SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Lili Andajani, S.Pd, M.Pd
ZAT ADITIF
DALAM BAHAN MAKANAN
Kerjakan soal-soal berikut dengan memberi
tanda silang pada pilihan jawaban!
Fungsi makanan :
1. Untuk memperoleh energi
2. Untuk pertumbuhan (sel baru)
3. Menggantikan sel-sel yang rusak
4. Penunjang dan pengatur proses dalam tubuh
1. Fungsi makanan adalah
sebagai……
a. Sumber penambah berat badan
b. Alat untuk mengenyangkan
c. Sumber energi
d. Dinikmati lidah
Makanan sehat
1. Mengandung bahan yang dibutuhkan oleh
tubuh
2. Higienis
3. Suhunya normal saat dimakan
4. Tidak sulit dicerna
2. Syarat makanan sehat adalah….
a. Terlihat indah
b. enak
c. higienis
d. Mengandung rasa bermacam-macam
Zat aditif :
Zat yang ditambahkan, dan dicampur pada
waktu pengolahan makanan baik itu disengaja
ataupun tidak disengaja
3. Zat yang ditambahkan pada waktu
pengolahan makanan disebut….
a. Zat adiktif
b. vitamin
c. Zat aditif
d. Penyedap rasa
Fungsi zat aditif makanan :
1. Memperbaiki tampilan
2. Meningkatkan cita rasa
3. Memperkaya kandungan gizi
4. Mengawetkan (tidak cepat busuk)
4. Fungsi zat aditif pada makanan
adalah
a. Sumber energi
b. pengawet
c. Memperbesar volume makanan
d. Mengurangi gizi makanan
Pengelompokan Zat aditif
berdasarkan asalnya :
1. Zat aditif alami : berasal dari sumber alami
2. Zat aditif sintetik : berasal dari bahan-bahan
kimia (buatan pabrik)
5. Zat aditif buatan berasal dari…
a. Sumber alami
b. Bahan-bahan kimia
c. nabati
d. hewani
Pengelompokan Zat aditif
berdasarkan fungsinya :
1. Pewarna
2. Pemanis
3. Pengawet
4. Penyedap rasa
6. Garam berfungsi sebagai…..
a. Sumber penambah berat badan
b. Alat untuk mengenyangkan
c. Sumber energi
d. Dinikmati lidah
1. ZAT PEWARNA
• Tujuan pemberian warna pada makanan :
1.Terlihat menarik
2.Menggugah selera makan
7. Agar makanan menarik dan
menggugah selera maka
ditambahkan
a. garam
b. pengawet
c. pewarna
d. penyedap
Jenis pewarna
1. Alami
2. Sintetik
8. Pandan dapat digunakan
sebagai pewarna
a. buatan
b. sintetik
c. alami
d. kimia
PEWARNA ALAMI
• Kuning  Kunyit
• Hijau  Daun suji
• Coklat  Buah coklat
• Merah coklat  daun jati
• Kuning-merah  wortel
Kelebihan : aman dikonsumsi,
menghasilkan aroma yang enak dan
khas selain warnanya.
Kekurangan : pilihan warnanya terbatas
dan warnanya tidak tajam seperti pewarna
Sintetis, tidak praktis.
9. Kekurangan dari penggunaan
pewarna alami adalah….
a. Terlalu praktis
b. Banyak pilihan warnanya
c. Warnanya tidak tajam
d. Kurang aman dikonsumsi
PEWARNA SINTETIS
• Tartrazin (kuning),
• Amaranth  merah
• Sunset yellow  orange
• Briliant blue FCF  biru
Kelebihan : Pilihan warna banyak, praktis
Kekurangan : Tidak menghasilkan aroma,
Ada pewarna yang tidak cocok untuk
makanan dan beresiko menimbulkan
penyakit
10. Penggunaan pewarna sintetis
sebaiknya dihindari karena…
a. Pilihan warna terbatas
b. Tidak cocok untuk bayi
c. Beresika menimbulkan penyakit
d. Menghasilkan aroma
menyengat
PERWARNA TEKSTIL
