SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
4/27/2010   Mulhadi,SH.,M.Hum   1
Pengertian
  Dasar Hukum : Ps. 69-78 UUK


  Arti Kurator = Pengurus a/ pengawas atas harta benda
     org lain

  Kurator = BHP a/ orang perseorangan yg diangkat o/
     Pengadilan Niaga u/ mengurus & membereskan harta
     debitur pailit di bwh pengawasan HP (Ps. 1 butir 5
     UUK)

4/27/2010       Mulhadi,SH.,M.Hum                         2
Pengangkatan Kurator/BHP
  Pengangkatan Kurator dilakukan bersamaan dg HP
     dlm Putusan Pernyataan Pailit (Ps. 15 ayat 1 UUK)

  Namun sblm PPP, bisa diangkat Kurator Sementara
     (hal.11), yg bertugas:
        1. Mengawasi usaha debitur
        2. Mengawasi        pembayaran   kpd    kreditur,
             pengalihan a/ penggunaan kekayaan debitur yg
             dlm kepailitan merupakan kewenangan kurator

4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                          3
Jenis Kurator
  Balai Harta Peninggalan (BHP)


  Kurator lainnya (swasta)




4/27/2010      Mulhadi,SH.,M.Hum   4
Balai Harta Peninggalan (BHP)
  Dasar Hukum:
        1. Staatsblad No. 166 Tahun 1872 yg disebut
           ordonansi tggl 5 Oktober 1872
        2. SK Menteri Kehakiman No. M.01.PR.01-80 thn
           1980 ttg Organisasi & Tata Kerja BHP
        3. PerMen Hukum & HAM RI No : M-01.PR.07.10
           /2005 ttg Organisasi & Tata Kerja Kanwil
           DepHukHAM RI



4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                      5
 Tugas BHP :
            Mewakili & mengurus kepentingan orang2 yg krn
            hukum a/ Keputusan Hakim, tdk dpt menjalankan
            sendiri kepentingannya berdasarkan Pert PerUUan
            berlaku (Psl 2 SK Menteri Kehakiman No. M.01.PR.01-
            80 thn 1980)




4/27/2010            Mulhadi,SH.,M.Hum                            6
 Fungsi BHP (Psl 3 SK Menteri Kehakiman No.
     M.01.PR.01-80 thn 1980) :
     a. Melaksanakan     penyelesaian mslh Perwalian,
        Pengampuan, Ketidakhadiran & Harta Peninggalan
        yg tdk ada Kuasanya dll mslh yg diatur dlm Pert
        PerUUan.
     b. Melaksanakan Pembukuan & Pendaftaran Surat
        Wasiat sesuai dgn Pert PerUUan.
     c. Melaksanakan penyelesaian mslh Kepailitan sesuai
        dgn Pert PerUUan



4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                         7
Syarat Umum Kurator/BHP (Psl 15)

 1. Independen
 2. Tdk memp benturan kepentingan dg debitur a/
    kreditur
 3. Tdk sdg menangani perkara kepailitan & PKPU lbh
    dari tiga perkara
    psl ini diuji materil o/ 3 Kurator (Endang Srikarti
    Handayani, Sugeng Purwanto & Sutriyono.)>>Psl 15
    (3) bertentangan dgn UUD 1945 psl 27 (1) & (2), psl
    28 C (1)

4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                        8
 Dalil Pemohon = ket psl 15 (3) tlh menimbulkan
   kerugian ekonomi & menimbulkan multitafsir yg dpt
   menimbulkan ketidakpastian hukum
  Tujuan pengaturan psl 15 (3) UUK-PKPU = agar
   pengurusan a/ pemberesan harta pailit dpt
   diselesaikan dgn baik, cermat, tepat waktu,
   profesional & saling percaya para pihak atas harta
   pailit > tujuan kepailitan (asas keseimbangan &
   keadilan)




4/27/2010     Mulhadi,SH.,M.Hum                     9
Syarat 2: Benturan Kepentingan
  Kurator merupakan salah seorang kreditur
  Memiliki   hub      keluarga    dgn   pemegang   saham
   pengendali
  Memiliki saham lbh dr 10 % pd salah satu perusahaan
   kreditur a/ debitur
  Kurator adlh pegawai, salah      seorang direksi a/
   komisaris dr perusahaan kreditur a/ debitur
  Kurator adlh pengacara kreditur a/ debitur



