SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN KASUS ASTIGMAT MIOPIA
KOMPOSITUS OKULI DEXTRA SINISTRA
Disusun oleh :
NUR AINI
1102014198
Pembimbing :
Dr. Atiek Indriawati Sp.M
BAB I
LAPORAN KASUS
IDENTITAS PASIEN
Nama : Nn. N
Usia : 18 Tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
TTL : Jakarta, 19 Mei 2003
Pekerjaan : Pelajar
Agama : Islam
Alamat : Jl. Taman Mini I
Tgl. Periksa : 03 Maret 2020
ANAMNESA
Keluhan Utama : Penglihatan kabur
Riwayat Penyakit Sekarang :
Pasien diantar orangtua nya ke Poliklinik Mata RS TK II Moh Ridwan dengan
keluhan penglihatan kabur pada kedua mata saat melihat jauh dan kadang diser
tai rasa pusing dan penglihatan berbayang. Pasien telah merasakan keluhan ini
sejak 1 tahun dan dirasakan semakin memberat beberapa bulan terakhir. Keluh
an mata berair, rasa gatal, mata merah disangkal. Pasien belum pernah berobat.
Pasien memiliki kebiasaan bermain Handphone dengan waktu yang cukup lam
a yaitu 7 jam perhari. Pasien mengatakan jarang mengkonsumsi buah-buahan d
an sayuran.
ANAMNESA
Riwayat Penyakit Dahulu :
Pasien tidak pernah mengalami keluhan seperti ini sebelumnya.
Pasien sebelumnya tidak menggunakan kacamata Pasien tidak me
mpunyai riwayat diabetes melitus dan hipertensi.
Riwayat Penyakit Keluarga :
Tidak terdapat anggota keluarga dengan riwayat keluhan yang
sama dengan pasien.
Riwayat Pengobatan :
Pasien belum memberikan obat sejak keluhan muncul.
ANAMNESA
Riwayat trauma :
Riwayat trauma, terkena benda asing, atau bahan kimia pada mata
disangkal oleh pasien.
PEMERIKSAAN FISIK
Status generalis:
Keadaan umum : Tampak Sakit Ringan
Kesadaran : Compos Mentis
Tanda Vital
Tekanan darah : 120/80 mmHg
Nadi : 92 x/ mnt
Respirasi : 20 x/ mnt
Suhu : 36,5 ºC
Status Ofthalmologis
Komponen OD OS
Silia Trichiasis (-) Trichiasis (-)
Palpebra Superior Edema (-) Edema (-)
Palpebra Inferior Edema (-) Edema (-)
Konj. Tarsal Superior Hiperemis (-) Hiperemis (-)
Konj. Tarsal Inferior Hiperemis (-) Hiperemis (-)
Konj. Bulbi Jaringan fibro vaskular (-),
Injeksi (-)
Jaringan fibro vaskular (-),
Injeksi (-)
Kornea Edema (-), Infiltrat (-), Ulkus (-),
Sikatrik (-)
Edema (-), Infiltrat (-), Ulkus (-),
Sikatrik (-)
COA Normal, Hifema (-) Normal, Hifema (-)
Pupil Bulat (+), Isokor (+), RCL(+),
RCTL (+)
Bulat (+), Isokor (+), RCL(+),
RCTL (+)
Lensa Jernih Jernih
Pemeriksaan Subyektif
Pemeriksaan OD OS
Visus Jauh 6/50 6/50
Refraksi - -
Koreksi S-1,25 C-1,25 x 900
(6/6)
S-2,00 C-1,00 x 900
(6/6)
Visus Dekat - -
Proyeksi Sinar Baik Baik
Proyeksi Warna Tidak dilakukan Tidak dilakukan
Pemeriksaan Slitlamp
Silia Tidak ada
Kelainan
Tidak ada kelainan
Konjungtiva Injeksi (-) Injeksi (-)
Kornea Jernih Jernih
COA Darah (-), Pus (-) Darah (-), Pus (-)
Iris Warna coklat,
kripta iris normal
Warna coklat, kript
a iris normal
Lensa Jernih Jernih
RESUME
Seorang remaja berusia 18 tahun diantar ibunya dengan keluhan pe
nglihatan kabur pada kedua mata saat melihat jauh dan kadang dise
rtai rasa pusing dan penglihatan berbayang. Pasien telah merasakan
keluhan ini sejak 1 tahun dan dirasakan semakin memberat beberap
a bulan terakhir. Pasien memiliki kebiasaan bermain handphone de
ngan waktu yang cukup lama yaitu 7 jam per hari. Pasien mengatak
an jarang mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran. Pada inspeksi d
an palpasi tidak didapatkan kelainan. Pada pemeriksaan oftalmologi
didapatkan :
ODS segmen anterior kesan normal
VOD 6/50, koreksi -1.25 / -1.20 x 90ᵒ = 6/6
VOS : 6/50, koreksi -2.00 / -1.00 x 90ᵒ = 6/6
DIAGNOSA KERJA
ODS Astigmat Miopi Kompositus
PENATALAKSANAAN
- Kacamata Monofokal
R/ OD S -1.25 / C -1.25 / Axis 90
OS S -2.00 / C -1.00 / Axis 90
Non- Medikamentosa :
Edukasi
 Menggunakan kacamata setiap saat
 Membaca ditempat dengan pencahayaan yang cukup
 Jangan terlalu lama didepan layar handphone atau pun elektroni
k lainnya
 Banyak mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran yang mengan
dung vitamin A
 Kontrol ke poli mata setiap enam bulan sekali atau bila sudah m
erasa tidak nyaman dengan mata dan kacamata yang digunakan
PROGNOSIS
Quo Ad Visam : Ad Bonam
Quo Ad Vitam : Ad bonam
Quo Ad fungsionam : Ad bonam
Quo Ad sanactionam : Ad bonam
Quo Ad cosmeticum : Ad bonam

