SlideShare a Scribd company logo
Universitas Prisma
Jl. Pomorow, No. 113, lingk. III,Kel. Tikala Baru, Kec. Tikala,
Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia, 95126
Telp. 0431-8800850, http://www.prisma.ac.id
Kode Dokumen:
SPMI-UPRISMA/SOP/99.0.0/002
Revisi:
Tanggal Revisi:
Prosedur Operasi Standar
(Standar Operating Procedure)
ISI PEMBELAJARAN
Unit: Universitas
Waktu Pelaksanaan:
Halaman: 1 dari 6
Prosedur Isi Pembelajaran
Universitas Prisma
Tahun Akademik
2017-2022
Proses
Penanggungjawab
TanggalNama Jabatan Tandatangan
1. Perumusan
2. Pemeriksaan
3. Persetujuan
4. Penetapan
5. Pengendalian
Universitas Prisma
Jl. Pomorow, No. 113, lingk. III,Kel. Tikala Baru, Kec. Tikala,
Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia, 95126
Telp. 0431-8800850, http://www.prisma.ac.id
Kode Dokumen:
SPMI-UPRISMA/SOP/99.0.0/002
Revisi: 0
Tanggal Revisi:-
Prosedur Operasi Standar
(Standar Operating Procedure)
ISI PEMBELAJARAN
Unit:
Waktu Pelaksanaan:
Halaman: 1 dari 5
1. Tujuan
Prosedur
Isi
Pembelajaran
Prosedur ini dibuat agar Isi Pembelajaran di Universitas Prisma dapat berjalan
sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan
2. Luas Lingkup
Prosedur Isi
Pembelajaran
dan
Penggunaannya
Prosedur ini berlaku untuk semua program studi di Universitas Prisma
3. Pernyataan
Standar Isi
Pembelajaran
Setiap program studi wajib memiliki materi pembelajaran mengacu pada CPL KKNI
dengan tingkat kedalaman dan keluasan minimal yaitu menguasai secara mendalam
konsep teoritis pengetahuan dan keterampilan umum dan khusus, bersifat kumulatif
atau integratif dalam struktur dan bentuk mata kuliah (Lih. Lampiran
Permenristekdikti 44 Tahun 2015)
4. Definisi Istilah Dalam prosedur ini yang dimaksud dengan:
1. Standar Nasional Pendidikan adalah kriteria minimal tentang pembelajaran pada
jenjang pendidikan tinggi di perguruan tinggi di seluruh wilayah hukum Negara
Kesatuan Republik Indonesia.
2. Standar isi pembelajaran merupakan kriteria minimal tingkat kedalaman dan
keluasan materi pembelajaran
3. Program Studi adalah kesatuan kegiatan pendidikan dan pembelajaran yang
memiliki kurikulum dan metode pembelajaran tertentu dalam satu jenis
pendidikan akademik, pendidikan profesi, dan/atau pendidikan vokasi.
4. Pendidikan akademik merupakan Pendidikan Tinggi program sarjana dan/atau
program pascasarjana yang diarahkan pada penguasaan dan pengembangan
cabang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.
5. Program Sarjana merupakan pendidikan akademik yang diperuntukkan bagi
lulusan pendidikan menengah atau sederajat, sehingga mampu mengamalkan
ilmu pengetahuan dan teknologi melalui penalaran ilmiah
6. Sikap sebagaimana merupakan perilaku benar dan berbudaya sebagai hasil dari
internalisasi dan aktualisasi nilai dan norma yang tercermin dalam kehidupan
spiritual dan sosial melalui proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa,
penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran.
7. Pengetahuan merupakan penguasaan konsep, teori, metode, dan/atau falsafah
bidang ilmu tertentu secara sistematis yang diperoleh melalui penalaran dalam
proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau
pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran.
8. Keterampilan merupakan kemampuan melakukan unjuk kerja dengan
menggunakan konsep, teori, metode, bahan, dan/atau instrumen, yang
diperoleh melalui pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian
dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran, mencakup:
a. Keterampilan umum sebagai kemampuan kerja umum yang wajib dimiliki
oleh setiap lulusan dalam rangka menjamin kesetaraan kemampuan lulusan
sesuai tingkat program dan jenis pendidikan tinggi; dan,