4/27/2010      Mulhadi,SH.,M.Hum                        10
Syarat Kurator Swasta (khusus)

        Perseorangan
        Berdomisili di Indonesia
        Memiliki keahlian khusus dlm mengurus &
         membereskan harta pailit
        Terdaftar pd kementerian hkm & perundang2an




4/27/2010         Mulhadi,SH.,M.Hum                    11
Tugas Kurator
 Umum : melakukan pengurusan & a/ pemberesan
         harta pailit
 Khusus :
      mengumumkan ikhtisar pernyataan pailit dlm
        BNRI,plg sedikit 2 srt kabar harian, plg lmbt 5 hr
        stlh tgl PPP diterima
      bila      PPP     dibatalkan,    kurator     wajib
        mengumumkan putusan kasasi a/ PK dlm BNRI
        & 2 srt kabar

4/27/2010      Mulhadi,SH.,M.Hum                         12
Khusus:
  Melaksanakan semua upaya mengamankan harta pailit &
    menyimpan semua surat, dokumen, uang, perhiasan,
    efek & SB lain dg tanda terima
  Meminta kpd PN u/ melakukan penyegelan harta pailit
    dg alasan mengamankan harta pailit melalui HP
  Membuat pencatatan harta pailit plg lmbt 2 hr stlh
    menerima surat putusan pengangkatan
  Membuat daftar yg menyatakan sifat, jumlh piutang &
    utang harta pailit, nama & tmpt tggl kreditur
  Berdskn persetujuan Panitia Kreditur (PK) & HP dpt
    melanjutkan usaha debitur
  Batas kuliah 20/6/

4/27/2010     Mulhadi,SH.,M.Hum                      13
Wewenang Kurator
  Berwenang        melaksanakan tgs pengurusan & a/
     pemberesan atas harta pailit sjk tgl putusan pailit
     diucapkan meski thdp putusan itu diajukan Kasasi a/ PK >
     psl 16 diuji materil o/ Dirut TPI yg dipailitkan
    Berwenang membuka srt & telegram yg dialamatkan kpd
     debitur
    Berwenang mnrt keadaan memberikan suatu jlh uang yg
     ditetapkan HP u/ biaya hdp debitur pailit & kelaurganya
    Mengalihkan harta pailit sejauh diperlukan u/ menutup
     biaya kepailitan atas persetujuan HP
    Mengadakan perdamaian guna mengakhiri suatu perkara
     yg sdg berjalan a/ mencegah timbulnya suatu perkara

4/27/2010         Mulhadi,SH.,M.Hum                         14
Uji materil psl 16 (1)
  MA menolak :
       Tdk tepat bila Dalil pemohon menyatakan Psl 16 (1)
        itu berpotensi menimbulkan penyalahgunaan
        wewenang o/ kurator thdp harta pailit
       MA berpendapat Psl 16 ayat (1) itu justru u/
        memberikan keseimbangan, keadilan, & kepastian
        hukum dlm pengurusan/pemberesan harta pailit
        baik thdp debitur maupun kreditur
       Keberadaan psl itu diharapkan dpt mencegah
        tindakan debitur (pailit) yg beriktikad buruk
4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                       15
Kewajiban Kurator
 1. Statutory Duties > kewajiban yg diatur dlm uu
 2. Fiduciary Duties > kewajiban memberikan
    jaminan/kepercayaan kpd :
      a. Pengadilan
      b. Para Kreditur
      c. Debitur
      d. Pemegang Saham




4/27/2010      Mulhadi,SH.,M.Hum                    16
Kewajiban Kurator Yg Diatur Dlm UU
 a. Wajib hadir dlm Rapat Kreditur & memberitahukan
    penyelenggaraan Rapat Kreditur kpd para kreditur
    yg dikenal dg srt tercatat, kurir, a/ iklan plg sedikit
    dlm 2 srt kbr harian
 b. Mencocokkan perhitungan piutang yg diserahkan o/
    kreditur
 c. Berunding dg kreditur jika tdpt keberatan thdp
    penagihan yg diterima
 d. Memasukkan piutang yg disetujuinya dlm daftar
    piutang yg sementara diakui & piutang yg dibantah
    dlm daftar tersendiri

