SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
MAKALAH
“KRITIK SENITERHADAP SERIAL FILM PENDEK BERJUDULNGGABOLEH GITU”
Disusun oleh :
Kelas X Akuntansi1 :
1.EmiliaKaromah
2.HusnulKhotimah
3.AlviatusSholeha
4.PutriMutmainah
5.YunistiaDewi
I.DESKRIPSI
Apresiasiseni rupa adalah aktivitas mengindra karya senirupa, merasakan,
menikmati, menghayati dan menghargainilai-nilai keindahan dalam karya seni
serta menghormatikeberagaman konsep dan variasikonvensiartistik eksistensi
dunia seni rupa. Secara teoretik menurutBrent G. Wilson dalam bukunya
Evaluation of Learning in ArtEducation; apresiasiseni memiliki tiga domain, yakni
perasaan (feeling), dalam konteks ini terkait dengan perasaan keindahan,
penilaian (valuing) terkait dengan nilai seni, dan empati (emphatizing), terkait
dengan sikap hormatkepada dunia seni rupa, termasuk kepada profesiperupa
(pelukis, pepatung, pegrafis, pekeramik, pedesain, pekria, dan lain-lain). karena
menyadariperan dan kontribusipara seniman tersebut bagi masyarakat, bangsa
dan negara, atau bagi nilai-nilai kemanusiaan pada umumnya.
II .ANALISIS FORMAL
Film adalah seni teater yang sempurna,dariasumsiinimaka di dalam film
melekat unsur-unsur teater didalamnya,dan di katakana sempurna karena
penyajian unsur-unsurteater dan tekniknya dapat tersajilebih detail dan
sempurna dalam film,sehingga bobot dan kualitas dari seni peran baik teori
maupun teknis akan menjadi lebih kuat menonjol.
Adapun unsur-unsur pembentuk seniteater yang melekat pada film :
a. Naskah/Skenario
Naskah adalah bentuk tertulis atau pun lisan dari suatu drama yang
berbentuk karangan yang berisi cerita. Naskah meskipun sudah dimainkan
berkali-kali tidak akan berubah mutunya. Namun, beberapa drama yang
ditampilkan dipentas dengan naskah yang sama dapat berbeda mutunya. Hal ini
bergantung pada konsep garapan, penyutradaraannya, situasi, dan kondisi, serta
tempat naskah tersebutdimainkan. Sebuah naskah harus memiliki tema,
penokohan, dan plot atau alur cerita.
Hal-hal yang terdapat dalam naskah drama antara lain :
1.Tema
Tema merupakan suatu gagasan pokok atau ide pikiran tentang suatu hal,
salah satunya dalammembuat suatu tulisan. Pada setiap tulisan pastilah
mempunyaisebuah tema, karena dalam sebuah penulisan dianjurkan harus
memikirkan tema apa yang akan dibuat. Dalam menulis cerpen, puisi, novel, karya
tulis, dan berbagaimacam jenis tulisan haruslah memiliki sebuah tema. Jadi jika
diandaikan seperti sebuah rumah, tema adalah pondasinya. Tema juga hal yang
paling utama dilihat oleh para pembaca sebuah tulisan. Jika temanya menarik,
maka akan memberikan nilai lebih pada tulisan tersebut.
Pada karya sastra tema adalah gagasan (makna) dasar umumyang menopang
sebuah karya sastra sebagaistruktur semantis dan bersifatabstrak yang secara
berulang-ulang dimunculkan lewat motif-motif dan biasanya dilakukan secara
implisit.[1]
Tema bisa berupa persoalan moral, etika, agama, sosialbudaya,
teknologi, tradisiyang terkait erat dengan masalah kehidupan. Tema juga bisa
berupa pandangan pengarang, ide, atau keinginan pengarang dalam menyiasati
persoalan yang muncul.
2.Plot/Alur
Alur atau plot pada umumnya tunggal, hanya terdiri satu urutan
peristiwa yang diikuti sampai cerita berakhir (bukan selesai) sebab banyak
cerpen yang tidak berisi penyelesaian yang jelas, penyelesaian yang
