SlideShare a Scribd company logo
Case Report Session
NANA SRI RAHAYU 1210311020
FIRDA RAZAQ 1210313071
PRESEPTOR
Dr. Kemala Sayuti, SpM(K)
ILMU KESEHATAN MATA
RSUP DR. M. DJAMIL
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ANDALAS
2016
SELLULITIS ORBITA
TINJAUAN PUSTAKA
DEFINISI
Selulitis orbita merupakan infeksi pada struktur mata
posterior sampai ke septum orbita (selulitis preseptal)
1. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. The Hot Orbit: Orbital Cellulitis. 2012. Middle East Afr J Ophtalmol, 19(1), 34-42.
KLASIFIKASI
1. Selulitis preseptal
2. Selulitis orbita
3. Abses subperiosteal
4. Abses orbita
5. Trombosis sinus kavernosus
1. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. The Hot Orbit: Orbital Cellulitis. 2012. Middle East Afr J Ophtalmol, 19(1), 34-42.
EPIDEMIOLOGI
Sering pada musin dingin, ↑ sinusitis ↑ selulitis orbita
Sinusitis etmoidalis >>
Anak>> dewasa
7-12 tahun
LK=PR
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
ETIOLOGI DAN
FAKTOR RESIKO
Eksogen (trauma)
• Benda asing yang masih tertingga
• Membawa mikroorganisme
Endogen
• Bakteri
• Sekunder
• Streptococcus species, Staphylococcus aureus, dan
Haemophilus influenzae type B
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
BAKTERI
• Sumber:
• intraorbita
• Sinus paranasa
• Wajah dan kelopak mata
• Sakus lakrimalis
• Infeksi gigi
• Bakteremia
JAMUR
• Immnunocompromised
• Diabetes mellitus
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
PATOGENESIS DAN
PATOFISIOLOGI
Penyebaran dari sinus
• Struktur : tulang tipis, aliran darah, defek alamiah
 Aspek infeksi sellulitis orbita
• sistem limfatik tidak ada → agen protektif
hanya fagositik
• Karena ruang terbatas → TIO tingga →
virulensi infeksi
• Penyebran infeksi sebagai tromboflebitis dari
struktur sekitar
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
4.Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee
iTech..
MANIFESTASI KLINIS
 udem palpebra
 Gangguan pergerakan bola mata
 Nyeri
 Penurunan visus
 Kemosis konjungtiva
 Proptosis
 Keratopati eksposur karena mata sulit untuk
ditutup
 Oftalmoplegia
 Demam
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
4. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee
iTech..
DIAGNOSIS
Anamnesis
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan penunjang
• USG orbita
• CT scan
• MRI
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
4. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee
iTech..
TERAPI
 Perawatan di RS
 Kompres hangat
 Farmakologi
• Antibiotik IV spektrum luas dini selaa 1-2 minggu, diikuti
antibiotik oral 2-3 minggu
• Antifungi
 pembedahan
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
4.Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee
iTech..
Indikasi pembedahan:
1. Peurunan visus
2. Defek pupil aferan
3. Proptosis meskipun sudah diberikan terapi farmakologi
4. Ukuran abses tidak mengecil 48-72 jam setelah
pemberian antibiotik
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
KOMPLIKASI
Komp. Okuler
• infark nervus optikus, infark sklera, koroid, ataupun
retina.
• Uveitis
• Glaukoma sekunder
Komp. Orbita
• Abses periosteal dan abses orbita
Komp. Lain
• Abses parotid, komplikasi intrakranial, septikemia
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
5. Khurana AK. Comphrehensive Ophtalmology. 4th ed. New age international, 2007. p.377-378, 384-386.
6. Riyanto H, Desy B, Kaloso HD, Soebagyo. Orbital Cellulitis and Endophthalmitis Associated with Odontogenic Paranasal
Sinusitis. 2009. Jurnal Oftalmologi Indonesia, 7(1).
PROGNOSIS
Morbiditas akibat kebutaan 11%
Peningkatan morbiditas :
• Penanganan terlabat sehingga penyebaran terjadi
Resiko tinggi:
1. Usia> 7 tahun
2. Abses subperiosteal
3. Nyeri kepala dan demam menetap meskipun sudah
diberikan antibiotik IV
2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016.
www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
LAPORAN KASUS
ANAMNESIS
IDENTITAS PASIEN
Nama : Tn. M
Jenis Kelamin : Laki-laki
Usia : 49 tahun
Alamat : Sungai Penuh, Kerinci
Pekerjaan : Petani
Status Perkawinan : Menikah
Agama : Islam
Tanggal masuk : 14 Mei 2016
Tanggal Pemeriksaan : 20 Mei 2016
KELUHAN UTAMA
Nyeri mata kiri sejak 4 hari sebelum masuk
rumah sakit
RIWAYAT PENYAKIT
SEKARANG
• Nyeri mata kiri sejak 4 hari sebelum masuk
rumah sakit. Nyeri dirasakan pasien
setelah mata kiri terkena lentingan kayu±1
minggu sebelum masuk rumah sakit,
setelah itu mata kiri merah, berair, dan
bengkak. Pasien kemudian berobat ke
klinik spesialis mata dan mendapat terapi
2 obat tetes mata dan 3 obat makan
kemudian di rujuk ke RSUP M Djamil
karena tidak ada perbaikan setelah dua
hari terapi.
