SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Report
April 2014
CSR Division / Sustainibility Departement
PT Nabire Baru
Corporate Social Responsibility
Jl. Rumainum RT 04 RW 3 Kelurahan Nabarua Distrik Nabire - Papua 98817
Telp : 0984 - 25873
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
This page left blank for notes
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
PENDIDIKAN
Jumat, 30 April 2014 dilaksanakan Rapat Pembentukan
Pusat Belajar Masyarakat Sesawi bertempat di
Kampung Wanggar Pantai. Salah satu dari bentuk
pelayanan yang semakin dekat pada masyarakat
sekaligus memberikan peluang yang lebih besar (akses)
pendidikan untuk kelompok masyarakat yaitu melalui
Pusat Belajar Masyarakat (Community Learning
Center). Pusat Belajar Masayarakat/ Pusat Kegiatan
Belajar Masyarakat (PKBM) dapat menyediakan wadah
kegiatan belajar bagi masyarakat setempat dengan cara
mendorong masyarakat untuk menentukan sendiri jenis
pendidikan yang mereka butuhkan sesuai dengan
kondisi daerah.
Ke depan, pembinaan terhadap Pusat Belajar Masyarakat Sesawi secara kelembagaan (aspek manajerialnya) akan
dilakukan kerjasama dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Mela M agar dapat mandiri sejalan dengan lembaga
pendidikan nonformal lainnya. Kesinambungan dan kemandirian PKBM tersebut diharapkan dapat mengentaskan
kemiskinan, meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat lokal, peningkatan kecakapan hidup masyarakat,
yang pada hakekatnya berkontribusi untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia.
Jumat, 30 April 2014 dilakukan penyerahan bantuan
Buku dari Kantor Regional PT. Agro Harapan Lestari
sebanyak 187 Judul bagi Pusat Belajar Masyarakat
Sesawi yang dterima oleh Ketua PKBM Sesawi Bpk.
Pdt. Amsal Hao, Sekretaris Desa Wanggar Pantai Aleks
Monei, Kepala Dusun Kampung Wanggar Pantai Bpk.
Daud Hao.
Buku-buku bacaan tersebut akan digunakan untuk
Kegiatan Pusat Belajar Masyarakat Sesawi termasuk di
dalamnya kegiatan kelompok belajar anak usia sekolah
7 – 12 tahun.
Program Gerakan Ayo Mengajar
Jumat, 23 Mei 2014 dilaksanakan Rapat Koordinasi CSR Staff bersama Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Agenda
Rapat tentang Kerjasama Program Gerakan Ayo
Mengajar.
Hadir dalam pertemuan ini antara lain :
1. Primus Butu (Sekretaris Dinas Pendidikan Kab. Nabire
)
2. M. Mofu (Kabid Dikmen)
3. Saverius Ukago (Kabid TK SD)
4. Viktor Tebai (Kabid PLS)
5. TA. Asmanto (Kasubag Program)
6. Yan Taribaba (Staff Perencanaan)
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
7. Yakobus S M (CSR Assistant Manager)
Kegiatan diawali oleh sambutan dari Sekretaris Dinas, Pemaparan Gerakan Ayo Mengajar dan Pemutaran Film Gerakan
Ayo Mengajar oleh Yakobus S M dan diakhiri dengan diskusi.
Gerakan Ayo Mengajar ini mendapat dukungan dan disambut baik oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire.
Adapun hasil keputusan rapat tersebut yaitu :
1. Membentuk Tim Gerakan Ayo Mengajar yang beranggotakan Tim Utama dari peserta yang hadir pada pertemuan
(23/5) dan perwakilan Gereja, Media, dan masyarakat.
2. Nama Program peduli pendidikan yaitu : Gerakan Ayo Mengajar, Gerakan Ayo Belajar.
3. Pasca Penerbitan SK akan dilakukan penyusunan rencana Kerja Tim.
Ujian Nasional Sekolah Dasar Sekitar Perusahaan
Pada tanggal 5,6,7 Mei 2014 dilaksanakan Ujian Nasional
bagi Siswa Sekolah Dasar yang berpusat di SD Inpres
Wami bagi sekolah antara lain : SD Inpres Wami, SD
Inpres Jaya Mukti, SD Inpres Yaro makmur, SD YPK Silo
Wanggar Pantai dan SD Inpres Ororodo. Sedangkan SD
Inpres Sima mengikuti Ujian Nasional di SD Inpres Yaur
di Distrik Yaur
Ketua Panitia Lokal Ujian Nasional di Wami menyatakan
bahwa pelaksanaan Ujian dapat berjalan sesuai dengan
rencana.
Dukungan dari PT. Nabire Baru terhadap kesuksesan acara
ini antara lain memberikan bantuan berupa dukungan
transportasi (Bahan Bakar Minyak) bagi SD Inpres Sima.
Guru Bantu
Program Guru Bantu di SD Inpres Sima memberikan
pengaruh yang nyata terhadap peningkatan aktifitas belajar
mengajar, namun dengan jumlah guru yang terbatas dan
ketidakaktifan guru-guru honor dan PNS di sekolah
mengakibatkan kegiatan aktifitas mengajar tidak merata di
setiap kelas.
Berkenaan dengan hal tersebut diperlukan penambahan
tenaga guru sehingga dapat membantu meningkatkan
aktifitas belajar mengajar di tiap kelas.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Monitoring Sekolah
Kegiatan Monitoring sekolah dilakukan secara berkala
dengan tujuan untuk membina hubungan baik dengan guru
dan kepala sekolah sekitar perusahaan.
Dari hasil monitoring sekolah terdapat beberapa
permasalahan terkait dengan tingkat kehadiran guru dan
kehadiran murid. Redahnya tingkat kehadiran murid
disebabkan oleh kurangnya dukungan dari lingkungan
termasuk rendahnya kesadaran orang tua murid terhadap
