskan A B, karena ada anggota A yang bukan merupakan anggota B, yaitu burung. Oleh
karena itu himpunan yang demikian ditulis A B.
E. Himpunan Kosong dan Himpunan Semesta
Himpunan kosong adalah suatu himpunan yang tidak mempunyai anggota dan dinotasikan
dengan atau {}.
Contoh :
Jika H adalah himpunan nama-nama hari yang dimulai dengan huruf B, nyatakan dalam notasi
himpunan H.
Jawab :
H = atau H = {} karena tidak ada nama hari yang dimulai dengan huruf B.
Himpunan semesta atau semesta pembicaraan adalah himpunan yang memuat semua objek yang
sedang dibicarakan. Hal ini berarti semesta pembicaraan mempunyai anggota yang sama atau
lebih banyak dari pada himpunan yang sedang dibicarakan. Himpunan semesta disebut juga
himpunan universal dan disimbolkan dengan S atau U.
Contoh :
R = {3,5,7}
Himpunan semesta yang mungkin untuk himpunan R diantaranya :
a. S = R = {3,5,7}
b. S = {Bilangan ganjil}
c. S = {Bilangan cacah}
d. S = {Bilangan prima}
F. Diagram Venn
Himpunan dapat dinyatakan dalam bentuk gambar yang dikenal sebagai diagram Venn. Diagram
Venn diperkenalkan oleh pakar Matematika Inggris pada tahun 1834 - 1923 bernama John
Venn.
Dalam membuat diagram Venn yang perlu diperhatikan yaitu :
1. Himpunan semesta (S) digambarkan sebagai persegi panjang dan huruf S diletakkan disudut
kiti atas persegi panjang.
2. Setiap himpunan yang dibicarakan (selain himpunan kosong) ditunjukkan oleh kurva tersebut.
3. Setiap anggota ditunjukkan dengan noktah (titik)
4. Bila anggota suatu himpunan banyak sekali, maka anggota-anggotanya tidak perlu dituliskan.
Contoh :
Buatlah diagram Venn dari himpunan-himpunan berikut ini S = {1,2,3,4,5,6,7} dan A = {4,5},
dan R = {1,3,6}
Jawab :
Diagram untuk himpunan S,A,R adalah seperti pada gambar disamping. Anggota A dan Anggota
R tidak ada yang sama, maka diagram A dan R terpisah.
G. Irisan dan Gabungan Dua Himpunan
Jika P = {1,2,3,4} dan Q = {3,4,5} maka 3 dan 4 adalah anggota sekutu dari P dan Q. Sedangkan
1 dan 2 menjadi anggota P tetapi bukan anggota Q dan 5 menjadi anggota Q tetapi bukan
anggota P. Himpunan yang memuat semua anggota sekutu dari P dan Q disebut irisan dari P dan
Q, ditulis P Q = {3,4}
Contoh :
A = {bilangan asli kurang dari 6}
B = {2,4,6}
1. Tentukan A B
2. Lukiskan dengan diagram Venn
Jawab :
1. A = {1,2,3,4,5}
B = {2,4,6}
A B = {2,4}
2.Gabungan dari dua himpunan akan menghasilkan suatu himpunan baru yang anggotanya terdiri
dari anggota kedua himpunan tersebut. Operasi gabungan pada himpunan disimbolkan dengan "
".
Misalkan P = {2,3,4,5} dan Q = {1,2,4,6} maka P Q = {1,2,3,4,5,6}
H. Komplemen
Misalkan :
S = {1,2,3,4,5,6,7}
Q = {2,3,4}
Himpunan S yang anggotanya selain anggota himpunan Q adalah {1,5,6,7}. Himpunan bagian
dari S ini disebut komplemen Q dan ditulis Qc
, dibaca komplemen Q atau bukan Q

More Related Content

What's hot

Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)
Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)
Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)Dyas Arientiyya
 
power point materi himpunan kelas VII semester 2
power point materi himpunan kelas VII semester 2power point materi himpunan kelas VII semester 2
power point materi himpunan kelas VII semester 2Azizah Karimah Hanifah
 
Pertemuan 3 turunan dan aturan rantai
Pertemuan 3   turunan dan aturan rantaiPertemuan 3   turunan dan aturan rantai
Pertemuan 3 turunan dan aturan rantaiSenat Mahasiswa STIS
 
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabar
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabarPowerpoint operasi hitung bentuk aljabar
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabarRobiatul Bangkawiyah
 
Kalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 HimpunanKalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 HimpunanZia Akhsan
 
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)nurwa ningsih
 
Modul Pembelajaran Kapita Selekta Matematika
Modul Pembelajaran Kapita Selekta MatematikaModul Pembelajaran Kapita Selekta Matematika
Modul Pembelajaran Kapita Selekta MatematikaAdelia Ibrahim
 
Geometri Analitik Ruang
Geometri Analitik RuangGeometri Analitik Ruang
Geometri Analitik RuangFebri Arianti
 
Matematika himpunan
Matematika himpunanMatematika himpunan
Matematika himpunandattebayo90
 
Grup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklikGrup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklikSholiha Nurwulan
 
Grup dan subgrup siklik
Grup dan subgrup siklikGrup dan subgrup siklik
Grup dan subgrup siklikStepanyCristy
 

What's hot (20)

Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)
Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)
Persamaan garis lurus(Geometri Analitik Ruang)
 
Ppt himpunan
Ppt himpunanPpt himpunan
Ppt himpunan
 
Koset
KosetKoset
Koset
 
Power Point Himpunan
Power Point HimpunanPower Point Himpunan
Power Point Himpunan
 
PPT Presentation
PPT PresentationPPT Presentation
PPT Presentation
 
power point materi himpunan kelas VII semester 2
power point materi himpunan kelas VII semester 2power point materi himpunan kelas VII semester 2
power point materi himpunan kelas VII semester 2
 
PENILAIAN UNJUK KERJA MATEMATIKA
PENILAIAN UNJUK KERJA MATEMATIKAPENILAIAN UNJUK KERJA MATEMATIKA
PENILAIAN UNJUK KERJA MATEMATIKA
 
Grup siklik
Grup siklikGrup siklik
Grup siklik
 
Pertemuan 3 turunan dan aturan rantai
Pertemuan 3   turunan dan aturan rantaiPertemuan 3   turunan dan aturan rantai
Pertemuan 3 turunan dan aturan rantai
 
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabar
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabarPowerpoint operasi hitung bentuk aljabar
Powerpoint operasi hitung bentuk aljabar
 
Kalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 HimpunanKalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 Himpunan
 
Teori probabilitas
Teori probabilitasTeori probabilitas
Teori probabilitas
 
Koordinat Kutub
Koordinat KutubKoordinat Kutub
Koordinat Kutub
 
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
Instrumen tes ulangan harian mengenal bentuk aljabar (kisi dan kartu soal)
 
Modul Pembelajaran Kapita Selekta Matematika
Modul Pembelajaran Kapita Selekta MatematikaModul Pembelajaran Kapita Selekta Matematika
Modul Pembelajaran Kapita Selekta Matematika
 
PPT tentang Himpunan
PPT tentang HimpunanPPT tentang Himpunan
PPT tentang Himpunan
 
Geometri Analitik Ruang
Geometri Analitik RuangGeometri Analitik Ruang
Geometri Analitik Ruang
 
Matematika himpunan
Matematika himpunanMatematika himpunan
Matematika himpunan
 
Grup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklikGrup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklik
 
Grup dan subgrup siklik
Grup dan subgrup siklikGrup dan subgrup siklik
Grup dan subgrup siklik
 

Viewers also liked

Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunan
Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunanKumpulan soal-dan-pembahasan-himpunan
Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunanDermawan12
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpmardiyanto83
 
Soal pilihan ganda operasi himpunan
Soal pilihan ganda operasi himpunanSoal pilihan ganda operasi himpunan
Soal pilihan ganda operasi himpunanAnderzend Awuy
 
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)Aedietya Yusuf K
 
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematikaTharita Hermawan
 
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)Ryan Arifiana Sungkar
 
Modul himpunan kelas VII k13
Modul himpunan kelas VII k13Modul himpunan kelas VII k13
Modul himpunan kelas VII k13umar fauzi
 
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunan
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunanLembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunan
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunanMaryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomiHaidar Bashofi
 
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013hendrapratama
 
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAIPERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAIMaulana Guntara
 
soal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialsoal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialAjrina Pia
 

Viewers also liked (20)

Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunan
Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunanKumpulan soal-dan-pembahasan-himpunan
Kumpulan soal-dan-pembahasan-himpunan
 
Matematika-Himpunan
Matematika-HimpunanMatematika-Himpunan
Matematika-Himpunan
 
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smpContoh soal dan pembahasan matematika smp
Contoh soal dan pembahasan matematika smp
 
Soal pilihan ganda operasi himpunan
Soal pilihan ganda operasi himpunanSoal pilihan ganda operasi himpunan
Soal pilihan ganda operasi himpunan
 
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)
Bentuk pangkat, akar, dan logaritma(pertemuan pertama)
 
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika
1 model-pembelajaran-saintifik-mp-matematika
 
Bab 1 himpunan
Bab 1 himpunanBab 1 himpunan
Bab 1 himpunan
 
Diskret IV Himpunan
Diskret IV HimpunanDiskret IV Himpunan
Diskret IV Himpunan
 
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)
Himpunan dan sistem bilangan (pertemuan 1)
 
Modul himpunan kelas VII k13
Modul himpunan kelas VII k13Modul himpunan kelas VII k13
Modul himpunan kelas VII k13
 
Uji coba kuis online
Uji coba kuis onlineUji coba kuis online
Uji coba kuis online
 
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
 
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunan
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunanLembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunan
Lembar aktivitas siswa kurikulum 2014 kelas 7 himpunan
 
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
(8.4.1) soal dan pembahasan nilai fungsi, matematika sltp kelas 8
 
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi
1 pendahuluan-matematika-bisnis-ekonomi
 
Rangkuman himpunan
Rangkuman himpunanRangkuman himpunan
Rangkuman himpunan
 
Ppt himpunan
Ppt himpunanPpt himpunan
Ppt himpunan
 
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013
Konsep Himpunan Kelas VII Semester 1 Kurikulum 2013
 
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAIPERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI
 
soal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosialsoal soal aritmatika sosial
soal soal aritmatika sosial
 

Similar to SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9

Similar to SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9 (20)

Modul matematika-smp-himpunan
Modul matematika-smp-himpunanModul matematika-smp-himpunan
Modul matematika-smp-himpunan
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx
Himpunan SMP kelas 7 baru.pptxHimpunan SMP kelas 7 baru.pptx
Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptxTUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
 
PPT by Liza juwita
PPT by Liza juwitaPPT by Liza juwita
PPT by Liza juwita
 
Review himpunan
Review himpunanReview himpunan
Review himpunan
 
himpunan.pptx
himpunan.pptxhimpunan.pptx
himpunan.pptx
 
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester GenapHimpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
 
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester GenapMenyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
 
1268850 himpunan joniwarman.wordpress
1268850 himpunan joniwarman.wordpress1268850 himpunan joniwarman.wordpress
1268850 himpunan joniwarman.wordpress
 
File pendukung himpunan
File pendukung himpunanFile pendukung himpunan
File pendukung himpunan
 
1. himpunan.ppt
1. himpunan.ppt1. himpunan.ppt
1. himpunan.ppt
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
HIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKAHIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKA
 
R5a kelompok 3
R5a kelompok 3R5a kelompok 3
R5a kelompok 3
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Bab ii lanjutan
Bab ii lanjutanBab ii lanjutan
Bab ii lanjutan
 
1_2.pdf
1_2.pdf1_2.pdf
1_2.pdf
 

More from ARISKA COMPNET

ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAI
ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAIALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAI
ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAIARISKA COMPNET
 
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAP
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAPKAMUS BAHASA JAWA LENGKAP
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAPARISKA COMPNET
 
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 
Makalah lingkungan hidup
Makalah lingkungan hidupMakalah lingkungan hidup
Makalah lingkungan hidupARISKA COMPNET
 
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPEMAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPEARISKA COMPNET
 
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)ARISKA COMPNET
 

More from ARISKA COMPNET (15)

ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAI
ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAIALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAI
ALAT DAN GAMBAR SENAM LANTAI
 
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)
Makalah Lingkungan Hidup (ARISKA COMPNET)
 
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAP
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAPKAMUS BAHASA JAWA LENGKAP
KAMUS BAHASA JAWA LENGKAP
 
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
PAHLAWAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
 
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)
CERITA RAKYAT MENGGUNAKAN BAHASA JAWA (ARISKA COMPNET)
 
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN KEMERDEKAAN INDONESIA (ARISKA COMPNET)
 
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)
TUGAS PAHLAWAN NASIONAL INDONESIA (ARISKA COMPNET)
 
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)
SKRIPSI BELAJAR MENGAJAR (ARISKA COMPNET)
 
Makalah lingkungan hidup
Makalah lingkungan hidupMakalah lingkungan hidup
Makalah lingkungan hidup
 
Makalah Lompat Tinggi
Makalah Lompat TinggiMakalah Lompat Tinggi
Makalah Lompat Tinggi
 
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPEMAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
MAKALAH LAPORAN PEMBUATAN TEMPE
 
MAKSUD DAN TUJUAN
MAKSUD DAN TUJUANMAKSUD DAN TUJUAN
MAKSUD DAN TUJUAN
 
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
LAPORAN PRAKERIN (ARISKA COMPNET)
 
SKRIPSI
SKRIPSISKRIPSI
SKRIPSI
 
DESAIN BAJU LONGDRESS
DESAIN BAJU LONGDRESSDESAIN BAJU LONGDRESS
DESAIN BAJU LONGDRESS
 

SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9

  • 1. Himpunan A. Pengertian Himpunan Himpunan adalah kumpulan benda/objek yang dapat didefinisikan dengan jelas. Contoh : 1. Kumpulan kata penyusun "MATEMATIKA" Kata penyusun "MATEMATIKA" sudah jelas, yaitu {M,A,T, E , I, K} 2. Siswa itu pandai Siswa itu pandai belum jelas, artinya tidak dapat didefinisikan dengan jelas. Siapakah yang pandai? Kita tidak tahu, Pandainya dalam bidang apa? Kita juga tahu, karena pandai itu relatif. B. Menyatakan Suatu Himpunan Suatu himpunan dapat dinyatakan dengan : 1. Suatu kalimat 2. Notasi pembentuk himpunan 3. Mendaftar keanggotaan Contoh : A adalah tokoh-tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009. Dengan suatu kalimat : -> A = { tokoh-tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009} Dengan notasi pembentuk himpunan : -> A = {x | x = tokoh - tokoh yang pernah menjadi presiden RI sebelum pemilu 2009} Dengan mendaftar keanggotaan : -> A = {Soekarno, Soeharto, B.J. Habibie, Gusdur, Megawati, SBY } C. Anggota Himpunan Setiap benda atau objek yang termasuk dalam suatu himpunan disebut anggota/unsur/elemen himpunan tersebut. Untuk menyatakan suatu objek merupakan anggota himpunan, dituliskan dengan lambang " ", sedangkan untuk menyatakan suatu objek yang bukan merupakan anggota himpunan ditulis dengan lambang " ". Contoh : A = {3,4,5} 3 A 4 A 5 A 6 A n(A) = 3 n(A) merupakan banyaknya anggota himpunan dalam A. D. Himpunan Bagian Perhatikan Himpunan-himpunan berikut: A = {Himpunan hewan} B = {Himpunan hewan berkaki empat} C = {Himpunan hewan berkaki empat yang bertelur} Misalkan A, B dan C adalah sebagai berikut : A = {Kucing, anjing, buaya, kura-kura, burung} B = {kucing, anjing, buaya, kura-kura} C = {buaya, kura-kura} Jika kita perhatikan, setiap anggota B merupakan anggota himpunan A, ditulis B A, dan setiap anggota himpunan C merupakan anggota himpunan B, ditulis C B. Namun, kita tidak dapat menuliskan A B, karena ada anggota A yang bukan merupakan anggota B, yaitu burung. Oleh karena itu himpunan yang demikian ditulis A B. E. Himpunan Kosong dan Himpunan Semesta Himpunan kosong adalah suatu himpunan yang tidak mempunyai anggota dan dinotasikan
  • 2. dengan atau {}. Contoh : Jika H adalah himpunan nama-nama hari yang dimulai dengan huruf B, nyatakan dalam notasi himpunan H. Jawab : H = atau H = {} karena tidak ada nama hari yang dimulai dengan huruf B. Himpunan semesta atau semesta pembicaraan adalah himpunan yang memuat semua objek yang sedang dibicarakan. Hal ini berarti semesta pembicaraan mempunyai anggota yang sama atau lebih banyak dari pada himpunan yang sedang dibicarakan. Himpunan semesta disebut juga himpunan universal dan disimbolkan dengan S atau U. Contoh : R = {3,5,7} Himpunan semesta yang mungkin untuk himpunan R diantaranya : a. S = R = {3,5,7} b. S = {Bilangan ganjil} c. S = {Bilangan cacah} d. S = {Bilangan prima} F. Diagram Venn Himpunan dapat dinyatakan dalam bentuk gambar yang dikenal sebagai diagram Venn. Diagram Venn diperkenalkan oleh pakar Matematika Inggris pada tahun 1834 - 1923 bernama John Venn. Dalam membuat diagram Venn yang perlu diperhatikan yaitu : 1. Himpunan semesta (S) digambarkan sebagai persegi panjang dan huruf S diletakkan disudut kiti atas persegi panjang. 2. Setiap himpunan yang dibicarakan (selain himpunan kosong) ditunjukkan oleh kurva tersebut. 3. Setiap anggota ditunjukkan dengan noktah (titik) 4. Bila anggota suatu himpunan banyak sekali, maka anggota-anggotanya tidak perlu dituliskan. Contoh : Buatlah diagram Venn dari himpunan-himpunan berikut ini S = {1,2,3,4,5,6,7} dan A = {4,5}, dan R = {1,3,6} Jawab : Diagram untuk himpunan S,A,R adalah seperti pada gambar disamping. Anggota A dan Anggota R tidak ada yang sama, maka diagram A dan R terpisah. G. Irisan dan Gabungan Dua Himpunan Jika P = {1,2,3,4} dan Q = {3,4,5} maka 3 dan 4 adalah anggota sekutu dari P dan Q. Sedangkan 1 dan 2 menjadi anggota P tetapi bukan anggota Q dan 5 menjadi anggota Q tetapi bukan anggota P. Himpunan yang memuat semua anggota sekutu dari P dan Q disebut irisan dari P dan Q, ditulis P Q = {3,4} Contoh : A = {bilangan asli kurang dari 6} B = {2,4,6} 1. Tentukan A B 2. Lukiskan dengan diagram Venn
  • 3. Jawab : 1. A = {1,2,3,4,5} B = {2,4,6} A B = {2,4} 2.Gabungan dari dua himpunan akan menghasilkan suatu himpunan baru yang anggotanya terdiri dari anggota kedua himpunan tersebut. Operasi gabungan pada himpunan disimbolkan dengan " ". Misalkan P = {2,3,4,5} dan Q = {1,2,4,6} maka P Q = {1,2,3,4,5,6} H. Komplemen Misalkan : S = {1,2,3,4,5,6,7} Q = {2,3,4} Himpunan S yang anggotanya selain anggota himpunan Q adalah {1,5,6,7}. Himpunan bagian dari S ini disebut komplemen Q dan ditulis Qc , dibaca komplemen Q atau bukan Q