SlideShare a Scribd company logo
Nama : Rendy Rachman
Kelas : Eksekutif A
NIM : 2013.201.00066
Tugas : Agama
Pengertian Iman dan Penjelasan Arti Iman
Pengertian iman dari bahasa Arab ialah percaya.
Sedangkan menurut istilah, pengertian iman adalah
membenarkan dengan hati, diucapkan dengan lisan, dan
diamalkan dengan tindakan (perbuatan).
Dengan demikian, pengertian iman kepada Allah
adalah membenarkan dengan hati bahwa Allah itu benar-
benar ada dengan segala sifat keagungan dan
kesempurnaanNya, kemudian pengakuan itu diikrarkan
dengan lisan, serta dibuktikan dengan amal perbuatan
secara nyata.
Penjelasan Arti Iman
• Membenarkan dengan hati maksudnya menerima
segala apa yang di bawa oleh Rasullullah.
• Mengikrarkan dengan lisan maksudnya
mengucapkan dua kalimah syahadat “Laa ilaha
illallahu wa anna Muhammadan Rasullullah” (tidak
ada sesembahan yang hak kecuali Allah dan bahwa
Nabi Muhammad adalah utusan Allah).
• Mengamalkan dengan anggota badan maksudnya
hati mengamalkan dalam bentuk keyakinan, sedang
anggota badan mengamalkan dalam bentuk ibadah
ibadah sesuai dengan fungsinya.
 Allah memerintahkan agar umat manusia
beriman kepada-Nya, sebagaimana firman Allah
yang artinya:
“Wahai orang-orang yang beriman. Tetaplah beriman kepada
Allah dan RasulNya (Muhammad) dan kepada Kitab (Al
Qur’an) yang diturunkan kepada RasulNya, serta kitab yang
diturunkan sebelumnya. Barangsiapa ingkar kepada Allah,
malaikat-malaikat-Nya, Kitab-kitab-Nya, Rasul-rasulNya, dan
hari kemudian, maka sungguh orang itu telah tersesat sangat
jauh.” (Q.S. An Nisa : 136)
Rukun iman terbagi menjadi enam yaitu:
1.Iman kepada Allah SWT
2.Iman kepada para Malaikat
3.Iman kepada Kitab-kitab
4.Iman kepada para Rasul
5.Iman kepada Hari Kiamat
6.Iman kepada Qadha dan Qadar
1.Iman kepada Allah SWT
Yaitu percaya kepada Allah, orang yang
beriman kepada Allah akan mendapatkan
ketengan jiwa yang muncul dari kalbu secara
ikhlas. Adapun yang utama kita beriman kepada
Allah yaitu kita menyakini bahwa tiada Tuhan
selain Allah.
2.Iman kepada para Malaikat
Semua makhluk yang diciptakan oleh Allah
SWT. dapat dibagi kepada dua macam: pertama, yang
ghaib (al-ghaib), dan kedua, yang nyata (as-
syahadah). Yang membedakan keduanya adalah bisa
dan tidak bisanya dijangkau oleh pancaindera
manusia.
Bagaimana kita mengimani dan mengetahui wujud
malaikat ? pertama melalui akhbar yang disampaikan
oleh Rasullullah SAW baik berupa Al-Qur’an maupun
Sunnah. Kedua lewat bukti-bukti nyata yang ada
dalam semesta yang menunjukan bahwa Malaikat itu
ada.
3.Iman kepada Kitab-kitab
Secara etimologis kata kitab adalah bentuk masdhar dari kata
ka-ta-ba yang berarti menulis. Setelah menjadi masdhar berarti
tulisan, atau yang ditulis.
Secara terminologis Al-Kitab adalah kitab suci yang
diturunkan oleh Allah SWT. kepada para Nabi dan RasulNya.
Adapun kitab-kitab yang wajib kita tahu ada empat yaitu:
•Kitab Taurat diturunkan kepada Nabi Musa AS.
•Kitab Injil diturunkan kepada Nabi Isa AS.
•Kitab Zabur diturunkan kepada Nabi Dawud AS.
•Kitab Suci Al-Qur’an diturunkan kepada Nabi Muhammad
SAW.
4.Iman kepada para Rasul
Rasul berasal dari kata ar-sa-la artinya mengutus. Setelah
dibentuk menjadi Rasul berarti yang diutus. Dalam hal ini seorang
Rasul adalah seorang yang diutus oleh Allah SWT. untuk
menyampaikan misi, pesan (ar-risalah).
Secara terminologis Nabi dan Rasul adalah manusia biasa, laki-
laki, yang dipilih oleh Allah SWT. untuk menerima wahyu. Apabila
tidak diirigi dengan kewajiban menyampaikan atau membawa satu
misi tertentu, maka dia disebut Nabi saja. Namun bila diikuti
dengan kewajiban menyampaikannya atau membawa satu misi
tertentu maka dia disebut juga Rasul.
5.Iman kepada Hari Kiamat
Yang dimaksud hari akhir adalah kehidupan yang kekal
sesudah kehidupan di dunia fana ini berakhir.
Termasuk semua proses dan peristiwa yang terjadi pada :
1. Mulai dari kehancuran alam semesta dan seluruh
isinya, serta berakhirnya seluruh kehidupan (Qiyamah),
2. Kebangkitan seluruh umat manusia dari dalam kubur
(Ba’ats)
3. Dikumpulkannya seluruh umat manusia di padang mahsyar
(Hasyr)
4. Perhitungan seluruh amal perbuatan manusia di dunia (Hisab)
5. Penimbangan amal perbuatan tersebut untuk mengetahui
perbandingan amal baik dan amal buruk (Wazn)
6. Sampai kepada pembalasan dengan surga atau neraka (Jaza’).
6.Iman kepada Qadha dan Qadar
Secara etimologis Qadha adalah bentuk masdhar dari
kata kerja qadha yang berari kehendak atau ketetapan
hukum. Dalam hali ini Qadha adalah kehendak atau
ketetapan hukum Allah SWT
Sedangkan Qadar secara etimologis adalah bentuk
masdhar dari qadara yang berarti ukuran atau ketentuan.
Secara terminologis ada ulama yang berpendapat
kedua istilah tersebut mempunyai pengertian yang sama,
dan ada pula yang membedakannya.
Yang membedakan, mendefinisikan Qadar sebagai:
“Ilmu Allah SWT. Tentang apa-apa yang akan terjadi pada
seluruh makhlukNya pada masa yang akan datanh”. Dan
