SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KEJADIAN STUNTING PADA ANAK BALITA DI
KELURAHAN CIBEREUM HILIR WILAYAH KERJA
PUSKESMAS CIBEREUM KOTA SUKABUMI
Julian Ammar Zaidan Gunawan
C1AA16046
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi
Latar Belakang
Anak Balita
Masalah
Kesehatan
Penyakit pada
Anak Balita
Prevalensi WHO
Stunting Dunia
dan Indonesia
7.8 Juta Anak
Mengalami
Stunting di
Indonesia
Indonesia masuk
ke 5 besar negara
dengan jumlah
balita stunting
tinggi
2.826 Anak
mengalami Stunting
di Kota Sukabumi
Penyebab Stunting Dampak Stunting
Kondisi Kesehatan
dan Gizi Hamil
Prevalensi Resiko
KEK erat dengan
kejadian Stunting
Asupan Pemberian
Gizi pada Anak
Balita
Prevalensi Asupan Gizi
dapat menyebabkan
Kejadian Stunting
Kondisi Sosial Ekonomi
dan Sanitasi Tepat
Tinggal
Data Penelitian:
JCME 2018 tentang
Sosial ekonomi
No. Puskesmas
Sangat
Pendek
Pendek Jumlah
1. Cibereum 41 156 197
2. Baros 33 76 109
3. Karang Tengah 30 174 204
4. Lembur Situ 28 174 202
5. Tipar 13 52 65
Rumusan
Masalah
Faktor-Faktor Apa Saja Yang Mempengaruhi Kejadian
Stunting Pada Anak Balita di Kelurahan Cibereum Hilir
Wilayah Kerja Puskesmas Cibereum Hilir Kota Sukabumi.
Tujuan Penelitian
Tujuan Umum
Tujuan Khusus
Manfaat Penelitian
Bagi Peneliti
Bagi STIKESMI
Bagi PKM
Benteng
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
Kejadian
Stunting
Status
Gizi Ibu
Hamil
Pemberian
Asupan
Gizi
Sanitasi
Tempat
Tinggal
Status
Sosial
Ekonomi
Faktor – Faktor yang Menyebabkan Kejadian
Stunting pada Anak Balita di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi
Kerangka Pemikiran
Kejadian Stunting
Faktor Kondisi Gizi Ibu Saat
Kehamilan
Faktor Pemberian Gizi pada Anak
Balita
Faktor Sanitasi dan Lingkungan
Faktor Sosial Ekonomi
Hipotesis 1 Pengaruh Status Gizi Ibu saat Hamil terhadap
Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi”
Tidak ada pengaruh Status Gizi ibu saat Hamil
terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi
Ada Pengaruh Status Gizi ibu saat Hamil
terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi
H0
H1
Hipotesis 2 Pengaruh Pemberian Asupan Gizi pada Anak
terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi
Tidak ada pengaruh Pemberian Asupan Gizi
pada Anak terhadap Kejadian Stunting di
Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum
Hilir Kota Sukabumi.
Ada pengaruh Pemberian Asupan Gizi pada
Anak terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi.
H0
H1
Hipotesis 3 Pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal terhadap
Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi
Tidak ada pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal
terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi.
Ada pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal terhadap
Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi.
H0
H1
Hipotesis 4 Pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap
Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi
Tidak ada pengaruh Status Sosial Ekonomi
terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas
Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi.
Ada pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap
Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi.
H0
H1
BAB III
METODE PENELITIAN
JENIS
PENELITIAN
Korelasional (Mengkaji
hubungan dua variabel)
Desain Penelitian
yang digunakan
Cross Sectional
Penelitian ini meneliti Faktor – Faktor
yang Menyebabkan Kejadian Stunting
di Puskesmas Cibereum Hilir
Kelurahan Cibereum Hilir Kota
Sukabumi
Kelurahan Cibereum
Hilir Wilayah Kerja
Puskesmas Cibereum
Hilir Kota Sukabumi
Februari – Juli 2020
Lokasi dan Waktu
Penelitian
Variabel
Penelitian
Pemberian Asupan Gizi
pada Anak Balita
Kejadian Stunting
Definisi
Konseptual
Status Gizi Ibu Hamil Sanitasi Tempat Tinggal
Status Sosial Ekonomi
Definisi Operasional
No Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Hasil Ukur Skala
1. Status Gizi Ibu Hamil Status gizi ibu adalah
suatu keadaan tubuh
sebagai akibat konsumsi
makanan dan penggunaan
zat-zat gizi yang dinilai
dengan mengukur Lingkar
Lengan Atas (LILA)
Lingkar
Lengan Atas (LILA)
(medline)
>23,5 = Gizi Baik
<23,5 = Gizi Kurang
Ordinal
2. Pemberian Gizi pada
Anak Balita
Tindakan yang dilakukan
orang tua dalam
pemenuhan gizi dari
makanan yang dikonsumsi
anak sesuai dengan
usianya berdasarkan jenis
makanan yang dikonsumsi,
jumlah makanan yang
dikonsumsi, dan jadwal
makan anak.
Kuesioner 1. Pemberian gizi tidak
tepat : <55 %
2. Pemberian gizi tepat
: 55 % - 100 %.
Ordinal
3. Sanitasi Tempat Tinggal Sanitasi Tempat Tinggal adalah
pengawasan lingkungan
fisik,yang terdiri dari:
Penyediaan air bersih (PAB),
saluran pembuangan air
limbah (SPAL),
sarana pembuangan kotoran
(jamban) dan sarana
pembuangan sampah.
Lembar Cheklist a. Baik, jika ≥ 75% atau nilai
4-5
b. Buruk, jika < 75% atau
nilai < 4
4. Faktor Sosial Ekonomi Berkaitan pemenuhan
kebutuhan hidup keluarga
dinilai dari kepemilikan
kekayaan, tingkat pendidikan,
dan tingkat pendapatan
Kuesioner 1) Tingkat Pendidikan: Tinggi
jika ibu lulus SMA/D-3/S1,
Rendah jika ibu hanya
lulus SD/SMP
2) Tingkat Pendapatan
Keluarga : Tinggi jika >Rp
2.550.000, Rendah jika
<Rp 2.550.000
5. Kejadian Stunting Suatu kondisi status gizi yang
terjadi pada balita usia 1-5
tahun yang diukur dengan
menggunakan Z-Score TB/U
- Lembar
observasi
- Mikrotoise
Klasifikasi stunting balita
1. Normal, jika ≥-2SD
2. Pendek, jika ≤-2SD
3. Sangat Pendek, jika
4. ≤-3SD
Ordinal
Populasi & Sample
Semua keluarga yang
mempunyai balita yang
berada di Kelurahan Cibereum
Hilir Wilayah Kerja Puskesmas
Cibereum Kota Sukabumi
Sebagian keluarga yang
mempunyai balita yang ada di
Kelurahan Dayeuhluhur
Wilayah Kerja Puskesmas
Benteng Kota Sukabumi
Kriteria Sample
• Keluarga yang mempunyai balita 1-5 tahun
• Keluarga yang mempunyai balita yang ada di
Kelurahan Cibereum Hilir
• Keluarga yang mempunyai balita yang bisa
membaca dan menulis
