SlideShare a Scribd company logo
EKONOMI POLITIK
PENDEKATAN MARXIAN
Badrotuz Zahro 115020101111009
Ekonomi Politik - Marxian
Kepentingan Material & Kelas Ekonomi
Kepentingan Material, Konflik Kelas & Kapitalisme
• Kapitalisme Mempengaruhi Kondisi Material Pekerja
• Kepentingan Ekonomi & Kesadaran Kelas
• Kesadaran Kelas
• Kelas Pekerja
• Kelas Kapitalis
Marxisme dalam Ekonomi Politik
• Marxisme & Politik Revolusioner
• Marxisme & Politik Sosial Demokratis
• Teori Negara Marxis
2
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Pendahuluan
EKONOMI POLITIK - MARXIAN
• Cara berfikir tentang perekonomian yang didasarkan
pada metode dan teori dari ekonomi klasik.
• Perekonomian pasar bekerja menurut prinsip
reproduksi dan pembagian kerja sosial
Istilah Ekonomi Politik
• Proses reproduksi yang bersifat objektif
Fokus Utama
• Bagaimana Menghubungkan Kepentingan Individu
dengan Tatanan Sosial
Marxian dengan Ekonomi Politik
3
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
KEPENTINGAN MATERIAL & KELAS EKONOMI
• Muncul karenya adanya struktur dari produksi
• Kepentingan individu dapat dilihat pada kelas mana
ia berada
• Kepentingan kelas yang satu akan bertentangan
dengan yang lain
• Kepentingan kelas yang terbentuk dlm sistem
produksi akan menjadi kepentingan politik
Kepentingan
Material
• Tujuan yang diambil individu bedasarkan Sumber
Daya yang dimiliki (M (Uang) / C (use value))
• Mereka yang mampu (kapitalis) akan merasa diri
mereka berada dalam kondisi sosial (kelas) yang
berbeda dengan mereka yang tidak mampu.
• Perekonomian sendiri-lah yang menetukan
bagaimana posisi sosial (kelas) dari individu
Kelas
Ekonomi
4
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
KEPENTINGAN MATERIAL,
KONFLIK KELAS & KAPITALISME
Pandangan Marx
Upah Substitensi
• Atau upah pekerja
ditentukan oleh
sarana kebutuhan
hidup pokok (UMR).
Kontrak Upah
• Jaminan bahwa
Kapitalisme pasti bisa
memenuhi
kebutuhan materi
pekerja (upah).
Konflik Kelas
• Para Kapitalis
berusaha agar
pekerja bisa bekerja
lebih keras, lama &
efisien tanpa
mengubah upah.
Sehingga laba
bertambah & upah
tetap.
5
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Pertumbuhan
Ekonomi Kapitalis
terjadi karena
persaingan antar
Kapitalis.
Faktor utama yang
mempengaruhi
Lapangan Kerja
adalah Tingkat
Investasi.
Kapitalis akan
Menguntungkan
kaum Pekerja jika
melakukan Investasi
Namun, Persaingan
antar Kapitalis
memiliki batas.
Ketika Persaingan
menurun maka,
proses untuk
menaikan upah juga
ikut melemah.
Sehingga,
permintaan efektif
dalam pasar tidak
mengalami
pertumbuhan.
Kegagalan
pertumbuhan pasar
terjadi karena tidak
ada kenaikan upah
riil.
Ketika pasar
stagnan, maka
investasi-pun
„mandek‟.
Sehingga tatanan
Kapitalis merugikan
semua orang 6
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Kapitalis memengaruhi Kondisi Material Pekerja
7
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Kepentingan Ekonomi & Kesadaran Kelas
• Individu dalam kelas harus memandang dirinya
sebagai bagian dari konteks yang lebih luas.
• Kelas yang sudah terbentuk harus menerjemahkan
kepentingan pribadi dari anggota.
Dua Syarat Kesadaran Kelas
• Dapat mengungkapkan ciri ekonomi dari kelas
• Harus ada Agen Politik
• Agen Politik untuk kelas Pekerja = Partai
• Agen Politik untuk kelas Kapitalis = Negara
