SlideShare a Scribd company logo
Pengantar Ilmu Jurnalistik
Apa itu Jurnalistik ?
Pada zaman Cayus Julius Caesar (100-44 SM)
didirikan sebuah papan bernama Forum Romanum.
Forum Romanum ini terdiri dari:
1. Acta Senatus
2. Acta Diurna Populi Romawi
Zaman Romawi, para budak-budak diperintahkan untuk
mengumpulkan informasi, berita, bahkan masuk kepada
sidang-sidang senat untuk melaporkan informasi tersebut
baik secara lisan maupun tulisan.




Sementara surat kabar cetakan pertama kali muncul di
Cina dengan nama King Pau pada tahun 911. Surat kabar
milik pemerintah tersebut awalnya terbit tidak tetap, dan
kemudian terbit mingguan pada tahun 1351. Dan pada
tahun 1885 terbit setiap hari.
Tahun 1605 Abraham Verhoeven di Antwerpen, Belgia,
mencetak selebaran Nieuwe Tijdinghen. Lalu kemudian
berganti nama menjadi Wekelijksche Tijdinghen lengkap
dengan berbagai peristiwa dan terbit teratur.

Kemudian muncul surat kabar pertama di Jerman bernama
Avisa Relation Oder Zeitung pada tahun 1609. Dan di tahun
yang sama pula terbit surat kabar Relations di Strassburg,
Jerman.

Kehadiran surat kabar ini diikuti oleh beberapa negara
yakni; di Belanda muncul Courante Uyt Italien en
Duytschland yang terbit di tahun 1618. Di Inggris muncul
Curant of General News pada tahun 1662, kemudian di
Perancis ada Gasette de France pada tahun 1631.
Sejak abad 17, bermunculan surat kabar di Batavia. Salah
satunya ialah Kort Bericht Eropa (berita singkat dari Eropa)
yang terbit pada tahun 1676 yang dicetak oleh Abraham Van
den Eede.

Setelah itu terbit pula Bataviase Nouvelles pada bulan
Oktober 1744, Vendu Nieuws pada tanggal 23 Mei 1780,
sedangkan Bataviasche Koloniale Courant tercatat sebagai
surat kabar pertama yang terbit di Batavia tahun 1810.

Dalam majalah Indie, Nedelandch Indie Oud en Nieuw,
Kromo Blanda, Djawa, berbagai Verslagen (Laporan) telah
memuat aneka berita dari mulai politik, ekonomi, sosial,
sejarah, kebudayaan, seni serta berbagai peristiwa penting
lainnya yang terjadi di negeri kita.
Abad 20 merupakan “zaman menghangatnya koran”
akibat adanya dicentralisatie wetgeving (aturan yang
dipusatkan).

Terdapat kebebasan untuk mengkritisi pemerintah karena
adanya hak onschenbaarheid (tidak bisa dituntut) bagi para
pejabat pribumi.

Dunia pers semakin menghangat ketika terbitnya “Medan
Prijaji” pada tahun 1903, sebuah surat kabar pertama yang
dikelola kaum pribumi.
Jurnalistik Pasca 1965
Menurut Jakob Oetama sejak 1965 itulah mulai terjadi perubahan besar
dalam dunia jurnalistik di Indonesia. Tiga hal yang melandasinya ialah:
1. Peristiwa-peristiwa setelah G30S/PKI
2. Kebebasan yang lebih daripada periode sebelumnya
3. Sikap profesionalisme pada redaksi dan pengelolaan bisnis seperti
   sirkulasi, iklan serta keuangan (Oetama, 1987:6).
Pada era ini (1965-1985) dikenal dengan era orde baru. Banyak media
massa bermunculan dan makin kuat dalam produksi akibat kemajuan yang
pesat dalam bidang ekonomi. Seluruh kegiatan jurnalistik pun
bersinggungan dengan unsur ekonomi, namun tidak dengan politik.

