SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
ES JELLY
MANGGA
Ade Alviasyah
XII BDP 1
Menciptakan Produk
Indonesia dengan
Menciptakan Es Jelly
Mangga
LATAR BELAKANG
Ketersediaan minuman yang dijual di pasaran sangat
memprihatinkan karena minuman yang dijual di pasaran rentan terhadap
bahan pengawet padahal masyarakat yang meminati minuman seperti es
misalnya sangat banyak dan Melihat hal ini menjadikan saya terdorong
untuk membuat minuman yang sehat dan berkualitas tanpa bahan pengawet
bagi masyarakat biasanya masyarakat lebih suka membeli minuman seperti
es dari pada membuatnya sendiri oleh karena itu di manfaatkanlah usaha
minuman untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dari pemikiran inilah saya
mempunyai ide untuk membuat bisnis minuman.
You can delete this slide when you’re done editing the presentation.
TUJUAN
Tujuan saya memilih jenis usaha ini adalah:
1. Menciptakan inovasi baru dalam pengolahan es jelly mangga yang memenuhi
standar kesehatan.
2. Menciptakan peluang usaha di Indonesia
3. Mengenalkan produk olahan dari bahan yang sudah jarang dikenal.
4. Mencari keuntungan atau laba yang maksimal.
5. Memberikan motivasi kepada masyarakat luas agar lebih mencintai produk dalam
negeri.
6. Mengajak masyarakat Indonesia untuk mengonsumsi minuman yangmemiliki
kandungan nutrisi.
PROFIL USAHA
Nama Pemilik Usaha : Ade Al Viansyah
Jenis Usaha : Home Industry
Alamat Usaha : Jl. Raya Umbuldawe Rt. 02
Rw. 09 Malang Jawa Timur
Nomor telepon : 082314602770
E-mail : adealfiansyah76@gmail.com
VISI
Menjadikan Es Jelly Mangga
sebagai pusat penjualan
dan penguasa pasar
minuman es jelly mangga
bagi masyarakat
MISI
Memberikan pelayanan terbaik
dengan menjual es jelly
mangga yang sehat
berkualitas tanpa
bahan pengawet
ANALISIS PELUANG
USAHA (SWOT)
STRENGHT (KEKUATAN)
Es jelly mangga ini sangat lezat
berbeda dengan es yang lainnya
dan bukan hanyarasanya saja yang
lezat namun namun juga
mengenyangkan dan sehat
OPPORTUNITY (PELUANG)
Es jelly mangga ini akan
sangat berpeluang masuk
dihati para konsumennya,cita
rasayang menggoda dan warna
kuning menyalanya serta jelly
dan mangga yangmenarik
menjadi daya tarik utama
konsumen untuk mencobanya
WEAKNESS (KELEMAHAN)
Es jelly mangga ini tidak
tahan lama, sehingga setelah
lewat sehari, menjadi berbeda
TREATH (ANCAMAN)
Es jelly mangga sangat mudah
untuk memasuki pasar, namun
saingan dari pada es jelly
mangga pun terbilang banyak
dan Karena banyak penjual
minuman yang menjual berbagai
macam jenis minuman lainnya
dan Selain pesaing pasar,
cuaca jugamerupakan ancaman
dan Karena pada saat hujan
atau mendung kami tidak bisa
berjualan
ASPEK KEUANGAN
NO NAMA BAHAN JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
1 Gula pasir 1kg Rp. 15.000 Rp. 15.000
2 Buah mangga 5bh Rp. 2.000 Rp. 10.000
3 Nutrisari mangga 10pcs Rp. 1.000 Rp. 10.000
4
Nutrisari jeruk
manis
10pcs Rp. 1.000 Rp. 10.000
5 Nutrijell mangga 4 pcs Rp. 1.000 Rp. 4.000
6 Susu kental manis 5pcs Rp. 1.500 Rp. 12.500
7 Botol 6 pcs Rp. 1.000 Rp. 6.000
8 Air 2 liter Rp. 14.000 Rp. 28.000
9 Label 25 biji Rp. 600,00 Rp. 15.000
TOTAL Rp. 100.500
Es Jelly Mangga Home Industry

More Related Content

What's hot

Kewirausahaan (perencanaan usaha)
Kewirausahaan (perencanaan usaha)Kewirausahaan (perencanaan usaha)
Kewirausahaan (perencanaan usaha)Satriya Agus
 
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxPPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxIntansari700830
 
Laporan Praktikum Hard Candy
Laporan Praktikum Hard CandyLaporan Praktikum Hard Candy
Laporan Praktikum Hard CandyErnalia Rosita
 
Fungsional Foods (Makanan Fungsional)
Fungsional  Foods (Makanan Fungsional)Fungsional  Foods (Makanan Fungsional)
Fungsional Foods (Makanan Fungsional)Arsad Rahim Ali
 
Ppt proses penggolahan teh firman ahyuda
Ppt proses penggolahan teh  firman ahyudaPpt proses penggolahan teh  firman ahyuda
Ppt proses penggolahan teh firman ahyudafirmanahyuda
 
