SlideShare a Scribd company logo
NURWANINGSIH 06081281520066
3.5.1 Menjelaskan konsep aljabar
3.5.2 Mengidentifikasi unsur-unsur bentuk
aljabar
3.5.3 Menyelesaikan operasi penjumlahan
bentuk aljabar
3.5.4 Menyelesaikan operasi pengurangan
bentuk aljabar
B. Indikator
1.
2.
3.
4.
3.5 Menjelaskan
bentuk aljabar dan
melakukan operasi
pada bentuk aljabar
(penjumlahan,
pengurangan,
perkalian, dan
pembagian).
A. Kompetensi Dasar
Mata pelajaran : Matematika
Materi : Mengenal BentukAljabar
Kelas / Semester : VII/1
Alokasi waktu : 20 Menit (Satu Kali Pertemuan)
LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik)
NAMA KELOMPOK
NURWANINGSIH 06081281520066
AKTIVITAS 1
Suatu hari yang cerah Rais bertemu dengan Dede disebuah toko grosir. Kemudian terjadi
percakapan singkat antara Rais dan Dede.
Rais : β€œDede, kelihatannya kamu beli baju pramuka banyak sekali”
Dede : β€œIya, Rais. Baju ini akan dijual kembali oleh Ibu saya di toko ibu.
Saya membeli 3 karung dan 7 baju. Rais beli apa saja?”
Rais : β€œSaya hanya beli 2 baju pramuka, Dede.
Baju ini untuk kedua adik kembar saya yang kelas VII SMP”
E, Kegiatan
Bilangan Asli adalah bilangan bulat
positif . Contoh: 1,2,3,4,5,6,7,8,….
BIlangan Cacah adalah bilangan
bulat positif digabung dengan nol.
Contoh: 0,1,2,3,4,5,6,7
Bilangan Bulat adalah bilangan
yang terdiri dari seluruh bilangan
baik negatif, nol dan positif atau
bilangan yang terdiri dari bilangan
cacah dan bilangan negatif. Contoh:
-3,-2,-1,0,1,2,3,….
1. Bentuklahkelompok terdiridari
3-4 peserta didik .
2. Pahamiinformasi pendukung
dengan seksama.
3. Sediakan beberapa bola kecil,
kardus/kotak, dan benda
berbentuktabung.
4. Kerjakan denganberdiskusi dalam
kelompok.
D. Informasi PendukungC. Petunjuk Belajar
REFLEKSI
NURWANINGSIH 06081281520066
Dari percakapan diatas, terlihat dua orang menyatakan banyaknya baju pramuka dengan
satuan berbeda. Dede menyatakan jumlah baju pramuka dalam satuan karung sedangkan Rais
langsung menyebutkan jumlah baju yang dibeli dalam satuan baju.
Tabel 1 Bentuk Aljabar Dari Masalah 1
NAMA PEMBELI MEMBELI BENTUK ALJABAR
Pak Rehan
2 Karung Baju dan 7 Baju
πŸ‘π’™ + πŸ•
Pak Rian
2 Baju
𝟐
Pada Tabel 1 di atas, simbol x menyatakan banyak baju yang ada dalam karung.
Simbol x tersebut bisa mewakili sebarang bilangan, yakni seperti berikut.
π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 10, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 10 + 7 = 30 + 7 = 37
π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 15, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 15 + 7 = 45 + 7 = 52
π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 20, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 20 + 7 = 60 + 7 = 67
π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 40, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 40 + 7 = 120 + 7 = 127
π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 50, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 50 + 7 = 150 + 7 = 157
Nilai pada bentuk aljabar di atas bergantung pada nilai x.
Di sekitar kita juga beberapa orang seringkali menyatakan banyaknya suatu benda
tertentu dengan tidak menyebutkan satuan benda tersebut. Akan tetapi, mereka menggunakan
satuan kumpulan dari jumlah benda tersebut. Misalkan satu karung beras, satu keranjang apel,
satu keranjang jeruk, dan lain-lain. Untuk lebih memahami tentang bentuk-bentuk aljabar, mari
kita amati dan lengkapi bentuk-bentuk aljabar pada Tabel 2 berikut.
Dalam suatu kotak terdapat beberapa bola, sedangkan dalam suatu tabung terdapat
beberapa bola dalam jumlah yang sama. (praktekkan dengan barang yang sudah dibawa yaitu isi
kotak dan tabung dengan bola)
Misalkan:
x menyatakan banyak bola dalam satu kotak
y menyatakan banyak bola dalam satu tabung
β€œπ‘‡π‘–π‘Žπ‘ π‘˜π‘œπ‘‘π‘Žπ‘˜ π‘π‘’π‘Ÿπ‘–π‘ π‘– π‘π‘œπ‘™π‘Ž π‘‘π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘› π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘ π‘Žπ‘šπ‘Žβ€
β€œπ‘‡π‘–π‘Žπ‘ π‘‘π‘Žπ‘π‘’π‘›π‘” π‘π‘’π‘Ÿπ‘–π‘ π‘– π‘π‘œπ‘™π‘Ž π‘‘π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘› π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘ π‘Žπ‘šπ‘Žβ€
