SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Apa yang dimaksud dengan makanan Sehat
Pengertian Makanan Sehat
01
Memahami fungsi makanan sehat
Fungsi Makanan Sehat
02
Mengenal ciri makanan sehat
Ciri Makanan Sehat
03
Memahami kandungan makanan sehat
Kandungan Makanan Sehat
04
OUTLINE
Menyusun menu makanan sehat
Menu Makanan Sehat
05
MAKANAN SEHAT
Makanan sehat berkaitan erat dengan zat
gizi, baik makro maupun mikro
Fungsi Makanan bagi Tubuh
a. Makanan sebagai sumber tenaga
terutama yang mengandung hidrat
arang.
b. Makanan sebagai sumber zat
pembangun, digunakan sebagai
pembentukan sel-sel jaringan tubuh
yang baru, pembentukan sel darah
merah, sel darah putih, dan zat
kekebalan atau antibody.
c. Makanan sebagai sumber zat pengatur,
mutlak diperlukan walaupun sangat
sedikit
Makanan Sehat
Pengertian Makanan Sehat
Jika dilihat dari pandangan berbagai ahli, terdapat banyak pendapat
yang mendefinisikan sebuah makanan masuk dalam kategori
makanan sehat, seperti
1. Soekirman (2000) : makanan yang bebas bakteri, virus, parasite
dan bebas pencemaran zat kimia
2. Judio-Kahl (2011) : makanan yang seimbang dari segi gizi makro
dan mikro.
3. Hardani, (2012) : makanan yang tepat untuk menambah nutrisi
bagi tubuh.
4. Tandra dalam Ebit (2011) : makanan yang tidak membuat kita
underweight/ overweight, tidak membuat kolesterol/ gula darah
tinggi serta tidak memperburuk fungsi organ penting tubuh.
Jadi bagaimanakah kesimpulan dari konsep makanan
sehat itu?
CIRI MAKANAN SEHAT
1. Tidak banyak mengandung lemak-lemak hewani.
2. Rendah garam dan MSG, penggunaan penyedap
rasa yang banyak beredar di pasaran membuat
makanan terasa lebih gurih dan nikmat, tapi bukan
berarti menjadi lebih sehat.
3. Banyak mengandung serat.
4. Tidak/sedikit menggunakan bahan kimia
5. Dimasak matang, jadi tidak setengah matang atau
terlalu lama matang
MAKANAN SEHAT DAN SERASI
PROTEIN DAN
LEMAK
PATI DAN LEMAK GULA DAN ASAM LEMAK & PROTEIN
NABATI
Daging dan kacang-
kacangan adalah dua
jenis makanan yang
memiliki kombinasi
protein dan lemak
berfungsi untuk
melamabatkan proses
pencernaan agar
protein punya cukup
waktu untuk
berinteraksi dengan
asam lambung.
Misalnya Ubi atau
ketela, jangan
ditambahi santan
kental seperti ketika
kita membuat kolak.
Gunakan lemak
sekedarnya saja
sebagai penambah
cita rasa
banyak
terdapat pada
buah-buahan
yang segar dan
yogurt murni.
mengkombinasikan
kedua jenis
makanan ini akan
saling mendukung
sehingga
melengkapi
kandungan asam
amino pada kedua
jenis makanan
tersebut
KANDUNGAN MAKANAN SEHAT
1
4
2
3
Kalori : jumlah yang dibutuhkan 2000 kal, tergantung dari berat
dan tinggi anak, jumlah aktivitas fisik, dan proses metabolism
tubuh. Contoh: beras, roti, gandum
1
Protein : jumlah yang dibutuhkan 1 gr/kg berat badan. Contoh:
tahu, tempe, ikan, telur, daging, dll.
2
Lemak : dibutuhkan untuk cadangan makanan dan melindungi
sel-sel otak.
3
Kalsium : Jumlah yang dibutuhkan 1500-1300 mg per hari
untuk pertumbuhan tulang. Contoh : produk olahan susu
4
Serat : untuk perncernaan. Contoh: buah dan sayur
5
KEAMANAN MAKANAN
1
4
2
3
Formalin
1
Boraks
2
Pewarna
3
Pemanis Buatan
4
Makanan yang tidak aman adalah makanan yang tercemar organisme dan zat
berbahaya (Damayanti, 2010)
Menu sehat merupakan menu yang terdiri
atas makanan yang kaya akan gizi
seimbang yang dibutuhkan tubuh
MENU MAKANAN SEHAT
Makanan pokok berupa Nasi, kentang, umbi-umbian
Contoh menu:
Protein nabati/ hewani dari kacang2an, daging. Tempe, tahu, ikan laut, daging ayam, sapi/ kambing
Contoh Menu
Mengandung banyak vitamin A, B, C, D, E,K, zat besi dll. Sayur bayam, kangkung sawi, tomat dkk
Contoh Menu
Apel, jeruk, buah naga, jambu, susu
Contoh Menu
Karbohidrat
Lauk
Sayur
Buah & Susu