diserahkan pada interpretasi pembaca. Urutan peristiwa dapat dimulai di
mana saja, misalnya dari konflik yang telah meningkat tidak harus bermula
dari tahap perkenalan tokoh atau latar biasanya tak berkepanjangan.
Berhubungan berplot tunggal konflik yang dibangun dan klimaks akan
diperoleh pun biasanya bersifat tunggal pula.
3.Karakter
Karakter adalah keseluruhan cirri-ciri jiwa atau kepribadian seorang
tokoh dalam kisah drama.
4.Dialog
Dialog adalah percakapana antar tokoh.Dialog harus dapat mendukung
karakter tokoh,mengarahkan plot,dan mengungkapkan hal-hal agar tersirat
pada penonton.
5.Bahasa
Bahasa adalah bahan dasar naskah atau scenario.
6.Ide dan Pesan
Ide dan pesaan adalah penulis sebaiknya memanfaatkan keadaan
kehidupan di masyarakat sebagai sumber idea atau gagasan.
7.Setting
Setting adalah keadaan tempat dan suasana terjadinya suatu
adegan,baik di atas panggung maupun di lokasi shooting.
Beberapa teknik bermain teater adalah sebagai berikut :
1.BLOCKING
Blocking adalah kedudukan actor pada saat di atas pentas.dalam
permainan drama,blocking yang baik sangat di perlukan,oleh karena itu pada
waktu bermain kita harus selalu mengontrol tubuh kita agar tidak merusak
blocking.
2.ARTIKULASI
Artikulasi adalah pengucapan kata atau melalui mulut agar terdengar
dengan baik dan benar serta jelas,sehingga telinga pendengar/penonton dapat
mengerti pada kata-kata yang diucapkan.
3.INTONASI
Seandainya pada dialog yang kita ucapkan,kita tidak menggunakan
intonasi,maka akan terasa monoton,datar dan membosankan.
4.GERAK
Gerak adalah suatu perubahan tempat kedudukan pada suatu benda dari
titik keseimbangan awal.
III.INTERPRETASI
Karya film pendek berjudul“NGGA BOLEH GITU” yang dibuat oleh kelas X
multimedia 2 berdurasitotal 4:12 menit termasuk opening(bumper).Jeda
iklan(Ads Space) dan credit title(penutup),unsur pembentuk teater yakniplot atau
alur tampak jelas,dimana alur pada film pendek ini kian di perjelas dengan adanya
jeda iklan sebagaipemisah dalam tiap alurnya.
Secara keseluruhan karya film pendek ini ditinjau dari sebagai fungsikarya
seni telah mencangkup fungsipendidikan.
IV.EVALUASI
Pada karya film pendek yang berjudul“NGGA BOLEH GITU” dari sisi
alur(plot)pada bagian eksposisitidak termasuk gambar pembuka(bumper)sampai
dengan jeda mempunyai durasisekitar 30 detik,dimulai pada detik ke 10 sampai
ke menit 01:00.Pada bagian inigambar hanya berisikan gambar jalan raya, plakat
nama sekolah dan adegan berjalan para tokoh.Adegan berjalan dimulai pada
detik 30 sampaidengan jeda menit ke 01:00.Amatterasa lama bagi penonton
dengan durasiselama itu untuk di paksa hanya menyaksikan adegan
berjalan,setidaknya dapatdisisipkan potongan gambar lain dengan tujuan agar
gambar bisa lebih kaya dan untuk mengantisipasikejenuhan penonton yang
hanya melihat satu adegan saja dalam durasiyang cukup panjang tersebut.
V.KRITIKAN
Film pendek ini terlalu panjang durasinya pada saat berjalan/pengenalan
tokoh yaitu di awal pengenalan nama sekolah(plakatnama sekolah)terlalu lama
biasanya hanya 10 detik.Namun,keramaian kelas menjadikan film ini kurang enak
untuk di dengar.
VI.KELEBIHAN
Film berjudulNGGA BOLEH GITUini berdurasi4:12 menit meruapakan
durasiyang baik.intonasisuaranya bagus dapatdi dengar oleh penonton.Pelafalan
teksnya bagus,cara memerankan perannya sudah cukup bagus dan dialognya
juga sudah memenuhi.

