SlideShare a Scribd company logo
HIMPUNAN
Kumpulan objek-objek yang dapat
didefinisikan dengan jelas dan terukur
sehingga dapat diketahui termasuk atau
tidaknya di dalam himpunan tertentu
Bukan Himpunan : anggotanya tidak dapat
ditentukan secara jelas dan tidak dapat
diukur
Contoh Himpunan Bukan Himpunan
1. Himpunan hewan karnivora
2. Himpunan warna Pelangi
3. Himpunan bilangan asli
4. Himpunan bilangan prima antara 10
dan 40
1. Himpunan lukisan yang menarik (
karena arti kata menarik berbeda-
beda menurut setiap orang)
2. Himpunan orang pintar (karena tidak
ada ukuran pasti untuk mengukur
kepintaran seseorang)
3. Himpunan warna yang bagus (
karena arti kata bagus berbeda-beda
menurut setiap orang)
1. Bilangan Prima = bilangan yang mempunyai 2 faktor,
yaitu 1 dan bilangan itu sendiri atau bilangan yang
bisa dibagi bilangan itu sendiri
2. Bilangan bulat = bilangan bulat positif, nol dan
bilangan bulat negative
3. Bilangan asli = Bilangan bulat positif yang bukan nol
4. Bilangan cacah = bilangan bulat yang tidak negatif
atau himpunan bilangan asli ditambah 0
Aturan Cara penulisan Himpunan
• Penamaan sebuah himpunan dilambangkan dengan huruf kapital (A, B, C,….,
Z)
• Penulisan anggota himpunan harus di dalam kurung kurawal {}
• Untuk memisahkan satu anggota dengan anggota lainnya pakai tanda koma
(,).
• Jika anggota himpunan masih banyak dan tidak dapat disebutkan satu per
satu (masih berlanjut) dapat digunakan tanda titik-titik (….)
• Notasi ϵ dibaca “anggota dari”
• Notasi ∉ dibaca “bukan anggota dari”
Istilah – istilah Himpunan
1. Kardinalitas : banyaknya anggota himpunan yang berbeda. Nah untuk
menyatakan banyaknya anggota yang berbeda dalam suatu himpunan
menggunakan notasi n. Contohnya adalah tentukan banyaknya anggota himpunan
A= { Huruf pembentuk kata “cermat’ } . Berarti kamu menjawabnya dengan cara
n(A) = 6.
2. Himpunan semesta : himpunan yang memuat semua anggota atau objek
himpunan yang dibicarakan dan dilambangkan dengan S. Di dalam himmpunan
semesta, terdapat beberapa anggota
3. Himpunan Kosong : himpunan yang tidak mempunyai anggota. Himpunan
kosong ditulis dengan notasi atau simbol { } atau ∅
Contoh :
Himpunan Kosong :
jika kamu disuruh untuk menyebutkan
nama hari yang berawalan dari huruf z,
tetapi tidak ada jawabannya karena tidak
ada hari yang berawalan huruf z. Berati itu
termasuk himpunan kosong.
Jawabannya : n(E) = { } atau n(E) = ∅
Ingat !!!
Jangan menuliskan himpunan kosong
dengan cara n(E) = {0}. Ini salah ya! Ini
karena {0} mempunyai anggota yaitu 0,
bukan himpunan kosong.
Hubungan antar HIMPUNAN
Istilah – istilah Hubungan Antar Himpunan
1. Himpunan Bagian : himpunan yang semua anggotanya terdapat di dalam
himpunan lainnya. Himpunan bagian biasanya disimbolkan dengan “⊂” yang
artinya “himpunan bagian dari”, sedangkan simbol “⊄” memiliki arti “bukan
himpunan bagian dari”.
Contoh :
Terdapat tiga buah himpunan, yaitu himpunan A, himpunan B, dan himpunan C
dengan masing-masing anggotanya adalah sebagai berikut:
A = {1, 2, 3}, B = {1, 2, 3, 4, 6}, C = {8, 9, 10}
himpunan A merupakan himpunan bagian atau subset dari himpunan B. Kita
bisa menulisnya dengan simbol (A ⊂ B). Sementara itu, karena semua anggota
himpunan A merupakan anggota dari himpunan B juga, jadi himpunan B
merupakan super himpunan atau superset dari himpunan A, bisa kita tulis
dengan simbol (B ⊃ A).
Karena setiap anggota
dari himpunan C tidak
