SlideShare a Scribd company logo
MODEL DATA RELASIONAL
Apa Itu Model Relasional???
• Model Relasional adalah model basis data yang
menggunakan tabel dua dimensi, yang terdiri dari
baris dan kolom untuk menggambarkan sebuah
berkas data.
• Model Relasional merupakan model data yang paling
banyak digunakan saat ini. Hal ini disebabkan oleh
bentuknya yang sederhana dibandingkan dengan
model jaringan/network atau model hirarki.
Apa Itu Model Relasional???
• Contoh tabel dan keterhubungannya :
Tb_Mahasiswa
Tb_MatKul Tb_Nilai
NIM Nama Alamat
09.43.167 Marissa Jl. Kemuning
09.43.053 Devina Jl. Mugirejo
08.43.111 Vivin Jl. Siti Aisyah
Kd_MatKul Mata Kuliah SKS
MKB-005 Basis Data 2
MKB-008 Simulasi Digital 2
MKD-003 Matematika 3
NIM Kd_MatKul Nilai
09.43.167 MKD-003 80
09.43.053 MKB-008 75
08.43.111 Mkb-008 90
Keuntungan Model Relasional
• Berikut adalah keuntungan di dalam Model Data
Relasional :
1. Bentuknya sederhana sehingga mudah dalam
penggunaannya.
2. Mudah melakukan berbagai operasi data (query,
update/edit, delete).
Istilah-Istilah dalam Model Relasional
1. Relasi yaitu suatu hubungan antar entitas dalam
bentuk kumpulan tabel untuk menyimpan suatu
informasi tertentu.
2. Atribut yaitu sesuatu yang dimiliki oleh entitas.
(NIM, Nama, Alamat)
3. Tupel yaitu baris pada sebuah relasi. (record)
4. Domain yaitu kumpulan nilai yang valid untuk satu
atau lebih atribut.
5. Derajat yaitu jumlah atribut dalam sebuah relasi
(jumlah field)
6. Cardinality yaitu jumlah tupel dalam sebuah relasi
(jumlah record)
Relational Keys
• Relational key merupakan suatu kunci atribut dari
relasi. Macam-macam relational key adalah sebagai
berikut :
1. Candidate Key : Satu atau beberapa kolom dalam
tabel yang bisa mengidentifikasi tiap baris dari tabel
tersebut.
2. Primary Key : Candidate key yang digunakan untuk
mengidentifikasi tuple yang unik pada suatu relasi.
3. Alternate Key : Candidate key yang tidak dipilih
sebagai primary key.
4. Foreign Key : Primary key dari tabel lainnya yang
terdapat di tabel saat ini.
Relational Integrity Rules
• Relational Integrity Rules merupakan sekelompok
aturan yang dalam pembuatan database. Yaitu :
1. Null : adalah nilai sebuah atribut yang tidak
diketahui atau tidak ada pada sebuah tupel dalam
tabel relasi. Misalnya pada contoh tabel
Tb_Mahasiswa sebelumnya, jika seorang mahasiswa
tidak diketahui alamatnya maka pada tupel nilai dari
atribut alamat tersebut diisi dengan NULL.
Relational Integrity Rules
2. Entity : adalah sebuah peraturan yang menyatakan
bahwa setiap tabel relasi harus mempunyai sebuah
primary key, dan atribut yang dipilih sebagai
primary key harus mempunyai nilai dan nilai
tersebut harus unik dan tidak NULL.
3. Referential Integrity : adalah sebuah peraturan yang
menyatakan bahwa setiap atribut dari sebuah tabel
relasi yang menunjuk ke tabel relasi lainnya harus
merupakan hubungan yang valid. Berdasarkan
contoh tabel Tb_MatKul dan Tb_Nilai sebelumnya,
nilai atribut Kd_MatKul pada tabel Tb_Nilai harus
merupakan data yang ada dan valid pada tabel
Tb_MatKul yang ditunjuknya.
Bahasa Pada Model Relasional
• Dalam sistem basis data, terdapat suatu kondisi
dimana kita harus mendapat infomasi tertentu dari
basis data tersebut. Hal yang bisa dilakukan adalah
dengan menggunakan perintah melalui bahasa
tertentu yaitu bahasa query. Bahasa query sendiri
dikelompokkan menjadi 2, yakni :
1. Bahasa Query Formal (Aljabar Relasional dan
Kalkulus Relasional)
2. Bahasa Query Komersial (QUEL, QBE dan SQL)
Bahasa Query Formal
• Bahasa query yang diterjemahkan dengan
menggunakan simbol-simbol matematis. Bahasa
Query Formal terbagi menjadi 2, yaitu :
1. Bahasa Query Formal Prosedural (Aljabar
Relasional)
2. Bahasa Query Formal Non Prosedural (Kalkulus
Relasional)
Bahasa Query Formal Prosedural
• Yaitu pemakai memberi spesifikasi data apa yang
dibutuhkan dan bagaimana cara mendapatkannya. Contoh
: Aljabar Relasional
• Aljabar Relasional yaitu dimana query diekspresikan
dengan cara menerapkan operator tertentu terhadap suatu
tabel / relasi.
• Terdapat lima operasi dasar dari aljabar relasional, yaitu :
1. Select
2. Project
3. Cartesian Product
4. Union
5. Set Difference
Bahasa Query Formal Prosedural
• Select
Operasi select berfungsi untuk menyeleksi tuple-tuple
yang memenuhi predikat yang diberikan dari sebuah
tabel relasi. Simbol sigma “σ” digunakan untuk
menunjukkan operasi select.
Contoh :
σNIM = 09.43.167(Tb_Nilai)
Perintah diatas berarti memilih tupel-tupel dari tabel
