SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
AKUNTANSI KAS KECIL SISTEM DANA
TETAP
OLEH:
PITY ADINDA HZ
NIM.7151142031
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa mampu menjelaskan pengertian kas kecil
2. Siswa mampu menjelaskan tujuan kas kecil
3. Siswa mampu menjelaskan fungsi kas kecil
4. Siswa mampu menjelaskan pencatatan kas kecil
dengan sistem dana tetap
5. Siswa mampu mencatat kas kecil dengan sistem
dana tetap ke dalam jurnal.
1. Pengertian kas kecil
Kusnadi (2006 : 64)
Kas kecil adalah dana
yang meliputi pembaya
ran, yang tidak
menggunakan cek
melainkan
menggunakan uang
tunai
Zaki Baridwan
Pengertian kas
kecil adalah uang kas
yang disediakan
perusahaan untuk
membayar pegeluaran-
pengluran yang
jumlahnya relatif kecil
dan tidak ekonomis
apabila dibayar dengan
cek
Henry Simamora
(2000:213)
Kas kecil adalah dana
kas yang dipakai untuk
membayar pengeluaran-
pengeluaran yang
nilainya relatif kecil
Kas kecil
Kas Kecil atau biasa disebut sebagai petty
cash merupakan sejumlah dana yang
diperuntukkan khusus sebagai pengeluaran
yang jumlah dan sifatnya relatif kecil.
Alasan dibentuk Kas kecil
Efektif dan
Efisien
Pengendalian
Intern
2. Tujuan kas kecil
1. Menghindari cara pembayaran yang tidak praktis.
2. Melancarkan operasional perusahaan yang memiliki kebutuhan dana
mendadak. Akan lama jika menunggu proses pengajuan pencairan dana
dari atasan serta pencairan cek dari bank.
3. Mempercepat pembayaran yang butuh dilunasi segera, sehingga tidak
butuh menunggu dalam waktu lama.
4. Menghindari kekurangan stok kebutuhan kantor yang bersifat kecil
namun penting
5. Memudahkan pegawai tanpa harus membuat mereka menggunakan
uang sendiri dulu untuk keperluan kantor.
3.Fungsi kas kecil
1. Untuk membayar pengeluaran perusahaan dengan
nominal kecil
2. Sebagai dana talangan untuk membayar pengeluaran
yang bersifat mendadak
3. Sebagai dana langsung untuk pembayaran yang tidak
praktis jika menggunakan cek
4. Untuk mempercepat proses pembayaran yang tidak
praktis jika menggunakan lampiran keuangan yang
perlu di tanda tangani direktur terlebih dahulu.
4. Kas kecil sistem dana tetap
Metode pembukuan Kas kecil yang jumlah saldonya selalu tetap
di dalam rekening. Pada metode ini, setiap transaksi tidak selalu
harus dicatat oleh pengelola Kas Kecil tapi cukup
mengumpulkan bukti transaksi atau pengeluarannya saja
a. Pembentukan/Pengisian pertama
Pada waktu pertama kali bagian kas kecil menerima jumlah dana
yang di perkirakan cuku untuk jangka waktu tertentu
Jurnal:
Kas kecil Rp.XXX
Kas Rp.XXX
b. Pembayaran dengan dana kas kecil
Penggunaan dana kas kecil untuk keperluan sesuai kebijakan
manajemen, maka penerimaan uang harus mengisi voucher
pengeluaran sebagai bukti pengeluaran. Pada saat kas kecil
digunakan tidak ada pencatatan formal hanya saja berupa
dokumen bukti
c. Pengisian kembali dana kas kecil
Apabila dana kas kecil mencapai tingkat minimum maka bagian
kas kecil akan menemukan bukti-bukti pengeluaran ke bagian kas
besar. Dengan penggantian tersebut kas kecil akan terisi kembali
dan jumlah nya sama dengan saldo mula-mula.
Jurnal:
Biaya-biaya Rp.XXX
Kas Rp.XXX