More Related Content

What's hot

Wulangan III Teks Anekdot Basa Jawa
Wulangan III Teks Anekdot Basa JawaWulangan III Teks Anekdot Basa Jawa
Wulangan III Teks Anekdot Basa JawaHana Medina
 
Penyimpangan Semu Hukum Mendel
Penyimpangan Semu Hukum MendelPenyimpangan Semu Hukum Mendel
Penyimpangan Semu Hukum Mendelevarahma70
 
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiApresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiKhansha Hanak
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauSa Ya
 
Ppt Interaktif PERANAN JAMUR
Ppt Interaktif PERANAN JAMURPpt Interaktif PERANAN JAMUR
Ppt Interaktif PERANAN JAMURZulfiana Ulfi
 
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrango
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrangocerita ku- Liburan ke gunung gede pangrango
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrangoJawa Timur
 
Sel bawang dan sel pipi
Sel bawang dan sel pipiSel bawang dan sel pipi
Sel bawang dan sel pipiAminah Rahmat
 
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase DaPiDaBi
 
Resensi film habibie & ainun
Resensi film habibie & ainunResensi film habibie & ainun
Resensi film habibie & ainunRizka Pratiwi
 
Daftar perbandingan trigonometri sudut
Daftar perbandingan trigonometri sudutDaftar perbandingan trigonometri sudut
Daftar perbandingan trigonometri sudutSuci Nurlaeli
 
Bab 6 - Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017
Bab 6 -  Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017Bab 6 -  Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017
Bab 6 - Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017Abiyu Muhammad Akmal
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Hilya Auliya
 
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basaLaporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basaFeren Jr
 
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatanNaskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatanWarnet Raha
 
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenLaporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenSumayyah Nida Azizah
 

What's hot (20)

Wulangan III Teks Anekdot Basa Jawa
Wulangan III Teks Anekdot Basa JawaWulangan III Teks Anekdot Basa Jawa
Wulangan III Teks Anekdot Basa Jawa
 
Penyimpangan Semu Hukum Mendel
Penyimpangan Semu Hukum MendelPenyimpangan Semu Hukum Mendel
Penyimpangan Semu Hukum Mendel
 
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensiApresiasi karya seni rupa 2 dimensi
Apresiasi karya seni rupa 2 dimensi
 
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijauRancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
Rancangan percobaan pertumbuhan biji kacang hijau
 
Ppt Interaktif PERANAN JAMUR
Ppt Interaktif PERANAN JAMURPpt Interaktif PERANAN JAMUR
Ppt Interaktif PERANAN JAMUR
 
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrango
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrangocerita ku- Liburan ke gunung gede pangrango
cerita ku- Liburan ke gunung gede pangrango
 
Sel bawang dan sel pipi
Sel bawang dan sel pipiSel bawang dan sel pipi
Sel bawang dan sel pipi
 
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase
 
Unsur instrinsik cerpen Guru
Unsur instrinsik cerpen GuruUnsur instrinsik cerpen Guru
Unsur instrinsik cerpen Guru
 
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurtLaporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
 
Resensi film habibie & ainun
Resensi film habibie & ainunResensi film habibie & ainun
Resensi film habibie & ainun
 
Daftar perbandingan trigonometri sudut
Daftar perbandingan trigonometri sudutDaftar perbandingan trigonometri sudut
Daftar perbandingan trigonometri sudut
 
Bab 6 - Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017
Bab 6 -  Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017Bab 6 -  Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017
Bab 6 - Hereditas Manusia - 12 mipa 4 - 20162017
 
Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi Laporan Biologi Fermentasi
Laporan Biologi Fermentasi
 
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basaLaporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
 
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatanNaskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
 
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenLaporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
 
Penilaian karya sastra
Penilaian karya sastraPenilaian karya sastra
Penilaian karya sastra
 
Petunjuk Evolusi
Petunjuk EvolusiPetunjuk Evolusi
Petunjuk Evolusi
 
Bab 7 evolusi XII SMA IPA
Bab 7 evolusi XII SMA IPABab 7 evolusi XII SMA IPA
Bab 7 evolusi XII SMA IPA
 

Similar to Kritik Film Pendek

Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?Rachardy Andriyanto
 
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !Rachardy Andriyanto
 
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?Rachardy Andriyanto
 
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1Rachardy Andriyanto
 
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIH
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIHMakalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIH
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIHRachardy Andriyanto
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarahWildan Insan Fauzi
 
Pengertian seni teater
Pengertian seni teaterPengertian seni teater
Pengertian seni teaterYusup11
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarahwifauzi
 
Apresiasi drama dan_pembelajarannya
Apresiasi drama dan_pembelajarannyaApresiasi drama dan_pembelajarannya
Apresiasi drama dan_pembelajarannyaPbsi IkipMuh Maumere
 
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)Vivi Silvia
 
Pengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenPengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenMomee Rain
 
Tugas karya tulis ilmiah apresiasi
Tugas karya tulis ilmiah apresiasiTugas karya tulis ilmiah apresiasi
Tugas karya tulis ilmiah apresiasiRachardy Andriyanto
 
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seniOctavianus Charles
 
15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpenmbanarti
 

Similar to Kritik Film Pendek (20)

Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni - mau kamu apa sih ?
 
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !
Makalah kritik apresiasi seni ada apa dengan rosa !
 
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?
Makalah kritik apresiasi seni (ak1) - mau kamu apa sih ?
 
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1
Kritik Seni Film Pendek Mau Kamu apa sih X MM1
 
Tahapan apresiasi Drama
Tahapan apresiasi Drama Tahapan apresiasi Drama
Tahapan apresiasi Drama
 
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIH
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIHMakalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIH
Makalah kritik apresiasi seni MAU KAMU APASIH
 
Seni teater
Seni teaterSeni teater
Seni teater
 
Pengertian karya sastra
Pengertian karya sastraPengertian karya sastra
Pengertian karya sastra
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
 
Makalah cerpen
Makalah cerpenMakalah cerpen
Makalah cerpen
 
Pengertian seni teater
Pengertian seni teaterPengertian seni teater
Pengertian seni teater
 
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah1. sastra dalam pembelajaran sejarah
1. sastra dalam pembelajaran sejarah
 
Apresiasi drama dan_pembelajarannya
Apresiasi drama dan_pembelajarannyaApresiasi drama dan_pembelajarannya
Apresiasi drama dan_pembelajarannya
 
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)
Unsur intrinsik puisi, prosa, drama (Bahasa Indonesia)
 
Berita advance, dll
Berita advance, dllBerita advance, dll
Berita advance, dll
 
Pengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis CerpenPengenalan Menganalisis Cerpen
Pengenalan Menganalisis Cerpen
 
cerpen Kelompok 5
cerpen Kelompok  5   cerpen Kelompok  5
cerpen Kelompok 5
 
Tugas karya tulis ilmiah apresiasi
Tugas karya tulis ilmiah apresiasiTugas karya tulis ilmiah apresiasi
Tugas karya tulis ilmiah apresiasi
 
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni
331704692 rangkuman-kuliah-pendidikan-seni
 
15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen
 

More from Rachardy Andriyanto

Kalender pendidikan 2022-2023.pdf
Kalender pendidikan 2022-2023.pdfKalender pendidikan 2022-2023.pdf
Kalender pendidikan 2022-2023.pdfRachardy Andriyanto
 
Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf
 Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf
Kalender Pendidikan 2022 2023.pdfRachardy Andriyanto
 
