SlideShare a Scribd company logo
Interaksi Simbolik
Sebuah Metode
Penelitian Kualitatif
Penelitian kwalitatif pada dasarnya penelitian yang
ingin memahami interaksi manusia dengan
lingkungannya. Setiap interaksi manusia selalu
dipenuhi dengan symbol-simbol, baik dalam
kehidupan diri sendiri maupun kehidupan sosial.
Simbol-simbol itu dimaknai dan dispakati oleh diri
dan lingkungan sosialnya. Interaksi simbolik
merupakan perspektif yang memperlakukan individu
sebagai diri sendiri sekaligus sebagai diri sosial.
Manusia melakukan berbagai hal atas dasar makna
yang diberikan oleh berbagai hal itu kepada mereka.
Dasar interaksionisme simbolik adalah “makna
berbagai hal itu berasal dari, atau muncul dari
interaksi sosial seorang dengan orang lain.
Dari interaksionisme simbolik bahwa makna ditangani
atau dimodifikasi melalui suatu proses penafsiran
yang digunakan oleh orang dalam kaitannya dengan
berbagai hal yang dia hadapi.
CIRI-CIRI PENELITIAN INTERAKSI
SIMBOLIK
Setiap individu selalu merespon situasi
berdasarkan symbol-simbol.
Individu merespon suatu situasi atau
lingkungan berdasarka symbol dan makna
yang dikandung dalam komponen-komponen
lingkungan tersebut; ketika mereka merespon,
tidaklah bersifat mekaniss dan tidak pula
ditentukan oleh faktor-faktor eksternal.
LANJUTAN
Makna adalah produk dari interaksi sosial,
karena itu makna tidak melekat pada
objek, melainkan dinegosiasikan melalui
penggunaan bahasa simbol.
Makna yang diinterprestasikan oleh individu
bisa berubah oleh waktu ke waktu,
sejalan dengan perubahan situasi yang di
temukan dalam interaksi sosial.
Strategi Penelitian dengan Interaksi
Simbolik
Menterjemahkan (translation). Menterjemahkan
dilakukan dengan cara mengalih bahasakan dari
bahasa penduduk asli (sebagai subjek yang diteliti)
dan memindahkan rekaman ketulisan.
Memaknakan (meaning). Pemaknaan maksudnya
peneliti dapat memaknai prilaku yang ditunjukan oleh
subjek ,prilaku dan akal budinya.
Menafsirkan (interpreted). Untuk dapat menafsirkan
prilaku atau symbol-simbol yang ditunjukan oleh
subjek, maka perlu dicari latar belakang dan
konteksnya, agar terangkum konsep yang jelas
Pikiran (mind,intelligence,idea, thought).
Suatu proses yang di lakukan oleh manusia
sebagai kemampuan untuk menggunakan
simbol yang mempunyai makna sosial yang
sama, menurut George Herbert Mead (1934)
pikiran memungkinkan manusia
berkomunikasi dengan orang lain, bahkan
dengan dirinya sendiri dan dapat mengambil
peran orang lain, (Deddy, Mulyana,2008:115).
Lanjutan
Diri (self). mendefinisikan diri sebagai
kemampuan untuk merefleksikan diri
kita sendiri dari perspektif orang lain.
Masyarakat (society). bahwa interaksi
mengambil tempat di dalam sebuah
struktur sosial yang dinamis, budaya,
masyarakat dan sebagainya.yang
merupakan sebagai jejaring hubungan
sosial yang diciptakan manusia.
Penelitian yang terkait dengan bias gender dalam
pendidikan
Penelitian yang mempelajari pilihan manager,
pemimpin atau administrator dan supervisor
(misalnya kepala sekolah) untuk berkomunikasi
bertatap muka, komunkasi tertulis dan komunikasi
elektronik,
Penelitian yang mengkaji organisasi (misalnya
sekolah) sebagai system interprestasi yang
dipengaruhi oleh interaksi simbolik dan budaya oleh
warga organisasinya dan sebagainya.
George Ritzer meringkaskan teori
interaksi simbolik kesalam pinsip – prinsip,
sebagai berikut :
Manusia, tidak seperti hewan lebih rendah,
diberkahi dengan kemampuan berfikir
Kemampuan berfikir itu dibentuk oleh interaksi
sosial.
Dalam interaksi sosial orang belajar makna dan
simbol yang memungkinkan mereka menerapkan
kemampuan khas mereka sebagai manusia, yakni
berfikir
Makna dan simbol memungkinkan orang
melanjutkan tindakan (action) dan interaksi yang
khas manusia.
Lanjutan
Orang mampu memodifikasi atau mengubah makna
dan simbol yang mereka gunakan dalam tindakan
dan interaksi berdasarkan interpretasi mereka atas
situasi.
Orang mampu melakukan modifikasi dan perubahan
ini karena, antara lain, kemampuan mereka
berinteraksa dengan diri sendiri, yang
memungkinkan mereka memeriksi tahapan -
tahapan tindakan , menilai keuntungan dan kerugian
relatif, dan kemudian memilih salah satunya.
Pola – pola tindakan dan interaksi yang jalin-
menjalin ini membentuk kelompok masyarakat.
Model interaksionis simbolik akan menganalisis
berbagai hal tentang simbol yang terdapat
dalam interaksi pelaku. Mungkin sekali pelaku
budaya menggunakan simbol-simbol , unik atau
spesial yang hanya dapat dipahami ketika
mereka saling berinteraksi. Katakan saja,
kemenyan dan bunga kantil, keduanya kalau
berdiri sendiri belum mewujudkan sebuah
simbol bermakna. Namun, ketika benda
tersebut diletakkan pada salah satu prosesi
budaya, diberi mantra oleh seorang dukun dan
sebagainya, barulah benda simbolik ‘ itu
bermakna.
Beberapa catatan penting yang perlu
diperhatikan bagi peneliti interaksionis simbolik,
yaitu:
symbol akan bermakna penuh ketika
berada dalam konteks interaksi aktif,
pelaku budaya akan mampu merubah
symbol dalam interaksi sehingga
menimbulkan makna yang
berbeda dengan makna yang lazim,
pemanfaatan symbol dalam interaksi
budaya kadang-kadang lentur dan
tegantung permainan bahasa si pelaku,
Makna symbol dalam interaksi dapat
bergeser dari tempat dan waktu
tertentu.
Hasta Lavista
Sie sehen auf der
Oberseite