Cara Mengembangkan Kesadaran
Kelas
Kesadaran Kelas
•Ketidak-adilan yang diterima para pekerja (hidup serba
kekurangan).Deprivasi
•Handicraft-labor
•Tenaga kerja Kapitalis yang bersifat kolektif & Universal.Kolektivisasi
8
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Kelas Pekerja
Kelas Kapitalis
•Mempertahankan posisi kekayaan
•Mempertahankan Sistem sosial
Kepentingan
Kapitalis
•Kepentingan untuk mempertahankan Kapitalisme, karena
Kapitalisme adalah sistem dimana orang bisa menjadi
Kapitalis.
Kelas Kapitalis
9
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Marxisme dalam Ekonomi Politik
• Menjelaskan mengapa Kapital mengalami ekspansi, mengapa
Kapital terkonsentrasi hanya kebeberapa individu/perusahaan &
bagaimana ekspansi Kapital menggantikan Pekerja dengan
Teknologi.
Marxisme & Politik Revolusioner
• Perkembangan Kapitalisme Cenderung menyebabkan makin
banyak pengangguran, namun
• Perkembangan Kapital juga cenderung untuk menimbulkan
“pemerataan” (Bettelhem ; 1985)
Alasan Revolusioner
• Faktor yang bersifat endogen atau internal dalam Kapitalisme
itu sendiri.
Syarat Revolusi
• Meningkatkan kepentingan Material Pekerja dengan tetap
menggunakan kerangka kapitalisme dan demokrasi
liberal.
Marxisme & Politik Sosial Demokratis
• Kesejahteraan dari warga negara bisa sama-sama
diuntungkan dengan cara “melakukan rasionalisasi
secara bertahan agar kapitalis dapat melakukan kegiatan
yang menguntungkan publik tanpa harus menghapuskan
hukum dari private property.
Konsep Inti Politik Sosial Demokratis
• Bukan menyingkirkan Kapitalisme, tetapi membuat
Kapitalisme menguntungkan bagi lebih banyak orang,
bukan segelintir Kapitalis saja.
Tujuan
10
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Teori
Negara
Marxis
Bagaimana hubungan
antar negara, yang
dipandang sebagai
pemerintah atau sistem
kewenangan dengan
perekonomian kapitalis
Kebutuhan untuk
mempertahankan tatanan
sosial, dimana kondisi
dari orang dalam tatanan
itu mengalami
pertentangan secara
fundamental antara yang
satu dengan yang lainya.
Dengan melindungi
sebuah tatanan tertentu,
maka negara akan
melindungi kelas yang
satu dan mengabaikan
kelas yang lain.
11
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
KESIMPULAN
Istilah „Ekonomi Politik‟ dalam Marxian tidak merujuk pada
pemikiran tentang hubungan antara ekonomi dan politik, namun
merujuk pada pemikiran mengenai perekonomian yang
didasarkan pada metode dan teori dari klasik.
Pendekatan Marxian mengajukan sebuah permasalahan, yakni
„bagaimana menghubungkan kepentingan individu dengan
tatanan sosial. Dan dijelaskan oleh 3 aliran dalam teori Marxian :
Politik Revolusioner, Politik Kompromi Kelas & Teori Negara
Marxis yang di satukan oleh tema Transformasi
Marxian menjelaskan mengenai hubungan antara kepentingan
material dengan kelas, konflik yang terjadi dalam hubungan antar
kelas, dan bagaimana kepentingan ekonomi dapat disadari dan
dianut bersama.
Terdapat tiga aliran „Ekonomi Politik‟ dalam Marxian, yakni Teori
Revolusi, Teori Sosial Demokratis dan Teori Negara yang bisa
jadi timbul karena adanya konflik kapital antara jangka panjang &
pendek, antara individu kapitalis & kapitalis sebagai sebuah kelas
atau antara tujuan Proximal & kepentingan sistematis.
12
TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P
Levine,2008
Terimakasih