b. Keterampilan khusus sebagai kemampuan kerja khusus yang wajib dimiliki
oleh setiap lulusan sesuai dengan bidang keilmuan program studi.
5. Prosedur Isi
Pembelajaran
1. Penetapan Struktur dan Bentuk Mata Kuliah
a. Menetapkan profil dan kemampuan lulusan oleh bidang kerja keahlian
b. Menyusun dan mengampu mata kuliah dan komponennya oleh Dosen atau
Tim dosen (team teaching) dalam bentuk RPS
c. Mata Kuliah diusulkan dan ditentukan Ketua Unit Pengelola Program Studi
d. Mata Kuliah disetujui oleh Dewan Eksekutif
e. Mata Kuliah ditetapkan oleh SK Wakil Rektor Bidang Akademik
2. Pelaksanaan Kontrak Mata Kuliah
a. Menerima Pembayaran Registrasi Ulang
b. Memasukan Formulir Registrasi Ulang
c. Memberikan formulir KRS
d. Melakukan pengisian KRS
e. Menyetujui dan memvalidasi jumlah mata kuliah (Dosen Pembimbing)
f. Menyetujui dan memvalidasi KRS (Kaprodi)
g. Mengembalikan kelengkapan lembar formulir KRS warna hijau ke Registrar,
lembar warna merah muda ke program studi, lembar warna kuning ke Warek
Bidang Akademik, lembar warna putih ke arsip mahasiswa
3. Pelaporan Data Mata Kuliah
a. Mengolah data formulir KRS (Registar)
b. Melakukan validasi dan laporan data PD Dikti (Operator PD Dikti)
6. Pihak yang
menjalankan
Isi
Pembelajaran
1. Dewan Eksekutif (PAC)
2. Operator PD Dikti Universitas
3. Wakil Rektor Bidang Akademik
4. Unit Keuangan
5. Unit Registrasi-Administrasi Akademik
6. Ketua Unit Pengelola Program Studi
7. Dosen/Tim Dosen
8. Mahasiswa
7. Dokumen
Terkait
1. Statuta Universitas Prisma
2. Permenristekdikti Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan
Tinggi
3. Buku Rencana Strategis Universitas Prisma 2017-2022
4. Buku Pedoman Akademik Universitas Prisma 2017
5. Buku Pelatihan SPM Internal tahun 2016 Edisi Kedua
6. Dokumen SPMI Standar Isi Pembelajaran
8. Catatan
9. Tabel Deskripsi Langkah
Pelaksana/
Penanggungjawab Dokumen Waktu
A Menyusun mata kuliah
dan komponennya
Dosen/Tim
Dosen/Team
Teaching
Formulir Rencana
Pembelajaran
Semester
60 Hari
B Mengusulkan dan
menentukan Mata
Kuliah
Ketua Unit
Pengelola Program
Studi
Formulir Minuta
Rapat Akademik
Usulan Mata Kuliah
30 Hari
C Menyetujui Struktur
dan Bentuk Mata
Kuliah
Dewan Eksekutif Formulir Minuta
rapat Dewan
Eksekutif
5 Hari
D Menetapkan Struktur
dan Bentuk Mata
Kuliah
Wakil Rektor
Bidang Akademik
Formulir SK
Penetapan
2 Hari
E Melakukan
Pembayaran Registrasi
Ulang
Mahasiswa Formulir Registrasi
Ulang
1 Hari
F Memberikan Formulir
KRS
Unit Registrasi
Administrasi
Akademik
Formulir KRS 1 Hari
G Mengisi Formulir KRS Unit Pengelola
Program Studi
Formulir KRS 1 Hari
H Menyetujui dan
memvalidasi jumlah
kontrak mata kuliah
Dosen Pembimbing Formulir KRS 1 Hari
I Mengembalikan
kelengkapan lembar
formulir KRS
Mahasiswa - Lbr Warna
Merah Muda
(Prodi)
- Lbr Warna
Kuning (Warek
Akademik)
- Lbr Warna Putih
(Mahasiswa)
1 Hari
J Mengolah data
Formulir KRS
Unit Registrasi
Administrasi
Akademik
Formulir tabulasi
data PD Dikti
1 Hari
K Melakukan validasi dan
laporan data
Unit PD Dikti Formulir PD Dikti 1 Hari
10. Bagan Alir Prosedur Standar Isi Pembelajaran
Dewan
Eksekutif
Operator
PD Dikti
Warek Bidang
Akademik
Unit
Keuangan
Unit
Registrasi
Administrasi
Akademik
Unit
Pengelola
Program
Studi
Dosen/
Tim Dosen
Mahasiswa
Mulai
Menetapkan
profil dan
kemampuan
lulusan
Menetapkan SK
Struktur dan
Bentuk Mata
Kuliah
Menerima
pembayaran
Registrasi
Ulang
Selesai
Mengolah
formulir
KRS
Menyusun dan
mengampu
MK dan
Komponen MK
dlm RPS
Menentukan
dan
mengusulkan
MK
Menyetujui
struktur dan
bentuk Mata
Kuliah
Memasukan
Formulir
Registrasi
Ulang
Memberikan
Formulir KRS
Melakukan
pengisian KRS
Memvalidasi
jumlah MK
Memvalidasi
KRS
Mengembalikan
lembar lampiran
KRS
Laporan
Data MK
PD Dikti

