SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Siklus Haid dan
Gangguan Haid
Irwan T Rachman
Siklus Haid
 Fungsi seksual wanita: kendali hormon
 Khas: siklus haid  timbulnya pervaginam
tiap bulan
 Selama 1 siklus haid: terjadi perubahan
(ovarium, uterus, serviks)
 Fisiologi haid
Normal Haid
Hari 1 6 14
5 28
Ovulasi
Luteal/sekresi
Folikuler/proliferasi
Menstruasi
Keterangan:
• Perdarahan haid: 2-6 hari
• Fase folikuler/ proliferasi: hari ke 5 s/d 14  endometrium
tumbuh shg siap menerima zygote.
• Ovarium: terjadi pematangan folikel (FSH)  estradiol
• Estradiol: mulut serviks tertutup, spinbarkeit
• Estradiol akan meningkat (s/d hr 13) LH surge
Normal Haid
Keterangan:
• Ovulasi: hari ke 14  SBB juga meningkat 0.05 C
• Ovulasi: getah serviks encer & bening, mulut serviks sedikit
terbuka
• Fase luteal: hari ke 14 s/d 28
• Fase luteal: terbentuk korpus luteum, perubahan kel.
Endometrium (progesteron) terutama hari 22 (nidasi
terjadi)
• Bila tidak terjadi nidasi: Estradiol & Progesteron akan
menghambat FSH dan LH shg korpus luteum
Menstrual Cycle
Hormone Regulation during Menstrual
Cycle
Gangguan Haid
Terdapat 2 macam bentuk gangguan haid:
1. Gangguan Ritmus:
• Polimenorea
• Oligomenorea
• Tidak teratur
• amenorea
2. Gangguan Perdarahan:
• Hipomenorea
• Hipermenorea
• Monoragia
• spotting
Gangguan Perdarahan:
 Adanya gangguan organik. Misal: mioma
uteri
 Adanya gangguan endokrinologik
(hormonal)
 Kombinasi
Klasifikasi Gangguan Haid
 Kelainan dalam banyaknya:
 Normal (2-5 pembalut/hari)
 Hipermenorea (perdarahan banyak)  lebih dari
5 pembalut/hari
 Hipomenorea (perdarahan sedikit)  kurang dari
2 pembalut/hari
 Spotting/bercak
Klasifikasi Gangguan Haid
 Kelainan lamanya perdarahan:
 Normal (3-6 hari)
 Menoragia (> 6 hari)
 Brakimenorea (<3 hari)
 Premenstrual spotting
 Pascamenstrual spotting
Klasifikasi Gangguan Haid
 Klasifikasi menurut kelainan siklus (ritmus):
 Eumenorea (normal): 25-31 hari
 Polimenorea (terlalu sering): < 25 hari
 Oligomenorea (terlalu jarang): > 31 hari
 Amenorea (tidak ada perdarahan)
 Haid tidak teratur (perdarahan interval)
 Spotting pertengahan siklus
Dismenora
 Nyeri haid yang timbul menjelang atau selama
haid
 Dikatakan “nyeri”: sampai menggangu aktivitas
wanita tersebut
 Gejala lain: mual, sakit kepala, perasaan mau
pingsan, lekas marah, bersifat kolik
 Dismenorea dibagi:
1. Dismenorea primer
2. Dismenorea sekunder
Dismenorea primer
 Muncul segera setelah menars
 Penyebab pasti: ?
 Diduga faktor psikis
 Fase sekresi: kadar prostaglandin tinggi
 Umumnya pada wanita dengan siklus haid
berovulasi
Dismenorea sekunder
 Sebelumnya tidak pernah merasa nyeri,
selang beberapa bulan/tahun baru timbul
keluhan
 Penyebab tersering:
 Endometriosis (keluhan lain: disparenei, nyeri
saat BAB, infertil)
 Infeksi kronik genitalia interna
 Perlu dilakukan laparoskopi diagnostik
Penatalaksanaan
 Singkirkan kelainan organik
 Wanita usia muda: spasmolitik atau
analgetik
 Dismenorea primer:
 Cegah efek prostaglandin: antiprostaglandin
 Cegah ovulasi: pil KB atau Progesteron 5-
10mg/hari (5-25 siklus) setelah berkurang cukup
hari ke 16 s/d 25
Penatalaksanaan
 Dismenorea sekunder (endometriosis dan
infeksi kronik):
 Endometriosis: MPA 3x10 mg/hari atau danazol
3x20mg selama 6 bulan
 Infeksi: berikan antibiotika yang sesuai
Sindrom prahaid
 Sering pada wanita usia reproduksi
 Keluhan:
 Lekas lelah
 Mudah marah
 Depresi
 Migren
 Kunang-kunang
 Kanki bengkak
 Mastitis
 Rasa tidak enak di perut
Penyebab & penatalaksanaan:
 Penyebab: ? (diduga estrogen berlebihan)
 Diagnosis: keluhan yg timbul 8-12 hr sblm
haid
 Pengobatan:
 Cegah efek estrogen berlebihan diberikan
progesteron hari 16 s/d 1-2 hr sblm haid berikut
 Kadar prolaktin tinggi diberikan bromokriptin
 Lasix ½ tab 7 hari s/d haid
PUD (Perdarahan Uterus Disfungsional)
 Perdarahan uterus abnormal (jumlah,
frekuensi, lama) baik didalam/diluar siklus
haid yg semata-mata krn gangg fungsional
(hipotalamus-hipofisis-ovarium-
endometrium)
 Tanpa kelainan anatomis
 Banyak terjadi: usia perimenars dan
perimenopause
PUD pada usia perimenars
 Perimenars: menars s/d usia reproduksi
 Berlangsung 3-5 tahun stlh menars
 Ditandai: siklus tdk teratur, baik lama dan
jumlah
 Tidak perlu pengobatan, kecuali
menimbulkan gangguan
PUD pada usia perimenars
 Kapan pengobatan hormonal diperlukan?
 Bila gangguan terjadi 6 bulan lamanya atau 2
tahun setelah menars blm dijumpai siklus haid yg
berovulasi
 Perdarahan s/d KU jelek
PUD pada usia perimenopause
 Perimenopause: masa pramenopause dan
pascamenopause (usia 40-52 tahun)
 Pikirkan adanya keganasan uterus 
dilatase dan kuretase
 Bila hasilnya:
 Hiperplasia endometrium (kistik/adenometosa)
 Tx: Progesteron
 Keganasan  Tx: histerektomi