Tb_Nilai yang memiliki atribut NIM bernilai
09.43.167
Bahasa Query Formal Prosedural
• Project
Operasi project berfungsi untuk memilih nilai atribut-
atribut tertentu saja dari sebuah tabel relasi. Simbol
phi “∏” digunakan untuk menunjukkan operasi
project.
Contoh :
Π Kd_MatKul,SKS(Tb_MatKul)
Perintah diatas berarti memilih nilai atribut
Kd_MatKul dan SKS dari tabel Tb_MatKul.
Bahasa Query Formal Prosedural
• Cartesian Product
Operasi cartesian product berfungsi untuk
mengkombinasikan informasi yang ada dalam 2 tabel
relasi dan menghasilkan sebuah tabel relasi yang baru.
Simbol “x“.
Contoh :
Tb_Mahasiswa x Tb_MatKul
Perintah diatas berarti
mengkombinasikan(menggabungkan) seluruh tupel
yang ada pada tabel Tb_Mahasiswa dengan tabel
Tb_MatKul.
Bahasa Query Formal Prosedural
• Union
Operasi union berfungsi untuk mendapatkan
gabungan nilai atribut dari sebuah tabel relasi dengan
nilai atribut dari tabel relasi lainnya. Simbol “∪”
Contoh :
Π NIM(Tb_Mahasiswa) ∪ Π NIM(Tb_Nilai)
Perintah diatas berarti menggabungkan hasil dari nilai
atribut NIM dari Tb_Mahasiswa dengan tabel
Tb_Nilai.
Bahasa Query Formal Prosedural
• Set Difference
Operasi set difference berfungsi untuk mendapatkan
nilai yang ada dalam sebuah tabel relasi, tapi tidak ada
dalam tabel relasi lainnya. Simbol “-“
Π NIM(Tb_Mahasiswa) – Π NIM(Tb_Nilai)
Perintah diatas berarti mendapatkan nilai atribut
Nama yang terdapat di tabel Tb_Mahasiswa, tapi
tidak terdapat di tabel Tb_Nilai.
Bahasa Query Formal Non Prosedural
• Yaitu pemakai menspesifikasikan data apa yang
dibutuhkan tanpa menspesifikasikan bagaimana
untuk mendapatkannya. Contoh : Kalkulus Relasional
• Kalkulus relasional adalah dimana query menjelaskan
set tuple yang diinginkan dengan cara menjelaskan
predikat tuple yang diharapkan.
Bahasa Query Komersial
• Bahasa Query yang dirancang sendiri oleh
programmer menjadi suatu program aplikasi agar
pemakai lebih mudah menggunakannya (user
friendly).
• Bahasa Query Komersial terdiri dari :
1. QUEL
2. QBE
3. SQL (Overview SQL)
Bahasa Query Komersial
• QUEL (Query Language)
Bahasa ini dipergunakan secara berdiri sendiri dengan
menuliskan instruksi ke prosesor QUEL, atau disisipkan
ke dalam bahasa pemrograman C. Di dalam bahasa C,
instruksi QUEL dimulai dengan tanda ##, sehingga dapat
diterima oleh prosesor.
• QUEL dibagi atas :
1. DDL
- CREATE : membuat tabel
- INDEX : membuat indeks
- DEFINE VIEW : membuat view
- DESTROY : menghapus tabel, indeks atau view
- MODIFY : merubah struktur tabel/indeks
Bahasa Query Komersial
Contoh : CREATE Tb_Mahasiswa(NIM= TEXT(10),
Nama=TEXT(20), Alamat=TEXT(50))
2. DML
- RETRIEVE : menampilkan data
- REPLACE : mengupdate data
- DELETE : menghapus record
- APPEND : memasukkan record baru
Bahasa Query Komersial
• QBE (Query by Example)
QBE dapat dipergunakan untuk mengerjakan banyak
fungsi-fungsi seperti yang ada pada SQL, hanya ada
perbedaan dalam tata bahasanya. QBE tidak
mempergunakan pernyataan-pernyataan dalam bahasa
Inggris, tetapi mempergunakan editor layar khusus dan
langsung membuat query di terminal tersebut.
• Perintah yang digunakan adalah :
P.(print) : menampilkan data
I. (insert) : memasukkan record baru
D. (delete) : menghapus record
U. (update) : merubah record
Overview SQL
• SQL (Structured Query Language)
SQL (Structured Query Language) adalah sebuah
bahasa yang dipergunakan untuk mengakses data
dalam basis data relasional. Bahasa ini merupakan
bahasa standar yang digunakan dalam manajemen
basis data relasional. Saat ini hampir semua server
basis data yang ada mendukung bahasa ini untuk
melakukan manajemen datanya.
Overview SQL
• Komponen-komponen SQL :
1. Data Definition Language (DDL) : Create, Drop,
Alter
2. Data Manipulation Language (DML) : Select, Insert,
Update, Delete.
Data Definition Language (DDL)
• DDL digunakan untuk mendefinisikan, mengubah,
serta menghapus basis data dan objek-objek yang
diperlukan dalam basis data.
• DDL yang digunakan adalah :
1. CREATE : Digunakan untuk membuat objek
(database / tabel) baru
2. USE : Digunakan untuk menggunakan objek
tersebut
3. ALTER : Digunakan untuk mengubah objek yang
sudah ada
4. DROP : Digunakan untuk menghapus objek.
Data Manipulation Language
• DML digunakan untuk memanipulasi data yang ada
dalam suatu tabel.
• Perintah yang umum dilakukan adalah:
1. SELECT : Digunakan untuk menampilkan data
2. INSERT: Digunakan untuk menambahkan data baru
3. UPDATE : Digunakan untuk mengubah data yang
sudah ada
4. DELETE : Digunakan untuk menghapus data