More Related Content

What's hot

Paparan mm visitasi 2015
Paparan mm visitasi 2015Paparan mm visitasi 2015
Paparan mm visitasi 2015ignatiuswirawan
 
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Politeknik Port Dickson
 
Buku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmiBuku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmi
spmi
 
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
Laily Himawati
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkip
dekanfkip
 
Manual mutu fkip ok
Manual mutu fkip okManual mutu fkip ok
Manual mutu fkip ok
dekanfkip
 
Manual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi apManual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi ap
Bhagaskoro Kurniawan
 
Buku kebijakan spmi
Buku kebijakan spmiBuku kebijakan spmi
Buku kebijakan spmi
spmi
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
spmi
 
Kebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sbyKebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sby
spmi
 
Manual Prosedur SPMI
Manual Prosedur SPMIManual Prosedur SPMI
Manual Prosedur SPMI
spmi
 
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Aneuk Meutuah
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sby
spmi
 
Sistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjpSistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjp
Sirajamaspul Bambapuang
 
Laporan supervisi
Laporan supervisiLaporan supervisi
Laporan supervisiMasnur .
 
Program supervisi
Program supervisiProgram supervisi
Program supervisi
Udin Syamsudin
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
spmi
 
Pengurusan panitia mata pelajaran
Pengurusan panitia mata pelajaranPengurusan panitia mata pelajaran
Pengurusan panitia mata pelajaran
Mohd Rizal Mustafa
 
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Departemen Manajemen Sumberdaya Perairan, FPIK IPB
 
Rapat
RapatRapat

What's hot (20)

Paparan mm visitasi 2015
Paparan mm visitasi 2015Paparan mm visitasi 2015
Paparan mm visitasi 2015
 
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
Slides Mesyuarat Sistem Penasihatan Akademik Bil 1 2022
 
Buku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmiBuku manual mutu spmi
Buku manual mutu spmi
 
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDURKUMPULAN MANUAL PROSEDUR
KUMPULAN MANUAL PROSEDUR
 
Standar mutu fkip
Standar mutu fkipStandar mutu fkip
Standar mutu fkip
 
Manual mutu fkip ok
Manual mutu fkip okManual mutu fkip ok
Manual mutu fkip ok
 
Manual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi apManual prosedur prodi ap
Manual prosedur prodi ap
 
Buku kebijakan spmi
Buku kebijakan spmiBuku kebijakan spmi
Buku kebijakan spmi
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
 
Kebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sbyKebijakan suasana akademik stikes sby
Kebijakan suasana akademik stikes sby
 
Manual Prosedur SPMI
Manual Prosedur SPMIManual Prosedur SPMI
Manual Prosedur SPMI
 
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014Dokumen jaminan mutu pstp 2014
Dokumen jaminan mutu pstp 2014
 