pendidikan anak anak yang disebabkan oleh factor
kebudayaan
Community Learning Center “ Sesawi”
Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (CLC) Sesawi Kampung
Wanggar Pantai dibentuk dengan tujuan untuk mendukung
Gerakan Ayo Belajar guna meningkatkan minat anak usia
sekolah terhadap Pendidikan.
Kegiatan ini dilaksanakan secara berkala ( 3 kali seminggu)
dengan berbagai aktifitas pembelajaran.
Kegiatan CLS Sesawi melibatkan masyarakat lokal sebagai
fasilitator. Sampai saat ini terdapat kendala teknis dalam
proses aktifitas CLC Sesawi yaitu kemampuan Fasilitator
yang masih rendah dalam pengelolaan CLC dan penguasaan
materi pelajaran.
Ujian Sekolah SD Inpres Sima
Pada tanggal 9 -12 Juni 2014 dilaksanakan Ujian Sekolah bagi
Siswa SD Inpres Sima.
Pelaksanaan Ujian Sekolah dengan fasilitas persiapan yang
sederhana. Peran kepala sekolah belum maksimal dalam
pengaturan manajemen sekolah.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Rapat Evaluasi Hasil Studi
Sabtu, 15 Juni 2014 dilaksanakan rapat Evaluasi Hasil
Studi bagi siswa SD Inpres Sima oleh CSR Staff bersama
Kepala Sekolah SD Inpres Sima Bapak. Fabianus Uro dan
Guru Bantu.
Penilaian Standar Kenaikan Kelas Siswa memiliki bobot
mutu yang belum sesuai dengan standart Pendidikan
Nasional. Penilaian kenaikan kelas siswa berdasarkan
kriteria kemampuan baca, tulis dan hitung serta tingkat
kehadiran siswa.
Gerakan Ayo Membaca
Kegiatan Gerakan Ayo Membaca dalam Komunitas Belajar
CLC Sesawi di Kampung Wanggar Pantai.
Kegiatan ini dilaksanakan secara berkala 3 kali seminggu
dengan fasilitator lokal Pdt. Amsal Hao dengan dukungan
bahan bacaan dari donasi Staff RO Agro Harapan Lestari.
Rapat Koordinasi Pendidikan
Rapat Koordinasi Pendidikan bersama orang tua murid SD
Inpres Sima, dilaksanakan pada Senin, 23 Juni 2014
bertempat di SD Inpres Sima.
Rapat dipimpin oleh Kepala Sekolah SD Inpres Sima dan
CSR Staff. Agenda rapat dalam pertemuan tersebut yaitu
dukungan orang tua terhadap bidang pendidikan serta
peningkatan peran masyarakat terhadap permasalahan
pendidikan.
Dalam rapat tersebut disepati pula pembentukan team yang
beranggotakan perwakilan masyarakat antara lain :
1. Markus Henawi (Kepala Dusun Kampung Sima)
2. Yulianus Awujani (Ketua Komite Sekolah)
3. Damianus Maniburi (Perwakilan Orang Tua Siswa)
4. Albert Nanaor (Badan Musyawarah Kampung)
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Tujuan Pembentukan Team untu menyelesaikan permasalahan terkait aset sekolah (aspek administrasi dan pengalihan
aset yang digunakan masyarakat kepada pihak sekolah).
Peninjauan Lokasi Sekolah oleh Dinas Pendidikan
Kamis, 21 Juni 2014 dilaksanakan peninjauan lokasi rencana
pendirian Sekolah Dasar Negeri di areal PT. Nabire Baru
oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire.
Hadir dalam Kunjungan tersebut antara lain : Kepala Bidang
Tk dan SD Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire Bapak
Saverius Ukago, Bpk. Teodorus Asmanto (kepala Subagian
Program dan Perencanaan), Yan Taribaba (Staff
Perencanaan).
Dalam tinjauan tersebut dinas pendidikan akan mengusulkan
rencana pembangunan sekolah SD Inpres Wami di areal PT.
Nabire Baru pada tahun anggaran 2015/16.
Praktek Kerja Lapangan
Pada tanggal 4 – 31 Juli 2014 dilaksanakan Praktek
Kerja Lapangan bagi Mahasiswa Program Studi
Diploma III Budidaya Tanaman Perkebunan
Fakultas Pertanian dan Teknologi Pertanian
Universitas Negeri Papua. Materi Pelajaran Praktek
Kerja Lapangan antara lain : Land Clearing,
Pembibitan, Penanaman, Perawatan serta
Administrasi.
Evaluasi Praktek Kerja Lapangan
Rabu, 30 Juli 2014 dilaksanakan Evaluasi kegiatan
Praktek Kerja Lapangan Mahasiswa Unipa.
Berdasarkan hasil penilaian Praktek Kerja Lapangan
oleh Plantation, HRD dan CSR Departemen PT.
Nabire Baru selama kegiatan sejak tanggal 4 Juli
2014 – 31 Juli 2014 seluruh peserta dinyatakan lulus.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Sosialisasi HR bagi Mahasiswa
Praktek Kerja Lapangan
Kamis, 31 Juli 2014 dilaksanakan penyampaian materi
terkait peraturan tenaga kerja bagi mahasiswa Praktek
Kerja Lapangan Universitas Negeri Papua yang
disampaiakan oleh Assistant IR Bpk Yapet Magai.
Sosialisasi EHS bagi Praktek Kerja Lapangan
Kamis, 31 Juli 2014 dilaksanakan pengenalan materi
terkait EHS kepada mahasiswa Praktek Kerja Lapangan
Unievrsitas Negeri Papua yang disampaikan oleh EHS
Assistant Manager Bpk. Bistok Leo Marpaung.
CLC Sesawi
Kegiatan Community Learning Center (CLC) Sesawi
kampong Wanggar Pantai bersama Mahasiswa
Universitas Negeri Papua. Kegiatan bersama mahasiswa
ini bertujuan mengembangkan kemampuan komunikasi
dan memberikan inspirasi kepada anak-anak tentang
masa depan.
Kegiatan yang dilaksanakan antara lain : games, story
telling, dan bernyanyi.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