Digital mindset and_behaviour_idt_250064
Digital mindset and_behaviour_idt_250064Digital mindset and_behaviour_idt_250064
Digital mindset and_behaviour_idt_250064Rachardy Andriyanto
 
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdfRachardy Andriyanto
 
Puebi pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbud
Puebi  pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbudPuebi  pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbud
Puebi pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbudRachardy Andriyanto
 
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUAL
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUALSTANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUAL
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUALRachardy Andriyanto
 
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOK
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOKTHE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOK
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOKRachardy Andriyanto
 
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_development
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_developmentWsc2022 wsos08 mobile_applications_development
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_developmentRachardy Andriyanto
 
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_art
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_artWsc2022 wsos50 3_d_digital_game_art
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_artRachardy Andriyanto
 

More from Rachardy Andriyanto (20)

Panduan MPLS 2022 Fix Final.pdf
Panduan MPLS 2022 Fix Final.pdfPanduan MPLS 2022 Fix Final.pdf
Panduan MPLS 2022 Fix Final.pdf
 
Kalender pendidikan 2022-2023.pdf
Kalender pendidikan 2022-2023.pdfKalender pendidikan 2022-2023.pdf
Kalender pendidikan 2022-2023.pdf
 
Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf
 Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf
Kalender Pendidikan 2022 2023.pdf
 
Digital mindset and_behaviour_idt_250064
Digital mindset and_behaviour_idt_250064Digital mindset and_behaviour_idt_250064
Digital mindset and_behaviour_idt_250064
 
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf
1999 dream-theater-metropolis-pt-2-scenes-from-a-memorypdf
 
kalender 2022
kalender 2022kalender 2022
kalender 2022
 
Puebi pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbud
Puebi  pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbudPuebi  pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbud
Puebi pedoman umum ejaan bahasa indonesia resmi kemendikbud
 
Nikond5100 tombol
Nikond5100 tombolNikond5100 tombol
Nikond5100 tombol
 
Etude Matteo Carcassi
Etude Matteo CarcassiEtude Matteo Carcassi
Etude Matteo Carcassi
 
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUAL
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUALSTANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUAL
STANDARDISASI KONTEN AUDIOVISUAL
 
Kalender pendidikan 2021-2022
Kalender pendidikan 2021-2022Kalender pendidikan 2021-2022
Kalender pendidikan 2021-2022
 
Raspberry Pi IoT Projects
Raspberry Pi IoT ProjectsRaspberry Pi IoT Projects
Raspberry Pi IoT Projects
 
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOK
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOKTHE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOK
THE Official RASPBERRY PI PROJECTS BOOK
 
Spektrum kurikulum
Spektrum kurikulumSpektrum kurikulum
Spektrum kurikulum
 
Struktur kurikulum (1)
Struktur kurikulum (1)Struktur kurikulum (1)
Struktur kurikulum (1)
 
Mars SMK Kartini Jember
Mars SMK Kartini JemberMars SMK Kartini Jember
Mars SMK Kartini Jember
 
Mind mapping moodboard
Mind mapping moodboardMind mapping moodboard
Mind mapping moodboard
 
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_development
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_developmentWsc2022 wsos08 mobile_applications_development
Wsc2022 wsos08 mobile_applications_development
 
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_art
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_artWsc2022 wsos50 3_d_digital_game_art
Wsc2022 wsos50 3_d_digital_game_art
 
Wsc2022 wsos17 web_technologies
Wsc2022 wsos17 web_technologiesWsc2022 wsos17 web_technologies
Wsc2022 wsos17 web_technologies
 

Recently uploaded

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanNiKomangRaiVerawati
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 

Recently uploaded (20)

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikanTPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
TPPK_panduan pembentukan tim TPPK di satuan pendidikan
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 

