SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI DAN LITBANG MUHAMMADIYAH
STKIP MUHAMMADIYAH OKU TIMUR
SK MENRISTEK DIKTI No.: 1139/KPT/1/2018
Alamat: Jl. Raya Desa Harjowinangun BK. 10 Belitang Kab. OKU Timur Sumsel Kode Pos 32382
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Nomor Dokumen
Document Number
PSD1034-01.2.2023 Tanggal Penyusunan
Compiled Date
10 Maret 2024
Marchl, 10st 2024
Program Studi
Study Program
Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Primary School Teacher Education
Semester/ Kelas
Semester/ Class
6 (enam)/ 02 – PSD
6th (sixth)/ 02 – PSD
Kode Matakuliah
Course Code
PSD1033/34 SKS
Semester Credit Unit
(SCU)
2 sks
2 SCU
Nama Matakuliah
Name of Course
Studi Budaya Sumatera Selatan
South Sumatera Cultural Studies
Dosen
Lecturer
Yudha Suchmasasi, S.I.P., M.Si.
Koordinator Pengembang RPS
RPS Developer Team
Devika Putri Kistiani, M.Pd. Ketua Program Studi
Head of Study
Program
Indianasari, M.Pd.
Capaian Pembelajaran Lulusan
(CPL) yang Dibebankan Pada
Matakuliah
Learning Outcomes of Study
Program which Charged in Courses
 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas
pekerjaan di bidang keahliannya (Peneliti,
Performer, pelaku seni) secara mandiri
 Mampu memecahkan persoalan ilmu dan karya
seni dengan pendekatan social budaya
 Mampu mengkaji/menganalisis berbagai
isu/fenomena, perkembangan, dan karakteristik
kebudayaan
Deskripsi Singkat
Matakuliah
Short Descriptions of
Course
Mata kuliah ini memberi bekal pengetahuan kepada
mahasiswa Program Studi (S1) Pendidikan Guru
Sekolah Dasar untuk mengidentifikasi bentuk-bentuk
Kebudayaan di Indonesia khususnya di Sum-Sel, serta
aspek-aspek yang mempengaruhinya. Adapun materi
yang akan dibahas dalam perkuliahan ini adalah:
Pengertian Kebudayaan, Bentuk Kebudayaan di
Indonesia, Bentuk Kebudayaan di Sum-Sel. Aspek-
aspek yang mempengaruhi, Keragaman dan ciri-ciri
Kebudayaan di Sum-Sel. serta mampu menerapkan
dan mengembangkannya dalam pembelajaran yang
mendidik kelak jika menjadi pendidik (guru) atau tenaga
 Mampu mengelola riset kebudayaan dan
penciptaan, ke dalam karya kreativ, inovatif
 Mampu memanfaatkan riset kebudayaan, ke
dalam karya tulis ilmiah