More Related Content

What's hot

Tugas normalisasi imaika penjualan komputer
Tugas normalisasi   imaika penjualan komputerTugas normalisasi   imaika penjualan komputer
Tugas normalisasi imaika penjualan komputer
Hamdi Hamdi
 
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
vithe26
 
6. perancangan sistem terinci
6. perancangan sistem terinci6. perancangan sistem terinci
6. perancangan sistem terinci
Alvin Setiawan
 
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem InformasiAnalisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)tafrikan
 
Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Az'End Love
 
Laporan hasil praktikum modul ii tipe data
Laporan hasil praktikum modul ii tipe dataLaporan hasil praktikum modul ii tipe data
Laporan hasil praktikum modul ii tipe data
Meycelino A. T
 
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp... Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Yogyakarta State University
 
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi PenjualanDiagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Ricky Kusriana Subagja
 
Analisis Kebutuhan
Analisis KebutuhanAnalisis Kebutuhan
Analisis Kebutuhan
Khafid Foundation
 
Algoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan prosesAlgoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan proses
Rakhmi Khalida, M.M.S.I
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubahYulianus Lisa Mantong
 
Konstruksi perangkat lunak
Konstruksi perangkat lunakKonstruksi perangkat lunak
Konstruksi perangkat lunakAinul Yaqin
 
Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaKana Outlier
 
Bab 2 Aljabar Relasional
Bab 2   Aljabar RelasionalBab 2   Aljabar Relasional
Bab 2 Aljabar RelasionalRatzman III
 
