SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
DIMENSI TIGAKedudukan ttik terhadap garis, kedudukan titik terhadap bidang,
kedudukan garis terhadap garis
1. Andreas Sitorus
2. Asep Apandi Naufal
3. Fidelia Octa Fathoni
4. Khairul Umam
5. M.Oktaviani Fauzi
6. Risavien Yulianisa
7. Rosyida Hutami
8. Zahra Liesdavia
TITIKTITIK • Definisi:
Titik tidak dapat
didefinisikan tetapi dapat
dinyatakan dengan tanda
noktah (.). Nama sebuah
titik biasanya menggunakan
huruf kapital
• Contoh :
Lihat Kubus ABCD.EFGH
di samping
Titik-titik pada kubus
ABCD.EFGH tersebut
adalah:
A, B, C, D, E, F, G, dan H
garisgaris
• Definisi :
Garis adalah himpunan
dari titik-titik yang
mempunyai panjang tak
terhingga tetapi tidak
memiliki lebar atau tebal.
• Contoh :
Lihat Kubus HIJK. LMNO
di samping
Garis-garis pada kubus
HIJK.LMNO antara lain :
IN (diagonal sisi)
HN (diagonal ruang)
BIDANG
• Definisi Bidang Datar :
Bidang adalah himpunan
titik-titik yang memiliki luas
tak terhingga.
Wakil Bidang adalah bagian
dari bidang yang memiliki
ukuran panjang dan lebar
• Contoh bidang pada kubus
PQRS.TUVW
- Bidang PQRS
- Bidang SRVW
- Bidang SQV
P
W V
UT
S
R
Q
Aksioma Euclides
Aksioma 1
Melalui dua buah titik sebarang (kedua titik tidak berimpit)
hanya dapat dibuat sebuah garis lurus.
g
Aksioma 2
Jika sebuah garis dan sebuah bidang mempunyai dua titik persekutuan, maka garis
itu seluruhnya terletak pada bidang.
g. .
B
Aksioma 3
Melalui tiga buah titik sebarang hanya dapat dibuat sebuah bidang.
α
α
. A . B
. C
. A
. B
A
Kedudukan Titik Terhadap
Garis
• Titik Terletak pada Garis
Contoh pada Kubus
ABCD.EFGH
B terletak pada AB
P terletak paba CG
Q terletak pada AB
• Titik Di Luar Garis
C di luar garis AD
P di luar garis BF
Contoh Soal
Sebuah kardus berbentuk kubus
ABCD.EFGH seperti gambar di
bawah ini. Segmen atau ruas
garis AB terletak pada garis g.
a. Tentukan titik sudut kubus
yang terletak pada garis g.
b. Tentukan titik sudut kubus
yang berada di luar garis g.
Jawaban
Pandang kubus ABCD.EFGH dan garis g dari
gambar di atas, dapat diperoleh:
a. Titik sudut kubus yang terletak pada garis
g adalah titik A dan B,
b. Titik sudut kubus yang berada di luar garis
g adalah titik C, D, E, F, G, dan H.
Kedudukan Titik Terhadap
Bidang
• Titik Terletak pada Bidang
Contoh pada Kubus
ABCD .EFGH
B pada bidang ABCD
P pada bidang DCGH
Q pada bidang ABCD
• Titik Di Luar Bidang
C di luar bidang ADHE
P di luar bidang BDG
Contoh Soal
Dari balok ABCD.EFGH berikut
ini, tentukan kedudukan :
a.Titik F terhadap bidang
ABFE, CDHG dan BDHF
b.Titik H terhadap bidang
ABCD, BCHE dan ACGE
Jawaban
a. Titik F terletak pada
bidang ABFE dan
BDHF dan terletak
diluar CDHG
b. Titik H terletak
pada bidang BCHE dan
terletak diluar ABCD
dan ACGE
Kedudukan Garis Terhadap
Garis
• Saling Berimpit
AB dan AB
AB dan BQ
• Saling sejajar
AB dan DC
EH dan FG
• Saling Berpotongan
AB dan BC
EG dan AP
• Saling Bersilangan
BC dan DH
AP dan BGA
H G
FE
D
C
B
P
Q
Aksioma 4
Melalui sebuah titik yang berada di luar
sebuah garis, hanya dapat dibuat sebuah
garis yang sejajar dengan garis itu.
g
.
A
h
Dalil-Dalil tentang Dua Garis Sejajar
Jika garis k sejajar dengan garis l dan garis l sejajar dengan garis
m, maka garis k sejajar dengan garis m.
k
l
m k // l
l // m
k // m
Contoh Soal
Dari gambar kubus
ABCD.EFGH berikut ini,
tentukan kedudukan garis
AB terhadap :
a.Garis AC
b.Garis AD
c.Garis EF
d.Garis EG
e.Garis EH
A
B
CD
E F
GH
Jawaban
a. Garis AB dan garis AC
berpotongan dititik A
b. Garis AB dan garis AD
berpotongan tegak lurus
dititik A
c. Garis AB dan garis EF
sejajar
d. Garis AB dan garis EG
bersilangan
e. Garis AB dan garis EH
bersilangan tegak lurus
A
B
CD
E F
GH
DIMENSI TIGA Kedudukan Titik, Garis, dan Bidang