CLC Sesawi
Selasa, 19 Agustus 2014 dilaksakan kegiatan belajar
sore bagi siswa SD Inpres Sima dengan aktifitas
kegiatan Story Telling yang dibawakan oleh fasilitator
yang berasal dari Guru Bantu SD Inpres Sima.
Kegiatan ini bertujuan agar mendorong anak-anak
mempunyai jam belajar mandiri selain di sekolah.
Guru Bantu
SD Inpres Sima mengalami kendala dalam
pelaksanaan proses kegiatan mengajar mengajar.
Walaupun bantuan 2 orang tenaga guru bantu PT.
Nabire Baru telah membantu pelaksanaan kegiatan
belajar mengajar namun, ketidakatifan guru PNS dan
kepala sekolah masih menjadi permasalahan yang
sama tanpa ada jalan keluar. Berkenaan dengan hal
tersebut PT. Nabire Baru akan menambahkan 1 orang
guru bantu sehingga total menjadi 3 orang.
Program Guru Bantu
Kegiatan belajar mengajar (KBM) SD Inpres Sima masih
dalam berjalan dengan kendala yaitu kekurangan
tenaga guru. Kehadiran guru bantu belum mampu
memenuhi kebutuhan minimal 6 orang guru di SD
Inpres Sima. Ketidakaktifan Guru PNS dan Kepala
Sekolah merupakan kendala utama. Direncanakan akan
diadakan penambahan jumlah guru bantu.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Rapat Anggota Koperasi Ahua Rua
Rabu, 17 September 2014 dilaksanakan rapat anggota
koperasi Ahua Rua. Rapat dihadiri oleh anggota
masyarakat kampung Wanggar Pantai, kontraktor LC
PT. SKA, Estate Manager BNE. Adapun hasil keputusan
rapat koperasi antara lain waktu pelaksanaan pemilihan
Ketua Koperasi Ahua Rua pada hari Senin, 21
September 2014.
Berdasarkan hasil pemilihan dalam rapat anggota
koperasi pada Senin, 19 Septemebr 2014 terpilih Bapak
Niko kaiwai sebagai Ketua Koperasi Ahua Rua.
PEMBERDAYAAN EKONOMI
Pendampingan Koperasi
Senin, 30 Juni 2014 jam 15.00 – 17.30 dilaksanakan rapat
evaluasi koperasi Ahua Rua bertempat di kantor desa
Kampung Wanggar Pantai.
Kegiatan dihadiri oleh pengurus, pengawas dan anggota
koperasi antara lain :
Daud Hao (bendahara), Niko K (Sekretaris), Yordan Hao
(Pengawas), Amsal Hao, serta anggota lainnya sebanyak
13 orang.
Samai saat ini masih terdapat permasalahan manajemen
koperasi dan direncanakan akan dilaksanakan rapat
anggota serta pemilihan ketua koperasi baru.
Assesment Micro Finance
Sabtu, 29 Juni 2014 dilaksakan kegiatan assesment Micro
Finance bagi usaha-usaha perkiosan. Usaha-usaha
perkiosan pada masyarakat kampung sima dan Wanggar
Pantai masih terdapat beberapa kendala dan
mengakibatkan terjadinya kerugian dan kehilangan
modal. Kendala utama antara lain :
1. Jumlah Utang yang tinggi
2. Pola usaha yang belum fokus pada perdagangan
(usaha perkiosan dianggap sebagai usaha sambilan)
3. Kemampuan pengelolaan keuangan yang rendah
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Direncanakan program Micro Finance akan melibatkan
kaum perempuan dengan terlebih dahulu melaksanakan
kegiatan pelatihan singkat sebelum diadakan program
micro finance.
PLASMA PROGRAM
Plasma Sosialisasi bagi Plantation
Jumat, 19 September 2014 dilaksankan sosialisasi
Program Plasma bagi Plantation yang dihadiri oleh
General Manager, Plantation Manager, Estate Manager
dan seluruh asisten lapangan.
Kegiatan sosialisasi dibawakan oleh GM Plasma bapak.
Amirudin Bin Abu Suid.
MoU Plasma
Pada tanggal 19 dan 20 September 2014 dilakukan
penandatangan Nota Kesepakatan (MoU) antara PT.
Nabire Baru dan Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat
tentang Perkebunan Plasma antara lain :
1. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Akaba
Kampung Sima
2. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku
Sarakwari dan Koroba Kampung Sima
3. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Waoha
kampong Sima
4. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Wate
Asiaina Kampung Wanggar Pantai
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
Studi Banding Rekruiter Perwakilan Flores Area
Pada tanggal 24 – 28 Agustus 2014 dilaksanakan
kunjungan rekruiter utusan dari Timor Area sebanyak 4
orang yang mewakili Kecamatan Nekamese, Kecamatan
Kuatnana, Kecamatan Kupang Barat antara lain :
1. Februs Markus Lay
2. Yosry Patola
3. Jitro
4. Samuel
LINGKUNGAN
Selasa, 22 April 2014 dilaksanakan kegiatan Konsultasi
Publik dihadiri, Asisten II Setda Kabupaten Nabire
yang mewakili Bupati Kab. Nabire, Kepala BPLHD
propinsi Papua Bapak Noak Kapisa, MSc., Direktur PT.
Nabire Baru Bapak Christoforus Pakadang, Konsultan
Amdal, Kepala BLH kabupaten Nabire, Bpk. Klemens
Danomira, S.Sos., para Pimpinan SKPD se kabupaten
Nabire serta warga masyarakat kampung Sima Distrik
Yaur.
April 2014
Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement
CULTURE AND RELIGIOUS EVENT
Minggu, 20 April 2014 dilaksanakan Perayaan Misa Hari
Paskah di Kampung Wami bersama Umat Katolik dan
Koor Cicilia dari Nabire dengan jumlah sebanyak sekitar
200 orang.

