SlideShare a Scribd company logo
Model Corporate Social
Responsibility (CSR)
PEMERINTAH PROVINSI
JAWA TIMUR
KELAS B PEMERINTAHAN BISNIS DAN
KOMUNITAS
• Muhammad Ni’am Sukri (135030100111060)
• Amalia Mardhiasari (135030101111085)
• Anggraini Dana Kristy (135030107111006)
• Metta Tantia (135030107111016)
• Ferina Rachmayanti (135030101111034)
Jawa Timur
• Sebuah provinsi di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya terletak
di Surabaya. Luas wilayahnya 47.922 km², dan Jawa Timur memiliki wilayah
terluas di antara 6 provinsi di Pulau Jawa. Selain itu juga Jawa Timur
merupakan salah satu pusat industri, perdagangan, dan perekonomian yang
ada di Jawa karena kawasannya yang cukup strategis karena Lebih dari seratus
BUMN, BUMD, ataupun perusahaan swasta ada di sini, yang tersebar
berbagai kota-kota yang ada di Jawa Timur.
Skema Pembiayaan Pembangunan Yang Ada di
Jawa Timur
Kesejahteraan
masyarakat
APBD
Non APBD
RK PD
MUSREMBANG
RPJMD
• Kebijakan
Pendapatan
• Kebijakan
Belanja
• Pembiayaan
Daerah
• Mendorong partisipasi
peningkatan
CSR/PKBL/TSP
• KPS, melalui model
LC,BOT, PPP
Pembangunan
Jawa Timur
Kesejahteraan
masyarakat
CSR
BUMN/BUMD
&Swasta
Pemerintah
Dasar Hukum
1. Undang-Undang
Nomor 40 Tahun
2007 tentang
Perseroan
Terbatas.
2. Undang-Undang
Nomor 19 Tahun
2003 tentang
Badan Usaha Milik
Negara
3. Undang-Undang
Penanaman Modal
Nomor 25 Tahun
2007
PKBL Pemprov Jatim
1. Program kemitraan (PK)
-berupa modal pinjaman
bagi Koperasi dan
UMKM.
2. Bina Lingkungan (BL)
- Berupa bantuan
peningkatan pendidikan,
peningkatan kesehatan
pengembangan sarana &
prasarana umum,
pelestarian alam,sarana
ibadah, dan juga bantuan
sosial kemasyarakatan
dalam rangka
pengentasan kemiskinan.
- Melaksanakan kerjasama antara semua
pihak agar tercipta kesejahteraan
masyarakat Jawa Timur
- Keterbatasnya anggaran biaya
pembangunan Pemprov Jawa Timur
Contoh CSR di Jatim
1. PT Pelindo III (BUMN)
-renovasi untuk fasilitas dan
gedung Aquarium KBS
-pinjaman kepada 39 Mitra
Binaan di wilayah Jawa Timur,
-dll
2. Bank Jatim (BUMD)
-Perbaikan Bangunan Sekolah
Akibat Erupsi Kelud MTS Negeri
Puncu Kab Kediri
-Bantuan Peralatan UKM Cabang
Utama Surabaya,
-dll
3. PT Telkom (Swasta)
-Support Digitalisasi UKM di
Jawa Timur
-broadband learning center
(BLC) dan pemberian bantuan
tandon kepada warga Pacitan.
-dll
Keuntungan Bagi
Perusahaan
1. Perusahaan menjadi
eksis, karena adanya
simbiosis mutualistis
dengan masyarakat
2. Terbangunnya trust dan
public image terhadap
eksistensi perusahaan.
3.dll
- Melaksanakan tanggung jawab
perusahaan kepada lingkungan dan
masyarakat
- Menciptakan hubungan yang baik
antara perusahaan & masyarakat.
- Menjalankan peraturan per Undang-
undangan
Landasan Hukum
• Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas;
• Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara
• Undang-Undang Penanaman Modal Nomor 25 Tahun 2007 Dalam Pasal 15
(b) dinyatakan bahwa "Setiap penanam modal berkewajiban melaksanakan
tanggung jawab sosial perusahaan." Sanksi-sanksi, diatur dalam Pasal 34,
berupa sanksi administratif dan sanksi lainnya, diantaranya: (a) Peringatan
tertulis; (b) pembatasan kegiatan usaha; (c) pembekuan kegiatan usaha
dan/atau fasilitas penanaman modal; atau (d) pencabutan kegiatan usaha
dan/atau fasilitas penanaman modal.
Dukungan Regulasi (CSR/PKBL/TSP) di Jatim
• Penandatanganan MoU (Ngawi, 18 Januari 2010), dengan 14
Perusahaan (Swasta, BUMN, serta BUMD) dalam rangka Program
Corporate Social Responcibility serta Program Kemitraan dan Bina
Lingkungan (CSR dan PKBL)
• Perda nomor 4 tahun 2011 tentang tanggung jawab Sosial Perusahaan
(TSP)
• Peraturan Gubernur Jawa Timur nomor 52 tahun 2012 tentang
Petunjuk Pelaksanaan Perda Prov Jatim nomor 4 tahun 2011 tentang
Tanggungjawab Sosial Perusahaan (TSP)
Kebijakan / Strategi dalam Pola Kemitraan
PKBL/CSR pada Pemprov Jatim
• Pemprov akan menjalankan fungsi regulasi dan intermediasi;
• Pemerintah tidak akan ikut serta secara teknis operasional implementasi dari
prog/kegiatan PKBL/CSR yang dilakukan perusahaan (corporate);
• Pemprov menyiapkan perencanaan dan memanfaatkan data base tersedia,
selanjutnya ditawarkan pada perusahaan-perusahaan untuk masukan implementasi
program PKBL/CSR.
• Pemprov mengidentifikasi masalah dan issu yang dihadapi masyarakat, serta
kebutuhan masyarakat, yang relevan jika dibiayai oleh dana PKBL/CSR;
• Membangun komitmen dengan perusahaan-perusahaan yang bersedia memenuhi
kebutuhan masy dgn dana PKBL/ CSR.
• Memberikan Apresiasi / Award kepada Perusahaan yang berkomitment tinggi
dalam melaksanakan TSP / CSR
Tindak Lanjut Kebijakan Program PKBL/CSR
• Pembentukan Tim Fasilitasi Perencanaan Program Tanggungjawab
Sosial Perusahaan /Corporate Social Responsibility Dan Program
Kemitraan Bina Lingkungan - Tanggung Jawab Sosial Dan
Lingkungan
• Pembentukan Sekretariat Tim Fasilitasi Program CSR-PKBL atau
TSP.
• Membangun komunikasi dengan membentuk Forum Kemitraan
PKBL/CSR, serta melakukan Inisiasi terhadap program yang
ditawarkan kepada perusahaan-perusahaan;
Contoh CSR di Jatim
- Renovasi Untuk Fasilitas Dan Gedung
Aquarium KBS
- Pinjaman Kepada 39 Mitra Binaan Di
Wilayah Jawa Timur,
- Dll
- Perbaikan Bangunan Sekolah Akibat Erupsi
Kelud MTS Negeri Puncu Kab Kediri
- Bantuan Peralatan UKM Cabang Utama
Surabaya,
- dll
- Support Digitalisasi UKM di Jawa Timur
- Broadband learning center (BLC) dan
pemberian bantuan tandon kepada warga
Pacitan.
- dll

