SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
ENERGI TUBUH
Definisi Energi
 Energi adalah kemampuan untuk
melakukan kerja
 Kerja/usaha adalah gaya yang
diberikan (searah dengan perpindahan)
dikalikan jarak yang ditempuh
Berbagai bentuk Energi
 Energi :
Kinetik : energi dari gerakan
Potensial : Energi yang tersimpan (misal :
makanan mengandung energi
potensial dan tubuh meman-
faatkan ini saat mencerna
 Terdapat dalam bentuk yang berbeda :
- Panas, Mekanik, bunyi, kimia dan listrik
Energi dalam tubuh
Bentuk Energi
Listrik
Kimia
Mekanik
Bunyi
Panas
Kegunaan dalm Tubuh
Konduksi impuls saraf
dan kontraksi otot
Pemecahan ikatan kimia
dalam makanan
Pompa jantung, berjalan
Mendengar
Mempertahankan
temperatur tubuh,
demam, menggigil
Konservasi Energi
 Energi tidak dapat diciptakan atau
dimusnahkan, energi hanya dapat
diubah dari satu bentuk ke bentuk
lainnya
 Tubuh dapat mengubah satu bentuk
energi ke bentuk lainnya, dan
seringkali terjadi sejumlah
perubahan bentuk energi
Satuan Energi
 SI : Joule (J)
 Satuan lain : Kalori ( energi yang dibutuhkan
untuk meningkatkan suhu 1 gr air sebanyak 1
oC
 Joule dan kalori adalah satuan yang kecil,
sehingga yang sering digunakan adalah
kilojoele dan kilokalori
 1 kal = 4,183 kJ
Soal
 Konversikan nilai energi berikut dari
kJ/100 gr menjadi Kalori/100 gr:
a. apel 150 kJ/100 gr
b. biskuit 2026 kJ/100 gr
c. ayam 408 kJ/ 100 gr
Makanan mana yang mengandung
energi paling banyak?
Kebutuhan Energi Tubuh
Makanan yang dimakan akan digunakan
sebagai bahan mentah untuk
pertumbuhan, perbaikan, dan
pembaharuan se-sel dalam tubuh, tetapi
kegunaan utamanya adalah sebagai
sumber energi
Kandungan energi dalam makanan tidak
sama dengan nilai kesehatan suatu
makanan!
Daftar Kandungan energi makanan
Makanan
Roti (putih)
Susu skim
Jeruk
Pisang
Margarin
Mentega
Kentang rebus
Ayam
Keripik
Nasi
Pasta
Kandungan Energi(kal/100gr)
968
160
160
360
3436
3376
356
408
1100
1484
1468
Laju Metabolisme Basal
/BMR
Laju metabolisme basal adalah energi yang
harus dikeluarkan tubuh untuk
mempertahankan hidup, yaitu energi yang
diperlukan untuk mempertahankan denyut
jantung, ventilasi paru, dan menjaga
kehangatan tubuh
Satuan : kilojoule/jam
Faktor yang
mempengaruhi BMR
 Jenis kelamin
 Penyakit
 Cuaca
 Olah raga
 Tidur/bangun
 Stress
 Usia
 Makanan
 kehamilan
Indeks massa tubuh (IMT)
berat badan ( kg)
 IMT=-------------------------
tinggi badan2 (m2)
< 20 berat badab kurang
20 – 25 berat badan ideal
25 – 30 berat badan berlebih
30 – 40 obes
> 40 sangat obes
Soal
 Seorang wanita mempunyai berat 60 kg
dan tinggi 160 cm.
Hitunglah indeks massa tubuhnya,
apakah berat badannya ideal atau
berlebih
Energi USAHA DAN GAYA  DAN YANG LAINNYAA

More Related Content

Similar to Energi USAHA DAN GAYA DAN YANG LAINNYAA

Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
Aftina Eka R
 
pengaturan asupan gizi atlet.ppt
pengaturan asupan gizi atlet.pptpengaturan asupan gizi atlet.ppt
pengaturan asupan gizi atlet.ppt
BudiHermono1
 
Kuliah biokimia gizi
Kuliah biokimia giziKuliah biokimia gizi
Kuliah biokimia gizi
Santoso Jaeri
 

Similar to Energi USAHA DAN GAYA DAN YANG LAINNYAA (20)

energi
energienergi
energi
 
energi(1).pptx
energi(1).pptxenergi(1).pptx
energi(1).pptx
 
keseimbangan energi
keseimbangan energikeseimbangan energi
keseimbangan energi
 
metabolisme energi
metabolisme energimetabolisme energi
metabolisme energi
 
Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
Ppt tugas metabolisme dan suhu tubuh, tingkat ia,diii kebidanan, 2012 2013
 
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makananIlmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
Ilmu nutrisi ii. fungsi &amp; kebutuhan zt makanan
 
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptxSISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
SISTEM PENCERNAAN MANUSIA.pptx
 
Menu Makanan Sehat ala hijau.pptx
Menu Makanan Sehat ala hijau.pptxMenu Makanan Sehat ala hijau.pptx
Menu Makanan Sehat ala hijau.pptx
 
7. Kebutuhan Gizi Atlet.pdf
7. Kebutuhan Gizi Atlet.pdf7. Kebutuhan Gizi Atlet.pdf
7. Kebutuhan Gizi Atlet.pdf
 
Energi dan lemak pada atlet.pdf
Energi dan lemak pada atlet.pdfEnergi dan lemak pada atlet.pdf
Energi dan lemak pada atlet.pdf
 