Buku manual spmi stikes sby
Buku manual spmi  stikes sbyBuku manual spmi  stikes sby
Buku manual spmi stikes sby
 
Sistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjpSistem tata pamong stikes kjp
Sistem tata pamong stikes kjp
 
Laporan supervisi
Laporan supervisiLaporan supervisi
Laporan supervisi
 
Program supervisi
Program supervisiProgram supervisi
Program supervisi
 
Buku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sbyBuku kebijakan spmi stikes sby
Buku kebijakan spmi stikes sby
 
Pengurusan panitia mata pelajaran
Pengurusan panitia mata pelajaranPengurusan panitia mata pelajaran
Pengurusan panitia mata pelajaran
 
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
Standar dan Sistem Penjaminan Mutu Internal Program Pendidikan Sarjana Instit...
 
Rapat
RapatRapat
Rapat
 

Similar to Prosedur isi pembelajaran

Prosedur pendidik dan tenaga kependidikan
Prosedur pendidik dan tenaga kependidikanProsedur pendidik dan tenaga kependidikan
Prosedur pendidik dan tenaga kependidikan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur kompetensi lulusan
Prosedur kompetensi lulusanProsedur kompetensi lulusan
Prosedur kompetensi lulusan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur penilaian pembelajaran
Prosedur penilaian pembelajaranProsedur penilaian pembelajaran
Prosedur penilaian pembelajaran
Rifo Pangemanan
 
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaran
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaranProsedur sarana dan prasarana pembelajaran
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaran
Rifo Pangemanan
 
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasiBuku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
zainiarif2
 
4. MATERI P5.pptx
4. MATERI P5.pptx4. MATERI P5.pptx
4. MATERI P5.pptx
kidnew
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
Rijalul Wal Jalali
 
Instrumen PKKMPKKM Empat Tahunan (1).docx
Instrumen PKKMPKKM  Empat Tahunan (1).docxInstrumen PKKMPKKM  Empat Tahunan (1).docx
Instrumen PKKMPKKM Empat Tahunan (1).docx
rofikaksan1
 
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
Enang Cuhendi
 
0 Presentasi akreditasi.pptx
0 Presentasi akreditasi.pptx0 Presentasi akreditasi.pptx
0 Presentasi akreditasi.pptx
DODIKHERYS
 
Dokumen standar
Dokumen standarDokumen standar
Dokumen standarLa Tahang
 
Panduan rps 2016
Panduan rps 2016Panduan rps 2016
Panduan rps 2016
anharwahyu
 
Tor & jurnal
Tor & jurnalTor & jurnal
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
Sufyan Ilyas
 
Prosedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaranProsedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaran
Rifo Pangemanan
 
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptxMateri Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
aesaefulloh2
 
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdfDokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
AniLiu1
 
GBPP dan SAP Teori Organisasi
GBPP dan SAP Teori OrganisasiGBPP dan SAP Teori Organisasi
GBPP dan SAP Teori Organisasi
sudarsono mr
 
Pengembangan Kurikulum - 1A
Pengembangan Kurikulum - 1APengembangan Kurikulum - 1A
Pengembangan Kurikulum - 1A
jayamartha
 
Rencana Kerja Strategis Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
Rencana Kerja Strategis Fakultas TeknikUniversitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKARencana Kerja Strategis Fakultas TeknikUniversitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
Rencana Kerja Strategis Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
Harry Ramza
 

Similar to Prosedur isi pembelajaran (20)

Prosedur pendidik dan tenaga kependidikan
Prosedur pendidik dan tenaga kependidikanProsedur pendidik dan tenaga kependidikan
Prosedur pendidik dan tenaga kependidikan
 
Prosedur kompetensi lulusan
Prosedur kompetensi lulusanProsedur kompetensi lulusan
Prosedur kompetensi lulusan
 
Prosedur penilaian pembelajaran
Prosedur penilaian pembelajaranProsedur penilaian pembelajaran
Prosedur penilaian pembelajaran
 
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaran
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaranProsedur sarana dan prasarana pembelajaran
Prosedur sarana dan prasarana pembelajaran
 