More Related Content

What's hot

PENDEKATAN HUMANISTIK
PENDEKATAN HUMANISTIKPENDEKATAN HUMANISTIK
PENDEKATAN HUMANISTIK
IFTITAH INDRIANI
 
teori interaksi simbolik-Laila.R
teori interaksi simbolik-Laila.Rteori interaksi simbolik-Laila.R
teori interaksi simbolik-Laila.RLailaRachmaw
 
Putri liviana teori analisis transaksional
Putri liviana teori analisis transaksionalPutri liviana teori analisis transaksional
Putri liviana teori analisis transaksionalFaiz Sujudi
 
Persepsi Sosial
Persepsi SosialPersepsi Sosial
Persepsi Sosial
Dwiayu Citra Putriani
 
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikap
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikapMakalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikap
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikapLingga - Universitas Riau
 
Social Exchange Theory
Social Exchange TheorySocial Exchange Theory
Social Exchange Theorymankoma2013
 
SELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
SELF dari Sudut Pandang Psikologi SosialSELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
SELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
ajengseptiana
 
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistik
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistikPeta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistik
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistikmisbakhulfirdaus
 
Teori interaksi simbolik
Teori interaksi simbolikTeori interaksi simbolik
Teori interaksi simbolikRonzzy Kevin
 
pendekatan dan metode dalam psikologi perkembangan
pendekatan dan metode dalam psikologi  perkembanganpendekatan dan metode dalam psikologi  perkembangan
pendekatan dan metode dalam psikologi perkembangansolehanlovesallah
 
Psikologi kepribadia ne
Psikologi kepribadia nePsikologi kepribadia ne
Psikologi kepribadia neelmakrufi
 
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi PesanMakalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
Riska Nur'Akhidah Sari
 
konsep diri interpersonal
konsep diri interpersonalkonsep diri interpersonal
konsep diri interpersonal
Indra Irawan
 
Modifikasi perilaku
Modifikasi perilakuModifikasi perilaku
Modifikasi perilakuAfra Balqis
 