• Penglihatan mata kiri berkurang sejak 4 hari sebelum
masuk rumah sakit
• Bola mata kiri sulit untuk digerakkan
• Nyeri kepala hebat disertai mual muntah tidak ada
• Rasa mengganjal pada mata tidak ada
• Pandangan seperti tertutup tirai tidak ada
• Riwayat demam ada selama 2 hari
• Riwayat bersin berulang dan nyeri pada wajah disangkal
RIWAYAT PENYAKIT
DAHULU
• Pasien tidak pernah menderita penyakit
seperti ini sebelumnya
• Riwayat memakai kaca mata sebelumnya
tidak ada
• Riwayat hipertensi dan diabetes melitus
tidak ada
• Riwayat alergi obat-obatan dan makanan
tidak ada
• Riwayat atopi disangkal
RIWAYAT
PENGOBATAN:
Riwayat konsumsi obat dalam jangka waktu lama tidak ada
RIWAYAT PENYAKIT
KELUARGA
Tidak ada anggota keluarga yang menderita penyakit seperti ini
RIWAYAT PEKERJAAN, SOSIAL, EKONOMI,
KEJIWAAN DAN KEBIASAAN
Pasien seorang petani, riwayat merokok (+), riwayat alkohol
(-)
PEMERIKSAAN FISIK :
Keadaan Umum : Sakit sedang
Kesadaran : Komposmentis
Gizi : Cukup
Tekanan darah : 147/94 mmHg
Frekuensi Nadi : 78x/menit
Frekuensi Nafas : 20x/menit
Suhu : 36,5 derajat celcius
STATUS
GENERALISATA :
Kulit : tidak ada kelainan
KGB : tidak ada kelainan
Kepala : tidak ada kelainan
Mata : Status oftalmologis
Telinga : tidak ada kelainan
Hidung : tidak ada kelainan
Tenggorokan : tidak ada kelainan
Gigi dan Mulut : tidak ada kelainan
Leher : tidak ada kelainan
Thorax : tidak ada kelainan
Abdomen : tidak ada kelainan
Ekstremitas : tidak ada kelainan
STATUS
OFTALMOLOGI
Oculli Dextra Oculli Sinistra
Visus tanpa koreksi
5/5 1/~ proyeksi salah
Visus dengan koreksi
- -
Refleks fundus
+ Tidak bisa dinilai
Silia/supersilia
Bulu mata tumbuh
sejajar, trikiasis
tidak ada,
madarosis tidak ada
Bulu mata tumbuh
sejajar, trikiasis
tidak ada,
madarosis tidak ada
Palpebra superior
Edema (-)
Hiperemis (-)
Edema (+)
Palpebra inferior
Edema (-) Edema (+)
Oculli Dextra Oculli Sinistra
Apparatus lakrimalis Dalam batas normal Dalam batas normal
Konjungtiva Tarsalis
Hiperemis (-), Papil (-),
folikel (-), Sikatrik (-)
Hiperemis (+), Papil (-
), folikel (-), sikatrik (-)
Konjungtiva Forniks Hiperemis (-) Hiperemis (+)
Konjungtiva Bulbi
Hiperemis (-), Injeksi
siliar (-) Injeksi
konjungtiva (-)
Injeksi siliar (+)
Injeksi konjunktiva
(+), kemosis (+)
Sklera Warna putih Tidak bias dinilai
Oculli Dextra Oculli Sinistra
Kornea Bening Tidak bisa dinilai
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil
Bulat, RP (+/-),
diameter 3 mm,
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
Korpus vitreum Relatif bening Tidak bisa dinilai
Oculli Dextra Oculli Sinistra
Fundus:
- Media
- Papil
- Retina
- Pembuluh darah
- Makula
Relatif bening
Bulat, batas tegas, C/D
0,3-0,4
Perdarahan (-), eksudat
(-)
Aa:vv = 2:3
Ref fovea +
Tidak bisa dinilai
Tidak bisa dinilai
Tidak bisa dinilai
Tidak bisa dinilai
Tidak bisa dinilai
TIO normal (palpasi) N+1 (p)
Posisi bola mata Ortho Tidak bisa dinilai
Gerakan bola mata Bebas ke segala arah
Terbatas ke segala
arah
Pemeriksaan Penunjang
Hb : 14,4 g/dl
Leukosit : 15.400 /mm3
Hematokrit : 41%
Trombosit : 298.000 /mm3
PT : 12,2 detik
APTT : 36,2 detik
GDS : 136 mg/dl
Ur / Cr : 31 / 10,7
Na / K / Cl : 134 / 4,4 / 104
SGOT / SGPT : 10 / 14
Diagnosis Kerja : panoftalmitis occuli sinistra
Diagnosis banding : selulitis orbita occuli sinistra
TERAPI
Terapi medikamentosa:
• Injeksi Cefoperazone 2x1 gr
• Leufloxacin ed tiap jam OS
• Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
Terapi umum
• Jangan memegang atau menggosok-gosok mata yang meradang
• Mencegah penyebaran infeksi dengan mencuci tangan, terutama
ketika memegang mata dan wajah, serta mengeringkannya dengan
handuk atau kain yang bersih
• Memperbaiki asupan nutrisi dan istirahat yang cukup
• Bebat mata
PROGNOSIS :
Quo ad vitam : dubia ad bonam
Quo ad functionam : dubia ad malam
FOLLOW UP 15 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-2, OSET HARI KE-5
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 1/~ P. salah
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+)
Kornea Bening keruh
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Panoftalmitis OS DD/ Selulitis Orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
FOLLOW UP 16 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-3, OSET HARI KE-6
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 1/~ P. salah
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis hebat
Kornea Bening Edema (+), opacity (+)
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Panoftalmitis OS DD/ Selulitis Orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
CT Scan orbita
Konsul sub bagian infeksi imunologi dengan hasil:
A/ selulitis orbita OS, Abses orbita OS
P/ Metronidazole 3x500 mg (PO)
