SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Download to read offline
ETIKA KEPERAWATAN
MODUL I
“ETIKA DAN KODE ETIK KEPERAWATAN”
PENULIS
ULLY AGUSTIN, S.KEP, M.KEP
PENDIDIKAN JARAK JAUH PENDIDIKAN TINGGI KESEHATAN
PUSDIKLATNAKES, BADAN PPSDM KESEHATAN
KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
2013
Tujuan Pembelajaran Umum
Tujuan Pembelajaran Khusus
Kegiatan Belajar
1
I
Setelah mempelajari modul ini, saudara mampu
menjelaskan tentang konsep etika umum
TUJUANPembelajaran Umum
TUJUANPembelajaran Khusus
Mahasiswa mampu menjelaskan tentang :
A. Pengertian etika
B. Etika sebagai cabang filsafat
C. Peranan etika dalam dunia modern
D. Moral dan agama
Etika Umum
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
2
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
Uraian Materi
Saudara, dalam kegiatan belajar ini akan dibahas tentang pengertian etika, yang
juga merupakan cabang dari ilmu filsafat dan memegang peranan penting dalam
dunia modern. Etika juga sangat berkaitan erat dengan agama, moral dan hukum.
Pengertian Etika
Etika berasal dari bahasa Yunani yaitu “ETHOS” menurut Araskar David (1978)
berarti “kebiasaan” model perilaku atau standar yang diharapkan dan kriteria tin-
dakan tertentu untuk suatu tindakan.
Sekarang ini etika juga diartikan sebagai motif atau dorongan yang mempen-
garuhi perilaku (Suhaemi, 2003 ).
Menurut Kamus Webster, Etika adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang apa
yang baik dan buruk secara moral.
Dari pengertian diatas menurut Ismani (2001):
Etika adalah : Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatutnya
manusia hidup di dalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan dan prin-
sip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik dan buruk serta
kewajiban dan tanggung jawab.
Etika berhubungan dengan :
•	 Hal yang baik dan tidak baik
•	 Peraturan untuk perbuatan atau tindakan yang mempunyai prinsip benar
atau salah.
•	 Prinsip moralitas karena etika mempunyai tanggung jawab moral.
Misalnya :
Kasus perselingkuhan yang sekarang marak terjadi dimana-mana dan menimpa
segala kalangan. Seorang istri berpacaran dengan suami orang, seorang gadis
berpacaran dengan suami orang, seorang pria lajang berpacaran dengan istri
3
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
orang sepertinya sudah menjadi hal biasa di era sekarang. Secara etis, tentunya
keadaan tersebut sangat tidak baik dan memprihatinkan. Sebagai manusia yang
normal, kita harus memiliki sistem nilai yang benar bahwa perbuatan seperti di
atas sangat tidak beretika. Sepatutnya kita menjaga hubungan yang benar den-
gan sesama manusia bukan merusak hubungan yang sudah baik.
Ahli Filosofi memandang etika sebagai suatu studi formal tentang moral. Etika
disebut juga filsafat moral yang merupakan cabang filsafat yang berbicara ten-
tang tindakan manusia. Etika lebih menekankan pada bagaimana manusia harus
bertindak dan bukan pada keadaan manusia. Tindakan manusia itu ditentukan
oleh bermacam-macam norma, diantaranya norma hukum, norma moral, nor-
ma agama dan norma sopan santun. Norma hukum berasal dari hukum dan pe-
rundang-undangan, norma agama berasal dari agama, norma moral berasal dari
suara hati dan norma sopan santun berasal dari kehidupan sehari-hari (Hasyim,
dkk, 2012).
Saudara, mari kita renungkan. Ketika saya masih kecil rasanya sangat menakutkan
jika mendengar seseorang harus dipenjara karena melakukan perbuatan kriminal
misalnya mencuri. Saat ini, kasus pencurian begitu marak dari skala kecil sampai
dengan korupsi kelas kakap. Setiap hari berita tentang korupsi menghiasi me-
dia cetak maupun elektronik. Satu demi satu pejabat kelas kakap terpaksa harus
mendekam di rumah pesakitan. Seorang pejabat yang seharusnya memberikan
contoh dan teladan yang baik, malah menikmati sisa hidupnya di penjara. Norma
yang berlaku di masyarakat seakan tidak perlu digubris karena tawaran kemewa-
han dunia.
A.	 Peranan etika dalam dunia modern
Dalam dunia modern, peranan etika sangatlah penting. Faktor teknologi
yang meningkat, ilmu pengetahuan yang berkembang (pemakaian mesin
dan teknik memperpanjang usia, legalisasi abortus, pencangkokan organ
manusia, pengetahuan biologi dan genetika, penelitian yang menggu-
nakan subjek manusia) ini memerlukan pertimbangan yang menyangkut
nilai, hak-hak manusia, dan tanggung jawab profesi. Organisasi profesi
diharapkan mampu memelihara, menghargai, mengamalkan, mengem-
bangkan nilai tersebut melalui kode etik yang disusunnya (Suhaemi, 2004).
4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
Saudara sekalian, sebagai ilustrasi saya ingin menyampaikan cerita tentang
seorang mahasiswa yang berprofesi sebagai Pendonor Sperma untuk mem-
biayai uang kuliahnya. Saat ini, seringkali manusia menghalalkan segala cara
untuk mendapatkan uang. Bayangkan saudara, seorang ibu bisa memiliki