More Related Content

What's hot

Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSRProgram community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
Habibullah
 
Csr & comdev program 2012
Csr & comdev program 2012Csr & comdev program 2012
Csr & comdev program 2012
Felix Lamury
 
Company Responsibility by Dilla
Company Responsibility by DillaCompany Responsibility by Dilla
Company Responsibility by Dilla
Agate Studio
 

What's hot (20)

Presentation for CSR Proposal P&G Indonesia
Presentation for CSR Proposal P&G Indonesia Presentation for CSR Proposal P&G Indonesia
Presentation for CSR Proposal P&G Indonesia
 
Model CSR Kota Medan (PBK Kelas A FIA UB 2015)
Model CSR Kota Medan (PBK Kelas A FIA UB 2015)Model CSR Kota Medan (PBK Kelas A FIA UB 2015)
Model CSR Kota Medan (PBK Kelas A FIA UB 2015)
 
Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSRProgram community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
Program community development Pertamina Sebagai Wujud CSR
 
Csr & comdev program 2012
Csr & comdev program 2012Csr & comdev program 2012
Csr & comdev program 2012
 
Presentasi csr 20 april 2013
Presentasi csr 20 april 2013Presentasi csr 20 april 2013
Presentasi csr 20 april 2013
 
Corporate Social Responsibility Tanggungjawab Sosial Perusahaan
Corporate Social Responsibility Tanggungjawab Sosial Perusahaan  Corporate Social Responsibility Tanggungjawab Sosial Perusahaan
Corporate Social Responsibility Tanggungjawab Sosial Perusahaan
 
Konsep dasar csr
Konsep dasar csrKonsep dasar csr
Konsep dasar csr
 
Company Responsibility by Dilla
Company Responsibility by DillaCompany Responsibility by Dilla
Company Responsibility by Dilla
 
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors 2 & CSR, Universita...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors 2 & CSR, Universita...BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors 2 & CSR, Universita...
BE&GG, Riyoko Yudhi Wibowo, Hapzi Ali, Board Of Directors 2 & CSR, Universita...
 
Group 9 csr
Group 9 csr Group 9 csr
Group 9 csr
 
CSR dan ketentuan perpajakan di indonesia, belum diatur draf
CSR dan ketentuan perpajakan di indonesia, belum diatur drafCSR dan ketentuan perpajakan di indonesia, belum diatur draf
CSR dan ketentuan perpajakan di indonesia, belum diatur draf
 
CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)
CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)
CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)
 
4 Be & gg, kerina decia, hapzi ali, Corporate Social Responsibility
4 Be & gg, kerina decia, hapzi ali, Corporate Social Responsibility4 Be & gg, kerina decia, hapzi ali, Corporate Social Responsibility
4 Be & gg, kerina decia, hapzi ali, Corporate Social Responsibility
 
Proposal CSR Pemberdayaan Ekonomi
Proposal CSR Pemberdayaan EkonomiProposal CSR Pemberdayaan Ekonomi
Proposal CSR Pemberdayaan Ekonomi
 
Corporate Social Responsibility (CSR) report-2017
Corporate Social Responsibility (CSR) report-2017Corporate Social Responsibility (CSR) report-2017
Corporate Social Responsibility (CSR) report-2017
 
Konteks Sosial, Lingkungan, dan Nilai Ekonomi dalam Pelaksanaan Kegiatan CSR...
Konteks Sosial, Lingkungan, dan Nilai Ekonomi dalam  Pelaksanaan Kegiatan CSR...Konteks Sosial, Lingkungan, dan Nilai Ekonomi dalam  Pelaksanaan Kegiatan CSR...
Konteks Sosial, Lingkungan, dan Nilai Ekonomi dalam Pelaksanaan Kegiatan CSR...
 