4/27/2010       Mulhadi,SH.,M.Hum                         17
sambungan Kewajiban Kurator
 e. Menyediakan di Kepaniteraan PN salinan dr masing2
    daftar piutang tsb diatas slm 7 hari seblm pencocokan
    piutang
 f. Memberitahukan dg srt ttg adanya salinan daftar piutang
    tsb kpd kreditur yg dikenal disertai panggilan
    menghadiri rapat pencocokan piutang dg menyebutkan
    rcn perdamaian jika tlh diserahkan o/ debitur pailit
 g. Wajib memberikan laporan mengenai keadaan harta
    pailit stlh berakhirnya pencocokan piutang
 h. Wajib melakukan pemberesan bila harta pailit tdk
    mencukupi & perdamaian yg ditawarkan debitur ditolak
4/27/2010       Mulhadi,SH.,M.Hum                         18
Tanggungjawab & Hak Kurator
  Bertanggungjawab thdp kesalahan a/ kelalainnya
     dlm melaksanakan tgs pengurusan & a/ pemberesan
     yg menyebabkan kerugian thdp harta pailit

  Berhak menerima imbalan jasa yg ditentukan stlh
     kepailitan berakhir, besarnya berpedoman pd Kep
     Menteri Hukum & PerUUan (Ps. 75)




4/27/2010       Mulhadi,SH.,M.Hum                  19
Kurator Sementara (Ps. 10)
  Tujuan pengangkatan KS > sbg tindakan preventif &
   sementara
  Usul pengangkatan > diajukan o/ setiap kreditur,
   Kejaksaan, BI, Bapepam atau Mentri Keuangan
   sebelum permohonan pernyataan pailit diucapkan
  Tugas KS > sbg Supervisor, dlm hal :
      Pengelolaan usaha debitur
      Pembayaran kpd kreditur, pengalihan a/
       penggunaan kekayaan debitur

4/27/2010     Mulhadi,SH.,M.Hum                    20
Penggantian Kurator (Ps.71)
  Permohonan diajukan kpd PN
  Atas permintaan >
         Kurator sendiri (kurator tunggal)
         Kurator lainnya (kurator lbh dr satu)
         Hakim Pengawas
         Debitur pailit
         Kreditur konkuren



4/27/2010          Mulhadi,SH.,M.Hum              21
 PN hrs memberhentikan a/ mengangkat Kurator atas
     permohonan Kreditur Konkuren dg syarat:
      Permohonan didasarkan pd rapat kreditur
      Memenuhi kuorum rapat kreditur :
       • Disetujui o/ lbh dr ½ jmlh Kreditur Konkuren yg
         hadir & mewakili lbh dr ½ jlh piutang Kreditur
         Konkuren




4/27/2010        Mulhadi,SH.,M.Hum                     22
Psl2 yg Membatasi Kewenangan
Kurator

                               Psl 65
     Hakim Pengawas mengawasi            pengurusan   &
     pemberesan harta pailit.




4/27/2010     Mulhadi,SH.,M.Hum                       23
 Pasal 71
     1) Pengadilan setiap waktu dpt mengabulkan usul penggantian
        Kurator, stlh memanggil & mendengar Kurator, &
        mengangkat Kurator lain & a/ mengangkat Kurator tambahan
        atas:
        a. permohonan Kurator sendiri;
        b. permohonan Kurator lainnya jika ada;
        c. usul Hakim Pengawas; atau
        d. permintaan Debitor Pailit.
     2) Pengadilan hrs memberhentikan a/ mengangkat Kurator atas
        permohonan a/atas usul kreditor konkuren berdasarkan
        putusan rapat Kreditor yg diselenggarakan sbgmn dimaksud
        dlm Psl 90, dgn persyaratan putusan tsb diambil berdasarkan
        suara setuju lebih dr 1/2 jlh kreditor konkuren a/ kuasanya yg
        hadir dlm rapat & yg mewakili lbh dr 1/2 jlh piutang kreditor
        konkuren a/ kuasanya yg hadir dlm rapat tsb.

4/27/2010           Mulhadi,SH.,M.Hum                                24
 Pasal 72
     Kurator bertanggung jawab terhadap kesalahan a/
     kelalaiannya dlm melaksanakan tugas pengurusan &
     a/ pemberesan yg menyebabkan kerugian thdp harta
     pailit.




