SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
PKN |Kelas : III Semester 1
BAB 2
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Menu
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
SK - KD
Tujuan
Pendahuluan
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
PETA KONSEP
ATURAN DI DALAM KELUARGA,
SEKOLAH & MASYARAKAT
MELAKSANAKAN ATURAN
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Pendahuluan
Pendahuluan
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Norma disebut juga aturan. Norma
yang berlaku dalam masyarakat,
 diantaranya norma agama, norma
hukum, dan norma susila. Norma-
norma
Normaberisi ketentuan yang mengikat
warga masyarakat.
Norma berguna untuk mengatur sikap
dan tindakan warga masyarakat
tersebut
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
2. Melaksanakan norma yang berlaku di masyarakat
SK - KD
Kompetensi Dasar
2.1 Mengenal aturan-aturan yang berlaku di lingkungan
masyarakat sekitar
2.2 Menyebutkan contoh aturan-aturan yang berlaku di lingkungan
masyarakat sekitar
2.3 Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku di lingkungan
masyarakat sekitar
Standar Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
KTSP 2006
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Peserta didik diharapkan mampu:
1. menyebutkan contoh aturan di rumah,
keluarga dan masyarakat dengan benar.
2. Melaksanakan norma tersebut baik di
keluarga, sekolah dan masyarakat dalam
kehidupan sehari hari dengan baik
3. Menjelaskan akibat tidak
melaksanakan aturan baik di keluarga ,
sekolah dan masyarakat dengan baik
Tujuan
Tujuan
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
2.1 Mengenal aturan-aturan yang berlaku di lingkungan
masyarakat sekitar
2.1.1 Menjelaskan pengertian norma dan aturan
2.1.2 Menjelaskan pentingnya norma dan aturan
2.1.3 Menjelaskan akibat-akibat jika tidak ada nroma yang berlaku
di masyarakat
2.2 Menyebutkan contoh aturan-aturan yang berlaku di
lingkungan masyarakat sekitar
2.2.1 Menjelaskan dan mendeskripsikan contoh-contoh aturan yang
berlaku di masayarakat
2.3 Melaksanakan aturan-aturan yang berlaku di
lingkungan masyarakat sekitar
2.3.1 Menjelaskan dan mendeskripsikan pelaksanaan aturan-
aturan yang berlaku di masyarakat
Indikator
Indikator
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Bermain peran
 Make A Match
Snowball Throwing
Metode
Pembelajaran
Metode Pembelajaran
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
ATURAN di KELUARGA
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Norma dalamkeluarga bertujuan untuk
mengatur agar kehidupan dalam keluarga
berjalan dengan tertib dan teratur.
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
ATURAN di SEKOLAH
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Aturan yang ada bertujuan agar kegiatan
sekolah berjalan dengan
tertib dan teratur.
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
CONTOH ATURAN di SEKOLAH
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
1. Setiap siswa harus hadir paling
lambat sepuluh menit sebelum bel
berbunyi.
2. Setiap siswa wajib menggunakan
seragam sesuai yang ditentukan.
3. Setiap siswa dilarang memakai
perhiasan yang berlebihan.
4. Setiap siswa wajib menjaga
kebersihan lingkungan sekolah.
5. Setiap siswa wajib mengikuti
kegiatan sekolah dengan tertib dan
teratur.
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
ATURAN di MASYARAKAT
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Di lingkungan masyarakat ada aturan-
aturan, baik tertulis maupun tidak
tertulis. Aturan itu dibuat untuk mengatur
agar kehidupan warga masyarakat
dapat berjalan dengan tertib dan lancar.
Jika kehidupan berjalan dengan
tertib, warga masyarakat akan hidup
tenang dan nyaman.
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
ATURAN di MASYARAKAT
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
CONTOH ATURAN TERTULIS :
Tamu yang bermalam wajib lapor kepada
ketua RT
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
ATURAN di MASYARAKAT
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
CONTOH ATURAN TIDAK TERTULIS :
Jika ada tetangga meninggal dunia maka
ikut berkabung
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
MELAKSANAKAN ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Setiap anggota keluarga ; Ayah, ibu,
anak ( kakak, adik), pembantu wajib
melaksanakan aturan yang ada di
dalam keluarga
Seluruh warga sekolah: kepala sekolah,
guru, siswa, TU, penjaga sekolah wajib
mentaati PERATURAN SEKOLAH
Semua anggota Masyarakat
wajib Mentaati semua Aturan
yang berlaku di MAsyarakat
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Rumah
Dikenakan
SANKSI
Sesuai yang telah di
sepakati semua anggota
keluarga
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Rumah
Contoh: Adi sering bermain dan lupa
belajar sehingga nilai ulharnya jelek
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Sekolah
ATURAN di SEKOLAH di Sebut TATA
TERTIB
APABILA WARGA
SEKOLAH MELANGGAR
TATA TERTIB MAKA
SANKSI AKAN
DIBERIKAN SESUAI
YANG ADA DI TATA
TERTIB
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Sekolah
Contoh:
Badu sering terlambat datang ke
sekolah karena kesiangan ,
setiap malam tidurnya terlalu
malam karena main game
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Masyarakat