NURWANINGSIH 06081281520066
Tabel 2 Bentuk Aljabar
NURWANINGSIH 06081281520066
Buatlah pertanyaan yang berkaitan dengan bentuk aljabar yang disajikan pada kegiatan
mengamati.
Contoh pertanyaan:
1. Pada kasus Tabel 3.1, nilai x menyatakan banyak kardus, bukankah banyak buku dalam kardus
tersebut sudah pasti sama? Apakah masih dapat dinyatakan bentuk aljabarnya dalam simbol
(variabel) x?
2. Apakah suatu variabel yang boleh digunakan hanya x dan y saja?
3. Pada kasus Tabel 3.2, berapakah nilai x dan y yang bisa disubtitusikan pada bentuk aljabar
tersebut?
Dalam kegiatan pengamatan, kalian telah mengamati beberapa ilustrasi bentuk bentuk
aljabar. Pada Tabel 1, banyak buku dalam suatu kardus dinyatakan dengan simbol x. Pada Tabel
2, banyak bola dalam suatu kotak dinyatakan dengan simbol x dan banyak bola dalam suatu
tabung dinyatakan dengan simbol y. Bentuk-bentuk tersebut dinamakan dengan bentuk aljabar.
Kalian boleh menggunakan simbol yang lain untuk menyatakan bentuk aljabar. Pada kegiatan
pengamatan, kita mengenal beberapa bentuk aljabar, seperti : 2, π‘₯; 2π‘₯; 2π‘₯ + 4, 2π‘₯ + 3𝑦 + 7.
Bentuk-bentuk yang dipisahkan oleh tanda penjumlahan disebut dengan suku. Berikut nama-
nama bentuk aljabar berdasarkan banyaknya suku.
Β» 2, π‘₯, π‘‘π‘Žπ‘› 2π‘₯ 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘ π‘Žπ‘‘π‘’ π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘šπ‘œπ‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™
Β» 2π‘₯ + 4 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘’π‘Ž π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘π‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™
Β» 2π‘₯ + 3𝑦 + 7 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘–π‘”π‘Ž π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘‘π‘Ÿπ‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™
Β» π‘ˆπ‘›π‘‘π‘’π‘˜ π‘π‘’π‘›π‘‘π‘’π‘˜ π‘Žπ‘™π‘—π‘Žπ‘π‘Žπ‘Ÿ π‘¦π‘Žπ‘›π‘” π‘‘π‘’π‘Ÿπ‘ π‘’π‘ π‘’π‘› π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘  π‘™π‘’π‘π‘–β„Ž π‘‘π‘Žπ‘Ÿπ‘– π‘‘π‘–π‘”π‘Ž π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘–π‘›π‘Žπ‘šπ‘Žπ‘˜π‘Žπ‘› π‘π‘œπ‘™π‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™
Pertanyaan:
NURWANINGSIH 06081281520066
Pada bentuk 2π‘₯ + 4, bilangan 2 disebut koefisien, π‘₯ disebut variabel, sedangkan
4 disebut dengan konstanta.
Dari ilustrasi tersebut, ungkapkan dengan bahasamu (jangan takut salah).
Apakah yang dimaksud dengan: a. Koefisien? b. Variabel? c. Konstanta?
Setelah kalian melakukan kegiatan menggali informasi, sekarang coba diskusikan
permasalahan lain yang terdapat pada kasus berikut.
1. Pak Tohir memiliki dua jenis hewan ternak, yaitu sapi dan ayam. Banyaknya sapi dan ayam
yang dimiliki Pak Tohir secara berturut-turut adalah 27 sapi dan 1.500 ayam. Seluruh sapi dan
ayam tersebut akan dijual kepada seorang pedagang ternak. Jika harga satu sapi dinyatakan
dengan x rupiah dan harga satu ayam dinyatakan dengan y rupiah, tuliskan bentuk aljabar harga
hewan ternak Pak Tohir.
2. Tulislah tiga bentuk aljabar yang merupakan binomial atau suku dua. Jelaskan mengapa ketiga
bentuk tersebut disebut binomial.
JAWAB:
NURWANINGSIH 06081281520066
Setelah kalian melakukan kegiatan mengamati dan menggali informasi, sekarang coba
diskusikan permasalahan yang terdapat pada kasus berikut.
1. Pada kasus Tabel 1, seandainya Rais membeli lagi 4 kardus buku. Bagaimanakah bentuk
aljabarnya?
2. Kemudian perhatikan kembali Tabel 2.
a. Kesimpulan apa yang dapat kalian ambil dari hasil pengamatan pada tabel tersebut?
b. Pada tabel tersebut variabel x untuk menyatakan banyak bola dalam suatu kotak, dan variabel
y untuk menyatakan banyak bola dalam suatu tabung. Mungkinkah kita membuat gambar yang
menyatakan 2π‘₯ βˆ’ 3? Jelaskan. Jika mungkin, tunjukkan.
Jawab:
NURWANINGSIH 06081281520066
Setelah melalui serangkaian kegiatan diatas, presentasikan didepan kelas hasil yang kamu
dapatkan mulai dari kegiatan mengamati hingga kegiatan menalar dan menyimpulkan. Jangan
takut, keberanian mulai dari dirimu sendiri, jika bukan kamu, siapa lagi? Jika bukan sekarang,
kapan lagi? Ayo presentasi.
Jawab :