More Related Content

What's hot

Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT Assalam
Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT AssalamPresentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT Assalam
Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT AssalamArikha Nida
 
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Ryazuka
 
Geometri kedudukan titi garis dan bidang
Geometri kedudukan titi garis dan bidangGeometri kedudukan titi garis dan bidang
Geometri kedudukan titi garis dan bidangrizky astri wulandari
 
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam Ruang
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam RuangModul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam Ruang
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam RuangDinar Nirmalasari
 
Titik, garis, dan bidang
Titik, garis, dan bidangTitik, garis, dan bidang
Titik, garis, dan bidangReno Yudistira
 
Presentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitigaPresentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitigaPebri Anto
 
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidang
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidangGeometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidang
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidangPrahati Pramudha
 
File pendukung powerpoint prisma dan limas
File pendukung powerpoint prisma dan limasFile pendukung powerpoint prisma dan limas
File pendukung powerpoint prisma dan limasrini hastuti
 
8 f7 prisma dan limas
8 f7 prisma dan limas8 f7 prisma dan limas
8 f7 prisma dan limasDan banditzs
 
Geometri kedudukan garis
Geometri kedudukan garisGeometri kedudukan garis
Geometri kedudukan garisEko Supriyadi
 
Ruang 3 Dimensi
Ruang 3 DimensiRuang 3 Dimensi
Ruang 3 DimensiAleagug'e
 
Unsur- Unsur Geometri
Unsur- Unsur GeometriUnsur- Unsur Geometri
Unsur- Unsur Geometriefrializa
 
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis dan ...
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis  dan ...Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis  dan ...
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis dan ...Ir. Zakaria, M.M
 
Kelompok 1 matematika titik, garis, bidang dan kurva
Kelompok 1 matematika   titik, garis, bidang dan kurvaKelompok 1 matematika   titik, garis, bidang dan kurva
Kelompok 1 matematika titik, garis, bidang dan kurvaRestu Waras Toto
 
8 f2 prisma dan limas
8 f2 prisma dan limas8 f2 prisma dan limas
8 f2 prisma dan limasDan banditzs
 
8 f4 prisma dan limas
8 f4 prisma dan limas8 f4 prisma dan limas
8 f4 prisma dan limasDan banditzs
 
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...Agung Wee-Idya
 

What's hot (20)

Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT Assalam
Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT AssalamPresentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT Assalam
Presentasi Bab Geometri Kelas X SMA IT Assalam
 
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
 
Geometri kedudukan titi garis dan bidang
Geometri kedudukan titi garis dan bidangGeometri kedudukan titi garis dan bidang
Geometri kedudukan titi garis dan bidang
 
dimensi tiga
dimensi tigadimensi tiga
dimensi tiga
 
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam Ruang
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam RuangModul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam Ruang
Modul Kedudukan Titik, Garis, Bidang dalam Ruang
 
Titik, garis, dan bidang
Titik, garis, dan bidangTitik, garis, dan bidang
Titik, garis, dan bidang
 
Presentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitigaPresentasi Prisma segitiga
Presentasi Prisma segitiga
 
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidang
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidangGeometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidang
Geometri Dimensi Tiga ~ titik, garis dan bidang
 
File pendukung powerpoint prisma dan limas
File pendukung powerpoint prisma dan limasFile pendukung powerpoint prisma dan limas
File pendukung powerpoint prisma dan limas
 
8 f7 prisma dan limas
8 f7 prisma dan limas8 f7 prisma dan limas
8 f7 prisma dan limas
 
Geometri kedudukan garis
Geometri kedudukan garisGeometri kedudukan garis
Geometri kedudukan garis
 
Ruang 3 Dimensi
Ruang 3 DimensiRuang 3 Dimensi
Ruang 3 Dimensi
 
Nida (1002366)
Nida (1002366)Nida (1002366)
Nida (1002366)
 
Unsur- Unsur Geometri
Unsur- Unsur GeometriUnsur- Unsur Geometri
Unsur- Unsur Geometri
 
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis dan ...
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis  dan ...Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis  dan ...
Stain zawiyah cot kala 2010 geometri bidang ke 4 pengertian titik garis dan ...
 
