SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
1
Kebijakan Pengangkatan Kepala Sekolah
dan Pengawas Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
DOKUMEN RAHASIA. Tidak untuk disebarluaskan.
Ditjen GTK Kemendikbudristek
Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Kepala Dinas Pendidikan
Kab. Mojokerto
Ludfi Ariyono, S.Sos, M.Si
72% KS (116 orang) di Kab. Mojokerto berasal dari GP/CGP
Mengapa dinas mengangkat KS dari GP?
1. GP lebih kreatif dan inovatif untuk implementasi program
merdeka belajar dan kurikulum merdeka
2. GP lebih menguasai IT dan perkembangan pendidikan
zaman now
3. Sangat menguntungkan untuk daerah, karena merasakan
dampak yang lebih mengena, ketika diajak sharing lebih
cepat dan responsif
4. GP yang masih pendidikan pun (masih tahap lokakarya),
kami angkat menjadi KS karena kami yakin akan membantu
implementasi kurikulum merdeka
Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Kepala Dinas Pendidikan
Kab. Mojokerto
Ludfi Ariyono, S.Sos, M.Si
72% KS (116 orang) di Kab. Mojokerto berasal dari GP/CGP
Kami terbantu sekali oleh Guru Penggerak..
Bagaimana bentuk pendampingan dan pelibatan dinas bagi KS dari GP?
1. Dinas mendampingi KS yang masih muda, memantau,dan terus
berkomunikasi
2. Kami selalu melibatkan GP untuk menjadi penggerak dan narasumber
dalam komunitas belajar, program percepatan akun belajar id, program
pengelolaan kinerja guru
3. Kami terbantu sekali oleh GP, termasuk pendampingan RKAS, Tim BOS
juga kami ambil dari KS GP.
4. Dinas meningkatkan kompetensi GP terutama kompetensi
manajerialnya, menggunakan anggaran dari dinas pendidikan
Bagaimana program GP menjadi PS di Kab Mojokerto?
Kami sedang mengajukan pengangkatan GP menjadi PS sebanyak 10 orang
yang telah lulus uji kompetensi. Kami yakin GP akan mampu menjadi
pendamping bagi para kepala sekolah.
Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Kepala Dinas Pendidikan
Kab. Temanggung
Agus Sujarwo, AP, MM
Dinas Temanggung sudah mengangkat 13 GP dari PPPK menjadi
KS, 6 orang proses usulan tambahan…
Bagaimana pengangkatan GP dari PPPK menjadi KS?
1. Pemetaan guru ASN (PNS/PPPK) yang memenuhi syarat
2. Mekanisme pengangkatannya sesuai dengan Permendikbud 40/2021
3. Kompetensinya baik berdasarkan penilaian kinerja kepala sekolah
Tantangan apa yang dialami dalam pengangkatan GP PPPK menjadi KS?
1. Sampai saat ini tidak ditemui kendala/tantangan yang berarti, hanya untuk
menentukan siapa GP PPPK yang akan diberi tugas
2. Selain persyaratan yang diatur di Permendikbud, kita juga melihat dari senioritas,
hasil penilaian GP nya dan beberapa pertimbangan dari pengawas sekolah
Apakah pengangkatan GP PPPK menjadi KS akan merubah kontrak sebagai ASN PPPK
Guru?
Tidak, karena KS hanya penugasan seorang guru, artinya tugas pokoknya sebagai guru dan
diberi tugas tambahan sebagai KS
Berapa lama kontrak PPPK di dinas Temanggung?
5 tahun, sehingga penugasan guru menjadi KS tidak bermasalah karena sudah masuk dalam
1 periode untuk 4 tahun.
Catatan: Jika masa kontrak sudah selesai, Pemda dapat memperpanjang kontrak PPPK Guru
sesuai kebutuhan
Data Kebutuhan Ideal Pengawas Sekolah Nasional
*Kebutuhan PS = Jumlah PS ideal pada Provinsi/Kabupaten/Kota berdasarkan rasio kebutuhan formasi ideal
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Ahli Madya (11.947) Ahli Utama (3.980)
Ahli Muda (19.904)
Kab/Kota Provinsi
2.327
17.577
Kab/Kota Provinsi
1.400
10.547
Kab/Kota Provinsi
465
3.515
Kebutuhan PS (nasional)
35.831
*) Berdasarkan data SIMTENDIK Cut-off Desember 2023
dan DAPODIK Cut-off Oktober 2023
Penyesuaian Persyaratan Pengangkatan Pengawas Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Ketentuan dan Poin Persyaratan Pengangkatan
Permenpan RB Nomor 21 Tahun 2010 tentang JF
Pengawas Sekolah dan Angka Kreditnya, pasal 31 ayat (1)
Persyaratan umum yang diperlukan untuk pengangkatan
dalam JF Pengawas Sekolah
★ Permenpan RB Nomor 13 Tahun 2019, pasal 21 ayat