More Related Content

What's hot

RPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDVRPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDV
matematikauntirta
Β 
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk AljabarRPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
Duano Nusantara
Β 
MATRIKS (RPP & LKPD)
MATRIKS (RPP & LKPD)MATRIKS (RPP & LKPD)
MATRIKS (RPP & LKPD)
Muhammad Alfiansyah Alfi
Β 
RPP Bab 1 polinomial-Peminatan
RPP Bab 1 polinomial-PeminatanRPP Bab 1 polinomial-Peminatan
RPP Bab 1 polinomial-PeminatanAhmad Hamdani
Β 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
St. Risma Ayu Nirwana
Β 
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiPerbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiFauziah Nofrizal
Β 
Bahan ajar materi peluang kelas viii
Bahan ajar materi peluang kelas viiiBahan ajar materi peluang kelas viii
Bahan ajar materi peluang kelas viii
MartiwiFarisa
Β 
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
Slamet Achwandy
Β 
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV) Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
vivi agustin
Β 
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisKemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisYadi Pura
Β 
Aljabar kelas 7
Aljabar kelas 7Aljabar kelas 7
Aljabar kelas 7Eka Putra
Β 
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
Nia Matus
Β 
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
randiramlan
Β 
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
Shinta Novianti
Β 
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdfLKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
SYARIFUDDINALI4
Β 
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
SriWahyuniMamonto1
Β 
LKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKalaLKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKala
rifal jusnawan
Β 
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIIILKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
Yoshiie Srinita
Β 
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)Halimirna Inha
Β 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
Yulia Angraini
Β 

What's hot (20)

RPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDVRPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDV
Β 
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk AljabarRPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
RPP Matematika Kelas VII Operasi Bentuk Aljabar
Β 
MATRIKS (RPP & LKPD)
MATRIKS (RPP & LKPD)MATRIKS (RPP & LKPD)
MATRIKS (RPP & LKPD)
Β 
RPP Bab 1 polinomial-Peminatan
RPP Bab 1 polinomial-PeminatanRPP Bab 1 polinomial-Peminatan
RPP Bab 1 polinomial-Peminatan
Β 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
Β 
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik NilaiPerbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai
Β 
Bahan ajar materi peluang kelas viii
Bahan ajar materi peluang kelas viiiBahan ajar materi peluang kelas viii
Bahan ajar materi peluang kelas viii
Β 
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
135928077 instrumen-penilaian-mat-smp
Β 
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV) Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
Persamaan Linear Satu Variabel (PLSV)
Β 
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematisKemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Kemampuan berpikir kritis dan kreatif matematis
Β 
Aljabar kelas 7
Aljabar kelas 7Aljabar kelas 7
Aljabar kelas 7
Β 
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
BAB 2 Pencerminan (Refleksi)
Β 
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
RPP FUNGSI KOMPOSISI DAN INVERS KELAS XI MIPA KURIKULUM2013
Β 
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
AKM BANGUN RUANG SISI DATAR (BRSD)
Β 
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdfLKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
LKPD Fungsi Komposisi dan Invers.pdf
Β 
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
MEDIA PEMBELAJARAN PERTEMUAN KE 2 penjumlahan dan pengurangan bentuk aljabar....
Β 
LKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKalaLKPD Perbandingan dan SKala
LKPD Perbandingan dan SKala
Β 
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIIILKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
Β 
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)
Contoh lkpd kelas viii smp semester 1 (gradien)
Β 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
Β 

Similar to Lkpd konsep mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 1 aktivitas 1

Mat7 bab3
Mat7 bab3Mat7 bab3
Mat7 bab3
SMPK Stella Maris
Β 
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABARMODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
Nety24
Β 
3.MEDIA PPL RASIO.pptx
3.MEDIA PPL RASIO.pptx3.MEDIA PPL RASIO.pptx
3.MEDIA PPL RASIO.pptx
RizkiKurniashih2
Β 
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi AljabarStrategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Wiwit Safitri
Β 
PPT_mengenal_aljabar.pptx
PPT_mengenal_aljabar.pptxPPT_mengenal_aljabar.pptx
PPT_mengenal_aljabar.pptx
AgusSulfianto1
Β 
1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar
Nopiyani Sutardi
Β 
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
nurwa ningsih
Β 
bab iii.pptx
bab iii.pptxbab iii.pptx
bab iii.pptx
emiliagentini2
Β 
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
ChristinaPutriningsi
Β 
169727-1601989276.pptx
169727-1601989276.pptx169727-1601989276.pptx
169727-1601989276.pptx
atikarosiana2
Β 
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITASSTATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematika
Hana Biansa
Β 
Bab iii 7. ujian harian ke-3
Bab iii   7. ujian harian ke-3Bab iii   7. ujian harian ke-3
Bab iii 7. ujian harian ke-3
Muhammad Alfiansyah Alfi
Β 
Sejarah aljabar
Sejarah aljabarSejarah aljabar
Sejarah aljabar
Nursya'adah Fauziyah
Β 
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.pptMATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
gmfotocopyofficial
Β 
Contoh rpp-kurikulum-2013
Contoh rpp-kurikulum-2013Contoh rpp-kurikulum-2013
Contoh rpp-kurikulum-2013Ajrina Pia
Β 
Contoh RPP NUNN.UI
Contoh RPP NUNN.UIContoh RPP NUNN.UI
Contoh RPP NUNN.UI
NunUi4
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematikaBayu Reza
Β 
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Teguh Ekosetio
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematikaLiyente Eldiana
Β 

Similar to Lkpd konsep mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 1 aktivitas 1 (20)

