SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Sistem Manajemen Jasa
2
Sistem Manajemen Jasa
• Strategi Produk
• Secara konseptual “Produk” adalah pemahaman subjektif
dari produsen atas sesuatu yang bisa ditawarkan sebagai
usaha mencapai tujuan perusahaan melalui kebutuhan
konsumen
• Proses perencanaan strategi produk meliputi:
• Analisa situasi
• Penentuan tujuan produk
• Penentuan pasar
• Penentuan anggaran
• Penentuan Strategi Produk
• Evaluasi pelaksanaan strategi
3
• Strategi Produk secara garis besar
dikelompokkan menjadi 8 katagori :
• Strategi Positioning
• Berusaha menciptakan diferensiasi yang unik dalam
benak pelanggan sehingga terbentuk citra merk yang
unggul
• Keunggulan ini dapat berbentuk keunggulan manfaat,
harga, kualitas, penggunaan, tipe pemakai,
karakteristik
• Strategi Repositioning; diperlukan bila :
• Preferensi konsumen telah berubah
• Ditemukan kelompok preferen baru dengan peluang
yang menjanjikan
• Pesaing masuk dengan produk yang diposisikan sama
• Terjadi kekeliruan dalam positioning sebelumnya
• Strategi Overlap
• Suatu strategi pemasaran dengan menciptakan
persaingan terhadap merk perusahaan sendiri
4
• Tujuan dari startegi adalah:
• Menarik pelanggan untuk meningkatkan pasar
• Agar dapat bekerja dengan kapasitas penuh
• Merealisasikan skala ekonomis dan penurunan biaya
• Strategi Lingkup produk
• Berkaitan dengan perspektif terhadap bauran produk
suatu perusahaan dengan menerapkan startegi produk
tunggal, multi produk; dengan harapan dapat dapat
mencapai pertumbuhan pasar dan keuntungan
• Strategi Desain
• Berkaitan dengan standarisasi , modifikasi produk
• Strategi Eliminasi
• Strategi yang dijalankan untuk mengurangi /
menghapus yang kurang laku atau tidak sesuai dengan
portfolio yang diharapkan yaitu dengan cara
memangkas jumlah produk melalui kenaikan harga
atau melepas produk yang tidak berkembang ke pasar
5
• Strategi Produk baru
• Mencakup produk orisinil, modifikasi, produk tiruan dan merek baru yang
dikembangkan melalui riset
• Strategi Diversivikasi
• Upaya mencari dan mengembangkan produk atau pasar atau keduanya dalam
rangka mengejar pertumbuhan penjualan, profitabilitas dan fleksibilitas
• Diversifikasi dapat dilakukan dengan cara :
• Diversifikasi Konsentris (produk berkaitan)
• Diversifikasi Horizontal (pemakai/pelanggan yang sama)
• Diversifikasi Konglomerat (antara produk tidak ada kaitannya sama sekali) contoh:
Canon -> Fotokopi, Kamera dan Printer)
6
• Menyesuaikan kapasitas dengan permintaan jasa
umumnya sulit dilaksanakan karena jasa bersifat
tidak tahan lama (perishable)
• Sebagian besar operasi jasa memiliki batas
maksimum kapasitas produksi; jika permintaan
lebih besar ada kemungkinan akan kehilangan
pelanggan
• Dalam setiap momen jasa yang bersifat tetap
akan menghadapi situasi :
• Permintaan melampaui kapasitas maksimum sehingga
ada pelanggan yang tidak terlayani
• Permintaan melebihi kapasitas optimum, dalam kondisi
ini tidak ada pelanggan yang tidak terlayani namun
karena ramai sehingga pelanggan mempersepsikan
kualitas jasa yang diberikan menurun
• Permintaan dan penawaran seimbang pada tingkat
kapasitas optimum, para pelanggan menerima jasa
berkualitas tanpa adanya penundaan
• Kapasitas berlebih, sehingga ada sumber daya yang
terbuang
7
• Bila dikaitkan dengan situasi kapasitas produk
jasa terhadap permintaan, ada beberapa
pendekatan yang dapat digunakan untuk
mengelola permintaan yaitu:
• Tidak melakukan apapun dengan membiarkan tingkat
permintaan berkembang apa adanya
• Mengurangi permintaan pada periode puncak dengan
cara menaikkan harga; namun harus hati hati dengan
memperhatikan elastisitas permintaan
• Meningkatkan permintaan pada kondisi kelebihan
kapasitas dengan cara memberikan diskon, harga khusus
agar tingkat penggunaan jasa meningkat, contoh:
resort/hotel pada waktu sepi digunakan untuk acara
seminar
• Menyimpan permintaan dengan sistem reserfasi; cara ini
ditempuh dengan membuat suatu sistem dimana
pelanggan akan dilayani pada waktu tertentu dan tidak
perlu mengantri lama
• Mengembangkan layanan komplementer; misalnya ATM
di bank, Bar di restoran, Video Games di bioskop
8
Partisipasi Klien/Pelanggan
• Pada dasarnya tujuan utama suatu bisnis adalah
menciptakan pelanggan yang puas
• Menurut Philip Kotler, bahwa kepuasan pelanggan adalah
tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan
kinerja (hasil) yang ia rasakan dengan harapannya
• Untuk mengukur kepuasan pelanggan, para pelanggan
dilibatkan dalam survey kepuasan pelanggan dengan
menyampaikan keluhan dan saran
• Mengetahui kepuasan pelanggan tidak hanya untuk
merebut pasar (strategi ofensif) dan juga untuk
mengurangi kemungkinan pelanggan beralih kepada
pemasar yang lain (strategi defensif)
9