terdapat di dalam
himpunan A maupun
himpunan B, maka dapat
dikatakan himpunan C
bukan merupakan
himpunan bagian dari
himpunan A (C ⊄ A)
maupun himpunan B (C
⊄ B). Jika ketiga
himpunan itu kita sajikan
ke dalam gambar, maka
akan seperti pada
gambar disamping:
Apabila terdapat suatu himpunan, maka kita dapat menghitung banyak
kemungkinan himpunan bagian yang dapat terbentuk. Bagaimana caranya?
𝑹𝒖𝒎𝒖𝒔 = 𝟐𝒏
Contoh :
Misalkan, terdapat sebuah himpunan A yang terdiri dari tiga buah anggota, yaitu
a, b, dan c sebagai berikut:
A = {a,b,c}
Maka, banyaknya kemungkinan-kemungkinan himpunan bagian yang dapat
terbentuk dari himpunan A adalah = 23 = 8 buah. Kemungkinan-kemungkinan
himpunan bagian tersebut terdiri dari { }, {a}, {b}, {c}, {a,b}, {a,c}, {b,c}, dan {a,b,c}.
2. Himpunan Kuasa : himpunan kuasa atau power set adalah himpunan yang
seluruh anggotanya merupakan kumpulan dari himpunan-himpunan bagian.
Misalnya, himpunan kuasa dari A, maka dapat ditulis dengan notasi
P(A) dengan anggota-anggotanya merupakan himpunan bagian dari himpunan
A. Banyak anggota himpunan kuasa dapat dihitung menggunakan rumus ,
𝒏(𝑷 𝑨 ) = 𝟐𝒏(𝑨) n(A) = banyak anggota dari himpunan A.
Contoh :
terdapat suatu himpunan A yang anggotanya merupakan bilangan-bilangan ganjil ≤ 5
Maka, banyak anggota A adalah sebanyak 3 buah, yaitu A = {1, 3, 5}. P(A)
merupakan himpunan kuasa dari A dengan semua anggotanya merupakan
himpunan bagian dari A. Jadi, banyak anggota P(A) adalah n(P(A)) = 2n(A) = 23 = 8,
yang terdiri dari { }, {1}, {3}, {5}, {1, 3}, {1, 5}, {3, 5}, {1, 3, 5}.
3. Himpunan yang Sama : Dua buah himpunan dikatakan sama apabila
kedua himpunan tersebut memiliki anggota yang sama walaupun urutannya
dapat berbeda
Contoh :
terdapat dua buah himpunan, yaitu himpunan A dan himpunan B dengan masing-masing anggota sebagai
berikut:
A = {a, s, r, i} dan B = {r, i, a, s}
Himpunan A ternyata memiliki anggota-anggota yang sama dengan
himpunan B, yaitu a, s, r, dan i. Meskipun urutan anggota dari
himpunan B berbeda dengan himpunan A, tapi kedua himpunan
memiliki anggota yang sama. Jadi, dapat dikatakan himpunan A sama
dengan himpunan B
4. Himpunan Equivalen: Dua buah himpunan dikatakan ekuivalen apabila
banyak anggota dari kedua himpunan bernilai sama
Contoh :
terdapat dua buah himpunan, yaitu himpunan A dan himpunan B dengan
masing-masing anggota sebagai berikut:
A = {1, 2, 3, 4, 5} dan B = {a, b, c, d, e}
himpunan A memiliki jumlah anggota, yaitu n(A) = 5 dan himpunan B
memiliki jumlah anggota, yaitu n(B) = 5. Jadi, (n(A) = n(B) = 5). Oleh
karena itu, dapat dikatakan kalau himpunan A ekuivalen dengan
himpunan B
Operasi – Operasi pada HIMPUNAN
1. Gabungan
Gabungan dari dua himpunan A dan B adalah
himpunan yang terdiri dari semua anggota himpunan A dan
himpunan B, dimana anggota yang sama hanya ditulis satu
kali.
A gabungan B ditulis A ∪ B = {x|x ϵ A atau x ϵ B}
Contoh:
A = {1, 2, 3, 4, 5}
B = {2, 4, 6, 8, 10}
A ∪ B = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 8, 10}
2. Irisan
Irisan dua himpunan A dan B adalah
himpunan dari semua anggota himpunan A dan B
yang sama. Dengan kata lain, himpunan yang
anggotanya ada di kedua himpunan tersebut.
A irisan B ditulis A ∩ B. A ∩ B dibaca himpunan A
irisan himpunan B.
Contoh:
A = {a, b, c, d, e} dan B = {a, c, e, g, i}
A ∩ B = {a, c, e}
Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx
Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx

More Related Content

What's hot

Fungsi komposisi dan fungsi invers xi mat wajib
Fungsi  komposisi dan fungsi invers xi mat wajibFungsi  komposisi dan fungsi invers xi mat wajib
Fungsi komposisi dan fungsi invers xi mat wajibAny Herawati
 
PPT persamaan garis lurus.pptx
PPT persamaan garis lurus.pptxPPT persamaan garis lurus.pptx
PPT persamaan garis lurus.pptx
FaikotulAzmiyah1
 
Defenisi dan sifat kekongruenan Teobil
Defenisi dan sifat kekongruenan TeobilDefenisi dan sifat kekongruenan Teobil
Defenisi dan sifat kekongruenan Teobil
Nailul Hasibuan
 
Ppt barisan dan deret
Ppt barisan dan deretPpt barisan dan deret
Ppt barisan dan deret
محمد امداد
 
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobilKelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
Nailul Hasibuan
 
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptxppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
RiskaBelitang
 
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013Zulyy Zelyytta
 
Media 1 (komposisi fungsi)
Media 1 (komposisi fungsi)Media 1 (komposisi fungsi)
Media 1 (komposisi fungsi)
inosutrisno
 
Ppt kaidah pencacahan
Ppt kaidah pencacahanPpt kaidah pencacahan
Ppt kaidah pencacahan
nursyamsiahhartanti
 
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptxMatematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
silvianaekasariasmar
 
Pencerminan geser fix
Pencerminan geser fixPencerminan geser fix
Pencerminan geser fix
Nia Matus
 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
St. Risma Ayu Nirwana
 
Himpunan matematika diskrit
Himpunan matematika diskritHimpunan matematika diskrit
Himpunan matematika diskrit
Zuhri Patria Siregar
 
Pola dan barisan bilangan
Pola dan barisan bilanganPola dan barisan bilangan
Pola dan barisan bilangan
Heri Cahyono
 
Bangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPTBangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPT
Ikfi Khofifah
 

What's hot (20)

Fungsi komposisi dan fungsi invers xi mat wajib
Fungsi  komposisi dan fungsi invers xi mat wajibFungsi  komposisi dan fungsi invers xi mat wajib
Fungsi komposisi dan fungsi invers xi mat wajib
 
PPT persamaan garis lurus.pptx
PPT persamaan garis lurus.pptxPPT persamaan garis lurus.pptx
PPT persamaan garis lurus.pptx
 
Defenisi dan sifat kekongruenan Teobil
Defenisi dan sifat kekongruenan TeobilDefenisi dan sifat kekongruenan Teobil
Defenisi dan sifat kekongruenan Teobil
 
Ppt barisan dan deret
Ppt barisan dan deretPpt barisan dan deret
Ppt barisan dan deret
 
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobilKelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
Kelipatan persekutuan terkecil KPK teobil
 
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptxppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
ppt interaktif materi himpunan kelas 7.pptx
 
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013
Bahan ajar Statistika kls XI kur 2013
 
Media 1 (komposisi fungsi)
Media 1 (komposisi fungsi)Media 1 (komposisi fungsi)
Media 1 (komposisi fungsi)
 
Saccheri 1
Saccheri 1Saccheri 1
Saccheri 1
 
Ppt kaidah pencacahan
Ppt kaidah pencacahanPpt kaidah pencacahan
Ppt kaidah pencacahan
 
Rpp fungsi linear
Rpp fungsi linearRpp fungsi linear
Rpp fungsi linear
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptxMatematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
Matematika Kelas 7 Bab 9 Statistika.pptx
 
Pencerminan geser fix
Pencerminan geser fixPencerminan geser fix
Pencerminan geser fix
 
Rangkuman himpunan
Rangkuman himpunanRangkuman himpunan
Rangkuman himpunan
 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
 
Himpunan matematika diskrit
Himpunan matematika diskritHimpunan matematika diskrit
Himpunan matematika diskrit
 