More Related Content

What's hot

MPU3412 tugasan september.doc
MPU3412 tugasan september.docMPU3412 tugasan september.doc
MPU3412 tugasan september.docnur habibah yusuf
 
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAU
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAULaporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAU
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAUIr. Soekarno
 
Contoh dokumen satu malang 2019 2020
Contoh dokumen satu malang 2019 2020Contoh dokumen satu malang 2019 2020
Contoh dokumen satu malang 2019 2020Azis Sudihartono
 
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)Christian Haron
 
16. bahasa indonesia
16. bahasa indonesia16. bahasa indonesia
16. bahasa indonesiashintiautami2
 
219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposalAldon Samosir
 
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di Indonesia
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di IndonesiaIkhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di Indonesia
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di IndonesiaINSISTPress
 
Proposal ibm 2013
Proposal ibm 2013Proposal ibm 2013
Proposal ibm 2013FKIP UHO
 
Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014antonsmada
 
14. bahasa inggris
14.  bahasa inggris14.  bahasa inggris
14. bahasa inggrisFadliMohamad
 
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014 copy
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014   copyProposal pengabdian kepada masyarakat 2014   copy
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014 copyJoni Candra
 

What's hot (19)

MPU3412 tugasan september.doc
MPU3412 tugasan september.docMPU3412 tugasan september.doc
MPU3412 tugasan september.doc
 
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAU
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAULaporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAU
Laporan KKN KEBANGSAAN 2016 KEP.RIAU
 
Contoh dokumen satu malang 2019 2020
Contoh dokumen satu malang 2019 2020Contoh dokumen satu malang 2019 2020
Contoh dokumen satu malang 2019 2020
 
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)
001. laporan kegiatan tim pendamping revisi 18.06.2016 (f)
 
BSE Adiwiyata 2012
BSE Adiwiyata 2012BSE Adiwiyata 2012
BSE Adiwiyata 2012
 
Manajemen tbm
Manajemen tbmManajemen tbm
Manajemen tbm
 
16. bahasa indonesia
16. bahasa indonesia16. bahasa indonesia
16. bahasa indonesia
 
5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan5. pedoman pendampingan
5. pedoman pendampingan
 
KKN Posdaya Tematik UPI Kampus Serang
KKN Posdaya Tematik UPI Kampus SerangKKN Posdaya Tematik UPI Kampus Serang
KKN Posdaya Tematik UPI Kampus Serang
 
219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal219797469 adiwiyata-proposal
219797469 adiwiyata-proposal
 
2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi2. ipmlh dan rencana aksi
2. ipmlh dan rencana aksi
 
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di Indonesia
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di IndonesiaIkhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di Indonesia
Ikhtiar & Harapan: Pelatihan BOS & Persekolahan di Indonesia
 
Proposal ibm 2013
Proposal ibm 2013Proposal ibm 2013
Proposal ibm 2013
 
Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014Panduan singkat adi wiyata 2014
Panduan singkat adi wiyata 2014
 
14. bahasa inggris
14.  bahasa inggris14.  bahasa inggris
14. bahasa inggris
 
Buku juknis sarana pkbm
Buku juknis sarana pkbmBuku juknis sarana pkbm
Buku juknis sarana pkbm
 
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014 copy
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014   copyProposal pengabdian kepada masyarakat 2014   copy
Proposal pengabdian kepada masyarakat 2014 copy
 
Laporan k
Laporan kLaporan k
Laporan k
 
Kertaskerjagotongroyong big
Kertaskerjagotongroyong  bigKertaskerjagotongroyong  big
Kertaskerjagotongroyong big
 

Viewers also liked

Report body FBK 313
Report body FBK 313Report body FBK 313
Report body FBK 313Sujoy Datta
 
Apresentação1.pptx arte medieval
Apresentação1.pptx arte medievalApresentação1.pptx arte medieval
Apresentação1.pptx arte medievaldeasilvia
 
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life BLOCK71 Singapore
 
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылками
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылкамиПозитивный линкбилдинг: в погоне за ссылками
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылкамиRusfet Kadyrov
 
Lösungsschlüssel für schriftliche Prüfung
Lösungsschlüssel für schriftliche PrüfungLösungsschlüssel für schriftliche Prüfung
Lösungsschlüssel für schriftliche PrüfungMatfermar marin
 
Propuesta de un nuevo concepto de currículo
Propuesta de un nuevo concepto de currículoPropuesta de un nuevo concepto de currículo
Propuesta de un nuevo concepto de currículoJuliana Campo Campo
 
08 gifts of the spirit
08 gifts of the spirit08 gifts of the spirit
08 gifts of the spiritchucho1943
 
Clasificacion de los seres vivos
Clasificacion de los seres vivosClasificacion de los seres vivos
Clasificacion de los seres vivoslacitosdecolor
 

Viewers also liked (20)

Putusan MA PTUN Tergugat PT Nabire Baru
Putusan MA PTUN Tergugat PT Nabire BaruPutusan MA PTUN Tergugat PT Nabire Baru
Putusan MA PTUN Tergugat PT Nabire Baru
 
CSR Annual Report 2013
CSR Annual Report 2013CSR Annual Report 2013
CSR Annual Report 2013
 
Report body FBK 313
Report body FBK 313Report body FBK 313
Report body FBK 313
 
Apresentação1.pptx arte medieval
Apresentação1.pptx arte medievalApresentação1.pptx arte medieval
Apresentação1.pptx arte medieval
 
Cantigas de santa maría
Cantigas de santa maríaCantigas de santa maría
Cantigas de santa maría
 
Sybutikken på nett
Sybutikken på nettSybutikken på nett
Sybutikken på nett
 
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life
Kopi Chat with Abhishek Gupta Co-Founder of Circles.Life
 