Modul Pascal Mengenal Flowchart
Modul Pascal Mengenal FlowchartModul Pascal Mengenal Flowchart
Modul Pascal Mengenal Flowchart
Irwien Andriyanto
 
Normalisasi Basis Data
Normalisasi Basis DataNormalisasi Basis Data
Normalisasi Basis Data
Adam Mukharil Bachtiar
 

What's hot (20)

Tugas normalisasi imaika penjualan komputer
Tugas normalisasi   imaika penjualan komputerTugas normalisasi   imaika penjualan komputer
Tugas normalisasi imaika penjualan komputer
 
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
Erd pada puskesmas pkm kepadangan tulangan sidoarjo(1)
 
6. perancangan sistem terinci
6. perancangan sistem terinci6. perancangan sistem terinci
6. perancangan sistem terinci
 
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem InformasiAnalisis Kebutuhan Sistem Informasi
Analisis Kebutuhan Sistem Informasi
 
Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)Sistem Basis Data(PPT)
Sistem Basis Data(PPT)
 
Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3Pengantar statistika slide 3
Pengantar statistika slide 3
 
Laporan hasil praktikum modul ii tipe data
Laporan hasil praktikum modul ii tipe dataLaporan hasil praktikum modul ii tipe data
Laporan hasil praktikum modul ii tipe data
 
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp... Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
Contoh Analisis Data Statistika Menggunakan SPSS 16.0 (Mulai Entri Data samp...
 
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi PenjualanDiagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
Diagram Konteks dan DFD Sistem Informasi Penjualan
 
Analisis Kebutuhan
Analisis KebutuhanAnalisis Kebutuhan
Analisis Kebutuhan
 
Algoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan prosesAlgoritma penjadwalan proses
Algoritma penjadwalan proses
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
 
Konstruksi perangkat lunak
Konstruksi perangkat lunakKonstruksi perangkat lunak
Konstruksi perangkat lunak
 
Tugas si kelompok 5
Tugas si kelompok 5Tugas si kelompok 5
Tugas si kelompok 5
 
Pertemuan 10
Pertemuan 10Pertemuan 10
Pertemuan 10
 
Soal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannyaSoal matstat ngagel+jawabannya
Soal matstat ngagel+jawabannya
 
Bab 2 Aljabar Relasional
Bab 2   Aljabar RelasionalBab 2   Aljabar Relasional
Bab 2 Aljabar Relasional
 
Modul Pascal Mengenal Flowchart
Modul Pascal Mengenal FlowchartModul Pascal Mengenal Flowchart
Modul Pascal Mengenal Flowchart
 
Normalisasi Basis Data
Normalisasi Basis DataNormalisasi Basis Data
Normalisasi Basis Data
 
Software Requirements
Software RequirementsSoftware Requirements
Software Requirements
 

Viewers also liked

ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
EDIS BLOG
 
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awanStmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milisStmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milis
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensiStmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarahStmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Arib Herzi
 
Perbedaan badan usaha
Perbedaan badan usahaPerbedaan badan usaha
Perbedaan badan usaha
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lainStmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikrobloggingStmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Arib Herzi
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Arib Herzi
 
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa IndonesiaBahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wikiStmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_videoStmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Arib Herzi
 
Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtualStmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Arib Herzi
 
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Arib Herzi
 
Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)
Arib Herzi
 
pengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnispengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnis
Arib Herzi
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnis
Arib Herzi
 
Materi konflik organisasi
Materi konflik organisasiMateri konflik organisasi
Materi konflik organisasi
Arib Herzi
 
Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2
Arib Herzi
 

Viewers also liked (20)

ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATAARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
ARSITEKTUR MODEL BASIS DATA
 
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awanStmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
 
Stmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milisStmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milis
 
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensiStmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
 
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarahStmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
 
Perbedaan badan usaha
Perbedaan badan usahaPerbedaan badan usaha
Perbedaan badan usaha
 
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lainStmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
 
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikrobloggingStmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa IndonesiaBahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
 
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wikiStmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
 
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_videoStmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
 
Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)
 
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtualStmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
 
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
 
Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)
 
pengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnispengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnis
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnis
 
Materi konflik organisasi
Materi konflik organisasiMateri konflik organisasi
Materi konflik organisasi
 
Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2
 

Similar to Model data relasional (3)

Konsep_Database_Relasional_ppt.ppt
Konsep_Database_Relasional_ppt.pptKonsep_Database_Relasional_ppt.ppt
Konsep_Database_Relasional_ppt.ppt
imansantoso42
 
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdfPPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
BayuRandu
 
Tugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis dataTugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis data
karlossare1
 
Database-Environments.pptx
Database-Environments.pptxDatabase-Environments.pptx
Database-Environments.pptx
ajimaulana27
 
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
LamataSingi1
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
tettivera
 
Pertemuan 3 dan 4 SBD
Pertemuan 3 dan 4 SBDPertemuan 3 dan 4 SBD
Pertemuan 3 dan 4 SBD
Rakhmi Khalida, M.M.S.I
 
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
reza agung wibowo
 
Basis data relasional
Basis data relasionalBasis data relasional
Basis data relasional
likut101010
 
Aplikasi konsep basis data relasional
Aplikasi konsep basis data relasionalAplikasi konsep basis data relasional
Aplikasi konsep basis data relasional
rian rian
 
Denormalisasi data1-basisdata
Denormalisasi data1-basisdataDenormalisasi data1-basisdata
Denormalisasi data1-basisdata
Ayu_lestari
 
manajemen basisdata , komputer sistem informasi
manajemen basisdata , komputer sistem informasimanajemen basisdata , komputer sistem informasi
manajemen basisdata , komputer sistem informasi
MNurmadaniMuhammadNu
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLela Warni
 
W2 Normalisasi.pptx
W2 Normalisasi.pptxW2 Normalisasi.pptx
W2 Normalisasi.pptx
tiningharyanti
 
Analisis Sistem Informasi [Materi V]
Analisis Sistem Informasi [Materi V]Analisis Sistem Informasi [Materi V]
Analisis Sistem Informasi [Materi V]
Erikson Hutabarat
 
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
Murniati .
 

Similar to Model data relasional (3) (20)

Konsep_Database_Relasional_ppt.ppt
Konsep_Database_Relasional_ppt.pptKonsep_Database_Relasional_ppt.ppt
Konsep_Database_Relasional_ppt.ppt
 
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdfPPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
PPT Sistem Basis Data [TM3].pdf
 
Tugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis dataTugas pemanasan prak basis data
Tugas pemanasan prak basis data
 
Database-Environments.pptx
Database-Environments.pptxDatabase-Environments.pptx
Database-Environments.pptx
 
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
3.-Modul-3-Model-Data-Relasional.pdf
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas me...
 
Pertemuan 3 dan 4 SBD
Pertemuan 3 dan 4 SBDPertemuan 3 dan 4 SBD
Pertemuan 3 dan 4 SBD
 
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
Reza agung wibowo,hapzi ali, sistem manajamen database, universitas mercu bua...
 
Basis data relasional
Basis data relasionalBasis data relasional
Basis data relasional
 
Aplikasi konsep basis data relasional
Aplikasi konsep basis data relasionalAplikasi konsep basis data relasional
Aplikasi konsep basis data relasional
 
Sbd ke3
Sbd ke3Sbd ke3
Sbd ke3
 
Denormalisasi data1-basisdata
Denormalisasi data1-basisdataDenormalisasi data1-basisdata
Denormalisasi data1-basisdata
 
manajemen basisdata , komputer sistem informasi
manajemen basisdata , komputer sistem informasimanajemen basisdata , komputer sistem informasi
manajemen basisdata , komputer sistem informasi
 
Laporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sqlLaporan praktikum basis data my sql
Laporan praktikum basis data my sql
 
Model Data Relasional
Model Data RelasionalModel Data Relasional
Model Data Relasional
 
W2 Normalisasi.pptx
W2 Normalisasi.pptxW2 Normalisasi.pptx
W2 Normalisasi.pptx
 
Analisis Sistem Informasi [Materi V]
Analisis Sistem Informasi [Materi V]Analisis Sistem Informasi [Materi V]
Analisis Sistem Informasi [Materi V]
 
Pengantar database
Pengantar databasePengantar database
Pengantar database
 
Materi 8
Materi 8Materi 8
Materi 8
 
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
Sim, murniati, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercu buana,...
 