More Related Content

What's hot

Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
nurul khaiva
 
model model analisis kebijakan publik
model model analisis kebijakan publikmodel model analisis kebijakan publik
model model analisis kebijakan publik
Erlin Alltid Tufft Västkusten
 
Public Policy dan Administrasi Negara
Public Policy dan Administrasi NegaraPublic Policy dan Administrasi Negara
Public Policy dan Administrasi Negara
Kasmiah Ali
 
Birokrasi dan Kajian Politik
Birokrasi dan Kajian PolitikBirokrasi dan Kajian Politik
Birokrasi dan Kajian Politik
Muh Firyal Akbar
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaxNet8
 
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis KebijakanModul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
unitpublikasi
 
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan  investasiKebijakan fiskal. moneter dan  investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
Sugeng Budiharsono
 
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
Arthur Semseviera Rontini
 
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaeblerreinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
Bhaskoro Utomo
 
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publikperan pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
Badrotuz Zahro
 
Sistem ekonomi kapitalisme
Sistem ekonomi kapitalismeSistem ekonomi kapitalisme
Sistem ekonomi kapitalisme
Deni Irawan
 
Ekonomi Politik Bhn Ajar
Ekonomi Politik Bhn AjarEkonomi Politik Bhn Ajar
Ekonomi Politik Bhn Ajarguest0b95bd
 
Public choice
Public choicePublic choice
Public choice
ANISSA RATNA WIDURI
 
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
Oswar Mungkasa
 
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARASISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARAPLUR
 
Tatanan organisasi pemerintahan negara
Tatanan organisasi pemerintahan negaraTatanan organisasi pemerintahan negara
Tatanan organisasi pemerintahan negara
endahmustika
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
yuniar putri
 
Kuliah 7 terori pasca ketergantungan
Kuliah 7 terori pasca ketergantunganKuliah 7 terori pasca ketergantungan
Kuliah 7 terori pasca ketergantungan
Mukhrizal Effendi
 
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis KomparatifTeori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Dadang Solihin
 

What's hot (20)

Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
Part 1 (gambaran umum ekopol kebijakan)
 
model model analisis kebijakan publik
model model analisis kebijakan publikmodel model analisis kebijakan publik
model model analisis kebijakan publik
 
Public Policy dan Administrasi Negara
Public Policy dan Administrasi NegaraPublic Policy dan Administrasi Negara
Public Policy dan Administrasi Negara
 
Birokrasi dan Kajian Politik
Birokrasi dan Kajian PolitikBirokrasi dan Kajian Politik
Birokrasi dan Kajian Politik
 
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesiaBab 1 sistem ekonomi indonesia
Bab 1 sistem ekonomi indonesia
 
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis KebijakanModul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
Modul 4.1 Konsepsi dan Manfaat Analisis Kebijakan
 
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan  investasiKebijakan fiskal. moneter dan  investasi
Kebijakan fiskal. moneter dan investasi
 
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
Menghitung Lq dan Shiftshare Hasil Pertanian Kacang Tanah, Padi, Kacang kedel...
 
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaeblerreinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
reinventing government dalam pemikiran David Osborne & Ted Gaebler
 
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publikperan pemerintah dalam penyediaan barang publik
peran pemerintah dalam penyediaan barang publik
 
Sistem ekonomi kapitalisme
Sistem ekonomi kapitalismeSistem ekonomi kapitalisme
Sistem ekonomi kapitalisme
 
Ekonomi Politik Bhn Ajar
Ekonomi Politik Bhn AjarEkonomi Politik Bhn Ajar
Ekonomi Politik Bhn Ajar
 
Analisis kebijakan publik
Analisis kebijakan publikAnalisis kebijakan publik
Analisis kebijakan publik
 
Public choice
Public choicePublic choice
Public choice
 
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
Desentralisasi dan Otonomi Daerah di Indonesia. Konsep, Pencapaian, dan Agend...
 
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARASISTEM ADMINISTRASI NEGARA
SISTEM ADMINISTRASI NEGARA
 
Tatanan organisasi pemerintahan negara
Tatanan organisasi pemerintahan negaraTatanan organisasi pemerintahan negara
Tatanan organisasi pemerintahan negara
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
 
Kuliah 7 terori pasca ketergantungan
Kuliah 7 terori pasca ketergantunganKuliah 7 terori pasca ketergantungan
Kuliah 7 terori pasca ketergantungan
 
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis KomparatifTeori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
Teori-teori Pembangunan: Sebuah Analisis Komparatif
 

Viewers also liked

Ekonomi politik pembangunan agus suryono
Ekonomi politik pembangunan   agus suryonoEkonomi politik pembangunan   agus suryono
Ekonomi politik pembangunan agus suryono
Bayu Rizky Aditya
 
Earthand the solar system
Earthand the solar systemEarthand the solar system
Earthand the solar system
sanj_1911
 
Ekonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarEkonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarNiken Dwi Dayanti
 
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2sucinta25tata
 
Ruri nurul jannah 6.6
Ruri nurul jannah 6.6Ruri nurul jannah 6.6
Ruri nurul jannah 6.6
Ruri1139
 
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Enchink Qw
 
ekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesiaekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesia
Cucu Sya'diah
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Indra Diputra
 
Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1
Nurul Ikhsanti
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Inas Thahirah
 
Karl marx and sociology of ethnicity
Karl marx and sociology of ethnicityKarl marx and sociology of ethnicity
Karl marx and sociology of ethnicity
Adambses14
 
Karl Max Sociology Presentation
Karl Max Sociology Presentation Karl Max Sociology Presentation
Karl Max Sociology Presentation
Maria Ovelia
 
Modul 1 hubungan industrial
Modul 1 hubungan industrialModul 1 hubungan industrial
Modul 1 hubungan industrial
riswan ludfi
 
BMP EKMA4367 Hubungan Industrial
BMP EKMA4367 Hubungan IndustrialBMP EKMA4367 Hubungan Industrial
BMP EKMA4367 Hubungan Industrial
Mang Engkus
 

Viewers also liked (17)

Ekonomi politik pembangunan agus suryono
Ekonomi politik pembangunan   agus suryonoEkonomi politik pembangunan   agus suryono
Ekonomi politik pembangunan agus suryono
 
Neo klasik
Neo klasikNeo klasik
Neo klasik
 
Earthand the solar system
Earthand the solar systemEarthand the solar system
Earthand the solar system
 
Ekonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasarEkonomi politik negara vs pasar
Ekonomi politik negara vs pasar
 
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
Kuliah 12 teori-ekonomi-politik-2
 
Ruri nurul jannah 6.6
Ruri nurul jannah 6.6Ruri nurul jannah 6.6
Ruri nurul jannah 6.6
 
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
Resume buku james caporaso dan levine Bab 8
 
Keterbelakangan
KeterbelakanganKeterbelakangan
Keterbelakangan
 
ekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesiaekonomi politik indonesia
ekonomi politik indonesia
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
 
Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1Mazhab Neo Klasik 1
Mazhab Neo Klasik 1
 
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIKPEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
PEMIKIRAN MAZHAB KLASIK
 
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasiAnalisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
Analisis keadaan ekonomi politik zaman orde lama, orde baru, reformasi
 
Karl marx and sociology of ethnicity
Karl marx and sociology of ethnicityKarl marx and sociology of ethnicity
Karl marx and sociology of ethnicity
 
Karl Max Sociology Presentation
Karl Max Sociology Presentation Karl Max Sociology Presentation
Karl Max Sociology Presentation
 
Modul 1 hubungan industrial
Modul 1 hubungan industrialModul 1 hubungan industrial
Modul 1 hubungan industrial
 
BMP EKMA4367 Hubungan Industrial
BMP EKMA4367 Hubungan IndustrialBMP EKMA4367 Hubungan Industrial
BMP EKMA4367 Hubungan Industrial
 

Similar to ekonomi politik pendekatan marxian

Makalah memberikan keadian
Makalah memberikan keadianMakalah memberikan keadian
Makalah memberikan keadian
miftahul Ghofur
 
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdfKelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
febriyantiar02
 
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
S I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I AS I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I A
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I ARizky Yumeita
 
Kel.4 sistem ekonomi.pptx
Kel.4 sistem ekonomi.pptxKel.4 sistem ekonomi.pptx
Kel.4 sistem ekonomi.pptx
AkhmadFauzan28
 
Sistem Perekonomian
Sistem PerekonomianSistem Perekonomian
Sistem Perekonomian
ramafajar6969
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
Septian Muna Barakati
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomi
Imas Rizka Rizkania
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaWarnet Raha
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
sayyidanfatchur
 
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptxKELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
IkadekfarrelArvanant
 
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan SosialisPengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
wahidulkholis
 
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahliPengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
aldun1
 
Handout 7 sistem etika pasar bebas
Handout 7 sistem etika pasar bebasHandout 7 sistem etika pasar bebas
Handout 7 sistem etika pasar bebas
NiLuhPutuSuryaAstiti
 
[Presentasi] sistem ekonomi
[Presentasi] sistem ekonomi[Presentasi] sistem ekonomi
[Presentasi] sistem ekonomi
Muthi'ah Chan
 