Namun hal itu hanya sesaat, dimana banyak media-media yang diberedel
oleh pemerintah akibat terlalu mencampuri urusan politik saat itu, sehingga
pers kehilangan fungsinya sebagai kontrol sosial.
Secara yuridis, UU Pokok Pers No.21/1982 pun diganti
dengan UU Pokok Pers No.40/1999. Dengan undang-undang
baru, siapapun bisa menerbitkan dan mengelola pers.
Tercatat selama 1998-2003 setidaknya ada 600 perusahaan
penerbitan pers, 50 diantaranya di Jawabarat.

Akan tetapi 70 persen perusahaan itu gulung tikar pada tahun
ketiga, 20 persen kemudian tutup layar pada tahun keempat,
dan 10 persen mencoba bertahan hingga tahun kelima.

Kini, 12 tahun orde reformasi bergulir, dunia jurnalistik di
tanah air makin berkembang pesat. Selain media cetak yang
masih bertahan, dunia televisi pun turut bersua. Tak
ketinggalan, majunya teknologi informasi turut meramaikan
dunia jurnalistik hingga merambah kepada jurnalistik berbasis
online.
Akan tetapi, kebebasan pers yang kita alami saat ini bukan
tanpa masalah. Masih banyak gangguan yang dialami oleh
pelaku jurnalistik, mulai dari ancaman hingga pembunuhan
yang beberapa waktu lalu kita jumpai di media-media massa.
Kata dasarnya “jurnal”
(journal), artinya laporan
atau catatan, atau “jour”
dalam bahasa Prancis
yang berarti “hari” (day)
atau “catatan harian”
(diary) atau dalam
bahasa Belanda
journalistiek artinya
penyiaran catatan harian
Menurut Kris Budiman, jurnalistik (journalistiek,
Belanda) bisa dibatasi secara singkat sebagai
kegiatan penyiapan, penulisan, penyuntingan, dan
penyampaian berita kepada khalayak melalui saluran
media tertentu. Jurnalistik mencakup kegiatan dari
peliputan sampai kepada penyebarannya kepada
masyarakat.
Menurut kamus, jurnalistik diartikan
sebagai kegiatan untuk menyiapkan,
mengedit, dan menulis surat kabar,
majalah, atau berkala lainnya.
F. Fraser Bond dalam An Introduction to Journalisme (1961:1)
menulis: Jurnalistik adalah segala bentuk yang membuat berita dan
ulasan mengenai berita sampai kepada kelompok pemerhati.

Sementara Erik Hodgins, Redaktur majalah Time, menyatakan
jurnalistik adalah pengiriman informasi dari sini ke sana dengan
benar, seksama, dan cepat, dalam rangka membela kebenaran
dan keadilan berpikir yang selalu dibuktikan (Suhandang, 2004:23).

    Adinegoro menegaskan, jurnalistik adalah semacam kepandaian
    mengarang yang pokoknya memberi pekabaran pada masyarakat
    selekas-lekasnya agar tersiar seluas-luasnya (Amar, 1984:30).

    Onong Uchjana Effendy mengemukakan, secara sederhana jurnalistik
    dapat didefinisikan sebagai teknik mengelola berita ,uali dari
    mendapatkan bahan sampai kepada menyebarluaskannya kepada
    masyarakat (2003:95).
Dasar-dasar Jurnalistik 1

More Related Content

What's hot

Kebebasan Pers
Kebebasan PersKebebasan Pers
Kebebasan Pers
Eka Kristina Dewi
 
Perkembangan pers di indonesia
Perkembangan pers di indonesiaPerkembangan pers di indonesia
Perkembangan pers di indonesiawardatul_fijriya
 
Jurnalisme, pers dan berita
Jurnalisme, pers dan beritaJurnalisme, pers dan berita
Jurnalisme, pers dan berita
ujungtinta
 
Perkembangan Pers di Indonesia
Perkembangan Pers di IndonesiaPerkembangan Pers di Indonesia
Perkembangan Pers di Indonesia
YunndBoregh
 
Peranan pers
Peranan persPeranan pers
Peranan persputrices
 
Landasan Hukum Pers di Indonesia
Landasan Hukum Pers di IndonesiaLandasan Hukum Pers di Indonesia
Landasan Hukum Pers di Indonesia
Rghine Ayrghine
 