Pertemuan ke-9 Erich Fromm
Pertemuan ke-9 Erich FrommPertemuan ke-9 Erich Fromm
Pertemuan ke-9 Erich Fromm
Vivia Maya Rafica
 
Psikologi sosial pendekatan beberapa teori
Psikologi sosial   pendekatan beberapa teoriPsikologi sosial   pendekatan beberapa teori
Psikologi sosial pendekatan beberapa teori
Fransiska Hapsari
 
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
Kholistiani Puspadina Hapsa
 
psikologi sosial - pengaruh sosial
psikologi sosial - pengaruh sosialpsikologi sosial - pengaruh sosial
psikologi sosial - pengaruh sosialMunna Hab
 

What's hot (20)

PENDEKATAN HUMANISTIK
PENDEKATAN HUMANISTIKPENDEKATAN HUMANISTIK
PENDEKATAN HUMANISTIK
 
teori interaksi simbolik-Laila.R
teori interaksi simbolik-Laila.Rteori interaksi simbolik-Laila.R
teori interaksi simbolik-Laila.R
 
Putri liviana teori analisis transaksional
Putri liviana teori analisis transaksionalPutri liviana teori analisis transaksional
Putri liviana teori analisis transaksional
 
Persepsi Sosial
Persepsi SosialPersepsi Sosial
Persepsi Sosial
 
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikap
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikapMakalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikap
Makalah Faktor personal dan situasional yang mempengaruhi sikap
 
Social Exchange Theory
Social Exchange TheorySocial Exchange Theory
Social Exchange Theory
 
SELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
SELF dari Sudut Pandang Psikologi SosialSELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
SELF dari Sudut Pandang Psikologi Sosial
 
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistik
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistikPeta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistik
Peta kognitif pendekatan konseling eksistensial humanistik
 
Teori interaksi simbolik
Teori interaksi simbolikTeori interaksi simbolik
Teori interaksi simbolik
 
pendekatan dan metode dalam psikologi perkembangan
pendekatan dan metode dalam psikologi  perkembanganpendekatan dan metode dalam psikologi  perkembangan
pendekatan dan metode dalam psikologi perkembangan
 
Psikologi kepribadia ne
Psikologi kepribadia nePsikologi kepribadia ne
Psikologi kepribadia ne
 
interaksi simbolik
interaksi simbolikinteraksi simbolik
interaksi simbolik
 
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi PesanMakalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
Makalah Psikologi Komunikator dan Psikologi Pesan
 
konsep diri interpersonal
konsep diri interpersonalkonsep diri interpersonal
konsep diri interpersonal
 
Modifikasi perilaku
Modifikasi perilakuModifikasi perilaku
Modifikasi perilaku
 
Pertemuan ke-9 Erich Fromm
Pertemuan ke-9 Erich FrommPertemuan ke-9 Erich Fromm
Pertemuan ke-9 Erich Fromm
 
Organisasi dan Kelompok Kerja - PIO
Organisasi dan Kelompok Kerja - PIOOrganisasi dan Kelompok Kerja - PIO
Organisasi dan Kelompok Kerja - PIO
 
Psikologi sosial pendekatan beberapa teori
Psikologi sosial   pendekatan beberapa teoriPsikologi sosial   pendekatan beberapa teori
Psikologi sosial pendekatan beberapa teori
 
Uses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications TheoryUses and Gratifications Theory
Uses and Gratifications Theory
 
psikologi sosial - pengaruh sosial
psikologi sosial - pengaruh sosialpsikologi sosial - pengaruh sosial
psikologi sosial - pengaruh sosial
 

Viewers also liked

Rima dalam puisi
Rima dalam puisiRima dalam puisi
Rima dalam puisi
Nancy Rothstein
 
Linguistik trapan analisis semiotika
Linguistik trapan analisis semiotikaLinguistik trapan analisis semiotika
Linguistik trapan analisis semiotikaRiska sasaka
 
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesiaMicrosoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesiaiFa Nyonya AriFin
 
Tugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indoTugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indoFuad Nasir
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Arry Rahmawan
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Arry Rahmawan
 

Viewers also liked (7)

Rima dalam puisi
Rima dalam puisiRima dalam puisi
Rima dalam puisi
 
Linguistik trapan analisis semiotika
Linguistik trapan analisis semiotikaLinguistik trapan analisis semiotika
Linguistik trapan analisis semiotika
 