• Keluarga yang mempunyai balita yang bersedia
menjadi responden
 Ibu yang mempunyai balita 0-11 bulan
 Balita yang tidak diasuh oleh ibu
kandung
Ukuran Sample
RUMUS SLOVIN
𝑛 =
𝑁
1 + 𝑁(𝑑2)
Keterangan:
N : Jumlah populasi
n : Jumlah sampel yang diinginkan
d : Tingkat kekeliruan yang
diinginkan (0,05)
Teknik Pengambilan
Sample
Clusster Sampling
Teknik Pengumpulan Data
Instrumen Penelitian
Jenis Data
 Data Primer
 Data Sekunder
Pengumpulan Data
 Kuisioner
 Observasi dan
Pengamatan
 Studi Dokumentasi
Status Gizi
Ibu Hamil
Kejadian
Stunting
Lembar Observasi dan Mikrotoise
Lembar Observasi dan Pengukuran LILA
Sanitasi
Tempat
Tinggal
Pemberian
Asupan Gizi
Kuisioner Tertutup menggunakan
Skala Guttman dan Likert
Kuisioner Tertutup menggunakan
Skala Guttman
Status
Sosial
Ekonomi
Kuesioner Terbuka dengan
mencantumkan jawaban
Uji Validitas
Uji validitas akan
menggunakan
rumus Pearson
Product
Moment.
Rumus Pearson Product
Moment
r=
n (ΣXY)-(ΣX).(ΣY)
[n(ΣX2)-(ΣX)2][ n(ΣY2)-(ΣY)2]
kriteria item pertanyaan
dianggap valid jika nilai pvalue
<0,05.
 Cronbach Alpha
 Mengacu pada
indeks reliabilitas
menurut aturan
guilford
 Reliabel jika nilai
indeks > 0,40
Uji Realiabilitas
Teknik
Pengolahan Data
Editing Scoring
Cleaning
Data Entry/
Prosessing
Teknik
Analisis
Analisa
Univariat
Karakteristik Responden : Distribusi Frekuensi
(usia, pendidikan, pekerjaan, jumlah anak, usia
anak dan urutan kelahiran)
 Kejadian Stunting : Lembar Observasi (Pendek,
Sangat Pendek, Normal)
 Status Gizi Ibu Hamil : Lembar Observasi (Gizi Baik,
Gizi Kurang)
 Pemberian Asupan Gizi pada Anak Balita : Lembar
Kuesioner dengan skala likert dan guttman (Tepat
dan Tidak Tepat)
 Sanitasi Tempat Tinggal : Lembar Kuesioner dengan
skala guttman (Baik dan Buruk)
 Status Sosial Ekonomi : Lembar Kuesioner (Rendah
dan Tinggi)
Analisa ini akan
menggunakan
distribusi frekuensi
dan persentase dari
setiap variabel
𝑷 =
𝒇
𝑵
× 𝟏𝟎𝟎%
Tekhnik Analisa Data
Analisa
Bivariat
Jika P value ≤ 0,05 : Ho ditolak
artinya terdapat hubungan
antara pola asuh ibu dalam
pemberian nutrisi dengan
kejadian stunting
Jika P value > 0,05 : Ho
diterima artinya tidak terdapat
hubungan antara pola asuh
ibu dalam pemberian nutrisi
dengan kejadian stunting
Adapun analisa bivariat
yang akan digunakan
dalam penelitian ini yaitu
uji Analisis Regresi
Logistik
Untuk menganalisis
atau keputusan
Analisis Regresi
Logistik dengan
menggunakan
hipotesis dua arah
dengan tingkat
kesalahan atau
kekeliruan sebesar 5%
Tekhnik Analisa Data
Prosedur
Penelitian
Tahap
Persiapan
Tahap
Pelaksanaan
Tahap
Pelaporan
Etika
Penelitian
Menghormati
Manusia
Asas Kemanfaatan
Berkeadilan
Informed Concent
Anonimity (Tanpa nama)
Confidentality
(Kerahasiahan)
Terima Kasih
FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KEJADIAN STUNTING PADA ANAK BALITA DI
KELURAHAN CIBEREUM HILIR WILAYAH KERJA
PUSKESMAS CIBEREUM KOTA SUKABUMI
Julian Ammar Zaidan Gunawan
C1AA16046
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi

More Related Content

What's hot

Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaAgnescia Sera
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxsorayapost
 
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Mila Aria Purba
 
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anak
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anakPmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anak
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anakPuskesmasPundongBant
 
Gizi seimbang anak dengan stunting
Gizi seimbang anak dengan stuntingGizi seimbang anak dengan stunting
Gizi seimbang anak dengan stuntingTriana Septianti
 
Peran remaja dalam pencegahan stunting.ppt
Peran remaja dalam pencegahan stunting.pptPeran remaja dalam pencegahan stunting.ppt
Peran remaja dalam pencegahan stunting.pptNunungNiswatiRH
 
Kuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyanduKuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyanduRatna Arditya
 
Konsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangKonsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangAgnescia Sera
 
8. gizi seimbang untuk ibu hamil
8. gizi seimbang untuk ibu hamil8. gizi seimbang untuk ibu hamil
8. gizi seimbang untuk ibu hamilTriana Septianti
 
PPT PROPOSAL STUNTING.pptx
PPT PROPOSAL STUNTING.pptxPPT PROPOSAL STUNTING.pptx
PPT PROPOSAL STUNTING.pptxApriArisanti
 
Gizi menyusui
Gizi menyusuiGizi menyusui
Gizi menyusuiKindal
 
Modul who penilaian status gizi
Modul who penilaian status giziModul who penilaian status gizi
Modul who penilaian status gizimeiwulandari24
 
Kerangka teori stunting
Kerangka teori stuntingKerangka teori stunting
Kerangka teori stuntingyetiyuwansyah1
 
Diet Pada Ibu Hamil dengan Preeklampsia
Diet Pada Ibu Hamil dengan PreeklampsiaDiet Pada Ibu Hamil dengan Preeklampsia
Diet Pada Ibu Hamil dengan PreeklampsiaWira Rotinsulu
 
Survai pangan kualitatif dan kuantitatif
Survai pangan kualitatif dan kuantitatifSurvai pangan kualitatif dan kuantitatif
Survai pangan kualitatif dan kuantitatifHadik27
 
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMS
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMSPemantauan Pertumbuhan dengan KMS
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMSHealth
 

What's hot (20)

Gizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balitaGizi pada bayi & balita
Gizi pada bayi & balita
 
Ppt stunting niken
Ppt stunting nikenPpt stunting niken
Ppt stunting niken
 
ppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptxppt stunting des 2022.pptx
ppt stunting des 2022.pptx
 
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
Pemberian makan bayi dan anak (pmba)
 
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anak
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anakPmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anak
Pmk no _2_th_2020_ttg_standar_antropometri_anak
 
Pp cara Mengisi KMS.ppt
Pp cara Mengisi KMS.pptPp cara Mengisi KMS.ppt
Pp cara Mengisi KMS.ppt
 
Stunting bayi neww
Stunting bayi newwStunting bayi neww
Stunting bayi neww
 
Gizi seimbang anak dengan stunting
Gizi seimbang anak dengan stuntingGizi seimbang anak dengan stunting
Gizi seimbang anak dengan stunting
 
Peran remaja dalam pencegahan stunting.ppt
Peran remaja dalam pencegahan stunting.pptPeran remaja dalam pencegahan stunting.ppt
Peran remaja dalam pencegahan stunting.ppt
 
Kuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyanduKuesioner pengetahuan kader posyandu
Kuesioner pengetahuan kader posyandu
 
Konsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbangKonsep gizi seimbang
Konsep gizi seimbang
 
8. gizi seimbang untuk ibu hamil
8. gizi seimbang untuk ibu hamil8. gizi seimbang untuk ibu hamil
8. gizi seimbang untuk ibu hamil
 
PPT PROPOSAL STUNTING.pptx
PPT PROPOSAL STUNTING.pptxPPT PROPOSAL STUNTING.pptx
PPT PROPOSAL STUNTING.pptx
 
Gizi menyusui
Gizi menyusuiGizi menyusui
Gizi menyusui
 
Modul who penilaian status gizi
Modul who penilaian status giziModul who penilaian status gizi
Modul who penilaian status gizi
 
Kerangka teori stunting
Kerangka teori stuntingKerangka teori stunting
Kerangka teori stunting
 
Diet Pada Ibu Hamil dengan Preeklampsia
Diet Pada Ibu Hamil dengan PreeklampsiaDiet Pada Ibu Hamil dengan Preeklampsia
Diet Pada Ibu Hamil dengan Preeklampsia
 