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasiBuku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
Buku 4 panduan pengisian instrumen akreditasi
 
4. MATERI P5.pptx
4. MATERI P5.pptx4. MATERI P5.pptx
4. MATERI P5.pptx
 
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev3.1.1 rambu rambu penyusunan  rpp rev
3.1.1 rambu rambu penyusunan rpp rev
 
Instrumen PKKMPKKM Empat Tahunan (1).docx
Instrumen PKKMPKKM  Empat Tahunan (1).docxInstrumen PKKMPKKM  Empat Tahunan (1).docx
Instrumen PKKMPKKM Empat Tahunan (1).docx
 
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
2. KOSP dan Perangkat Pembelajaran .pdf
 
0 Presentasi akreditasi.pptx
0 Presentasi akreditasi.pptx0 Presentasi akreditasi.pptx
0 Presentasi akreditasi.pptx
 
Dokumen standar
Dokumen standarDokumen standar
Dokumen standar
 
Panduan rps 2016
Panduan rps 2016Panduan rps 2016
Panduan rps 2016
 
Tor & jurnal
Tor & jurnalTor & jurnal
Tor & jurnal
 
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
Buku 4 panduan-pengisian_instrumen_akreditasi_s1
 
Prosedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaranProsedur pembiayaan pembelajaran
Prosedur pembiayaan pembelajaran
 
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptxMateri Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
Materi Orientasi Pelatihan-Rev.pptx
 
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdfDokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
Dokumen Evaluasi Prodi Matematika Genap 2022_2023.pdf
 
GBPP dan SAP Teori Organisasi
GBPP dan SAP Teori OrganisasiGBPP dan SAP Teori Organisasi
GBPP dan SAP Teori Organisasi
 
Pengembangan Kurikulum - 1A
Pengembangan Kurikulum - 1APengembangan Kurikulum - 1A
Pengembangan Kurikulum - 1A
 
Rencana Kerja Strategis Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
Rencana Kerja Strategis Fakultas TeknikUniversitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKARencana Kerja Strategis Fakultas TeknikUniversitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
Rencana Kerja Strategis Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
 

More from Rifo Pangemanan

Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaanProsedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur rencana studi mahasiswa
Prosedur rencana studi mahasiswaProsedur rencana studi mahasiswa
Prosedur rencana studi mahasiswa
Rifo Pangemanan
 
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosen
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosenProsedur rekapitulasi kehadiran dosen
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosen
Rifo Pangemanan
 
Prosedur permintaan barang perpustakaan
Prosedur permintaan barang perpustakaanProsedur permintaan barang perpustakaan
Prosedur permintaan barang perpustakaan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktifProsedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd diktiProsedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pengangkatan tenaga pendidik
Prosedur pengangkatan tenaga pendidikProsedur pengangkatan tenaga pendidik
Prosedur pengangkatan tenaga pendidik
Rifo Pangemanan
 
Prosedur penerimaan paket buku
Prosedur penerimaan paket bukuProsedur penerimaan paket buku
Prosedur penerimaan paket buku
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswaProsedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
Rifo Pangemanan
 
Pendaftaran nomor pokok perpustakaan
Pendaftaran nomor pokok perpustakaanPendaftaran nomor pokok perpustakaan
Pendaftaran nomor pokok perpustakaan
Rifo Pangemanan
 
Pendataan calon mahasiswa
Pendataan calon mahasiswaPendataan calon mahasiswa
Pendataan calon mahasiswa
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mkProsedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan nidn nidk dosen
Prosedur pembuatan nidn nidk dosenProsedur pembuatan nidn nidk dosen
Prosedur pembuatan nidn nidk dosen
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan kartu mahasiswa
Prosedur pembuatan kartu mahasiswaProsedur pembuatan kartu mahasiswa
Prosedur pembuatan kartu mahasiswa
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan jurnal dosen
Prosedur pembuatan jurnal dosenProsedur pembuatan jurnal dosen
Prosedur pembuatan jurnal dosen
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswaProsedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahan
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahanProsedur pembuatan berita acara perkuliahan
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaanProsedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pemasangan informasi dan pengumuman
Prosedur pemasangan informasi dan pengumumanProsedur pemasangan informasi dan pengumuman
Prosedur pemasangan informasi dan pengumuman
Rifo Pangemanan
 