Mat7 bab3
Mat7 bab3Mat7 bab3
Mat7 bab3
Β 
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABARMODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
MODUL MENGENAL BENTUK ALJABAR
Β 
3.MEDIA PPL RASIO.pptx
3.MEDIA PPL RASIO.pptx3.MEDIA PPL RASIO.pptx
3.MEDIA PPL RASIO.pptx
Β 
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi AljabarStrategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Strategi Pembelajaran Matematika #Think_Pair_Share pada Operasi Aljabar
Β 
PPT_mengenal_aljabar.pptx
PPT_mengenal_aljabar.pptxPPT_mengenal_aljabar.pptx
PPT_mengenal_aljabar.pptx
Β 
1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar1. mengenal aljabar
1. mengenal aljabar
Β 
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
Modul Mengenal bentuk Aljabar 7.3.5 (nurwaningsih)
Β 
bab iii.pptx
bab iii.pptxbab iii.pptx
bab iii.pptx
Β 
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
Bentuk aljabar dan Operasi Hitung
Β 
169727-1601989276.pptx
169727-1601989276.pptx169727-1601989276.pptx
169727-1601989276.pptx
Β 
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITASSTATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
STATISTIK INDUSTRI 1 - TEORI PROBABILITAS
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematika
Β 
Bab iii 7. ujian harian ke-3
Bab iii   7. ujian harian ke-3Bab iii   7. ujian harian ke-3
Bab iii 7. ujian harian ke-3
Β 
Sejarah aljabar
Sejarah aljabarSejarah aljabar
Sejarah aljabar
Β 
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.pptMATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
MATERI 5 PENJUMLAHAN DAN PENGURAGAN DI KELAS 1-3.ppt
Β 
Contoh rpp-kurikulum-2013
Contoh rpp-kurikulum-2013Contoh rpp-kurikulum-2013
Contoh rpp-kurikulum-2013
Β 
Contoh RPP NUNN.UI
Contoh RPP NUNN.UIContoh RPP NUNN.UI
Contoh RPP NUNN.UI
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematika
Β 
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Rpp smp matematika Kelas VII Semester 1
Β 
Rpp smp matematika
Rpp smp matematikaRpp smp matematika
Rpp smp matematika
Β 

More from nurwa ningsih

PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupanPKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
nurwa ningsih
Β 
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupanLembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
nurwa ningsih
Β 
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titikLembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
nurwa ningsih
Β 
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius copy
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius   copyLembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius   copy
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius copy
nurwa ningsih
Β 
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAMPengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
nurwa ningsih
Β 
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SekolahMPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
nurwa ningsih
Β 
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
nurwa ningsih
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
nurwa ningsih
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
nurwa ningsih
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
nurwa ningsih
Β 
Workshop lkpd interaktif aljabar
Workshop lkpd interaktif aljabarWorkshop lkpd interaktif aljabar
Workshop lkpd interaktif aljabar
nurwa ningsih
Β 
Lks elips lengkap new1
Lks elips lengkap new1Lks elips lengkap new1
Lks elips lengkap new1
nurwa ningsih
Β 
Kuasa lingkaran
Kuasa lingkaranKuasa lingkaran
Kuasa lingkaran
nurwa ningsih
Β 
Geooo parabola
Geooo parabolaGeooo parabola
Geooo parabola
nurwa ningsih
Β 
Persamaan hiperbola
Persamaan hiperbolaPersamaan hiperbola
Persamaan hiperbola
nurwa ningsih
Β 
Persamaan ellips
Persamaan ellipsPersamaan ellips
Persamaan ellips
nurwa ningsih
Β 
Lks hiperbola lengkap
Lks hiperbola lengkap Lks hiperbola lengkap
Lks hiperbola lengkap
nurwa ningsih
Β 
Lks elips lengkap
Lks elips lengkapLks elips lengkap
Lks elips lengkap
nurwa ningsih
Β 
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
nurwa ningsih
Β 
Statistika dasar penyajian data
Statistika dasar penyajian dataStatistika dasar penyajian data
Statistika dasar penyajian data
nurwa ningsih
Β 

More from nurwa ningsih (20)

PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupanPKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
PKN BAB 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Β 
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupanLembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Lembar kerja 2 bab 2 subbab 2 pentingnya norma dalam kehidupan
Β 
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titikLembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 2 menentukan koordinat sebuah titik
Β 
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius copy
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius   copyLembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius   copy
Lembar kerja 1 bab 2 subbab 1 koordinat kartesius copy
Β 
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAMPengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SMP AL-AZHAR 2 BATAM
Β 
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana SekolahMPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
MPLS Pengenalan Lingkungan Sarana Prasana Sekolah
Β 
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
Ulangan harian mengenal bentuk aljabar 3.5
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 3
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 2
Β 
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
Lkpd soal mengenal bentuk aljabar 3.5
Β 
Workshop lkpd interaktif aljabar
Workshop lkpd interaktif aljabarWorkshop lkpd interaktif aljabar
Workshop lkpd interaktif aljabar
Β 
Lks elips lengkap new1
Lks elips lengkap new1Lks elips lengkap new1
Lks elips lengkap new1
Β 
Kuasa lingkaran
Kuasa lingkaranKuasa lingkaran
Kuasa lingkaran
Β 
Geooo parabola
Geooo parabolaGeooo parabola
Geooo parabola
Β 
Persamaan hiperbola
Persamaan hiperbolaPersamaan hiperbola
Persamaan hiperbola
Β 
Persamaan ellips
Persamaan ellipsPersamaan ellips
Persamaan ellips
Β 
Lks hiperbola lengkap
Lks hiperbola lengkap Lks hiperbola lengkap
Lks hiperbola lengkap
Β 
Lks elips lengkap
Lks elips lengkapLks elips lengkap
Lks elips lengkap
Β 
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
Statistika dasar uji hipotesis {ppt}
Β 
Statistika dasar penyajian data
Statistika dasar penyajian dataStatistika dasar penyajian data
Statistika dasar penyajian data
Β 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
Β 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
Β 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
Β 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
Β 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
Β 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
Β 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
Β 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
Β 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
Β 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
Β 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
Β 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
Β 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
Β 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Β 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Β 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
Β 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Β 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Β 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
Β 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
Β 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
Β 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Β 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Β 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Β 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
Β 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Β 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
Β 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Β 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
Β 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
Β 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
Β 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
Β 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
Β 