• Setiap warga masyarakat apabila
melanggar aturan tertulis maka akan
dikenakan denda ataupun dilaporkan ke
pihak berwajib
• Apabila melanggar aturan tidak tertulis
maka akan dimusuhi oleh orang –orang
di sekitarnya
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
AKIBAT MELANGGAR ATURAN
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Melanggar Aturan di Masyarakat
Contoh:
Apabila ada warga yang mencuri
motor tetangganya maka …..
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
TUGAS INDIVIDU
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
1. Buatlah Agenda kegiatan
Harianmu mulai dari
bangun tidur sampai
tidur malam di kertas
selembar
2. Tulislah sanksi di
keluargamu apabila
kamu melanggar aturan
3. Mintalah tanda tangan
ayah dan ibumu
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
TUGAS INDIVIDU
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
1. Tulislah Tata tertib yang
ada di sekolah di
selembar kertas
2. Tulislah sanksi apabila
ada warga sekolah yang
melanggar Tata tertib
3. Minta tanda tangan guru
kelasmu
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Materi
TUGAS KELOMPOK
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
1. Buatlah Kelompok yang terdiri
dari 3 orang
2. Setiap kelompok harus
mengunjungi Ketua RT (
Rukun tetangga )
3. Tulislah Aturan yang ada di
masyarakat sesuai informasi
dari ketua RT
4. Ketiklah laporan tersebut
5. Presentasikan di depan kelas
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Uji Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini pada buku tugasmu.
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
1. Salah satu aturan tertulis di sekolah, yaitu ....
a. setiap siswa datang paling lambat 15 menit sebelum
pelajaran
b. setiap siswa memberi salam jika bertemu guru
c. jika ada teman yang sakit, kita harus menjenguknya
d. setiap siswa harus saling menghormati
2. Setiap anak harus mengikuti upacara dengan tertib.
Peraturan tersebut merupakan salah satu isi dari aturan di ....
a. keluarga
b. sekolah
c. masyarakat
d. lingkungan
3. Kebersihan sekolah menjadi tanggung jawab ....
a. semua siswa
b. guru
c. penjaga
d. semua warga sekolah
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Uji Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini pada buku tugasmu.
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
4. Salah satu aturan di lingkungan masyarakat ialah ....
a. menjenguk teman yang sakit
b. ketua RT bertanggung jawab terhadap keamanan
lingkungan
c. setiap warga masyarakat wajib menjaga keamanan
lingkungan
d. keamanan lingkungan tanggung jawab petugas keamanan
5. Bersikap sopan sebaiknya dilakukan di ....
a. sekolah
b. keluarga
c. masyarakat
d. setiap tempat
6. Setiap siswa di sekolah sebaiknya ....
a. mematuhi semua aturan di sekolah
b. membuat aturan sendiri
c. mempunyai aturan sendiri
d. menaati aturan kalau ada guru
7. Aturan di sekolah dibuat oleh ....
a. para siswa
b. kepala sekolah
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Uji Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini pada buku tugasmu.
A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
8. Para siswa biasanya dilibatkan dalam pembuatan aturan ....
a. sekolah
b. kelas
c. tertulis
d. tidak tertulis
9. Kegiatan seperti yang
ditunjukkan pada gambar,
biasanya dilakukan di
lingkungan ....
a. sekolah
b. keluarga
c. masyarakat
d. desa
10. Kegiatan membersihkan lingkungan masyarakat biasanya
dilakukan secara ....
a. sendiri-sendiri
b. kerja bakti
c. bergiliran
d. sukarela
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Uji Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini pada buku tugasmu.
B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat
1. Orang yang melanggar aturan akan mendapatkan ....
2. Aturan yang tidak tertulis biasanya merupakan ....
3. Sanksi yang adil diberikan sesuai dengan ....
4. Yang kita lakukan jika ada teman yang sakit adalah ....
5. Jika ada tetangga yang meninggal dunia, kita merasa turut ....
6. Jika sedang piket kelas, kita sebaiknya datang ....
7. Sebelum menuntut hak, kita perlu melaksanakan ....
8. Kegiatan membersihkan lingkungan secara bersama-sama oleh
warga masyarakat disebut ....
9. Hak dan kewajiban harus berjalan secara ....
10. Jika tidak masuk sekolah, siswa harus membuat ....
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
Uji Kompetensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
Ayo kerjakan soal-soal di bawah ini pada buku tugasmu.
C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat
1. Sebutkan tiga contoh isi aturan dalam keluarga!
2. Sebutkan tiga contoh isi aturan di sekolah!
3. Sebutkan tiga contoh isi aturan di masyarakat!
4. Apa tujuan adanya aturan di masyarakat?
5. Sebutkan tiga perilaku yang perlu dibiasakan dalam menaati
aturan yang ada di masyarakat
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
BUKU BSE KTSP PKN KELAS III SD
PENULIS MURWANTI & TEGUH
YUWONO
Referensi
Referensi
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT
BUKU BSE KTSP PKN KELAS III SD
PENULIS NOVIDA
MULYANINGRUM & ANDI RIVAI
Pendahuluan
Penyusun
Referensi
Uji Kompetensi
Materi
Metode
Pembelajaran
Indikator
Tujuan
SK - KD
RACHMAH SAFITRI, S.Pd
Penyusun
Penyusun
NORMA YANG BERLAKU di MASYARAKAT