Power point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaPower point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaarhyawan
 
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfischAnalisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfischjusaay
 
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"Puja Lestari
 
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxPKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxYuniPanjaitan4
 
Penggulaan, penggaraman, pengasaman
Penggulaan, penggaraman, pengasamanPenggulaan, penggaraman, pengasaman
Penggulaan, penggaraman, pengasamanAgnescia Sera
 
Laporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanLaporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanDiah Dwi Ammarwati
 

What's hot (20)

Review Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptxReview Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptx
 
Kewirausahaan (perencanaan usaha)
Kewirausahaan (perencanaan usaha)Kewirausahaan (perencanaan usaha)
Kewirausahaan (perencanaan usaha)
 
Lembar pengesahan1
Lembar pengesahan1Lembar pengesahan1
Lembar pengesahan1
 
Pkm k kelompok16
Pkm k kelompok16Pkm k kelompok16
Pkm k kelompok16
 
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptxPPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
PPT KREATIVITAS DAN INOVASI DALAM WIRAUSAHA. .pptx
 
Laporan Praktikum Hard Candy
Laporan Praktikum Hard CandyLaporan Praktikum Hard Candy
Laporan Praktikum Hard Candy
 
Fungsional Foods (Makanan Fungsional)
Fungsional  Foods (Makanan Fungsional)Fungsional  Foods (Makanan Fungsional)
Fungsional Foods (Makanan Fungsional)
 
Ppt proses penggolahan teh firman ahyuda
Ppt proses penggolahan teh  firman ahyudaPpt proses penggolahan teh  firman ahyuda
Ppt proses penggolahan teh firman ahyuda
 
Power point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesiaPower point jajanan tradisional indonesia
Power point jajanan tradisional indonesia
 
Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)
 
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfischAnalisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
Analisis lemak dengan menggunakan metode goldfisch
 
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"
Ppt proposal bsinis "PUDOMAS"
 
Pangan tradisional
Pangan tradisionalPangan tradisional
Pangan tradisional
 
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxPKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
 
Penggulaan, penggaraman, pengasaman
Penggulaan, penggaraman, pengasamanPenggulaan, penggaraman, pengasaman
Penggulaan, penggaraman, pengasaman
 
Iradiasi pangan
Iradiasi panganIradiasi pangan
Iradiasi pangan
 
3. pendinginan-lia
3. pendinginan-lia3. pendinginan-lia
3. pendinginan-lia
 
Presentasi fix
Presentasi fixPresentasi fix
Presentasi fix
 
Diare
DiareDiare
Diare
 
Laporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan KewirausahaanLaporan Penjualan Kewirausahaan
Laporan Penjualan Kewirausahaan
 

Similar to Es Jelly Mangga Home Industry

Ice cream goreng fix
Ice cream goreng fixIce cream goreng fix
Ice cream goreng fixdanafarhana
 
Ice cream goreng fix
Ice cream goreng fixIce cream goreng fix
Ice cream goreng fixdanafarhana
 
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptx
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptxMilky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptx
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptxMayangWangiSukmaIraw
 
Bisnis minuman boba
Bisnis minuman bobaBisnis minuman boba
Bisnis minuman bobaPutriIlmiyah
 
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdftugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdfSEISMICHAICHA
 
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa mudaTugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa mudaWira Traveller
 
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"IbnuNurIslamuddin
 
Proposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasProposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasYulia Fauzi
 
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian Kewirausahaan
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian KewirausahaanPresentasi Ujian Kompetensi Keahlian Kewirausahaan
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian KewirausahaanAyu Setyani
 

Similar to Es Jelly Mangga Home Industry (20)

Omah puddel Kewirausahaan
Omah puddel KewirausahaanOmah puddel Kewirausahaan
Omah puddel Kewirausahaan
 
Ice cream goreng fix
Ice cream goreng fixIce cream goreng fix
Ice cream goreng fix
 
Ice cream goreng fix
Ice cream goreng fixIce cream goreng fix
Ice cream goreng fix
 
Proposal individu
Proposal individuProposal individu
Proposal individu
 
Tugas Inovation.pptx
Tugas Inovation.pptxTugas Inovation.pptx
Tugas Inovation.pptx
 
Adelia Ruping.pptx
Adelia Ruping.pptxAdelia Ruping.pptx
Adelia Ruping.pptx
 
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptx
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptxMilky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptx
Milky Jelly Praktek Usaha Kewirausahaan.pptx
 
Bisnis minuman boba
Bisnis minuman bobaBisnis minuman boba
Bisnis minuman boba
 
Cakwe proposal
Cakwe proposalCakwe proposal
Cakwe proposal
 
Chocolate Mania
Chocolate ManiaChocolate Mania
Chocolate Mania
 
Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2Propagasi Modul 2
Propagasi Modul 2
 
pkm Kewirausahaan
pkm Kewirausahaanpkm Kewirausahaan
pkm Kewirausahaan
 
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdftugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
tugas Melisa agroindustri jus buah naga sis bro.pdf
 