Qadha adalah: “Penciptaan segala sesuatu oleh Allah SWT.
Sesuai dengan ilmu dan IradahNya”.
•Hal - hal yang membatalkan iman
1. Mengingkari rububiyah Allah atau sesuatu dari kekhususan
kekhususanNya, atau mengaku memiliki sesuatu dari kekhususan
tersebut atau membenarkan orang yang mengakuinya.
2. Sombong serta menolak beribadah kepada Allah
3. Menjadikan perantara dan penolong yang ia sembah atau ia
mintai (pertolongan) selain Allah.
4. Menolak sesuatu yang ditetapkan Allah untuk diriNya atau yang
ditetapkan oleh RasulNya.
5. Mendustakan Rasullullah.
6. Mengolok-olok atau mengejek-ejek Allah atau Al-Qur’an atau
agama Islam atau pahala dan siksa yang sejenisnya, atau
mengolok-olok Rasullullah atau seorang Nabi, baik itu gurauan
maupun sungguhan, dan lain sebagainya.
Taqwa
Taqwa berasal dari kata waqa, yaqi , wiqayah, yang
berarti takut, menjaga, memelihara dan melindungi.
Sesuai dengan makna etimologis tersebut, maka taqwa
dapat diartikan sikap memelihara keimanan yang
diwujudkan dalam pengamalan ajaran agama Islam
secara utuh dan konsisten ( istiqomah ).
Karakteristik orang – orang yang bertaqwa, secara
umum dapat dikelompokkan kedalam lima kategori
atau indicator ketaqwaan :
1. Iman kepada Allah, para malaikat, kitab – kitab dan
para nabi. Dengan kata lain, instrument ketaqwaan
yang pertama ini dapat dikatakan dengan memelihara
fitrah iman.
2. Mengeluarkan harta yang diberikan kepada kerabat,
anak yatim, orang – orang miskin, orang – orang yang
terputus di perjalanan, orang – orang yang tidak
memiliki kemampuan untuk memenuhi kewajiban
memerdekakan hamba sahaya. Indikator taqwa yang
kedua ini, dapat disingkat dengan mencintai sesama
umat manusia yang diwujudkan melalui kesanggupan
mengorbankan harta.
3. Mendirikan solat dan menunaikan zakat, atau dengan
kata lain, memelihara ibadah formal.
4. Menepati janji, yang dalam pengertian lain adalah
memelihara kehormatan diri.
5. Sabar disaat kepayahan, kesusahan dan diwaktu
perang, atau dengan kata lain memiliki semangat
perjuangan.
Hubungan taqwa dengan Allah SWT
Seseorang yang bertaqwa ( muttaqi ) adalah orang
yang menghambakan dirinya kepada Allah dan selalu
menjaga hubungan dengan-Nya setiap saat.
Memelihara Hubungan dengan Allah terus menerus
akan menjadi kendali dirinya sehingga dapat
menghindar dari kejahatan dan kemungkaran dan
membuatnya konsisten terhadap aturan – aturan
Allah. Karena itu inti ketaqwaan adalah melaksanakan
perintah Allah dan menjauhi larangannya.
Hubungan taqwa dengan Sesama Manusia
Hubungan dengan Allah menjadi dasar bagi
hubungan sesama manusia. Orang yang bertaqwa
akan dapat dilihat dari peranannya di tengah – tengah
masyarakat.
Sikap taqwa tercermin dalam bentuk kesediaan
untuk menolong orang lain, melindungi yang lemah
dan berpihakan pada kebenaran dan keadilan. Karena
itu, orang yang taqwa akan menjadi motor penggerak
gotong royong dan kerja sama dalam segala bentuk
kebaikan dan kebajikan.
Hubungan taqwa dengan Diri Sendiri
Dalam hubungan dengan diri sendiri ketaqwaan ditandai
dengan ciri – ciri antara lain :
1. Sabar, yaitu sikap diri menerima apa saja yang datang kepada
dirinya, baik perintah, larangan, maupun musibah yang
menimpanya. Sabar terhadap perintah adalah menerima dan
melaksanakan perintah dengan ikhlas. Dalam melaksanakan
perintah terhadap upaya untuk mengendalikan diri agar perintah
itu dapat dilaksanakan dengan baik.
2. Tawakal, yaitu menyerahkan keputusan segala sesuatu, ikhtiar
dan usaha kepada Allah. Tawakal bukanlah menyerah, tetapi
sebaliknya usaha maksimal tetapi hasilnya diserahkan seluruhnya
kepada Allah yang menentukan.
3. Syukur, yaitu sikap berterima kasih atas apa saja yang diberikan Allah atau
sesama manusia. Bersyukur kepada Allah adalah sikap berterima kasih
terhadap apa saja yang telah diberikan Allah, baik dengan ucapan maupun
perbuatan. Bersyukur dengan perbuatan adalah mengucapkan hamdalah
sedangkan bersyukur dengan perbuatan adalah menggunakan nikmat
yang diberikan Allah sesuai dengan keharusannya.
4. Berani, yaitu sikap diri yang mampu menghadapi resiko sebagai
konsekuensinya dari komitmen dirinya terhadap kebenaran. Jadi berani
berkaitan dengan nilai – nilai kebenaran. Kebenaran lahir dari hubungan
seseorang dengan dirinya terutama berkaitan dengan pengendalian dari
sifat-sifat buruk yang datang dari dorongan hawa nafsunya.
Kesimpulan
Iman adalah rasa percaya yang dibenarkan oleh hati
diucapkan lisan dan ditunjukan dalam perbuatan. Iman
kepada Allah artinya meyakini dan membenarkan adanya
Allah, satu-satunya pencipta dan pemelihara alam
semesta dengan segala kesempurnaan-Nya.
Taqwa yang berarti takut, menjaga, memelihara dan
melindungi, maka taqwa dapat diartikan sikap
memelihara keimanan yang diwujudkan dalam
pengamalan ajaran agama Islam secara utuh dan
konsisten
Kita sebagai umat Islam, harus meningkatkan mutu
keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah SWT agar
mendapat ketenteraman lahir dan batin.