Gizi anak sekolah dasar
Gizi anak sekolah dasar Gizi anak sekolah dasar
Gizi anak sekolah dasar
 
Survai pangan kualitatif dan kuantitatif
Survai pangan kualitatif dan kuantitatifSurvai pangan kualitatif dan kuantitatif
Survai pangan kualitatif dan kuantitatif
 
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMS
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMSPemantauan Pertumbuhan dengan KMS
Pemantauan Pertumbuhan dengan KMS
 

Similar to Faktor Stunting Balita Cibereum

KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptx
KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptxKEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptx
KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptxMuhRifaldi6
 
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptxMateri stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptxAnisEkaSukmadadari1
 
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptMATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptmila306254
 
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptxdesiismawati360
 
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptx
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptxstbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptx
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptxekoprihantono3
 
STUNTING - PENCEGAHAN.pptx
STUNTING - PENCEGAHAN.pptxSTUNTING - PENCEGAHAN.pptx
STUNTING - PENCEGAHAN.pptxAbankHutbah
 
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxkec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxShintaRetnoWulandari1
 
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxkec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxardysuper
 
PPT PROPOSAL.pptx
PPT PROPOSAL.pptxPPT PROPOSAL.pptx
PPT PROPOSAL.pptxAlfinFaiz2
 
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptxLukyHarefa
 
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptx
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptxMasalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptx
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptxChorick1
 
Materi pelatihan jabfung nutrisionis
Materi pelatihan jabfung nutrisionisMateri pelatihan jabfung nutrisionis
Materi pelatihan jabfung nutrisionismay cece
 
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxMATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxPkmtndMovie
 
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdfFitriFajriyahTsany
 
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptx
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptxKONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptx
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptxirmaputri14
 

Similar to Faktor Stunting Balita Cibereum (20)

KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptx
KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptxKEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptx
KEBIJAKAN KESLING - STUNTING-1.pptx
 
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptxMateri stunting kelurahan pakistaji.pptx
Materi stunting kelurahan pakistaji.pptx
 
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptMATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
 
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx
20181024034846_MATERI_EVALUASI_SPM_OKT_2018 [Autosaved].pptx
 
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptx
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptxstbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptx
stbmdanstunting-230316074652-ca2adcd4.pptx
 
STBM dan STUNTING.ppt
STBM dan STUNTING.pptSTBM dan STUNTING.ppt
STBM dan STUNTING.ppt
 
STUNTING - PENCEGAHAN.pptx
STUNTING - PENCEGAHAN.pptxSTUNTING - PENCEGAHAN.pptx
STUNTING - PENCEGAHAN.pptx
 
rembuk stunting.pptx
rembuk stunting.pptxrembuk stunting.pptx
rembuk stunting.pptx
 
pptstunting.pdf
pptstunting.pdfpptstunting.pdf
pptstunting.pdf
 
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxkec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
 
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptxkec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
kec-buayan.kebumenkab.go.id.281220-stunting.pptx
 
PPT PROPOSAL.pptx
PPT PROPOSAL.pptxPPT PROPOSAL.pptx
PPT PROPOSAL.pptx
 
14302175.ppt
14302175.ppt14302175.ppt
14302175.ppt
 
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx
399544991-contoh-ppt-seminar-proposal.pptx
 
Masalah PHBS.pptx
Masalah PHBS.pptxMasalah PHBS.pptx
Masalah PHBS.pptx
 
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptx
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptxMasalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptx
Masalah PHBS_Parklane._nunik (1).pptx
 
Materi pelatihan jabfung nutrisionis
Materi pelatihan jabfung nutrisionisMateri pelatihan jabfung nutrisionis
Materi pelatihan jabfung nutrisionis
 
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptxMATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
MATERI POWER POINT STUNTING PKM TINONDO.pptx
 