Lkpd konsep mengenal bentuk aljabar 3.5 pertemuan 1 aktivitas 1

  • 1. NURWANINGSIH 06081281520066 3.5.1 Menjelaskan konsep aljabar 3.5.2 Mengidentifikasi unsur-unsur bentuk aljabar 3.5.3 Menyelesaikan operasi penjumlahan bentuk aljabar 3.5.4 Menyelesaikan operasi pengurangan bentuk aljabar B. Indikator 1. 2. 3. 4. 3.5 Menjelaskan bentuk aljabar dan melakukan operasi pada bentuk aljabar (penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian). A. Kompetensi Dasar Mata pelajaran : Matematika Materi : Mengenal BentukAljabar Kelas / Semester : VII/1 Alokasi waktu : 20 Menit (Satu Kali Pertemuan) LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik) NAMA KELOMPOK
  • 2. NURWANINGSIH 06081281520066 AKTIVITAS 1 Suatu hari yang cerah Rais bertemu dengan Dede disebuah toko grosir. Kemudian terjadi percakapan singkat antara Rais dan Dede. Rais : β€œDede, kelihatannya kamu beli baju pramuka banyak sekali” Dede : β€œIya, Rais. Baju ini akan dijual kembali oleh Ibu saya di toko ibu. Saya membeli 3 karung dan 7 baju. Rais beli apa saja?” Rais : β€œSaya hanya beli 2 baju pramuka, Dede. Baju ini untuk kedua adik kembar saya yang kelas VII SMP” E, Kegiatan Bilangan Asli adalah bilangan bulat positif . Contoh: 1,2,3,4,5,6,7,8,…. BIlangan Cacah adalah bilangan bulat positif digabung dengan nol. Contoh: 0,1,2,3,4,5,6,7 Bilangan Bulat adalah bilangan yang terdiri dari seluruh bilangan baik negatif, nol dan positif atau bilangan yang terdiri dari bilangan cacah dan bilangan negatif. Contoh: -3,-2,-1,0,1,2,3,…. 1. Bentuklahkelompok terdiridari 3-4 peserta didik . 2. Pahamiinformasi pendukung dengan seksama. 3. Sediakan beberapa bola kecil, kardus/kotak, dan benda berbentuktabung. 4. Kerjakan denganberdiskusi dalam kelompok. D. Informasi PendukungC. Petunjuk Belajar REFLEKSI
  • 3. NURWANINGSIH 06081281520066 Dari percakapan diatas, terlihat dua orang menyatakan banyaknya baju pramuka dengan satuan berbeda. Dede menyatakan jumlah baju pramuka dalam satuan karung sedangkan Rais langsung menyebutkan jumlah baju yang dibeli dalam satuan baju. Tabel 1 Bentuk Aljabar Dari Masalah 1 NAMA PEMBELI MEMBELI BENTUK ALJABAR Pak Rehan 2 Karung Baju dan 7 Baju πŸ‘π’™ + πŸ• Pak Rian 2 Baju 𝟐 Pada Tabel 1 di atas, simbol x menyatakan banyak baju yang ada dalam karung. Simbol x tersebut bisa mewakili sebarang bilangan, yakni seperti berikut. π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 10, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 10 + 7 = 30 + 7 = 37 π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 15, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 15 + 7 = 45 + 7 = 52 π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 20, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 20 + 7 = 60 + 7 = 67 π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 40, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 40 + 7 = 120 + 7 = 127 π½π‘–π‘˜π‘Ž π‘₯ = 50, π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 3π‘₯ + 7 = 3 Γ— 50 + 7 = 150 + 7 = 157 Nilai pada bentuk aljabar di atas bergantung pada nilai x. Di sekitar kita juga beberapa orang seringkali menyatakan banyaknya suatu benda tertentu dengan tidak menyebutkan satuan benda tersebut. Akan tetapi, mereka menggunakan satuan kumpulan dari jumlah benda tersebut. Misalkan satu karung beras, satu keranjang apel, satu keranjang jeruk, dan lain-lain. Untuk lebih memahami tentang bentuk-bentuk aljabar, mari kita amati dan lengkapi bentuk-bentuk aljabar pada Tabel 2 berikut. Dalam suatu kotak terdapat beberapa bola, sedangkan dalam suatu tabung terdapat beberapa bola dalam jumlah yang sama. (praktekkan dengan barang yang sudah dibawa yaitu isi kotak dan tabung dengan bola) Misalkan: x menyatakan banyak bola dalam satu kotak y menyatakan banyak bola dalam satu tabung β€œπ‘‡π‘–π‘Žπ‘ π‘˜π‘œπ‘‘π‘Žπ‘˜ π‘π‘’π‘Ÿπ‘–π‘ π‘– π‘π‘œπ‘™π‘Ž π‘‘π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘› π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘ π‘Žπ‘šπ‘Žβ€ β€œπ‘‡π‘–π‘Žπ‘ π‘‘π‘Žπ‘π‘’π‘›π‘” π‘π‘’π‘Ÿπ‘–π‘ π‘– π‘π‘œπ‘™π‘Ž π‘‘π‘’π‘›π‘”π‘Žπ‘› π‘—π‘’π‘šπ‘™π‘Žβ„Ž π‘ π‘Žπ‘šπ‘Žβ€