More Related Content

What's hot

Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGLaporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGMuhamad Yogi
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfsteffaniemalauhollo
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanHamzah Chalik
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...Edi B Mulyana
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompokREVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
PPT TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptx
PPT  TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptxPPT  TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptx
PPT TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptxEndangPurwanti7
 
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMPRPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMPAjeng Rizki Rahmawati
 
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1saeful_4h13
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Akang Faesholi
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxUlfahWulandari2
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilanSurya Eka
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...IrmadaBoheaIR
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 LilyCarmelia
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdYoni Mahardhika
 
Ppt forum diskusi ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...
Ppt forum diskusi   ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...Ppt forum diskusi   ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...
Ppt forum diskusi ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...LidyaArdiyan1
 
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...yasirmaster web.id
 
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstualrindakusmayanti
 

What's hot (20)

Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNGLaporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
Laporan PPL PPG Pasca SM-3T MUHAMAD YOGI SMAN 7 BANDUNG
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaan
 
Rubrik Penilaian
Rubrik PenilaianRubrik Penilaian
Rubrik Penilaian
 
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
RPP Kelas 1. Kurikulum 2013. Tema : Keluargaku. Sub Tema : Kebersamaan dalam ...
 
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
10. lampiran 5 format penilaian presentasi kelompok
 
PPT TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptx
PPT  TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptxPPT  TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptx
PPT TEMATIK KELAS 2 TEMA 1 SUBTEMA 1-4.pptx
 
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMPRPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
RPP Sistem Pencernaan Manusia Kelas 8 VIII SMP
 
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1
Konsep pembelajaran seni terpadu (lengkap) ok 1
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
 
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docxDiskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
Diskusi Refleksi Akhir PPL I.docx
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
 
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
LK 1.3 Penentuan Penyebab Masalah dan Masalah Terpilih yang akan diselesaikan...
 