beberapa anak dari ras yang berbeda-beda tanpa perlu menikah dengan
pendonor spermanya. Inilah yang disebut aneh tapi nyata.
B.	 Moral dan Agama
Moral memiliki hubungan yang erat dengan agama. Agama menjadi mo-
tivasi terpenting dan terkuat bagi perilaku moral. Setiap agama mengand-
ung suatu ajaran moral yang menjadi pegangan bagi para penganutnya
dalam bertingkah laku. Dengan demikian, moral dan agama seharusn-
ya menjadi dua variabel yang berbanding lurus karena orang yang men-
jalankan ajaran agamanya dengan baik tentunya berperilaku moral yang
baik pula. Tetapi dalam realitanya, di zaman modern ini sering kali moral
dan agama menjadi dua variabel yang berbanding terbalik.
Saya pernah mendengar berita di Televisi tentang seorang Pemuka Ag-
ama yang dituduh melakukan tindak pidana korupsi. Saudara, kalau kita
renungkan apa yang kurang dari Pemuka Agama ini. Setiap hari pasti
mengajarkan kebenaran. Ajaran agamanya tentunya mengajarkan per-
buatan-perbuatan yang baik dan menjunjung tinggi moral. Tetapi dalam
kenyataannya, ajaran tersebut tidak diterapkan dalam kehidupan yang
menjunjung tinggi nilai-nilai moral. Dari sudut filsafat moral, kesalahan
moral dalah pelanggaran prinsip etis yang seharusnya dipatuhi.
C.	 Moral dan Hukum
Hukum membutuhkan moral. Hukum tidak berarti banyak kalau tidak di-
jiwai moralitas. Tanpa moralitas, hukum akan kosong. Kualitas hukum se-
bagian besar ditentukan oleh mutu moralnya. Karena itu, hukum selalu
harus diukur dengan norma moral. Di sisi lain, moral juga membutuhkan
hukum. Moral akan mengawang awang saja, kalau tidak diungkapkan dan
dilembagakan dalam masyarakat, seperti terjadi dengan hukum. Seka-
lipun ada hubungan yang erat antara moral dan hukum, namun perlu
diingat bahwa moral dan hukum tidak sama. Marilah kita lihat bersama
perbedaan tersebut:
5
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
PERBEDAAN HUKUM DAN MORAL
HUKUM MORAL
Ditulis sistematis, relatif pasti dan
obyektif. Contoh: KUHAP
Subjektif dan akibatnya lebih banyak di-
ganggu oleh diskusi-diskusi yang men-
cari kejelasan tentang apa yang diang-
gap etis atau tidak. Contoh: perdebatan
tentang cara duduk wanita saat dibon-
ceng naik motor
Mengatur perilaku lahiriah mis-
alnya perbuatan mencuri, mem-
perkosa, membunuh
Mengatur perilaku batiniah misalnya
menyontek, membicarakan kejelekan
orang (gosip), meminjam uang tapi tidak
dikembalikan
Sanksinya memaksa.
Contoh: pelaku korupsi pasti akan
dituntut hukuman pidana penjara
Sanksi cenderung tidak memaksa. Misal-
nya:kita hanya bisa melarang teman kita
berhenti bergosip tetapi tidak bisa me-
maksa mereka untuk berhenti bergosip
Didasarkan pada kehendak ma-
syarakat/negara. Misalnya Orang
yang melakukan korupsi pasti
akan dihukum berat sesuai den-
gan KUHAP
Didasarkan pada norma moral yang
melebihi individu/masyarakat/negara.
Misalnya: orang yang ketahuan melaku-
kan perselingkuhan tentunya akan
mendapat malu dan dijauhi oleh mas-
yarakat.
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
6
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
Rangkuman
Selamat, saudara telah menyelesaikan kegiatan belajar I tentang Etika Umum.
Dengan demikian anda sebagai peserta pendidikan jarak jauh anda telah men-
guasai konsep etika umum. Hal-hal penting yang telah anda pelajari dalam kegia-
tan belajar I adalah sebagai berikut
1.	 Etika adalah : Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatut-
nya manusia hidup didalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan
dan prinsip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik
dan buruk serta kewajiban dan tanggung jawab (Ismani 2001).
2.	 Sebagai cabang dari filsafat, etika lebih menekankan pada bagaimana manu-
sia harus bertindak dan bukan pada keadaan manusia.
3.	 Peranan etika dalam dunia modern sangatlah penting seiring dengan
perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan. Pemakaian mesin dan
teknik memperpanjang usia, legalisasi abortus, pencangkokan organ manu-
sia, pengetahuan biologi dan genetika, penelitian yang menggunakan sub-
jek manusia ini memerlukan pertimbangan etik yang menyangkut nilai, hak-
hak manusia, dan tanggung jawab profesi.
4.	 Moral memiliki hubungan yang erat dengan agama. Agama menjadi moti-
vasi terpenting dan terkuat bagi perilaku moral. Setiap agama mengandung
suatu ajaran moral yang menjadi pegangan bagi para penganutnya dalam
bertingkah laku.
5.	 Hukum dan moral pun memiliki hubungan yang erat sekalipun memiliki be-
berapa perbedaan dalam hal perilaku yang diatur, sanksi, hal yang mendasa-
ri.
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
7
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
Test Formatif
1.	 Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatutnya ma-
nusia hidup didalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan dan
prinsip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik dan