Beberapa pewarna sintetis sudah dilarang digunakan
untuk makanan, misalnya :
Rodhamin B,
Karena menyebabkan iritasi pada saluran pernafasan,
iritasi pada kulit, iritasi pada mata, iritasi saluran
pencernaan dan bahaya kanker hati.
metanil yellow,
Menyebabkan : iritasi pada saluran pernafasan, iritasi
pada kulit, iritasi pada mata, dan bahaya kanker pada
kandung dan saluran kemih
11. Contoh pewarna yang tidak
boleh digunakan pada
makanan adalah…..
a. Daun suji
b. tartrazin
c. Rodhamin B
d. Biru berlian
2. ZAT PEMANIS
Berfungsi menambah rasa manis
pada makanan dan minuman
Jenisnya :
• Pemanis alami
• Pemanis buatan 12. Fungsi makananc adalah
sebagai……
a. Sumber penambah berat badan
b. Alat untuk mengenyangkan
c. Sumber energi
d. Dinikmati lidah
Pemanis alami :
• Berasal dari buah dan madu
• Berlebihan  kegemukan
• Berbahaya bagi penderita diabetes
13. Buah dan madu merupakan
bahan aditif yang dapat
digunakan sebagai……
a. Pemanis buatan
b. Pemanis alami
c. Penyedap buatan
d. Pewarna buatan
Pemanis buatan :
• Tidak dapat dicerna  bukan
sumber energi
• Pilihan untuk penderita diabetes
• Contoh : sakarin, natrium
siklamat, magnesium siklamat,
kalsium siklamat, aspartam
• Manisnya puluhan kali lebih
manis
• Pemakaian berlebihan
merangsang tumor kandung
kemih dan bersifat karsinogenik
(penyebab kanker)
14. Efek samping dari
pemanis buatan
adalah……
a. Badan jadi gemuk
b. Energi berlebihan
c. Kanker kandung kemih
d. ketagihan
15. Poster tersebut memberikan
informasi bahwa aspartam ….
a. Cocok sebagai pemanis
b. untuk pembasmi serangga
c. Sumber energi
d. Memicu kanker , mengandung
partikel berbahaya
16. Sakarin dapat digunakan
sebagai……
a. penyedap
b. Pemanis buatan
c. Pemanis alami
d. pewarna
Zat pemanis
Zat Pemanis Alami
Tebu
Kelapa
Aren
Buah-buahan
Madu
17. Resiko menggunakan
pemais alami
adalah……
a. obesitas
b. paranoid
c. skhizofrenia
d. stress
Pemanis sintetik
• sakarin, siklamat, aspartam, sorbitol, dan neotam
Pema
ni
s
Sinte
tis
Tingkat Kemanisan
Relatif
terhadap glukosa
Aspar
ta
m
160
Sakar
in
500
Sukra
lo
sa
600
P-
40
00
4000
Neota
m
13.000
18. Kelebihan pemanis buatan
adalah……
a. Relatif mahal
b. Sekaligus sebagai bahan
pewarna
c. Lebih manis dari pemanis alami
untuk jumlah yang sama
d. Tidak berefek samping
PENGAWET
• Fungsi : untuk menghalang pembiakan
mikroorganisma supaya makanan tahan lebih lama
tanpa rusak.
• Contoh : natrium benzoat Daging beku, daging burger
& sosis diawet menggunakan
natrium nitrit supaya
kelihatan segar & tahan lama
19. Peranan natrium bensoat sebagai bahan pengawet
adalah……
a. Sumber penambah berat badan
b. Menghambat perkembang biakan mikroorganisme
c. Merenyahkan daging
d. Mengurangi asin
3. Pengawet
Ada 2 jenis :
A. Pengawet Alami :
contoh cara pengawetan alami:
pengasapan ikan, manisan buah,
penggaraman ikan, pendinginan buah
di lemari es.
B. Pengawet Buatan :
contoh dengan cara :
garam benzoat untuk
menghambat pertumbuhan
bakteri
gas etilen oksida dan gas propilen oksida