8 f8
8 f88 f8
8 f8
 
Kelompok 1 matematika titik, garis, bidang dan kurva
Kelompok 1 matematika   titik, garis, bidang dan kurvaKelompok 1 matematika   titik, garis, bidang dan kurva
Kelompok 1 matematika titik, garis, bidang dan kurva
 
8 f2 prisma dan limas
8 f2 prisma dan limas8 f2 prisma dan limas
8 f2 prisma dan limas
 
8 f4 prisma dan limas
8 f4 prisma dan limas8 f4 prisma dan limas
8 f4 prisma dan limas
 
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...
GEOMETRI RUANG-garis & bidang sejajar, perpotongan tiga buah bidang, dua bida...
 

Similar to DIMENSI TIGA Kedudukan Titik, Garis, dan Bidang

Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptx
Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptxLetak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptx
Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptxAcepSuhendar4
 
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUS
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUSKONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUS
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUSNida Nuzul Fitria
 
11. BANGUN RUANG.ppt
11. BANGUN RUANG.ppt11. BANGUN RUANG.ppt
11. BANGUN RUANG.pptlilik63
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XRoheni heni
 
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.ppt
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.pptDimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.ppt
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.pptAlya Titania Annisaa
 
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...SRIYANTI525163
 

Similar to DIMENSI TIGA Kedudukan Titik, Garis, dan Bidang (20)

Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptx
Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptxLetak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptx
Letak titik, garis, bidang dalam ruang, & menggambar bangun ruang.pptx
 
Ruang dimensi tiga
Ruang dimensi tigaRuang dimensi tiga
Ruang dimensi tiga
 
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUS
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUSKONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUS
KONSEP JARAK TITIK, GARIS, DAN BIDANG PADA KUBUS
 
Dimensi tiga
Dimensi tigaDimensi tiga
Dimensi tiga
 
11. BANGUN RUANG.ppt
11. BANGUN RUANG.ppt11. BANGUN RUANG.ppt
11. BANGUN RUANG.ppt
 
Xii dimensi tiga
Xii dimensi tigaXii dimensi tiga
Xii dimensi tiga
 
Dimensi tiga
Dimensi tigaDimensi tiga
Dimensi tiga
 
dimensi tiga
dimensi tigadimensi tiga
dimensi tiga
 
2. BANGUN RUANG.ppt
2. BANGUN   RUANG.ppt2. BANGUN   RUANG.ppt
2. BANGUN RUANG.ppt
 
Geometri
GeometriGeometri
Geometri
 
Dimensi 3.pptx
Dimensi 3.pptxDimensi 3.pptx
Dimensi 3.pptx
 
PPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas XPPT Dimensi Tiga Kelas X
PPT Dimensi Tiga Kelas X
 
Dimensi tiga
Dimensi tigaDimensi tiga
Dimensi tiga
 
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.ppt
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.pptDimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.ppt
Dimensi3 kedudukan-titikgarisbidang.ppt
 
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...
Menentukan kedudukan, jarak, dan besar sudut yang melibatkan titik, garis, da...
 
Kelas x bab 9
Kelas x bab 9Kelas x bab 9
Kelas x bab 9
 
Kelas x bab 9
Kelas x bab 9Kelas x bab 9
Kelas x bab 9
 
Kelas x bab 9
Kelas x bab 9Kelas x bab 9
Kelas x bab 9
 
Kelas x bab 9
Kelas x bab 9Kelas x bab 9
Kelas x bab 9
 
Dimensi Tiga
Dimensi TigaDimensi Tiga
Dimensi Tiga
 

Recently uploaded

11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 

Recently uploaded (20)