More Related Content

Similar to Makanan Sehat

Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptx
Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptxMenu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptx
Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptxBundaAfiyahSriHarnan
 
Nabila (1)
Nabila (1)Nabila (1)
Nabila (1)JANGANDI
 
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsi
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsimakanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsi
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsiputrinabila123
 
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoii
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoiiMakanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoii
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoiiGiselleRuslimsmp2225
 
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptxPPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptxFitrianiNani
 
Gizi bumil dan laktasi
Gizi bumil dan laktasi Gizi bumil dan laktasi
Gizi bumil dan laktasi Dedi Kun
 
GIZI REMAJA.ppt
GIZI REMAJA.pptGIZI REMAJA.ppt
GIZI REMAJA.pptRoyRobahta
 
Gizi seimbang untuk dewasa
Gizi seimbang untuk dewasaGizi seimbang untuk dewasa
Gizi seimbang untuk dewasaTriana Septianti
 
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptx
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptxPertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptx
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptxMixel12
 
Kandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananKandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananDestina Destina
 
Makanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptxMakanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptxMbakDiena
 

Similar to Makanan Sehat (20)

Kebutuhan nutrisi pada anak
Kebutuhan nutrisi pada anakKebutuhan nutrisi pada anak
Kebutuhan nutrisi pada anak
 
Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptx
Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptxMenu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptx
Menu Seimbang dan Cara Penyusunan.pptx
 
Nabila (1)
Nabila (1)Nabila (1)
Nabila (1)
 
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsi
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsimakanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsi
makanan yang patut dihindari dan yang perlu dikonsumsi
 
Gizi.pptx
Gizi.pptxGizi.pptx
Gizi.pptx
 
GIZI dan Makanan
GIZI dan MakananGIZI dan Makanan
GIZI dan Makanan
 
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoii
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoiiMakanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoii
Makanan Sehat.pptx jadwal dan 1efinosoii
 
Nutraseutical
NutraseuticalNutraseutical
Nutraseutical
 
GIZI.ppt
GIZI.pptGIZI.ppt
GIZI.ppt
 
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptxPPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
PPT KDKK Fitriani Nani Manajemen Pemenuhan Nutrisi.pptx
 
Gizi bumil dan laktasi
Gizi bumil dan laktasi Gizi bumil dan laktasi
Gizi bumil dan laktasi
 
Pedoman menu bergizi
Pedoman menu bergiziPedoman menu bergizi
Pedoman menu bergizi
 
GIZI REMAJA.ppt
GIZI REMAJA.pptGIZI REMAJA.ppt
GIZI REMAJA.ppt
 
Diktat Matkul Gizi Ikan
Diktat Matkul Gizi IkanDiktat Matkul Gizi Ikan
Diktat Matkul Gizi Ikan
 
Gizi seimbang untuk dewasa
Gizi seimbang untuk dewasaGizi seimbang untuk dewasa
Gizi seimbang untuk dewasa
 
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptx
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptxPertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptx
Pertemuan 8_Sistem Pencernaan.pptx.pptx
 
APIT SIAP EDIT.docx
APIT SIAP EDIT.docxAPIT SIAP EDIT.docx
APIT SIAP EDIT.docx
 
Kandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makananKandungan nutrisi pada makanan
Kandungan nutrisi pada makanan
 
Makanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptxMakanan sehat materi 1.pptx
Makanan sehat materi 1.pptx
 
Makanan seimbang
Makanan seimbangMakanan seimbang
Makanan seimbang
 

Recently uploaded

Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxfania35
 
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien Dewasa
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien DewasaUpdate 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien Dewasa
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien DewasaErdinataKusuma1
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptika291990
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/maGusmaliniEf
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANDianFitriyani15
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALMayangWulan3
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docxpuskesmasseigeringin
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptDwiBhaktiPertiwi1
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar KeperawatanHaslianiBaharuddin
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANYayahKodariyah
 

Recently uploaded (20)

Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
 
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien Dewasa
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien DewasaUpdate 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien Dewasa
Update 2023 Tentang Sepsis Dan Syok Pada Pasien Dewasa
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/mamateri kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
materi kkr dan uks tingkat smp dan sma/ma
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
 
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.pptSOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
SOSIALISASI MATERI DEMAM BERDARAH DENGUE.ppt
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
 