buruk serta kewajiban dan tanggung jawab disebut:
A.	 Budaya				C. Etika
B.	 Moral					D. Hukum
2.	 Etika lebih menekankan pada bagaimana manusia harus bertindak dan
bukan pada keadaan manusia. Tindakan manusia itu ditentukan oleh ber-
macam-macam norma, diantaranya norma hukum, norma moral, norma
agama dan norma sopan santun. Norma hukum berasal dari hukum dan
perundang-undangan, norma agama berasal dari agama, norma moral
berasal dari suara hati dan norma sopan santun berasal dari kehidupan
sehari-hari. Pengertian di atas merujuk pada etika sebagai bagian dari:
A.	 Filsafat				 C. Budaya
B.	 Hukum				D. Agama
3.	 Peranan etika dalam dunia modern sangatlah penting karena:
A.	 Tuntutan manusia akan pelayanan keperawatan yang berkualitas
semakin tinggi
B.	 Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang membutuh-
kan pertimbangan nilai, hak manusia dan tanggung jawab profesi
C.	 Manusia zaman modern semakin kritis
D.	 Adanya perubahan cara berpikir manusia zaman modern
4.	 Dalam konteks agama, kesalahan adalah dosa; orang beragama merasa
bersalah di hadapan Tuhan karena melanggar perintah Nya. Dari sudut
8
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
filsafat moral, kesalahan moral dalah pelanggaran prinsip etis yang seha-
rusnya dipatuhi. Berdasarkan penjelasan di atas, hubungan antara moral
dan agama adalah:
A.	 Antara agama dan moral tidak ada hubungan yang bermakna
B.	 Agama dan moral berjalan seiring tetapi tidak berhubungan
C.	 Agama dan moral saling berhubungan erat
D.	 Agama dan moral berjalan masing-masing dan tidak saling ber-
hubungan
5.	 Antara hukum dan moral memiliki beberapa perbedaan, diantaranya ada-
lah:
A.	 Moral ditulis sistematis, relatif pasti dan obyektif sedangkan hukum
kebalikannya
B.	 Hukum mengatur perilaku batiniah sedangkan moral mengatur
perilaku lahiriah
C.	 Sanksi hukum cenderung memaksa sedangkan sanksi moral cend-
erung tidak memaksa
D.	 Hukum didasarkan pada norma moral yang melebihi individu/mas-
yarakat/negara sedangkan moral didasarkan pada kehendak mas-
yarakat atau Negara
6.	 Saudara adalah salah satu perawat yang bertanggung jawab untuk pelak-
sanaan Posyandu. Tiba-tiba anak saudara sakit dan saudara tidak bisa had-
ir ke Puskesmas untuk mengurus pelaksanaan kegiatan tersebut. Apa yang
akan saudara lakukan?
A.	 Tidak perlu memberi tahu atasan saudara
B.	 Memberi tahu atasan saudara dan mendelegasikan tugas saudara
sesegera mungkin pada rekan kerja yang saudara anggap mampu
C.	 Mengurus anak saudara yang sakit tanpa perlu memberi tahu
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
9
D.	 Cukup memberi tahu atasan dan tak perlu mendelegasikan tugas
saudara kepada orang lain
7.	 Saudara adalah pasangan suami istri yang belum dikaruniai anak selama
10 tahun. Dari hasil pemeriksaan, ditemukan masalah terjadi pada kualitas
sperma suami saudara. Apakah yang akan saudara lakukan menghadapi
keadaan ini?
A.	 Berusaha menerima keadaan dengan terus berupaya mengobati
masalah suami saudara
B.	 Melakukan program bayi tabung dengan donor sperma dari orang
lain
C.	 Meninggalkan suami saudara dan menikah dengan orang lain
D.	 Membiarkan keadaan dan tidak peduli dengan apa kata orang
8.	 Saudara dipercaya untuk mengelola keuangan di instansi saudara. Pada
akhir tahun anggaran, ternyata ada kelebihan anggaran yang cukup besar.
Apa yang akan saudara lakukan dengan kelebihan tersebut?
A.	 Melaporkan pada atasan bahwa tidak ada kelebihan anggaran
B.	 Melaporkan pada atasan dan mengembalikan kelebihan tersebut
pada negara
C.	 Melaporkan pada atasan dan mengusulkan kelebihan itu untuk
dibagi-bagikan kepada teman-teman kerja
D.	 Memasukkan kelebihan dana tersebut pada kantong pribadi
9.	 Saudara adalah seorang mahasiswa yang akan mengkonsultasikan karya
tulis ilmiah pada dosen saudara. Tindakan yang saudara lakukan sebelum
bertemu dosen saudara adalah:
A.	 Langsung datang menemui dosennya di ruang kerjanya
B.	 Membuat kontrak waktu dengan dosen saudara melalui sms atau
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Tes Formatif		
telpon menggunakan bahasa yang sopan.
C.	 Dimana saja bertemu langsung minta konsultasi dengan dosennya
D.	 Tergantung kapan dipanggil oleh dosennya
10.	Saudara adalah seorang mahasiswa yang tidak bisa ikut ujian akhir semes-
ter karena tiba-tiba orang tua saudara meninggal dunia. Apakah yang akan
saudara lakukan?
A.	 Segera menelpon dosen yang bersangkutan untuk ikut ujian susu-
lan
B.	 Segera mengurus orang tua yang meninggal
C.	 Titip pesan melalui teman saudara
D.	 Tidak perlu memberitahu dosen saudara karena pasti teman-teman
akan memberitahukan kepada dosen tersebut
TUGAS
Apa pendapat anda tentang kasus korupsi yang marak menimpa pejabat akh-
ir-akhir ini dikaitkan dengan moral, agama dan hukum? Tuangkan pendapat anda
dalam bentuk paper 1 halaman folio bergaris (Bobot 100)