CONTOH SOAL
Desember 1 PT.X menetapkan dana kas kecil Rp. 1.000.000
5 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 300.000
10 Dibeli perangko dan meterai Rp. 100.000
15 Dibayar rekening listrik,telepon Rp. 300.000
16 Dilakukan pengisian kembali kas kecil Rp. (700.000)
20 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 300.000
25 Dibayar biaya rupa-rupa Rp. 50.000
Buatlah Jurnal kas kecil sistem dana tetap!
JAWABAN
Des 1. Kas kecil Rp.100.000
Kas Rp.100.000
16. Perlengkapan kantor Rp.300.000
Beban perangko kantor Rp.100.000
Beban Air, listrik,telepon Rp.300.000
Kas Rp.700.000
Des.31 Jurnal penyesuaian
Perlengkapan kantor Rp.300.000
Beban rupa-rupa Rp. 50.000
Kas kecil Rp.350.000
SELESAI
Pada sebuah perusahaan PT. Sejahtera Berjaya yang menyediakan dana kas
kecil, terdapat transaksi-transaksi pada bulan Desember 2017 sebagai berikut:
4 Des 2017 : Diserahkan selembar cek sebesar Rp. 2.000.000,00 untuk
membentuk kas kecil.
7 Des 2017 : Dibeli tunai perlengkapan kantor Rp. 96.000,00
18 Des 2017 : Dibayar biaya angkut sebesar Rp. 275.000,00
19 Des 2017 : Dibayar uang makan untuk para karyawan yang lembur
Rp. 150.000,00
22 Des 2017 : Dibeli tunai perlengkapan kantor Rp. 70.000,00
28 Des 2017 : Dilakukan pertanggungjawaban atas pengeluaran-
pengeluaran menggunakan kas kecil dan pengisian
kembali dana kas kecil.
TUGAS
KUIS
1. Apa tujuan kas kecil?
2. Apa kas kecil penting dibentu?
3. Buatlah jurnal umum pada saat pembentukan dan pengisian kembali
kas kecil! (sistem dana tetap)
Desember 9 PT ZZ menetapkan dana kas kecil Rp. 5.000.000
15 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 1.500.000
17 Dibayar rekening air dan listrik Rp. 500.000
25 Dilakukan pengisian kembali
ke rekening kas kecil Rp. 2.000.000
JAWABAN KUIS NO.3
Pada saat pembentukan:
Des 9 Kas kecil Rp. 5.000.000
Kas Rp. 5.000.000
Pada saat pengisian kembali:
Des 25 Beban perlengkapan Rp. 1.500.000
Beban air dan listrik Rp. 500.000
Kas Rp. 2.000.000
KESIMPULAN
Kas Kecil atau biasa disebut sebagai petty cash merupakan sejumlah
dana yang diperuntukkan khusus sebagai pengeluaran yang jumlah
dan sifatnya relatif kecil.
Tujuan Kas kecil
1. Menghindari cara pembayaran yang tidak praktis
2. Melancarkan operasional perusahaan
3. Mempercepat pembayaran yang butuh dilunasi segera.
Kas kecil sistem dana tetap adalah Metode pembukuan Kas kecil
yang jumlah saldonya selalu tetap di dalam rekening. Pada metode
ini, setiap transaksi tidak selalu harus dicatat oleh pengelola Kas Kecil
tapi cukup mengumpulkan bukti transaksi atau pengeluarannya saja
Disepakati dana kas keci yang dibutuhkan oleh PT. Lestari pada tanggal
1 dan 16 setiap bulannya. Selama bulan desember 2013, PT. Lestari
menggunakan dana kas kecil sebagai berikut:
Desember 5. Pembelian materai dan perangko Rp.200.000
10. membayar utang beban sebesar Rp.600.000
13. membeli bensin dan minyak oli Rp.300.000
18. membeli perlengkapan kantor Rp.550.000
23. membayar beban perbaikan computer Rp. 750.000
Diminta:
1. Buatlah jurnal umum sistem dana tetap
2. Jurnal penyesuaian 31 Desember 2013
PR
NEXT TIME
Akuntansi kas
kecil sistem dana
berfluktuasi