kependidikan lainnya.
Capaian Pembelajaran Matakuliah
(CPMK)
Courses Learning Outcomes (CLO)
 Mahasiswa mampu menjelaskan
pengertian Kebudayaan dari Para Ahli
 Mahasiswa mampu menjelaskan bentuk
kebudayaan di Indonesia
 Mahasiswa mampu menjelaskan aspek-
aspek yang mempengaruhi kebudayaan d
Indonesia
 Mahasiswa mampu menjelaskan
keragaman kebudayaan di Sum-Sel
 Mahasiswa mampu menjelaskan ciri-ciri
Kebudayaan di Sum-Sel
 Mahasiswa mampu mengaplikasikan
pendekatan, kebudayaan dalam
penelitian/karya seni
Minggu
Ke-
Kemampuan Akhir
(Sub-CPMK)
Bahan Kajian Metode & Bentuk
Pembelajaran
Waktu Pengalaman Belajar Kriteria, Indikator, Bentuk,
dan Bobot Penilaian
Daftar Referensi
1 Mahasiswa mampu
memahami Pengertian
Kebudayaan menurut
para ahli
Pengertian
Kebudayaan menurut
para ahli
Metode
Pembelajaran:
Ceramah dan
diskusi
BentukvPembelaja
ran:
Pembelajaran Tatap
Muka
2 x 50’ 1. Mahasiswa
diminta untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan mengikuti
perkuliahan tersebut
secara aktif melalui
respon dan tanggapan.
Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
menganalisis materi yang
diberikan dari bahan
kajian yang telah
disampaikan yaitu :
Pengertian Kebudayaan
menurut para ahli
Kriteria Penilaian:
1. Partisipasi
2. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
Penugasan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
RM.Soedarsono,199
8. Seni Pertunjukan
di Era Globalisasi.
Direktorat Jendral
Pendidikan Tinggi
Departemen
Pendidikan Dan
Kebudayaan.
2 Mahasiswa mampu
memahami bentuk-bentuk
kebudayaan di Indonesia
Bentu-bentuk
kebudayaan di
Indonesia :
1.Masa
Prasejarah/Pra Hindu
2.Masa Pengaruh
Hindu
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Pembelajaran Tatap
Muka
2 x 50’ 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
menganalisis materi yang
diberikan dari bahan
kajian yang telah
disampaikan, yaitu:
Kriteria Penilaian:
3. Partisipasi
4. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
I Made Bandem,
Fredrik Eugene
deBoer 2004. Kaja
dan Kelod: Tarian Bali
dalam Transisi.
Yogyakarta: Badan
Penerbit Institut Seni
Indonesia Jogjakarta
Bentu-bentuk
kebudayaan di Indonesia
:
1.Masa Prasejarah/Pra
Hindu
2.Masa Pengaruh Hindu
3 Mahasiswa mampu
memahami Bentuk
Kebudayaan di Indonesia
Bentuk Kebudayaan
di Indinesia :
3. Masa Pengaruh
Islam/Cina
4. Masa Pengaruh
Barat
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah tatap muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
menjelaskan : Bentuk
Kebudayaan di Indonesia
:
3. Masa Pengaruh
Islam/Cina
4. Masa Pengaruh Barat
Kriteria Penilaian:
5. Partisipasi
6. Tugas
Indikator Penilaian:
2. Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
3. Penugasan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Edi Sedyawati, 1981.
Pertumbuhan Seni
Pertunjukan
Indonesia. Jakarta :
Sinar Harapan.
4 Mahasiswa mampu
memahami periodisasi
Seni Pertunjukan di
Indonesia
Bentuk Kebudayaan
di Indonesia:
5.Masa Kemerdekaan
6. Masa Orde baru
dan Globalisasi
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
Kriteria Penilaian:
7. Partisipasi
8. Tugas
Indikator Penilaian:
2. Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Melacak Jejak
Perkembangan Seni
di Indonesia. 2000
Alih Bahasa oleh
R.M. Soedarsono.
Bandung : MSPI.
menjelaskan : Bentuk
Kebudayaan di Indonesia
:
5.Masa Kemerdekaan
6. Masa Orde baru dan
Globalisasi
Bobot Penilaian: 1%
5 Mahasiswa mampu
memahami Aspek-aspek
kebudayaan di Sum-Sel
Aspek Sosial Budaya
yang Mempengaruhi
Kebudayaan di Sum-
Sel
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
memahami dan
menganalisis Aspek
Sosial Budaya yang
Mempengaruhi
Kebudayaan di Sum-Sel
Kriteria Penilaian:
9. Partisipasi
10. Tugas
Indikator Penilaian:
3 Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Jenifer Lindsay,
1991. Klasik, Kitsch,
Kontemporer:
Sebuah Studi
Pertunjukan Jawa.
Diterjemahkan oleh
Bakdi Sumanto,
Yogyakarta : Gadjah
Mada University
Press.
6 Mahasiswa mampu
memahami keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel
Keragaman
Kebudayaan di Sum-
Sel
1. Kebudayaan dari
Kota Pagaralam
2. Kebudayaan dari
Kabupaten Muara
Enim
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
Kriteria Penilaian:
11. Partisipasi
12. Tugas
Indikator Penilaian:
3 Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
I Wayan Dibia, 1990.
Selayang Pandang
Seni Pertunjukan
Bali. Bandung :
MSPI.
memahami dan
menganalisis Keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel,
Kebudayaan dari Kota
Pagaralam, dan
Kebudayaan dari Muara
Enim
7 Mahasiswa mampu
memahami keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel
Keragaman
Kebudayaan di Sum-
Sel:
3. Kebudayaan
Kabupaten OKU
4. Kebudayaan
Kabupaten OKU
Timur
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
memahami dan
menganalisis Keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel,
Kebudayaan dari
Kabupaten OKU dan
Kabupaten OKU Timur
Kriteria Penilaian:
13. Partisipasi
14. Tugas
Indikator Penilaian:
3 Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
I Made Bandem dan
Sal Murgiyanto,
1996. Teater Daerah
Indonesia.
Yogyakarta:
Kanisius.
8 Ujian Tengah Semester 25%
9 Mahasiswa mampu
memahami keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel
Keragaman
Kebudayaan di Sum-
Sel:
5. Kebudayaan Kota
Palembang
6. Kebudayaan
Kabupaten OKI
Metode
Pembelajaran:
Small discussion
and presentation
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
Kriteria Penilaian:
15. Partisipasi
16. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Soemaryatmi, 2011
“Bahan Ajar Seni
Pertunjukan
Indonesia”, ISI Press
Surakarta
“Global Lokal”.
Jurnal Seni
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
memahami dan
menganalisis Keragaman
Kebudayaan di Sum-Sel,
Kebudayaan dari Kota
Palembang dan
Kebudayaan dari
Kabupaten OKI
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Pertunjukan
Indonesia th X, 2000.
10 Mahasiswa mampu
menjelaskan Ciri-Ciri
Kebudayaan Di Sum-Sel
Ciri-Ciri Kebudayaan
di Sum-Sel
1. Ciri-ciri Seni Tradisi
2 .Seni Kontemporer
3. Pariwisata
Metode
Pembelajaran:
Diskusi
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah di Kelas
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
memahami dan
menjelaskan Ciri-Ciri
Kebudayaan di Sum-
Sel
1. Ciri-ciri Seni Tradisi
2 .Seni Kontemporer
3. Pariwisata
Kriteria Penilaian:
17. Partisipasi
18. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
James Brandon,
1989. “Seni
Pertunjukan di Asia
Tenggara”.
Terjemahan RM.
Soedarsono.
Yogyakarta: Badan
Penelitian ISI
Yogyakarta.
11 Mahasiswa mampu
melakukan observasi
terhadap kebudayaan
lokal yang ada di daerah
setempat.
Observasi
(Pengamatan di
Lapangan)
Metode
Pembelajaran:
Praktik lapangan
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Jarak Jauh
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
Kriteria Penilaian:
19. Partisipasi
20. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
Seni Pertunjukan
Indonesia, Jurnal
MSPI. Th. VII, 1996.
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
melakukan observasi
di lapangan
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
12 Mahasiswa mampu
melakukan observasi
terhadap kebudayaan
lokal yang ada di daerah
setempat.
Observasi
(Pengamatan di
Lapangan)
Metode
Pembelajaran:
Praktik langsung
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Jarak Jauh
2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
melakukan observasi
di lapangan
Kriteria Penilaian:
21. Partisipasi
22. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Soedarso, SP. 1990.
Tinjauan Seni, Saku
Dayar Sana
Yogyakarta.
13 Mahasiswa mampu
mempresentasikan hasil
pengamatan di lapangan
Presentasi Individu
dari hasil observasi di
lapangan
Metode
Pembelajaran:
Diskusi
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah tatap muka
’2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
melakukan presentase
Kriteria Penilaian:
23. Partisipasi
24. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Umar Kayam, 1981.
Seni Tradisi,
Masyarakat. Jakarta
: Sinar Harapan.
dari hasil pengamatan
di lapangan
3.
14 Mahasiswa mampu
mempresentasikan hasil
pengamatan di lapangan
Presentasi Individu dari
hasil observasi di
lapangan
Metode
Pembelajaran:
Diskusi
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
’2x50
1. 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
mempresentasikan
hasil pengamatan di
lapangan
Kriteria Penilaian:
25. Partisipasi
26. Tugas
Indikator Penilaian:
Partisipasi
- Kehadiran
- Keaktifan
- Individu
- Praktik langsung
Bentuk penilaian: Praktik
Bobot Penilaian: 1%
Rustopo, 1996. “Seni
Pertunjukan Tradisi
Jawa”(diktat kuliah).
Aton Rustandi
Mulyana, Andi
Agussalim, Ediwar
Chaniago, 2006.
Telisik Tradisi:
Pusparagam
Pengelolaan Seni.
Yayasan Kelola’
S.D. Humardani,
1972
15 Mahasiswa mampu
mempresentasikan hasil
pengamatan di lapangan
Presentasi Individu dari
hasil observasi di
lapangan
Metode
Pembelajaran:
Diskusi
Bentuk
Pembelajaran:
Kuliah Tatap Muka
’2x50 1. Mahasiswa diminta
untuk melengkapi
kehadirannya hingga
minimal 80% dari total
perkuliahan dan
mengikuti perkuliahan
tersebut secara aktif
melalui respon dan
tanggapan.
2. Mahasiswa diberikan
kesempatan untuk
mempresentasikan
hasil pengamatan di
lapangan
40 %
16 Ujian Semester 25%
Total 100%
Catatan:
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan
sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang
terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata
kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap
pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang
disertai bukti-bukti.
6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian
merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes. (tertulis dan praktik)
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk
pembelajaran lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based
Learning, dan metode lainnya yg setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%.
12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan Terstuktur, BM=Belajar Mandiri.
Disusun Dosen/ Tim Dosen Pengampu:
1. Yudha Suchmasasi, S.I.P., M.Si.
Telah diperiksa oleh:
1. Koordinator Pengembang RPS: Devika Putri Kistiani,
M.Pd
2. Ketua Program Studi: Indianasari, M.Pd.
Disahkan oleh:
Wakil Ketua I Bidang Akademik:
NIDN Devika Putri Kistiani
NIDN.
Indianasari, M.Pd.
NIDN. 0217129401
Ratnasari, M.Pd.
NIDN. 0220039101
RPS Studi Kebudayaan  Sumsel 2024 STKIP Muhammadiyah OKU Timur.pdf