PPT DASAR ILMU GIZI KELOMPOK 4 FKM UNAIR 2020
PPT DASAR ILMU GIZI KELOMPOK 4 FKM UNAIR 2020PPT DASAR ILMU GIZI KELOMPOK 4 FKM UNAIR 2020
PPT DASAR ILMU GIZI KELOMPOK 4 FKM UNAIR 2020
 
Bioenergik
BioenergikBioenergik
Bioenergik
 
Kebutuhan Nutrisi Ternak Itik
Kebutuhan Nutrisi Ternak ItikKebutuhan Nutrisi Ternak Itik
Kebutuhan Nutrisi Ternak Itik
 
Energi dalam makanan.pptx
Energi dalam makanan.pptxEnergi dalam makanan.pptx
Energi dalam makanan.pptx
 
pengaturan asupan gizi atlet.ppt
pengaturan asupan gizi atlet.pptpengaturan asupan gizi atlet.ppt
pengaturan asupan gizi atlet.ppt
 
Kuliah biokimia gizi
Kuliah biokimia giziKuliah biokimia gizi
Kuliah biokimia gizi
 
PAKAN SATWA LIAR.pptx
PAKAN SATWA LIAR.pptxPAKAN SATWA LIAR.pptx
PAKAN SATWA LIAR.pptx
 
Makanan rda
Makanan rdaMakanan rda
Makanan rda
 
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03Kebutuhan nutrisi dewasa 03
Kebutuhan nutrisi dewasa 03
 
Menu Makanan Sehat yang baik untuk manusia. Hajjatun.pptx
Menu Makanan Sehat yang baik untuk manusia. Hajjatun.pptxMenu Makanan Sehat yang baik untuk manusia. Hajjatun.pptx
Menu Makanan Sehat yang baik untuk manusia. Hajjatun.pptx
 

Recently uploaded

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Jajang Sulaeman
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 

Recently uploaded (20)

Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerakMateri Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
Materi Modul 1.4_Fitriani Program guru penggerak
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 

Energi USAHA DAN GAYA DAN YANG LAINNYAA

  • 2.
  • 3. Definisi Energi  Energi adalah kemampuan untuk melakukan kerja  Kerja/usaha adalah gaya yang diberikan (searah dengan perpindahan) dikalikan jarak yang ditempuh
  • 4. Berbagai bentuk Energi  Energi : Kinetik : energi dari gerakan Potensial : Energi yang tersimpan (misal : makanan mengandung energi potensial dan tubuh meman- faatkan ini saat mencerna  Terdapat dalam bentuk yang berbeda : - Panas, Mekanik, bunyi, kimia dan listrik
  • 5. Energi dalam tubuh Bentuk Energi Listrik Kimia Mekanik Bunyi Panas Kegunaan dalm Tubuh Konduksi impuls saraf dan kontraksi otot Pemecahan ikatan kimia dalam makanan Pompa jantung, berjalan Mendengar Mempertahankan temperatur tubuh, demam, menggigil
  • 6. Konservasi Energi  Energi tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan, energi hanya dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lainnya  Tubuh dapat mengubah satu bentuk energi ke bentuk lainnya, dan seringkali terjadi sejumlah perubahan bentuk energi
  • 7. Satuan Energi  SI : Joule (J)  Satuan lain : Kalori ( energi yang dibutuhkan untuk meningkatkan suhu 1 gr air sebanyak 1 oC  Joule dan kalori adalah satuan yang kecil, sehingga yang sering digunakan adalah kilojoele dan kilokalori  1 kal = 4,183 kJ
  • 8. Soal  Konversikan nilai energi berikut dari kJ/100 gr menjadi Kalori/100 gr: a. apel 150 kJ/100 gr b. biskuit 2026 kJ/100 gr c. ayam 408 kJ/ 100 gr Makanan mana yang mengandung energi paling banyak?
  • 9. Kebutuhan Energi Tubuh Makanan yang dimakan akan digunakan sebagai bahan mentah untuk pertumbuhan, perbaikan, dan pembaharuan se-sel dalam tubuh, tetapi kegunaan utamanya adalah sebagai sumber energi Kandungan energi dalam makanan tidak sama dengan nilai kesehatan suatu makanan!
  • 10. Daftar Kandungan energi makanan Makanan Roti (putih) Susu skim Jeruk Pisang Margarin Mentega Kentang rebus Ayam Keripik Nasi Pasta Kandungan Energi(kal/100gr) 968 160 160 360 3436 3376 356 408 1100 1484 1468
  • 11. Laju Metabolisme Basal /BMR Laju metabolisme basal adalah energi yang harus dikeluarkan tubuh untuk mempertahankan hidup, yaitu energi yang diperlukan untuk mempertahankan denyut jantung, ventilasi paru, dan menjaga kehangatan tubuh Satuan : kilojoule/jam
  • 12. Faktor yang mempengaruhi BMR  Jenis kelamin  Penyakit  Cuaca  Olah raga  Tidur/bangun  Stress  Usia  Makanan  kehamilan
  • 13. Indeks massa tubuh (IMT) berat badan ( kg)  IMT=------------------------- tinggi badan2 (m2) < 20 berat badab kurang 20 – 25 berat badan ideal 25 – 30 berat badan berlebih 30 – 40 obes > 40 sangat obes
  • 14. Soal  Seorang wanita mempunyai berat 60 kg dan tinggi 160 cm. Hitunglah indeks massa tubuhnya, apakah berat badannya ideal atau berlebih