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
 
Ki kd ppkn sma
Ki kd ppkn smaKi kd ppkn sma
Ki kd ppkn sma
 
PPT AKSI NYATA.pptx
PPT AKSI NYATA.pptxPPT AKSI NYATA.pptx
PPT AKSI NYATA.pptx
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
 
Ppt forum diskusi ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...
Ppt forum diskusi   ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...Ppt forum diskusi   ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...
Ppt forum diskusi ruang kolaborasi (1.1 filosofi pendidikan ki hadjar dewan...
 
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian teater http://yasirmaster.blo...
 
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
 

Similar to Materi pkn kelas III SD semester 1 bab 2 norma yang berlaku pada masyarakat ktsp 2006

sosialisasi IASP-2020.pptx
sosialisasi IASP-2020.pptxsosialisasi IASP-2020.pptx
sosialisasi IASP-2020.pptxDWISHOIMAH
 
1. Materi Akreditasi Raker KS Fix (1).pptx
1. Materi Akreditasi Raker KS   Fix (1).pptx1. Materi Akreditasi Raker KS   Fix (1).pptx
1. Materi Akreditasi Raker KS Fix (1).pptxBambangFadian
 
Pelan strategik disiplin 2012
Pelan strategik disiplin 2012Pelan strategik disiplin 2012
Pelan strategik disiplin 2012jamaiena
 
Pelan strategik lembaga disiplin
Pelan strategik lembaga  disiplinPelan strategik lembaga  disiplin
Pelan strategik lembaga disiplinjamaiena
 
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK Maharati
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK MaharatiPigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK Maharati
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK MaharatiAsepPerdiansyah
 
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)BagusHidayatullah6
 
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptx
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptxTUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptx
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptxTutiAlawiyahJainuddi
 
Pelan strategik disiplin 2011 (2)
Pelan strategik disiplin 2011 (2)Pelan strategik disiplin 2011 (2)
Pelan strategik disiplin 2011 (2)jamaiena
 
Pelan strategik 2010
Pelan strategik 2010Pelan strategik 2010
Pelan strategik 2010jamaiena
 
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati Ok
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati OkPIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati Ok
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati OkAsepPerdiansyah
 
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)Zoom Sabah
 
pkn modul 1 bab 2.docx
pkn modul 1 bab 2.docxpkn modul 1 bab 2.docx
pkn modul 1 bab 2.docxummifasyajinan
 
Tata tertib siswa sman 3 subang
Tata tertib siswa sman 3 subangTata tertib siswa sman 3 subang
Tata tertib siswa sman 3 subangAliansyah Akbar
 

Similar to Materi pkn kelas III SD semester 1 bab 2 norma yang berlaku pada masyarakat ktsp 2006 (20)

sosialisasi IASP-2020.pptx
sosialisasi IASP-2020.pptxsosialisasi IASP-2020.pptx
sosialisasi IASP-2020.pptx
 
1. Materi Akreditasi Raker KS Fix (1).pptx
1. Materi Akreditasi Raker KS   Fix (1).pptx1. Materi Akreditasi Raker KS   Fix (1).pptx
1. Materi Akreditasi Raker KS Fix (1).pptx
 
Pelan strategik disiplin 2012
Pelan strategik disiplin 2012Pelan strategik disiplin 2012
Pelan strategik disiplin 2012
 
Pelan strategik lembaga disiplin
Pelan strategik lembaga  disiplinPelan strategik lembaga  disiplin
Pelan strategik lembaga disiplin
 
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK Maharati
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK MaharatiPigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK Maharati
Pigur (Pekan Inovasi Guru) Best Practice Asep Perdiansyah SMK Maharati
 
Rahmi 2
Rahmi 2Rahmi 2
Rahmi 2
 
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)
01 perangkat instrumen 2019 jenjang sd (1)
 
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptx
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptxTUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptx
TUGAS 1 HUKUM DAN ETIKA BISNIS_TUTI ALAWIYAH 2226029.pptx
 
Pelan strategik disiplin 2011 (2)
Pelan strategik disiplin 2011 (2)Pelan strategik disiplin 2011 (2)
Pelan strategik disiplin 2011 (2)
 
Pelan strategik 2010
Pelan strategik 2010Pelan strategik 2010
Pelan strategik 2010
 