11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 

DIMENSI TIGA Kedudukan Titik, Garis, dan Bidang

  • 1. DIMENSI TIGAKedudukan ttik terhadap garis, kedudukan titik terhadap bidang, kedudukan garis terhadap garis 1. Andreas Sitorus 2. Asep Apandi Naufal 3. Fidelia Octa Fathoni 4. Khairul Umam 5. M.Oktaviani Fauzi 6. Risavien Yulianisa 7. Rosyida Hutami 8. Zahra Liesdavia
  • 2. TITIKTITIK • Definisi: Titik tidak dapat didefinisikan tetapi dapat dinyatakan dengan tanda noktah (.). Nama sebuah titik biasanya menggunakan huruf kapital • Contoh : Lihat Kubus ABCD.EFGH di samping Titik-titik pada kubus ABCD.EFGH tersebut adalah: A, B, C, D, E, F, G, dan H
  • 3. garisgaris • Definisi : Garis adalah himpunan dari titik-titik yang mempunyai panjang tak terhingga tetapi tidak memiliki lebar atau tebal. • Contoh : Lihat Kubus HIJK. LMNO di samping Garis-garis pada kubus HIJK.LMNO antara lain : IN (diagonal sisi) HN (diagonal ruang)
  • 4. BIDANG • Definisi Bidang Datar : Bidang adalah himpunan titik-titik yang memiliki luas tak terhingga. Wakil Bidang adalah bagian dari bidang yang memiliki ukuran panjang dan lebar • Contoh bidang pada kubus PQRS.TUVW - Bidang PQRS - Bidang SRVW - Bidang SQV P W V UT S R Q
  • 5. Aksioma Euclides Aksioma 1 Melalui dua buah titik sebarang (kedua titik tidak berimpit) hanya dapat dibuat sebuah garis lurus. g Aksioma 2 Jika sebuah garis dan sebuah bidang mempunyai dua titik persekutuan, maka garis itu seluruhnya terletak pada bidang. g. . B Aksioma 3 Melalui tiga buah titik sebarang hanya dapat dibuat sebuah bidang. α α . A . B . C . A . B A
  • 7. • Titik Terletak pada Garis Contoh pada Kubus ABCD.EFGH B terletak pada AB P terletak paba CG Q terletak pada AB • Titik Di Luar Garis C di luar garis AD P di luar garis BF
  • 8. Contoh Soal Sebuah kardus berbentuk kubus ABCD.EFGH seperti gambar di bawah ini. Segmen atau ruas garis AB terletak pada garis g. a. Tentukan titik sudut kubus yang terletak pada garis g. b. Tentukan titik sudut kubus yang berada di luar garis g.
  • 9. Jawaban Pandang kubus ABCD.EFGH dan garis g dari gambar di atas, dapat diperoleh: a. Titik sudut kubus yang terletak pada garis g adalah titik A dan B, b. Titik sudut kubus yang berada di luar garis g adalah titik C, D, E, F, G, dan H.
  • 11. • Titik Terletak pada Bidang Contoh pada Kubus ABCD .EFGH B pada bidang ABCD P pada bidang DCGH Q pada bidang ABCD • Titik Di Luar Bidang C di luar bidang ADHE P di luar bidang BDG
  • 12. Contoh Soal Dari balok ABCD.EFGH berikut ini, tentukan kedudukan : a.Titik F terhadap bidang ABFE, CDHG dan BDHF b.Titik H terhadap bidang ABCD, BCHE dan ACGE
  • 13. Jawaban a. Titik F terletak pada bidang ABFE dan BDHF dan terletak diluar CDHG b. Titik H terletak pada bidang BCHE dan terletak diluar ABCD dan ACGE
  • 15. • Saling Berimpit AB dan AB AB dan BQ • Saling sejajar AB dan DC EH dan FG • Saling Berpotongan AB dan BC EG dan AP • Saling Bersilangan BC dan DH AP dan BGA H G FE D C B P Q
  • 16. Aksioma 4 Melalui sebuah titik yang berada di luar sebuah garis, hanya dapat dibuat sebuah garis yang sejajar dengan garis itu. g . A h Dalil-Dalil tentang Dua Garis Sejajar Jika garis k sejajar dengan garis l dan garis l sejajar dengan garis m, maka garis k sejajar dengan garis m. k l m k // l l // m k // m
  • 17. Contoh Soal Dari gambar kubus ABCD.EFGH berikut ini, tentukan kedudukan garis AB terhadap : a.Garis AC b.Garis AD c.Garis EF d.Garis EG e.Garis EH A B CD E F GH
  • 18. Jawaban a. Garis AB dan garis AC berpotongan dititik A b. Garis AB dan garis AD berpotongan tegak lurus dititik A c. Garis AB dan garis EF sejajar d. Garis AB dan garis EG bersilangan e. Garis AB dan garis EH bersilangan tegak lurus A B CD E F GH