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaan
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaanProsedur pelaporan kegiatan perpustakaan
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaan
Rifo Pangemanan
 

More from Rifo Pangemanan (20)

Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaanProsedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
Prosedur sosialisasi dan promosi perpustakaan
 
Prosedur rencana studi mahasiswa
Prosedur rencana studi mahasiswaProsedur rencana studi mahasiswa
Prosedur rencana studi mahasiswa
 
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosen
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosenProsedur rekapitulasi kehadiran dosen
Prosedur rekapitulasi kehadiran dosen
 
Prosedur permintaan barang perpustakaan
Prosedur permintaan barang perpustakaanProsedur permintaan barang perpustakaan
Prosedur permintaan barang perpustakaan
 
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktifProsedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
Prosedur pengiriman data mahasiswa lama aktif
 
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd diktiProsedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
Prosedur pengiriman berkas krs dan khs ke unit pd dikti
 
Prosedur pengangkatan tenaga pendidik
Prosedur pengangkatan tenaga pendidikProsedur pengangkatan tenaga pendidik
Prosedur pengangkatan tenaga pendidik
 
Prosedur penerimaan paket buku
Prosedur penerimaan paket bukuProsedur penerimaan paket buku
Prosedur penerimaan paket buku
 
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswaProsedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
Prosedur pendaftaran ulang calon mahasiswa
 
Pendaftaran nomor pokok perpustakaan
Pendaftaran nomor pokok perpustakaanPendaftaran nomor pokok perpustakaan
Pendaftaran nomor pokok perpustakaan
 
Pendataan calon mahasiswa
Pendataan calon mahasiswaPendataan calon mahasiswa
Pendataan calon mahasiswa
 
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mkProsedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
Prosedur pembuatan sk dosen wali, pengampu dan penanggungjawab mk
 
Prosedur pembuatan nidn nidk dosen
Prosedur pembuatan nidn nidk dosenProsedur pembuatan nidn nidk dosen
Prosedur pembuatan nidn nidk dosen
 
Prosedur pembuatan kartu mahasiswa
Prosedur pembuatan kartu mahasiswaProsedur pembuatan kartu mahasiswa
Prosedur pembuatan kartu mahasiswa
 
Prosedur pembuatan jurnal dosen
Prosedur pembuatan jurnal dosenProsedur pembuatan jurnal dosen
Prosedur pembuatan jurnal dosen
 
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswaProsedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
Prosedur pembuatan daftar hadir mahasiswa
 
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahan
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahanProsedur pembuatan berita acara perkuliahan
Prosedur pembuatan berita acara perkuliahan
 
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaanProsedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
Prosedur pembuatan agenda rapat perpustakaan
 
Prosedur pemasangan informasi dan pengumuman
Prosedur pemasangan informasi dan pengumumanProsedur pemasangan informasi dan pengumuman
Prosedur pemasangan informasi dan pengumuman
 
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaan
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaanProsedur pelaporan kegiatan perpustakaan
Prosedur pelaporan kegiatan perpustakaan
 