Puisi lama
Puisi lamaPuisi lama
Puisi lama
 
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesiaMicrosoft office power point presentation bahasa indonesia
Microsoft office power point presentation bahasa indonesia
 
Tugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indoTugas power point makalah b.indo
Tugas power point makalah b.indo
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
 

Similar to Inetraksi simbolik sebuah penelitian kwalitatif

Jurnal 1
Jurnal 1Jurnal 1
Jurnal 1
MutiaLuckfa
 
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosial
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosialTeori interaksionisme dengan mobiliti sosial
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosialKu Ahmad Fatakhsya
 
ANOTASI
ANOTASIANOTASI
Pengantar sosiologi antropologi filsafat Ilmu
Pengantar sosiologi  antropologi filsafat IlmuPengantar sosiologi  antropologi filsafat Ilmu
Pengantar sosiologi antropologi filsafat Ilmu
Universitas Negeri Yogyakarta
 
ATP SOSIOLOGI ROM.pdf
ATP SOSIOLOGI ROM.pdfATP SOSIOLOGI ROM.pdf
ATP SOSIOLOGI ROM.pdf
ssuser09774f
 
BAB 3
BAB 3 BAB 3
BAB 3
NurHa7
 
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi SosialPSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
Diana Amelia Bagti
 
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptxKEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
antoalmuttaqien
 
Perspektif komunikasi sebagai ilmu
Perspektif komunikasi sebagai ilmuPerspektif komunikasi sebagai ilmu
Perspektif komunikasi sebagai ilmuIchan32
 
Day 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
Day 3 - Psikologi Komunikasi.pptDay 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
Day 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
AdePutraTunggali
 
interaksi sosial interaksi sosial__.pptx
interaksi sosial interaksi sosial__.pptxinteraksi sosial interaksi sosial__.pptx
interaksi sosial interaksi sosial__.pptx
raisanirusli2
 
Proses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosialProses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosial
Mahad Alzaytun
 
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptxSLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
renjiryuujinjakka
 
pengertian sosiologi
 pengertian sosiologi pengertian sosiologi
pengertian sosiologisuher lambang
 
Proses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosialProses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosial
Mahad Alzaytun
 
Tradisi Sosiopsikologis
Tradisi SosiopsikologisTradisi Sosiopsikologis
Tradisi Sosiopsikologis
University of Andalas
 
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UTPpt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
nurul huriyah
 
INTERAKSI SOSIAL X.pptx
INTERAKSI SOSIAL X.pptxINTERAKSI SOSIAL X.pptx
INTERAKSI SOSIAL X.pptx
emahermayeni1
 

Similar to Inetraksi simbolik sebuah penelitian kwalitatif (20)

Jurnal 1
Jurnal 1Jurnal 1
Jurnal 1
 
8.5 teori interaksionisme
8.5 teori interaksionisme8.5 teori interaksionisme
8.5 teori interaksionisme
 
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosial
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosialTeori interaksionisme dengan mobiliti sosial
Teori interaksionisme dengan mobiliti sosial
 
ANOTASI
ANOTASIANOTASI
ANOTASI
 
Pengantar sosiologi antropologi filsafat Ilmu
Pengantar sosiologi  antropologi filsafat IlmuPengantar sosiologi  antropologi filsafat Ilmu
Pengantar sosiologi antropologi filsafat Ilmu
 
ATP SOSIOLOGI ROM.pdf
ATP SOSIOLOGI ROM.pdfATP SOSIOLOGI ROM.pdf
ATP SOSIOLOGI ROM.pdf
 
Tradisi tradisi teori komunikasi
Tradisi tradisi teori komunikasiTradisi tradisi teori komunikasi
Tradisi tradisi teori komunikasi
 
BAB 3
BAB 3 BAB 3
BAB 3
 
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi SosialPSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
PSIKOLOGI SOSIAL - Interaksi Sosial
 
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptxKEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
KEL. 4 KONSEP DASAR PSIKOLOGI SOSIAL.pptx
 
Perspektif komunikasi sebagai ilmu
Perspektif komunikasi sebagai ilmuPerspektif komunikasi sebagai ilmu
Perspektif komunikasi sebagai ilmu
 