Sepuluh Elemen Jurnalisme
Sepuluh Elemen JurnalismeSepuluh Elemen Jurnalisme
Sepuluh Elemen Jurnalisme
Andreas Harsono
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
prihart
 
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
Princa Karim
 
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan PersDampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
Kiki Evi Wahyuliana
 
Sembilan elemen jurnalisme
Sembilan elemen jurnalismeSembilan elemen jurnalisme
Sembilan elemen jurnalisme
bahanamahasiswa
 
Materi jurnalistik
Materi jurnalistikMateri jurnalistik
Materi jurnalistik
Elokhimmah150698
 
Mengapa penting belajar Jurnalistik?
Mengapa penting belajar Jurnalistik?Mengapa penting belajar Jurnalistik?
Mengapa penting belajar Jurnalistik?
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
endrah80
 
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis BeritaDasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
Bahana Mahasiswa
 
Materi mata-kuliah-jurnalistik unsera
Materi mata-kuliah-jurnalistik unseraMateri mata-kuliah-jurnalistik unsera
Materi mata-kuliah-jurnalistik unsera
AMAR MAHARDIKA
 
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowoTeknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
Universitas Multimedia Nusantara
 
Peranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
Peranan Pers Dalam Masyrakat DemokrasiPeranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
Peranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
Tixca Qurniasih
 
Pengantar jurnalistik
Pengantar jurnalistikPengantar jurnalistik
Pengantar jurnalistik
Indiwan Seto wahyu wibowo
 

What's hot (20)

Media massa atau pers
Media massa atau persMedia massa atau pers
Media massa atau pers
 
Kebebasan Pers
Kebebasan PersKebebasan Pers
Kebebasan Pers
 
Perkembangan pers di indonesia
Perkembangan pers di indonesiaPerkembangan pers di indonesia
Perkembangan pers di indonesia
 
Jurnalisme, pers dan berita
Jurnalisme, pers dan beritaJurnalisme, pers dan berita
Jurnalisme, pers dan berita
 
Perkembangan Pers di Indonesia
Perkembangan Pers di IndonesiaPerkembangan Pers di Indonesia
Perkembangan Pers di Indonesia
 
Peranan pers
Peranan persPeranan pers
Peranan pers
 
Landasan Hukum Pers di Indonesia
Landasan Hukum Pers di IndonesiaLandasan Hukum Pers di Indonesia
Landasan Hukum Pers di Indonesia
 
Sepuluh Elemen Jurnalisme
Sepuluh Elemen JurnalismeSepuluh Elemen Jurnalisme
Sepuluh Elemen Jurnalisme
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
Peranan Pers (Kelompok 4 SMANSA KOTIM)
 
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan PersDampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
Dampak Positif dan Negatif Kebebasan Pers
 
Sembilan elemen jurnalisme
Sembilan elemen jurnalismeSembilan elemen jurnalisme
Sembilan elemen jurnalisme
 
Materi jurnalistik
Materi jurnalistikMateri jurnalistik
Materi jurnalistik
 
Mengapa penting belajar Jurnalistik?
Mengapa penting belajar Jurnalistik?Mengapa penting belajar Jurnalistik?
Mengapa penting belajar Jurnalistik?
 
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)Bahan  2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
Bahan 2 (dasar dasar jurnalistik tv) (1)
 
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis BeritaDasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
Dasar Jurnalistik, Peliputan, dan Menulis Berita
 
Materi mata-kuliah-jurnalistik unsera
Materi mata-kuliah-jurnalistik unseraMateri mata-kuliah-jurnalistik unsera
Materi mata-kuliah-jurnalistik unsera
 
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowoTeknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
Teknik penulisan berita oleh Indiwan seto wahyu wibowo
 
Peranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
Peranan Pers Dalam Masyrakat DemokrasiPeranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
Peranan Pers Dalam Masyrakat Demokrasi
 
Pengantar jurnalistik
Pengantar jurnalistikPengantar jurnalistik
Pengantar jurnalistik
 

Viewers also liked

Rambu jurnalistik indonesia ppt
Rambu jurnalistik indonesia pptRambu jurnalistik indonesia ppt
Rambu jurnalistik indonesia ppt
Jaya Purnama
 