More Related Content

Similar to Ppt case report mata aini

Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision
nikeeenlrs
 
Konjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptxKonjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptx
RahayuNovianti1
 
ppt stroke.pptx
ppt stroke.pptxppt stroke.pptx
ppt stroke.pptx
jihan913544
 
Cataract presus
Cataract presusCataract presus
Cataract presus
Yuga Parsadaan
 
Cbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisaCbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisa
Masayu Uti
 
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptxPPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
yusuf667493
 
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptxPenggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
MuhammadReza735642
 
Stroke Infark.pptx
Stroke Infark.pptxStroke Infark.pptx
Stroke Infark.pptx
DenaneerRahmadatu2
 
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docxASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
jihan913544
 
kasus pterigium
kasus pterigiumkasus pterigium
kasus pterigium
Mohammad Afif
 
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptxLaporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
NabilahHaptriani2
 
Katarak Imatur
Katarak ImaturKatarak Imatur
Katarak Imatur
Aris Rahmanda
 
Kedokteran Komunitas Case Hipertensi
Kedokteran Komunitas Case HipertensiKedokteran Komunitas Case Hipertensi
Kedokteran Komunitas Case Hipertensi
Zollananda
 
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptxSC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
NurfanidaNatasyam
 
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex follicullerPRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
rrherningputriganisw
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
MohammadRezzaRizaldi
 
Sindrom nefrotik relaps
Sindrom nefrotik relapsSindrom nefrotik relaps
Sindrom nefrotik relaps
Wiwin Meiriana
 
Sindroma Lupus Eritematosus.pptx
Sindroma Lupus Eritematosus.pptxSindroma Lupus Eritematosus.pptx
Sindroma Lupus Eritematosus.pptx
AvinoMulanaFikri1
 
Laporan Kasus Bell's palsy
Laporan Kasus Bell's palsyLaporan Kasus Bell's palsy
Laporan Kasus Bell's palsy
Rindang Abas
 
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptxLASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
18176VarianAndrewHar
 

Similar to Ppt case report mata aini (20)

Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision Preskas ablasio retina revision
Preskas ablasio retina revision
 
Konjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptxKonjungtivitis.pptx
Konjungtivitis.pptx
 
ppt stroke.pptx
ppt stroke.pptxppt stroke.pptx
ppt stroke.pptx
 
Cataract presus
Cataract presusCataract presus
Cataract presus
 
Cbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisaCbd nefro 3 word nisa
Cbd nefro 3 word nisa
 
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptxPPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
PPT KASUS KRONIK IKHWAN HAPIS.pptx
 
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptxPenggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
 
Stroke Infark.pptx
Stroke Infark.pptxStroke Infark.pptx
Stroke Infark.pptx
 
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docxASKEP KELOMPOK STROKE.docx
ASKEP KELOMPOK STROKE.docx
 
kasus pterigium
kasus pterigiumkasus pterigium
kasus pterigium
 
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptxLaporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
Laporan Kasus GNAPS RSUD Bayung Lencir - Arrinalhaq Andre Sondakh.pptx
 
Katarak Imatur
Katarak ImaturKatarak Imatur
Katarak Imatur
 
Kedokteran Komunitas Case Hipertensi
Kedokteran Komunitas Case HipertensiKedokteran Komunitas Case Hipertensi
Kedokteran Komunitas Case Hipertensi
 
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptxSC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
 
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex follicullerPRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
PRESKAS 2 asuhan keperawatan pasien dengan demodex folliculler
 
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docxKolelitiasis lapsus Rezza.docx
Kolelitiasis lapsus Rezza.docx
 
Sindrom nefrotik relaps
Sindrom nefrotik relapsSindrom nefrotik relaps
Sindrom nefrotik relaps
 
Sindroma Lupus Eritematosus.pptx
Sindroma Lupus Eritematosus.pptxSindroma Lupus Eritematosus.pptx
Sindroma Lupus Eritematosus.pptx
 
Laporan Kasus Bell's palsy
Laporan Kasus Bell's palsyLaporan Kasus Bell's palsy
Laporan Kasus Bell's palsy
 
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptxLASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
LASKAP ANAK ITP (2) copy.pptx
 

Recently uploaded

jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
hendityas
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
hosnuinayati1
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
BayuEkaKurniawan1
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
PramitaHertasning
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 

Recently uploaded (17)

jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 

Ppt case report mata aini

  • 1. LAPORAN KASUS ASTIGMAT MIOPIA KOMPOSITUS OKULI DEXTRA SINISTRA Disusun oleh : NUR AINI 1102014198 Pembimbing : Dr. Atiek Indriawati Sp.M
  • 3. IDENTITAS PASIEN Nama : Nn. N Usia : 18 Tahun Jenis Kelamin : Perempuan TTL : Jakarta, 19 Mei 2003 Pekerjaan : Pelajar Agama : Islam Alamat : Jl. Taman Mini I Tgl. Periksa : 03 Maret 2020
  • 4. ANAMNESA Keluhan Utama : Penglihatan kabur Riwayat Penyakit Sekarang : Pasien diantar orangtua nya ke Poliklinik Mata RS TK II Moh Ridwan dengan keluhan penglihatan kabur pada kedua mata saat melihat jauh dan kadang diser tai rasa pusing dan penglihatan berbayang. Pasien telah merasakan keluhan ini sejak 1 tahun dan dirasakan semakin memberat beberapa bulan terakhir. Keluh an mata berair, rasa gatal, mata merah disangkal. Pasien belum pernah berobat. Pasien memiliki kebiasaan bermain Handphone dengan waktu yang cukup lam a yaitu 7 jam perhari. Pasien mengatakan jarang mengkonsumsi buah-buahan d an sayuran.
  • 5. ANAMNESA Riwayat Penyakit Dahulu : Pasien tidak pernah mengalami keluhan seperti ini sebelumnya. Pasien sebelumnya tidak menggunakan kacamata Pasien tidak me mpunyai riwayat diabetes melitus dan hipertensi. Riwayat Penyakit Keluarga : Tidak terdapat anggota keluarga dengan riwayat keluhan yang sama dengan pasien. Riwayat Pengobatan : Pasien belum memberikan obat sejak keluhan muncul.
  • 6. ANAMNESA Riwayat trauma : Riwayat trauma, terkena benda asing, atau bahan kimia pada mata disangkal oleh pasien.
  • 7. PEMERIKSAAN FISIK Status generalis: Keadaan umum : Tampak Sakit Ringan Kesadaran : Compos Mentis Tanda Vital Tekanan darah : 120/80 mmHg Nadi : 92 x/ mnt Respirasi : 20 x/ mnt Suhu : 36,5 ºC
  • 8. Status Ofthalmologis Komponen OD OS Silia Trichiasis (-) Trichiasis (-) Palpebra Superior Edema (-) Edema (-) Palpebra Inferior Edema (-) Edema (-) Konj. Tarsal Superior Hiperemis (-) Hiperemis (-) Konj. Tarsal Inferior Hiperemis (-) Hiperemis (-) Konj. Bulbi Jaringan fibro vaskular (-), Injeksi (-) Jaringan fibro vaskular (-), Injeksi (-) Kornea Edema (-), Infiltrat (-), Ulkus (-), Sikatrik (-) Edema (-), Infiltrat (-), Ulkus (-), Sikatrik (-) COA Normal, Hifema (-) Normal, Hifema (-) Pupil Bulat (+), Isokor (+), RCL(+), RCTL (+) Bulat (+), Isokor (+), RCL(+), RCTL (+) Lensa Jernih Jernih
  • 9. Pemeriksaan Subyektif Pemeriksaan OD OS Visus Jauh 6/50 6/50 Refraksi - - Koreksi S-1,25 C-1,25 x 900 (6/6) S-2,00 C-1,00 x 900 (6/6) Visus Dekat - - Proyeksi Sinar Baik Baik Proyeksi Warna Tidak dilakukan Tidak dilakukan
  • 10. Pemeriksaan Slitlamp Silia Tidak ada Kelainan Tidak ada kelainan Konjungtiva Injeksi (-) Injeksi (-) Kornea Jernih Jernih COA Darah (-), Pus (-) Darah (-), Pus (-) Iris Warna coklat, kripta iris normal Warna coklat, kript a iris normal Lensa Jernih Jernih
  • 11. RESUME Seorang remaja berusia 18 tahun diantar ibunya dengan keluhan pe nglihatan kabur pada kedua mata saat melihat jauh dan kadang dise rtai rasa pusing dan penglihatan berbayang. Pasien telah merasakan keluhan ini sejak 1 tahun dan dirasakan semakin memberat beberap a bulan terakhir. Pasien memiliki kebiasaan bermain handphone de ngan waktu yang cukup lama yaitu 7 jam per hari. Pasien mengatak an jarang mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran. Pada inspeksi d an palpasi tidak didapatkan kelainan. Pada pemeriksaan oftalmologi didapatkan : ODS segmen anterior kesan normal VOD 6/50, koreksi -1.25 / -1.20 x 90ᵒ = 6/6 VOS : 6/50, koreksi -2.00 / -1.00 x 90ᵒ = 6/6
  • 12. DIAGNOSA KERJA ODS Astigmat Miopi Kompositus
  • 13. PENATALAKSANAAN - Kacamata Monofokal R/ OD S -1.25 / C -1.25 / Axis 90 OS S -2.00 / C -1.00 / Axis 90
  • 14. Non- Medikamentosa : Edukasi  Menggunakan kacamata setiap saat  Membaca ditempat dengan pencahayaan yang cukup  Jangan terlalu lama didepan layar handphone atau pun elektroni k lainnya  Banyak mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran yang mengan dung vitamin A  Kontrol ke poli mata setiap enam bulan sekali atau bila sudah m erasa tidak nyaman dengan mata dan kacamata yang digunakan
  • 15. PROGNOSIS Quo Ad Visam : Ad Bonam Quo Ad Vitam : Ad bonam Quo Ad fungsionam : Ad bonam Quo Ad sanactionam : Ad bonam Quo Ad cosmeticum : Ad bonam