More Related Content

What's hot

Kumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel IslamiKumpulan Artikel Islami
Ppt materi rukun islam
Ppt materi rukun islamPpt materi rukun islam
Ppt materi rukun islam
PrimanaAthohiriyah
 
Ibadah makalah
Ibadah makalahIbadah makalah
Ibadah makalah
MeyLiontin
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumah
Hafidzotul Millah
 
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)Early Ridho Kismawadi
 
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul HusnaPPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
Eneng Susanti
 
PENGERTIAN RUKUN IMAN
PENGERTIAN RUKUN IMANPENGERTIAN RUKUN IMAN
PENGERTIAN RUKUN IMAN
Mandiri Sekuritas
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
Ridwan Hidayat
 
Ukhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyahUkhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyahDzul Fahmi
 
PPT Jenazah
PPT Jenazah PPT Jenazah
PPT Jenazah
elifitriani
 
Ilmu tasawuf
Ilmu tasawufIlmu tasawuf
Ilmu tasawuf
Lia Lia
 
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas XMateri Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
Aulia Mala
 
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMIUKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
Dewi Sanusi Noor
 
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
NavenAbsurd
 
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannya
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannyaSurah al-maidah ayat 48 dan kandungannya
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannyaAnggin N U
 
Urgensi dakwah
Urgensi dakwahUrgensi dakwah
Urgensi dakwahel-hafiy
 
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari AkhirPPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
UNESA
 