4/27/2010       Mulhadi,SH.,M.Hum                   25

More Related Content

What's hot

HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANG
HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANGHAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANG
HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANGFair Nurfachrizi
 
Presentasi Hukum Ketenagakerjaan
Presentasi Hukum KetenagakerjaanPresentasi Hukum Ketenagakerjaan
Presentasi Hukum KetenagakerjaanArif Gunawan
 
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...Achmad Romsan
 
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesia
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesiaHukum prestasi dan wanprestasi di indonesia
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesianoviyulia2
 
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Tindak Pidana Pencucian Uang
Tindak Pidana Pencucian UangTindak Pidana Pencucian Uang
Tindak Pidana Pencucian UangFachrul Kardiman
 
Perbarengan Tindak Pidana
Perbarengan Tindak PidanaPerbarengan Tindak Pidana
Perbarengan Tindak Pidanaalsalcunsoed
 
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Leks&Co
 
Adendum perjanjian
Adendum perjanjianAdendum perjanjian
Adendum perjanjianLegal Akses
 
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKWahyu Ym
 
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidana
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidanaAlasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidana
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidanaSigit Riono
 

What's hot (20)

Hukum kewarisan perdata
Hukum kewarisan perdataHukum kewarisan perdata
Hukum kewarisan perdata
 
HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANG
HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANGHAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANG
HAPUSNYA PERIKATAN & HAK YANG DAPAT MENJADI JAMINAN PIUTANG
 
Hukum bangunan
Hukum bangunanHukum bangunan
Hukum bangunan
 
Presentasi Hukum Ketenagakerjaan
Presentasi Hukum KetenagakerjaanPresentasi Hukum Ketenagakerjaan
Presentasi Hukum Ketenagakerjaan
 
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...
Perbedaan perma nomor 2 tahun 2003 dan perma no. 1 tahun 2008 tentang prosedu...
 
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
 
Hukum asuransi
Hukum asuransiHukum asuransi
Hukum asuransi
 
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesia
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesiaHukum prestasi dan wanprestasi di indonesia
Hukum prestasi dan wanprestasi di indonesia
 
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)
Hukum perdata internasional - Renvoi dan permasalahannya (Idik Saeful Bahri)
 
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Putusan hakim (Idik Saeful Bahri)
 
Tindak Pidana Pencucian Uang
Tindak Pidana Pencucian UangTindak Pidana Pencucian Uang
Tindak Pidana Pencucian Uang
 
Perbarengan Tindak Pidana
Perbarengan Tindak PidanaPerbarengan Tindak Pidana
Perbarengan Tindak Pidana
 
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
Hukum Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang
 
Adendum perjanjian
Adendum perjanjianAdendum perjanjian
Adendum perjanjian
 
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
 
Hukum pidana internasional
Hukum pidana internasionalHukum pidana internasional
Hukum pidana internasional
 
Hukum tentang Surat Berharga
Hukum tentang Surat BerhargaHukum tentang Surat Berharga
Hukum tentang Surat Berharga
 
PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAK
 
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidana
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidanaAlasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidana
Alasan penghapus penuntutan & kewenangan menjalankan pidana
 
Contoh Surat Somasi
Contoh Surat SomasiContoh Surat Somasi
Contoh Surat Somasi
 

Viewers also liked

Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute
Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute
Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute slongroy
 
العلاج المعرفى السلوكى
العلاج المعرفى السلوكىالعلاج المعرفى السلوكى
العلاج المعرفى السلوكىehab elbaz
 
دليلك لتجنب توقف القلب
دليلك لتجنب توقف القلبدليلك لتجنب توقف القلب
دليلك لتجنب توقف القلبAmmar Qadri
 
Powerpoint pc presentation
Powerpoint pc presentationPowerpoint pc presentation
Powerpoint pc presentationhawkfan50
 
Happiness at work
Happiness at workHappiness at work
Happiness at workstealthsvk
 
Communication skills (3)
Communication skills (3)Communication skills (3)
Communication skills (3)ehab elbaz
 
2 syarat permohonan pailit subyek & obyek
2 syarat permohonan pailit subyek & obyek2 syarat permohonan pailit subyek & obyek
2 syarat permohonan pailit subyek & obyekCszoel Aschool
 
Communication skills (4)
Communication skills (4)Communication skills (4)
Communication skills (4)ehab elbaz
 

Viewers also liked (18)

Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute
Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute
Managing And Mitigating Environmental Risks - Urban Land Institute
 
Rosacea
RosaceaRosacea
Rosacea
 
Doc1
Doc1Doc1
Doc1
 
Dj ariel
Dj arielDj ariel
Dj ariel
 
العلاج المعرفى السلوكى
العلاج المعرفى السلوكىالعلاج المعرفى السلوكى
العلاج المعرفى السلوكى
 