More Related Content

What's hot (20)

Kas
KasKas
Kas
 
Kas dan kas kecil, by: jaryanto
Kas dan kas kecil, by: jaryantoKas dan kas kecil, by: jaryanto
Kas dan kas kecil, by: jaryanto
 
Membukukan Mutasi dan Selisih Dana Kas Kecil
Membukukan Mutasi dan Selisih Dana Kas KecilMembukukan Mutasi dan Selisih Dana Kas Kecil
Membukukan Mutasi dan Selisih Dana Kas Kecil
 
Proses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cashProses bisnis pada system petty cash
Proses bisnis pada system petty cash
 
kas banki
 kas banki kas banki
kas banki
 
Kas & Bank
Kas & BankKas & Bank
Kas & Bank
 
Kas
KasKas
Kas
 
Akuntansi kas
Akuntansi kasAkuntansi kas
Akuntansi kas
 
MENGELOLA DANA KAS KECIL - Yunniastati Baderan, S.Pd
MENGELOLA DANA KAS KECIL - Yunniastati Baderan, S.PdMENGELOLA DANA KAS KECIL - Yunniastati Baderan, S.Pd
MENGELOLA DANA KAS KECIL - Yunniastati Baderan, S.Pd
 
Kas
KasKas
Kas
 
Kas
KasKas
Kas
 
Kas dan Investasi Jangka Pendek
Kas dan Investasi Jangka PendekKas dan Investasi Jangka Pendek
Kas dan Investasi Jangka Pendek
 
5.akuntansi perusahaan dagang (bag2)
5.akuntansi perusahaan dagang (bag2)5.akuntansi perusahaan dagang (bag2)
5.akuntansi perusahaan dagang (bag2)
 
Bab v
Bab vBab v
Bab v
 
Pertemuan7 kas dan setara kas 2
Pertemuan7 kas dan setara kas 2Pertemuan7 kas dan setara kas 2
Pertemuan7 kas dan setara kas 2
 
Bank rekonsiliasi 4 & 8 kolom
Bank rekonsiliasi 4 & 8 kolomBank rekonsiliasi 4 & 8 kolom
Bank rekonsiliasi 4 & 8 kolom
 
Ria febriyani ict ppt ok
Ria febriyani ict ppt okRia febriyani ict ppt ok
Ria febriyani ict ppt ok
 
Konsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansiKonsep umum akuntansi
Konsep umum akuntansi
 
Kas dan rekonsiliasi bank
Kas dan rekonsiliasi bankKas dan rekonsiliasi bank
Kas dan rekonsiliasi bank
 
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaanBab 4 & 5 piutang & persediaan
Bab 4 & 5 piutang & persediaan
 

Similar to Akuntansi kas kecil dengan sistem dana tetap by pity adinda hz

materi ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfmateri ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfserlytessa
 
materi ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfmateri ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfserlytessa
 
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdf
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdfKas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdf
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdfWulandariClarisa
 
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptx
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptxPERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptx
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptxAccIblock
 
Ppt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuanganPpt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuanganPPGHybrid1
 
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang Tunai
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang TunaiPengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang Tunai
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang TunaiThufailah Mujahidah
 
Mempersiapkan Administrasi Kas Kecil
Mempersiapkan Administrasi Kas KecilMempersiapkan Administrasi Kas Kecil
Mempersiapkan Administrasi Kas KecilAna Miladiyah
 
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKL
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKLMENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKL
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKLIndah ND
 
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniKAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniArma Setyo Nugrahani
 

Similar to Akuntansi kas kecil dengan sistem dana tetap by pity adinda hz (20)

materi ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfmateri ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdf
 
materi ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdfmateri ajar Kas Kecil.pdf
materi ajar Kas Kecil.pdf
 
materi ajar.pdf
materi ajar.pdfmateri ajar.pdf
materi ajar.pdf
 
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdf
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdfKas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdf
Kas Kecil Metode Dana Tetap PPT.pdf
 
KAS KECIL.pptx
KAS KECIL.pptxKAS KECIL.pptx
KAS KECIL.pptx
 
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptx
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptxPERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptx
PERTEMUAN 2 (PETTY CASH). accountingpptx
 
Dana Kas Kecil
Dana Kas KecilDana Kas Kecil
Dana Kas Kecil
 
KAS.ppt
KAS.pptKAS.ppt
KAS.ppt
 
Kas
KasKas
Kas
 
Akuntansi
AkuntansiAkuntansi
Akuntansi
 
Kas
KasKas
Kas
 
Der
DerDer
Der
 
Ppt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuanganPpt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuangan
 
Ppt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuanganPpt m1 kb 4_adm. keuangan
Ppt m1 kb 4_adm. keuangan
 
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang Tunai
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang TunaiPengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang Tunai
Pengelolaan Kas Kecil dan Praktik Pengelolaan Pengajuan Uang Tunai
 
180963953 pengawasan-terhadap-kas-doc
180963953 pengawasan-terhadap-kas-doc180963953 pengawasan-terhadap-kas-doc
180963953 pengawasan-terhadap-kas-doc
 