Pemikiran sistem ekonomi nasional
Pemikiran sistem ekonomi nasionalPemikiran sistem ekonomi nasional
Pemikiran sistem ekonomi nasional
Arly Hidayat
 
SISTEM EKONOMI INDONESIA
SISTEM EKONOMI INDONESIASISTEM EKONOMI INDONESIA
SISTEM EKONOMI INDONESIA
Dini Sri Rahayu
 

Similar to ekonomi politik pendekatan marxian (20)

Makalah memberikan keadian
Makalah memberikan keadianMakalah memberikan keadian
Makalah memberikan keadian
 
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdfKelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
Kelompok 6 Tugas ppt bab 1-11 Pengantar Ekonomi Mikro-1.pdf
 
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
S I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I AS I S T E M  E K O N O M I  I N D O N E S I A
S I S T E M E K O N O M I I N D O N E S I A
 
Kel.4 sistem ekonomi.pptx
Kel.4 sistem ekonomi.pptxKel.4 sistem ekonomi.pptx
Kel.4 sistem ekonomi.pptx
 
Sistem Perekonomian
Sistem PerekonomianSistem Perekonomian
Sistem Perekonomian
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Pengantar ekonomi
Pengantar ekonomiPengantar ekonomi
Pengantar ekonomi
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
 
106317652 teori-pembangunan
106317652 teori-pembangunan106317652 teori-pembangunan
106317652 teori-pembangunan
 
106317652 teori-pembangunan
106317652 teori-pembangunan106317652 teori-pembangunan
106317652 teori-pembangunan
 
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptxKELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
KELOMPOK 11 PENGANTAR EKONOMI MIKRO Tugas akhir(2)^^.pptx
 
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan SosialisPengantar Sejarah Pemikiran  dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
Pengantar Sejarah Pemikiran dan Sistem Ekonomi Kapitalis dan Sosialis
 
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahliPengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
Pengertian sistem secara umum dan menurut para ahli
 
Handout 7 sistem etika pasar bebas
Handout 7 sistem etika pasar bebasHandout 7 sistem etika pasar bebas
Handout 7 sistem etika pasar bebas
 
[Presentasi] sistem ekonomi
[Presentasi] sistem ekonomi[Presentasi] sistem ekonomi
[Presentasi] sistem ekonomi
 
Pemikiran sistem ekonomi nasional
Pemikiran sistem ekonomi nasionalPemikiran sistem ekonomi nasional
Pemikiran sistem ekonomi nasional
 
SISTEM EKONOMI INDONESIA
SISTEM EKONOMI INDONESIASISTEM EKONOMI INDONESIA
SISTEM EKONOMI INDONESIA
 

More from Badrotuz Zahro

Review Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter IReview Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter I
Badrotuz Zahro
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
Badrotuz Zahro
 
Economic of crime
Economic of crimeEconomic of crime
Economic of crime
Badrotuz Zahro
 
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanSholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanBadrotuz Zahro
 
Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1
Badrotuz Zahro
 
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian TerbukaKebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Badrotuz Zahro
 
Devisa
DevisaDevisa
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahPerkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahBadrotuz Zahro
 
negara vs pasar
negara vs pasarnegara vs pasar
negara vs pasar
Badrotuz Zahro
 
2 kebijakan perdagangan
2  kebijakan perdagangan2  kebijakan perdagangan
2 kebijakan perdaganganBadrotuz Zahro
 
1 teori perdagangan internasional
1   teori perdagangan internasional1   teori perdagangan internasional
1 teori perdagangan internasionalBadrotuz Zahro
 

More from Badrotuz Zahro (11)

Review Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter IReview Ekonomi Moneter I
Review Ekonomi Moneter I
 
Globalisasi
GlobalisasiGlobalisasi
Globalisasi
 
Economic of crime
Economic of crimeEconomic of crime
Economic of crime
 
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatanSholat penyempurna agama dan kesehatan
Sholat penyempurna agama dan kesehatan
 
Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1Kebijakan perdagangan bagian 1
Kebijakan perdagangan bagian 1
 
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian TerbukaKebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
Kebijakan Makro untuk Perekonomian Terbuka
 