FOLLOW UP 17 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-4, OSET HARI KE-7
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 0
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+)
Kornea Bening keruh
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Selulitis orbita OS
Abses orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
-Injeksi Metronidazole 3x500 mg (PO)
-Anjuran: Rontgen orbita OS, USG orbita OS, eviserasi OS
FOLLOW UP 18 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-5, OSET HARI KE-8
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 0
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+)
Kornea Bening keruh
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Selulitis orbita OS
Abses orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
-Metronidazole 3x500 mg (IV)
-Anjuran: eviserasi OS
FOLLOW UP 19 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-6, OSET HARI KE-9
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 0
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+)
Kornea Bening keruh
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Selulitis orbita OS
Abses orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
-Metronidazole 3x500 mg (IV)
-Anjuran: eviserasi OS
FOLLOW UP 20 MEI 2016
HARI RAWATAN KE-7, OSET HARI KE-10
S/ nyeri mata kiri (+)
Status oftalmologis OD OD
VIisus 5/5 0
Palpebra Edema (-) Edem (+)
Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+)
Kornea Bening keruh
COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai
Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai
Pupil Bulat, RP (+/+) diameter
2-3 mm
Tidak bisa dinilai
Lensa Bening Tidak bisa dinilai
TIO N palpasi N+1 (P)
Posisi ortho Sulit dinilai
Gerakan bebas terbatas
A/ Selulitis orbita OS
Abses orbita OS
P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV)
-LFX ed tiap jam OS
-Asam mefenamat 3x500 mg (PO)
-Glaucon 4x250 mg (PO)
-Aspar K 2X300 mg (PO)
-Metronidazole 3x500 mg (IV)
-Anjuran: eviserasi OS
DISKUSI
 Selulitis orbita infeksi akut pada jaringan lunak orbita di
belakang septum orbita.
 Jarang merupakan penyakit primer rongga orbita
kebutaanpengobatan segera.
 Diagnosis anamnesis , pemeriksaan fisik, pemeriksaan
oftalmologis dan pemeriksaan penunjang
ANAMNESIS
  adanya keluhan mata kiri bengkak dan nyeri. Mata kiri
bengkak dan nyeri  pembengkakkan jaringan lunak
sekeliling orbita karena peradangan.
 Peradangan pada selulitis orbita berasal dari infeksi sinus
etmoid, gigi dan saluran napas bagian atas atau karena
trauma dan penyebaran secara hematogen.
 Pada pasien ini sumber infeksi berasal dari traumaada
serbuk kayu yang masuk ke mata pasien dan kemungkinan
sisa serbuk kayu masih terdapat di mata pasien yang
menyebabkan respon inflamasi pada mata.
 Hal ini diperparah jika terdapat mikroorganisme patogen
yang juga masuk bersamaan dengan benda asing tersebut.
PEMERIKSAAN
OFTALMOLOGI
 VOD 5/5, konjungtiva hiperemis (-), kornea bening, COA
cukup dalam, iris coklat, pupil bulat, Rf +/+, diameter 3mm.
lensa bening, TIO normal, posisi bola mata ortho, dan
gerak bola mata bebas ke segala arah.
 VOS 1/~ proyeksi salah, konjungtiva khemosis hebat,
kornea edem, ada maserasi, dan opacity. COA, iris, pupil,
dan lensa sulit dinilai. TIO agak tinggi, posisi bola mata
sulit dinilai dan gerak bola mata terbatas.
 Ketajaman penglihatan mata kiri menurun  edema dan
nyeri.
 Pergerakan bola mata kiri juga terganggumembedakan
selulitis orbita dengan selulitis preseptal dimana pada
selulitis preseptal tidak terjadi gangguan pada pergerakan
bola mata, sedangkan selulitis orbita terjadi gangguan
pergerakan bola mata.
 Infeksi pada penderita ini sudah terlambat ditangangani,
sehingga timbul komplikasi berupa abses orbita
 Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik pada awal
rawatanpanoftalmitis.
 Pada hari ke-3 pasien dikonsulkan ke subbagian infeksi
dan imunologi diagnosis selulitis orbita dan abses
orbita.
 Diduga selulitis yang terjadi pada pasien disebakan oleh
penyebaran infeksi secara langsung dari keadaan
panoftalmitis mata kiri pasien.
 Prinsip penanganan pemberian antibiotika spektum luas
dan observasi perkembangan penyakit.
 Awal rawatan Inj. Cefoperazone 2x1 gram (iv), LFX ed
tiap jam OS, Asam Mefenamat 3x500 mg, Glaucon 4x250
mg, Aspar K 2x300 mg dan Inj. Metronidazol 3x500 mg.
 Pasien dianjurkan eviserai mata kiri dengan tujuan
untuk membatasi penyebaran infeksi yang mungkin
terjadi.
 Prognosa ad vitam adalah bonam dimana tanda vital
kehidupan penderita baik, prognosis ad fungsionam
adalah malam karena sudah ada komplikasi berupa abses
orbita. Oleh karena itu diperlukan tindakan eviserasi.
TERIMAKASIH 

