Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi antara lain:
1. Luas permukaan/bidang kontak antara zat yang bereaksi. Semakin besar luas permukaan/bidang kontak, semakin banyak zat yang dapat bertemu dan bereaksi sehingga laju reaksi akan semakin besar.
2. Suhu. Semakin tinggi suhu, molekul zat akan bergerak lebih cepat sehingga kemungkinan tumbukan antar molekul meningkat dan laju reaksi a