Day 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
Day 3 - Psikologi Komunikasi.pptDay 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
Day 3 - Psikologi Komunikasi.ppt
 
interaksi sosial interaksi sosial__.pptx
interaksi sosial interaksi sosial__.pptxinteraksi sosial interaksi sosial__.pptx
interaksi sosial interaksi sosial__.pptx
 
Proses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosialProses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosial
 
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptxSLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
SLIDE 1 SOSIOLOGIo.pptx
 
pengertian sosiologi
 pengertian sosiologi pengertian sosiologi
pengertian sosiologi
 
Proses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosialProses sosial dan interaksi sosial
Proses sosial dan interaksi sosial
 
Tradisi Sosiopsikologis
Tradisi SosiopsikologisTradisi Sosiopsikologis
Tradisi Sosiopsikologis
 
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UTPpt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
Ppt_TEORI BELAJAR SOSIAL_ MODUL 4 UT
 
INTERAKSI SOSIAL X.pptx
INTERAKSI SOSIAL X.pptxINTERAKSI SOSIAL X.pptx
INTERAKSI SOSIAL X.pptx
 

More from Riska sasaka

Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifRiska sasaka
 
Landasan penelitian
Landasan penelitian Landasan penelitian
Landasan penelitian Riska sasaka
 
sistemik holliday
 sistemik holliday sistemik holliday
sistemik hollidayRiska sasaka
 
Pngondsian Operan Skinner
Pngondsian Operan SkinnerPngondsian Operan Skinner
Pngondsian Operan SkinnerRiska sasaka
 
jenis rancangan penelitian
 jenis rancangan penelitian jenis rancangan penelitian
jenis rancangan penelitian
Riska sasaka
 

More from Riska sasaka (7)

Study kasus
Study kasusStudy kasus
Study kasus
 
Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatif
 
Landasan penelitian
Landasan penelitian Landasan penelitian
Landasan penelitian
 
sistemik holliday
 sistemik holliday sistemik holliday
sistemik holliday
 
Pngondsian Operan Skinner
Pngondsian Operan SkinnerPngondsian Operan Skinner
Pngondsian Operan Skinner
 
Kajian Fonologi
Kajian FonologiKajian Fonologi
Kajian Fonologi
 
jenis rancangan penelitian
 jenis rancangan penelitian jenis rancangan penelitian
jenis rancangan penelitian
 

Recently uploaded

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Inetraksi simbolik sebuah penelitian kwalitatif