Kemitraan
KemitraanKemitraan
Kemitraan
 
Implementasi CSR terhadap Kesejahteraan Hidup Masyarakat - Andi Mappisangka
Implementasi CSR terhadap Kesejahteraan Hidup Masyarakat - Andi Mappisangka   Implementasi CSR terhadap Kesejahteraan Hidup Masyarakat - Andi Mappisangka
Implementasi CSR terhadap Kesejahteraan Hidup Masyarakat - Andi Mappisangka
 
Pengaturan Corporate Social Responsibility Perseroan
Pengaturan Corporate Social Responsibility PerseroanPengaturan Corporate Social Responsibility Perseroan
Pengaturan Corporate Social Responsibility Perseroan
 
Berita desa
Berita desaBerita desa
Berita desa
 

Viewers also liked

TCL CSR:Transition Plan
TCL CSR:Transition PlanTCL CSR:Transition Plan
TCL CSR:Transition Plan
Tom Davison
 
Corporate Sosial Responsibility
Corporate Sosial ResponsibilityCorporate Sosial Responsibility
Corporate Sosial Responsibility
Home
 

Viewers also liked (20)

CSR in Indonesia Context
CSR in Indonesia ContextCSR in Indonesia Context
CSR in Indonesia Context
 
Pelatihan corporate social responsibility 2
Pelatihan corporate social responsibility 2Pelatihan corporate social responsibility 2
Pelatihan corporate social responsibility 2
 
CSR
CSRCSR
CSR
 
Corporate social responsibility
Corporate social responsibilityCorporate social responsibility
Corporate social responsibility
 
Model CSR Kota Malang (PBK kelas B FIA UB 2015)
Model CSR Kota Malang (PBK kelas B FIA UB 2015)Model CSR Kota Malang (PBK kelas B FIA UB 2015)
Model CSR Kota Malang (PBK kelas B FIA UB 2015)
 
Making csr operational for SME;s
Making csr operational for SME;sMaking csr operational for SME;s
Making csr operational for SME;s
 
Review Proper PT Bio Farma
Review Proper PT Bio FarmaReview Proper PT Bio Farma
Review Proper PT Bio Farma
 
TCL CSR:Transition Plan
TCL CSR:Transition PlanTCL CSR:Transition Plan
TCL CSR:Transition Plan
 
2017-02-23 CSR for Nonprofits
2017-02-23 CSR for Nonprofits2017-02-23 CSR for Nonprofits
2017-02-23 CSR for Nonprofits
 
Pembangunan Berkelanjutan, CSR, dan Penanganan Kemiskinan
Pembangunan Berkelanjutan, CSR, dan Penanganan KemiskinanPembangunan Berkelanjutan, CSR, dan Penanganan Kemiskinan
Pembangunan Berkelanjutan, CSR, dan Penanganan Kemiskinan
 
CSR in Global Context and in International Business
CSR in Global Context and in International BusinessCSR in Global Context and in International Business
CSR in Global Context and in International Business
 
Konsep desa lestari, penabulu alliance 2015
Konsep desa lestari, penabulu alliance 2015Konsep desa lestari, penabulu alliance 2015
Konsep desa lestari, penabulu alliance 2015
 
PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN
PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN
PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN
 
Makalah Corporate Social Responsibility (CSR) - PT. Pertamina
Makalah Corporate Social Responsibility (CSR) - PT. PertaminaMakalah Corporate Social Responsibility (CSR) - PT. Pertamina
Makalah Corporate Social Responsibility (CSR) - PT. Pertamina
 
Corporate Sosial Responsibility
Corporate Sosial ResponsibilityCorporate Sosial Responsibility
Corporate Sosial Responsibility
 
13. bum desa bersama
13. bum desa bersama13. bum desa bersama
13. bum desa bersama
 
21. hutan desa
21. hutan desa21. hutan desa
21. hutan desa
 
HAKI
HAKIHAKI
HAKI
 
Analisis Manaemen Strategi Antam persero Tbk.
Analisis Manaemen Strategi Antam persero Tbk.Analisis Manaemen Strategi Antam persero Tbk.
Analisis Manaemen Strategi Antam persero Tbk.
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan yeContoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan ye
 

Similar to Model CSR Provinsi Jawa Timur (PBK Kelas B FIA UB 2015)