More Related Content

Similar to dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt

1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx
1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx
1. Menstruasi dan Kesehatan.pptxAbdulAzis772037
 
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi manusiaSistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi manusiaJihan Ahmad
 
Jazmedia panduan kesehatan muslimah
Jazmedia panduan kesehatan muslimahJazmedia panduan kesehatan muslimah
Jazmedia panduan kesehatan muslimahMasyrifah Jazm
 
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi Wanita
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi WanitaPowerpoint ipa Siklus Mentruasi Wanita
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi WanitaKaori Miyazono
 
penyakit pada masa kehamilan.pptx
penyakit pada masa kehamilan.pptxpenyakit pada masa kehamilan.pptx
penyakit pada masa kehamilan.pptxFebiRatnasari2
 
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptx
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptxMateri Gizi_dan_Menstruasi.pptx
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptxAriMirza
 
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.pptandrekesuma1
 
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 Science
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 ScienceSiklus menstruasi dan hormon kelas 11 Science
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 ScienceYuan Yuanita
 
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Doni Nurdiansyah
 
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Doni Nurdiansyah
 
Perdarahan uterus disfungsional (pud)
Perdarahan uterus disfungsional (pud)Perdarahan uterus disfungsional (pud)
Perdarahan uterus disfungsional (pud)Rsia Muslimat
 

Similar to dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt (20)

1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx
1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx
1. Menstruasi dan Kesehatan.pptx
 
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Gizi & menarche AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi manusiaSistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi manusia
 
Jazmedia panduan kesehatan muslimah
Jazmedia panduan kesehatan muslimahJazmedia panduan kesehatan muslimah
Jazmedia panduan kesehatan muslimah
 
Gizi & menarche
Gizi & menarcheGizi & menarche
Gizi & menarche
 
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi Wanita
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi WanitaPowerpoint ipa Siklus Mentruasi Wanita
Powerpoint ipa Siklus Mentruasi Wanita
 
ppt hiv/aids
ppt hiv/aidsppt hiv/aids
ppt hiv/aids
 
penyakit pada masa kehamilan.pptx
penyakit pada masa kehamilan.pptxpenyakit pada masa kehamilan.pptx
penyakit pada masa kehamilan.pptx
 
Gangguan haid
Gangguan  haidGangguan  haid
Gangguan haid
 
Apakah perdarahan vagina normal
Apakah perdarahan vagina normalApakah perdarahan vagina normal
Apakah perdarahan vagina normal
 
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPATMENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
MENETAPKAN DIAGNOSA KEHAMILAN DENGAN TEPAT
 
2. gangguan haid
2. gangguan haid2. gangguan haid
2. gangguan haid
 
mentruasi copy 1.pptx
mentruasi copy 1.pptxmentruasi copy 1.pptx
mentruasi copy 1.pptx
 
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptx
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptxMateri Gizi_dan_Menstruasi.pptx
Materi Gizi_dan_Menstruasi.pptx
 
Menopause
Menopause Menopause
Menopause
 
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt
1 BUS FISOLOGI MENSTRUASI.ppt
 
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 Science
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 ScienceSiklus menstruasi dan hormon kelas 11 Science
Siklus menstruasi dan hormon kelas 11 Science
 
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
 
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
Menstruasi terlambat tapi tidak hamil ini 19 penyebab yang mengejutkan &amp; ...
 