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылками
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылкамиПозитивный линкбилдинг: в погоне за ссылками
Позитивный линкбилдинг: в погоне за ссылками
 
Lösungsschlüssel für schriftliche Prüfung
Lösungsschlüssel für schriftliche PrüfungLösungsschlüssel für schriftliche Prüfung
Lösungsschlüssel für schriftliche Prüfung
 
Propuesta de un nuevo concepto de currículo
Propuesta de un nuevo concepto de currículoPropuesta de un nuevo concepto de currículo
Propuesta de un nuevo concepto de currículo
 
Atlas.de.hematologia.celulas.sanguineas
Atlas.de.hematologia.celulas.sanguineasAtlas.de.hematologia.celulas.sanguineas
Atlas.de.hematologia.celulas.sanguineas
 
08 gifts of the spirit
08 gifts of the spirit08 gifts of the spirit
08 gifts of the spirit
 
[DE] Information Management Compliance Policies und ihre Umsetzung | Dr. Ulri...
[DE] Information Management Compliance Policies und ihre Umsetzung | Dr. Ulri...[DE] Information Management Compliance Policies und ihre Umsetzung | Dr. Ulri...
[DE] Information Management Compliance Policies und ihre Umsetzung | Dr. Ulri...
 
Response from Goodhope Asia Holdings | PT Nabire Baru
Response from Goodhope Asia Holdings | PT Nabire BaruResponse from Goodhope Asia Holdings | PT Nabire Baru
Response from Goodhope Asia Holdings | PT Nabire Baru
 
Goodhope Asia Holdings Company Profile
Goodhope Asia Holdings Company Profile Goodhope Asia Holdings Company Profile
Goodhope Asia Holdings Company Profile
 
[DE] Enterprise Content Management - Orientierung im Informationsdschungel | ...
[DE] Enterprise Content Management - Orientierung im Informationsdschungel | ...[DE] Enterprise Content Management - Orientierung im Informationsdschungel | ...
[DE] Enterprise Content Management - Orientierung im Informationsdschungel | ...
 
Clasificacion de los seres vivos
Clasificacion de los seres vivosClasificacion de los seres vivos
Clasificacion de los seres vivos
 
Perusahaan Perkebunan Penerima izin PERI
Perusahaan Perkebunan Penerima izin PERIPerusahaan Perkebunan Penerima izin PERI
Perusahaan Perkebunan Penerima izin PERI
 
RSPO PT Agro Bukit Kalimantan Tengah 2008
RSPO PT Agro Bukit Kalimantan Tengah 2008RSPO PT Agro Bukit Kalimantan Tengah 2008
RSPO PT Agro Bukit Kalimantan Tengah 2008
 
PT Agro Bukit RSPO Initial Assessment Summary Report
PT Agro Bukit RSPO Initial Assessment Summary ReportPT Agro Bukit RSPO Initial Assessment Summary Report
PT Agro Bukit RSPO Initial Assessment Summary Report
 

Similar to CSR Pendidikan

Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspita
Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspitaProgram sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspita
Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspitaUniversitas Islam Balitar
 
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING Dewi Sanusi Noor
 
MODEL'S 3rd Issue
MODEL'S 3rd IssueMODEL'S 3rd Issue
MODEL'S 3rd Issuefandyyy
 
PROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxPROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxdapodikok1
 
PROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxPROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxdapodikok1
 
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptx
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptxPaparan Mendikbud - Rembuknas.pptx
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptxcepi triatna
 
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)suriasuriati
 
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015   paparan pembukaan mendikbudRnpk 2015   paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbudbtkipkalteng
 
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptxDanJambi
 
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdfZULPANSSi
 
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan ererterteswartikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan ererterteswherlandherland
 
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptx
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptxBAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptx
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptxAndrew991
 
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptx
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptxPaparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptx
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptxSMANEGERI1DAPURANG
 
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdfPRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdfAchmadRaySoenarto
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset Sekolah
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset SekolahRuang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset Sekolah
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset SekolahAhmadHadiMashuri1
 

Similar to CSR Pendidikan (20)

fix program km.pptx
fix program km.pptxfix program km.pptx
fix program km.pptx
 
Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspita
Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspitaProgram sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspita
Program sekolah sdi maarif kota blitar th 2010, novi catur muspita
 
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
OBSERVASI BIMBINGAN DAN KONSELING
 
PKM-PM KKNT Menongo.docx
PKM-PM KKNT Menongo.docxPKM-PM KKNT Menongo.docx
PKM-PM KKNT Menongo.docx
 
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014
 
MODEL'S 3rd Issue
MODEL'S 3rd IssueMODEL'S 3rd Issue
MODEL'S 3rd Issue
 
PROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxPROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docx
 
PROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docxPROGRAM MPLS 2023.docx
PROGRAM MPLS 2023.docx
 
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptx
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptxPaparan Mendikbud - Rembuknas.pptx
Paparan Mendikbud - Rembuknas.pptx
 
Laporan ppl
Laporan pplLaporan ppl
Laporan ppl
 
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)
LAPORAN PELAKSANAAN INTERNSHIP (PROJEK 1)
 
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015   paparan pembukaan mendikbudRnpk 2015   paparan pembukaan mendikbud
Rnpk 2015 paparan pembukaan mendikbud
 
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx
1.REFLEKSI KOMBEL smp negeri 28 BATANG HARI.pptx
 
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf
01. sosialisai pendampingan belajar guru IPS.pdf
 
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan ererterteswartikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
 
Sambutan hardiknas 2014
Sambutan hardiknas 2014Sambutan hardiknas 2014
Sambutan hardiknas 2014
 
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptx
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptxBAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptx
BAHAN BANER PRESENTASI_ENOK SRI FATMAWATI.pptx
 
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptx
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptxPaparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptx
Paparan Keberlanjutan PSP Sulbar November 2023 OK.pptx
 
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdfPRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
PRAKTIK BAIK SDN 1 Tenjolayar.pdf
 