Ppt jurnalistik
Ppt jurnalistikPpt jurnalistik
Ppt jurnalistik
Rika Ceriia
 
Syarifudin, materi jurnalistik fotografi
Syarifudin, materi jurnalistik fotografiSyarifudin, materi jurnalistik fotografi
Syarifudin, materi jurnalistik fotografiSyarifudin Amq
 
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)Bahasa indonesia jurnalistik (power point)
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)ferdirobot
 
Dasar dasar jurnalistik
Dasar dasar jurnalistikDasar dasar jurnalistik
Dasar dasar jurnalistik
ikramn yusna
 
New Horizons in ICT for Women
New Horizons in ICT for WomenNew Horizons in ICT for Women
New Horizons in ICT for Women
EWIL_EU
 
Need For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
Need For Strengthening Automobile Industry in EthiopiaNeed For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
Need For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
IJMER
 
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
IJMER
 
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
IJMER
 
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
IJMER
 
презентация уко1 вер.3
презентация уко1 вер.3презентация уко1 вер.3
презентация уко1 вер.3uca51
 
Information Communication Technology: Practices for Academia
Information Communication Technology: Practices for AcademiaInformation Communication Technology: Practices for Academia
Information Communication Technology: Practices for Academia
IJMER
 
Finite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
Finite Element Analysis of Obround Pressure VesselsFinite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
Finite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
IJMER
 
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
IJMER
 
At32715720
At32715720At32715720
At32715720IJMER
 
Ay32747751
Ay32747751Ay32747751
Ay32747751IJMER
 
Da3210751081
Da3210751081Da3210751081
Da3210751081IJMER
 
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between AttributesA Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
IJMER
 
Sat words week 1
Sat words week 1 Sat words week 1
Sat words week 1
joycefeuerborn
 
Multiple Intelligence Analysis
Multiple Intelligence AnalysisMultiple Intelligence Analysis
Multiple Intelligence Analysis
SEEMAS ACADEMY
 

Viewers also liked (20)

Rambu jurnalistik indonesia ppt
Rambu jurnalistik indonesia pptRambu jurnalistik indonesia ppt
Rambu jurnalistik indonesia ppt
 
Ppt jurnalistik
Ppt jurnalistikPpt jurnalistik
Ppt jurnalistik
 
Syarifudin, materi jurnalistik fotografi
Syarifudin, materi jurnalistik fotografiSyarifudin, materi jurnalistik fotografi
Syarifudin, materi jurnalistik fotografi
 
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)Bahasa indonesia jurnalistik (power point)
Bahasa indonesia jurnalistik (power point)
 
Dasar dasar jurnalistik
Dasar dasar jurnalistikDasar dasar jurnalistik
Dasar dasar jurnalistik
 
New Horizons in ICT for Women
New Horizons in ICT for WomenNew Horizons in ICT for Women
New Horizons in ICT for Women
 
Need For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
Need For Strengthening Automobile Industry in EthiopiaNeed For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
Need For Strengthening Automobile Industry in Ethiopia
 
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
Microstructure Analysis of Inlet and Exhaust Valves used in LPG fueled Retrof...
 
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
Estimation of Manufacturing Costs in the Early Stages of Product Development ...
 
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
(MCKIBBEN’S MUSCLE) Robots Make Our Work Lighter, But We Have Made the Robots...
 
презентация уко1 вер.3
презентация уко1 вер.3презентация уко1 вер.3
презентация уко1 вер.3
 
Information Communication Technology: Practices for Academia
Information Communication Technology: Practices for AcademiaInformation Communication Technology: Practices for Academia
Information Communication Technology: Practices for Academia
 
Finite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
Finite Element Analysis of Obround Pressure VesselsFinite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
Finite Element Analysis of Obround Pressure Vessels
 
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
Effect of Co doping on the structural and physical properties of SrC4H4O6.3H2...
 