More Related Content

What's hot

Etika Komunikasi Massa 1
Etika Komunikasi Massa 1Etika Komunikasi Massa 1
Etika Komunikasi Massa 1iwan setiawan
 
Professional ethics
Professional ethicsProfessional ethics
Professional ethicsubong78
 
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etikaMohd Khairom
 
Individual assigment
Individual assigmentIndividual assigment
Individual assigmentNoor Hassan
 
Moraliti dan Penakulan Moral
Moraliti dan Penakulan MoralMoraliti dan Penakulan Moral
Moraliti dan Penakulan MoralHanim Zabidi
 
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...DavidOktarioSidharta
 
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1Raja Matridi Aeksalo
 
teori pembentukan etika
teori pembentukan etikateori pembentukan etika
teori pembentukan etikaCecep Kustandi
 
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilaetika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilarizka_pratiwi
 
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2Raja Matridi Aeksalo
 
Konsep asas moral
Konsep asas moralKonsep asas moral
Konsep asas moralSucram Suna
 
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSEN
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSENTINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSEN
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSENsari nurfiani
 
6 a etika terapan by Margono Mitrohardjono
6 a  etika terapan by Margono Mitrohardjono6 a  etika terapan by Margono Mitrohardjono
6 a etika terapan by Margono MitrohardjonoHM Mitrohardjono
 
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...Rajabul Gufron
 
Pengertian etika untuk profesi pr
Pengertian etika untuk profesi prPengertian etika untuk profesi pr
Pengertian etika untuk profesi prgilang muharam
 

What's hot (18)

Etika Komunikasi Massa 1
Etika Komunikasi Massa 1Etika Komunikasi Massa 1
Etika Komunikasi Massa 1
 
Professional ethics
Professional ethicsProfessional ethics
Professional ethics
 
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika
20140410113444 topik 1 pertimbangan moral dan teori etika
 
Individual assigment
Individual assigmentIndividual assigment
Individual assigment
 
Moraliti dan Penakulan Moral
Moraliti dan Penakulan MoralMoraliti dan Penakulan Moral
Moraliti dan Penakulan Moral
 
Rumusan artikel 4
Rumusan artikel 4Rumusan artikel 4
Rumusan artikel 4
 
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...
Be & gg, david oktario s, hapzi ali, implementasi philosophical ethics and bu...
 
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1
Understanding ethic (Etika dan Akuntabilitas) #1
 
teori pembentukan etika
teori pembentukan etikateori pembentukan etika
teori pembentukan etika
 
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasilaetika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
etika berbangsa dan bernegara berdasarkan pancasila
 
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2
Understanding Ethics (Etika dan Akuntabilitas) #2
 
Konsep asas moral
Konsep asas moralKonsep asas moral
Konsep asas moral
 
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSEN
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSENTINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSEN
TINGKAT KESOPANAN MAHASISWA TPB KEPADA DOSEN
 
Etika profesi
Etika profesiEtika profesi
Etika profesi
 
6 a etika terapan by Margono Mitrohardjono
6 a  etika terapan by Margono Mitrohardjono6 a  etika terapan by Margono Mitrohardjono
6 a etika terapan by Margono Mitrohardjono
 
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...
Pancasila sebagai Sistem Etika dan Etika Politik (Mata Kuliah Pendidikan Panc...
 
Moral presentation(keperibadian mulia)
Moral presentation(keperibadian mulia)Moral presentation(keperibadian mulia)
Moral presentation(keperibadian mulia)
 
Pengertian etika untuk profesi pr
Pengertian etika untuk profesi prPengertian etika untuk profesi pr
Pengertian etika untuk profesi pr
 

Viewers also liked

Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dada
Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dadaAskep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dada
Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dadapjj_kemenkes
 
Manajemen Finansial
Manajemen FinansialManajemen Finansial
Manajemen Finansialpjj_kemenkes
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)pjj_kemenkes
 
Penelitian Keperawatan
Penelitian KeperawatanPenelitian Keperawatan
Penelitian Keperawatanpjj_kemenkes
 
Iklim dan Budaya Organisasi
Iklim dan Budaya Organisasi Iklim dan Budaya Organisasi
Iklim dan Budaya Organisasi pjj_kemenkes
 
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan ElektrolitAsuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolitpjj_kemenkes
 
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang AjalAsuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajalpjj_kemenkes
 
Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat pjj_kemenkes
 
Konsep Dasar Sistem Pernapasan
Konsep Dasar Sistem PernapasanKonsep Dasar Sistem Pernapasan
Konsep Dasar Sistem Pernapasanpjj_kemenkes
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)pjj_kemenkes
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN  (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN  (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...pjj_kemenkes
 
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...pjj_kemenkes
 
Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian
 Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian
Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitianpjj_kemenkes
 

Viewers also liked (19)

Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dada
Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dadaAskep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dada
Askep pada pasien dengan gangguan pernafasan akibat trauma dada
 