Recently uploaded

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 

Prosedur isi pembelajaran

  • 1. Universitas Prisma Jl. Pomorow, No. 113, lingk. III,Kel. Tikala Baru, Kec. Tikala, Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia, 95126 Telp. 0431-8800850, http://www.prisma.ac.id Kode Dokumen: SPMI-UPRISMA/SOP/99.0.0/002 Revisi: Tanggal Revisi: Prosedur Operasi Standar (Standar Operating Procedure) ISI PEMBELAJARAN Unit: Universitas Waktu Pelaksanaan: Halaman: 1 dari 6 Prosedur Isi Pembelajaran Universitas Prisma Tahun Akademik 2017-2022 Proses Penanggungjawab TanggalNama Jabatan Tandatangan 1. Perumusan 2. Pemeriksaan 3. Persetujuan 4. Penetapan 5. Pengendalian
  • 2. Universitas Prisma Jl. Pomorow, No. 113, lingk. III,Kel. Tikala Baru, Kec. Tikala, Kota Manado Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia, 95126 Telp. 0431-8800850, http://www.prisma.ac.id Kode Dokumen: SPMI-UPRISMA/SOP/99.0.0/002 Revisi: 0 Tanggal Revisi:- Prosedur Operasi Standar (Standar Operating Procedure) ISI PEMBELAJARAN Unit: Waktu Pelaksanaan: Halaman: 1 dari 5 1. Tujuan Prosedur Isi Pembelajaran Prosedur ini dibuat agar Isi Pembelajaran di Universitas Prisma dapat berjalan sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan 2. Luas Lingkup Prosedur Isi Pembelajaran dan Penggunaannya Prosedur ini berlaku untuk semua program studi di Universitas Prisma 3. Pernyataan Standar Isi Pembelajaran Setiap program studi wajib memiliki materi pembelajaran mengacu pada CPL KKNI dengan tingkat kedalaman dan keluasan minimal yaitu menguasai secara mendalam konsep teoritis pengetahuan dan keterampilan umum dan khusus, bersifat kumulatif atau integratif dalam struktur dan bentuk mata kuliah (Lih. Lampiran Permenristekdikti 44 Tahun 2015) 4. Definisi Istilah Dalam prosedur ini yang dimaksud dengan: 1. Standar Nasional Pendidikan adalah kriteria minimal tentang pembelajaran pada jenjang pendidikan tinggi di perguruan tinggi di seluruh wilayah hukum Negara Kesatuan Republik Indonesia. 2. Standar isi pembelajaran merupakan kriteria minimal tingkat kedalaman dan keluasan materi pembelajaran 3. Program Studi adalah kesatuan kegiatan pendidikan dan pembelajaran yang memiliki kurikulum dan metode pembelajaran tertentu dalam satu jenis pendidikan akademik, pendidikan profesi, dan/atau pendidikan vokasi. 4. Pendidikan akademik merupakan Pendidikan Tinggi program sarjana dan/atau program pascasarjana yang diarahkan pada penguasaan dan pengembangan cabang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. 5. Program Sarjana merupakan pendidikan akademik yang diperuntukkan bagi lulusan pendidikan menengah atau sederajat, sehingga mampu mengamalkan ilmu pengetahuan dan teknologi melalui penalaran ilmiah 6. Sikap sebagaimana merupakan perilaku benar dan berbudaya sebagai hasil dari internalisasi dan aktualisasi nilai dan norma yang tercermin dalam kehidupan spiritual dan sosial melalui proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran. 7. Pengetahuan merupakan penguasaan konsep, teori, metode, dan/atau falsafah bidang ilmu tertentu secara sistematis yang diperoleh melalui penalaran dalam