At32715720
At32715720At32715720
At32715720
 
Ay32747751
Ay32747751Ay32747751
Ay32747751
 
Da3210751081
Da3210751081Da3210751081
Da3210751081
 
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between AttributesA Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
A Study on Mathematical Statistics to Evaluate Relationship between Attributes
 
Sat words week 1
Sat words week 1 Sat words week 1
Sat words week 1
 
Multiple Intelligence Analysis
Multiple Intelligence AnalysisMultiple Intelligence Analysis
Multiple Intelligence Analysis
 

Similar to Dasar-dasar Jurnalistik 1

Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptxSejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
ImanSumbu
 
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
pattae.com
 
Pers
PersPers
Pers di indonesia
Pers di indonesiaPers di indonesia
Pers di indonesia
University of Brawijaya
 
Jurnalistik dalam lintasan_sejarah
Jurnalistik dalam lintasan_sejarahJurnalistik dalam lintasan_sejarah
Jurnalistik dalam lintasan_sejarah
Nur Alfiyatur Rochmah
 
Peranan pers dalam masyarakat demokratis
Peranan pers dalam masyarakat demokratisPeranan pers dalam masyarakat demokratis
Peranan pers dalam masyarakat demokratis
ginanurulazhar
 
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasiMengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
SMKN 1 WANAREJA - UNIVERSITAS MERCUBUANA
 
Pers pada masa orde baru
Pers pada masa orde baruPers pada masa orde baru
Pers pada masa orde baru
Ody Hari
 
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.pptMateri-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
penugasanupn
 
Bab "Pers" Kewarganegaraan XII
Bab "Pers" Kewarganegaraan XIIBab "Pers" Kewarganegaraan XII
Bab "Pers" Kewarganegaraan XIINurul Annisa
 
Pers pada Masa Orde Baru
Pers pada Masa Orde BaruPers pada Masa Orde Baru
Pers pada Masa Orde Baru
Rosi Nurdian
 
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
aswansetiawan
 
Pertemuan_6TIPS5191205.pdf
Pertemuan_6TIPS5191205.pdfPertemuan_6TIPS5191205.pdf
Pertemuan_6TIPS5191205.pdf
DeddyEkoAfriyantoSPd
 
Sejarah pemikiran administrasi di zaman modern
Sejarah pemikiran administrasi di zaman modernSejarah pemikiran administrasi di zaman modern
Sejarah pemikiran administrasi di zaman moderndiah dianta
 
Bout media massa
Bout media massaBout media massa
Bout media massaEka Arisman
 

Similar to Dasar-dasar Jurnalistik 1 (20)

2. sejarah jurnalistik
2. sejarah jurnalistik2. sejarah jurnalistik
2. sejarah jurnalistik
 
Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptxSejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
Sejarah Perkembangan Jurnalistik.pptx
 
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
Materi Dasar Jurnalistik (untuk Para Pemula)
 
Pers
PersPers
Pers
 
Pers di indonesia
Pers di indonesiaPers di indonesia
Pers di indonesia
 
Ppt pers
Ppt persPpt pers
Ppt pers
 
Jurnalistik dalam lintasan_sejarah
Jurnalistik dalam lintasan_sejarahJurnalistik dalam lintasan_sejarah
Jurnalistik dalam lintasan_sejarah
 
Peranan pers dalam masyarakat demokratis
Peranan pers dalam masyarakat demokratisPeranan pers dalam masyarakat demokratis
Peranan pers dalam masyarakat demokratis
 
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasiMengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
Mengevaluasi peranan pers dalam masyarakat demokrasi
 
Sejarah pers
Sejarah persSejarah pers
Sejarah pers
 
Pers pada masa orde baru
Pers pada masa orde baruPers pada masa orde baru
Pers pada masa orde baru
 
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.pptMateri-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
Materi-III-Perkembangan-Pers-Indonesia.ppt
 
Bab "Pers" Kewarganegaraan XII
Bab "Pers" Kewarganegaraan XIIBab "Pers" Kewarganegaraan XII
Bab "Pers" Kewarganegaraan XII
 
Pers pada Masa Orde Baru
Pers pada Masa Orde BaruPers pada Masa Orde Baru
Pers pada Masa Orde Baru
 
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
Perkembangan paham-paham yang berpengaruh terhadap kemerdekaan di asia dan er...
 