Kb 1
Kb 1Kb 1
Kb 1
 
Mineral
MineralMineral
Mineral
 
ETIKA UMUM
 ETIKA UMUM ETIKA UMUM
ETIKA UMUM
 
Vitamin
 Vitamin Vitamin
Vitamin
 
Hormon
HormonHormon
Hormon
 
Manajemen Finansial
Manajemen FinansialManajemen Finansial
Manajemen Finansial
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
 
ETIKA UMUM
 ETIKA UMUM ETIKA UMUM
ETIKA UMUM
 
Penelitian Keperawatan
Penelitian KeperawatanPenelitian Keperawatan
Penelitian Keperawatan
 
Iklim dan Budaya Organisasi
Iklim dan Budaya Organisasi Iklim dan Budaya Organisasi
Iklim dan Budaya Organisasi
 
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan ElektrolitAsuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
Asuhan Keperawatan pada Klien dengan Gangguan Kebutuhan Cairan dan Elektrolit
 
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang AjalAsuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
 
Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat Biokimia bagi Perawat
Biokimia bagi Perawat
 
Konsep Dasar Sistem Pernapasan
Konsep Dasar Sistem PernapasanKonsep Dasar Sistem Pernapasan
Konsep Dasar Sistem Pernapasan
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
 
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN  (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN  (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN PERADANGAN (PERIKARDITIS, MIOKARDITIS ...
 
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...
Asuhan Keperawatan Pasien dengan Gangguan Reproduksi, Infeksi, Gangguan Ferti...
 
Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian
 Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian
Kerangka Konseptual dan Hipotesis Penelitian
 

Similar to ETIKAKEPERAWATAN

Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_prakt
Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_praktEtika etiket dan_moral_hukum_dalam_prakt
Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_praktMimi Mimi
 
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidanan
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidananMateri issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidanan
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidananLatifah Safriana
 
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptxMASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx22A107MasnurNurhawat
 
Makalah Etika dan Moral Mahasiswa
Makalah Etika dan Moral MahasiswaMakalah Etika dan Moral Mahasiswa
Makalah Etika dan Moral MahasiswaAbror Alatqo
 
Pancasila sebagai sistem etika
Pancasila sebagai sistem etikaPancasila sebagai sistem etika
Pancasila sebagai sistem etikaZarevi1
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etikapjj_kemenkes
 
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptx
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptxBAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptx
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptxAlHadmie1
 
Tugas softskil
Tugas softskilTugas softskil
Tugas softskilsetya dwi
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etikapjj_kemenkes
 
Paper filsafat ilmu etika pergaulan
Paper filsafat ilmu etika pergaulanPaper filsafat ilmu etika pergaulan
Paper filsafat ilmu etika pergaulanArief Kurniatama
 
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...yudiansyah sukmana
 
Tugas uts, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...
Tugas uts, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...Tugas uts, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...
Tugas uts, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...Adi Novian Prihantoro
 
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptx
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptxFilsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptx
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptxDwiAgusWahyuSaputra
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etikadimar aji
 

Similar to ETIKAKEPERAWATAN (20)

Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_prakt
Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_praktEtika etiket dan_moral_hukum_dalam_prakt
Etika etiket dan_moral_hukum_dalam_prakt
 
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidanan
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidananMateri issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidanan
Materi issue etik yang terjadi dalam pelayanan kebidanan
 
Etika terapan
Etika terapanEtika terapan
Etika terapan
 
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptxMASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx
MASNUR NURHAWATI_107_Filsafat Ilmu.pptx
 
Makalah Etika dan Moral Mahasiswa
Makalah Etika dan Moral MahasiswaMakalah Etika dan Moral Mahasiswa
Makalah Etika dan Moral Mahasiswa
 
Pancasila sebagai sistem etika
Pancasila sebagai sistem etikaPancasila sebagai sistem etika
Pancasila sebagai sistem etika
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etika
 
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptx
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptxBAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptx
BAB 5 ETIKA DALAM PERSPEKTIF FALSAFAH ISLAM.pptx
 
Tugas softskil
Tugas softskilTugas softskil
Tugas softskil
 
Fidelity dkk
Fidelity dkkFidelity dkk
Fidelity dkk
 
etika profesi d4 2019.pdf
etika profesi d4 2019.pdfetika profesi d4 2019.pdf
etika profesi d4 2019.pdf
 
Pkn modul 2 kb 3
Pkn modul 2 kb 3Pkn modul 2 kb 3
Pkn modul 2 kb 3
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etika
 
Paper filsafat ilmu etika pergaulan
Paper filsafat ilmu etika pergaulanPaper filsafat ilmu etika pergaulan
Paper filsafat ilmu etika pergaulan
 
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...
1, be & gg, yudiansyah,hapzi ali, principles of personal ethics dan princ...
 
Tugas uts, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...
Tugas uts, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...Tugas uts, be  gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...
Tugas uts, be gg, adi novian prihantoro, hapzi ali, etika bisnis, universita...
 