(1) huruf f
★ Permenpan RB Nomor 1 Tahun 2023, pasal 15 ayat
(1) huruf e
Pemenuhan dalam hal kewajiban ikut dan lulus uji
kompetensi perpindahan (JF Guru ke dalam JF Pengawas
Sekolah)
Permendikbudristek Nomor 29 Tahun 2023, pasal 3 poin a Ketentuan terkait uji kompetensi jabatan fungsional
Permendikbudristek Nomor 26 Tahun 2022 tentang
Pendidikan Guru Penggerak, pasal 13
Ketentuan terkait Sertifikat Guru Penggerak dalam hal tidak
terpenuhinya persyaratan STTPP Pendidikan dan Pelatihan
Calon Pengawas Sekolah
Tahapan Pengangkatan GP menjadi JF Pengawas Sekolah
Setelah Uji Kompetensi
Data Kepala Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Persyaratan Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Paling rendah sarjana (S-1) atau diploma
empat (D-IV) dari perguruan tinggi dan
program studi yang terakreditasi
Bersertifikat pendidik*
Berpangkat paling rendah penata muda tingkat
I, golongan ruang III/b bagi Guru yang
berstatus sebagai PNS*
Memiliki jenjang jabatan paling rendah Guru
ahli pertama bagi Guru pegawai pemerintah
dengan perjanjian kerja*
Memiliki hasil penilaian kinerja Guru dengan
sebutan paling rendah “Baik” selama 2 (dua)
tahun terakhir untuk setiap unsur penilaian
Memiliki pengalaman manajerial paling singkat
2 (dua) tahun di satuan pendidikan,
organisasi pendidikan, dan/atau komunitas
pendidikan
Sehat jasmani, rohani, dan bebas NAPZA
berdasarkan surat keterangan dari rumah sakit
pemerintah
Tidak pernah dikenai hukuman disiplin sedang
dan/atau berat sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan
Tidak sedang menjadi tersangka, terdakwa,
atau tidak pernah menjadi terpidana
Berusia paling tinggi 56 (lima puluh enam)
tahun pada saat diberi penugasan sebagai
Kepala Sekolah
1
2
Bersertifikat Guru Penggerak
4
5
6
7
8
9
10
11
3
Data Kekurangan Pengawas Sekolah Nasional
*) Kelebihan/Kekurangan PS = (Jumlah PS - PS Pensiun 2023 - PS Pensiun 2024) - Kebutuhan PS
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Jumlah PS (eksisting)
16.280
PS Pensiun 2023
720
PS Pensiun 2024
2.260
Kekurangan PS (Nasional)
-22.531
Kebutuhan PS (nasional)
35.831
*) Berdasarkan data SIMTENDIK Cut-off Desember 2023
dan DAPODIK Cut-off Oktober 2023
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Jenis Data Jumlah
Kebutuhan JF PS (nasional) 35.831 Ahli Muda
Ahli Madya
Ahli Utama
19.904
11.947
3.980
Sebaran Kebutuhan/Ketersediaan Formasi di
lingkup Provinsi
Ahli Muda
Ahli Madya
Ahli Utama
2.327
1.400
465
Sebaran Data Kebutuhan/Ketersediaan JF PS
Sebaran Data Kebutuhan/Ketersediaan JF PS
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Jenis Data Jumlah
Sebaran Kebutuhan/Ketersediaan Formasi di
lingkup Kabupaten/Kota
Ahli Muda
Ahli Madya
Ahli Utama
17.577
10.547
3.515
Guru Penggerak dan Potensi Uji Kompetensi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Jenis Data Jumlah Tautan
GP yang sudah ikut dan lulus
uji kompetensi perpindahan
JF Guru ke dalam JF PS
(Tahun 2023)
Ahli Muda
Ahli Madya
8.263
3.389
11.652
Potensi calon peserta uji kompetensi JF Guru ke
dalam JF PS Tahun 2024 (dari unsur GP)
Uji Kompetensi
Mei 2024
GP Angkatan 9
10.133
tbd
Bisnis Proses Pengajuan Rekomendasi Formasi JF PS
Surat Direktur Jenderal GTK
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Nomor
Tanggal
Perihal
Guna memudahkan Pemerintah Daerah dalam mengangkat calon Kepala Sekolah dan/atau
Pengawas Sekolah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan,
Kemendikbudristek telah menyediakan Sistem Pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas
Sekolah (https://pengangkatan-ksps.kemdikbud.go.id) yang secara otomatis dapat
memutakhirkan data kepala sekolah dan pengawas sekolah pada Dapodik dan SIMTENDIK.
Dengan demikian, pemutakhiran data kepala sekolah dan pengawas sekolah tidak dapat lagi
dilakukan secara manual melalui Dapodik dan SIMTENDIK.
0756/B.B1/GT.02.00/2024
18 Februari 2024