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati Ok
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati OkPIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati Ok
PIGUR (Pekan Inovasi Guru) Asep Perdiansyah_SMK Maharati Ok
 
Proposal ptk
Proposal ptkProposal ptk
Proposal ptk
 
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
STANDAR NASIONAL PENDIDIKANSTANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN
 
rph PAI2.pdf
rph PAI2.pdfrph PAI2.pdf
rph PAI2.pdf
 
Standar pengelola pkbm
Standar pengelola pkbmStandar pengelola pkbm
Standar pengelola pkbm
 
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)
Sesi 1 ucap utama pengetua star 2010 (2)
 
Evaluasi ktsp
Evaluasi ktspEvaluasi ktsp
Evaluasi ktsp
 
3. snpsma
3. snpsma3. snpsma
3. snpsma
 
pkn modul 1 bab 2.docx
pkn modul 1 bab 2.docxpkn modul 1 bab 2.docx
pkn modul 1 bab 2.docx
 
Tata tertib siswa sman 3 subang
Tata tertib siswa sman 3 subangTata tertib siswa sman 3 subang
Tata tertib siswa sman 3 subang
 

More from Rachmah Safitri

Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "Rachmah Safitri
 
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "Rachmah Safitri
 
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)Rachmah Safitri
 
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1Rachmah Safitri
 
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1Rachmah Safitri
 
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021Rachmah Safitri
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdpRachmah Safitri
 
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdpKartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdpRachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020Rachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020Rachmah Safitri
 
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020Rachmah Safitri
 
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020Rachmah Safitri
 
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020Rachmah Safitri
 
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassaLembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassaRachmah Safitri
 
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...Rachmah Safitri
 
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 GorontaloPresentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 GorontaloRachmah Safitri
 
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"Rachmah Safitri
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdpRachmah Safitri
 
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6Rachmah Safitri
 
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6 Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6 Rachmah Safitri
 

More from Rachmah Safitri (20)

Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6  kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 kelompok 5" proklamasi , Hak & Kewajiban "
 
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
Tugas kelompok kelas 6 tema 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban "
 
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)Presentasi kelompok 2  Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
Presentasi kelompok 2 Tema 6 Kelas 6 " proklamasi , Hak & Kewajiban)
 
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
Rpp kelas 6 Tema 5 Wirausaha Sub Tema 1
 
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1KISI-KISI PPKN  KELAS 6 PTS 1
KISI-KISI PPKN KELAS 6 PTS 1
 
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021Kisi  kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
Kisi kisi bahasa indonesia kelas 6 PTS 1 tahun pelajaran 2020-2021
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
 
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdpKartu soal bentuk pilihan ganda pts 1  kelas 6 sbdp
Kartu soal bentuk pilihan ganda pts 1 kelas 6 sbdp
 
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020Analisis kd matematika  kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
Analisis kd matematika kls 6 seuai dengan Balitbang 2020
 
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 5 sesuai balitbang tahun 2020
 
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd matematika kls 4 sesuai Balitbang tahun 2020
 
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 3 sesuai balitbang tahun 2020
 
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
Analisis kd kelas 2 Sesuai Balitbang tahun 2020
 
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassaLembar kerja siswa  Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
Lembar kerja siswa Kelas VI percobaan sederhana energi biomassa
 
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
Presentasi Bentuk kerja sama ASEAN " kelas VI Al Azis 2 " SDI Al Azhar 43 Gor...
 
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 GorontaloPresentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
Presentasi ASEAN " kelompok 2" Kelas VI Al Azis 2 SDI AL Azhar 43 Gorontalo
 
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
materi kelas 6 " Simulasi Menghitung biaya penggunaan listrik"
 
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdpKisi kisi pts 1  kelas 6 mata pelajaran sbdp
Kisi kisi pts 1 kelas 6 mata pelajaran sbdp
 
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
Lembar kerja siswa rangkaian listrik " Tema 3 " kelas 6
 
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6 Praktek rangkaian listrik Kelas 6
Praktek rangkaian listrik Kelas 6
 

Recently uploaded

Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 

Recently uploaded (20)

Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 

Materi pkn kelas III SD semester 1 bab 2 norma yang berlaku pada masyarakat ktsp 2006