Mempersiapkan Administrasi Kas Kecil
Mempersiapkan Administrasi Kas KecilMempersiapkan Administrasi Kas Kecil
Mempersiapkan Administrasi Kas Kecil
 
KAS.pptx
KAS.pptxKAS.pptx
KAS.pptx
 
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKL
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKLMENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKL
MENGELOLA DANA KAS KECIL - AKUNTANSI KEUANGAN - KELAS XI SMK AKL
 
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo NugrahaniKAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
KAS KECIL Guru Mapel : Arma Setyo Nugrahani
 

Recently uploaded

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 

Recently uploaded (20)

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 

Akuntansi kas kecil dengan sistem dana tetap by pity adinda hz

  • 1. AKUNTANSI KAS KECIL SISTEM DANA TETAP OLEH: PITY ADINDA HZ NIM.7151142031
  • 2. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa mampu menjelaskan pengertian kas kecil 2. Siswa mampu menjelaskan tujuan kas kecil 3. Siswa mampu menjelaskan fungsi kas kecil 4. Siswa mampu menjelaskan pencatatan kas kecil dengan sistem dana tetap 5. Siswa mampu mencatat kas kecil dengan sistem dana tetap ke dalam jurnal.
  • 3. 1. Pengertian kas kecil Kusnadi (2006 : 64) Kas kecil adalah dana yang meliputi pembaya ran, yang tidak menggunakan cek melainkan menggunakan uang tunai Zaki Baridwan Pengertian kas kecil adalah uang kas yang disediakan perusahaan untuk membayar pegeluaran- pengluran yang jumlahnya relatif kecil dan tidak ekonomis apabila dibayar dengan cek Henry Simamora (2000:213) Kas kecil adalah dana kas yang dipakai untuk membayar pengeluaran- pengeluaran yang nilainya relatif kecil
  • 4. Kas kecil Kas Kecil atau biasa disebut sebagai petty cash merupakan sejumlah dana yang diperuntukkan khusus sebagai pengeluaran yang jumlah dan sifatnya relatif kecil. Alasan dibentuk Kas kecil Efektif dan Efisien Pengendalian Intern
  • 5. 2. Tujuan kas kecil 1. Menghindari cara pembayaran yang tidak praktis. 2. Melancarkan operasional perusahaan yang memiliki kebutuhan dana mendadak. Akan lama jika menunggu proses pengajuan pencairan dana dari atasan serta pencairan cek dari bank. 3. Mempercepat pembayaran yang butuh dilunasi segera, sehingga tidak butuh menunggu dalam waktu lama. 4. Menghindari kekurangan stok kebutuhan kantor yang bersifat kecil namun penting 5. Memudahkan pegawai tanpa harus membuat mereka menggunakan uang sendiri dulu untuk keperluan kantor.
  • 6. 3.Fungsi kas kecil 1. Untuk membayar pengeluaran perusahaan dengan nominal kecil 2. Sebagai dana talangan untuk membayar pengeluaran yang bersifat mendadak 3. Sebagai dana langsung untuk pembayaran yang tidak praktis jika menggunakan cek 4. Untuk mempercepat proses pembayaran yang tidak praktis jika menggunakan lampiran keuangan yang perlu di tanda tangani direktur terlebih dahulu.
  • 7. 4. Kas kecil sistem dana tetap Metode pembukuan Kas kecil yang jumlah saldonya selalu tetap di dalam rekening. Pada metode ini, setiap transaksi tidak selalu harus dicatat oleh pengelola Kas Kecil tapi cukup mengumpulkan bukti transaksi atau pengeluarannya saja a. Pembentukan/Pengisian pertama Pada waktu pertama kali bagian kas kecil menerima jumlah dana yang di perkirakan cuku untuk jangka waktu tertentu Jurnal: Kas kecil Rp.XXX Kas Rp.XXX
