SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Sadar Konservasi
Oleh:
Tim Konservasi SDAL
FMIPA Unesa
Latar Belakang
- Climate Change
- Krisis Energi (cadangan minyak bumi di tanah air
hanya tinggal 1,2 % dari cadangan minyak bumi dunia)
- Krisis Air (Data Bank Dunia 2006 : dari 230 juta
penduduk Indonesia, hanya 47 % yang memiliki akses
air bersih)
- Krisis Sumber Daya Alam (penggunaan kertas : 1
pohon berusia 10 tahun = 15 rim kertas A4)
- Timbulan Sampah (penduduk Indonesia Thn 2000
menghasilkan sampah rata-rata 1 kilogram per kapita
per hari dan setiap tahun terus meningkat)
- Timbulan Sampah Kota Surabaya pada Thn 2009
sebanyak 8500 m3/hari
Landasan Hukum
• UU No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan
dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
• Inpres No. 02 Tahun 2008 tentang Penghematan
Energi dan Air
• Permen ESDM No. 31 Tahun 2005 tentang Tata
Cara Pelaksanaan Penghematan Energi
• UU No. 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan
Sampah
• Peraturan daerah Kota Surabaya No. 5 Tahun
2008 tentang Kawasan Tanpa Rokok
Eco-Campus & Lainnya
Eco-Campus Green-Campus SML di
Kampus
Eco-Office Eco-Pesantren
= =
Eco-Port
Perlindungan
Lingkungan
Pembangunan
Berkelanjutan
Green School
Perangkat Pengelolaan Lingkungan terkait
Eco-Campus
Sistem
Manajemen
Lingkungan
(SML)
Demanding green
technologies and
capital developments
on campus
Green
Procurement
(GP)
Green
Building 3-R
Establishing
administrative
accountability
Conserving
natural
areas
Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus
Eco-campus merupakan kampus yang telah peduli dan
berbudaya lingkungan dan telah melakukan pengelolaan
lingkungan secara sistematis dan berkesinambungan
Prinsip Eco-Campus :
Merubah perilaku SDM di lingkungan kampus
untuk lebih peduli & berbudaya lingkungan
Bentuk aktivitas Eco-Campus :
Non Fisik : merubah perilaku
Fisik : menyiapkan sarana dan prasarana
Tujuan Eco-Campus :
Menjaga ketahanan sumber daya energi, air dan sumber
daya alam serta melindungi lingkungan melalui
pengelolaan, penghematan dan merubah perilaku lebih
bersahabat lingkungan khususnya di wilayah perkuliahan
(kampus)
Ruang Lingkup :
Upaya yang dilakukan dalam rangka hemat
energi, hemat air, hemat sumber daya alam,
dan pengelolaan sampah yang dapat
dikuantifikasi
Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus
Parameter Utama Eco-Campus :
-Penghematan Energi
-Penghematan Air
-Penghematan Penggunaan Kertas
-Pengurangan timbulan sampah
Parameter Tambahan Eco-Campus :
- Penghijauan
- Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan
- Kawasan Tanpa Rokok di Kampus
Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus
Rencana Tindak Lanjut
BLH Surabaya bersama stakeholder terkait
akan menyusun dan menetapkan kebijakan
Kota Surabaya Eco-Campus
BLH Surabaya mendukung pelaksanaan
Eco-Campus yang telah dan akan
dilakukan oleh stakeholder dan
Perguruan Tinggi di Kota Surabaya
Komitmen Dunia
• KTT BUMI (EARTH SUMMITH), Tahun 1992 Rio De Janeiro
Brazil 1992 yang ditindak lanjuti dengan United Nation Framework
Convention on Climate Change (UNFCC), menegaskan komitmen
untuk :
• Think Globally act locally
• Melindungi bumi dari kerusakan & pemanasan global
• Pembangunan Berkelanjutan
• UPAYA :
• Mencegah & mengurangi pelepasan gas karbondioksida (CO2)
• Mengurangi efek gas rumah kaca
BUILDING &
CLIMATE CHANGE
• Gedung merupakan bagian utama fasilitas urban
• Rata-rata manusia menghabiskan lebih dari 70% waktu
di dalam rumah, kantor dan lingkungan indoor lainnya
• Bangunan gedung (konvensial) membutuhkan banyak
energi dan material pada saat dibangun operasional
sehingga membutuhkan lebih banyak BBM yang
meyebabkan kerusakan iklim
• Pembangunan gedung yang tidak terkontrol
menyebabkan degradasi lingkungan, kerusakan ekologi
sehingga tidak berfungsi sebagaimana mestinya.
Eco & Green Building
Pembangunan yang menerapkan prinsip-pinsip ramah lingkungan, mulai dari proses
pelaksanaan, penggunaan material dan operasional (work with nature rather than
to fight it) ;
• Pemanfaatan energi secara efisien, mengurangi penggunaan energi tidak
terbaharui, dan menggunakan energi alternatif yang rendah emisi gas rumah
Kriteria Penilaian eco-campus
Penghematan energi (10%)
Pengurangan Timbulan Sampah (40%)
Penghijauan dan biopori (20%)
Penggunaan bahan pembungkus makanan
dan minuman yang ramah lingkungan (10%)
Penghematan air (10%)
Team building (10%)
Mekanisme mengikuti eco-campus
1. Mengikuti paparan program eco-campus
2. Mengisi kuesioner eco-campus dan Laporan indikator
Tambahan serta mengembalikan isian kuesioner ke BLH
Kota Surabaya
3. Penjurian eco-campus berdasarkan data isian kuesioner dan
penilaian lapangan
4. Pengumuman Pemenang ditentukan Tim
5. Pemenang eco-campus di Kota Surabaya akan mendapatkan
trophy, sertifikat & uang pembinaan dari Walikota surabaya
untuk 3 pemenang eco-campus, sedangkan peserta yang
tidak menang akan mendapatkan sertifikat dari kepala BLH
Surabaya
• Uang pembinaan yang berikan kepada
pemenang adalah sebagai berikut :
- Juara 1 sebesar Rp. 5.000.000,-
- Juara 2 sebesar Rp. 3.000.000,-
- Juara 3 sebesar Rp. 1.750.000,-
Kesimpulan
• Penerapan eco-campus di Kota Surabaya
sebagai upaya merubah perilaku SDM di
lingkungan kampus untuk lebih peduli &
berbudaya lingkungan.
• Pembangunan berkelanjutan adalah
meminimalkan pengaruh lingkungan pada
desain bangunan dan membuatnya
menyenangkan untuk digunakan, untuk
ditinggali dan simpatik pada penghuninya.