Makanan Sehat

  • 1. Apa yang dimaksud dengan makanan Sehat Pengertian Makanan Sehat 01 Memahami fungsi makanan sehat Fungsi Makanan Sehat 02 Mengenal ciri makanan sehat Ciri Makanan Sehat 03 Memahami kandungan makanan sehat Kandungan Makanan Sehat 04 OUTLINE Menyusun menu makanan sehat Menu Makanan Sehat 05
  • 2. MAKANAN SEHAT Makanan sehat berkaitan erat dengan zat gizi, baik makro maupun mikro
  • 3. Fungsi Makanan bagi Tubuh a. Makanan sebagai sumber tenaga terutama yang mengandung hidrat arang. b. Makanan sebagai sumber zat pembangun, digunakan sebagai pembentukan sel-sel jaringan tubuh yang baru, pembentukan sel darah merah, sel darah putih, dan zat kekebalan atau antibody. c. Makanan sebagai sumber zat pengatur, mutlak diperlukan walaupun sangat sedikit
  • 4. Makanan Sehat Pengertian Makanan Sehat Jika dilihat dari pandangan berbagai ahli, terdapat banyak pendapat yang mendefinisikan sebuah makanan masuk dalam kategori makanan sehat, seperti 1. Soekirman (2000) : makanan yang bebas bakteri, virus, parasite dan bebas pencemaran zat kimia 2. Judio-Kahl (2011) : makanan yang seimbang dari segi gizi makro dan mikro. 3. Hardani, (2012) : makanan yang tepat untuk menambah nutrisi bagi tubuh. 4. Tandra dalam Ebit (2011) : makanan yang tidak membuat kita underweight/ overweight, tidak membuat kolesterol/ gula darah tinggi serta tidak memperburuk fungsi organ penting tubuh. Jadi bagaimanakah kesimpulan dari konsep makanan sehat itu?
  • 5. CIRI MAKANAN SEHAT 1. Tidak banyak mengandung lemak-lemak hewani. 2. Rendah garam dan MSG, penggunaan penyedap rasa yang banyak beredar di pasaran membuat makanan terasa lebih gurih dan nikmat, tapi bukan berarti menjadi lebih sehat. 3. Banyak mengandung serat. 4. Tidak/sedikit menggunakan bahan kimia 5. Dimasak matang, jadi tidak setengah matang atau terlalu lama matang
  • 6. MAKANAN SEHAT DAN SERASI PROTEIN DAN LEMAK PATI DAN LEMAK GULA DAN ASAM LEMAK & PROTEIN NABATI Daging dan kacang- kacangan adalah dua jenis makanan yang memiliki kombinasi protein dan lemak berfungsi untuk melamabatkan proses pencernaan agar protein punya cukup waktu untuk berinteraksi dengan asam lambung. Misalnya Ubi atau ketela, jangan ditambahi santan kental seperti ketika kita membuat kolak. Gunakan lemak sekedarnya saja sebagai penambah cita rasa banyak terdapat pada buah-buahan yang segar dan yogurt murni. mengkombinasikan kedua jenis makanan ini akan saling mendukung sehingga melengkapi kandungan asam amino pada kedua jenis makanan tersebut
  • 7. KANDUNGAN MAKANAN SEHAT 1 4 2 3 Kalori : jumlah yang dibutuhkan 2000 kal, tergantung dari berat dan tinggi anak, jumlah aktivitas fisik, dan proses metabolism tubuh. Contoh: beras, roti, gandum 1 Protein : jumlah yang dibutuhkan 1 gr/kg berat badan. Contoh: tahu, tempe, ikan, telur, daging, dll. 2 Lemak : dibutuhkan untuk cadangan makanan dan melindungi sel-sel otak. 3 Kalsium : Jumlah yang dibutuhkan 1500-1300 mg per hari untuk pertumbuhan tulang. Contoh : produk olahan susu 4 Serat : untuk perncernaan. Contoh: buah dan sayur 5
  • 8. KEAMANAN MAKANAN 1 4 2 3 Formalin 1 Boraks 2 Pewarna 3 Pemanis Buatan 4 Makanan yang tidak aman adalah makanan yang tercemar organisme dan zat berbahaya (Damayanti, 2010)
  • 9. Menu sehat merupakan menu yang terdiri atas makanan yang kaya akan gizi seimbang yang dibutuhkan tubuh
  • 10. MENU MAKANAN SEHAT Makanan pokok berupa Nasi, kentang, umbi-umbian Contoh menu: Protein nabati/ hewani dari kacang2an, daging. Tempe, tahu, ikan laut, daging ayam, sapi/ kambing Contoh Menu Mengandung banyak vitamin A, B, C, D, E,K, zat besi dll. Sayur bayam, kangkung sawi, tomat dkk Contoh Menu Apel, jeruk, buah naga, jambu, susu Contoh Menu Karbohidrat Lauk Sayur Buah & Susu