membunuh bakteri, jamur dan virus
20. Untuk membunuh
bakteri, virus dan
jamur digunakan…
a. Manisan buah
b. Garam bensoat
c. Es batu
d. Gas etilen oksida
• Bahaya Bahan Pengawet
• Masalah bagi kesehatan,
contoh :
1. formalin = bahan
pengawet tahu dapat
menyebabkan kanker
paru – paru, gangguan
alat pencernaan dan
jantung
2. boraks = bahan
pengawet bakso dapat
menyebabkan gangguan
pada otak, hati dan kulit
21. Pengawet yang
dapat memicu
kanker otak
adalah….
a. formalin
b. boraks
c. msg
d. NaCl
Pengawet
Pemakaian Natrium benzoat
secara berlebihan dapat
mengakibatkan gangguan
syaraf dan alergi
pemakaian natrium nitrit yang
berlebihan dapat
mengakibatkan kanker.
Boraks dan formalin dapat
mengakibatkan keracunan,
gatal-gatal, iritasi paru-paru,
gangguan sistem pencernaan
dan kematian.
Berbahaya !!!
22. Gangguan syaraf dipicu oleh
pemakaian…..
a. Natrium benzoat
b. Natrium NItrit
c. boraks
d. formalin
Bahan Penyedap
Tujuan: menambah cita rasa
makanan.
Penyedap rasa alami:
gula, garam,
rempah-rempah
penyedap rasa buatan:
Monosodium Glutamate(MSG)/
vetsin,isoamil asetat, etil butirat
MSG berlebihan :
Chinese Restaurant Syndrome
(sesak nafas, sakit dada, pusing,
dan mudah letih)
23. Efek samping
penggunaan MSG
adalah……
a. kegemukan
b. Badan jadi langsing
c. Sesak napas, pusing
d. Darah tinggi
Efek samping bahan kimia makanan
Penyedap: MSG yang berlebihan
dapat menyebabkan sesak nafas,
sakit dada, pusing, dan mudah letih.
Gejala penyakit ini disebut Chinese
Restaurant Syndrome.
Pewarna: Rhodamine B (warna merah) dan
metanil yellow (warna kuning) memicu
timbulnya kanker.
Pemanis: Sakarin dan siklamat dapat
menyebabkan kanker. Sorbitol (tidak
terurai dalam mulut) sehingga tidak
merusak gigi, tetapi pemakaian yang
berlebihan dapat mengakibatkan
diare.
INGAT !!!!
24. Contoh bahan pemanis
buatan adalah……
a. Natrium benzoat
b. boraxs
c. Sorbitol
d. formalin
MENGGUNAKAN BAHAN KIMIA PADA
MAKANAN SECARA AMAN?
Memeriksa kemasan makanan untuk
melihat kebocoran, karat, adanya jamur
atau cacat lainnya.
25. Untuk menghindari kerusakan,
kebocoran, karat dan jamur
pada makanan dalam kaleng
maka perlu diperiksa……
a. Tanggal kadaluarsanya
b. kehalalannya
c. kemasannya
d. Bahan-bahan pembuatnya
Memeriksa nomor registrasi dari Badan
POM. Adanya nomor registrasi dari Badan
POM menunjukkan bahwa makanan tersebut
telah lolos uji dan aman untuk dikonsumsi.
MD 505410024406
Memeriksa tanggal kadaluwarsa yang tertera pada
kemasan makanan. Tanggal ini menunjukkan
bahwa makanan masih aman dikonsumsi sebelum
tanggal tersebut.
Best Before
25-08-2010
Memeriksa kandungan bahan kima
yang ada dalam makanan.
Komposisi: niacin, besi, thiamin,
mononitrat, riboflavin, asam folat,
minyak, yeast, telur, air,
pewarna, garam, gula, anti
kempal
Memeriksa label halal pada kemasan
makanan. Hal ini terutama untuk orang-orang
yang menghindari mengkonsumsi bahan
makanan yang dilarang oleh agamanya
‫حلل‬
halal
ZAT ADITIF MAKANAN