More Related Content

Similar to Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt

Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...
Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...
Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...Dahlan Tampubolon
 
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratPelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratswirawan
 
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklimPeran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklimYayasan CAPPA
 
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKA
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKABAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKA
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKAMariaHelena822816
 
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptx
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptxPERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptx
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptxvivialidayahya
 
Presentation 140209115406-phpapp02
Presentation 140209115406-phpapp02Presentation 140209115406-phpapp02
Presentation 140209115406-phpapp02materi2014
 
Iad, sumber daya alam 6
Iad, sumber daya alam 6Iad, sumber daya alam 6
Iad, sumber daya alam 6Bunda Rara
 
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptx
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptxIAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptx
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptxTheresiaSimamora1
 
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan new
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan newPengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan new
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan newEdiSuryadi12
 
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.ppt
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.pptPENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.ppt
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.pptLHKALPATARU
 
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdf
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdfBahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdf
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdfMINorhidayah
 
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove Park
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove ParkPembelajaran dari Program Belitung Mangrove Park
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove ParkYayasan TERANGI
 
Biodiversiti 2
Biodiversiti 2Biodiversiti 2
Biodiversiti 2amryee
 

Similar to Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt (20)

Dhika
DhikaDhika
Dhika
 
Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...
Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...
Green campus universitas riau potensi ekonomi kampus binawidya universitas ri...
 
materi adiwiyata_2023 (2).pptx
materi adiwiyata_2023 (2).pptxmateri adiwiyata_2023 (2).pptx
materi adiwiyata_2023 (2).pptx
 
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa baratPelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
Pelaksanaan program kampung iklim di jawa barat
 
Hakekat sains prof. djukri (3)
Hakekat  sains prof. djukri  (3)Hakekat  sains prof. djukri  (3)
Hakekat sains prof. djukri (3)
 