Gamepill 2015
Gamepill 2015Gamepill 2015
Gamepill 2015
 
Terrorism
TerrorismTerrorism
Terrorism
 
Speech3
Speech3Speech3
Speech3
 
Meniere’s disease
Meniere’s diseaseMeniere’s disease
Meniere’s disease
 
دليلك لتجنب توقف القلب
دليلك لتجنب توقف القلبدليلك لتجنب توقف القلب
دليلك لتجنب توقف القلب
 
Hagiografie
HagiografieHagiografie
Hagiografie
 
Powerpoint pc presentation
Powerpoint pc presentationPowerpoint pc presentation
Powerpoint pc presentation
 
Happiness at work
Happiness at workHappiness at work
Happiness at work
 
Johan
JohanJohan
Johan
 
Dj ariel
Dj arielDj ariel
Dj ariel
 
Communication skills (3)
Communication skills (3)Communication skills (3)
Communication skills (3)
 
2 syarat permohonan pailit subyek & obyek
2 syarat permohonan pailit subyek & obyek2 syarat permohonan pailit subyek & obyek
2 syarat permohonan pailit subyek & obyek
 
Communication skills (4)
Communication skills (4)Communication skills (4)
Communication skills (4)
 

Similar to 7 kurator

Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar
Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar
Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar alsalcunsoed
 
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptxFIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptxAhmadSNuzil
 
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptx
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptxKeterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptx
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptxNadnosWolfrider
 
Hbl, agnes monica,hapzi ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...
Hbl, agnes monica,hapzi  ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...Hbl, agnes monica,hapzi  ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...
Hbl, agnes monica,hapzi ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...AgnesMonica14
 
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...rifaaa_092
 
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...rifaaa_092
 
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptx
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptxPPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptx
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptxBimoEkoSaputro
 
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...EMLI Indonesia
 
5. badan usaha berbadan hukum
5. badan usaha berbadan hukum5. badan usaha berbadan hukum
5. badan usaha berbadan hukumGindha Wayka
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyMiftaqurrohman el-Qudsy
 
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)arjunowidya
 
Bantuan hukum perdata
Bantuan hukum perdataBantuan hukum perdata
Bantuan hukum perdataindra wijaya
 
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pst
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pstAnalisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pst
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pstImam Bukhori
 
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptx
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptxKONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptx
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptxRofaA1
 
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAAN
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAANTUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAAN
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAANNurul Qamar
 
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptx
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptxKepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptx
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptxAdityaNovrizal2
 

Similar to 7 kurator (20)

Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar
Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar
Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Membayar
 
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptxFIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
FIDUSIA HUKUM & HAM.pptx
 
Makalah sania dasopang
Makalah sania dasopangMakalah sania dasopang
Makalah sania dasopang
 
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptx
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptxKeterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptx
Keterlambatan pembayaran ganti rugi dalam pengadaan tanah bagi.pptx
 
ptun
ptunptun
ptun
 
Hbl, agnes monica,hapzi ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...
Hbl, agnes monica,hapzi  ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...Hbl, agnes monica,hapzi  ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...
Hbl, agnes monica,hapzi ali,alternatif resolusi sengketa,universitas mercu b...
 
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
 
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
Hbl,arifatur rihadah, moratorium hutang (pkpu) dan bpr, universitas mercu bua...
 
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptx
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptxPPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptx
PPT Kelompok Hukum Perusahaan (Rafi) pdf.pptx
 
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...
EMLI Training-Default and Bankcruptcy-By: Rizky Dwinanto, S.H., M.H.-Partner ...
 
5. badan usaha berbadan hukum
5. badan usaha berbadan hukum5. badan usaha berbadan hukum
5. badan usaha berbadan hukum
 
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsyBedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
Bedah kasus putusan ma 2337 k pdt_2009 miftaqurrohman el-qudsy
 
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)
Dasar Hukum Tata Usaha Negara (TUN)
 
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
Hasil Pemantauan Kejaksaan Periode 2003-2004
 
Bantuan hukum perdata
Bantuan hukum perdataBantuan hukum perdata
Bantuan hukum perdata
 
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pst
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pstAnalisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pst
Analisis putusan pailit no 60 pailit 2001 pn.niaga.jkt.pst
 