Kritik Film Pendek

  • 1. MAKALAH “KRITIK SENITERHADAP SERIAL FILM PENDEK BERJUDULNGGABOLEH GITU” Disusun oleh : Kelas X Akuntansi1 : 1.EmiliaKaromah 2.HusnulKhotimah 3.AlviatusSholeha 4.PutriMutmainah 5.YunistiaDewi
  • 2. I.DESKRIPSI Apresiasiseni rupa adalah aktivitas mengindra karya senirupa, merasakan, menikmati, menghayati dan menghargainilai-nilai keindahan dalam karya seni serta menghormatikeberagaman konsep dan variasikonvensiartistik eksistensi dunia seni rupa. Secara teoretik menurutBrent G. Wilson dalam bukunya Evaluation of Learning in ArtEducation; apresiasiseni memiliki tiga domain, yakni perasaan (feeling), dalam konteks ini terkait dengan perasaan keindahan, penilaian (valuing) terkait dengan nilai seni, dan empati (emphatizing), terkait dengan sikap hormatkepada dunia seni rupa, termasuk kepada profesiperupa (pelukis, pepatung, pegrafis, pekeramik, pedesain, pekria, dan lain-lain). karena menyadariperan dan kontribusipara seniman tersebut bagi masyarakat, bangsa dan negara, atau bagi nilai-nilai kemanusiaan pada umumnya. II .ANALISIS FORMAL Film adalah seni teater yang sempurna,dariasumsiinimaka di dalam film melekat unsur-unsur teater didalamnya,dan di katakana sempurna karena penyajian unsur-unsurteater dan tekniknya dapat tersajilebih detail dan sempurna dalam film,sehingga bobot dan kualitas dari seni peran baik teori maupun teknis akan menjadi lebih kuat menonjol. Adapun unsur-unsur pembentuk seniteater yang melekat pada film : a. Naskah/Skenario Naskah adalah bentuk tertulis atau pun lisan dari suatu drama yang berbentuk karangan yang berisi cerita. Naskah meskipun sudah dimainkan berkali-kali tidak akan berubah mutunya. Namun, beberapa drama yang ditampilkan dipentas dengan naskah yang sama dapat berbeda mutunya. Hal ini bergantung pada konsep garapan, penyutradaraannya, situasi, dan kondisi, serta tempat naskah tersebutdimainkan. Sebuah naskah harus memiliki tema, penokohan, dan plot atau alur cerita.
  • 3. Hal-hal yang terdapat dalam naskah drama antara lain : 1.Tema Tema merupakan suatu gagasan pokok atau ide pikiran tentang suatu hal, salah satunya dalammembuat suatu tulisan. Pada setiap tulisan pastilah mempunyaisebuah tema, karena dalam sebuah penulisan dianjurkan harus memikirkan tema apa yang akan dibuat. Dalam menulis cerpen, puisi, novel, karya tulis, dan berbagaimacam jenis tulisan haruslah memiliki sebuah tema. Jadi jika diandaikan seperti sebuah rumah, tema adalah pondasinya. Tema juga hal yang paling utama dilihat oleh para pembaca sebuah tulisan. Jika temanya menarik, maka akan memberikan nilai lebih pada tulisan tersebut. Pada karya sastra tema adalah gagasan (makna) dasar umumyang menopang sebuah karya sastra sebagaistruktur semantis dan bersifatabstrak yang secara berulang-ulang dimunculkan lewat motif-motif dan biasanya dilakukan secara implisit.[1] Tema bisa berupa persoalan moral, etika, agama, sosialbudaya, teknologi, tradisiyang terkait erat dengan masalah kehidupan. Tema juga bisa berupa pandangan pengarang, ide, atau keinginan pengarang dalam menyiasati persoalan yang muncul. 2.Plot/Alur Alur atau plot pada umumnya tunggal, hanya terdiri satu urutan peristiwa yang diikuti sampai cerita berakhir (bukan selesai) sebab banyak cerpen yang tidak berisi penyelesaian yang jelas, penyelesaian yang diserahkan pada interpretasi pembaca. Urutan peristiwa dapat dimulai di mana saja, misalnya dari konflik yang telah meningkat tidak harus bermula dari tahap perkenalan tokoh atau latar biasanya tak berkepanjangan. Berhubungan berplot tunggal konflik yang dibangun dan klimaks akan diperoleh pun biasanya bersifat tunggal pula. 3.Karakter Karakter adalah keseluruhan cirri-ciri jiwa atau kepribadian seorang tokoh dalam kisah drama. 4.Dialog