What's hot (20)

Kumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel IslamiKumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel Islami
 
Tanya jawab iman, islam & ihsan
Tanya jawab iman, islam & ihsanTanya jawab iman, islam & ihsan
Tanya jawab iman, islam & ihsan
 
Ma’rifatullah
Ma’rifatullahMa’rifatullah
Ma’rifatullah
 
Ppt materi rukun islam
Ppt materi rukun islamPpt materi rukun islam
Ppt materi rukun islam
 
Ibadah makalah
Ibadah makalahIbadah makalah
Ibadah makalah
 
akhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumahakhlak mahmudah dan madzmumah
akhlak mahmudah dan madzmumah
 
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)
Pendekatan Dalam Pengkajian Islam Pendekatan Hukum (PDPI)
 
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul HusnaPPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
PPT pembelajaran AKIDAH AKHLAK MA kelas XII materi Asmaul Husna
 
Hubungan iman, islam, dan ihsan
Hubungan iman, islam, dan ihsanHubungan iman, islam, dan ihsan
Hubungan iman, islam, dan ihsan
 
PENGERTIAN RUKUN IMAN
PENGERTIAN RUKUN IMANPENGERTIAN RUKUN IMAN
PENGERTIAN RUKUN IMAN
 
Islam sebagai way of life
Islam sebagai way of lifeIslam sebagai way of life
Islam sebagai way of life
 
Ukhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyahUkhuwah islamiyah
Ukhuwah islamiyah
 
PPT Jenazah
PPT Jenazah PPT Jenazah
PPT Jenazah
 
Ilmu tasawuf
Ilmu tasawufIlmu tasawuf
Ilmu tasawuf
 
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas XMateri Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
Materi Lengkap Al - Qur'an dan Hadist PAI Kelas X
 
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMIUKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
UKURAN NILAI BAIK DAN BURUK DALAM AKHLAK ISLAMI
 
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
PPT fiqh (sejarah pembentukan empat mahzab dalam fiqh) Kelompok 5
 
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannya
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannyaSurah al-maidah ayat 48 dan kandungannya
Surah al-maidah ayat 48 dan kandungannya
 
Urgensi dakwah
Urgensi dakwahUrgensi dakwah
Urgensi dakwah
 
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari AkhirPPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
PPT Pendidikan Agama ISlam: Iman Kepada Hari Akhir
 

Viewers also liked

Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awanStmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milisStmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milis
Arib Herzi
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lainStmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Arib Herzi
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
Arib Herzi
 
Pancasilasebagaisistemfilsafat
PancasilasebagaisistemfilsafatPancasilasebagaisistemfilsafat
Pancasilasebagaisistemfilsafat
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensiStmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Arib Herzi
 
Pengantar Media Sosial.pptx
Pengantar Media Sosial.pptxPengantar Media Sosial.pptx
Pengantar Media Sosial.pptx
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_videoStmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarahStmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Arib Herzi
 
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Arib Herzi
 
Tourist object in bengkulu
Tourist object in bengkuluTourist object in bengkulu
Tourist object in bengkulu
Arib Herzi
 
Teori Organisasi
Teori OrganisasiTeori Organisasi
Teori Organisasi
Arib Herzi
 
Kode warna rgb
Kode warna rgbKode warna rgb
Kode warna rgb
Arib Herzi
 
Perbedaan badan usaha
Perbedaan badan usahaPerbedaan badan usaha
Perbedaan badan usaha
Arib Herzi
 
Rumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan novaRumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan nova
Arib Herzi
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
Arib Herzi
 
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa IndonesiaBahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikrobloggingStmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wikiStmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Arib Herzi
 

Viewers also liked (20)

Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awanStmikspb sosial media-11-komputasi awan
Stmikspb sosial media-11-komputasi awan
 
Stmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milisStmikspb sosial media-07-email milis
Stmikspb sosial media-07-email milis
 
Sql (4)
Sql (4)Sql (4)
Sql (4)
 
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lainStmikspb sosial media-06-aplikasi lain
Stmikspb sosial media-06-aplikasi lain
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
 
Pancasilasebagaisistemfilsafat
PancasilasebagaisistemfilsafatPancasilasebagaisistemfilsafat
Pancasilasebagaisistemfilsafat
 
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensiStmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
Stmikspb sosial media-03-netiket-privacy_lisensi
 
Pengantar Media Sosial.pptx
Pengantar Media Sosial.pptxPengantar Media Sosial.pptx
Pengantar Media Sosial.pptx
 
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_videoStmikspb sosial media-10-graph-audio_video
Stmikspb sosial media-10-graph-audio_video
 