More Related Content

Similar to RPS Studi Kebudayaan Sumsel 2024 STKIP Muhammadiyah OKU Timur.pdf

MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfSoesySriWulandari
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfrochmadSPd1
 
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptx
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptxRUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptx
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptxAdriDaswin1
 
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docx
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docxRPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docx
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docxpaijsendj23
 
Si labus belajar dan pembelajaran
Si labus belajar dan pembelajaranSi labus belajar dan pembelajaran
Si labus belajar dan pembelajaranMasriqon Masriqon
 
Rencana Pembelajaran Semester Filsafat
Rencana Pembelajaran Semester FilsafatRencana Pembelajaran Semester Filsafat
Rencana Pembelajaran Semester Filsafatekobudisantoso17
 
RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X Ressa
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfbelajardigital
 
Contoh rpp sejarah
Contoh rpp sejarahContoh rpp sejarah
Contoh rpp sejarahalafanta
 
Rpp 12 masuknya hindu budha
Rpp 12 masuknya hindu budhaRpp 12 masuknya hindu budha
Rpp 12 masuknya hindu budhaRessa
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...eli priyatna laidan
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaeli priyatna laidan
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaeli priyatna laidan
 
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips audMasriqon Masriqon
 
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdfsaptari3
 

Similar to RPS Studi Kebudayaan Sumsel 2024 STKIP Muhammadiyah OKU Timur.pdf (20)

MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptx
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptxRUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptx
RUBRIKPENILAIAN_MODULKEARIFANLOKAL.pptx
 
RPS Sejarah Lokal.docx
RPS Sejarah Lokal.docxRPS Sejarah Lokal.docx
RPS Sejarah Lokal.docx
 
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docx
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docxRPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docx
RPS ETIKA DAN BUDAYA SUMATERA UTARA.docx
 
Si labus belajar dan pembelajaran
Si labus belajar dan pembelajaranSi labus belajar dan pembelajaran
Si labus belajar dan pembelajaran
 
Rpp deskripsi 1
Rpp deskripsi 1Rpp deskripsi 1
Rpp deskripsi 1
 
Rencana Pembelajaran Semester Filsafat
Rencana Pembelajaran Semester FilsafatRencana Pembelajaran Semester Filsafat
Rencana Pembelajaran Semester Filsafat
 
RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X RPP Sejarah kelas X
RPP Sejarah kelas X
 
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdfMODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
MODUL KEARIFAN LOKAL SMP.pdf
 
Contoh rpp sejarah
Contoh rpp sejarahContoh rpp sejarah
Contoh rpp sejarah
 
Rpp 12 masuknya hindu budha
Rpp 12 masuknya hindu budhaRpp 12 masuknya hindu budha
Rpp 12 masuknya hindu budha
 
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
Rpp ppkn sma xi kur13 bab 9-mencermati-potret-budaya-politik-masyarakat-indon...
 
Rpp 11 dan 12
Rpp 11 dan 12Rpp 11 dan 12
Rpp 11 dan 12
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
 
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesiaBab 9 rpp ppkn sma kls xi  mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
Bab 9 rpp ppkn sma kls xi mencermati potret budaya politik masyarakat indonesia
 
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
3. kontrak kuliah silabus dan sap pengembangan pembljrn ips aud
 
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf
669617770-Model-Pembelajaran-Versi-Kurikulum-Merdeka.pdf
 
SAP PLSBT.pdf
SAP PLSBT.pdfSAP PLSBT.pdf
SAP PLSBT.pdf
 
Rat sat-re-perspektif global
Rat sat-re-perspektif globalRat sat-re-perspektif global
Rat sat-re-perspektif global
 

Recently uploaded

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 

Recently uploaded (20)