More Related Content

What's hot

Gangguan lapang pandang by Gabriella
Gangguan lapang pandang by GabriellaGangguan lapang pandang by Gabriella
Gangguan lapang pandang by Gabriella
Gabriella Cereira Angelina
 
Case OMSK
Case OMSKCase OMSK
Case OMSK
Teo Wijaya
 
Presentasi Kasus - Campak / Morbili
Presentasi Kasus - Campak / MorbiliPresentasi Kasus - Campak / Morbili
Presentasi Kasus - Campak / Morbili
Aris Rahmanda
 
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra ReponibilisLaporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Tenri Ashari Wanahari
 
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati Diana Arwati
 
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)Pemicu iii modul inera (mata diabetik)
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)Nita Thamrin
 
Shock dan Resusitasi Cairan
Shock dan Resusitasi CairanShock dan Resusitasi Cairan
Shock dan Resusitasi Cairan
Eri Yanuar Akhmad B Sunaryo
 
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan NeurologisMengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Seascape Surveys
 
Meningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireviewMeningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireview
Ersifa Fatimah
 
Lapkas glaukoma akut
Lapkas glaukoma akutLapkas glaukoma akut
Lapkas glaukoma akut
bungasyifa
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akut
Ariesta Mp
 
2. konjungtiva
2. konjungtiva2. konjungtiva
2. konjungtiva
fikri asyura
 
Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)
Peter Obrian
 
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto ThoraksInterpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
Eri Yanuar Akhmad B Sunaryo
 
Hernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptxHernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptx
YuliaAL1
 
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoreseinPemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
prastika1
 
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdfModul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
Erita12
 

What's hot (20)

Gangguan lapang pandang by Gabriella
Gangguan lapang pandang by GabriellaGangguan lapang pandang by Gabriella
Gangguan lapang pandang by Gabriella
 
Case OMSK
Case OMSKCase OMSK
Case OMSK
 
Keratitis
KeratitisKeratitis
Keratitis
 
Presentasi Kasus - Campak / Morbili
Presentasi Kasus - Campak / MorbiliPresentasi Kasus - Campak / Morbili
Presentasi Kasus - Campak / Morbili
 
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra ReponibilisLaporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
Laporan Kasus Bedah Anak : Hernia Inguinalis Lateralis Dekstra Reponibilis
 
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati
Laporan kasus encelopati hepatikum/dr Diana Arwati
 
Psoriasis vulgaris
Psoriasis vulgarisPsoriasis vulgaris
Psoriasis vulgaris
 
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)Pemicu iii modul inera (mata diabetik)
Pemicu iii modul inera (mata diabetik)
 
Shock dan Resusitasi Cairan
Shock dan Resusitasi CairanShock dan Resusitasi Cairan
Shock dan Resusitasi Cairan
 
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan NeurologisMengenal Lokasi Gangguan Neurologis
Mengenal Lokasi Gangguan Neurologis
 
Meningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireviewMeningoensefalitis: minireview
Meningoensefalitis: minireview
 
Lapkas glaukoma akut
Lapkas glaukoma akutLapkas glaukoma akut
Lapkas glaukoma akut
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akut
 
2. konjungtiva
2. konjungtiva2. konjungtiva
2. konjungtiva
 
Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)
 
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto ThoraksInterpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
Interpretasi Rontgen Dada atau Foto Thoraks
 
Syok pada anak
Syok pada anak Syok pada anak
Syok pada anak
 
Hernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptxHernia Inguinalis.pptx
Hernia Inguinalis.pptx
 
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoreseinPemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
Pemeriksaan sensibilitas kornea dan inspeksi kornea fluoresein
 
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdfModul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
Modul-Benda-Asing-di-Konjunctiva.pdf
 