Kajia2
Kajia2Kajia2
Kajia2
 
Etika profes1
Etika profes1Etika profes1
Etika profes1
 
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptx
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptxFilsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptx
Filsafat Ilmu ; Aksiologi (Etika Keilmuan dan Teknologi).pptx
 
Pancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem EtikaPancasila Sebagai Sistem Etika
Pancasila Sebagai Sistem Etika
 

More from pjj_kemenkes

Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

ETIKAKEPERAWATAN

  • 1.
  • 2. ETIKA KEPERAWATAN MODUL I “ETIKA DAN KODE ETIK KEPERAWATAN” PENULIS ULLY AGUSTIN, S.KEP, M.KEP PENDIDIKAN JARAK JAUH PENDIDIKAN TINGGI KESEHATAN PUSDIKLATNAKES, BADAN PPSDM KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA 2013
  • 3. Tujuan Pembelajaran Umum Tujuan Pembelajaran Khusus Kegiatan Belajar 1 I Setelah mempelajari modul ini, saudara mampu menjelaskan tentang konsep etika umum TUJUANPembelajaran Umum TUJUANPembelajaran Khusus Mahasiswa mampu menjelaskan tentang : A. Pengertian etika B. Etika sebagai cabang filsafat C. Peranan etika dalam dunia modern D. Moral dan agama Etika Umum
  • 4. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 2 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Uraian Materi Saudara, dalam kegiatan belajar ini akan dibahas tentang pengertian etika, yang juga merupakan cabang dari ilmu filsafat dan memegang peranan penting dalam dunia modern. Etika juga sangat berkaitan erat dengan agama, moral dan hukum. Pengertian Etika Etika berasal dari bahasa Yunani yaitu “ETHOS” menurut Araskar David (1978) berarti “kebiasaan” model perilaku atau standar yang diharapkan dan kriteria tin- dakan tertentu untuk suatu tindakan. Sekarang ini etika juga diartikan sebagai motif atau dorongan yang mempen- garuhi perilaku (Suhaemi, 2003 ). Menurut Kamus Webster, Etika adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang apa yang baik dan buruk secara moral. Dari pengertian diatas menurut Ismani (2001): Etika adalah : Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatutnya manusia hidup di dalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan dan prin- sip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik dan buruk serta kewajiban dan tanggung jawab. Etika berhubungan dengan : • Hal yang baik dan tidak baik • Peraturan untuk perbuatan atau tindakan yang mempunyai prinsip benar atau salah. • Prinsip moralitas karena etika mempunyai tanggung jawab moral. Misalnya : Kasus perselingkuhan yang sekarang marak terjadi dimana-mana dan menimpa segala kalangan. Seorang istri berpacaran dengan suami orang, seorang gadis berpacaran dengan suami orang, seorang pria lajang berpacaran dengan istri
  • 5. 3 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif orang sepertinya sudah menjadi hal biasa di era sekarang. Secara etis, tentunya keadaan tersebut sangat tidak baik dan memprihatinkan. Sebagai manusia yang normal, kita harus memiliki sistem nilai yang benar bahwa perbuatan seperti di atas sangat tidak beretika. Sepatutnya kita menjaga hubungan yang benar den- gan sesama manusia bukan merusak hubungan yang sudah baik. Ahli Filosofi memandang etika sebagai suatu studi formal tentang moral. Etika disebut juga filsafat moral yang merupakan cabang filsafat yang berbicara ten- tang tindakan manusia. Etika lebih menekankan pada bagaimana manusia harus bertindak dan bukan pada keadaan manusia. Tindakan manusia itu ditentukan oleh bermacam-macam norma, diantaranya norma hukum, norma moral, nor- ma agama dan norma sopan santun. Norma hukum berasal dari hukum dan pe- rundang-undangan, norma agama berasal dari agama, norma moral berasal dari suara hati dan norma sopan santun berasal dari kehidupan sehari-hari (Hasyim, dkk, 2012). Saudara, mari kita renungkan. Ketika saya masih kecil rasanya sangat menakutkan jika mendengar seseorang harus dipenjara karena melakukan perbuatan kriminal misalnya mencuri. Saat ini, kasus pencurian begitu marak dari skala kecil sampai dengan korupsi kelas kakap. Setiap hari berita tentang korupsi menghiasi me- dia cetak maupun elektronik. Satu demi satu pejabat kelas kakap terpaksa harus mendekam di rumah pesakitan. Seorang pejabat yang seharusnya memberikan contoh dan teladan yang baik, malah menikmati sisa hidupnya di penjara. Norma yang berlaku di masyarakat seakan tidak perlu digubris karena tawaran kemewa- han dunia. A. Peranan etika dalam dunia modern Dalam dunia modern, peranan etika sangatlah penting. Faktor teknologi yang meningkat, ilmu pengetahuan yang berkembang (pemakaian mesin dan teknik memperpanjang usia, legalisasi abortus, pencangkokan organ manusia, pengetahuan biologi dan genetika, penelitian yang menggu- nakan subjek manusia) ini memerlukan pertimbangan yang menyangkut nilai, hak-hak manusia, dan tanggung jawab profesi. Organisasi profesi diharapkan mampu memelihara, menghargai, mengamalkan, mengem- bangkan nilai tersebut melalui kode etik yang disusunnya (Suhaemi, 2004).