Csr dan comdev eko j. ppt
Csr dan comdev eko j. pptCsr dan comdev eko j. ppt
Csr dan comdev eko j. ppt
Eko Juandri
 
Investasi jangka
Investasi jangkaInvestasi jangka
Investasi jangka
yusrankm5
 
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptxPengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
Muhadir Masrur
 
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
Lini Mumi
 

Similar to Model CSR Provinsi Jawa Timur (PBK Kelas B FIA UB 2015) (20)

Buku Inisiasi Pinjaman Daerah PT SMI (persero)
Buku Inisiasi Pinjaman Daerah PT SMI (persero)Buku Inisiasi Pinjaman Daerah PT SMI (persero)
Buku Inisiasi Pinjaman Daerah PT SMI (persero)
 
Model CSR Provinsi Jawa Tengah (pbk kelas A fia ub 2015)
Model CSR Provinsi Jawa Tengah (pbk kelas A fia ub 2015)Model CSR Provinsi Jawa Tengah (pbk kelas A fia ub 2015)
Model CSR Provinsi Jawa Tengah (pbk kelas A fia ub 2015)
 
Penguatan kelembagaan dengan CSR
Penguatan kelembagaan dengan CSRPenguatan kelembagaan dengan CSR
Penguatan kelembagaan dengan CSR
 
LAPORAN PKL BANK JATIM
LAPORAN PKL BANK JATIMLAPORAN PKL BANK JATIM
LAPORAN PKL BANK JATIM
 
PASURUAN CSR's MODEL
PASURUAN CSR's MODELPASURUAN CSR's MODEL
PASURUAN CSR's MODEL
 
Paparan deputi bidang pembiayaan kkukm
Paparan deputi bidang pembiayaan kkukmPaparan deputi bidang pembiayaan kkukm
Paparan deputi bidang pembiayaan kkukm
 
Csr dan comdev eko j. ppt
Csr dan comdev eko j. pptCsr dan comdev eko j. ppt
Csr dan comdev eko j. ppt
 
Materi Seminar Potret Politik dan Pembangunan Desa di Jawa Timur 22 Juni 2023...
Materi Seminar Potret Politik dan Pembangunan Desa di Jawa Timur 22 Juni 2023...Materi Seminar Potret Politik dan Pembangunan Desa di Jawa Timur 22 Juni 2023...
Materi Seminar Potret Politik dan Pembangunan Desa di Jawa Timur 22 Juni 2023...
 
Analisis CSR pada PT. Freeport
Analisis CSR pada PT. FreeportAnalisis CSR pada PT. Freeport
Analisis CSR pada PT. Freeport
 
Investasi jangka
Investasi jangkaInvestasi jangka
Investasi jangka
 
Laporan KKL IMRON STAI AL-ANDINA
Laporan KKL IMRON STAI AL-ANDINALaporan KKL IMRON STAI AL-ANDINA
Laporan KKL IMRON STAI AL-ANDINA
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Tugas makro 3se3_wulandaripermatasari_09.6171_koperasiprovinsikalimantanselatan
Tugas makro 3se3_wulandaripermatasari_09.6171_koperasiprovinsikalimantanselatanTugas makro 3se3_wulandaripermatasari_09.6171_koperasiprovinsikalimantanselatan
Tugas makro 3se3_wulandaripermatasari_09.6171_koperasiprovinsikalimantanselatan
 
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptxPengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
Pengembangan Model Kerjasama antara PT-Pemerintah-BUMN-Swasta.pptx
 
Direktori pim-iii
Direktori pim-iiiDirektori pim-iii
Direktori pim-iii
 
CSR BUMN dan Pengembangan UMKM
CSR BUMN dan Pengembangan UMKMCSR BUMN dan Pengembangan UMKM
CSR BUMN dan Pengembangan UMKM
 
BE GCG, ANNISA NURLESTARI, HAPZI ALI, Board of Director dan Good Corporate G...
BE GCG, ANNISA NURLESTARI, HAPZI ALI, Board of Director dan Good  Corporate G...BE GCG, ANNISA NURLESTARI, HAPZI ALI, Board of Director dan Good  Corporate G...
BE GCG, ANNISA NURLESTARI, HAPZI ALI, Board of Director dan Good Corporate G...
 