Similar to Crs selulitis orbita

syayid ppt.pdf
syayid ppt.pdfsyayid ppt.pdf
syayid ppt.pdf
SyayidAnanda
 
Kaspan katarak senilis imatur
Kaspan   katarak senilis imaturKaspan   katarak senilis imatur
Kaspan katarak senilis imatur
Karin Survival
 
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptxSC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
NurfanidaNatasyam
 
Cataract presus
Cataract presusCataract presus
Cataract presus
Yuga Parsadaan
 
PARADE 16-03-2022.pptx
PARADE 16-03-2022.pptxPARADE 16-03-2022.pptx
PARADE 16-03-2022.pptx
AgungIsmanuworo1
 
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptxPleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
sparkhsoo
 
Prescil paru
Prescil paruPrescil paru
Prescil paru
yulanditadebi
 
Cbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisaCbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisa
Masayu Uti
 
lapsus agnes.pptx
lapsus agnes.pptxlapsus agnes.pptx
lapsus agnes.pptx
prestique
 
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
Joko Joko
 
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptxLaporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
MutiaraAnnisa12
 
Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision
nikeeenlrs
 
Ppt case report mata aini
Ppt case report mata ainiPpt case report mata aini
Ppt case report mata aini
AiniHumaira
 
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fixLaporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Faris Budiyanto
 
224720987 case
224720987 case224720987 case
224720987 case
homeworkping10
 
Konjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptxKonjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptx
RahayuNovianti1
 
Kumpulan nanda nic noc r cl
Kumpulan nanda nic noc r clKumpulan nanda nic noc r cl
Kumpulan nanda nic noc r cl
Yabniel Lit Jingga
 

Similar to Crs selulitis orbita (20)

syayid ppt.pdf
syayid ppt.pdfsyayid ppt.pdf
syayid ppt.pdf
 
Kaspan katarak senilis imatur
Kaspan   katarak senilis imaturKaspan   katarak senilis imatur
Kaspan katarak senilis imatur
 
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptxSC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
 
Cataract presus
Cataract presusCataract presus
Cataract presus
 
PARADE 16-03-2022.pptx
PARADE 16-03-2022.pptxPARADE 16-03-2022.pptx
PARADE 16-03-2022.pptx
 
Kasus 3 dhila
Kasus 3 dhilaKasus 3 dhila
Kasus 3 dhila
 
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptxPleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
 
Prescil paru
Prescil paruPrescil paru
Prescil paru
 
Cbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisaCbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisa
 
Ulkus Kornea
Ulkus KorneaUlkus Kornea
Ulkus Kornea
 
lapsus agnes.pptx
lapsus agnes.pptxlapsus agnes.pptx
lapsus agnes.pptx
 
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
363920948-PPT-Laporan-Kasus-Trauma-Maksilofacial (1).pptx
 
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptxLaporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
Laporan jaga 31 Maret 20211 april 2021.pptx
 
Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision
 
Ppt case report mata aini
Ppt case report mata ainiPpt case report mata aini
Ppt case report mata aini
 
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fixLaporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
 
224720987 case
224720987 case224720987 case
224720987 case
 
Konjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptxKonjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptx
 
Kumpulan nanda nic noc r cl
Kumpulan nanda nic noc r clKumpulan nanda nic noc r cl
Kumpulan nanda nic noc r cl
 
Askep glaukoma
Askep glaukomaAskep glaukoma
Askep glaukoma
 

Recently uploaded

0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
jualobat34
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
AshriNurIstiqomah1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
Winda Qowiyatus
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
hanifatunfajria
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 

Recently uploaded (20)

0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Subang
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 