  • 6. 4 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Saudara sekalian, sebagai ilustrasi saya ingin menyampaikan cerita tentang seorang mahasiswa yang berprofesi sebagai Pendonor Sperma untuk mem- biayai uang kuliahnya. Saat ini, seringkali manusia menghalalkan segala cara untuk mendapatkan uang. Bayangkan saudara, seorang ibu bisa memiliki beberapa anak dari ras yang berbeda-beda tanpa perlu menikah dengan pendonor spermanya. Inilah yang disebut aneh tapi nyata. B. Moral dan Agama Moral memiliki hubungan yang erat dengan agama. Agama menjadi mo- tivasi terpenting dan terkuat bagi perilaku moral. Setiap agama mengand- ung suatu ajaran moral yang menjadi pegangan bagi para penganutnya dalam bertingkah laku. Dengan demikian, moral dan agama seharusn- ya menjadi dua variabel yang berbanding lurus karena orang yang men- jalankan ajaran agamanya dengan baik tentunya berperilaku moral yang baik pula. Tetapi dalam realitanya, di zaman modern ini sering kali moral dan agama menjadi dua variabel yang berbanding terbalik. Saya pernah mendengar berita di Televisi tentang seorang Pemuka Ag- ama yang dituduh melakukan tindak pidana korupsi. Saudara, kalau kita renungkan apa yang kurang dari Pemuka Agama ini. Setiap hari pasti mengajarkan kebenaran. Ajaran agamanya tentunya mengajarkan per- buatan-perbuatan yang baik dan menjunjung tinggi moral. Tetapi dalam kenyataannya, ajaran tersebut tidak diterapkan dalam kehidupan yang menjunjung tinggi nilai-nilai moral. Dari sudut filsafat moral, kesalahan moral dalah pelanggaran prinsip etis yang seharusnya dipatuhi. C. Moral dan Hukum Hukum membutuhkan moral. Hukum tidak berarti banyak kalau tidak di- jiwai moralitas. Tanpa moralitas, hukum akan kosong. Kualitas hukum se- bagian besar ditentukan oleh mutu moralnya. Karena itu, hukum selalu harus diukur dengan norma moral. Di sisi lain, moral juga membutuhkan hukum. Moral akan mengawang awang saja, kalau tidak diungkapkan dan dilembagakan dalam masyarakat, seperti terjadi dengan hukum. Seka- lipun ada hubungan yang erat antara moral dan hukum, namun perlu diingat bahwa moral dan hukum tidak sama. Marilah kita lihat bersama perbedaan tersebut:
  • 7. 5 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif PERBEDAAN HUKUM DAN MORAL HUKUM MORAL Ditulis sistematis, relatif pasti dan obyektif. Contoh: KUHAP Subjektif dan akibatnya lebih banyak di- ganggu oleh diskusi-diskusi yang men- cari kejelasan tentang apa yang diang- gap etis atau tidak. Contoh: perdebatan tentang cara duduk wanita saat dibon- ceng naik motor Mengatur perilaku lahiriah mis- alnya perbuatan mencuri, mem- perkosa, membunuh Mengatur perilaku batiniah misalnya menyontek, membicarakan kejelekan orang (gosip), meminjam uang tapi tidak dikembalikan Sanksinya memaksa. Contoh: pelaku korupsi pasti akan dituntut hukuman pidana penjara Sanksi cenderung tidak memaksa. Misal- nya:kita hanya bisa melarang teman kita berhenti bergosip tetapi tidak bisa me- maksa mereka untuk berhenti bergosip Didasarkan pada kehendak ma- syarakat/negara. Misalnya Orang yang melakukan korupsi pasti akan dihukum berat sesuai den- gan KUHAP Didasarkan pada norma moral yang melebihi individu/masyarakat/negara. Misalnya: orang yang ketahuan melaku- kan perselingkuhan tentunya akan mendapat malu dan dijauhi oleh mas- yarakat.
  • 8. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 6 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Rangkuman Selamat, saudara telah menyelesaikan kegiatan belajar I tentang Etika Umum. Dengan demikian anda sebagai peserta pendidikan jarak jauh anda telah men- guasai konsep etika umum. Hal-hal penting yang telah anda pelajari dalam kegia- tan belajar I adalah sebagai berikut 1. Etika adalah : Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatut- nya manusia hidup didalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan dan prinsip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik dan buruk serta kewajiban dan tanggung jawab (Ismani 2001). 2. Sebagai cabang dari filsafat, etika lebih menekankan pada bagaimana manu- sia harus bertindak dan bukan pada keadaan manusia. 3. Peranan etika dalam dunia modern sangatlah penting seiring dengan perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan. Pemakaian mesin dan teknik memperpanjang usia, legalisasi abortus, pencangkokan organ manu- sia, pengetahuan biologi dan genetika, penelitian yang menggunakan sub- jek manusia ini memerlukan pertimbangan etik yang menyangkut nilai, hak- hak manusia, dan tanggung jawab profesi. 4. Moral memiliki hubungan yang erat dengan agama. Agama menjadi moti- vasi terpenting dan terkuat bagi perilaku moral. Setiap agama mengandung suatu ajaran moral yang menjadi pegangan bagi para penganutnya dalam bertingkah laku. 5. Hukum dan moral pun memiliki hubungan yang erat sekalipun memiliki be- berapa perbedaan dalam hal perilaku yang diatur, sanksi, hal yang mendasa- ri.