  • 5. NURWANINGSIH 06081281520066 Buatlah pertanyaan yang berkaitan dengan bentuk aljabar yang disajikan pada kegiatan mengamati. Contoh pertanyaan: 1. Pada kasus Tabel 3.1, nilai x menyatakan banyak kardus, bukankah banyak buku dalam kardus tersebut sudah pasti sama? Apakah masih dapat dinyatakan bentuk aljabarnya dalam simbol (variabel) x? 2. Apakah suatu variabel yang boleh digunakan hanya x dan y saja? 3. Pada kasus Tabel 3.2, berapakah nilai x dan y yang bisa disubtitusikan pada bentuk aljabar tersebut? Dalam kegiatan pengamatan, kalian telah mengamati beberapa ilustrasi bentuk bentuk aljabar. Pada Tabel 1, banyak buku dalam suatu kardus dinyatakan dengan simbol x. Pada Tabel 2, banyak bola dalam suatu kotak dinyatakan dengan simbol x dan banyak bola dalam suatu tabung dinyatakan dengan simbol y. Bentuk-bentuk tersebut dinamakan dengan bentuk aljabar. Kalian boleh menggunakan simbol yang lain untuk menyatakan bentuk aljabar. Pada kegiatan pengamatan, kita mengenal beberapa bentuk aljabar, seperti : 2, π‘₯; 2π‘₯; 2π‘₯ + 4, 2π‘₯ + 3𝑦 + 7. Bentuk-bentuk yang dipisahkan oleh tanda penjumlahan disebut dengan suku. Berikut nama- nama bentuk aljabar berdasarkan banyaknya suku. Β» 2, π‘₯, π‘‘π‘Žπ‘› 2π‘₯ 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘ π‘Žπ‘‘π‘’ π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘šπ‘œπ‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™ Β» 2π‘₯ + 4 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘’π‘Ž π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘π‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™ Β» 2π‘₯ + 3𝑦 + 7 𝑑𝑖𝑠𝑒𝑏𝑒𝑑 π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘–π‘”π‘Ž π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘’ π‘‘π‘Ÿπ‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™ Β» π‘ˆπ‘›π‘‘π‘’π‘˜ π‘π‘’π‘›π‘‘π‘’π‘˜ π‘Žπ‘™π‘—π‘Žπ‘π‘Žπ‘Ÿ π‘¦π‘Žπ‘›π‘” π‘‘π‘’π‘Ÿπ‘ π‘’π‘ π‘’π‘› π‘Žπ‘‘π‘Žπ‘  π‘™π‘’π‘π‘–β„Ž π‘‘π‘Žπ‘Ÿπ‘– π‘‘π‘–π‘”π‘Ž π‘ π‘’π‘˜π‘’ π‘‘π‘–π‘›π‘Žπ‘šπ‘Žπ‘˜π‘Žπ‘› π‘π‘œπ‘™π‘–π‘›π‘œπ‘šπ‘–π‘Žπ‘™ Pertanyaan:
  • 6. NURWANINGSIH 06081281520066 Pada bentuk 2π‘₯ + 4, bilangan 2 disebut koefisien, π‘₯ disebut variabel, sedangkan 4 disebut dengan konstanta. Dari ilustrasi tersebut, ungkapkan dengan bahasamu (jangan takut salah). Apakah yang dimaksud dengan: a. Koefisien? b. Variabel? c. Konstanta? Setelah kalian melakukan kegiatan menggali informasi, sekarang coba diskusikan permasalahan lain yang terdapat pada kasus berikut. 1. Pak Tohir memiliki dua jenis hewan ternak, yaitu sapi dan ayam. Banyaknya sapi dan ayam yang dimiliki Pak Tohir secara berturut-turut adalah 27 sapi dan 1.500 ayam. Seluruh sapi dan ayam tersebut akan dijual kepada seorang pedagang ternak. Jika harga satu sapi dinyatakan dengan x rupiah dan harga satu ayam dinyatakan dengan y rupiah, tuliskan bentuk aljabar harga hewan ternak Pak Tohir. 2. Tulislah tiga bentuk aljabar yang merupakan binomial atau suku dua. Jelaskan mengapa ketiga bentuk tersebut disebut binomial. JAWAB:
  • 7. NURWANINGSIH 06081281520066 Setelah kalian melakukan kegiatan mengamati dan menggali informasi, sekarang coba diskusikan permasalahan yang terdapat pada kasus berikut. 1. Pada kasus Tabel 1, seandainya Rais membeli lagi 4 kardus buku. Bagaimanakah bentuk aljabarnya? 2. Kemudian perhatikan kembali Tabel 2. a. Kesimpulan apa yang dapat kalian ambil dari hasil pengamatan pada tabel tersebut? b. Pada tabel tersebut variabel x untuk menyatakan banyak bola dalam suatu kotak, dan variabel y untuk menyatakan banyak bola dalam suatu tabung. Mungkinkah kita membuat gambar yang menyatakan 2π‘₯ βˆ’ 3? Jelaskan. Jika mungkin, tunjukkan. Jawab:
  • 8. NURWANINGSIH 06081281520066 Setelah melalui serangkaian kegiatan diatas, presentasikan didepan kelas hasil yang kamu dapatkan mulai dari kegiatan mengamati hingga kegiatan menalar dan menyimpulkan. Jangan takut, keberanian mulai dari dirimu sendiri, jika bukan kamu, siapa lagi? Jika bukan sekarang, kapan lagi? Ayo presentasi. Jawab :