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf
8MATERI REMBUK STUNTING 2021_22 SEPTEMBER 2021.pdf
 
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptx
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptxKONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptx
KONVERGENSI PENURUNAN STUNTING DI PROVINSI BALI.pptx
 

Recently uploaded

Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Currentaditya romadhon
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxmade406432
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritisfidel377036
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxHikmaLavigne
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Arif Fahmi
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptab368
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024Zakiah dr
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADARismaZulfiani
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smearprofesibidan2
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologissuser7c01e3
 

Recently uploaded (13)

Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) CurrentMateri Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
Materi Elektroterapi Fisioterapi Interrupted Galvanic (Exponential) Current
 
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptxKONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
KONSEP KELUARGA SEJAHTERA tugas keperawatan keluarga.pptx
 
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritiskonsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
konsep keperawatan kritis dan asuhan keperawatan kritis
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptxPB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
PB I KONSEP DASAR KESEHATAN REPRODUKSI (1).pptx
 
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
Rancangan Aksi_ Si IMAAM ( Sistem Informasi Manajemen Aset dan Alat Medis di ...
 
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).pptINFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
INFORMED CONSENT (persetujuan tindakan medis oleh pasien).ppt
 
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
MANASIK KESEHATAN HAJI KOTA DEPOK TAHUN 2024
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADAASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
ASUHAN KEPERAWATAN NYERI AKUT 2023 STIKES DIAN HUSADA
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smeardokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
dokumen.tips_pap-smear-ppt-final.pptx_iva pap smear
 
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologijenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
jenis-jenis Data dalam bidang epidemiologi
 