KEPAILITAN atau PAILIT
KEPAILITAN atau PAILITKEPAILITAN atau PAILIT
KEPAILITAN atau PAILIT
 
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptx
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptxKONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptx
KONFLIK NORMA UU KEPAILITAN VS UU HT.pptx
 
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAAN
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAANTUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAAN
TUGASKU: KEPAILITAN PERUSAHAAN
 
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptx
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptxKepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptx
Kepailitan & Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang.pptx
 

More from Cszoel Aschool

Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...
Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...
Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...Cszoel Aschool
 
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian cara indonesia bangkit
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian   cara indonesia bangkitApakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian   cara indonesia bangkit
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian cara indonesia bangkitCszoel Aschool
 
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )Cszoel Aschool
 
Permenpan 13 tahun 2014
Permenpan 13 tahun 2014Permenpan 13 tahun 2014
Permenpan 13 tahun 2014Cszoel Aschool
 
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...Cszoel Aschool
 
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitanCszoel Aschool
 

More from Cszoel Aschool (7)

Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...
Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...
Tata cara pengisian jabatan pimpinan tinggi di lingkungan instansi pemerintah...
 
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian cara indonesia bangkit
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian   cara indonesia bangkitApakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian   cara indonesia bangkit
Apakah lelang jabatan sesuai peraturan kepegawaian cara indonesia bangkit
 
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )
Sistem lelang jabatan terobosan baru dalam birokrasi indonesia ( )
 
Permenpan 13 tahun 2014
Permenpan 13 tahun 2014Permenpan 13 tahun 2014
Permenpan 13 tahun 2014
 
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...
Surat edaran-menpan-nomor-16-tahun-2012-tata-cara-pengisian-jabatan-struktura...
 
Hukum acara phi
Hukum acara phiHukum acara phi
Hukum acara phi
 
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan
3 pembuktian sederhana dlm perkara kepailitan
 