Penggunaan Sistem Pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah
Surat Direktur Jenderal GTK
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Pemerintah Daerah sesuai dengan kewenangannya perlu memastikan bahwa pengangkatan
Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah dilakukan melalui sistem pengangkatan.
Pengangkatan kepala sekolah dan pengawas sekolah yang dilakukan tidak sesuai dengan
persyaratan dan mekanisme pengangkatan kepala sekolah dan pengawas sekolah berdasarkan
ketentuan peraturan perundang-undangan dapat berakibat hukum pada status keabsahan
pengangkatan dan hak yang akan diterima oleh yang bersangkutan, termasuk pada tunjangan
profesinya.
Tantangan Pemenuhan Kepala Sekolah
dan Pengawas Sekolah dari Guru Penggerak
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Asumsi bahwa Kepala
Daerah Belum Definitif (Pj
dan Plt) tidak dapat
mengangkat KS/PS
271 Kepala Daerah (49%) berstatus
Pj dan Plt
24
Gubernur
56
Walikota
191
Bupati
Dasar Hukum: Perpres No 116 Tahun 2022
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Pasal 25
Untuk mewujudkan penyelenggaraan Manajemen ASN di Instansi Pemerintah
yang sesuai dengan NSPK Manajemen ASN, dalam hal terdapat kekosongan
PPK, pejabat yang ditunjuk tidak dapat melakukan pengangkatan, pemindahan,
pemberhentian, promosi, dan mutasi kepegawaian.
Dalam hal terdapat kebutuhan Instansi Pemerintah, pejabat yang ditunjuk
sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat melakukan pengangkatan,
pemindahan, pemberhentian, promosi, dan mutasi kepegawaian setelah
mendapat pertimbangan teknis Kepala BKN.
1
2
Bisnis Proses Pengangkatan KS Bagi Pj Kepala Daerah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Dashboard Pengangkatan Kepala Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Data GP-CGP Menjadi KS Tertinggi Kab/Kota
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Metode Penghitungan Formasi
Metode penghitungan
formasi pegawai
(Berdasarkan PermenPAN RB
Nomor 1 Tahun 2020 tentang
Pedoman Analisis Jabatan dan
Beban Kerja)
Hasil Kerja
Tugas per
Tugas Jabatan
Peralatan Kerja
Objek Kerja
Pendekatan yang digunakan
untuk menghitung formasi
JF Pengawas Sekolah.
Kegiatan pendampingan
satuan pendidikan
merupakan objek kerja
utama pengawas sekolah.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Variabel dalam Penghitungan Formasi JF PS
1. Jumlah satuan pendidikan (Σ Satdik) yaitu jumlah satuan pendidikan pada kewenangan
daerah.
2. Rasio Kebutuhan PS yaitu perbandingan ideal antara satu formasi Pengawas Sekolah
dengan jumlah satuan pendidikan yang didampingi:
1. Indeks Kesulitan Geografis (IKG), yaitu angka yang mencerminkan tingkat kesulitan
geografis suatu wilayah berdasarkan variabel ketersediaan pelayanan dasar, kondisi
infrastruktur, dan aksesibilitas/transportasi.
Lingkup Provinsi (SMA/SMK/SLB/MA) 1 PS : 8 Satdik
Lingkup Kab/Kota (TK/SD/SMP) 1 PS : 10 Satdik
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Rasio Kebutuhan PS ÷ IKG
Jumlah Satuan Pendidikan
× 1 Pengawas Sekolah Kategori Wilayah
Indeks
Kesulitan
Geografis
Provinsi dan kabupaten/kota
di Jawa dan Bali 1
Provinsi dan kabupaten/kota di
Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi 1,1
Provinsi dan kabupaten/kota
di Nusa Tenggara dan Maluku 1,2
Provinsi dan kabupaten/kota di Papua 1,4
Kabupaten Berciri Kepulauan 1,4
Perbatasan Darat Negara 1,4
Pulau Terluar 1,5
Indeks Kesulitan Geografis
(berdasarkan PP Nomor 18 Tahun 2016):
Rentang Persentase Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama
Maksimum 60% 35% 15%
Minimum 50% 30% 10%
Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama
Jumlah JF perjenjang 5 3 1
Persentase 56% 33% 11%
Rumus Formasi Pengawas Sekolah
Rasio dan Rentang Persentase
JF Pengawas Sekolah
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Jumlah
Pengawas
Sekolah
(Per Januari
2024):
16.280
Lulus: 7.489
Terima Kasih
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