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarahStmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
Stmikspb sosial media-01-definisi dan sejarah
 
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
Analisa bisnis proses_(pertemuan_1_¬_2)
 
Tourist object in bengkulu
Tourist object in bengkuluTourist object in bengkulu
Tourist object in bengkulu
 
Teori Organisasi
Teori OrganisasiTeori Organisasi
Teori Organisasi
 
Kode warna rgb
Kode warna rgbKode warna rgb
Kode warna rgb
 
Perbedaan badan usaha
Perbedaan badan usahaPerbedaan badan usaha
Perbedaan badan usaha
 
Rumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan novaRumus dasar python buatan nova
Rumus dasar python buatan nova
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa IndonesiaBahasa Melayu Bahasa Indonesia
Bahasa Melayu Bahasa Indonesia
 
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikrobloggingStmikspb sosial media-08-mikroblogging
Stmikspb sosial media-08-mikroblogging
 
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wikiStmikspb sosial media-09-blog-wiki
Stmikspb sosial media-09-blog-wiki
 

Similar to 03.iman & taqwa

ruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islamruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islam
Teguh Prasetyo
 
Bab i mw
Bab i mwBab i mw
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamat
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamatMakalah konsep iman takdir dan hari kiamat
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamat
Warnet Raha
 
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdfpptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
herlinguru
 
Pembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan imanPembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan imanKau Ilhamku
 
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2   akidah teras pembangunan muslimChapter 2   akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslimFazd Alias
 
Mengapa Harus Islam
Mengapa Harus IslamMengapa Harus Islam
Mengapa Harus Islam
KhansaCNW
 
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptxArkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
anandamikola4
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
RIAN BERLIAN
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
SITI HESA AMALIA
 
Aqidah, syariah dan akhlaq mulia
Aqidah, syariah dan akhlaq muliaAqidah, syariah dan akhlaq mulia
Aqidah, syariah dan akhlaq mulia
Chamid Imamsyafi'i
 
Presentasi agama
Presentasi agamaPresentasi agama
Presentasi agama
Intan Della Vania
 
Bab 1 Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
Bab 1  Aqidah Sebagai Pegangan HidupBab 1  Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
Bab 1 Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
Firdhaus Sakaff
 
Materi pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantaraMateri pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantara
Saidi Saidi
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islam
opik13
 
Materi pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantaraMateri pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantara
Saidi Saidi
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahMarhamah Saleh
 

Similar to 03.iman & taqwa (20)

ruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islamruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islam
 
Bab i mw
Bab i mwBab i mw
Bab i mw
 
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamat
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamatMakalah konsep iman takdir dan hari kiamat
Makalah konsep iman takdir dan hari kiamat
 
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdfpptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
 
Pembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan imanPembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan iman
 
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2   akidah teras pembangunan muslimChapter 2   akidah teras pembangunan muslim
Chapter 2 akidah teras pembangunan muslim
 
Aqidah
AqidahAqidah
Aqidah
 
Mengapa Harus Islam
Mengapa Harus IslamMengapa Harus Islam
Mengapa Harus Islam
 
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptxArkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
Arkanul_iman_Tugas Kelompok.pptx
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
 
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
Makalah "Konsep Aqidah Islamiyah"
 
Aqidah, syariah dan akhlaq mulia
Aqidah, syariah dan akhlaq muliaAqidah, syariah dan akhlaq mulia
Aqidah, syariah dan akhlaq mulia
 
Presentasi agama
Presentasi agamaPresentasi agama
Presentasi agama
 
Bab 1 Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
Bab 1  Aqidah Sebagai Pegangan HidupBab 1  Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
Bab 1 Aqidah Sebagai Pegangan Hidup
 
Materi pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantaraMateri pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantara
 
Rpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islamRpp 1 akidah islam
Rpp 1 akidah islam
 
Materi pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantaraMateri pengisian sku penegak bantara
Materi pengisian sku penegak bantara
 
Aqidah islamiyyah
Aqidah islamiyyahAqidah islamiyyah
Aqidah islamiyyah
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
 

More from Arib Herzi

Materi teori motivasi
Materi teori motivasiMateri teori motivasi
Materi teori motivasi
Arib Herzi
 
Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2
Arib Herzi
 
Materi konflik organisasi
Materi konflik organisasiMateri konflik organisasi
Materi konflik organisasi
Arib Herzi
 
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Arib Herzi
 
pengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnispengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnis
Arib Herzi
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnis
Arib Herzi
 
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtualStmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Arib Herzi
 
Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)
Arib Herzi
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
Arib Herzi
 
Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)
Arib Herzi
 
Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)
Arib Herzi
 
Analisa proses bisnis
Analisa proses bisnisAnalisa proses bisnis
Analisa proses bisnis
Arib Herzi
 