Pertemuan_6TIPS5191205.pdf
Pertemuan_6TIPS5191205.pdfPertemuan_6TIPS5191205.pdf
Pertemuan_6TIPS5191205.pdf
 
Melesa xii ips 4
Melesa xii ips 4Melesa xii ips 4
Melesa xii ips 4
 
Melesa xii ips 4
Melesa xii ips 4Melesa xii ips 4
Melesa xii ips 4
 
Sejarah pemikiran administrasi di zaman modern
Sejarah pemikiran administrasi di zaman modernSejarah pemikiran administrasi di zaman modern
Sejarah pemikiran administrasi di zaman modern
 
Bout media massa
Bout media massaBout media massa
Bout media massa
 

Recently uploaded

Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
wahtun86siaran
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
JokoPramono34
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF  KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARAwebinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF  KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
RazefZulkarnain1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 

Recently uploaded (20)

Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptxFundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
Fundamental Gerakan Pramuka KMD G ok.pptx
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF  KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARAwebinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF  KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
webinar DISEMINASI BUDAYA POSITIF KOMBEL GUGUS KIHAJAR DEWANTARA
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 

Dasar-dasar Jurnalistik 1

  • 3. Pada zaman Cayus Julius Caesar (100-44 SM) didirikan sebuah papan bernama Forum Romanum. Forum Romanum ini terdiri dari: 1. Acta Senatus 2. Acta Diurna Populi Romawi
  • 4. Zaman Romawi, para budak-budak diperintahkan untuk mengumpulkan informasi, berita, bahkan masuk kepada sidang-sidang senat untuk melaporkan informasi tersebut baik secara lisan maupun tulisan. Sementara surat kabar cetakan pertama kali muncul di Cina dengan nama King Pau pada tahun 911. Surat kabar milik pemerintah tersebut awalnya terbit tidak tetap, dan kemudian terbit mingguan pada tahun 1351. Dan pada tahun 1885 terbit setiap hari.
  • 5. Tahun 1605 Abraham Verhoeven di Antwerpen, Belgia, mencetak selebaran Nieuwe Tijdinghen. Lalu kemudian berganti nama menjadi Wekelijksche Tijdinghen lengkap dengan berbagai peristiwa dan terbit teratur. Kemudian muncul surat kabar pertama di Jerman bernama Avisa Relation Oder Zeitung pada tahun 1609. Dan di tahun yang sama pula terbit surat kabar Relations di Strassburg, Jerman. Kehadiran surat kabar ini diikuti oleh beberapa negara yakni; di Belanda muncul Courante Uyt Italien en Duytschland yang terbit di tahun 1618. Di Inggris muncul Curant of General News pada tahun 1662, kemudian di Perancis ada Gasette de France pada tahun 1631.
  • 6.
  • 7.
  • 8. Sejak abad 17, bermunculan surat kabar di Batavia. Salah satunya ialah Kort Bericht Eropa (berita singkat dari Eropa) yang terbit pada tahun 1676 yang dicetak oleh Abraham Van den Eede. Setelah itu terbit pula Bataviase Nouvelles pada bulan Oktober 1744, Vendu Nieuws pada tanggal 23 Mei 1780, sedangkan Bataviasche Koloniale Courant tercatat sebagai surat kabar pertama yang terbit di Batavia tahun 1810. Dalam majalah Indie, Nedelandch Indie Oud en Nieuw, Kromo Blanda, Djawa, berbagai Verslagen (Laporan) telah memuat aneka berita dari mulai politik, ekonomi, sosial, sejarah, kebudayaan, seni serta berbagai peristiwa penting lainnya yang terjadi di negeri kita.
  • 9.