ISU LINGKUNGAN DI BEBERAPA NEGARA BAGIAN AMERIKA SERIKAT
ISU LINGKUNGAN DI BEBERAPA NEGARA BAGIAN AMERIKA SERIKATISU LINGKUNGAN DI BEBERAPA NEGARA BAGIAN AMERIKA SERIKAT
ISU LINGKUNGAN DI BEBERAPA NEGARA BAGIAN AMERIKA SERIKAT
 
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklimPeran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim
Peran kehutanan dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim
 
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKA
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKABAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKA
BAB 3 PELAJARAN GEOGRAFI IPS KURIKULUM MERDEKA
 
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptx
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptxPERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptx
PERENCANAAN SISTEM IPAL DUSUN SAMA JAYA KELOMPOK 5 FIKS.pptx
 
Presentation 140209115406-phpapp02
Presentation 140209115406-phpapp02Presentation 140209115406-phpapp02
Presentation 140209115406-phpapp02
 
PPT SDA
PPT SDAPPT SDA
PPT SDA
 
Iad, sumber daya alam 6
Iad, sumber daya alam 6Iad, sumber daya alam 6
Iad, sumber daya alam 6
 
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptx
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptxIAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptx
IAD,+sumber+daya+alam+6 (1).pptx
 
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan new
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan newPengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan new
Pengelolaan lingkungan berkelanjutan dalam perspektif pendidikan new
 
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.ppt
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.pptPENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.ppt
PENGOLAHAN-SAsdsadsadsadsaddsasMPAH-3R.ppt
 
17562 19158-1-pb
17562 19158-1-pb17562 19158-1-pb
17562 19158-1-pb
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdf
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdfBahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdf
Bahan mekanisme penilaian sekolah adiwiyata presentasi Palangkaraya.pdf
 
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove Park
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove ParkPembelajaran dari Program Belitung Mangrove Park
Pembelajaran dari Program Belitung Mangrove Park
 
Biodiversiti 2
Biodiversiti 2Biodiversiti 2
Biodiversiti 2
 

Recently uploaded

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 

Recently uploaded (20)

JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 

Bab 6_Sadar Konservasi_Eco Campus.hsjsjppt

  • 2. Latar Belakang - Climate Change - Krisis Energi (cadangan minyak bumi di tanah air hanya tinggal 1,2 % dari cadangan minyak bumi dunia) - Krisis Air (Data Bank Dunia 2006 : dari 230 juta penduduk Indonesia, hanya 47 % yang memiliki akses air bersih) - Krisis Sumber Daya Alam (penggunaan kertas : 1 pohon berusia 10 tahun = 15 rim kertas A4) - Timbulan Sampah (penduduk Indonesia Thn 2000 menghasilkan sampah rata-rata 1 kilogram per kapita per hari dan setiap tahun terus meningkat) - Timbulan Sampah Kota Surabaya pada Thn 2009 sebanyak 8500 m3/hari
  • 3. Landasan Hukum • UU No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup • Inpres No. 02 Tahun 2008 tentang Penghematan Energi dan Air • Permen ESDM No. 31 Tahun 2005 tentang Tata Cara Pelaksanaan Penghematan Energi • UU No. 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah • Peraturan daerah Kota Surabaya No. 5 Tahun 2008 tentang Kawasan Tanpa Rokok
  • 4. Eco-Campus & Lainnya Eco-Campus Green-Campus SML di Kampus Eco-Office Eco-Pesantren = = Eco-Port Perlindungan Lingkungan Pembangunan Berkelanjutan Green School
  • 5. Perangkat Pengelolaan Lingkungan terkait Eco-Campus Sistem Manajemen Lingkungan (SML) Demanding green technologies and capital developments on campus Green Procurement (GP) Green Building 3-R Establishing administrative accountability Conserving natural areas
  • 6. Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus Eco-campus merupakan kampus yang telah peduli dan berbudaya lingkungan dan telah melakukan pengelolaan lingkungan secara sistematis dan berkesinambungan Prinsip Eco-Campus : Merubah perilaku SDM di lingkungan kampus untuk lebih peduli & berbudaya lingkungan Bentuk aktivitas Eco-Campus : Non Fisik : merubah perilaku Fisik : menyiapkan sarana dan prasarana
  • 7. Tujuan Eco-Campus : Menjaga ketahanan sumber daya energi, air dan sumber daya alam serta melindungi lingkungan melalui pengelolaan, penghematan dan merubah perilaku lebih bersahabat lingkungan khususnya di wilayah perkuliahan (kampus) Ruang Lingkup : Upaya yang dilakukan dalam rangka hemat energi, hemat air, hemat sumber daya alam, dan pengelolaan sampah yang dapat dikuantifikasi Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus
  • 8. Parameter Utama Eco-Campus : -Penghematan Energi -Penghematan Air -Penghematan Penggunaan Kertas -Pengurangan timbulan sampah Parameter Tambahan Eco-Campus : - Penghijauan - Kebersihan dan Kenyamanan Lingkungan - Kawasan Tanpa Rokok di Kampus Konsep Kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus
  • 9. Rencana Tindak Lanjut BLH Surabaya bersama stakeholder terkait akan menyusun dan menetapkan kebijakan Kota Surabaya Eco-Campus BLH Surabaya mendukung pelaksanaan Eco-Campus yang telah dan akan dilakukan oleh stakeholder dan Perguruan Tinggi di Kota Surabaya
  • 10. Komitmen Dunia • KTT BUMI (EARTH SUMMITH), Tahun 1992 Rio De Janeiro Brazil 1992 yang ditindak lanjuti dengan United Nation Framework Convention on Climate Change (UNFCC), menegaskan komitmen untuk : • Think Globally act locally • Melindungi bumi dari kerusakan & pemanasan global • Pembangunan Berkelanjutan • UPAYA : • Mencegah & mengurangi pelepasan gas karbondioksida (CO2) • Mengurangi efek gas rumah kaca
  • 11. BUILDING & CLIMATE CHANGE • Gedung merupakan bagian utama fasilitas urban • Rata-rata manusia menghabiskan lebih dari 70% waktu di dalam rumah, kantor dan lingkungan indoor lainnya • Bangunan gedung (konvensial) membutuhkan banyak energi dan material pada saat dibangun operasional sehingga membutuhkan lebih banyak BBM yang meyebabkan kerusakan iklim • Pembangunan gedung yang tidak terkontrol menyebabkan degradasi lingkungan, kerusakan ekologi sehingga tidak berfungsi sebagaimana mestinya.
  • 12. Eco & Green Building Pembangunan yang menerapkan prinsip-pinsip ramah lingkungan, mulai dari proses pelaksanaan, penggunaan material dan operasional (work with nature rather than to fight it) ; • Pemanfaatan energi secara efisien, mengurangi penggunaan energi tidak terbaharui, dan menggunakan energi alternatif yang rendah emisi gas rumah
  • 13. Kriteria Penilaian eco-campus Penghematan energi (10%) Pengurangan Timbulan Sampah (40%) Penghijauan dan biopori (20%) Penggunaan bahan pembungkus makanan dan minuman yang ramah lingkungan (10%) Penghematan air (10%) Team building (10%)
  • 14. Mekanisme mengikuti eco-campus 1. Mengikuti paparan program eco-campus 2. Mengisi kuesioner eco-campus dan Laporan indikator Tambahan serta mengembalikan isian kuesioner ke BLH Kota Surabaya 3. Penjurian eco-campus berdasarkan data isian kuesioner dan penilaian lapangan 4. Pengumuman Pemenang ditentukan Tim 5. Pemenang eco-campus di Kota Surabaya akan mendapatkan trophy, sertifikat & uang pembinaan dari Walikota surabaya untuk 3 pemenang eco-campus, sedangkan peserta yang tidak menang akan mendapatkan sertifikat dari kepala BLH Surabaya
  • 15. • Uang pembinaan yang berikan kepada pemenang adalah sebagai berikut : - Juara 1 sebesar Rp. 5.000.000,- - Juara 2 sebesar Rp. 3.000.000,- - Juara 3 sebesar Rp. 1.750.000,-
  • 16. Kesimpulan • Penerapan eco-campus di Kota Surabaya sebagai upaya merubah perilaku SDM di lingkungan kampus untuk lebih peduli & berbudaya lingkungan. • Pembangunan berkelanjutan adalah meminimalkan pengaruh lingkungan pada desain bangunan dan membuatnya menyenangkan untuk digunakan, untuk ditinggali dan simpatik pada penghuninya.