More Related Content

What's hot

RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktif
RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan AdiktifRPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktif
RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktifsajidinbulu
 
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptxBab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptxLin Hidayati
 
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptxbertha_tandi
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppthome
 
Fisika kelas 8 : Energi dan usaha
Fisika kelas 8 : Energi dan usahaFisika kelas 8 : Energi dan usaha
Fisika kelas 8 : Energi dan usahaKwirinus Asa II
 
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresi
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem EkskresiRPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresi
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresidinas iriandana
 
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XISistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XIamrinarosada7x
 
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hariBab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hariLin Hidayati
 
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptx
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptxBAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptx
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptxMTsAgamaIslamMertapa
 
Energi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupanEnergi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupanrahmi khamalt
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPshovi fatimah
 
Bab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatBab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatAan Khoirudin
 
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8Mhd. Zaky Daniyal
 
Materi dan perubahannya.ppt
Materi dan perubahannya.pptMateri dan perubahannya.ppt
Materi dan perubahannya.pptAzewan Ndk
 
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranBahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranHerman Mursito
 
Zat aditif dan Adiktif
Zat aditif dan Adiktif Zat aditif dan Adiktif
Zat aditif dan Adiktif Guru Priyono
 
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptx
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptxMAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptx
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptxRatna193127
 

What's hot (20)

RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktif
RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan AdiktifRPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktif
RPP IPA K-13 KELAS 8 SEMESTER-1 Bab6 Zat Aditif dan Adiktif
 
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptxBab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
 
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx
205938953-kelas-8-STRUKTUR-DAN-FUNGSI-TUMBUHAN-pptx.pptx
 
Sistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia pptSistem ekskresi pada manusia ppt
Sistem ekskresi pada manusia ppt
 
Gerak pada Tumbuhan
Gerak pada TumbuhanGerak pada Tumbuhan
Gerak pada Tumbuhan
 
Fisika kelas 8 : Energi dan usaha
Fisika kelas 8 : Energi dan usahaFisika kelas 8 : Energi dan usaha
Fisika kelas 8 : Energi dan usaha
 
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresi
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem EkskresiRPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresi
RPP IPA SMP Kelas 8 Kurikulum 2013 Bab Sistem Ekskresi
 
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XISistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
Sistem Peredaran Darah - Biologi SMA Kelas XI
 
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hariBab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Bab 7 Tekanan Zat dan Penerapannya dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Tekanan Zat Padat,Cair dan Gas
Tekanan Zat Padat,Cair dan GasTekanan Zat Padat,Cair dan Gas
Tekanan Zat Padat,Cair dan Gas
 
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptx
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptxBAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptx
BAB 2 SISTEM PERKEMBANGBIAKAN HEWAN DAN TUMBUHAN 2021.pptx
 
Energi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupanEnergi dalam sistem kehidupan
Energi dalam sistem kehidupan
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
 
Bab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifatBab 6 pewarisan sifat
Bab 6 pewarisan sifat
 
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
 
Materi dan perubahannya.ppt
Materi dan perubahannya.pptMateri dan perubahannya.ppt
Materi dan perubahannya.ppt
 
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranBahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
 
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada ManusiaSistem Peredaran Darah Pada Manusia
Sistem Peredaran Darah Pada Manusia
 
Zat aditif dan Adiktif
Zat aditif dan Adiktif Zat aditif dan Adiktif
Zat aditif dan Adiktif
 
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptx
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptxMAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptx
MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA.pptx
 

Similar to ZAT ADITIF MAKANAN

6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.pptNingCah
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptazizainul
 
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptxMEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptxkamilahkurnia
 
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF (4).pptx
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF  (4).pptxPPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF  (4).pptx
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF (4).pptxSergiousSitohang
 
Bahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan PanganBahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan PanganAdha Ningrum
 
soal Posttest.docx
soal Posttest.docxsoal Posttest.docx
soal Posttest.docxDankSably1
 
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF  IPA8 S1.docSOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF  IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF IPA8 S1.docsajidintuban
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptFARIKHAHTIN
 
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaPpt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaRai Dahliati Zhucuthe
 
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdfpptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdfpriaPantura
 
Presentasi zat additive
Presentasi zat additivePresentasi zat additive
Presentasi zat additiveRiska Dadong
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptdanangpamungkas11
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptHilmanAnbari2
 
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifDianaksm11
 
bab 6 Zat aditif dan Adiktif
bab 6 Zat aditif dan Adiktifbab 6 Zat aditif dan Adiktif
bab 6 Zat aditif dan AdiktifAhmad Zul Fauzy
 

Similar to ZAT ADITIF MAKANAN (20)

6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt6. zat-aditif.ppt
6. zat-aditif.ppt
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
 
Zat Aditif.ppt
Zat Aditif.pptZat Aditif.ppt
Zat Aditif.ppt
 
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptxMEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
MEDIA PEMBELAJARAN (1).pptx
 
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF (4).pptx
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF  (4).pptxPPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF  (4).pptx
PPT ZAT ADITIF DAN ADIKTIF (4).pptx
 
Bahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan PanganBahan Tambahan Pangan
Bahan Tambahan Pangan
 
soal Posttest.docx
soal Posttest.docxsoal Posttest.docx
soal Posttest.docx
 
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF  IPA8 S1.docSOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF  IPA8 S1.doc
SOAL IPA SMP BAB6.ZAT ADITIF N ADIKTIF IPA8 S1.doc
 
zat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.pptzat-aditiftampil.ppt
zat-aditiftampil.ppt
 
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropikaPpt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
Ppt zat aditif dan zat adiktif psikotropika
 
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdfpptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
pptzataditifdanzatadiktifpsikotropika-141115071449-conversion-gate02.pdf
 
Food additives
Food additivesFood additives
Food additives
 
Addiktif
AddiktifAddiktif
Addiktif
 
Bahan tambahan makanan
Bahan tambahan makananBahan tambahan makanan
Bahan tambahan makanan
 
Presentasi zat additive
Presentasi zat additivePresentasi zat additive
Presentasi zat additive
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
 
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.pptipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-7-zat-aditif-dan-zat-adiktif-psikotro.ppt
 
Zat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat AdiktifZat Aditif dan Zat Adiktif
Zat Aditif dan Zat Adiktif
 
Zat aditif
Zat aditifZat aditif
Zat aditif
 
bab 6 Zat aditif dan Adiktif
bab 6 Zat aditif dan Adiktifbab 6 Zat aditif dan Adiktif
bab 6 Zat aditif dan Adiktif
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 

Recently uploaded (20)