Crs selulitis orbita

  • 1. Case Report Session NANA SRI RAHAYU 1210311020 FIRDA RAZAQ 1210313071 PRESEPTOR Dr. Kemala Sayuti, SpM(K) ILMU KESEHATAN MATA RSUP DR. M. DJAMIL FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ANDALAS 2016 SELLULITIS ORBITA
  • 3. DEFINISI Selulitis orbita merupakan infeksi pada struktur mata posterior sampai ke septum orbita (selulitis preseptal) 1. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. The Hot Orbit: Orbital Cellulitis. 2012. Middle East Afr J Ophtalmol, 19(1), 34-42.
  • 4. KLASIFIKASI 1. Selulitis preseptal 2. Selulitis orbita 3. Abses subperiosteal 4. Abses orbita 5. Trombosis sinus kavernosus 1. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. The Hot Orbit: Orbital Cellulitis. 2012. Middle East Afr J Ophtalmol, 19(1), 34-42.
  • 5. EPIDEMIOLOGI Sering pada musin dingin, ↑ sinusitis ↑ selulitis orbita Sinusitis etmoidalis >> Anak>> dewasa 7-12 tahun LK=PR 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
  • 6. ETIOLOGI DAN FAKTOR RESIKO Eksogen (trauma) • Benda asing yang masih tertingga • Membawa mikroorganisme Endogen • Bakteri • Sekunder • Streptococcus species, Staphylococcus aureus, dan Haemophilus influenzae type B 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
  • 7. BAKTERI • Sumber: • intraorbita • Sinus paranasa • Wajah dan kelopak mata • Sakus lakrimalis • Infeksi gigi • Bakteremia JAMUR • Immnunocompromised • Diabetes mellitus 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012.
  • 9. Penyebaran dari sinus • Struktur : tulang tipis, aliran darah, defek alamiah  Aspek infeksi sellulitis orbita • sistem limfatik tidak ada → agen protektif hanya fagositik • Karena ruang terbatas → TIO tingga → virulensi infeksi • Penyebran infeksi sebagai tromboflebitis dari struktur sekitar 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 4.Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee iTech..
  • 10. MANIFESTASI KLINIS  udem palpebra  Gangguan pergerakan bola mata  Nyeri  Penurunan visus  Kemosis konjungtiva  Proptosis  Keratopati eksposur karena mata sulit untuk ditutup  Oftalmoplegia  Demam 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 4. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee iTech..
  • 11.
  • 12. DIAGNOSIS Anamnesis Pemeriksaan fisik Pemeriksaan penunjang • USG orbita • CT scan • MRI 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 4. Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee iTech..
  • 13. TERAPI  Perawatan di RS  Kompres hangat  Farmakologi • Antibiotik IV spektrum luas dini selaa 1-2 minggu, diikuti antibiotik oral 2-3 minggu • Antifungi  pembedahan 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012. 4.Chaundry IA, Alrashed W, Sheikh OA, Arat YO. Diagnosis and Management of Orbital Cellulitis, chapter 7. 2013. Lisensee iTech..
  • 14. Indikasi pembedahan: 1. Peurunan visus 2. Defek pupil aferan 3. Proptosis meskipun sudah diberikan terapi farmakologi 4. Ukuran abses tidak mengecil 48-72 jam setelah pemberian antibiotik 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
  • 15. KOMPLIKASI Komp. Okuler • infark nervus optikus, infark sklera, koroid, ataupun retina. • Uveitis • Glaukoma sekunder Komp. Orbita • Abses periosteal dan abses orbita Komp. Lain • Abses parotid, komplikasi intrakranial, septikemia 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016. 3. American Academy of Ophtalmology. Section 7 Orbits, Eyelids, and Lacrimal System, chapter 4. 2011-2012. 5. Khurana AK. Comphrehensive Ophtalmology. 4th ed. New age international, 2007. p.377-378, 384-386. 6. Riyanto H, Desy B, Kaloso HD, Soebagyo. Orbital Cellulitis and Endophthalmitis Associated with Odontogenic Paranasal Sinusitis. 2009. Jurnal Oftalmologi Indonesia, 7(1).
  • 16. PROGNOSIS Morbiditas akibat kebutaan 11% Peningkatan morbiditas : • Penanganan terlabat sehingga penyebaran terjadi Resiko tinggi: 1. Usia> 7 tahun 2. Abses subperiosteal 3. Nyeri kepala dan demam menetap meskipun sudah diberikan antibiotik IV 2. Harrington JN, Ing E, Philpots BA, Talavera F. Orbital Cellulitis, updated Mar 11th, 2016. www.emedicine.medscape.com/article/1217858-overview. Diakses pada 23 Mei 2016.
  • 18. IDENTITAS PASIEN Nama : Tn. M Jenis Kelamin : Laki-laki Usia : 49 tahun Alamat : Sungai Penuh, Kerinci Pekerjaan : Petani Status Perkawinan : Menikah Agama : Islam Tanggal masuk : 14 Mei 2016 Tanggal Pemeriksaan : 20 Mei 2016
  • 19. KELUHAN UTAMA Nyeri mata kiri sejak 4 hari sebelum masuk rumah sakit
  • 20. RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG • Nyeri mata kiri sejak 4 hari sebelum masuk rumah sakit. Nyeri dirasakan pasien setelah mata kiri terkena lentingan kayu±1 minggu sebelum masuk rumah sakit, setelah itu mata kiri merah, berair, dan bengkak. Pasien kemudian berobat ke klinik spesialis mata dan mendapat terapi 2 obat tetes mata dan 3 obat makan kemudian di rujuk ke RSUP M Djamil karena tidak ada perbaikan setelah dua hari terapi.