Perdarahan uterus disfungsional (pud)
Perdarahan uterus disfungsional (pud)Perdarahan uterus disfungsional (pud)
Perdarahan uterus disfungsional (pud)
 

More from ShufieMilenial

menerangkan puasa romadhon untuk anak-anak
menerangkan puasa romadhon untuk anak-anakmenerangkan puasa romadhon untuk anak-anak
menerangkan puasa romadhon untuk anak-anakShufieMilenial
 
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptx
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptxkidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptx
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptxShufieMilenial
 
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.ppt
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.pptMateri hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.ppt
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.pptShufieMilenial
 
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa ppt
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa pptdr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa ppt
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa pptShufieMilenial
 
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam Islam
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam IslamTentang pentingnya Bahasa Arab dalam Islam
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam IslamShufieMilenial
 
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptx
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptxdokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptx
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptxShufieMilenial
 
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptx
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptxdokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptx
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptxShufieMilenial
 
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.pptdokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.pptShufieMilenial
 

More from ShufieMilenial (8)

menerangkan puasa romadhon untuk anak-anak
menerangkan puasa romadhon untuk anak-anakmenerangkan puasa romadhon untuk anak-anak
menerangkan puasa romadhon untuk anak-anak
 
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptx
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptxkidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptx
kidsStories-00061. puasa ramadhan untuk anak pptx
 
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.ppt
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.pptMateri hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.ppt
Materi hari ke-2 Esensi Puasa dari sudut pandang Hadits.ppt
 
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa ppt
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa pptdr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa ppt
dr.-Annta-PPT-1.pentingnya kesehatan saat berpuasa ppt
 
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam Islam
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam IslamTentang pentingnya Bahasa Arab dalam Islam
Tentang pentingnya Bahasa Arab dalam Islam
 
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptx
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptxdokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptx
dokumen.tips_haid-nifas-dan-istihadhah-558dd81a73e78.pptx
 
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptx
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptxdokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptx
dokumen.tips_penundaan-haid-yang sehat.pptx
 
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.pptdokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt
dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt
 

Recently uploaded

3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinanDwiNormaR
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxmarodotodo
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfAyundaHennaPelalawan
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanDevonneDillaElFachri
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptxAzwarArifkiSurg
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufalmahdaly02
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasiantoniareong
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfHilalSunu
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 

Recently uploaded (20)

3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
 
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
362259940-Kista-Duktus-Tiroglosus-ppt.pptx
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
 
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdfLaporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
Laporan kasus restorasi kelas 2 komposit.pdf
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 