Presentasi BUMDes Syariah - Ngopi #01
Presentasi BUMDes Syariah - Ngopi #01Presentasi BUMDes Syariah - Ngopi #01
Presentasi BUMDes Syariah - Ngopi #01
 
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
Buku pedoman-pendampingan-tks-2013
 
Kajian model RB di kalimantan
Kajian model RB di kalimantanKajian model RB di kalimantan
Kajian model RB di kalimantan
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

Model CSR Provinsi Jawa Timur (PBK Kelas B FIA UB 2015)

  • 1. Model Corporate Social Responsibility (CSR) PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR
  • 2. KELAS B PEMERINTAHAN BISNIS DAN KOMUNITAS • Muhammad Ni’am Sukri (135030100111060) • Amalia Mardhiasari (135030101111085) • Anggraini Dana Kristy (135030107111006) • Metta Tantia (135030107111016) • Ferina Rachmayanti (135030101111034)
  • 3. Jawa Timur • Sebuah provinsi di bagian timur Pulau Jawa, Indonesia. Ibu kotanya terletak di Surabaya. Luas wilayahnya 47.922 km², dan Jawa Timur memiliki wilayah terluas di antara 6 provinsi di Pulau Jawa. Selain itu juga Jawa Timur merupakan salah satu pusat industri, perdagangan, dan perekonomian yang ada di Jawa karena kawasannya yang cukup strategis karena Lebih dari seratus BUMN, BUMD, ataupun perusahaan swasta ada di sini, yang tersebar berbagai kota-kota yang ada di Jawa Timur.
  • 4. Skema Pembiayaan Pembangunan Yang Ada di Jawa Timur Kesejahteraan masyarakat APBD Non APBD RK PD MUSREMBANG RPJMD • Kebijakan Pendapatan • Kebijakan Belanja • Pembiayaan Daerah • Mendorong partisipasi peningkatan CSR/PKBL/TSP • KPS, melalui model LC,BOT, PPP Pembangunan Jawa Timur
  • 5. Kesejahteraan masyarakat CSR BUMN/BUMD &Swasta Pemerintah Dasar Hukum 1. Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas. 2. Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara 3. Undang-Undang Penanaman Modal Nomor 25 Tahun 2007 PKBL Pemprov Jatim 1. Program kemitraan (PK) -berupa modal pinjaman bagi Koperasi dan UMKM. 2. Bina Lingkungan (BL) - Berupa bantuan peningkatan pendidikan, peningkatan kesehatan pengembangan sarana & prasarana umum, pelestarian alam,sarana ibadah, dan juga bantuan sosial kemasyarakatan dalam rangka pengentasan kemiskinan. - Melaksanakan kerjasama antara semua pihak agar tercipta kesejahteraan masyarakat Jawa Timur - Keterbatasnya anggaran biaya pembangunan Pemprov Jawa Timur Contoh CSR di Jatim 1. PT Pelindo III (BUMN) -renovasi untuk fasilitas dan gedung Aquarium KBS -pinjaman kepada 39 Mitra Binaan di wilayah Jawa Timur, -dll 2. Bank Jatim (BUMD) -Perbaikan Bangunan Sekolah Akibat Erupsi Kelud MTS Negeri Puncu Kab Kediri -Bantuan Peralatan UKM Cabang Utama Surabaya, -dll 3. PT Telkom (Swasta) -Support Digitalisasi UKM di Jawa Timur -broadband learning center (BLC) dan pemberian bantuan tandon kepada warga Pacitan. -dll Keuntungan Bagi Perusahaan 1. Perusahaan menjadi eksis, karena adanya simbiosis mutualistis dengan masyarakat 2. Terbangunnya trust dan public image terhadap eksistensi perusahaan. 3.dll - Melaksanakan tanggung jawab perusahaan kepada lingkungan dan masyarakat - Menciptakan hubungan yang baik antara perusahaan & masyarakat. - Menjalankan peraturan per Undang- undangan