More Related Content

Similar to Pelayanan Prima 03 sistem manajemen jasa

PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptxPPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
StyokoBagas
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Andi Iswoyo
 
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
RomaRomeesa
 
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptxPERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
MishakiIccha
 

Similar to Pelayanan Prima 03 sistem manajemen jasa (20)

PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptxPPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
PPT_MANAJEMENT_REVENUE MAMAT.pptx
 
Pelayanan prima 05 manajemen kualitas industri jasa
Pelayanan prima 05 manajemen kualitas industri jasaPelayanan prima 05 manajemen kualitas industri jasa
Pelayanan prima 05 manajemen kualitas industri jasa
 
2-Strategi-SCM.pdf
2-Strategi-SCM.pdf2-Strategi-SCM.pdf
2-Strategi-SCM.pdf
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
 
Rm6 relationship marketing in practice
Rm6 relationship marketing in practiceRm6 relationship marketing in practice
Rm6 relationship marketing in practice
 
Cara mengatasi permintaan 087854523931
Cara mengatasi permintaan 087854523931Cara mengatasi permintaan 087854523931
Cara mengatasi permintaan 087854523931
 
Aspek pemasaran i
Aspek pemasaran iAspek pemasaran i
Aspek pemasaran i
 
Bab 4 tqm fokus pada pelanggan
Bab 4 tqm fokus pada pelangganBab 4 tqm fokus pada pelanggan
Bab 4 tqm fokus pada pelanggan
 
PROSESSTRATEGIDANPERENCANAANKAPASITASPPT.pdf
PROSESSTRATEGIDANPERENCANAANKAPASITASPPT.pdfPROSESSTRATEGIDANPERENCANAANKAPASITASPPT.pdf
PROSESSTRATEGIDANPERENCANAANKAPASITASPPT.pdf
 
kuliah-6-produk-jasa-mhsw.pptx
kuliah-6-produk-jasa-mhsw.pptxkuliah-6-produk-jasa-mhsw.pptx
kuliah-6-produk-jasa-mhsw.pptx
 
JUST IN TIME (JIT) STRATEGI TUGAS KELOMPOK 10.pptx
JUST IN TIME (JIT) STRATEGI TUGAS KELOMPOK 10.pptxJUST IN TIME (JIT) STRATEGI TUGAS KELOMPOK 10.pptx
JUST IN TIME (JIT) STRATEGI TUGAS KELOMPOK 10.pptx
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
2. Strategi Supply Chain.pptx
2. Strategi Supply Chain.pptx2. Strategi Supply Chain.pptx
2. Strategi Supply Chain.pptx
 