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset Sekolah
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset SekolahRuang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset Sekolah
Ruang Kolaborasi Modul 3.3 Modal Aset Sekolah
 

Recently uploaded

demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 

Recently uploaded (20)

demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 

CSR Pendidikan

  • 1. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Report April 2014 CSR Division / Sustainibility Departement PT Nabire Baru Corporate Social Responsibility Jl. Rumainum RT 04 RW 3 Kelurahan Nabarua Distrik Nabire - Papua 98817 Telp : 0984 - 25873
  • 2. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement This page left blank for notes
  • 3. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement PENDIDIKAN Jumat, 30 April 2014 dilaksanakan Rapat Pembentukan Pusat Belajar Masyarakat Sesawi bertempat di Kampung Wanggar Pantai. Salah satu dari bentuk pelayanan yang semakin dekat pada masyarakat sekaligus memberikan peluang yang lebih besar (akses) pendidikan untuk kelompok masyarakat yaitu melalui Pusat Belajar Masyarakat (Community Learning Center). Pusat Belajar Masayarakat/ Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) dapat menyediakan wadah kegiatan belajar bagi masyarakat setempat dengan cara mendorong masyarakat untuk menentukan sendiri jenis pendidikan yang mereka butuhkan sesuai dengan kondisi daerah. Ke depan, pembinaan terhadap Pusat Belajar Masyarakat Sesawi secara kelembagaan (aspek manajerialnya) akan dilakukan kerjasama dengan Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Mela M agar dapat mandiri sejalan dengan lembaga pendidikan nonformal lainnya. Kesinambungan dan kemandirian PKBM tersebut diharapkan dapat mengentaskan kemiskinan, meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat lokal, peningkatan kecakapan hidup masyarakat, yang pada hakekatnya berkontribusi untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Jumat, 30 April 2014 dilakukan penyerahan bantuan Buku dari Kantor Regional PT. Agro Harapan Lestari sebanyak 187 Judul bagi Pusat Belajar Masyarakat Sesawi yang dterima oleh Ketua PKBM Sesawi Bpk. Pdt. Amsal Hao, Sekretaris Desa Wanggar Pantai Aleks Monei, Kepala Dusun Kampung Wanggar Pantai Bpk. Daud Hao. Buku-buku bacaan tersebut akan digunakan untuk Kegiatan Pusat Belajar Masyarakat Sesawi termasuk di dalamnya kegiatan kelompok belajar anak usia sekolah 7 – 12 tahun. Program Gerakan Ayo Mengajar Jumat, 23 Mei 2014 dilaksanakan Rapat Koordinasi CSR Staff bersama Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Agenda Rapat tentang Kerjasama Program Gerakan Ayo Mengajar. Hadir dalam pertemuan ini antara lain : 1. Primus Butu (Sekretaris Dinas Pendidikan Kab. Nabire ) 2. M. Mofu (Kabid Dikmen) 3. Saverius Ukago (Kabid TK SD) 4. Viktor Tebai (Kabid PLS) 5. TA. Asmanto (Kasubag Program) 6. Yan Taribaba (Staff Perencanaan)
  • 4. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement 7. Yakobus S M (CSR Assistant Manager) Kegiatan diawali oleh sambutan dari Sekretaris Dinas, Pemaparan Gerakan Ayo Mengajar dan Pemutaran Film Gerakan Ayo Mengajar oleh Yakobus S M dan diakhiri dengan diskusi. Gerakan Ayo Mengajar ini mendapat dukungan dan disambut baik oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Adapun hasil keputusan rapat tersebut yaitu : 1. Membentuk Tim Gerakan Ayo Mengajar yang beranggotakan Tim Utama dari peserta yang hadir pada pertemuan (23/5) dan perwakilan Gereja, Media, dan masyarakat. 2. Nama Program peduli pendidikan yaitu : Gerakan Ayo Mengajar, Gerakan Ayo Belajar. 3. Pasca Penerbitan SK akan dilakukan penyusunan rencana Kerja Tim. Ujian Nasional Sekolah Dasar Sekitar Perusahaan Pada tanggal 5,6,7 Mei 2014 dilaksanakan Ujian Nasional bagi Siswa Sekolah Dasar yang berpusat di SD Inpres Wami bagi sekolah antara lain : SD Inpres Wami, SD Inpres Jaya Mukti, SD Inpres Yaro makmur, SD YPK Silo Wanggar Pantai dan SD Inpres Ororodo. Sedangkan SD Inpres Sima mengikuti Ujian Nasional di SD Inpres Yaur di Distrik Yaur Ketua Panitia Lokal Ujian Nasional di Wami menyatakan bahwa pelaksanaan Ujian dapat berjalan sesuai dengan rencana. Dukungan dari PT. Nabire Baru terhadap kesuksesan acara ini antara lain memberikan bantuan berupa dukungan transportasi (Bahan Bakar Minyak) bagi SD Inpres Sima. Guru Bantu Program Guru Bantu di SD Inpres Sima memberikan pengaruh yang nyata terhadap peningkatan aktifitas belajar mengajar, namun dengan jumlah guru yang terbatas dan ketidakaktifan guru-guru honor dan PNS di sekolah mengakibatkan kegiatan aktifitas mengajar tidak merata di setiap kelas. Berkenaan dengan hal tersebut diperlukan penambahan tenaga guru sehingga dapat membantu meningkatkan aktifitas belajar mengajar di tiap kelas.