  • 6. Landasan Hukum • Undang-Undang Nomor 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas; • Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara • Undang-Undang Penanaman Modal Nomor 25 Tahun 2007 Dalam Pasal 15 (b) dinyatakan bahwa "Setiap penanam modal berkewajiban melaksanakan tanggung jawab sosial perusahaan." Sanksi-sanksi, diatur dalam Pasal 34, berupa sanksi administratif dan sanksi lainnya, diantaranya: (a) Peringatan tertulis; (b) pembatasan kegiatan usaha; (c) pembekuan kegiatan usaha dan/atau fasilitas penanaman modal; atau (d) pencabutan kegiatan usaha dan/atau fasilitas penanaman modal.
  • 7. Dukungan Regulasi (CSR/PKBL/TSP) di Jatim • Penandatanganan MoU (Ngawi, 18 Januari 2010), dengan 14 Perusahaan (Swasta, BUMN, serta BUMD) dalam rangka Program Corporate Social Responcibility serta Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (CSR dan PKBL) • Perda nomor 4 tahun 2011 tentang tanggung jawab Sosial Perusahaan (TSP) • Peraturan Gubernur Jawa Timur nomor 52 tahun 2012 tentang Petunjuk Pelaksanaan Perda Prov Jatim nomor 4 tahun 2011 tentang Tanggungjawab Sosial Perusahaan (TSP)
  • 8. Kebijakan / Strategi dalam Pola Kemitraan PKBL/CSR pada Pemprov Jatim • Pemprov akan menjalankan fungsi regulasi dan intermediasi; • Pemerintah tidak akan ikut serta secara teknis operasional implementasi dari prog/kegiatan PKBL/CSR yang dilakukan perusahaan (corporate); • Pemprov menyiapkan perencanaan dan memanfaatkan data base tersedia, selanjutnya ditawarkan pada perusahaan-perusahaan untuk masukan implementasi program PKBL/CSR. • Pemprov mengidentifikasi masalah dan issu yang dihadapi masyarakat, serta kebutuhan masyarakat, yang relevan jika dibiayai oleh dana PKBL/CSR; • Membangun komitmen dengan perusahaan-perusahaan yang bersedia memenuhi kebutuhan masy dgn dana PKBL/ CSR. • Memberikan Apresiasi / Award kepada Perusahaan yang berkomitment tinggi dalam melaksanakan TSP / CSR
  • 9. Tindak Lanjut Kebijakan Program PKBL/CSR • Pembentukan Tim Fasilitasi Perencanaan Program Tanggungjawab Sosial Perusahaan /Corporate Social Responsibility Dan Program Kemitraan Bina Lingkungan - Tanggung Jawab Sosial Dan Lingkungan • Pembentukan Sekretariat Tim Fasilitasi Program CSR-PKBL atau TSP. • Membangun komunikasi dengan membentuk Forum Kemitraan PKBL/CSR, serta melakukan Inisiasi terhadap program yang ditawarkan kepada perusahaan-perusahaan;
  • 10. Contoh CSR di Jatim - Renovasi Untuk Fasilitas Dan Gedung Aquarium KBS - Pinjaman Kepada 39 Mitra Binaan Di Wilayah Jawa Timur, - Dll - Perbaikan Bangunan Sekolah Akibat Erupsi Kelud MTS Negeri Puncu Kab Kediri - Bantuan Peralatan UKM Cabang Utama Surabaya, - dll - Support Digitalisasi UKM di Jawa Timur - Broadband learning center (BLC) dan pemberian bantuan tandon kepada warga Pacitan. - dll