Devisa
DevisaDevisa
Devisa
 
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan SyariahPerkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
Perkembangan & Kebijakan Perbankan Syariah
 
negara vs pasar
negara vs pasarnegara vs pasar
negara vs pasar
 
2 kebijakan perdagangan
2  kebijakan perdagangan2  kebijakan perdagangan
2 kebijakan perdagangan
 
1 teori perdagangan internasional
1   teori perdagangan internasional1   teori perdagangan internasional
1 teori perdagangan internasional
 

Recently uploaded

Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
f4hmizakaria123
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
IndahMeilani2
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
meincha1152
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
anthoniusaldolemauk
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 

Recently uploaded (18)

Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptxPPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
PPT Reksadana (Reksadana ekonomi syariah).pptx
 
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
PPT PAJAK DAERAH PERPAJAKAN MANAJEMEN S1
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.pptCost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
Cost Benefit Analysisss perhitunngan.ppt
 
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplinEKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
EKONOMI INDUSTRI ilmu tentang industri dan disiplin
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 

ekonomi politik pendekatan marxian

  • 2. Ekonomi Politik - Marxian Kepentingan Material & Kelas Ekonomi Kepentingan Material, Konflik Kelas & Kapitalisme • Kapitalisme Mempengaruhi Kondisi Material Pekerja • Kepentingan Ekonomi & Kesadaran Kelas • Kesadaran Kelas • Kelas Pekerja • Kelas Kapitalis Marxisme dalam Ekonomi Politik • Marxisme & Politik Revolusioner • Marxisme & Politik Sosial Demokratis • Teori Negara Marxis 2 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008 Pendahuluan
  • 3. EKONOMI POLITIK - MARXIAN • Cara berfikir tentang perekonomian yang didasarkan pada metode dan teori dari ekonomi klasik. • Perekonomian pasar bekerja menurut prinsip reproduksi dan pembagian kerja sosial Istilah Ekonomi Politik • Proses reproduksi yang bersifat objektif Fokus Utama • Bagaimana Menghubungkan Kepentingan Individu dengan Tatanan Sosial Marxian dengan Ekonomi Politik 3 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008
  • 4. KEPENTINGAN MATERIAL & KELAS EKONOMI • Muncul karenya adanya struktur dari produksi • Kepentingan individu dapat dilihat pada kelas mana ia berada • Kepentingan kelas yang satu akan bertentangan dengan yang lain • Kepentingan kelas yang terbentuk dlm sistem produksi akan menjadi kepentingan politik Kepentingan Material • Tujuan yang diambil individu bedasarkan Sumber Daya yang dimiliki (M (Uang) / C (use value)) • Mereka yang mampu (kapitalis) akan merasa diri mereka berada dalam kondisi sosial (kelas) yang berbeda dengan mereka yang tidak mampu. • Perekonomian sendiri-lah yang menetukan bagaimana posisi sosial (kelas) dari individu Kelas Ekonomi 4 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008
  • 5. KEPENTINGAN MATERIAL, KONFLIK KELAS & KAPITALISME Pandangan Marx Upah Substitensi • Atau upah pekerja ditentukan oleh sarana kebutuhan hidup pokok (UMR). Kontrak Upah • Jaminan bahwa Kapitalisme pasti bisa memenuhi kebutuhan materi pekerja (upah). Konflik Kelas • Para Kapitalis berusaha agar pekerja bisa bekerja lebih keras, lama & efisien tanpa mengubah upah. Sehingga laba bertambah & upah tetap. 5 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008
  • 6. Pertumbuhan Ekonomi Kapitalis terjadi karena persaingan antar Kapitalis. Faktor utama yang mempengaruhi Lapangan Kerja adalah Tingkat Investasi. Kapitalis akan Menguntungkan kaum Pekerja jika melakukan Investasi Namun, Persaingan antar Kapitalis memiliki batas. Ketika Persaingan menurun maka, proses untuk menaikan upah juga ikut melemah. Sehingga, permintaan efektif dalam pasar tidak mengalami pertumbuhan. Kegagalan pertumbuhan pasar terjadi karena tidak ada kenaikan upah riil. Ketika pasar stagnan, maka investasi-pun „mandek‟. Sehingga tatanan Kapitalis merugikan semua orang 6 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008 Kapitalis memengaruhi Kondisi Material Pekerja
  • 7. 7 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008 Kepentingan Ekonomi & Kesadaran Kelas • Individu dalam kelas harus memandang dirinya sebagai bagian dari konteks yang lebih luas. • Kelas yang sudah terbentuk harus menerjemahkan kepentingan pribadi dari anggota. Dua Syarat Kesadaran Kelas • Dapat mengungkapkan ciri ekonomi dari kelas • Harus ada Agen Politik • Agen Politik untuk kelas Pekerja = Partai • Agen Politik untuk kelas Kapitalis = Negara Cara Mengembangkan Kesadaran Kelas Kesadaran Kelas
  • 8. •Ketidak-adilan yang diterima para pekerja (hidup serba kekurangan).Deprivasi •Handicraft-labor •Tenaga kerja Kapitalis yang bersifat kolektif & Universal.Kolektivisasi 8 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008 Kelas Pekerja Kelas Kapitalis •Mempertahankan posisi kekayaan •Mempertahankan Sistem sosial Kepentingan Kapitalis •Kepentingan untuk mempertahankan Kapitalisme, karena Kapitalisme adalah sistem dimana orang bisa menjadi Kapitalis. Kelas Kapitalis
  • 9. 9 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008 Marxisme dalam Ekonomi Politik • Menjelaskan mengapa Kapital mengalami ekspansi, mengapa Kapital terkonsentrasi hanya kebeberapa individu/perusahaan & bagaimana ekspansi Kapital menggantikan Pekerja dengan Teknologi. Marxisme & Politik Revolusioner • Perkembangan Kapitalisme Cenderung menyebabkan makin banyak pengangguran, namun • Perkembangan Kapital juga cenderung untuk menimbulkan “pemerataan” (Bettelhem ; 1985) Alasan Revolusioner • Faktor yang bersifat endogen atau internal dalam Kapitalisme itu sendiri. Syarat Revolusi
  • 10. • Meningkatkan kepentingan Material Pekerja dengan tetap menggunakan kerangka kapitalisme dan demokrasi liberal. Marxisme & Politik Sosial Demokratis • Kesejahteraan dari warga negara bisa sama-sama diuntungkan dengan cara “melakukan rasionalisasi secara bertahan agar kapitalis dapat melakukan kegiatan yang menguntungkan publik tanpa harus menghapuskan hukum dari private property. Konsep Inti Politik Sosial Demokratis • Bukan menyingkirkan Kapitalisme, tetapi membuat Kapitalisme menguntungkan bagi lebih banyak orang, bukan segelintir Kapitalis saja. Tujuan 10 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008
  • 11. Teori Negara Marxis Bagaimana hubungan antar negara, yang dipandang sebagai pemerintah atau sistem kewenangan dengan perekonomian kapitalis Kebutuhan untuk mempertahankan tatanan sosial, dimana kondisi dari orang dalam tatanan itu mengalami pertentangan secara fundamental antara yang satu dengan yang lainya. Dengan melindungi sebuah tatanan tertentu, maka negara akan melindungi kelas yang satu dan mengabaikan kelas yang lain. 11 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008
  • 12. KESIMPULAN Istilah „Ekonomi Politik‟ dalam Marxian tidak merujuk pada pemikiran tentang hubungan antara ekonomi dan politik, namun merujuk pada pemikiran mengenai perekonomian yang didasarkan pada metode dan teori dari klasik. Pendekatan Marxian mengajukan sebuah permasalahan, yakni „bagaimana menghubungkan kepentingan individu dengan tatanan sosial. Dan dijelaskan oleh 3 aliran dalam teori Marxian : Politik Revolusioner, Politik Kompromi Kelas & Teori Negara Marxis yang di satukan oleh tema Transformasi Marxian menjelaskan mengenai hubungan antara kepentingan material dengan kelas, konflik yang terjadi dalam hubungan antar kelas, dan bagaimana kepentingan ekonomi dapat disadari dan dianut bersama. Terdapat tiga aliran „Ekonomi Politik‟ dalam Marxian, yakni Teori Revolusi, Teori Sosial Demokratis dan Teori Negara yang bisa jadi timbul karena adanya konflik kapital antara jangka panjang & pendek, antara individu kapitalis & kapitalis sebagai sebuah kelas atau antara tujuan Proximal & kepentingan sistematis. 12 TeoriEkonomiPolitik;J.ACaporaso&D.P Levine,2008