More from Arib Herzi

Materi teori motivasi
Materi teori motivasiMateri teori motivasi
Materi teori motivasi
Arib Herzi
 
Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)
Arib Herzi
 
Analisa proses bisnis
Analisa proses bisnisAnalisa proses bisnis
Analisa proses bisnis
Arib Herzi
 
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
Arib Herzi
 
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Arib Herzi
 
Rumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan novaRumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan nova
Arib Herzi
 
Kode warna rgb
Kode warna rgbKode warna rgb
Kode warna rgb
Arib Herzi
 
materi kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islammateri kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islam
Arib Herzi
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
Arib Herzi
 
03.iman & taqwa
03.iman & taqwa03.iman & taqwa
03.iman & taqwa
Arib Herzi
 
Teori Organisasi
Teori OrganisasiTeori Organisasi
Teori Organisasi
Arib Herzi
 
Sejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASISejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASI
Arib Herzi
 

More from Arib Herzi (12)

Materi teori motivasi
Materi teori motivasiMateri teori motivasi
Materi teori motivasi
 
Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)
 
Analisa proses bisnis
Analisa proses bisnisAnalisa proses bisnis
Analisa proses bisnis
 
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
 
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
 
Rumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan novaRumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan nova
 
Kode warna rgb
Kode warna rgbKode warna rgb
Kode warna rgb
 
materi kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islammateri kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islam
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
 
03.iman & taqwa
03.iman & taqwa03.iman & taqwa
03.iman & taqwa
 
Teori Organisasi
Teori OrganisasiTeori Organisasi
Teori Organisasi
 
Sejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASISejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASI
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 

Model data relasional (3)