Faktor Stunting Balita Cibereum

  • 1. FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN STUNTING PADA ANAK BALITA DI KELURAHAN CIBEREUM HILIR WILAYAH KERJA PUSKESMAS CIBEREUM KOTA SUKABUMI Julian Ammar Zaidan Gunawan C1AA16046 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi
  • 2. Latar Belakang Anak Balita Masalah Kesehatan Penyakit pada Anak Balita Prevalensi WHO Stunting Dunia dan Indonesia 7.8 Juta Anak Mengalami Stunting di Indonesia Indonesia masuk ke 5 besar negara dengan jumlah balita stunting tinggi 2.826 Anak mengalami Stunting di Kota Sukabumi Penyebab Stunting Dampak Stunting Kondisi Kesehatan dan Gizi Hamil Prevalensi Resiko KEK erat dengan kejadian Stunting Asupan Pemberian Gizi pada Anak Balita Prevalensi Asupan Gizi dapat menyebabkan Kejadian Stunting Kondisi Sosial Ekonomi dan Sanitasi Tepat Tinggal Data Penelitian: JCME 2018 tentang Sosial ekonomi No. Puskesmas Sangat Pendek Pendek Jumlah 1. Cibereum 41 156 197 2. Baros 33 76 109 3. Karang Tengah 30 174 204 4. Lembur Situ 28 174 202 5. Tipar 13 52 65
  • 3. Rumusan Masalah Faktor-Faktor Apa Saja Yang Mempengaruhi Kejadian Stunting Pada Anak Balita di Kelurahan Cibereum Hilir Wilayah Kerja Puskesmas Cibereum Hilir Kota Sukabumi. Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian Bagi Peneliti Bagi STIKESMI Bagi PKM Benteng
  • 6. Faktor – Faktor yang Menyebabkan Kejadian Stunting pada Anak Balita di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi Kerangka Pemikiran Kejadian Stunting Faktor Kondisi Gizi Ibu Saat Kehamilan Faktor Pemberian Gizi pada Anak Balita Faktor Sanitasi dan Lingkungan Faktor Sosial Ekonomi
  • 7. Hipotesis 1 Pengaruh Status Gizi Ibu saat Hamil terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi” Tidak ada pengaruh Status Gizi ibu saat Hamil terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi Ada Pengaruh Status Gizi ibu saat Hamil terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi H0 H1
  • 8. Hipotesis 2 Pengaruh Pemberian Asupan Gizi pada Anak terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi Tidak ada pengaruh Pemberian Asupan Gizi pada Anak terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. Ada pengaruh Pemberian Asupan Gizi pada Anak terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. H0 H1
  • 9. Hipotesis 3 Pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi Tidak ada pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. Ada pengaruh Sanitasi Tempat Tinggal terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. H0 H1
  • 10. Hipotesis 4 Pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi Tidak ada pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. Ada pengaruh Status Sosial Ekonomi terhadap Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi. H0 H1
  • 12. JENIS PENELITIAN Korelasional (Mengkaji hubungan dua variabel) Desain Penelitian yang digunakan Cross Sectional Penelitian ini meneliti Faktor – Faktor yang Menyebabkan Kejadian Stunting di Puskesmas Cibereum Hilir Kelurahan Cibereum Hilir Kota Sukabumi
  • 13. Kelurahan Cibereum Hilir Wilayah Kerja Puskesmas Cibereum Hilir Kota Sukabumi Februari – Juli 2020 Lokasi dan Waktu Penelitian Variabel Penelitian Pemberian Asupan Gizi pada Anak Balita Kejadian Stunting Definisi Konseptual Status Gizi Ibu Hamil Sanitasi Tempat Tinggal Status Sosial Ekonomi
  • 15. No Variabel Definisi Operasional Alat Ukur Hasil Ukur Skala 1. Status Gizi Ibu Hamil Status gizi ibu adalah suatu keadaan tubuh sebagai akibat konsumsi makanan dan penggunaan zat-zat gizi yang dinilai dengan mengukur Lingkar Lengan Atas (LILA) Lingkar Lengan Atas (LILA) (medline) >23,5 = Gizi Baik <23,5 = Gizi Kurang Ordinal 2. Pemberian Gizi pada Anak Balita Tindakan yang dilakukan orang tua dalam pemenuhan gizi dari makanan yang dikonsumsi anak sesuai dengan usianya berdasarkan jenis makanan yang dikonsumsi, jumlah makanan yang dikonsumsi, dan jadwal makan anak. Kuesioner 1. Pemberian gizi tidak tepat : <55 % 2. Pemberian gizi tepat : 55 % - 100 %. Ordinal