More Related Content

Similar to Pengangkatan KSPS Webinar Paud Dasmen M.pptx

06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf
06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf
06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdfNurAnnas
 
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdf
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdfPos AN dan Sulingjar- 2023.pdf
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdfhamzah621
 
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....Hj.Dini Indriani,M.Pd
 
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdfArifStyantoro2
 
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...RumahPeradabanSNCAlA
 
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptx
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptxKebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptx
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptxJEFRI SETIADI WARUWU
 
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh harunsiregar
 
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas harunsiregar
 
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Anwar Sanusi
 
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smp
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smpSurat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smp
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smpMas Becak
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Renol Doang
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Renol Doang
 
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...Guss No
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Renol Doang
 
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfPPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfMuhibburRidho
 
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptxSosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptxSmpPgriKracak
 
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdfEmmaRiftyan
 

Similar to Pengangkatan KSPS Webinar Paud Dasmen M.pptx (20)

06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf
06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf
06052024_Pendma_Pengantar Juknis AKG.pdf
 
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdf
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdfPos AN dan Sulingjar- 2023.pdf
Pos AN dan Sulingjar- 2023.pdf
 
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....
Manajemen layanan pengelolaan guru. medan 18 02-2015. database www.dadangjsn....
 
ppt i.pptx
ppt i.pptxppt i.pptx
ppt i.pptx
 
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf
220203-Booklet-Permendikbudristek-40-Tahun-2021_Final.pptx.pdf
 
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
02022023-Sosialisasi BKD dan Implementasinya dalam Meningkatkan Mutu Lulusan_...
 
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptx
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptxKebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptx
Kebijakan_Pengelolaan Kinerja Guru dan KS_9 Jan 2023.pptx
 
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh
Pemanfaatan dapodik P2 dikdas hotel savoy homan bandungh
 
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas
Pemanfaatan Dapodik P2TK Dikdas
 
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
Final pedoman beasiswa s2-21032014-2
 
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smp
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smpSurat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smp
Surat pemberitahuan dan pedoman beasiswa s2 smp
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014
 
Permendikbud Nomor. 28 Tahun 2014
Permendikbud Nomor. 28 Tahun 2014Permendikbud Nomor. 28 Tahun 2014
Permendikbud Nomor. 28 Tahun 2014
 
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...
Permendikbud Nomor 28 Tahun 2014 Tentang Pemberian Kesetaraan Jabatan Dan Pan...
 
Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014Permendikbud no. 28 tahun2014
Permendikbud no. 28 tahun2014
 
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdfPPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
PPG - Registrasi dan Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan 2023.pdf
 
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptxSosialisasi BOSP TA 2023.pptx
Sosialisasi BOSP TA 2023.pptx
 
JUKNIS P3K Guru 2023
JUKNIS P3K Guru 2023JUKNIS P3K Guru 2023
JUKNIS P3K Guru 2023
 
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf
57-Kebijakan perencanaan kebutuhan asn TA 2024.pdf
 

Recently uploaded

presentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windowspresentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windowsIdrisS18
 
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxPerspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxyosp418
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxsarimuliati80
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfSriHandayaniLubisSpd
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaNovi Cherly
 
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxPPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxZubedImut
 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxSriHandayaniLubisSpd
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfRahayanaDjaila2
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMAgungJakaNugraha1
 
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfMaster 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfbasoekyfaqod2
 
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdfLaporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdfSriHandayaniLubisSpd
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaassuser9382bd1
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxhikmah331650
 
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docxOK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docxSusBiantoro1
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdfindahningsih541
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 

Recently uploaded (20)

presentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windowspresentasi instal sistem operasi windows
presentasi instal sistem operasi windows
 
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptxPerspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
Perspektif Global PDGK 4403, Modul 4.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdfLaporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
Laporan Guru Piket Bukti Dukung PMM - www.kherysuryawan.id (1) (1).pdf
 
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannyaModul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
Modul Ajar Ipa kelas 8 Struktur Bumi dan perkembangannya
 
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptxPPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
PPT MODUL 6 Bahasa Indonesia UT Bjn.pptx
 
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docxLAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
LAPORAN PARTISIPAN OBSERVER sdn 211.docx
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdfAksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
Aksi Nyata Pendidikan inklusi-Kompres.pdf
 
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMMform Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
form Tindak Lanjut Observasi Penilaian Kinerja PMM
 
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdfMaster 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
Master 2_Modul 4_Percakapan Coaching.pdf
 
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdfLaporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
Laporan_Rekan_Sejawat Sri Lubis, S.Pd (1).pdf
 
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptxPPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
PPT MODUL 6 PENDIDIKAN SENI DI ESDE.pptx
 
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docxOK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
OK Lembar Umpan Balik dari Kepala Sekolah_A5 FINAL 150522.docx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
1.4.a.4.3. Keyakinan Kelas tuga mandiri calon guru penggerak.pdf
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 