  • 2. Apa Itu Model Relasional??? • Model Relasional adalah model basis data yang menggunakan tabel dua dimensi, yang terdiri dari baris dan kolom untuk menggambarkan sebuah berkas data. • Model Relasional merupakan model data yang paling banyak digunakan saat ini. Hal ini disebabkan oleh bentuknya yang sederhana dibandingkan dengan model jaringan/network atau model hirarki.
  • 3. Apa Itu Model Relasional??? • Contoh tabel dan keterhubungannya : Tb_Mahasiswa Tb_MatKul Tb_Nilai NIM Nama Alamat 09.43.167 Marissa Jl. Kemuning 09.43.053 Devina Jl. Mugirejo 08.43.111 Vivin Jl. Siti Aisyah Kd_MatKul Mata Kuliah SKS MKB-005 Basis Data 2 MKB-008 Simulasi Digital 2 MKD-003 Matematika 3 NIM Kd_MatKul Nilai 09.43.167 MKD-003 80 09.43.053 MKB-008 75 08.43.111 Mkb-008 90
  • 4. Keuntungan Model Relasional • Berikut adalah keuntungan di dalam Model Data Relasional : 1. Bentuknya sederhana sehingga mudah dalam penggunaannya. 2. Mudah melakukan berbagai operasi data (query, update/edit, delete).
  • 5. Istilah-Istilah dalam Model Relasional 1. Relasi yaitu suatu hubungan antar entitas dalam bentuk kumpulan tabel untuk menyimpan suatu informasi tertentu. 2. Atribut yaitu sesuatu yang dimiliki oleh entitas. (NIM, Nama, Alamat) 3. Tupel yaitu baris pada sebuah relasi. (record) 4. Domain yaitu kumpulan nilai yang valid untuk satu atau lebih atribut. 5. Derajat yaitu jumlah atribut dalam sebuah relasi (jumlah field) 6. Cardinality yaitu jumlah tupel dalam sebuah relasi (jumlah record)
  • 6. Relational Keys • Relational key merupakan suatu kunci atribut dari relasi. Macam-macam relational key adalah sebagai berikut : 1. Candidate Key : Satu atau beberapa kolom dalam tabel yang bisa mengidentifikasi tiap baris dari tabel tersebut. 2. Primary Key : Candidate key yang digunakan untuk mengidentifikasi tuple yang unik pada suatu relasi. 3. Alternate Key : Candidate key yang tidak dipilih sebagai primary key. 4. Foreign Key : Primary key dari tabel lainnya yang terdapat di tabel saat ini.
  • 7. Relational Integrity Rules • Relational Integrity Rules merupakan sekelompok aturan yang dalam pembuatan database. Yaitu : 1. Null : adalah nilai sebuah atribut yang tidak diketahui atau tidak ada pada sebuah tupel dalam tabel relasi. Misalnya pada contoh tabel Tb_Mahasiswa sebelumnya, jika seorang mahasiswa tidak diketahui alamatnya maka pada tupel nilai dari atribut alamat tersebut diisi dengan NULL.
  • 8. Relational Integrity Rules 2. Entity : adalah sebuah peraturan yang menyatakan bahwa setiap tabel relasi harus mempunyai sebuah primary key, dan atribut yang dipilih sebagai primary key harus mempunyai nilai dan nilai tersebut harus unik dan tidak NULL. 3. Referential Integrity : adalah sebuah peraturan yang menyatakan bahwa setiap atribut dari sebuah tabel relasi yang menunjuk ke tabel relasi lainnya harus merupakan hubungan yang valid. Berdasarkan contoh tabel Tb_MatKul dan Tb_Nilai sebelumnya, nilai atribut Kd_MatKul pada tabel Tb_Nilai harus merupakan data yang ada dan valid pada tabel Tb_MatKul yang ditunjuknya.
  • 9. Bahasa Pada Model Relasional • Dalam sistem basis data, terdapat suatu kondisi dimana kita harus mendapat infomasi tertentu dari basis data tersebut. Hal yang bisa dilakukan adalah dengan menggunakan perintah melalui bahasa tertentu yaitu bahasa query. Bahasa query sendiri dikelompokkan menjadi 2, yakni : 1. Bahasa Query Formal (Aljabar Relasional dan Kalkulus Relasional) 2. Bahasa Query Komersial (QUEL, QBE dan SQL)
  • 10. Bahasa Query Formal • Bahasa query yang diterjemahkan dengan menggunakan simbol-simbol matematis. Bahasa Query Formal terbagi menjadi 2, yaitu : 1. Bahasa Query Formal Prosedural (Aljabar Relasional) 2. Bahasa Query Formal Non Prosedural (Kalkulus Relasional)
  • 11. Bahasa Query Formal Prosedural • Yaitu pemakai memberi spesifikasi data apa yang dibutuhkan dan bagaimana cara mendapatkannya. Contoh : Aljabar Relasional • Aljabar Relasional yaitu dimana query diekspresikan dengan cara menerapkan operator tertentu terhadap suatu tabel / relasi. • Terdapat lima operasi dasar dari aljabar relasional, yaitu : 1. Select 2. Project 3. Cartesian Product 4. Union 5. Set Difference
  • 12. Bahasa Query Formal Prosedural • Select Operasi select berfungsi untuk menyeleksi tuple-tuple yang memenuhi predikat yang diberikan dari sebuah tabel relasi. Simbol sigma “σ” digunakan untuk menunjukkan operasi select. Contoh : σNIM = 09.43.167(Tb_Nilai) Perintah diatas berarti memilih tupel-tupel dari tabel Tb_Nilai yang memiliki atribut NIM bernilai 09.43.167