  • 16. 3. Sanitasi Tempat Tinggal Sanitasi Tempat Tinggal adalah pengawasan lingkungan fisik,yang terdiri dari: Penyediaan air bersih (PAB), saluran pembuangan air limbah (SPAL), sarana pembuangan kotoran (jamban) dan sarana pembuangan sampah. Lembar Cheklist a. Baik, jika ≥ 75% atau nilai 4-5 b. Buruk, jika < 75% atau nilai < 4 4. Faktor Sosial Ekonomi Berkaitan pemenuhan kebutuhan hidup keluarga dinilai dari kepemilikan kekayaan, tingkat pendidikan, dan tingkat pendapatan Kuesioner 1) Tingkat Pendidikan: Tinggi jika ibu lulus SMA/D-3/S1, Rendah jika ibu hanya lulus SD/SMP 2) Tingkat Pendapatan Keluarga : Tinggi jika >Rp 2.550.000, Rendah jika <Rp 2.550.000
  • 17. 5. Kejadian Stunting Suatu kondisi status gizi yang terjadi pada balita usia 1-5 tahun yang diukur dengan menggunakan Z-Score TB/U - Lembar observasi - Mikrotoise Klasifikasi stunting balita 1. Normal, jika ≥-2SD 2. Pendek, jika ≤-2SD 3. Sangat Pendek, jika 4. ≤-3SD Ordinal
  • 18. Populasi & Sample Semua keluarga yang mempunyai balita yang berada di Kelurahan Cibereum Hilir Wilayah Kerja Puskesmas Cibereum Kota Sukabumi Sebagian keluarga yang mempunyai balita yang ada di Kelurahan Dayeuhluhur Wilayah Kerja Puskesmas Benteng Kota Sukabumi
  • 19. Kriteria Sample • Keluarga yang mempunyai balita 1-5 tahun • Keluarga yang mempunyai balita yang ada di Kelurahan Cibereum Hilir • Keluarga yang mempunyai balita yang bisa membaca dan menulis • Keluarga yang mempunyai balita yang bersedia menjadi responden  Ibu yang mempunyai balita 0-11 bulan  Balita yang tidak diasuh oleh ibu kandung
  • 20. Ukuran Sample RUMUS SLOVIN 𝑛 = 𝑁 1 + 𝑁(𝑑2) Keterangan: N : Jumlah populasi n : Jumlah sampel yang diinginkan d : Tingkat kekeliruan yang diinginkan (0,05) Teknik Pengambilan Sample Clusster Sampling
  • 21. Teknik Pengumpulan Data Instrumen Penelitian Jenis Data  Data Primer  Data Sekunder Pengumpulan Data  Kuisioner  Observasi dan Pengamatan  Studi Dokumentasi Status Gizi Ibu Hamil Kejadian Stunting Lembar Observasi dan Mikrotoise Lembar Observasi dan Pengukuran LILA Sanitasi Tempat Tinggal Pemberian Asupan Gizi Kuisioner Tertutup menggunakan Skala Guttman dan Likert Kuisioner Tertutup menggunakan Skala Guttman Status Sosial Ekonomi Kuesioner Terbuka dengan mencantumkan jawaban
  • 22. Uji Validitas Uji validitas akan menggunakan rumus Pearson Product Moment. Rumus Pearson Product Moment r= n (ΣXY)-(ΣX).(ΣY) [n(ΣX2)-(ΣX)2][ n(ΣY2)-(ΣY)2] kriteria item pertanyaan dianggap valid jika nilai pvalue <0,05.
  • 23.  Cronbach Alpha  Mengacu pada indeks reliabilitas menurut aturan guilford  Reliabel jika nilai indeks > 0,40 Uji Realiabilitas
  • 24. Teknik Pengolahan Data Editing Scoring Cleaning Data Entry/ Prosessing Teknik Analisis
  • 25. Analisa Univariat Karakteristik Responden : Distribusi Frekuensi (usia, pendidikan, pekerjaan, jumlah anak, usia anak dan urutan kelahiran)  Kejadian Stunting : Lembar Observasi (Pendek, Sangat Pendek, Normal)  Status Gizi Ibu Hamil : Lembar Observasi (Gizi Baik, Gizi Kurang)  Pemberian Asupan Gizi pada Anak Balita : Lembar Kuesioner dengan skala likert dan guttman (Tepat dan Tidak Tepat)  Sanitasi Tempat Tinggal : Lembar Kuesioner dengan skala guttman (Baik dan Buruk)  Status Sosial Ekonomi : Lembar Kuesioner (Rendah dan Tinggi) Analisa ini akan menggunakan distribusi frekuensi dan persentase dari setiap variabel 𝑷 = 𝒇 𝑵 × 𝟏𝟎𝟎% Tekhnik Analisa Data
  • 26. Analisa Bivariat Jika P value ≤ 0,05 : Ho ditolak artinya terdapat hubungan antara pola asuh ibu dalam pemberian nutrisi dengan kejadian stunting Jika P value > 0,05 : Ho diterima artinya tidak terdapat hubungan antara pola asuh ibu dalam pemberian nutrisi dengan kejadian stunting Adapun analisa bivariat yang akan digunakan dalam penelitian ini yaitu uji Analisis Regresi Logistik Untuk menganalisis atau keputusan Analisis Regresi Logistik dengan menggunakan hipotesis dua arah dengan tingkat kesalahan atau kekeliruan sebesar 5% Tekhnik Analisa Data
  • 29. FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN STUNTING PADA ANAK BALITA DI KELURAHAN CIBEREUM HILIR WILAYAH KERJA PUSKESMAS CIBEREUM KOTA SUKABUMI Julian Ammar Zaidan Gunawan C1AA16046 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sukabumi