Pengangkatan KSPS Webinar Paud Dasmen M.pptx

  • 1. 1 Kebijakan Pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi DOKUMEN RAHASIA. Tidak untuk disebarluaskan. Ditjen GTK Kemendikbudristek Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan
  • 2. Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kepala Dinas Pendidikan Kab. Mojokerto Ludfi Ariyono, S.Sos, M.Si 72% KS (116 orang) di Kab. Mojokerto berasal dari GP/CGP Mengapa dinas mengangkat KS dari GP? 1. GP lebih kreatif dan inovatif untuk implementasi program merdeka belajar dan kurikulum merdeka 2. GP lebih menguasai IT dan perkembangan pendidikan zaman now 3. Sangat menguntungkan untuk daerah, karena merasakan dampak yang lebih mengena, ketika diajak sharing lebih cepat dan responsif 4. GP yang masih pendidikan pun (masih tahap lokakarya), kami angkat menjadi KS karena kami yakin akan membantu implementasi kurikulum merdeka
  • 3. Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kepala Dinas Pendidikan Kab. Mojokerto Ludfi Ariyono, S.Sos, M.Si 72% KS (116 orang) di Kab. Mojokerto berasal dari GP/CGP Kami terbantu sekali oleh Guru Penggerak.. Bagaimana bentuk pendampingan dan pelibatan dinas bagi KS dari GP? 1. Dinas mendampingi KS yang masih muda, memantau,dan terus berkomunikasi 2. Kami selalu melibatkan GP untuk menjadi penggerak dan narasumber dalam komunitas belajar, program percepatan akun belajar id, program pengelolaan kinerja guru 3. Kami terbantu sekali oleh GP, termasuk pendampingan RKAS, Tim BOS juga kami ambil dari KS GP. 4. Dinas meningkatkan kompetensi GP terutama kompetensi manajerialnya, menggunakan anggaran dari dinas pendidikan Bagaimana program GP menjadi PS di Kab Mojokerto? Kami sedang mengajukan pengangkatan GP menjadi PS sebanyak 10 orang yang telah lulus uji kompetensi. Kami yakin GP akan mampu menjadi pendamping bagi para kepala sekolah.
  • 4. Praktik Baik Pengangkatan GP Menjadi KS di Kab. Mojokerto Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Kepala Dinas Pendidikan Kab. Temanggung Agus Sujarwo, AP, MM Dinas Temanggung sudah mengangkat 13 GP dari PPPK menjadi KS, 6 orang proses usulan tambahan… Bagaimana pengangkatan GP dari PPPK menjadi KS? 1. Pemetaan guru ASN (PNS/PPPK) yang memenuhi syarat 2. Mekanisme pengangkatannya sesuai dengan Permendikbud 40/2021 3. Kompetensinya baik berdasarkan penilaian kinerja kepala sekolah Tantangan apa yang dialami dalam pengangkatan GP PPPK menjadi KS? 1. Sampai saat ini tidak ditemui kendala/tantangan yang berarti, hanya untuk menentukan siapa GP PPPK yang akan diberi tugas 2. Selain persyaratan yang diatur di Permendikbud, kita juga melihat dari senioritas, hasil penilaian GP nya dan beberapa pertimbangan dari pengawas sekolah Apakah pengangkatan GP PPPK menjadi KS akan merubah kontrak sebagai ASN PPPK Guru? Tidak, karena KS hanya penugasan seorang guru, artinya tugas pokoknya sebagai guru dan diberi tugas tambahan sebagai KS Berapa lama kontrak PPPK di dinas Temanggung? 5 tahun, sehingga penugasan guru menjadi KS tidak bermasalah karena sudah masuk dalam 1 periode untuk 4 tahun. Catatan: Jika masa kontrak sudah selesai, Pemda dapat memperpanjang kontrak PPPK Guru sesuai kebutuhan
  • 5. Data Kebutuhan Ideal Pengawas Sekolah Nasional *Kebutuhan PS = Jumlah PS ideal pada Provinsi/Kabupaten/Kota berdasarkan rasio kebutuhan formasi ideal Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Ahli Madya (11.947) Ahli Utama (3.980) Ahli Muda (19.904) Kab/Kota Provinsi 2.327 17.577 Kab/Kota Provinsi 1.400 10.547 Kab/Kota Provinsi 465 3.515 Kebutuhan PS (nasional) 35.831 *) Berdasarkan data SIMTENDIK Cut-off Desember 2023 dan DAPODIK Cut-off Oktober 2023