dokumen.tips_5siklus-haid-dan-gangguan-haid.ppt

  • 1. Siklus Haid dan Gangguan Haid Irwan T Rachman
  • 2. Siklus Haid  Fungsi seksual wanita: kendali hormon  Khas: siklus haid  timbulnya pervaginam tiap bulan  Selama 1 siklus haid: terjadi perubahan (ovarium, uterus, serviks)  Fisiologi haid
  • 3. Normal Haid Hari 1 6 14 5 28 Ovulasi Luteal/sekresi Folikuler/proliferasi Menstruasi Keterangan: • Perdarahan haid: 2-6 hari • Fase folikuler/ proliferasi: hari ke 5 s/d 14  endometrium tumbuh shg siap menerima zygote. • Ovarium: terjadi pematangan folikel (FSH)  estradiol • Estradiol: mulut serviks tertutup, spinbarkeit • Estradiol akan meningkat (s/d hr 13) LH surge
  • 4. Normal Haid Keterangan: • Ovulasi: hari ke 14  SBB juga meningkat 0.05 C • Ovulasi: getah serviks encer & bening, mulut serviks sedikit terbuka • Fase luteal: hari ke 14 s/d 28 • Fase luteal: terbentuk korpus luteum, perubahan kel. Endometrium (progesteron) terutama hari 22 (nidasi terjadi) • Bila tidak terjadi nidasi: Estradiol & Progesteron akan menghambat FSH dan LH shg korpus luteum
  • 6. Hormone Regulation during Menstrual Cycle
  • 7.
  • 8. Gangguan Haid Terdapat 2 macam bentuk gangguan haid: 1. Gangguan Ritmus: • Polimenorea • Oligomenorea • Tidak teratur • amenorea 2. Gangguan Perdarahan: • Hipomenorea • Hipermenorea • Monoragia • spotting
  • 9. Gangguan Perdarahan:  Adanya gangguan organik. Misal: mioma uteri  Adanya gangguan endokrinologik (hormonal)  Kombinasi
  • 10. Klasifikasi Gangguan Haid  Kelainan dalam banyaknya:  Normal (2-5 pembalut/hari)  Hipermenorea (perdarahan banyak)  lebih dari 5 pembalut/hari  Hipomenorea (perdarahan sedikit)  kurang dari 2 pembalut/hari  Spotting/bercak
  • 11. Klasifikasi Gangguan Haid  Kelainan lamanya perdarahan:  Normal (3-6 hari)  Menoragia (> 6 hari)  Brakimenorea (<3 hari)  Premenstrual spotting  Pascamenstrual spotting
  • 12. Klasifikasi Gangguan Haid  Klasifikasi menurut kelainan siklus (ritmus):  Eumenorea (normal): 25-31 hari  Polimenorea (terlalu sering): < 25 hari  Oligomenorea (terlalu jarang): > 31 hari  Amenorea (tidak ada perdarahan)  Haid tidak teratur (perdarahan interval)  Spotting pertengahan siklus
  • 13. Dismenora  Nyeri haid yang timbul menjelang atau selama haid  Dikatakan “nyeri”: sampai menggangu aktivitas wanita tersebut  Gejala lain: mual, sakit kepala, perasaan mau pingsan, lekas marah, bersifat kolik  Dismenorea dibagi: 1. Dismenorea primer 2. Dismenorea sekunder
  • 14. Dismenorea primer  Muncul segera setelah menars  Penyebab pasti: ?  Diduga faktor psikis  Fase sekresi: kadar prostaglandin tinggi  Umumnya pada wanita dengan siklus haid berovulasi
  • 15. Dismenorea sekunder  Sebelumnya tidak pernah merasa nyeri, selang beberapa bulan/tahun baru timbul keluhan  Penyebab tersering:  Endometriosis (keluhan lain: disparenei, nyeri saat BAB, infertil)  Infeksi kronik genitalia interna  Perlu dilakukan laparoskopi diagnostik
  • 16. Penatalaksanaan  Singkirkan kelainan organik  Wanita usia muda: spasmolitik atau analgetik  Dismenorea primer:  Cegah efek prostaglandin: antiprostaglandin  Cegah ovulasi: pil KB atau Progesteron 5- 10mg/hari (5-25 siklus) setelah berkurang cukup hari ke 16 s/d 25
  • 17. Penatalaksanaan  Dismenorea sekunder (endometriosis dan infeksi kronik):  Endometriosis: MPA 3x10 mg/hari atau danazol 3x20mg selama 6 bulan  Infeksi: berikan antibiotika yang sesuai
  • 18. Sindrom prahaid  Sering pada wanita usia reproduksi  Keluhan:  Lekas lelah  Mudah marah  Depresi  Migren  Kunang-kunang  Kanki bengkak  Mastitis  Rasa tidak enak di perut
  • 19. Penyebab & penatalaksanaan:  Penyebab: ? (diduga estrogen berlebihan)  Diagnosis: keluhan yg timbul 8-12 hr sblm haid  Pengobatan:  Cegah efek estrogen berlebihan diberikan progesteron hari 16 s/d 1-2 hr sblm haid berikut  Kadar prolaktin tinggi diberikan bromokriptin  Lasix ½ tab 7 hari s/d haid
  • 20. PUD (Perdarahan Uterus Disfungsional)  Perdarahan uterus abnormal (jumlah, frekuensi, lama) baik didalam/diluar siklus haid yg semata-mata krn gangg fungsional (hipotalamus-hipofisis-ovarium- endometrium)  Tanpa kelainan anatomis  Banyak terjadi: usia perimenars dan perimenopause
  • 21. PUD pada usia perimenars  Perimenars: menars s/d usia reproduksi  Berlangsung 3-5 tahun stlh menars  Ditandai: siklus tdk teratur, baik lama dan jumlah  Tidak perlu pengobatan, kecuali menimbulkan gangguan
  • 22. PUD pada usia perimenars  Kapan pengobatan hormonal diperlukan?  Bila gangguan terjadi 6 bulan lamanya atau 2 tahun setelah menars blm dijumpai siklus haid yg berovulasi  Perdarahan s/d KU jelek
  • 23. PUD pada usia perimenopause  Perimenopause: masa pramenopause dan pascamenopause (usia 40-52 tahun)  Pikirkan adanya keganasan uterus  dilatase dan kuretase  Bila hasilnya:  Hiperplasia endometrium (kistik/adenometosa)  Tx: Progesteron  Keganasan  Tx: histerektomi