7 kurator

  • 1. 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 1
  • 2. Pengertian  Dasar Hukum : Ps. 69-78 UUK  Arti Kurator = Pengurus a/ pengawas atas harta benda org lain  Kurator = BHP a/ orang perseorangan yg diangkat o/ Pengadilan Niaga u/ mengurus & membereskan harta debitur pailit di bwh pengawasan HP (Ps. 1 butir 5 UUK) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 2
  • 3. Pengangkatan Kurator/BHP  Pengangkatan Kurator dilakukan bersamaan dg HP dlm Putusan Pernyataan Pailit (Ps. 15 ayat 1 UUK)  Namun sblm PPP, bisa diangkat Kurator Sementara (hal.11), yg bertugas: 1. Mengawasi usaha debitur 2. Mengawasi pembayaran kpd kreditur, pengalihan a/ penggunaan kekayaan debitur yg dlm kepailitan merupakan kewenangan kurator 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 3
  • 4. Jenis Kurator  Balai Harta Peninggalan (BHP)  Kurator lainnya (swasta) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 4
  • 5. Balai Harta Peninggalan (BHP)  Dasar Hukum: 1. Staatsblad No. 166 Tahun 1872 yg disebut ordonansi tggl 5 Oktober 1872 2. SK Menteri Kehakiman No. M.01.PR.01-80 thn 1980 ttg Organisasi & Tata Kerja BHP 3. PerMen Hukum & HAM RI No : M-01.PR.07.10 /2005 ttg Organisasi & Tata Kerja Kanwil DepHukHAM RI 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 5
  • 6.  Tugas BHP : Mewakili & mengurus kepentingan orang2 yg krn hukum a/ Keputusan Hakim, tdk dpt menjalankan sendiri kepentingannya berdasarkan Pert PerUUan berlaku (Psl 2 SK Menteri Kehakiman No. M.01.PR.01- 80 thn 1980) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 6
  • 7.  Fungsi BHP (Psl 3 SK Menteri Kehakiman No. M.01.PR.01-80 thn 1980) : a. Melaksanakan penyelesaian mslh Perwalian, Pengampuan, Ketidakhadiran & Harta Peninggalan yg tdk ada Kuasanya dll mslh yg diatur dlm Pert PerUUan. b. Melaksanakan Pembukuan & Pendaftaran Surat Wasiat sesuai dgn Pert PerUUan. c. Melaksanakan penyelesaian mslh Kepailitan sesuai dgn Pert PerUUan 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 7
  • 8. Syarat Umum Kurator/BHP (Psl 15) 1. Independen 2. Tdk memp benturan kepentingan dg debitur a/ kreditur 3. Tdk sdg menangani perkara kepailitan & PKPU lbh dari tiga perkara psl ini diuji materil o/ 3 Kurator (Endang Srikarti Handayani, Sugeng Purwanto & Sutriyono.)>>Psl 15 (3) bertentangan dgn UUD 1945 psl 27 (1) & (2), psl 28 C (1) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 8
  • 9.  Dalil Pemohon = ket psl 15 (3) tlh menimbulkan kerugian ekonomi & menimbulkan multitafsir yg dpt menimbulkan ketidakpastian hukum  Tujuan pengaturan psl 15 (3) UUK-PKPU = agar pengurusan a/ pemberesan harta pailit dpt diselesaikan dgn baik, cermat, tepat waktu, profesional & saling percaya para pihak atas harta pailit > tujuan kepailitan (asas keseimbangan & keadilan) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 9
  • 10. Syarat 2: Benturan Kepentingan  Kurator merupakan salah seorang kreditur  Memiliki hub keluarga dgn pemegang saham pengendali  Memiliki saham lbh dr 10 % pd salah satu perusahaan kreditur a/ debitur  Kurator adlh pegawai, salah seorang direksi a/ komisaris dr perusahaan kreditur a/ debitur  Kurator adlh pengacara kreditur a/ debitur 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 10
  • 11. Syarat Kurator Swasta (khusus)  Perseorangan  Berdomisili di Indonesia  Memiliki keahlian khusus dlm mengurus & membereskan harta pailit  Terdaftar pd kementerian hkm & perundang2an 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 11
  • 12. Tugas Kurator Umum : melakukan pengurusan & a/ pemberesan harta pailit Khusus :  mengumumkan ikhtisar pernyataan pailit dlm BNRI,plg sedikit 2 srt kabar harian, plg lmbt 5 hr stlh tgl PPP diterima  bila PPP dibatalkan, kurator wajib mengumumkan putusan kasasi a/ PK dlm BNRI & 2 srt kabar 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 12
  • 13. Khusus:  Melaksanakan semua upaya mengamankan harta pailit & menyimpan semua surat, dokumen, uang, perhiasan, efek & SB lain dg tanda terima  Meminta kpd PN u/ melakukan penyegelan harta pailit dg alasan mengamankan harta pailit melalui HP  Membuat pencatatan harta pailit plg lmbt 2 hr stlh menerima surat putusan pengangkatan  Membuat daftar yg menyatakan sifat, jumlh piutang & utang harta pailit, nama & tmpt tggl kreditur  Berdskn persetujuan Panitia Kreditur (PK) & HP dpt melanjutkan usaha debitur  Batas kuliah 20/6/ 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 13
  • 14. Wewenang Kurator  Berwenang melaksanakan tgs pengurusan & a/ pemberesan atas harta pailit sjk tgl putusan pailit diucapkan meski thdp putusan itu diajukan Kasasi a/ PK > psl 16 diuji materil o/ Dirut TPI yg dipailitkan  Berwenang membuka srt & telegram yg dialamatkan kpd debitur  Berwenang mnrt keadaan memberikan suatu jlh uang yg ditetapkan HP u/ biaya hdp debitur pailit & kelaurganya  Mengalihkan harta pailit sejauh diperlukan u/ menutup biaya kepailitan atas persetujuan HP  Mengadakan perdamaian guna mengakhiri suatu perkara yg sdg berjalan a/ mencegah timbulnya suatu perkara 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 14