  • 2. Penelitian kwalitatif pada dasarnya penelitian yang ingin memahami interaksi manusia dengan lingkungannya. Setiap interaksi manusia selalu dipenuhi dengan symbol-simbol, baik dalam kehidupan diri sendiri maupun kehidupan sosial. Simbol-simbol itu dimaknai dan dispakati oleh diri dan lingkungan sosialnya. Interaksi simbolik merupakan perspektif yang memperlakukan individu sebagai diri sendiri sekaligus sebagai diri sosial.
  • 3. Manusia melakukan berbagai hal atas dasar makna yang diberikan oleh berbagai hal itu kepada mereka. Dasar interaksionisme simbolik adalah “makna berbagai hal itu berasal dari, atau muncul dari interaksi sosial seorang dengan orang lain. Dari interaksionisme simbolik bahwa makna ditangani atau dimodifikasi melalui suatu proses penafsiran yang digunakan oleh orang dalam kaitannya dengan berbagai hal yang dia hadapi.
  • 4. CIRI-CIRI PENELITIAN INTERAKSI SIMBOLIK Setiap individu selalu merespon situasi berdasarkan symbol-simbol. Individu merespon suatu situasi atau lingkungan berdasarka symbol dan makna yang dikandung dalam komponen-komponen lingkungan tersebut; ketika mereka merespon, tidaklah bersifat mekaniss dan tidak pula ditentukan oleh faktor-faktor eksternal.
  • 5. LANJUTAN Makna adalah produk dari interaksi sosial, karena itu makna tidak melekat pada objek, melainkan dinegosiasikan melalui penggunaan bahasa simbol. Makna yang diinterprestasikan oleh individu bisa berubah oleh waktu ke waktu, sejalan dengan perubahan situasi yang di temukan dalam interaksi sosial.
  • 6. Strategi Penelitian dengan Interaksi Simbolik Menterjemahkan (translation). Menterjemahkan dilakukan dengan cara mengalih bahasakan dari bahasa penduduk asli (sebagai subjek yang diteliti) dan memindahkan rekaman ketulisan. Memaknakan (meaning). Pemaknaan maksudnya peneliti dapat memaknai prilaku yang ditunjukan oleh subjek ,prilaku dan akal budinya. Menafsirkan (interpreted). Untuk dapat menafsirkan prilaku atau symbol-simbol yang ditunjukan oleh subjek, maka perlu dicari latar belakang dan konteksnya, agar terangkum konsep yang jelas
  • 7. Pikiran (mind,intelligence,idea, thought). Suatu proses yang di lakukan oleh manusia sebagai kemampuan untuk menggunakan simbol yang mempunyai makna sosial yang sama, menurut George Herbert Mead (1934) pikiran memungkinkan manusia berkomunikasi dengan orang lain, bahkan dengan dirinya sendiri dan dapat mengambil peran orang lain, (Deddy, Mulyana,2008:115).
  • 8. Lanjutan Diri (self). mendefinisikan diri sebagai kemampuan untuk merefleksikan diri kita sendiri dari perspektif orang lain. Masyarakat (society). bahwa interaksi mengambil tempat di dalam sebuah struktur sosial yang dinamis, budaya, masyarakat dan sebagainya.yang merupakan sebagai jejaring hubungan sosial yang diciptakan manusia.
  • 9. Penelitian yang terkait dengan bias gender dalam pendidikan Penelitian yang mempelajari pilihan manager, pemimpin atau administrator dan supervisor (misalnya kepala sekolah) untuk berkomunikasi bertatap muka, komunkasi tertulis dan komunikasi elektronik, Penelitian yang mengkaji organisasi (misalnya sekolah) sebagai system interprestasi yang dipengaruhi oleh interaksi simbolik dan budaya oleh warga organisasinya dan sebagainya.
  • 10. George Ritzer meringkaskan teori interaksi simbolik kesalam pinsip – prinsip, sebagai berikut : Manusia, tidak seperti hewan lebih rendah, diberkahi dengan kemampuan berfikir Kemampuan berfikir itu dibentuk oleh interaksi sosial. Dalam interaksi sosial orang belajar makna dan simbol yang memungkinkan mereka menerapkan kemampuan khas mereka sebagai manusia, yakni berfikir Makna dan simbol memungkinkan orang melanjutkan tindakan (action) dan interaksi yang khas manusia.
  • 11. Lanjutan Orang mampu memodifikasi atau mengubah makna dan simbol yang mereka gunakan dalam tindakan dan interaksi berdasarkan interpretasi mereka atas situasi. Orang mampu melakukan modifikasi dan perubahan ini karena, antara lain, kemampuan mereka berinteraksa dengan diri sendiri, yang memungkinkan mereka memeriksi tahapan - tahapan tindakan , menilai keuntungan dan kerugian relatif, dan kemudian memilih salah satunya. Pola – pola tindakan dan interaksi yang jalin- menjalin ini membentuk kelompok masyarakat.
  • 12. Model interaksionis simbolik akan menganalisis berbagai hal tentang simbol yang terdapat dalam interaksi pelaku. Mungkin sekali pelaku budaya menggunakan simbol-simbol , unik atau spesial yang hanya dapat dipahami ketika mereka saling berinteraksi. Katakan saja, kemenyan dan bunga kantil, keduanya kalau berdiri sendiri belum mewujudkan sebuah simbol bermakna. Namun, ketika benda tersebut diletakkan pada salah satu prosesi budaya, diberi mantra oleh seorang dukun dan sebagainya, barulah benda simbolik ‘ itu bermakna.
  • 13. Beberapa catatan penting yang perlu diperhatikan bagi peneliti interaksionis simbolik, yaitu: symbol akan bermakna penuh ketika berada dalam konteks interaksi aktif, pelaku budaya akan mampu merubah symbol dalam interaksi sehingga menimbulkan makna yang berbeda dengan makna yang lazim, pemanfaatan symbol dalam interaksi budaya kadang-kadang lentur dan tegantung permainan bahasa si pelaku, Makna symbol dalam interaksi dapat bergeser dari tempat dan waktu tertentu.
  • 14. Hasta Lavista Sie sehen auf der Oberseite