  • 21. • Penglihatan mata kiri berkurang sejak 4 hari sebelum masuk rumah sakit • Bola mata kiri sulit untuk digerakkan • Nyeri kepala hebat disertai mual muntah tidak ada • Rasa mengganjal pada mata tidak ada • Pandangan seperti tertutup tirai tidak ada • Riwayat demam ada selama 2 hari • Riwayat bersin berulang dan nyeri pada wajah disangkal
  • 22. RIWAYAT PENYAKIT DAHULU • Pasien tidak pernah menderita penyakit seperti ini sebelumnya • Riwayat memakai kaca mata sebelumnya tidak ada • Riwayat hipertensi dan diabetes melitus tidak ada • Riwayat alergi obat-obatan dan makanan tidak ada • Riwayat atopi disangkal
  • 23. RIWAYAT PENGOBATAN: Riwayat konsumsi obat dalam jangka waktu lama tidak ada RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA Tidak ada anggota keluarga yang menderita penyakit seperti ini
  • 24. RIWAYAT PEKERJAAN, SOSIAL, EKONOMI, KEJIWAAN DAN KEBIASAAN Pasien seorang petani, riwayat merokok (+), riwayat alkohol (-)
  • 25. PEMERIKSAAN FISIK : Keadaan Umum : Sakit sedang Kesadaran : Komposmentis Gizi : Cukup Tekanan darah : 147/94 mmHg Frekuensi Nadi : 78x/menit Frekuensi Nafas : 20x/menit Suhu : 36,5 derajat celcius
  • 26. STATUS GENERALISATA : Kulit : tidak ada kelainan KGB : tidak ada kelainan Kepala : tidak ada kelainan Mata : Status oftalmologis Telinga : tidak ada kelainan Hidung : tidak ada kelainan Tenggorokan : tidak ada kelainan
  • 27. Gigi dan Mulut : tidak ada kelainan Leher : tidak ada kelainan Thorax : tidak ada kelainan Abdomen : tidak ada kelainan Ekstremitas : tidak ada kelainan
  • 29. Oculli Dextra Oculli Sinistra Visus tanpa koreksi 5/5 1/~ proyeksi salah Visus dengan koreksi - - Refleks fundus + Tidak bisa dinilai Silia/supersilia Bulu mata tumbuh sejajar, trikiasis tidak ada, madarosis tidak ada Bulu mata tumbuh sejajar, trikiasis tidak ada, madarosis tidak ada Palpebra superior Edema (-) Hiperemis (-) Edema (+) Palpebra inferior Edema (-) Edema (+)
  • 30. Oculli Dextra Oculli Sinistra Apparatus lakrimalis Dalam batas normal Dalam batas normal Konjungtiva Tarsalis Hiperemis (-), Papil (-), folikel (-), Sikatrik (-) Hiperemis (+), Papil (- ), folikel (-), sikatrik (-) Konjungtiva Forniks Hiperemis (-) Hiperemis (+) Konjungtiva Bulbi Hiperemis (-), Injeksi siliar (-) Injeksi konjungtiva (-) Injeksi siliar (+) Injeksi konjunktiva (+), kemosis (+) Sklera Warna putih Tidak bias dinilai
  • 31. Oculli Dextra Oculli Sinistra Kornea Bening Tidak bisa dinilai COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/-), diameter 3 mm, Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai Korpus vitreum Relatif bening Tidak bisa dinilai
  • 32. Oculli Dextra Oculli Sinistra Fundus: - Media - Papil - Retina - Pembuluh darah - Makula Relatif bening Bulat, batas tegas, C/D 0,3-0,4 Perdarahan (-), eksudat (-) Aa:vv = 2:3 Ref fovea + Tidak bisa dinilai Tidak bisa dinilai Tidak bisa dinilai Tidak bisa dinilai Tidak bisa dinilai TIO normal (palpasi) N+1 (p) Posisi bola mata Ortho Tidak bisa dinilai Gerakan bola mata Bebas ke segala arah Terbatas ke segala arah
  • 33.
  • 34. Pemeriksaan Penunjang Hb : 14,4 g/dl Leukosit : 15.400 /mm3 Hematokrit : 41% Trombosit : 298.000 /mm3 PT : 12,2 detik APTT : 36,2 detik GDS : 136 mg/dl Ur / Cr : 31 / 10,7 Na / K / Cl : 134 / 4,4 / 104 SGOT / SGPT : 10 / 14
  • 35. Diagnosis Kerja : panoftalmitis occuli sinistra Diagnosis banding : selulitis orbita occuli sinistra
  • 36. TERAPI Terapi medikamentosa: • Injeksi Cefoperazone 2x1 gr • Leufloxacin ed tiap jam OS • Asam mefenamat 3x500 mg (PO) Terapi umum • Jangan memegang atau menggosok-gosok mata yang meradang • Mencegah penyebaran infeksi dengan mencuci tangan, terutama ketika memegang mata dan wajah, serta mengeringkannya dengan handuk atau kain yang bersih • Memperbaiki asupan nutrisi dan istirahat yang cukup • Bebat mata
  • 37. PROGNOSIS : Quo ad vitam : dubia ad bonam Quo ad functionam : dubia ad malam
  • 38. FOLLOW UP 15 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-2, OSET HARI KE-5 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 1/~ P. salah Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+) Kornea Bening keruh COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 39. A/ Panoftalmitis OS DD/ Selulitis Orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO)
  • 40. FOLLOW UP 16 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-3, OSET HARI KE-6 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 1/~ P. salah Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis hebat Kornea Bening Edema (+), opacity (+) COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 41. A/ Panoftalmitis OS DD/ Selulitis Orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO) CT Scan orbita Konsul sub bagian infeksi imunologi dengan hasil: A/ selulitis orbita OS, Abses orbita OS P/ Metronidazole 3x500 mg (PO)