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
Arib Herzi
 
materi kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islammateri kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islam
Arib Herzi
 
Sejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASISejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASI
Arib Herzi
 

More from Arib Herzi (15)

Materi teori motivasi
Materi teori motivasiMateri teori motivasi
Materi teori motivasi
 
Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2Materi struktur organisasi smt 2
Materi struktur organisasi smt 2
 
Materi konflik organisasi
Materi konflik organisasiMateri konflik organisasi
Materi konflik organisasi
 
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2Bahan kuliah teori organisasi smt 2
Bahan kuliah teori organisasi smt 2
 
pengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnispengantar manajemen & bisnis
pengantar manajemen & bisnis
 
Pengantar bisnis
Pengantar bisnisPengantar bisnis
Pengantar bisnis
 
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtualStmikspb sosial media-02-komunitas virtual
Stmikspb sosial media-02-komunitas virtual
 
Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)Pengantar basis data (1)
Pengantar basis data (1)
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
 
Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)Lingkungan basis data (2)
Lingkungan basis data (2)
 
Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)Erd (entity relationship diagram)
Erd (entity relationship diagram)
 
Analisa proses bisnis
Analisa proses bisnisAnalisa proses bisnis
Analisa proses bisnis
 
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
04 analisis-proses-bisnisawal-lengkapl
 
materi kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islammateri kuliah-agama-etika-islam
materi kuliah-agama-etika-islam
 
Sejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASISejarah SISTEM OPERASI
Sejarah SISTEM OPERASI
 

Recently uploaded

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 

Recently uploaded (20)

Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 

03.iman & taqwa

  • 1. Nama : Rendy Rachman Kelas : Eksekutif A NIM : 2013.201.00066 Tugas : Agama
  • 2. Pengertian Iman dan Penjelasan Arti Iman Pengertian iman dari bahasa Arab ialah percaya. Sedangkan menurut istilah, pengertian iman adalah membenarkan dengan hati, diucapkan dengan lisan, dan diamalkan dengan tindakan (perbuatan). Dengan demikian, pengertian iman kepada Allah adalah membenarkan dengan hati bahwa Allah itu benar- benar ada dengan segala sifat keagungan dan kesempurnaanNya, kemudian pengakuan itu diikrarkan dengan lisan, serta dibuktikan dengan amal perbuatan secara nyata.
  • 3. Penjelasan Arti Iman • Membenarkan dengan hati maksudnya menerima segala apa yang di bawa oleh Rasullullah. • Mengikrarkan dengan lisan maksudnya mengucapkan dua kalimah syahadat “Laa ilaha illallahu wa anna Muhammadan Rasullullah” (tidak ada sesembahan yang hak kecuali Allah dan bahwa Nabi Muhammad adalah utusan Allah). • Mengamalkan dengan anggota badan maksudnya hati mengamalkan dalam bentuk keyakinan, sedang anggota badan mengamalkan dalam bentuk ibadah ibadah sesuai dengan fungsinya.
  • 4.  Allah memerintahkan agar umat manusia beriman kepada-Nya, sebagaimana firman Allah yang artinya: “Wahai orang-orang yang beriman. Tetaplah beriman kepada Allah dan RasulNya (Muhammad) dan kepada Kitab (Al Qur’an) yang diturunkan kepada RasulNya, serta kitab yang diturunkan sebelumnya. Barangsiapa ingkar kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, Kitab-kitab-Nya, Rasul-rasulNya, dan hari kemudian, maka sungguh orang itu telah tersesat sangat jauh.” (Q.S. An Nisa : 136)
  • 5. Rukun iman terbagi menjadi enam yaitu: 1.Iman kepada Allah SWT 2.Iman kepada para Malaikat 3.Iman kepada Kitab-kitab 4.Iman kepada para Rasul 5.Iman kepada Hari Kiamat 6.Iman kepada Qadha dan Qadar
  • 6. 1.Iman kepada Allah SWT Yaitu percaya kepada Allah, orang yang beriman kepada Allah akan mendapatkan ketengan jiwa yang muncul dari kalbu secara ikhlas. Adapun yang utama kita beriman kepada Allah yaitu kita menyakini bahwa tiada Tuhan selain Allah.
  • 7. 2.Iman kepada para Malaikat Semua makhluk yang diciptakan oleh Allah SWT. dapat dibagi kepada dua macam: pertama, yang ghaib (al-ghaib), dan kedua, yang nyata (as- syahadah). Yang membedakan keduanya adalah bisa dan tidak bisanya dijangkau oleh pancaindera manusia. Bagaimana kita mengimani dan mengetahui wujud malaikat ? pertama melalui akhbar yang disampaikan oleh Rasullullah SAW baik berupa Al-Qur’an maupun Sunnah. Kedua lewat bukti-bukti nyata yang ada dalam semesta yang menunjukan bahwa Malaikat itu ada.
  • 8. 3.Iman kepada Kitab-kitab Secara etimologis kata kitab adalah bentuk masdhar dari kata ka-ta-ba yang berarti menulis. Setelah menjadi masdhar berarti tulisan, atau yang ditulis. Secara terminologis Al-Kitab adalah kitab suci yang diturunkan oleh Allah SWT. kepada para Nabi dan RasulNya. Adapun kitab-kitab yang wajib kita tahu ada empat yaitu: •Kitab Taurat diturunkan kepada Nabi Musa AS. •Kitab Injil diturunkan kepada Nabi Isa AS. •Kitab Zabur diturunkan kepada Nabi Dawud AS. •Kitab Suci Al-Qur’an diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW.
  • 9. 4.Iman kepada para Rasul Rasul berasal dari kata ar-sa-la artinya mengutus. Setelah dibentuk menjadi Rasul berarti yang diutus. Dalam hal ini seorang Rasul adalah seorang yang diutus oleh Allah SWT. untuk menyampaikan misi, pesan (ar-risalah). Secara terminologis Nabi dan Rasul adalah manusia biasa, laki- laki, yang dipilih oleh Allah SWT. untuk menerima wahyu. Apabila tidak diirigi dengan kewajiban menyampaikan atau membawa satu misi tertentu, maka dia disebut Nabi saja. Namun bila diikuti dengan kewajiban menyampaikannya atau membawa satu misi tertentu maka dia disebut juga Rasul.
  • 10. 5.Iman kepada Hari Kiamat Yang dimaksud hari akhir adalah kehidupan yang kekal sesudah kehidupan di dunia fana ini berakhir. Termasuk semua proses dan peristiwa yang terjadi pada : 1. Mulai dari kehancuran alam semesta dan seluruh isinya, serta berakhirnya seluruh kehidupan (Qiyamah), 2. Kebangkitan seluruh umat manusia dari dalam kubur (Ba’ats) 3. Dikumpulkannya seluruh umat manusia di padang mahsyar (Hasyr) 4. Perhitungan seluruh amal perbuatan manusia di dunia (Hisab) 5. Penimbangan amal perbuatan tersebut untuk mengetahui perbandingan amal baik dan amal buruk (Wazn) 6. Sampai kepada pembalasan dengan surga atau neraka (Jaza’).
  • 11. 6.Iman kepada Qadha dan Qadar Secara etimologis Qadha adalah bentuk masdhar dari kata kerja qadha yang berari kehendak atau ketetapan hukum. Dalam hali ini Qadha adalah kehendak atau ketetapan hukum Allah SWT Sedangkan Qadar secara etimologis adalah bentuk masdhar dari qadara yang berarti ukuran atau ketentuan. Secara terminologis ada ulama yang berpendapat kedua istilah tersebut mempunyai pengertian yang sama, dan ada pula yang membedakannya. Yang membedakan, mendefinisikan Qadar sebagai: “Ilmu Allah SWT. Tentang apa-apa yang akan terjadi pada seluruh makhlukNya pada masa yang akan datanh”. Dan Qadha adalah: “Penciptaan segala sesuatu oleh Allah SWT. Sesuai dengan ilmu dan IradahNya”.