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 

ZAT ADITIF MAKANAN

  • 1. Lili Andajani, S.Pd, M.Pd ZAT ADITIF DALAM BAHAN MAKANAN Kerjakan soal-soal berikut dengan memberi tanda silang pada pilihan jawaban!
  • 2. Fungsi makanan : 1. Untuk memperoleh energi 2. Untuk pertumbuhan (sel baru) 3. Menggantikan sel-sel yang rusak 4. Penunjang dan pengatur proses dalam tubuh 1. Fungsi makanan adalah sebagai…… a. Sumber penambah berat badan b. Alat untuk mengenyangkan c. Sumber energi d. Dinikmati lidah
  • 3. Makanan sehat 1. Mengandung bahan yang dibutuhkan oleh tubuh 2. Higienis 3. Suhunya normal saat dimakan 4. Tidak sulit dicerna 2. Syarat makanan sehat adalah…. a. Terlihat indah b. enak c. higienis d. Mengandung rasa bermacam-macam
  • 4. Zat aditif : Zat yang ditambahkan, dan dicampur pada waktu pengolahan makanan baik itu disengaja ataupun tidak disengaja 3. Zat yang ditambahkan pada waktu pengolahan makanan disebut…. a. Zat adiktif b. vitamin c. Zat aditif d. Penyedap rasa
  • 5. Fungsi zat aditif makanan : 1. Memperbaiki tampilan 2. Meningkatkan cita rasa 3. Memperkaya kandungan gizi 4. Mengawetkan (tidak cepat busuk) 4. Fungsi zat aditif pada makanan adalah a. Sumber energi b. pengawet c. Memperbesar volume makanan d. Mengurangi gizi makanan
  • 6. Pengelompokan Zat aditif berdasarkan asalnya : 1. Zat aditif alami : berasal dari sumber alami 2. Zat aditif sintetik : berasal dari bahan-bahan kimia (buatan pabrik) 5. Zat aditif buatan berasal dari… a. Sumber alami b. Bahan-bahan kimia c. nabati d. hewani
  • 7. Pengelompokan Zat aditif berdasarkan fungsinya : 1. Pewarna 2. Pemanis 3. Pengawet 4. Penyedap rasa 6. Garam berfungsi sebagai….. a. Sumber penambah berat badan b. Alat untuk mengenyangkan c. Sumber energi d. Dinikmati lidah
  • 8. 1. ZAT PEWARNA • Tujuan pemberian warna pada makanan : 1.Terlihat menarik 2.Menggugah selera makan 7. Agar makanan menarik dan menggugah selera maka ditambahkan a. garam b. pengawet c. pewarna d. penyedap
  • 9. Jenis pewarna 1. Alami 2. Sintetik 8. Pandan dapat digunakan sebagai pewarna a. buatan b. sintetik c. alami d. kimia
  • 10. PEWARNA ALAMI • Kuning  Kunyit • Hijau  Daun suji • Coklat  Buah coklat • Merah coklat  daun jati • Kuning-merah  wortel Kelebihan : aman dikonsumsi, menghasilkan aroma yang enak dan khas selain warnanya. Kekurangan : pilihan warnanya terbatas dan warnanya tidak tajam seperti pewarna Sintetis, tidak praktis. 9. Kekurangan dari penggunaan pewarna alami adalah…. a. Terlalu praktis b. Banyak pilihan warnanya c. Warnanya tidak tajam d. Kurang aman dikonsumsi
  • 11. PEWARNA SINTETIS • Tartrazin (kuning), • Amaranth  merah • Sunset yellow  orange • Briliant blue FCF  biru Kelebihan : Pilihan warna banyak, praktis Kekurangan : Tidak menghasilkan aroma, Ada pewarna yang tidak cocok untuk makanan dan beresiko menimbulkan penyakit 10. Penggunaan pewarna sintetis sebaiknya dihindari karena… a. Pilihan warna terbatas b. Tidak cocok untuk bayi c. Beresika menimbulkan penyakit d. Menghasilkan aroma menyengat
  • 12. PERWARNA TEKSTIL Beberapa pewarna sintetis sudah dilarang digunakan untuk makanan, misalnya : Rodhamin B, Karena menyebabkan iritasi pada saluran pernafasan, iritasi pada kulit, iritasi pada mata, iritasi saluran pencernaan dan bahaya kanker hati. metanil yellow, Menyebabkan : iritasi pada saluran pernafasan, iritasi pada kulit, iritasi pada mata, dan bahaya kanker pada kandung dan saluran kemih 11. Contoh pewarna yang tidak boleh digunakan pada makanan adalah….. a. Daun suji b. tartrazin c. Rodhamin B d. Biru berlian
  • 13. 2. ZAT PEMANIS Berfungsi menambah rasa manis pada makanan dan minuman Jenisnya : • Pemanis alami • Pemanis buatan 12. Fungsi makananc adalah sebagai…… a. Sumber penambah berat badan b. Alat untuk mengenyangkan c. Sumber energi d. Dinikmati lidah
  • 14. Pemanis alami : • Berasal dari buah dan madu • Berlebihan  kegemukan • Berbahaya bagi penderita diabetes 13. Buah dan madu merupakan bahan aditif yang dapat digunakan sebagai…… a. Pemanis buatan b. Pemanis alami c. Penyedap buatan d. Pewarna buatan
  • 15. Pemanis buatan : • Tidak dapat dicerna  bukan sumber energi • Pilihan untuk penderita diabetes • Contoh : sakarin, natrium siklamat, magnesium siklamat, kalsium siklamat, aspartam • Manisnya puluhan kali lebih manis • Pemakaian berlebihan merangsang tumor kandung kemih dan bersifat karsinogenik (penyebab kanker) 14. Efek samping dari pemanis buatan adalah…… a. Badan jadi gemuk b. Energi berlebihan c. Kanker kandung kemih d. ketagihan