  • 42. FOLLOW UP 17 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-4, OSET HARI KE-7 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 0 Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+) Kornea Bening keruh COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 43. A/ Selulitis orbita OS Abses orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO) -Injeksi Metronidazole 3x500 mg (PO) -Anjuran: Rontgen orbita OS, USG orbita OS, eviserasi OS
  • 44. FOLLOW UP 18 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-5, OSET HARI KE-8 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 0 Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+) Kornea Bening keruh COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 45. A/ Selulitis orbita OS Abses orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO) -Metronidazole 3x500 mg (IV) -Anjuran: eviserasi OS
  • 46. FOLLOW UP 19 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-6, OSET HARI KE-9 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 0 Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+) Kornea Bening keruh COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 47. A/ Selulitis orbita OS Abses orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO) -Metronidazole 3x500 mg (IV) -Anjuran: eviserasi OS
  • 48. FOLLOW UP 20 MEI 2016 HARI RAWATAN KE-7, OSET HARI KE-10 S/ nyeri mata kiri (+) Status oftalmologis OD OD VIisus 5/5 0 Palpebra Edema (-) Edem (+) Konjungtiva Hiperemis (-) Kemosis (+) Kornea Bening keruh COA Cukup dalam Tidak bisa dinilai Iris Coklat, rugae (+) Tidak bisa dinilai Pupil Bulat, RP (+/+) diameter 2-3 mm Tidak bisa dinilai Lensa Bening Tidak bisa dinilai TIO N palpasi N+1 (P) Posisi ortho Sulit dinilai Gerakan bebas terbatas
  • 49. A/ Selulitis orbita OS Abses orbita OS P/ -Injeksi Cefoperazone 2x1 gr (IV) -LFX ed tiap jam OS -Asam mefenamat 3x500 mg (PO) -Glaucon 4x250 mg (PO) -Aspar K 2X300 mg (PO) -Metronidazole 3x500 mg (IV) -Anjuran: eviserasi OS
  • 50. DISKUSI  Selulitis orbita infeksi akut pada jaringan lunak orbita di belakang septum orbita.  Jarang merupakan penyakit primer rongga orbita kebutaanpengobatan segera.  Diagnosis anamnesis , pemeriksaan fisik, pemeriksaan oftalmologis dan pemeriksaan penunjang
  • 51. ANAMNESIS   adanya keluhan mata kiri bengkak dan nyeri. Mata kiri bengkak dan nyeri  pembengkakkan jaringan lunak sekeliling orbita karena peradangan.  Peradangan pada selulitis orbita berasal dari infeksi sinus etmoid, gigi dan saluran napas bagian atas atau karena trauma dan penyebaran secara hematogen.  Pada pasien ini sumber infeksi berasal dari traumaada serbuk kayu yang masuk ke mata pasien dan kemungkinan sisa serbuk kayu masih terdapat di mata pasien yang menyebabkan respon inflamasi pada mata.  Hal ini diperparah jika terdapat mikroorganisme patogen yang juga masuk bersamaan dengan benda asing tersebut.
  • 52. PEMERIKSAAN OFTALMOLOGI  VOD 5/5, konjungtiva hiperemis (-), kornea bening, COA cukup dalam, iris coklat, pupil bulat, Rf +/+, diameter 3mm. lensa bening, TIO normal, posisi bola mata ortho, dan gerak bola mata bebas ke segala arah.  VOS 1/~ proyeksi salah, konjungtiva khemosis hebat, kornea edem, ada maserasi, dan opacity. COA, iris, pupil, dan lensa sulit dinilai. TIO agak tinggi, posisi bola mata sulit dinilai dan gerak bola mata terbatas.
  • 53.  Ketajaman penglihatan mata kiri menurun  edema dan nyeri.  Pergerakan bola mata kiri juga terganggumembedakan selulitis orbita dengan selulitis preseptal dimana pada selulitis preseptal tidak terjadi gangguan pada pergerakan bola mata, sedangkan selulitis orbita terjadi gangguan pergerakan bola mata.  Infeksi pada penderita ini sudah terlambat ditangangani, sehingga timbul komplikasi berupa abses orbita
  • 54.  Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik pada awal rawatanpanoftalmitis.  Pada hari ke-3 pasien dikonsulkan ke subbagian infeksi dan imunologi diagnosis selulitis orbita dan abses orbita.  Diduga selulitis yang terjadi pada pasien disebakan oleh penyebaran infeksi secara langsung dari keadaan panoftalmitis mata kiri pasien.
  • 55.  Prinsip penanganan pemberian antibiotika spektum luas dan observasi perkembangan penyakit.  Awal rawatan Inj. Cefoperazone 2x1 gram (iv), LFX ed tiap jam OS, Asam Mefenamat 3x500 mg, Glaucon 4x250 mg, Aspar K 2x300 mg dan Inj. Metronidazol 3x500 mg.  Pasien dianjurkan eviserai mata kiri dengan tujuan untuk membatasi penyebaran infeksi yang mungkin terjadi.  Prognosa ad vitam adalah bonam dimana tanda vital kehidupan penderita baik, prognosis ad fungsionam adalah malam karena sudah ada komplikasi berupa abses orbita. Oleh karena itu diperlukan tindakan eviserasi.