  • 4. Dialog adalah percakapana antar tokoh.Dialog harus dapat mendukung karakter tokoh,mengarahkan plot,dan mengungkapkan hal-hal agar tersirat pada penonton. 5.Bahasa Bahasa adalah bahan dasar naskah atau scenario. 6.Ide dan Pesan Ide dan pesaan adalah penulis sebaiknya memanfaatkan keadaan kehidupan di masyarakat sebagai sumber idea atau gagasan. 7.Setting Setting adalah keadaan tempat dan suasana terjadinya suatu adegan,baik di atas panggung maupun di lokasi shooting. Beberapa teknik bermain teater adalah sebagai berikut : 1.BLOCKING Blocking adalah kedudukan actor pada saat di atas pentas.dalam permainan drama,blocking yang baik sangat di perlukan,oleh karena itu pada waktu bermain kita harus selalu mengontrol tubuh kita agar tidak merusak blocking. 2.ARTIKULASI Artikulasi adalah pengucapan kata atau melalui mulut agar terdengar dengan baik dan benar serta jelas,sehingga telinga pendengar/penonton dapat mengerti pada kata-kata yang diucapkan. 3.INTONASI Seandainya pada dialog yang kita ucapkan,kita tidak menggunakan intonasi,maka akan terasa monoton,datar dan membosankan. 4.GERAK Gerak adalah suatu perubahan tempat kedudukan pada suatu benda dari titik keseimbangan awal.
  • 5. III.INTERPRETASI Karya film pendek berjudul“NGGA BOLEH GITU” yang dibuat oleh kelas X multimedia 2 berdurasitotal 4:12 menit termasuk opening(bumper).Jeda iklan(Ads Space) dan credit title(penutup),unsur pembentuk teater yakniplot atau alur tampak jelas,dimana alur pada film pendek ini kian di perjelas dengan adanya jeda iklan sebagaipemisah dalam tiap alurnya. Secara keseluruhan karya film pendek ini ditinjau dari sebagai fungsikarya seni telah mencangkup fungsipendidikan. IV.EVALUASI Pada karya film pendek yang berjudul“NGGA BOLEH GITU” dari sisi alur(plot)pada bagian eksposisitidak termasuk gambar pembuka(bumper)sampai dengan jeda mempunyai durasisekitar 30 detik,dimulai pada detik ke 10 sampai ke menit 01:00.Pada bagian inigambar hanya berisikan gambar jalan raya, plakat nama sekolah dan adegan berjalan para tokoh.Adegan berjalan dimulai pada detik 30 sampaidengan jeda menit ke 01:00.Amatterasa lama bagi penonton dengan durasiselama itu untuk di paksa hanya menyaksikan adegan berjalan,setidaknya dapatdisisipkan potongan gambar lain dengan tujuan agar gambar bisa lebih kaya dan untuk mengantisipasikejenuhan penonton yang hanya melihat satu adegan saja dalam durasiyang cukup panjang tersebut. V.KRITIKAN Film pendek ini terlalu panjang durasinya pada saat berjalan/pengenalan tokoh yaitu di awal pengenalan nama sekolah(plakatnama sekolah)terlalu lama biasanya hanya 10 detik.Namun,keramaian kelas menjadikan film ini kurang enak untuk di dengar. VI.KELEBIHAN Film berjudulNGGA BOLEH GITUini berdurasi4:12 menit meruapakan durasiyang baik.intonasisuaranya bagus dapatdi dengar oleh penonton.Pelafalan teksnya bagus,cara memerankan perannya sudah cukup bagus dan dialognya juga sudah memenuhi.