  • 5. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Monitoring Sekolah Kegiatan Monitoring sekolah dilakukan secara berkala dengan tujuan untuk membina hubungan baik dengan guru dan kepala sekolah sekitar perusahaan. Dari hasil monitoring sekolah terdapat beberapa permasalahan terkait dengan tingkat kehadiran guru dan kehadiran murid. Redahnya tingkat kehadiran murid disebabkan oleh kurangnya dukungan dari lingkungan termasuk rendahnya kesadaran orang tua murid terhadap pendidikan anak anak yang disebabkan oleh factor kebudayaan Community Learning Center “ Sesawi” Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (CLC) Sesawi Kampung Wanggar Pantai dibentuk dengan tujuan untuk mendukung Gerakan Ayo Belajar guna meningkatkan minat anak usia sekolah terhadap Pendidikan. Kegiatan ini dilaksanakan secara berkala ( 3 kali seminggu) dengan berbagai aktifitas pembelajaran. Kegiatan CLS Sesawi melibatkan masyarakat lokal sebagai fasilitator. Sampai saat ini terdapat kendala teknis dalam proses aktifitas CLC Sesawi yaitu kemampuan Fasilitator yang masih rendah dalam pengelolaan CLC dan penguasaan materi pelajaran. Ujian Sekolah SD Inpres Sima Pada tanggal 9 -12 Juni 2014 dilaksanakan Ujian Sekolah bagi Siswa SD Inpres Sima. Pelaksanaan Ujian Sekolah dengan fasilitas persiapan yang sederhana. Peran kepala sekolah belum maksimal dalam pengaturan manajemen sekolah.
  • 6. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Rapat Evaluasi Hasil Studi Sabtu, 15 Juni 2014 dilaksanakan rapat Evaluasi Hasil Studi bagi siswa SD Inpres Sima oleh CSR Staff bersama Kepala Sekolah SD Inpres Sima Bapak. Fabianus Uro dan Guru Bantu. Penilaian Standar Kenaikan Kelas Siswa memiliki bobot mutu yang belum sesuai dengan standart Pendidikan Nasional. Penilaian kenaikan kelas siswa berdasarkan kriteria kemampuan baca, tulis dan hitung serta tingkat kehadiran siswa. Gerakan Ayo Membaca Kegiatan Gerakan Ayo Membaca dalam Komunitas Belajar CLC Sesawi di Kampung Wanggar Pantai. Kegiatan ini dilaksanakan secara berkala 3 kali seminggu dengan fasilitator lokal Pdt. Amsal Hao dengan dukungan bahan bacaan dari donasi Staff RO Agro Harapan Lestari. Rapat Koordinasi Pendidikan Rapat Koordinasi Pendidikan bersama orang tua murid SD Inpres Sima, dilaksanakan pada Senin, 23 Juni 2014 bertempat di SD Inpres Sima. Rapat dipimpin oleh Kepala Sekolah SD Inpres Sima dan CSR Staff. Agenda rapat dalam pertemuan tersebut yaitu dukungan orang tua terhadap bidang pendidikan serta peningkatan peran masyarakat terhadap permasalahan pendidikan. Dalam rapat tersebut disepati pula pembentukan team yang beranggotakan perwakilan masyarakat antara lain : 1. Markus Henawi (Kepala Dusun Kampung Sima) 2. Yulianus Awujani (Ketua Komite Sekolah) 3. Damianus Maniburi (Perwakilan Orang Tua Siswa) 4. Albert Nanaor (Badan Musyawarah Kampung)
  • 7. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Tujuan Pembentukan Team untu menyelesaikan permasalahan terkait aset sekolah (aspek administrasi dan pengalihan aset yang digunakan masyarakat kepada pihak sekolah). Peninjauan Lokasi Sekolah oleh Dinas Pendidikan Kamis, 21 Juni 2014 dilaksanakan peninjauan lokasi rencana pendirian Sekolah Dasar Negeri di areal PT. Nabire Baru oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire. Hadir dalam Kunjungan tersebut antara lain : Kepala Bidang Tk dan SD Dinas Pendidikan Kabupaten Nabire Bapak Saverius Ukago, Bpk. Teodorus Asmanto (kepala Subagian Program dan Perencanaan), Yan Taribaba (Staff Perencanaan). Dalam tinjauan tersebut dinas pendidikan akan mengusulkan rencana pembangunan sekolah SD Inpres Wami di areal PT. Nabire Baru pada tahun anggaran 2015/16. Praktek Kerja Lapangan Pada tanggal 4 – 31 Juli 2014 dilaksanakan Praktek Kerja Lapangan bagi Mahasiswa Program Studi Diploma III Budidaya Tanaman Perkebunan Fakultas Pertanian dan Teknologi Pertanian Universitas Negeri Papua. Materi Pelajaran Praktek Kerja Lapangan antara lain : Land Clearing, Pembibitan, Penanaman, Perawatan serta Administrasi. Evaluasi Praktek Kerja Lapangan Rabu, 30 Juli 2014 dilaksanakan Evaluasi kegiatan Praktek Kerja Lapangan Mahasiswa Unipa. Berdasarkan hasil penilaian Praktek Kerja Lapangan oleh Plantation, HRD dan CSR Departemen PT. Nabire Baru selama kegiatan sejak tanggal 4 Juli 2014 – 31 Juli 2014 seluruh peserta dinyatakan lulus.
  • 8. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Sosialisasi HR bagi Mahasiswa Praktek Kerja Lapangan Kamis, 31 Juli 2014 dilaksanakan penyampaian materi terkait peraturan tenaga kerja bagi mahasiswa Praktek Kerja Lapangan Universitas Negeri Papua yang disampaiakan oleh Assistant IR Bpk Yapet Magai. Sosialisasi EHS bagi Praktek Kerja Lapangan Kamis, 31 Juli 2014 dilaksanakan pengenalan materi terkait EHS kepada mahasiswa Praktek Kerja Lapangan Unievrsitas Negeri Papua yang disampaikan oleh EHS Assistant Manager Bpk. Bistok Leo Marpaung. CLC Sesawi Kegiatan Community Learning Center (CLC) Sesawi kampong Wanggar Pantai bersama Mahasiswa Universitas Negeri Papua. Kegiatan bersama mahasiswa ini bertujuan mengembangkan kemampuan komunikasi dan memberikan inspirasi kepada anak-anak tentang masa depan. Kegiatan yang dilaksanakan antara lain : games, story telling, dan bernyanyi.