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa mudaTugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
Tugas kewirausahaan tentang es kelapa muda
 
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"
Bisnis usaha minuman susu "Kedai Halma"
 
Proposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan BananasProposal Bussines Plan Bananas
Proposal Bussines Plan Bananas
 
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian Kewirausahaan
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian KewirausahaanPresentasi Ujian Kompetensi Keahlian Kewirausahaan
Presentasi Ujian Kompetensi Keahlian Kewirausahaan
 
Membuka usaha kecil
Membuka usaha kecilMembuka usaha kecil
Membuka usaha kecil
 
BUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptxBUSINESS PLAN.pptx
BUSINESS PLAN.pptx
 
MAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docxMAKALAH yohana.docx
MAKALAH yohana.docx
 

Recently uploaded

PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxchleotiltykeluanan
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 

Recently uploaded (9)

PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptxBAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
BAGAIAMANA PANCASILA MENJADI SISTEM ETIKA.pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 

Es Jelly Mangga Home Industry

  • 3. LATAR BELAKANG Ketersediaan minuman yang dijual di pasaran sangat memprihatinkan karena minuman yang dijual di pasaran rentan terhadap bahan pengawet padahal masyarakat yang meminati minuman seperti es misalnya sangat banyak dan Melihat hal ini menjadikan saya terdorong untuk membuat minuman yang sehat dan berkualitas tanpa bahan pengawet bagi masyarakat biasanya masyarakat lebih suka membeli minuman seperti es dari pada membuatnya sendiri oleh karena itu di manfaatkanlah usaha minuman untuk memenuhi kebutuhan pelanggan dari pemikiran inilah saya mempunyai ide untuk membuat bisnis minuman. You can delete this slide when you’re done editing the presentation.
  • 4. TUJUAN Tujuan saya memilih jenis usaha ini adalah: 1. Menciptakan inovasi baru dalam pengolahan es jelly mangga yang memenuhi standar kesehatan. 2. Menciptakan peluang usaha di Indonesia 3. Mengenalkan produk olahan dari bahan yang sudah jarang dikenal. 4. Mencari keuntungan atau laba yang maksimal. 5. Memberikan motivasi kepada masyarakat luas agar lebih mencintai produk dalam negeri. 6. Mengajak masyarakat Indonesia untuk mengonsumsi minuman yangmemiliki kandungan nutrisi.
  • 5. PROFIL USAHA Nama Pemilik Usaha : Ade Al Viansyah Jenis Usaha : Home Industry Alamat Usaha : Jl. Raya Umbuldawe Rt. 02 Rw. 09 Malang Jawa Timur Nomor telepon : 082314602770 E-mail : adealfiansyah76@gmail.com
  • 6. VISI Menjadikan Es Jelly Mangga sebagai pusat penjualan dan penguasa pasar minuman es jelly mangga bagi masyarakat MISI Memberikan pelayanan terbaik dengan menjual es jelly mangga yang sehat berkualitas tanpa bahan pengawet
  • 7. ANALISIS PELUANG USAHA (SWOT) STRENGHT (KEKUATAN) Es jelly mangga ini sangat lezat berbeda dengan es yang lainnya dan bukan hanyarasanya saja yang lezat namun namun juga mengenyangkan dan sehat OPPORTUNITY (PELUANG) Es jelly mangga ini akan sangat berpeluang masuk dihati para konsumennya,cita rasayang menggoda dan warna kuning menyalanya serta jelly dan mangga yangmenarik menjadi daya tarik utama konsumen untuk mencobanya WEAKNESS (KELEMAHAN) Es jelly mangga ini tidak tahan lama, sehingga setelah lewat sehari, menjadi berbeda TREATH (ANCAMAN) Es jelly mangga sangat mudah untuk memasuki pasar, namun saingan dari pada es jelly mangga pun terbilang banyak dan Karena banyak penjual minuman yang menjual berbagai macam jenis minuman lainnya dan Selain pesaing pasar, cuaca jugamerupakan ancaman dan Karena pada saat hujan atau mendung kami tidak bisa berjualan
  • 8. ASPEK KEUANGAN NO NAMA BAHAN JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA 1 Gula pasir 1kg Rp. 15.000 Rp. 15.000 2 Buah mangga 5bh Rp. 2.000 Rp. 10.000 3 Nutrisari mangga 10pcs Rp. 1.000 Rp. 10.000 4 Nutrisari jeruk manis 10pcs Rp. 1.000 Rp. 10.000 5 Nutrijell mangga 4 pcs Rp. 1.000 Rp. 4.000 6 Susu kental manis 5pcs Rp. 1.500 Rp. 12.500 7 Botol 6 pcs Rp. 1.000 Rp. 6.000 8 Air 2 liter Rp. 14.000 Rp. 28.000 9 Label 25 biji Rp. 600,00 Rp. 15.000 TOTAL Rp. 100.500