  • 15. Uji materil psl 16 (1)  MA menolak :  Tdk tepat bila Dalil pemohon menyatakan Psl 16 (1) itu berpotensi menimbulkan penyalahgunaan wewenang o/ kurator thdp harta pailit  MA berpendapat Psl 16 ayat (1) itu justru u/ memberikan keseimbangan, keadilan, & kepastian hukum dlm pengurusan/pemberesan harta pailit baik thdp debitur maupun kreditur  Keberadaan psl itu diharapkan dpt mencegah tindakan debitur (pailit) yg beriktikad buruk 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 15
  • 16. Kewajiban Kurator 1. Statutory Duties > kewajiban yg diatur dlm uu 2. Fiduciary Duties > kewajiban memberikan jaminan/kepercayaan kpd : a. Pengadilan b. Para Kreditur c. Debitur d. Pemegang Saham 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 16
  • 17. Kewajiban Kurator Yg Diatur Dlm UU a. Wajib hadir dlm Rapat Kreditur & memberitahukan penyelenggaraan Rapat Kreditur kpd para kreditur yg dikenal dg srt tercatat, kurir, a/ iklan plg sedikit dlm 2 srt kbr harian b. Mencocokkan perhitungan piutang yg diserahkan o/ kreditur c. Berunding dg kreditur jika tdpt keberatan thdp penagihan yg diterima d. Memasukkan piutang yg disetujuinya dlm daftar piutang yg sementara diakui & piutang yg dibantah dlm daftar tersendiri 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 17
  • 18. sambungan Kewajiban Kurator e. Menyediakan di Kepaniteraan PN salinan dr masing2 daftar piutang tsb diatas slm 7 hari seblm pencocokan piutang f. Memberitahukan dg srt ttg adanya salinan daftar piutang tsb kpd kreditur yg dikenal disertai panggilan menghadiri rapat pencocokan piutang dg menyebutkan rcn perdamaian jika tlh diserahkan o/ debitur pailit g. Wajib memberikan laporan mengenai keadaan harta pailit stlh berakhirnya pencocokan piutang h. Wajib melakukan pemberesan bila harta pailit tdk mencukupi & perdamaian yg ditawarkan debitur ditolak 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 18
  • 19. Tanggungjawab & Hak Kurator  Bertanggungjawab thdp kesalahan a/ kelalainnya dlm melaksanakan tgs pengurusan & a/ pemberesan yg menyebabkan kerugian thdp harta pailit  Berhak menerima imbalan jasa yg ditentukan stlh kepailitan berakhir, besarnya berpedoman pd Kep Menteri Hukum & PerUUan (Ps. 75) 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 19
  • 20. Kurator Sementara (Ps. 10)  Tujuan pengangkatan KS > sbg tindakan preventif & sementara  Usul pengangkatan > diajukan o/ setiap kreditur, Kejaksaan, BI, Bapepam atau Mentri Keuangan sebelum permohonan pernyataan pailit diucapkan  Tugas KS > sbg Supervisor, dlm hal :  Pengelolaan usaha debitur  Pembayaran kpd kreditur, pengalihan a/ penggunaan kekayaan debitur 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 20
  • 21. Penggantian Kurator (Ps.71)  Permohonan diajukan kpd PN  Atas permintaan >  Kurator sendiri (kurator tunggal)  Kurator lainnya (kurator lbh dr satu)  Hakim Pengawas  Debitur pailit  Kreditur konkuren 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 21
  • 22.  PN hrs memberhentikan a/ mengangkat Kurator atas permohonan Kreditur Konkuren dg syarat:  Permohonan didasarkan pd rapat kreditur  Memenuhi kuorum rapat kreditur : • Disetujui o/ lbh dr ½ jmlh Kreditur Konkuren yg hadir & mewakili lbh dr ½ jlh piutang Kreditur Konkuren 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 22
  • 23. Psl2 yg Membatasi Kewenangan Kurator  Psl 65 Hakim Pengawas mengawasi pengurusan & pemberesan harta pailit. 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 23
  • 24.  Pasal 71 1) Pengadilan setiap waktu dpt mengabulkan usul penggantian Kurator, stlh memanggil & mendengar Kurator, & mengangkat Kurator lain & a/ mengangkat Kurator tambahan atas: a. permohonan Kurator sendiri; b. permohonan Kurator lainnya jika ada; c. usul Hakim Pengawas; atau d. permintaan Debitor Pailit. 2) Pengadilan hrs memberhentikan a/ mengangkat Kurator atas permohonan a/atas usul kreditor konkuren berdasarkan putusan rapat Kreditor yg diselenggarakan sbgmn dimaksud dlm Psl 90, dgn persyaratan putusan tsb diambil berdasarkan suara setuju lebih dr 1/2 jlh kreditor konkuren a/ kuasanya yg hadir dlm rapat & yg mewakili lbh dr 1/2 jlh piutang kreditor konkuren a/ kuasanya yg hadir dlm rapat tsb. 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 24
  • 25.  Pasal 72 Kurator bertanggung jawab terhadap kesalahan a/ kelalaiannya dlm melaksanakan tugas pengurusan & a/ pemberesan yg menyebabkan kerugian thdp harta pailit. 4/27/2010 Mulhadi,SH.,M.Hum 25