  • 13. Bahasa Query Formal Prosedural • Project Operasi project berfungsi untuk memilih nilai atribut- atribut tertentu saja dari sebuah tabel relasi. Simbol phi “∏” digunakan untuk menunjukkan operasi project. Contoh : Π Kd_MatKul,SKS(Tb_MatKul) Perintah diatas berarti memilih nilai atribut Kd_MatKul dan SKS dari tabel Tb_MatKul.
  • 14. Bahasa Query Formal Prosedural • Cartesian Product Operasi cartesian product berfungsi untuk mengkombinasikan informasi yang ada dalam 2 tabel relasi dan menghasilkan sebuah tabel relasi yang baru. Simbol “x“. Contoh : Tb_Mahasiswa x Tb_MatKul Perintah diatas berarti mengkombinasikan(menggabungkan) seluruh tupel yang ada pada tabel Tb_Mahasiswa dengan tabel Tb_MatKul.
  • 15. Bahasa Query Formal Prosedural • Union Operasi union berfungsi untuk mendapatkan gabungan nilai atribut dari sebuah tabel relasi dengan nilai atribut dari tabel relasi lainnya. Simbol “∪” Contoh : Π NIM(Tb_Mahasiswa) ∪ Π NIM(Tb_Nilai) Perintah diatas berarti menggabungkan hasil dari nilai atribut NIM dari Tb_Mahasiswa dengan tabel Tb_Nilai.
  • 16. Bahasa Query Formal Prosedural • Set Difference Operasi set difference berfungsi untuk mendapatkan nilai yang ada dalam sebuah tabel relasi, tapi tidak ada dalam tabel relasi lainnya. Simbol “-“ Π NIM(Tb_Mahasiswa) – Π NIM(Tb_Nilai) Perintah diatas berarti mendapatkan nilai atribut Nama yang terdapat di tabel Tb_Mahasiswa, tapi tidak terdapat di tabel Tb_Nilai.
  • 17. Bahasa Query Formal Non Prosedural • Yaitu pemakai menspesifikasikan data apa yang dibutuhkan tanpa menspesifikasikan bagaimana untuk mendapatkannya. Contoh : Kalkulus Relasional • Kalkulus relasional adalah dimana query menjelaskan set tuple yang diinginkan dengan cara menjelaskan predikat tuple yang diharapkan.
  • 18. Bahasa Query Komersial • Bahasa Query yang dirancang sendiri oleh programmer menjadi suatu program aplikasi agar pemakai lebih mudah menggunakannya (user friendly). • Bahasa Query Komersial terdiri dari : 1. QUEL 2. QBE 3. SQL (Overview SQL)
  • 19. Bahasa Query Komersial • QUEL (Query Language) Bahasa ini dipergunakan secara berdiri sendiri dengan menuliskan instruksi ke prosesor QUEL, atau disisipkan ke dalam bahasa pemrograman C. Di dalam bahasa C, instruksi QUEL dimulai dengan tanda ##, sehingga dapat diterima oleh prosesor. • QUEL dibagi atas : 1. DDL - CREATE : membuat tabel - INDEX : membuat indeks - DEFINE VIEW : membuat view - DESTROY : menghapus tabel, indeks atau view - MODIFY : merubah struktur tabel/indeks
  • 20. Bahasa Query Komersial Contoh : CREATE Tb_Mahasiswa(NIM= TEXT(10), Nama=TEXT(20), Alamat=TEXT(50)) 2. DML - RETRIEVE : menampilkan data - REPLACE : mengupdate data - DELETE : menghapus record - APPEND : memasukkan record baru
  • 21. Bahasa Query Komersial • QBE (Query by Example) QBE dapat dipergunakan untuk mengerjakan banyak fungsi-fungsi seperti yang ada pada SQL, hanya ada perbedaan dalam tata bahasanya. QBE tidak mempergunakan pernyataan-pernyataan dalam bahasa Inggris, tetapi mempergunakan editor layar khusus dan langsung membuat query di terminal tersebut. • Perintah yang digunakan adalah : P.(print) : menampilkan data I. (insert) : memasukkan record baru D. (delete) : menghapus record U. (update) : merubah record
  • 22. Overview SQL • SQL (Structured Query Language) SQL (Structured Query Language) adalah sebuah bahasa yang dipergunakan untuk mengakses data dalam basis data relasional. Bahasa ini merupakan bahasa standar yang digunakan dalam manajemen basis data relasional. Saat ini hampir semua server basis data yang ada mendukung bahasa ini untuk melakukan manajemen datanya.
  • 23. Overview SQL • Komponen-komponen SQL : 1. Data Definition Language (DDL) : Create, Drop, Alter 2. Data Manipulation Language (DML) : Select, Insert, Update, Delete.
  • 24. Data Definition Language (DDL) • DDL digunakan untuk mendefinisikan, mengubah, serta menghapus basis data dan objek-objek yang diperlukan dalam basis data. • DDL yang digunakan adalah : 1. CREATE : Digunakan untuk membuat objek (database / tabel) baru 2. USE : Digunakan untuk menggunakan objek tersebut 3. ALTER : Digunakan untuk mengubah objek yang sudah ada 4. DROP : Digunakan untuk menghapus objek.
  • 25. Data Manipulation Language • DML digunakan untuk memanipulasi data yang ada dalam suatu tabel. • Perintah yang umum dilakukan adalah: 1. SELECT : Digunakan untuk menampilkan data 2. INSERT: Digunakan untuk menambahkan data baru 3. UPDATE : Digunakan untuk mengubah data yang sudah ada 4. DELETE : Digunakan untuk menghapus data