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 

RPS Studi Kebudayaan Sumsel 2024 STKIP Muhammadiyah OKU Timur.pdf

  • 1. MAJELIS PENDIDIKAN TINGGI DAN LITBANG MUHAMMADIYAH STKIP MUHAMMADIYAH OKU TIMUR SK MENRISTEK DIKTI No.: 1139/KPT/1/2018 Alamat: Jl. Raya Desa Harjowinangun BK. 10 Belitang Kab. OKU Timur Sumsel Kode Pos 32382 RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Nomor Dokumen Document Number PSD1034-01.2.2023 Tanggal Penyusunan Compiled Date 10 Maret 2024 Marchl, 10st 2024 Program Studi Study Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar Primary School Teacher Education Semester/ Kelas Semester/ Class 6 (enam)/ 02 – PSD 6th (sixth)/ 02 – PSD Kode Matakuliah Course Code PSD1033/34 SKS Semester Credit Unit (SCU) 2 sks 2 SCU Nama Matakuliah Name of Course Studi Budaya Sumatera Selatan South Sumatera Cultural Studies Dosen Lecturer Yudha Suchmasasi, S.I.P., M.Si. Koordinator Pengembang RPS RPS Developer Team Devika Putri Kistiani, M.Pd. Ketua Program Studi Head of Study Program Indianasari, M.Pd. Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang Dibebankan Pada Matakuliah Learning Outcomes of Study Program which Charged in Courses  Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya (Peneliti, Performer, pelaku seni) secara mandiri  Mampu memecahkan persoalan ilmu dan karya seni dengan pendekatan social budaya  Mampu mengkaji/menganalisis berbagai isu/fenomena, perkembangan, dan karakteristik kebudayaan Deskripsi Singkat Matakuliah Short Descriptions of Course Mata kuliah ini memberi bekal pengetahuan kepada mahasiswa Program Studi (S1) Pendidikan Guru Sekolah Dasar untuk mengidentifikasi bentuk-bentuk Kebudayaan di Indonesia khususnya di Sum-Sel, serta aspek-aspek yang mempengaruhinya. Adapun materi yang akan dibahas dalam perkuliahan ini adalah: Pengertian Kebudayaan, Bentuk Kebudayaan di Indonesia, Bentuk Kebudayaan di Sum-Sel. Aspek- aspek yang mempengaruhi, Keragaman dan ciri-ciri Kebudayaan di Sum-Sel. serta mampu menerapkan dan mengembangkannya dalam pembelajaran yang mendidik kelak jika menjadi pendidik (guru) atau tenaga
  • 2.  Mampu mengelola riset kebudayaan dan penciptaan, ke dalam karya kreativ, inovatif  Mampu memanfaatkan riset kebudayaan, ke dalam karya tulis ilmiah  kependidikan lainnya. Capaian Pembelajaran Matakuliah (CPMK) Courses Learning Outcomes (CLO)  Mahasiswa mampu menjelaskan pengertian Kebudayaan dari Para Ahli  Mahasiswa mampu menjelaskan bentuk kebudayaan di Indonesia  Mahasiswa mampu menjelaskan aspek- aspek yang mempengaruhi kebudayaan d Indonesia  Mahasiswa mampu menjelaskan keragaman kebudayaan di Sum-Sel  Mahasiswa mampu menjelaskan ciri-ciri Kebudayaan di Sum-Sel  Mahasiswa mampu mengaplikasikan pendekatan, kebudayaan dalam penelitian/karya seni
  • 3. Minggu Ke- Kemampuan Akhir (Sub-CPMK) Bahan Kajian Metode & Bentuk Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Kriteria, Indikator, Bentuk, dan Bobot Penilaian Daftar Referensi 1 Mahasiswa mampu memahami Pengertian Kebudayaan menurut para ahli Pengertian Kebudayaan menurut para ahli Metode Pembelajaran: Ceramah dan diskusi BentukvPembelaja ran: Pembelajaran Tatap Muka 2 x 50’ 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk menganalisis materi yang diberikan dari bahan kajian yang telah disampaikan yaitu : Pengertian Kebudayaan menurut para ahli Kriteria Penilaian: 1. Partisipasi 2. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan Penugasan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% RM.Soedarsono,199 8. Seni Pertunjukan di Era Globalisasi. Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan. 2 Mahasiswa mampu memahami bentuk-bentuk kebudayaan di Indonesia Bentu-bentuk kebudayaan di Indonesia : 1.Masa Prasejarah/Pra Hindu 2.Masa Pengaruh Hindu Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Pembelajaran Tatap Muka 2 x 50’ 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk menganalisis materi yang diberikan dari bahan kajian yang telah disampaikan, yaitu: Kriteria Penilaian: 3. Partisipasi 4. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% I Made Bandem, Fredrik Eugene deBoer 2004. Kaja dan Kelod: Tarian Bali dalam Transisi. Yogyakarta: Badan Penerbit Institut Seni Indonesia Jogjakarta
  • 4. Bentu-bentuk kebudayaan di Indonesia : 1.Masa Prasejarah/Pra Hindu 2.Masa Pengaruh Hindu 3 Mahasiswa mampu memahami Bentuk Kebudayaan di Indonesia Bentuk Kebudayaan di Indinesia : 3. Masa Pengaruh Islam/Cina 4. Masa Pengaruh Barat Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah tatap muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk menjelaskan : Bentuk Kebudayaan di Indonesia : 3. Masa Pengaruh Islam/Cina 4. Masa Pengaruh Barat Kriteria Penilaian: 5. Partisipasi 6. Tugas Indikator Penilaian: 2. Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan 3. Penugasan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Edi Sedyawati, 1981. Pertumbuhan Seni Pertunjukan Indonesia. Jakarta : Sinar Harapan. 4 Mahasiswa mampu memahami periodisasi Seni Pertunjukan di Indonesia Bentuk Kebudayaan di Indonesia: 5.Masa Kemerdekaan 6. Masa Orde baru dan Globalisasi Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk Kriteria Penilaian: 7. Partisipasi 8. Tugas Indikator Penilaian: 2. Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Melacak Jejak Perkembangan Seni di Indonesia. 2000 Alih Bahasa oleh R.M. Soedarsono. Bandung : MSPI.
  • 5. menjelaskan : Bentuk Kebudayaan di Indonesia : 5.Masa Kemerdekaan 6. Masa Orde baru dan Globalisasi Bobot Penilaian: 1% 5 Mahasiswa mampu memahami Aspek-aspek kebudayaan di Sum-Sel Aspek Sosial Budaya yang Mempengaruhi Kebudayaan di Sum- Sel Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk memahami dan menganalisis Aspek Sosial Budaya yang Mempengaruhi Kebudayaan di Sum-Sel Kriteria Penilaian: 9. Partisipasi 10. Tugas Indikator Penilaian: 3 Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Jenifer Lindsay, 1991. Klasik, Kitsch, Kontemporer: Sebuah Studi Pertunjukan Jawa. Diterjemahkan oleh Bakdi Sumanto, Yogyakarta : Gadjah Mada University Press. 6 Mahasiswa mampu memahami keragaman Kebudayaan di Sum-Sel Keragaman Kebudayaan di Sum- Sel 1. Kebudayaan dari Kota Pagaralam 2. Kebudayaan dari Kabupaten Muara Enim Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk Kriteria Penilaian: 11. Partisipasi 12. Tugas Indikator Penilaian: 3 Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% I Wayan Dibia, 1990. Selayang Pandang Seni Pertunjukan Bali. Bandung : MSPI.
  • 6. memahami dan menganalisis Keragaman Kebudayaan di Sum-Sel, Kebudayaan dari Kota Pagaralam, dan Kebudayaan dari Muara Enim 7 Mahasiswa mampu memahami keragaman Kebudayaan di Sum-Sel Keragaman Kebudayaan di Sum- Sel: 3. Kebudayaan Kabupaten OKU 4. Kebudayaan Kabupaten OKU Timur Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk memahami dan menganalisis Keragaman Kebudayaan di Sum-Sel, Kebudayaan dari Kabupaten OKU dan Kabupaten OKU Timur Kriteria Penilaian: 13. Partisipasi 14. Tugas Indikator Penilaian: 3 Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% I Made Bandem dan Sal Murgiyanto, 1996. Teater Daerah Indonesia. Yogyakarta: Kanisius. 8 Ujian Tengah Semester 25% 9 Mahasiswa mampu memahami keragaman Kebudayaan di Sum-Sel Keragaman Kebudayaan di Sum- Sel: 5. Kebudayaan Kota Palembang 6. Kebudayaan Kabupaten OKI Metode Pembelajaran: Small discussion and presentation Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. Kriteria Penilaian: 15. Partisipasi 16. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Soemaryatmi, 2011 “Bahan Ajar Seni Pertunjukan Indonesia”, ISI Press Surakarta “Global Lokal”. Jurnal Seni
  • 7. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk memahami dan menganalisis Keragaman Kebudayaan di Sum-Sel, Kebudayaan dari Kota Palembang dan Kebudayaan dari Kabupaten OKI Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Pertunjukan Indonesia th X, 2000. 10 Mahasiswa mampu menjelaskan Ciri-Ciri Kebudayaan Di Sum-Sel Ciri-Ciri Kebudayaan di Sum-Sel 1. Ciri-ciri Seni Tradisi 2 .Seni Kontemporer 3. Pariwisata Metode Pembelajaran: Diskusi Bentuk Pembelajaran: Kuliah di Kelas 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk memahami dan menjelaskan Ciri-Ciri Kebudayaan di Sum- Sel 1. Ciri-ciri Seni Tradisi 2 .Seni Kontemporer 3. Pariwisata Kriteria Penilaian: 17. Partisipasi 18. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% James Brandon, 1989. “Seni Pertunjukan di Asia Tenggara”. Terjemahan RM. Soedarsono. Yogyakarta: Badan Penelitian ISI Yogyakarta. 11 Mahasiswa mampu melakukan observasi terhadap kebudayaan lokal yang ada di daerah setempat. Observasi (Pengamatan di Lapangan) Metode Pembelajaran: Praktik lapangan Bentuk Pembelajaran: Kuliah Jarak Jauh 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan Kriteria Penilaian: 19. Partisipasi 20. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran Seni Pertunjukan Indonesia, Jurnal MSPI. Th. VII, 1996.
  • 8. tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk melakukan observasi di lapangan - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% 12 Mahasiswa mampu melakukan observasi terhadap kebudayaan lokal yang ada di daerah setempat. Observasi (Pengamatan di Lapangan) Metode Pembelajaran: Praktik langsung Bentuk Pembelajaran: Kuliah Jarak Jauh 2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk melakukan observasi di lapangan Kriteria Penilaian: 21. Partisipasi 22. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Soedarso, SP. 1990. Tinjauan Seni, Saku Dayar Sana Yogyakarta. 13 Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil pengamatan di lapangan Presentasi Individu dari hasil observasi di lapangan Metode Pembelajaran: Diskusi Bentuk Pembelajaran: Kuliah tatap muka ’2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk melakukan presentase Kriteria Penilaian: 23. Partisipasi 24. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Umar Kayam, 1981. Seni Tradisi, Masyarakat. Jakarta : Sinar Harapan.
  • 9. dari hasil pengamatan di lapangan 3. 14 Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil pengamatan di lapangan Presentasi Individu dari hasil observasi di lapangan Metode Pembelajaran: Diskusi Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka ’2x50 1. 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk mempresentasikan hasil pengamatan di lapangan Kriteria Penilaian: 25. Partisipasi 26. Tugas Indikator Penilaian: Partisipasi - Kehadiran - Keaktifan - Individu - Praktik langsung Bentuk penilaian: Praktik Bobot Penilaian: 1% Rustopo, 1996. “Seni Pertunjukan Tradisi Jawa”(diktat kuliah). Aton Rustandi Mulyana, Andi Agussalim, Ediwar Chaniago, 2006. Telisik Tradisi: Pusparagam Pengelolaan Seni. Yayasan Kelola’ S.D. Humardani, 1972 15 Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil pengamatan di lapangan Presentasi Individu dari hasil observasi di lapangan Metode Pembelajaran: Diskusi Bentuk Pembelajaran: Kuliah Tatap Muka ’2x50 1. Mahasiswa diminta untuk melengkapi kehadirannya hingga minimal 80% dari total perkuliahan dan mengikuti perkuliahan tersebut secara aktif melalui respon dan tanggapan. 2. Mahasiswa diberikan kesempatan untuk mempresentasikan hasil pengamatan di lapangan 40 % 16 Ujian Semester 25%
  • 10. Total 100% Catatan: 1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran. 2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan. 3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut. 5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti. 6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif. 7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes. (tertulis dan praktik) 8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara. 9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara. 10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan. 11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%. 12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan Terstuktur, BM=Belajar Mandiri. Disusun Dosen/ Tim Dosen Pengampu: 1. Yudha Suchmasasi, S.I.P., M.Si. Telah diperiksa oleh: 1. Koordinator Pengembang RPS: Devika Putri Kistiani, M.Pd 2. Ketua Program Studi: Indianasari, M.Pd. Disahkan oleh: Wakil Ketua I Bidang Akademik: NIDN Devika Putri Kistiani NIDN. Indianasari, M.Pd. NIDN. 0217129401 Ratnasari, M.Pd. NIDN. 0220039101