Pola dan barisan bilangan
Pola dan barisan bilanganPola dan barisan bilangan
Pola dan barisan bilangan
 
R5a kelompok 3
R5a kelompok 3R5a kelompok 3
R5a kelompok 3
 
Bangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPTBangun Ruang Prisma PPT
Bangun Ruang Prisma PPT
 

Similar to Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx

PPT by Liza juwita
PPT by Liza juwitaPPT by Liza juwita
PPT by Liza juwita
LizaJuwita
 
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester GenapHimpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
DOLI SYAHPUTRA, ST
 
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester GenapMenyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Doli Syahputra
 
Materi himpunan ok
Materi himpunan okMateri himpunan ok
Materi himpunan ok
MasfuahFuah
 
HIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKAHIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKA
AnnisaAmalia61
 
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptxMata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
AqidatulMunfariqoh1
 
BMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
BMP ESPA4122 Matematika EkonomiBMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
BMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
Mang Engkus
 
himpunan.pptx
himpunan.pptxhimpunan.pptx
himpunan.pptx
HeriAsbi1
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
02031972
 
Kalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 HimpunanKalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 Himpunan
Zia Akhsan
 
Diskret IV Himpunan
Diskret IV HimpunanDiskret IV Himpunan
Diskret IV Himpunan
Raden Maulana
 
Ppt himpunan k13 resi novita sari
Ppt himpunan k13 resi novita sariPpt himpunan k13 resi novita sari
Ppt himpunan k13 resi novita sari
IZZATUR RAHMI
 
Logika dan Himpunan Matematika
Logika dan Himpunan MatematikaLogika dan Himpunan Matematika
Logika dan Himpunan Matematika
Senja Arofah
 
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
ARISKA COMPNET
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii pengantar topologi
Bab ii pengantar topologiBab ii pengantar topologi
Bab ii pengantar topologiMayawi Karim
 
File pendukung himpunan
File pendukung himpunanFile pendukung himpunan
File pendukung himpunanNova Amalia
 
Efsi
EfsiEfsi
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptxTUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
muhamadinayatulloh
 

Similar to Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx (20)

PPT by Liza juwita
PPT by Liza juwitaPPT by Liza juwita
PPT by Liza juwita
 
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester GenapHimpunan Kelas 7 Semester Genap
Himpunan Kelas 7 Semester Genap
 
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester GenapMenyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
Menyatakan himpunan Kelas VII Semester Genap
 
Materi himpunan ok
Materi himpunan okMateri himpunan ok
Materi himpunan ok
 
HIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKAHIMPUNAN MATEMATIKA
HIMPUNAN MATEMATIKA
 
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptxMata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
Mata Kuliah Konsep Dasar Matematika.pptx
 
BMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
BMP ESPA4122 Matematika EkonomiBMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
BMP ESPA4122 Matematika Ekonomi
 
himpunan.pptx
himpunan.pptxhimpunan.pptx
himpunan.pptx
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Kalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 HimpunanKalkulus 1 Himpunan
Kalkulus 1 Himpunan
 
Diskret IV Himpunan
Diskret IV HimpunanDiskret IV Himpunan
Diskret IV Himpunan
 
Ppt himpunan k13 resi novita sari
Ppt himpunan k13 resi novita sariPpt himpunan k13 resi novita sari
Ppt himpunan k13 resi novita sari
 
Logika dan Himpunan Matematika
Logika dan Himpunan MatematikaLogika dan Himpunan Matematika
Logika dan Himpunan Matematika
 
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
SOAL HIMPUNAN SMP KELAS 9
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab ii pengantar topologi
Bab ii pengantar topologiBab ii pengantar topologi
Bab ii pengantar topologi
 
File pendukung himpunan
File pendukung himpunanFile pendukung himpunan
File pendukung himpunan
 
Efsi
EfsiEfsi
Efsi
 
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptxTUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
TUTORIAL 2 - PDGK 4108.pptx
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 