  • 12. •Hal - hal yang membatalkan iman 1. Mengingkari rububiyah Allah atau sesuatu dari kekhususan kekhususanNya, atau mengaku memiliki sesuatu dari kekhususan tersebut atau membenarkan orang yang mengakuinya. 2. Sombong serta menolak beribadah kepada Allah 3. Menjadikan perantara dan penolong yang ia sembah atau ia mintai (pertolongan) selain Allah. 4. Menolak sesuatu yang ditetapkan Allah untuk diriNya atau yang ditetapkan oleh RasulNya. 5. Mendustakan Rasullullah. 6. Mengolok-olok atau mengejek-ejek Allah atau Al-Qur’an atau agama Islam atau pahala dan siksa yang sejenisnya, atau mengolok-olok Rasullullah atau seorang Nabi, baik itu gurauan maupun sungguhan, dan lain sebagainya.
  • 13. Taqwa Taqwa berasal dari kata waqa, yaqi , wiqayah, yang berarti takut, menjaga, memelihara dan melindungi. Sesuai dengan makna etimologis tersebut, maka taqwa dapat diartikan sikap memelihara keimanan yang diwujudkan dalam pengamalan ajaran agama Islam secara utuh dan konsisten ( istiqomah ). Karakteristik orang – orang yang bertaqwa, secara umum dapat dikelompokkan kedalam lima kategori atau indicator ketaqwaan :
  • 14. 1. Iman kepada Allah, para malaikat, kitab – kitab dan para nabi. Dengan kata lain, instrument ketaqwaan yang pertama ini dapat dikatakan dengan memelihara fitrah iman. 2. Mengeluarkan harta yang diberikan kepada kerabat, anak yatim, orang – orang miskin, orang – orang yang terputus di perjalanan, orang – orang yang tidak memiliki kemampuan untuk memenuhi kewajiban memerdekakan hamba sahaya. Indikator taqwa yang kedua ini, dapat disingkat dengan mencintai sesama umat manusia yang diwujudkan melalui kesanggupan mengorbankan harta.
  • 15. 3. Mendirikan solat dan menunaikan zakat, atau dengan kata lain, memelihara ibadah formal. 4. Menepati janji, yang dalam pengertian lain adalah memelihara kehormatan diri. 5. Sabar disaat kepayahan, kesusahan dan diwaktu perang, atau dengan kata lain memiliki semangat perjuangan.
  • 16. Hubungan taqwa dengan Allah SWT Seseorang yang bertaqwa ( muttaqi ) adalah orang yang menghambakan dirinya kepada Allah dan selalu menjaga hubungan dengan-Nya setiap saat. Memelihara Hubungan dengan Allah terus menerus akan menjadi kendali dirinya sehingga dapat menghindar dari kejahatan dan kemungkaran dan membuatnya konsisten terhadap aturan – aturan Allah. Karena itu inti ketaqwaan adalah melaksanakan perintah Allah dan menjauhi larangannya.
  • 17. Hubungan taqwa dengan Sesama Manusia Hubungan dengan Allah menjadi dasar bagi hubungan sesama manusia. Orang yang bertaqwa akan dapat dilihat dari peranannya di tengah – tengah masyarakat. Sikap taqwa tercermin dalam bentuk kesediaan untuk menolong orang lain, melindungi yang lemah dan berpihakan pada kebenaran dan keadilan. Karena itu, orang yang taqwa akan menjadi motor penggerak gotong royong dan kerja sama dalam segala bentuk kebaikan dan kebajikan.
  • 18. Hubungan taqwa dengan Diri Sendiri Dalam hubungan dengan diri sendiri ketaqwaan ditandai dengan ciri – ciri antara lain : 1. Sabar, yaitu sikap diri menerima apa saja yang datang kepada dirinya, baik perintah, larangan, maupun musibah yang menimpanya. Sabar terhadap perintah adalah menerima dan melaksanakan perintah dengan ikhlas. Dalam melaksanakan perintah terhadap upaya untuk mengendalikan diri agar perintah itu dapat dilaksanakan dengan baik. 2. Tawakal, yaitu menyerahkan keputusan segala sesuatu, ikhtiar dan usaha kepada Allah. Tawakal bukanlah menyerah, tetapi sebaliknya usaha maksimal tetapi hasilnya diserahkan seluruhnya kepada Allah yang menentukan.
  • 19. 3. Syukur, yaitu sikap berterima kasih atas apa saja yang diberikan Allah atau sesama manusia. Bersyukur kepada Allah adalah sikap berterima kasih terhadap apa saja yang telah diberikan Allah, baik dengan ucapan maupun perbuatan. Bersyukur dengan perbuatan adalah mengucapkan hamdalah sedangkan bersyukur dengan perbuatan adalah menggunakan nikmat yang diberikan Allah sesuai dengan keharusannya. 4. Berani, yaitu sikap diri yang mampu menghadapi resiko sebagai konsekuensinya dari komitmen dirinya terhadap kebenaran. Jadi berani berkaitan dengan nilai – nilai kebenaran. Kebenaran lahir dari hubungan seseorang dengan dirinya terutama berkaitan dengan pengendalian dari sifat-sifat buruk yang datang dari dorongan hawa nafsunya.
  • 20. Kesimpulan Iman adalah rasa percaya yang dibenarkan oleh hati diucapkan lisan dan ditunjukan dalam perbuatan. Iman kepada Allah artinya meyakini dan membenarkan adanya Allah, satu-satunya pencipta dan pemelihara alam semesta dengan segala kesempurnaan-Nya. Taqwa yang berarti takut, menjaga, memelihara dan melindungi, maka taqwa dapat diartikan sikap memelihara keimanan yang diwujudkan dalam pengamalan ajaran agama Islam secara utuh dan konsisten Kita sebagai umat Islam, harus meningkatkan mutu keimanan dan ketaqwaan kita kepada Allah SWT agar mendapat ketenteraman lahir dan batin.