  • 16. 15. Poster tersebut memberikan informasi bahwa aspartam …. a. Cocok sebagai pemanis b. untuk pembasmi serangga c. Sumber energi d. Memicu kanker , mengandung partikel berbahaya
  • 17.
  • 18. 16. Sakarin dapat digunakan sebagai…… a. penyedap b. Pemanis buatan c. Pemanis alami d. pewarna
  • 19. Zat pemanis Zat Pemanis Alami Tebu Kelapa Aren Buah-buahan Madu 17. Resiko menggunakan pemais alami adalah…… a. obesitas b. paranoid c. skhizofrenia d. stress
  • 20. Pemanis sintetik • sakarin, siklamat, aspartam, sorbitol, dan neotam Pema ni s Sinte tis Tingkat Kemanisan Relatif terhadap glukosa Aspar ta m 160 Sakar in 500 Sukra lo sa 600 P- 40 00 4000 Neota m 13.000 18. Kelebihan pemanis buatan adalah…… a. Relatif mahal b. Sekaligus sebagai bahan pewarna c. Lebih manis dari pemanis alami untuk jumlah yang sama d. Tidak berefek samping
  • 21. PENGAWET • Fungsi : untuk menghalang pembiakan mikroorganisma supaya makanan tahan lebih lama tanpa rusak. • Contoh : natrium benzoat Daging beku, daging burger & sosis diawet menggunakan natrium nitrit supaya kelihatan segar & tahan lama 19. Peranan natrium bensoat sebagai bahan pengawet adalah…… a. Sumber penambah berat badan b. Menghambat perkembang biakan mikroorganisme c. Merenyahkan daging d. Mengurangi asin
  • 22. 3. Pengawet Ada 2 jenis : A. Pengawet Alami : contoh cara pengawetan alami: pengasapan ikan, manisan buah, penggaraman ikan, pendinginan buah di lemari es. B. Pengawet Buatan : contoh dengan cara : garam benzoat untuk menghambat pertumbuhan bakteri gas etilen oksida dan gas propilen oksida membunuh bakteri, jamur dan virus 20. Untuk membunuh bakteri, virus dan jamur digunakan… a. Manisan buah b. Garam bensoat c. Es batu d. Gas etilen oksida
  • 23. • Bahaya Bahan Pengawet • Masalah bagi kesehatan, contoh : 1. formalin = bahan pengawet tahu dapat menyebabkan kanker paru – paru, gangguan alat pencernaan dan jantung 2. boraks = bahan pengawet bakso dapat menyebabkan gangguan pada otak, hati dan kulit 21. Pengawet yang dapat memicu kanker otak adalah…. a. formalin b. boraks c. msg d. NaCl
  • 24. Pengawet Pemakaian Natrium benzoat secara berlebihan dapat mengakibatkan gangguan syaraf dan alergi pemakaian natrium nitrit yang berlebihan dapat mengakibatkan kanker. Boraks dan formalin dapat mengakibatkan keracunan, gatal-gatal, iritasi paru-paru, gangguan sistem pencernaan dan kematian. Berbahaya !!! 22. Gangguan syaraf dipicu oleh pemakaian….. a. Natrium benzoat b. Natrium NItrit c. boraks d. formalin
  • 25. Bahan Penyedap Tujuan: menambah cita rasa makanan. Penyedap rasa alami: gula, garam, rempah-rempah penyedap rasa buatan: Monosodium Glutamate(MSG)/ vetsin,isoamil asetat, etil butirat MSG berlebihan : Chinese Restaurant Syndrome (sesak nafas, sakit dada, pusing, dan mudah letih) 23. Efek samping penggunaan MSG adalah…… a. kegemukan b. Badan jadi langsing c. Sesak napas, pusing d. Darah tinggi
  • 26. Efek samping bahan kimia makanan Penyedap: MSG yang berlebihan dapat menyebabkan sesak nafas, sakit dada, pusing, dan mudah letih. Gejala penyakit ini disebut Chinese Restaurant Syndrome. Pewarna: Rhodamine B (warna merah) dan metanil yellow (warna kuning) memicu timbulnya kanker. Pemanis: Sakarin dan siklamat dapat menyebabkan kanker. Sorbitol (tidak terurai dalam mulut) sehingga tidak merusak gigi, tetapi pemakaian yang berlebihan dapat mengakibatkan diare. INGAT !!!! 24. Contoh bahan pemanis buatan adalah…… a. Natrium benzoat b. boraxs c. Sorbitol d. formalin
  • 27. MENGGUNAKAN BAHAN KIMIA PADA MAKANAN SECARA AMAN? Memeriksa kemasan makanan untuk melihat kebocoran, karat, adanya jamur atau cacat lainnya. 25. Untuk menghindari kerusakan, kebocoran, karat dan jamur pada makanan dalam kaleng maka perlu diperiksa…… a. Tanggal kadaluarsanya b. kehalalannya c. kemasannya d. Bahan-bahan pembuatnya
  • 28. Memeriksa nomor registrasi dari Badan POM. Adanya nomor registrasi dari Badan POM menunjukkan bahwa makanan tersebut telah lolos uji dan aman untuk dikonsumsi. MD 505410024406
  • 29. Memeriksa tanggal kadaluwarsa yang tertera pada kemasan makanan. Tanggal ini menunjukkan bahwa makanan masih aman dikonsumsi sebelum tanggal tersebut. Best Before 25-08-2010
  • 30. Memeriksa kandungan bahan kima yang ada dalam makanan. Komposisi: niacin, besi, thiamin, mononitrat, riboflavin, asam folat, minyak, yeast, telur, air, pewarna, garam, gula, anti kempal
  • 31. Memeriksa label halal pada kemasan makanan. Hal ini terutama untuk orang-orang yang menghindari mengkonsumsi bahan makanan yang dilarang oleh agamanya ‫حلل‬ halal