  • 9. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement CLC Sesawi Selasa, 19 Agustus 2014 dilaksakan kegiatan belajar sore bagi siswa SD Inpres Sima dengan aktifitas kegiatan Story Telling yang dibawakan oleh fasilitator yang berasal dari Guru Bantu SD Inpres Sima. Kegiatan ini bertujuan agar mendorong anak-anak mempunyai jam belajar mandiri selain di sekolah. Guru Bantu SD Inpres Sima mengalami kendala dalam pelaksanaan proses kegiatan mengajar mengajar. Walaupun bantuan 2 orang tenaga guru bantu PT. Nabire Baru telah membantu pelaksanaan kegiatan belajar mengajar namun, ketidakatifan guru PNS dan kepala sekolah masih menjadi permasalahan yang sama tanpa ada jalan keluar. Berkenaan dengan hal tersebut PT. Nabire Baru akan menambahkan 1 orang guru bantu sehingga total menjadi 3 orang. Program Guru Bantu Kegiatan belajar mengajar (KBM) SD Inpres Sima masih dalam berjalan dengan kendala yaitu kekurangan tenaga guru. Kehadiran guru bantu belum mampu memenuhi kebutuhan minimal 6 orang guru di SD Inpres Sima. Ketidakaktifan Guru PNS dan Kepala Sekolah merupakan kendala utama. Direncanakan akan diadakan penambahan jumlah guru bantu.
  • 10. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Rapat Anggota Koperasi Ahua Rua Rabu, 17 September 2014 dilaksanakan rapat anggota koperasi Ahua Rua. Rapat dihadiri oleh anggota masyarakat kampung Wanggar Pantai, kontraktor LC PT. SKA, Estate Manager BNE. Adapun hasil keputusan rapat koperasi antara lain waktu pelaksanaan pemilihan Ketua Koperasi Ahua Rua pada hari Senin, 21 September 2014. Berdasarkan hasil pemilihan dalam rapat anggota koperasi pada Senin, 19 Septemebr 2014 terpilih Bapak Niko kaiwai sebagai Ketua Koperasi Ahua Rua. PEMBERDAYAAN EKONOMI Pendampingan Koperasi Senin, 30 Juni 2014 jam 15.00 – 17.30 dilaksanakan rapat evaluasi koperasi Ahua Rua bertempat di kantor desa Kampung Wanggar Pantai. Kegiatan dihadiri oleh pengurus, pengawas dan anggota koperasi antara lain : Daud Hao (bendahara), Niko K (Sekretaris), Yordan Hao (Pengawas), Amsal Hao, serta anggota lainnya sebanyak 13 orang. Samai saat ini masih terdapat permasalahan manajemen koperasi dan direncanakan akan dilaksanakan rapat anggota serta pemilihan ketua koperasi baru. Assesment Micro Finance Sabtu, 29 Juni 2014 dilaksakan kegiatan assesment Micro Finance bagi usaha-usaha perkiosan. Usaha-usaha perkiosan pada masyarakat kampung sima dan Wanggar Pantai masih terdapat beberapa kendala dan mengakibatkan terjadinya kerugian dan kehilangan modal. Kendala utama antara lain : 1. Jumlah Utang yang tinggi 2. Pola usaha yang belum fokus pada perdagangan (usaha perkiosan dianggap sebagai usaha sambilan) 3. Kemampuan pengelolaan keuangan yang rendah
  • 11. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Direncanakan program Micro Finance akan melibatkan kaum perempuan dengan terlebih dahulu melaksanakan kegiatan pelatihan singkat sebelum diadakan program micro finance. PLASMA PROGRAM Plasma Sosialisasi bagi Plantation Jumat, 19 September 2014 dilaksankan sosialisasi Program Plasma bagi Plantation yang dihadiri oleh General Manager, Plantation Manager, Estate Manager dan seluruh asisten lapangan. Kegiatan sosialisasi dibawakan oleh GM Plasma bapak. Amirudin Bin Abu Suid. MoU Plasma Pada tanggal 19 dan 20 September 2014 dilakukan penandatangan Nota Kesepakatan (MoU) antara PT. Nabire Baru dan Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat tentang Perkebunan Plasma antara lain : 1. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Akaba Kampung Sima 2. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Sarakwari dan Koroba Kampung Sima 3. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Waoha kampong Sima 4. Koperasi Perkebunan Masyarakat Adat Suku Wate Asiaina Kampung Wanggar Pantai
  • 12. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement Studi Banding Rekruiter Perwakilan Flores Area Pada tanggal 24 – 28 Agustus 2014 dilaksanakan kunjungan rekruiter utusan dari Timor Area sebanyak 4 orang yang mewakili Kecamatan Nekamese, Kecamatan Kuatnana, Kecamatan Kupang Barat antara lain : 1. Februs Markus Lay 2. Yosry Patola 3. Jitro 4. Samuel LINGKUNGAN Selasa, 22 April 2014 dilaksanakan kegiatan Konsultasi Publik dihadiri, Asisten II Setda Kabupaten Nabire yang mewakili Bupati Kab. Nabire, Kepala BPLHD propinsi Papua Bapak Noak Kapisa, MSc., Direktur PT. Nabire Baru Bapak Christoforus Pakadang, Konsultan Amdal, Kepala BLH kabupaten Nabire, Bpk. Klemens Danomira, S.Sos., para Pimpinan SKPD se kabupaten Nabire serta warga masyarakat kampung Sima Distrik Yaur.
  • 13. April 2014 Corporate Social Responsibility – Sustainibility Departement CULTURE AND RELIGIOUS EVENT Minggu, 20 April 2014 dilaksanakan Perayaan Misa Hari Paskah di Kampung Wami bersama Umat Katolik dan Koor Cicilia dari Nabire dengan jumlah sebanyak sekitar 200 orang.