Himpunan SMP kelas 7 baru.pptx

  • 1. HIMPUNAN Kumpulan objek-objek yang dapat didefinisikan dengan jelas dan terukur sehingga dapat diketahui termasuk atau tidaknya di dalam himpunan tertentu Bukan Himpunan : anggotanya tidak dapat ditentukan secara jelas dan tidak dapat diukur
  • 2. Contoh Himpunan Bukan Himpunan 1. Himpunan hewan karnivora 2. Himpunan warna Pelangi 3. Himpunan bilangan asli 4. Himpunan bilangan prima antara 10 dan 40 1. Himpunan lukisan yang menarik ( karena arti kata menarik berbeda- beda menurut setiap orang) 2. Himpunan orang pintar (karena tidak ada ukuran pasti untuk mengukur kepintaran seseorang) 3. Himpunan warna yang bagus ( karena arti kata bagus berbeda-beda menurut setiap orang) 1. Bilangan Prima = bilangan yang mempunyai 2 faktor, yaitu 1 dan bilangan itu sendiri atau bilangan yang bisa dibagi bilangan itu sendiri 2. Bilangan bulat = bilangan bulat positif, nol dan bilangan bulat negative 3. Bilangan asli = Bilangan bulat positif yang bukan nol 4. Bilangan cacah = bilangan bulat yang tidak negatif atau himpunan bilangan asli ditambah 0
  • 3. Aturan Cara penulisan Himpunan • Penamaan sebuah himpunan dilambangkan dengan huruf kapital (A, B, C,…., Z) • Penulisan anggota himpunan harus di dalam kurung kurawal {} • Untuk memisahkan satu anggota dengan anggota lainnya pakai tanda koma (,). • Jika anggota himpunan masih banyak dan tidak dapat disebutkan satu per satu (masih berlanjut) dapat digunakan tanda titik-titik (….) • Notasi ϵ dibaca “anggota dari” • Notasi ∉ dibaca “bukan anggota dari”
  • 4. Istilah – istilah Himpunan 1. Kardinalitas : banyaknya anggota himpunan yang berbeda. Nah untuk menyatakan banyaknya anggota yang berbeda dalam suatu himpunan menggunakan notasi n. Contohnya adalah tentukan banyaknya anggota himpunan A= { Huruf pembentuk kata “cermat’ } . Berarti kamu menjawabnya dengan cara n(A) = 6. 2. Himpunan semesta : himpunan yang memuat semua anggota atau objek himpunan yang dibicarakan dan dilambangkan dengan S. Di dalam himmpunan semesta, terdapat beberapa anggota 3. Himpunan Kosong : himpunan yang tidak mempunyai anggota. Himpunan kosong ditulis dengan notasi atau simbol { } atau ∅
  • 5. Contoh : Himpunan Kosong : jika kamu disuruh untuk menyebutkan nama hari yang berawalan dari huruf z, tetapi tidak ada jawabannya karena tidak ada hari yang berawalan huruf z. Berati itu termasuk himpunan kosong. Jawabannya : n(E) = { } atau n(E) = ∅ Ingat !!! Jangan menuliskan himpunan kosong dengan cara n(E) = {0}. Ini salah ya! Ini karena {0} mempunyai anggota yaitu 0, bukan himpunan kosong.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 11. Istilah – istilah Hubungan Antar Himpunan 1. Himpunan Bagian : himpunan yang semua anggotanya terdapat di dalam himpunan lainnya. Himpunan bagian biasanya disimbolkan dengan “⊂” yang artinya “himpunan bagian dari”, sedangkan simbol “⊄” memiliki arti “bukan himpunan bagian dari”. Contoh : Terdapat tiga buah himpunan, yaitu himpunan A, himpunan B, dan himpunan C dengan masing-masing anggotanya adalah sebagai berikut: A = {1, 2, 3}, B = {1, 2, 3, 4, 6}, C = {8, 9, 10} himpunan A merupakan himpunan bagian atau subset dari himpunan B. Kita bisa menulisnya dengan simbol (A ⊂ B). Sementara itu, karena semua anggota himpunan A merupakan anggota dari himpunan B juga, jadi himpunan B merupakan super himpunan atau superset dari himpunan A, bisa kita tulis dengan simbol (B ⊃ A).