  • 9. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 7 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Test Formatif 1. Ilmu tentang kesusilaan yang menentukan bagaimana sepatutnya ma- nusia hidup didalam masyarakat yang menyangkut aturan – aturan dan prinsip – prinsip yang menentukan tingkah laku yang benar yaitu baik dan buruk serta kewajiban dan tanggung jawab disebut: A. Budaya C. Etika B. Moral D. Hukum 2. Etika lebih menekankan pada bagaimana manusia harus bertindak dan bukan pada keadaan manusia. Tindakan manusia itu ditentukan oleh ber- macam-macam norma, diantaranya norma hukum, norma moral, norma agama dan norma sopan santun. Norma hukum berasal dari hukum dan perundang-undangan, norma agama berasal dari agama, norma moral berasal dari suara hati dan norma sopan santun berasal dari kehidupan sehari-hari. Pengertian di atas merujuk pada etika sebagai bagian dari: A. Filsafat C. Budaya B. Hukum D. Agama 3. Peranan etika dalam dunia modern sangatlah penting karena: A. Tuntutan manusia akan pelayanan keperawatan yang berkualitas semakin tinggi B. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang membutuh- kan pertimbangan nilai, hak manusia dan tanggung jawab profesi C. Manusia zaman modern semakin kritis D. Adanya perubahan cara berpikir manusia zaman modern 4. Dalam konteks agama, kesalahan adalah dosa; orang beragama merasa bersalah di hadapan Tuhan karena melanggar perintah Nya. Dari sudut
  • 10. 8 Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif filsafat moral, kesalahan moral dalah pelanggaran prinsip etis yang seha- rusnya dipatuhi. Berdasarkan penjelasan di atas, hubungan antara moral dan agama adalah: A. Antara agama dan moral tidak ada hubungan yang bermakna B. Agama dan moral berjalan seiring tetapi tidak berhubungan C. Agama dan moral saling berhubungan erat D. Agama dan moral berjalan masing-masing dan tidak saling ber- hubungan 5. Antara hukum dan moral memiliki beberapa perbedaan, diantaranya ada- lah: A. Moral ditulis sistematis, relatif pasti dan obyektif sedangkan hukum kebalikannya B. Hukum mengatur perilaku batiniah sedangkan moral mengatur perilaku lahiriah C. Sanksi hukum cenderung memaksa sedangkan sanksi moral cend- erung tidak memaksa D. Hukum didasarkan pada norma moral yang melebihi individu/mas- yarakat/negara sedangkan moral didasarkan pada kehendak mas- yarakat atau Negara 6. Saudara adalah salah satu perawat yang bertanggung jawab untuk pelak- sanaan Posyandu. Tiba-tiba anak saudara sakit dan saudara tidak bisa had- ir ke Puskesmas untuk mengurus pelaksanaan kegiatan tersebut. Apa yang akan saudara lakukan? A. Tidak perlu memberi tahu atasan saudara B. Memberi tahu atasan saudara dan mendelegasikan tugas saudara sesegera mungkin pada rekan kerja yang saudara anggap mampu C. Mengurus anak saudara yang sakit tanpa perlu memberi tahu
  • 11. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif 9 D. Cukup memberi tahu atasan dan tak perlu mendelegasikan tugas saudara kepada orang lain 7. Saudara adalah pasangan suami istri yang belum dikaruniai anak selama 10 tahun. Dari hasil pemeriksaan, ditemukan masalah terjadi pada kualitas sperma suami saudara. Apakah yang akan saudara lakukan menghadapi keadaan ini? A. Berusaha menerima keadaan dengan terus berupaya mengobati masalah suami saudara B. Melakukan program bayi tabung dengan donor sperma dari orang lain C. Meninggalkan suami saudara dan menikah dengan orang lain D. Membiarkan keadaan dan tidak peduli dengan apa kata orang 8. Saudara dipercaya untuk mengelola keuangan di instansi saudara. Pada akhir tahun anggaran, ternyata ada kelebihan anggaran yang cukup besar. Apa yang akan saudara lakukan dengan kelebihan tersebut? A. Melaporkan pada atasan bahwa tidak ada kelebihan anggaran B. Melaporkan pada atasan dan mengembalikan kelebihan tersebut pada negara C. Melaporkan pada atasan dan mengusulkan kelebihan itu untuk dibagi-bagikan kepada teman-teman kerja D. Memasukkan kelebihan dana tersebut pada kantong pribadi 9. Saudara adalah seorang mahasiswa yang akan mengkonsultasikan karya tulis ilmiah pada dosen saudara. Tindakan yang saudara lakukan sebelum bertemu dosen saudara adalah: A. Langsung datang menemui dosennya di ruang kerjanya B. Membuat kontrak waktu dengan dosen saudara melalui sms atau
  • 12. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif telpon menggunakan bahasa yang sopan. C. Dimana saja bertemu langsung minta konsultasi dengan dosennya D. Tergantung kapan dipanggil oleh dosennya 10. Saudara adalah seorang mahasiswa yang tidak bisa ikut ujian akhir semes- ter karena tiba-tiba orang tua saudara meninggal dunia. Apakah yang akan saudara lakukan? A. Segera menelpon dosen yang bersangkutan untuk ikut ujian susu- lan B. Segera mengurus orang tua yang meninggal C. Titip pesan melalui teman saudara D. Tidak perlu memberitahu dosen saudara karena pasti teman-teman akan memberitahukan kepada dosen tersebut TUGAS Apa pendapat anda tentang kasus korupsi yang marak menimpa pejabat akh- ir-akhir ini dikaitkan dengan moral, agama dan hukum? Tuangkan pendapat anda dalam bentuk paper 1 halaman folio bergaris (Bobot 100)