  • 8. b. Pembayaran dengan dana kas kecil Penggunaan dana kas kecil untuk keperluan sesuai kebijakan manajemen, maka penerimaan uang harus mengisi voucher pengeluaran sebagai bukti pengeluaran. Pada saat kas kecil digunakan tidak ada pencatatan formal hanya saja berupa dokumen bukti c. Pengisian kembali dana kas kecil Apabila dana kas kecil mencapai tingkat minimum maka bagian kas kecil akan menemukan bukti-bukti pengeluaran ke bagian kas besar. Dengan penggantian tersebut kas kecil akan terisi kembali dan jumlah nya sama dengan saldo mula-mula. Jurnal: Biaya-biaya Rp.XXX Kas Rp.XXX
  • 9. CONTOH SOAL Desember 1 PT.X menetapkan dana kas kecil Rp. 1.000.000 5 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 300.000 10 Dibeli perangko dan meterai Rp. 100.000 15 Dibayar rekening listrik,telepon Rp. 300.000 16 Dilakukan pengisian kembali kas kecil Rp. (700.000) 20 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 300.000 25 Dibayar biaya rupa-rupa Rp. 50.000 Buatlah Jurnal kas kecil sistem dana tetap!
  • 10. JAWABAN Des 1. Kas kecil Rp.100.000 Kas Rp.100.000 16. Perlengkapan kantor Rp.300.000 Beban perangko kantor Rp.100.000 Beban Air, listrik,telepon Rp.300.000 Kas Rp.700.000 Des.31 Jurnal penyesuaian Perlengkapan kantor Rp.300.000 Beban rupa-rupa Rp. 50.000 Kas kecil Rp.350.000
  • 12. Pada sebuah perusahaan PT. Sejahtera Berjaya yang menyediakan dana kas kecil, terdapat transaksi-transaksi pada bulan Desember 2017 sebagai berikut: 4 Des 2017 : Diserahkan selembar cek sebesar Rp. 2.000.000,00 untuk membentuk kas kecil. 7 Des 2017 : Dibeli tunai perlengkapan kantor Rp. 96.000,00 18 Des 2017 : Dibayar biaya angkut sebesar Rp. 275.000,00 19 Des 2017 : Dibayar uang makan untuk para karyawan yang lembur Rp. 150.000,00 22 Des 2017 : Dibeli tunai perlengkapan kantor Rp. 70.000,00 28 Des 2017 : Dilakukan pertanggungjawaban atas pengeluaran- pengeluaran menggunakan kas kecil dan pengisian kembali dana kas kecil. TUGAS
  • 13. KUIS 1. Apa tujuan kas kecil? 2. Apa kas kecil penting dibentu? 3. Buatlah jurnal umum pada saat pembentukan dan pengisian kembali kas kecil! (sistem dana tetap) Desember 9 PT ZZ menetapkan dana kas kecil Rp. 5.000.000 15 Dibeli perlengkapan kantor Rp. 1.500.000 17 Dibayar rekening air dan listrik Rp. 500.000 25 Dilakukan pengisian kembali ke rekening kas kecil Rp. 2.000.000
  • 14. JAWABAN KUIS NO.3 Pada saat pembentukan: Des 9 Kas kecil Rp. 5.000.000 Kas Rp. 5.000.000 Pada saat pengisian kembali: Des 25 Beban perlengkapan Rp. 1.500.000 Beban air dan listrik Rp. 500.000 Kas Rp. 2.000.000
  • 15. KESIMPULAN Kas Kecil atau biasa disebut sebagai petty cash merupakan sejumlah dana yang diperuntukkan khusus sebagai pengeluaran yang jumlah dan sifatnya relatif kecil. Tujuan Kas kecil 1. Menghindari cara pembayaran yang tidak praktis 2. Melancarkan operasional perusahaan 3. Mempercepat pembayaran yang butuh dilunasi segera. Kas kecil sistem dana tetap adalah Metode pembukuan Kas kecil yang jumlah saldonya selalu tetap di dalam rekening. Pada metode ini, setiap transaksi tidak selalu harus dicatat oleh pengelola Kas Kecil tapi cukup mengumpulkan bukti transaksi atau pengeluarannya saja
  • 16. Disepakati dana kas keci yang dibutuhkan oleh PT. Lestari pada tanggal 1 dan 16 setiap bulannya. Selama bulan desember 2013, PT. Lestari menggunakan dana kas kecil sebagai berikut: Desember 5. Pembelian materai dan perangko Rp.200.000 10. membayar utang beban sebesar Rp.600.000 13. membeli bensin dan minyak oli Rp.300.000 18. membeli perlengkapan kantor Rp.550.000 23. membayar beban perbaikan computer Rp. 750.000 Diminta: 1. Buatlah jurnal umum sistem dana tetap 2. Jurnal penyesuaian 31 Desember 2013 PR
  • 17. NEXT TIME Akuntansi kas kecil sistem dana berfluktuasi