  • 12. Karena setiap anggota dari himpunan C tidak terdapat di dalam himpunan A maupun himpunan B, maka dapat dikatakan himpunan C bukan merupakan himpunan bagian dari himpunan A (C ⊄ A) maupun himpunan B (C ⊄ B). Jika ketiga himpunan itu kita sajikan ke dalam gambar, maka akan seperti pada gambar disamping:
  • 13. Apabila terdapat suatu himpunan, maka kita dapat menghitung banyak kemungkinan himpunan bagian yang dapat terbentuk. Bagaimana caranya? 𝑹𝒖𝒎𝒖𝒔 = 𝟐𝒏 Contoh : Misalkan, terdapat sebuah himpunan A yang terdiri dari tiga buah anggota, yaitu a, b, dan c sebagai berikut: A = {a,b,c} Maka, banyaknya kemungkinan-kemungkinan himpunan bagian yang dapat terbentuk dari himpunan A adalah = 23 = 8 buah. Kemungkinan-kemungkinan himpunan bagian tersebut terdiri dari { }, {a}, {b}, {c}, {a,b}, {a,c}, {b,c}, dan {a,b,c}.
  • 14. 2. Himpunan Kuasa : himpunan kuasa atau power set adalah himpunan yang seluruh anggotanya merupakan kumpulan dari himpunan-himpunan bagian. Misalnya, himpunan kuasa dari A, maka dapat ditulis dengan notasi P(A) dengan anggota-anggotanya merupakan himpunan bagian dari himpunan A. Banyak anggota himpunan kuasa dapat dihitung menggunakan rumus , 𝒏(𝑷 𝑨 ) = 𝟐𝒏(𝑨) n(A) = banyak anggota dari himpunan A. Contoh : terdapat suatu himpunan A yang anggotanya merupakan bilangan-bilangan ganjil ≤ 5 Maka, banyak anggota A adalah sebanyak 3 buah, yaitu A = {1, 3, 5}. P(A) merupakan himpunan kuasa dari A dengan semua anggotanya merupakan himpunan bagian dari A. Jadi, banyak anggota P(A) adalah n(P(A)) = 2n(A) = 23 = 8, yang terdiri dari { }, {1}, {3}, {5}, {1, 3}, {1, 5}, {3, 5}, {1, 3, 5}.
  • 15. 3. Himpunan yang Sama : Dua buah himpunan dikatakan sama apabila kedua himpunan tersebut memiliki anggota yang sama walaupun urutannya dapat berbeda Contoh : terdapat dua buah himpunan, yaitu himpunan A dan himpunan B dengan masing-masing anggota sebagai berikut: A = {a, s, r, i} dan B = {r, i, a, s} Himpunan A ternyata memiliki anggota-anggota yang sama dengan himpunan B, yaitu a, s, r, dan i. Meskipun urutan anggota dari himpunan B berbeda dengan himpunan A, tapi kedua himpunan memiliki anggota yang sama. Jadi, dapat dikatakan himpunan A sama dengan himpunan B
  • 16. 4. Himpunan Equivalen: Dua buah himpunan dikatakan ekuivalen apabila banyak anggota dari kedua himpunan bernilai sama Contoh : terdapat dua buah himpunan, yaitu himpunan A dan himpunan B dengan masing-masing anggota sebagai berikut: A = {1, 2, 3, 4, 5} dan B = {a, b, c, d, e} himpunan A memiliki jumlah anggota, yaitu n(A) = 5 dan himpunan B memiliki jumlah anggota, yaitu n(B) = 5. Jadi, (n(A) = n(B) = 5). Oleh karena itu, dapat dikatakan kalau himpunan A ekuivalen dengan himpunan B
  • 17.
  • 18. Operasi – Operasi pada HIMPUNAN 1. Gabungan Gabungan dari dua himpunan A dan B adalah himpunan yang terdiri dari semua anggota himpunan A dan himpunan B, dimana anggota yang sama hanya ditulis satu kali. A gabungan B ditulis A ∪ B = {x|x ϵ A atau x ϵ B} Contoh: A = {1, 2, 3, 4, 5} B = {2, 4, 6, 8, 10} A ∪ B = {1, 2, 3, 4, 5, 6, 8, 10}
  • 19. 2. Irisan Irisan dua himpunan A dan B adalah himpunan dari semua anggota himpunan A dan B yang sama. Dengan kata lain, himpunan yang anggotanya ada di kedua himpunan tersebut. A irisan B ditulis A ∩ B. A ∩ B dibaca himpunan A irisan himpunan B. Contoh: A = {a, b, c, d, e} dan B = {a, c, e, g, i} A ∩ B = {a, c, e}