Ppt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan RirinPpt Aulia dan Ririn
Ppt Aulia dan Ririn
 
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
2._STRATEGI_OPERASI_DALAM_LINGKUNGAN_GLOBAL_.pptx
 
Sistem manufaktur.pptx
Sistem manufaktur.pptxSistem manufaktur.pptx
Sistem manufaktur.pptx
 
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptxPERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
PERANAN_PEMASARAN_DAN_BENTUK_BENTUK_KEGI.pptx
 
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
8. MANAJEMEN RANTAI PASOKAN (SUPLLY CHAIN MANAGEMENT).ppt
 
Bab2
Bab2Bab2
Bab2
 
Rangkuman UTS Matkul SCM
 Rangkuman UTS Matkul SCM Rangkuman UTS Matkul SCM
Rangkuman UTS Matkul SCM
 

More from Judianto Nugroho

More from Judianto Nugroho (20)

Chap14 en-id
Chap14 en-idChap14 en-id
Chap14 en-id
 
Chap19 en-id
Chap19 en-idChap19 en-id
Chap19 en-id
 
Chap18 en-id
Chap18 en-idChap18 en-id
Chap18 en-id
 
Chap16 en-id
Chap16 en-idChap16 en-id
Chap16 en-id
 
Chap15 en-id
Chap15 en-idChap15 en-id
Chap15 en-id
 
Chap17 en-id
Chap17 en-idChap17 en-id
Chap17 en-id
 
Chap13 en-id
Chap13 en-idChap13 en-id
Chap13 en-id
 
Chap12 en-id
Chap12 en-idChap12 en-id
Chap12 en-id
 
Chap11 en-id
Chap11 en-idChap11 en-id
Chap11 en-id
 
Chap10 en-id
Chap10 en-idChap10 en-id
Chap10 en-id
 
Chap09 en-id
Chap09 en-idChap09 en-id
Chap09 en-id
 
Chap08 en-id
Chap08 en-idChap08 en-id
Chap08 en-id
 
Chap05 en-id
Chap05 en-idChap05 en-id
Chap05 en-id
 
Chap07 en-id
Chap07 en-idChap07 en-id
Chap07 en-id
 
Chap06 en-id
Chap06 en-idChap06 en-id
Chap06 en-id
 
Chap04 en-id
Chap04 en-idChap04 en-id
Chap04 en-id
 
Chap03 en-id
Chap03 en-idChap03 en-id
Chap03 en-id
 
Chap02 en-id
Chap02 en-idChap02 en-id
Chap02 en-id
 
Chap01 en-id
Chap01 en-idChap01 en-id
Chap01 en-id
 
Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2
 

Recently uploaded

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 

Recently uploaded (20)

Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 

Pelayanan Prima 03 sistem manajemen jasa

  • 2. 2
  • 3. Sistem Manajemen Jasa • Strategi Produk • Secara konseptual “Produk” adalah pemahaman subjektif dari produsen atas sesuatu yang bisa ditawarkan sebagai usaha mencapai tujuan perusahaan melalui kebutuhan konsumen • Proses perencanaan strategi produk meliputi: • Analisa situasi • Penentuan tujuan produk • Penentuan pasar • Penentuan anggaran • Penentuan Strategi Produk • Evaluasi pelaksanaan strategi 3
  • 4. • Strategi Produk secara garis besar dikelompokkan menjadi 8 katagori : • Strategi Positioning • Berusaha menciptakan diferensiasi yang unik dalam benak pelanggan sehingga terbentuk citra merk yang unggul • Keunggulan ini dapat berbentuk keunggulan manfaat, harga, kualitas, penggunaan, tipe pemakai, karakteristik • Strategi Repositioning; diperlukan bila : • Preferensi konsumen telah berubah • Ditemukan kelompok preferen baru dengan peluang yang menjanjikan • Pesaing masuk dengan produk yang diposisikan sama • Terjadi kekeliruan dalam positioning sebelumnya • Strategi Overlap • Suatu strategi pemasaran dengan menciptakan persaingan terhadap merk perusahaan sendiri 4
  • 5. • Tujuan dari startegi adalah: • Menarik pelanggan untuk meningkatkan pasar • Agar dapat bekerja dengan kapasitas penuh • Merealisasikan skala ekonomis dan penurunan biaya • Strategi Lingkup produk • Berkaitan dengan perspektif terhadap bauran produk suatu perusahaan dengan menerapkan startegi produk tunggal, multi produk; dengan harapan dapat dapat mencapai pertumbuhan pasar dan keuntungan • Strategi Desain • Berkaitan dengan standarisasi , modifikasi produk • Strategi Eliminasi • Strategi yang dijalankan untuk mengurangi / menghapus yang kurang laku atau tidak sesuai dengan portfolio yang diharapkan yaitu dengan cara memangkas jumlah produk melalui kenaikan harga atau melepas produk yang tidak berkembang ke pasar 5
  • 6. • Strategi Produk baru • Mencakup produk orisinil, modifikasi, produk tiruan dan merek baru yang dikembangkan melalui riset • Strategi Diversivikasi • Upaya mencari dan mengembangkan produk atau pasar atau keduanya dalam rangka mengejar pertumbuhan penjualan, profitabilitas dan fleksibilitas • Diversifikasi dapat dilakukan dengan cara : • Diversifikasi Konsentris (produk berkaitan) • Diversifikasi Horizontal (pemakai/pelanggan yang sama) • Diversifikasi Konglomerat (antara produk tidak ada kaitannya sama sekali) contoh: Canon -> Fotokopi, Kamera dan Printer) 6
  • 7. • Menyesuaikan kapasitas dengan permintaan jasa umumnya sulit dilaksanakan karena jasa bersifat tidak tahan lama (perishable) • Sebagian besar operasi jasa memiliki batas maksimum kapasitas produksi; jika permintaan lebih besar ada kemungkinan akan kehilangan pelanggan • Dalam setiap momen jasa yang bersifat tetap akan menghadapi situasi : • Permintaan melampaui kapasitas maksimum sehingga ada pelanggan yang tidak terlayani • Permintaan melebihi kapasitas optimum, dalam kondisi ini tidak ada pelanggan yang tidak terlayani namun karena ramai sehingga pelanggan mempersepsikan kualitas jasa yang diberikan menurun • Permintaan dan penawaran seimbang pada tingkat kapasitas optimum, para pelanggan menerima jasa berkualitas tanpa adanya penundaan • Kapasitas berlebih, sehingga ada sumber daya yang terbuang 7
  • 8. • Bila dikaitkan dengan situasi kapasitas produk jasa terhadap permintaan, ada beberapa pendekatan yang dapat digunakan untuk mengelola permintaan yaitu: • Tidak melakukan apapun dengan membiarkan tingkat permintaan berkembang apa adanya • Mengurangi permintaan pada periode puncak dengan cara menaikkan harga; namun harus hati hati dengan memperhatikan elastisitas permintaan • Meningkatkan permintaan pada kondisi kelebihan kapasitas dengan cara memberikan diskon, harga khusus agar tingkat penggunaan jasa meningkat, contoh: resort/hotel pada waktu sepi digunakan untuk acara seminar • Menyimpan permintaan dengan sistem reserfasi; cara ini ditempuh dengan membuat suatu sistem dimana pelanggan akan dilayani pada waktu tertentu dan tidak perlu mengantri lama • Mengembangkan layanan komplementer; misalnya ATM di bank, Bar di restoran, Video Games di bioskop 8
  • 9. Partisipasi Klien/Pelanggan • Pada dasarnya tujuan utama suatu bisnis adalah menciptakan pelanggan yang puas • Menurut Philip Kotler, bahwa kepuasan pelanggan adalah tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan kinerja (hasil) yang ia rasakan dengan harapannya • Untuk mengukur kepuasan pelanggan, para pelanggan dilibatkan dalam survey kepuasan pelanggan dengan menyampaikan keluhan dan saran • Mengetahui kepuasan pelanggan tidak hanya untuk merebut pasar (strategi ofensif) dan juga untuk mengurangi kemungkinan pelanggan beralih kepada pemasar yang lain (strategi defensif) 9