  • 10. Abad 20 merupakan “zaman menghangatnya koran” akibat adanya dicentralisatie wetgeving (aturan yang dipusatkan). Terdapat kebebasan untuk mengkritisi pemerintah karena adanya hak onschenbaarheid (tidak bisa dituntut) bagi para pejabat pribumi. Dunia pers semakin menghangat ketika terbitnya “Medan Prijaji” pada tahun 1903, sebuah surat kabar pertama yang dikelola kaum pribumi.
  • 11. Jurnalistik Pasca 1965 Menurut Jakob Oetama sejak 1965 itulah mulai terjadi perubahan besar dalam dunia jurnalistik di Indonesia. Tiga hal yang melandasinya ialah: 1. Peristiwa-peristiwa setelah G30S/PKI 2. Kebebasan yang lebih daripada periode sebelumnya 3. Sikap profesionalisme pada redaksi dan pengelolaan bisnis seperti sirkulasi, iklan serta keuangan (Oetama, 1987:6).
  • 12. Pada era ini (1965-1985) dikenal dengan era orde baru. Banyak media massa bermunculan dan makin kuat dalam produksi akibat kemajuan yang pesat dalam bidang ekonomi. Seluruh kegiatan jurnalistik pun bersinggungan dengan unsur ekonomi, namun tidak dengan politik. Namun hal itu hanya sesaat, dimana banyak media-media yang diberedel oleh pemerintah akibat terlalu mencampuri urusan politik saat itu, sehingga pers kehilangan fungsinya sebagai kontrol sosial.
  • 13. Secara yuridis, UU Pokok Pers No.21/1982 pun diganti dengan UU Pokok Pers No.40/1999. Dengan undang-undang baru, siapapun bisa menerbitkan dan mengelola pers. Tercatat selama 1998-2003 setidaknya ada 600 perusahaan penerbitan pers, 50 diantaranya di Jawabarat. Akan tetapi 70 persen perusahaan itu gulung tikar pada tahun ketiga, 20 persen kemudian tutup layar pada tahun keempat, dan 10 persen mencoba bertahan hingga tahun kelima. Kini, 12 tahun orde reformasi bergulir, dunia jurnalistik di tanah air makin berkembang pesat. Selain media cetak yang masih bertahan, dunia televisi pun turut bersua. Tak ketinggalan, majunya teknologi informasi turut meramaikan dunia jurnalistik hingga merambah kepada jurnalistik berbasis online.
  • 14. Akan tetapi, kebebasan pers yang kita alami saat ini bukan tanpa masalah. Masih banyak gangguan yang dialami oleh pelaku jurnalistik, mulai dari ancaman hingga pembunuhan yang beberapa waktu lalu kita jumpai di media-media massa.
  • 15. Kata dasarnya “jurnal” (journal), artinya laporan atau catatan, atau “jour” dalam bahasa Prancis yang berarti “hari” (day) atau “catatan harian” (diary) atau dalam bahasa Belanda journalistiek artinya penyiaran catatan harian
  • 16. Menurut Kris Budiman, jurnalistik (journalistiek, Belanda) bisa dibatasi secara singkat sebagai kegiatan penyiapan, penulisan, penyuntingan, dan penyampaian berita kepada khalayak melalui saluran media tertentu. Jurnalistik mencakup kegiatan dari peliputan sampai kepada penyebarannya kepada masyarakat.
  • 17. Menurut kamus, jurnalistik diartikan sebagai kegiatan untuk menyiapkan, mengedit, dan menulis surat kabar, majalah, atau berkala lainnya.
  • 18. F. Fraser Bond dalam An Introduction to Journalisme (1961:1) menulis: Jurnalistik adalah segala bentuk yang membuat berita dan ulasan mengenai berita sampai kepada kelompok pemerhati. Sementara Erik Hodgins, Redaktur majalah Time, menyatakan jurnalistik adalah pengiriman informasi dari sini ke sana dengan benar, seksama, dan cepat, dalam rangka membela kebenaran dan keadilan berpikir yang selalu dibuktikan (Suhandang, 2004:23). Adinegoro menegaskan, jurnalistik adalah semacam kepandaian mengarang yang pokoknya memberi pekabaran pada masyarakat selekas-lekasnya agar tersiar seluas-luasnya (Amar, 1984:30). Onong Uchjana Effendy mengemukakan, secara sederhana jurnalistik dapat didefinisikan sebagai teknik mengelola berita ,uali dari mendapatkan bahan sampai kepada menyebarluaskannya kepada masyarakat (2003:95).