  • 3. proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran. 8. Keterampilan merupakan kemampuan melakukan unjuk kerja dengan menggunakan konsep, teori, metode, bahan, dan/atau instrumen, yang diperoleh melalui pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran, mencakup: a. Keterampilan umum sebagai kemampuan kerja umum yang wajib dimiliki oleh setiap lulusan dalam rangka menjamin kesetaraan kemampuan lulusan sesuai tingkat program dan jenis pendidikan tinggi; dan, b. Keterampilan khusus sebagai kemampuan kerja khusus yang wajib dimiliki oleh setiap lulusan sesuai dengan bidang keilmuan program studi. 5. Prosedur Isi Pembelajaran 1. Penetapan Struktur dan Bentuk Mata Kuliah a. Menetapkan profil dan kemampuan lulusan oleh bidang kerja keahlian b. Menyusun dan mengampu mata kuliah dan komponennya oleh Dosen atau Tim dosen (team teaching) dalam bentuk RPS c. Mata Kuliah diusulkan dan ditentukan Ketua Unit Pengelola Program Studi d. Mata Kuliah disetujui oleh Dewan Eksekutif e. Mata Kuliah ditetapkan oleh SK Wakil Rektor Bidang Akademik 2. Pelaksanaan Kontrak Mata Kuliah a. Menerima Pembayaran Registrasi Ulang b. Memasukan Formulir Registrasi Ulang c. Memberikan formulir KRS d. Melakukan pengisian KRS e. Menyetujui dan memvalidasi jumlah mata kuliah (Dosen Pembimbing) f. Menyetujui dan memvalidasi KRS (Kaprodi) g. Mengembalikan kelengkapan lembar formulir KRS warna hijau ke Registrar, lembar warna merah muda ke program studi, lembar warna kuning ke Warek Bidang Akademik, lembar warna putih ke arsip mahasiswa 3. Pelaporan Data Mata Kuliah a. Mengolah data formulir KRS (Registar) b. Melakukan validasi dan laporan data PD Dikti (Operator PD Dikti) 6. Pihak yang menjalankan Isi Pembelajaran 1. Dewan Eksekutif (PAC) 2. Operator PD Dikti Universitas 3. Wakil Rektor Bidang Akademik 4. Unit Keuangan 5. Unit Registrasi-Administrasi Akademik 6. Ketua Unit Pengelola Program Studi 7. Dosen/Tim Dosen 8. Mahasiswa 7. Dokumen Terkait 1. Statuta Universitas Prisma 2. Permenristekdikti Nomor 44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi 3. Buku Rencana Strategis Universitas Prisma 2017-2022 4. Buku Pedoman Akademik Universitas Prisma 2017 5. Buku Pelatihan SPM Internal tahun 2016 Edisi Kedua 6. Dokumen SPMI Standar Isi Pembelajaran 8. Catatan
  • 4. 9. Tabel Deskripsi Langkah Pelaksana/ Penanggungjawab Dokumen Waktu A Menyusun mata kuliah dan komponennya Dosen/Tim Dosen/Team Teaching Formulir Rencana Pembelajaran Semester 60 Hari B Mengusulkan dan menentukan Mata Kuliah Ketua Unit Pengelola Program Studi Formulir Minuta Rapat Akademik Usulan Mata Kuliah 30 Hari C Menyetujui Struktur dan Bentuk Mata Kuliah Dewan Eksekutif Formulir Minuta rapat Dewan Eksekutif 5 Hari D Menetapkan Struktur dan Bentuk Mata Kuliah Wakil Rektor Bidang Akademik Formulir SK Penetapan 2 Hari E Melakukan Pembayaran Registrasi Ulang Mahasiswa Formulir Registrasi Ulang 1 Hari F Memberikan Formulir KRS Unit Registrasi Administrasi Akademik Formulir KRS 1 Hari G Mengisi Formulir KRS Unit Pengelola Program Studi Formulir KRS 1 Hari H Menyetujui dan memvalidasi jumlah kontrak mata kuliah Dosen Pembimbing Formulir KRS 1 Hari I Mengembalikan kelengkapan lembar formulir KRS Mahasiswa - Lbr Warna Merah Muda (Prodi) - Lbr Warna Kuning (Warek Akademik) - Lbr Warna Putih (Mahasiswa) 1 Hari J Mengolah data Formulir KRS Unit Registrasi Administrasi Akademik Formulir tabulasi data PD Dikti 1 Hari K Melakukan validasi dan laporan data Unit PD Dikti Formulir PD Dikti 1 Hari
  • 5. 10. Bagan Alir Prosedur Standar Isi Pembelajaran Dewan Eksekutif Operator PD Dikti Warek Bidang Akademik Unit Keuangan Unit Registrasi Administrasi Akademik Unit Pengelola Program Studi Dosen/ Tim Dosen Mahasiswa Mulai Menetapkan profil dan kemampuan lulusan Menetapkan SK Struktur dan Bentuk Mata Kuliah Menerima pembayaran Registrasi Ulang Selesai Mengolah formulir KRS Menyusun dan mengampu MK dan Komponen MK dlm RPS Menentukan dan mengusulkan MK Menyetujui struktur dan bentuk Mata Kuliah Memasukan Formulir Registrasi Ulang Memberikan Formulir KRS Melakukan pengisian KRS Memvalidasi jumlah MK Memvalidasi KRS Mengembalikan lembar lampiran KRS Laporan Data MK PD Dikti