  • 6. Penyesuaian Persyaratan Pengangkatan Pengawas Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Ketentuan dan Poin Persyaratan Pengangkatan Permenpan RB Nomor 21 Tahun 2010 tentang JF Pengawas Sekolah dan Angka Kreditnya, pasal 31 ayat (1) Persyaratan umum yang diperlukan untuk pengangkatan dalam JF Pengawas Sekolah ★ Permenpan RB Nomor 13 Tahun 2019, pasal 21 ayat (1) huruf f ★ Permenpan RB Nomor 1 Tahun 2023, pasal 15 ayat (1) huruf e Pemenuhan dalam hal kewajiban ikut dan lulus uji kompetensi perpindahan (JF Guru ke dalam JF Pengawas Sekolah) Permendikbudristek Nomor 29 Tahun 2023, pasal 3 poin a Ketentuan terkait uji kompetensi jabatan fungsional Permendikbudristek Nomor 26 Tahun 2022 tentang Pendidikan Guru Penggerak, pasal 13 Ketentuan terkait Sertifikat Guru Penggerak dalam hal tidak terpenuhinya persyaratan STTPP Pendidikan dan Pelatihan Calon Pengawas Sekolah
  • 7. Tahapan Pengangkatan GP menjadi JF Pengawas Sekolah Setelah Uji Kompetensi
  • 8. Data Kepala Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 9. Persyaratan Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Paling rendah sarjana (S-1) atau diploma empat (D-IV) dari perguruan tinggi dan program studi yang terakreditasi Bersertifikat pendidik* Berpangkat paling rendah penata muda tingkat I, golongan ruang III/b bagi Guru yang berstatus sebagai PNS* Memiliki jenjang jabatan paling rendah Guru ahli pertama bagi Guru pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja* Memiliki hasil penilaian kinerja Guru dengan sebutan paling rendah “Baik” selama 2 (dua) tahun terakhir untuk setiap unsur penilaian Memiliki pengalaman manajerial paling singkat 2 (dua) tahun di satuan pendidikan, organisasi pendidikan, dan/atau komunitas pendidikan Sehat jasmani, rohani, dan bebas NAPZA berdasarkan surat keterangan dari rumah sakit pemerintah Tidak pernah dikenai hukuman disiplin sedang dan/atau berat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan Tidak sedang menjadi tersangka, terdakwa, atau tidak pernah menjadi terpidana Berusia paling tinggi 56 (lima puluh enam) tahun pada saat diberi penugasan sebagai Kepala Sekolah 1 2 Bersertifikat Guru Penggerak 4 5 6 7 8 9 10 11 3
  • 10. Data Kekurangan Pengawas Sekolah Nasional *) Kelebihan/Kekurangan PS = (Jumlah PS - PS Pensiun 2023 - PS Pensiun 2024) - Kebutuhan PS Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Jumlah PS (eksisting) 16.280 PS Pensiun 2023 720 PS Pensiun 2024 2.260 Kekurangan PS (Nasional) -22.531 Kebutuhan PS (nasional) 35.831 *) Berdasarkan data SIMTENDIK Cut-off Desember 2023 dan DAPODIK Cut-off Oktober 2023
  • 11. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Jenis Data Jumlah Kebutuhan JF PS (nasional) 35.831 Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama 19.904 11.947 3.980 Sebaran Kebutuhan/Ketersediaan Formasi di lingkup Provinsi Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama 2.327 1.400 465 Sebaran Data Kebutuhan/Ketersediaan JF PS
  • 12. Sebaran Data Kebutuhan/Ketersediaan JF PS Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Jenis Data Jumlah Sebaran Kebutuhan/Ketersediaan Formasi di lingkup Kabupaten/Kota Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama 17.577 10.547 3.515
  • 13. Guru Penggerak dan Potensi Uji Kompetensi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Jenis Data Jumlah Tautan GP yang sudah ikut dan lulus uji kompetensi perpindahan JF Guru ke dalam JF PS (Tahun 2023) Ahli Muda Ahli Madya 8.263 3.389 11.652 Potensi calon peserta uji kompetensi JF Guru ke dalam JF PS Tahun 2024 (dari unsur GP) Uji Kompetensi Mei 2024 GP Angkatan 9 10.133 tbd
  • 14. Bisnis Proses Pengajuan Rekomendasi Formasi JF PS
  • 15. Surat Direktur Jenderal GTK Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor Tanggal Perihal Guna memudahkan Pemerintah Daerah dalam mengangkat calon Kepala Sekolah dan/atau Pengawas Sekolah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan, Kemendikbudristek telah menyediakan Sistem Pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah (https://pengangkatan-ksps.kemdikbud.go.id) yang secara otomatis dapat memutakhirkan data kepala sekolah dan pengawas sekolah pada Dapodik dan SIMTENDIK. Dengan demikian, pemutakhiran data kepala sekolah dan pengawas sekolah tidak dapat lagi dilakukan secara manual melalui Dapodik dan SIMTENDIK. 0756/B.B1/GT.02.00/2024 18 Februari 2024 Penggunaan Sistem Pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah
  • 16. Surat Direktur Jenderal GTK Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Pemerintah Daerah sesuai dengan kewenangannya perlu memastikan bahwa pengangkatan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah dilakukan melalui sistem pengangkatan. Pengangkatan kepala sekolah dan pengawas sekolah yang dilakukan tidak sesuai dengan persyaratan dan mekanisme pengangkatan kepala sekolah dan pengawas sekolah berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan dapat berakibat hukum pada status keabsahan pengangkatan dan hak yang akan diterima oleh yang bersangkutan, termasuk pada tunjangan profesinya.
  • 17. Tantangan Pemenuhan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah dari Guru Penggerak Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Asumsi bahwa Kepala Daerah Belum Definitif (Pj dan Plt) tidak dapat mengangkat KS/PS 271 Kepala Daerah (49%) berstatus Pj dan Plt 24 Gubernur 56 Walikota 191 Bupati
  • 18. Dasar Hukum: Perpres No 116 Tahun 2022 Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Pasal 25 Untuk mewujudkan penyelenggaraan Manajemen ASN di Instansi Pemerintah yang sesuai dengan NSPK Manajemen ASN, dalam hal terdapat kekosongan PPK, pejabat yang ditunjuk tidak dapat melakukan pengangkatan, pemindahan, pemberhentian, promosi, dan mutasi kepegawaian. Dalam hal terdapat kebutuhan Instansi Pemerintah, pejabat yang ditunjuk sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat melakukan pengangkatan, pemindahan, pemberhentian, promosi, dan mutasi kepegawaian setelah mendapat pertimbangan teknis Kepala BKN. 1 2
  • 19. Bisnis Proses Pengangkatan KS Bagi Pj Kepala Daerah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 20. Dashboard Pengangkatan Kepala Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 21. Data GP-CGP Menjadi KS Tertinggi Kab/Kota Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 22. Metode Penghitungan Formasi Metode penghitungan formasi pegawai (Berdasarkan PermenPAN RB Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Analisis Jabatan dan Beban Kerja) Hasil Kerja Tugas per Tugas Jabatan Peralatan Kerja Objek Kerja Pendekatan yang digunakan untuk menghitung formasi JF Pengawas Sekolah. Kegiatan pendampingan satuan pendidikan merupakan objek kerja utama pengawas sekolah. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 23. Variabel dalam Penghitungan Formasi JF PS 1. Jumlah satuan pendidikan (Σ Satdik) yaitu jumlah satuan pendidikan pada kewenangan daerah. 2. Rasio Kebutuhan PS yaitu perbandingan ideal antara satu formasi Pengawas Sekolah dengan jumlah satuan pendidikan yang didampingi: 1. Indeks Kesulitan Geografis (IKG), yaitu angka yang mencerminkan tingkat kesulitan geografis suatu wilayah berdasarkan variabel ketersediaan pelayanan dasar, kondisi infrastruktur, dan aksesibilitas/transportasi. Lingkup Provinsi (SMA/SMK/SLB/MA) 1 PS : 8 Satdik Lingkup Kab/Kota (TK/SD/SMP) 1 PS : 10 Satdik Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 24. Rasio Kebutuhan PS ÷ IKG Jumlah Satuan Pendidikan × 1 Pengawas Sekolah Kategori Wilayah Indeks Kesulitan Geografis Provinsi dan kabupaten/kota di Jawa dan Bali 1 Provinsi dan kabupaten/kota di Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi 1,1 Provinsi dan kabupaten/kota di Nusa Tenggara dan Maluku 1,2 Provinsi dan kabupaten/kota di Papua 1,4 Kabupaten Berciri Kepulauan 1,4 Perbatasan Darat Negara 1,4 Pulau Terluar 1,5 Indeks Kesulitan Geografis (berdasarkan PP Nomor 18 Tahun 2016): Rentang Persentase Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama Maksimum 60% 35% 15% Minimum 50% 30% 10% Ahli Muda Ahli Madya Ahli Utama Jumlah JF perjenjang 5 3 1 Persentase 56% 33% 11% Rumus Formasi Pengawas Sekolah Rasio dan Rentang Persentase JF Pengawas Sekolah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • 26. Terima Kasih Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi