SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Seborrhea adalah suatu peradangan
pada kulit bagian atas, yang
menyebabkan timbulnya sisik pada
kulit kepala, wajah dan kadang pada
bagian tubuh lainnya. Proses
pergantian sel-sel pada kulit kepala
terjadi secara perlahan-lahan dan
tidak terlihat oleh mata. Proses
pergantian tersebut terjadi setiap
bulan. Jika proses ini menjadi lebih
cepat, maka akan timbul gangguan
pada kulit kepala yang kita sebut
ketombe. Gangguan yang lebih parah
yaitu dermatitis seboroik, berupa
serpihan berwarna kuning berminyak
yang melekat pada kulit kepala
(Marni,2012)
Patofisiologi yang sebenarnya belum diketahui secara pasti berdasarkan
tempat prediksi. Dermatitis seboroik atau Seborrhea bisa sembuh dalam waktu 8-12
bulan yaitu saat jumlah hormon tersebut berkurang. Kelainan ini biasanya akan
berulang pada dewasa muda.
Beberapa faktor (misalnya tingkat hormon, infeksi jamur, defisit nutrisi, dan
faktor neurogenik) berhubungan dengan keadaan ini. Adanya masalah hormonal
mungkin dapat menjelaskan mengapa keadaan ini muncul pada bayi, hilang secara
spontan, dan muncul kembali setelah puberitas. Pada bayi dijumpai hormon
transplasenta meninggi beberapa bulan setelah lahir dan penyakitnya akan
membaik bila kadar hormon ini menurun. Seborrhea biasanya dimulai dari kepala,
kemudian menjalar kewajah, kuduk, leher dan badan.
Penyebab tidak diketahui. Dermatitis seboroik sebagai penyakit
keturunan dalam suatu keluarga. Salah satu penyebab ketombe
adalah Pitysporum ovale (P. Ovale). Walaupun namanya sedikit
menakutkan, tetapi P. Ovale adalah jamur yang secara alami
terdapat pada kulit kepala dan bagian kulit yang lain. Dalam
jumlah yang sedikit, jamur ini tidak menyebabkan kerugian yang
berarti. Namun, dengan adanya perubahan cuaca, hormon, dan
stres, kulit kepala kita akan mengahasilkan lebih banyak minyak,
sehingga menyebabkan jamur P. Ovale berkembang biak.
(Marni,2012)
Berikut ini beberapa hal yang berpotensial menyebabkan seborrhea:
 Aktifitas kelenjar sebum yang berlebihan
 Infeksi pityrosporum ovale
 Infeksi oleh kandida atau staphylococcus
 Hipersensitif terhadap bakteri ataupun antigen epidermal
 Kelainan neurotransmitter (misalnya: pada penyakit parkinson)
 Respon emosional terhadap stress atu kelelahan
 Proliferasi epidermal yang menyimpang
 Diet yang abnormal
 Obat-obatan
 Factor lingkungan (temperature dan lingkungan)
 Imunodefesiensi
(Rukiyah dkk,2013)
Lanjutan.
..
Proses pergantian kulit mati, yang kemudian diganti dengan sel-sel kulit dibawahnya
disebut keratinisasi. Ada beberapa hal yang membuat periode keratinisasi ini tidak
normal, diantaranya:
 Keaktifan kelenjar minyak kulit yang meningkat. Ketombe terjadi pada kulit kepala
yang produksi minyaknya berlebihan.
 Adanya peningkatan jumlah fungus bernama Pityrosporum Ovale. Fungus ini
bertanggung-jawab pada proses pemecahan lemak kulit, yang menyebabkan iritasi kulit
kepala.
 Makanan berlemak, mengakibatkan produksi minyak dari kelenjar minyak bertambah.
Asupan lain yang juga punya andil besar merangsang kelenjar minyak membentuk
minyak kulit adalah sambal, alkohol, kopi, serta rokok.
 Zat atau bahan yang menempel pada kulit kepala seperti obat-obatan tertentu, sabun,
shampoo, minyak rambut. Zat-zat ini secara langsung merangsang kulit kepala, atau
menjadi media yang baik bagi pertumbuhan mikroorganisme.
 Hormon tertentu. Hormon yang dapat memacu keaktifan kelenjar minyak misalnya
hormon Androgen. Hal lain seperti stress, genetika, cuaca. (Marni,2012)
Lanjutan..
.
Dermatitis seboreik biasanya timbul secara bertahap, menyebabkan sisik kering atau
berminyak di kulit kepala (ketombe), kadang disertai gatal-gatal tetapi tanpa kerontokan rambut.
Pada bayi baru lahir yang berumur kurang dari 1 bulan, dermatitis seboroik menyebabkan
ruam tebal berkeropeng berwarna kuning di kulit kepala (cradle cap) dan kadang tampak sebagai
sisik berwarna kuning di belakang telinga atau beruntusan merah di wajah. Ruam di kulit kepala
ini sering disertai dengan ruam popok. Pada anak-anak, dermatitis seboroik menyebabkan
timbulnya ruam yang tebal di kulit kepala yang sukar disembuhkan. Tanda dan gejalanya:
 Kulit tampak berminyak
 Ruam tebal berkeropeng berwarna kuning dikepala (Crdle cap)
 Kadang tampak seperti sisik dibelakang telinga
 Tampak erytrema, ketombe
 Perasaan gatal yg hebat
 Bayi biasanya rewel
 Gatal
 Kemerahan
 (Marni,2012)
 Penggunaan shampoo. Shampoo merupakan produk yang dibuat khusus
untuk membersihkan kepala dari kotoran. Penggunaan shampoo untuk
membersihkan kepala memang sangat efektif. Bila ingin menggunakan
setiap hari, sebaikya menggunakan shampoo jenis mild atau yang
berformula lembut. Dan pijatlah kulit kepala dengan shampoo secara
perlahan karena akan menghilangkan jamur/kotoran lewat serpihan
kullit yang lepas.
 Bisakan selalu mencuci tangan sebelum dan sesudah menyentuh kepala
anak yang tekena infeksi untuk menghindari penularan lebih
lanjut.(Marni, 2012)
Diagnosis dapat ditegakkan berdasarkan anamnesis,
Pemerikasaan fisik, riwayat penyakit, gambaran kilnis, maupun dari
hasil pemeriksaan penunjang. Dari riwayat didapatkan, bahwa
dermatitis ini terjadi pada bayi terutama bayi berusia 1 bulan.
Tampak sebagai peradangan yang mengenai kulit kepala dan lipatan
lipatan intertriginosa yang disertai skuama berminyak dan krusta.
Daerah daerah lain seperti bagian tengah wajah, dada dan leher juga
dapat terkena. Pada kasus yang berat sering di dapatkan bercak
bercak kemerahan berlapis dan tidak gatal di wajah, badan dan
tungkai.
1. Anak-anak.
Untuk ruam bersisik tebal di kulit kepala, mengatasinya: Dioleskan minyak
mineral yang mengandung asam salisilat secara perlahan dengan menggunakan
sikat gigi yang lembut pada malam hari. Selama sisik masih ada, kulit kepala juga
dicuci dengan sampo setiap hari setelah sisiknya menghilang cukup dicuci 2
kali/minggu. (Marni,2012).
2. Bayi.
Kulit kepala dicuci dengan sampo bayi yang lembut dan diolesi dengan
krimydrocortisone.
Ada beberapa langkah yang bisa kita lakukan sendiri untuk penyembuhan yang lebih
maksimal. Yaitu dengan :
a. Dengan memakai payung keluar rumah
b. Gunakan topi pada bayi jika keluar rumah
c. Menghindari ruangan yang pengap
d. Menghindari baju yang tebal
e. Sangat baik bila kita bisa menyediakan ruangan ber-AC untuk anak.
f. Sebaiknya, jangan mengangkat sisik dikepala anak sebelum ada perintah dokter.
dikhawatirkan akan terjadi infeksi. Mungkin saja alat yang digunakan tidak steril. Bila
infeksi terjadi, maka bisa lebih berbahaya. Dokter akan memberikan obat bila sisik
dikepala anak terlihat banyak dan harus diangkat. Selain itu, terutama pada bayi obat
tersebut biasanya dicampur dengan minyak agar mudah mengenai kulit kepala.
(Marni,2012)
Lanjutan...
Ibu ana memiliki seorang bayi berumur 3 hari, ibu ana membawa
bayinyake BPS bidan rena pada tanggal 13 agustus 2014 dengan keluhan
timbulnya sisik pada kulit kepala dan wajah anaknya disertai adanya lemak
berwarna putih.
Awalnya ibu ana tidak khawatir akan kondisi bayinya. Bahkan ibu ana
sering mengangkat sisik pada kepala bayinya dengan tangan setelah mandi untuk
menghilangkan sisik berwarna putih pada bayinya. Akan tetapi sejak pagi tadi
timbul kemerahan pada daerah kulit yang berwarna putih dibagian kepala. Dan
ibu ana sangat cemes, apakah penyakit pada bayinya hal fisiologis atu tidak
Ibu ana melahirkan pada tanggal l0 agustus 2014 pukul 08:00 WIB,
lahir pervaginam, kehamilan atermdi BPS bidan Rena. Berat badan lahir
3000 gr, panjang 50 cm, jenis kelamin laki-laki.
Pada pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum baik dengan
tanda-tanda vital nadi: 130x/I , pernafasan : 56x/I, suhu :37oC. pada
pemeriksaan kepala terdapat lemak berwarna putih, bayi tidak ikterus.
Setelah dilakukan pemeriksaan oleh bidan rina, maka bidan rina
mengatakan kepada ibu ana bahwa anaknya mengalami seborrhea.
Lanjutan...
Hari/tanggal : Senin, 13 Agustus 2014
Tindakan :
S : Ibu Mengatakan Timbul Sisik Pada Kepala Kepala Dan Wajah Anaknya
Disertai Adanya Lemak Berwarna Putih.
O : KU Baik,
Nadi : 130x/Menit, R : 56x/Menit, S : 370c.
Terdapat Lemak Berwarna Putih Pada Kepala, Bayi Tidak Icterus.
A : Seborrhea
P : - Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaannya.
+ Ibu mengerti penjelasan bidan
- Menganjurkan ibu untuk selalu menjaga kebersihan kepala dan rambut.
+ Ibu bersedia melakukan anjuran bidan
- Menganjurkan ibu untuk memijat kulit kepala bayi dengan shampoo secara
perlahan saat mandi.
+ Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.
- Menganjurkan ibu tidak mengangkat sisik pada kulit kepala anak sebelum ada perintah
dari bidan.
+ Ibu besedia melakukan anjuran bidan
- Menganjurkan ibu untuk memakaikan topi pada bayi dan memakai paying jika keluar
rumah.
+ Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.
- Memganjurkan ibu untuk menghindari ruangan yang pengap dan menghindari baju yang
tebal untuk bayi.
+ Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.
- Menganjurkan ibu untuk berkunjung kembali jika keluhan masih berlanjut.
+ Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.
TERIMAKASI
H

More Related Content

Similar to Seborrhea (20)

Neonatus dan bayi dengan masalah yang lazim terjadi
Neonatus dan bayi dengan masalah yang lazim terjadiNeonatus dan bayi dengan masalah yang lazim terjadi
Neonatus dan bayi dengan masalah yang lazim terjadi
 
Kebutuhan perawatan diri dan kebersihan lingkungan
Kebutuhan perawatan diri dan kebersihan lingkunganKebutuhan perawatan diri dan kebersihan lingkungan
Kebutuhan perawatan diri dan kebersihan lingkungan
 
Modul 6 kb 5
Modul 6   kb 5Modul 6   kb 5
Modul 6 kb 5
 
Sebosea
SeboseaSebosea
Sebosea
 
Alat indera
Alat inderaAlat indera
Alat indera
 
1 definisi.docx ufd
1 definisi.docx ufd1 definisi.docx ufd
1 definisi.docx ufd
 
Kesehatan kulit
Kesehatan kulitKesehatan kulit
Kesehatan kulit
 
Kesehatan kulit
Kesehatan kulitKesehatan kulit
Kesehatan kulit
 
Tugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu ritaTugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu rita
 
Tugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu ritaTugas konsep oleh bu rita
Tugas konsep oleh bu rita
 
Bayi dengan masalah yang lazim terjadi
Bayi dengan masalah yang lazim terjadiBayi dengan masalah yang lazim terjadi
Bayi dengan masalah yang lazim terjadi
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
MATERI SOSIALISASI SHK 2023.pptx
MATERI  SOSIALISASI SHK 2023.pptxMATERI  SOSIALISASI SHK 2023.pptx
MATERI SOSIALISASI SHK 2023.pptx
 
kelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulitkelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulit
 
Makalah kampanye produk
Makalah kampanye produkMakalah kampanye produk
Makalah kampanye produk
 
Askep hordeulum kecil
Askep hordeulum kecilAskep hordeulum kecil
Askep hordeulum kecil
 
Power point lengkap rudi
Power point lengkap rudiPower point lengkap rudi
Power point lengkap rudi
 
Modul 6 kb 2
Modul 6    kb 2Modul 6    kb 2
Modul 6 kb 2
 
Tugas konsep kebidanan 1
Tugas konsep kebidanan 1Tugas konsep kebidanan 1
Tugas konsep kebidanan 1
 
Maternitas i
Maternitas iMaternitas i
Maternitas i
 

More from Hanifa Rahmadilla

More from Hanifa Rahmadilla (20)

NYERI PERUT BAGIAN BAWAH
NYERI PERUT BAGIAN BAWAHNYERI PERUT BAGIAN BAWAH
NYERI PERUT BAGIAN BAWAH
 
Pertolongan Pertama Pada nak Dengan Gigitan Ular
Pertolongan Pertama Pada nak Dengan Gigitan UlarPertolongan Pertama Pada nak Dengan Gigitan Ular
Pertolongan Pertama Pada nak Dengan Gigitan Ular
 
Uretritis Non Gonore
Uretritis Non GonoreUretritis Non Gonore
Uretritis Non Gonore
 
Perubahan Fisiologis Masa Nifas Pada Sitem Kardiovaskuler
Perubahan Fisiologis Masa Nifas Pada Sitem KardiovaskulerPerubahan Fisiologis Masa Nifas Pada Sitem Kardiovaskuler
Perubahan Fisiologis Masa Nifas Pada Sitem Kardiovaskuler
 
PENANGANAN SAKIT KEPALA,NYERI EPIGASTRIK,PENGLIHATAN KABUR
PENANGANAN SAKIT KEPALA,NYERI EPIGASTRIK,PENGLIHATAN KABURPENANGANAN SAKIT KEPALA,NYERI EPIGASTRIK,PENGLIHATAN KABUR
PENANGANAN SAKIT KEPALA,NYERI EPIGASTRIK,PENGLIHATAN KABUR
 
Ikterus Neonatus
Ikterus NeonatusIkterus Neonatus
Ikterus Neonatus
 
OMFALOKEL
OMFALOKELOMFALOKEL
OMFALOKEL
 
Bayi Besar, Hydrocephalus, Anence Phallus
Bayi Besar, Hydrocephalus, Anence PhallusBayi Besar, Hydrocephalus, Anence Phallus
Bayi Besar, Hydrocephalus, Anence Phallus
 
Hiperemesis kehamilan
Hiperemesis kehamilanHiperemesis kehamilan
Hiperemesis kehamilan
 
Konsep Perilaku Kesehatan
Konsep Perilaku KesehatanKonsep Perilaku Kesehatan
Konsep Perilaku Kesehatan
 
Manusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunyaManusia dan perilakunya
Manusia dan perilakunya
 
OBSTRUKSI BILIARIS
OBSTRUKSI BILIARISOBSTRUKSI BILIARIS
OBSTRUKSI BILIARIS
 
Hisprung
HisprungHisprung
Hisprung
 
Atresia Rekti Atresia Ani
Atresia Rekti Atresia AniAtresia Rekti Atresia Ani
Atresia Rekti Atresia Ani
 
Atresia Esofagus
Atresia EsofagusAtresia Esofagus
Atresia Esofagus
 
Labioskisis
LabioskisisLabioskisis
Labioskisis
 
Pertolongan Pertama Pada Anak Dengan Keracunan
Pertolongan Pertama Pada Anak Dengan KeracunanPertolongan Pertama Pada Anak Dengan Keracunan
Pertolongan Pertama Pada Anak Dengan Keracunan
 
Kekerasan Pada Anak
Kekerasan Pada AnakKekerasan Pada Anak
Kekerasan Pada Anak
 
UU Perlindungan Anak
UU Perlindungan AnakUU Perlindungan Anak
UU Perlindungan Anak
 
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan FisikPemeriksaan Fisik
Pemeriksaan Fisik
 

Recently uploaded

FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxindah849420
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitaBintangBaskoro1
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxYudiatma1
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatZuheri
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALBagasTriNugroho5
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxDwiHmHsb1
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAkompilasikuliahd3TLM
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptssuser551745
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxIrfanNersMaulana
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptssuserbb0b09
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdfbendaharadakpkmbajay
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptRekhaDP2
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial Remaja
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial RemajaAsuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial Remaja
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial RemajaFeraAyuFitriyani
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...nadyahermawan
 
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxZuheri
 
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptxNezaPurna
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxkemenaghajids83
 

Recently uploaded (20)

FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
 
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptxMateri 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
Materi 5.1 ASKEP pada pasien dengan HEPATITIS.pptx
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial Remaja
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial RemajaAsuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial Remaja
Asuhan Keperawatan Jiwa Perkembangan Psikososial Remaja
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
 
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
 
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdfJenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
 
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
 

Seborrhea

  • 1.
  • 2.
  • 3. Seborrhea adalah suatu peradangan pada kulit bagian atas, yang menyebabkan timbulnya sisik pada kulit kepala, wajah dan kadang pada bagian tubuh lainnya. Proses pergantian sel-sel pada kulit kepala terjadi secara perlahan-lahan dan tidak terlihat oleh mata. Proses pergantian tersebut terjadi setiap bulan. Jika proses ini menjadi lebih cepat, maka akan timbul gangguan pada kulit kepala yang kita sebut ketombe. Gangguan yang lebih parah yaitu dermatitis seboroik, berupa serpihan berwarna kuning berminyak yang melekat pada kulit kepala (Marni,2012)
  • 4. Patofisiologi yang sebenarnya belum diketahui secara pasti berdasarkan tempat prediksi. Dermatitis seboroik atau Seborrhea bisa sembuh dalam waktu 8-12 bulan yaitu saat jumlah hormon tersebut berkurang. Kelainan ini biasanya akan berulang pada dewasa muda. Beberapa faktor (misalnya tingkat hormon, infeksi jamur, defisit nutrisi, dan faktor neurogenik) berhubungan dengan keadaan ini. Adanya masalah hormonal mungkin dapat menjelaskan mengapa keadaan ini muncul pada bayi, hilang secara spontan, dan muncul kembali setelah puberitas. Pada bayi dijumpai hormon transplasenta meninggi beberapa bulan setelah lahir dan penyakitnya akan membaik bila kadar hormon ini menurun. Seborrhea biasanya dimulai dari kepala, kemudian menjalar kewajah, kuduk, leher dan badan.
  • 5. Penyebab tidak diketahui. Dermatitis seboroik sebagai penyakit keturunan dalam suatu keluarga. Salah satu penyebab ketombe adalah Pitysporum ovale (P. Ovale). Walaupun namanya sedikit menakutkan, tetapi P. Ovale adalah jamur yang secara alami terdapat pada kulit kepala dan bagian kulit yang lain. Dalam jumlah yang sedikit, jamur ini tidak menyebabkan kerugian yang berarti. Namun, dengan adanya perubahan cuaca, hormon, dan stres, kulit kepala kita akan mengahasilkan lebih banyak minyak, sehingga menyebabkan jamur P. Ovale berkembang biak. (Marni,2012)
  • 6. Berikut ini beberapa hal yang berpotensial menyebabkan seborrhea:  Aktifitas kelenjar sebum yang berlebihan  Infeksi pityrosporum ovale  Infeksi oleh kandida atau staphylococcus  Hipersensitif terhadap bakteri ataupun antigen epidermal  Kelainan neurotransmitter (misalnya: pada penyakit parkinson)  Respon emosional terhadap stress atu kelelahan  Proliferasi epidermal yang menyimpang  Diet yang abnormal  Obat-obatan  Factor lingkungan (temperature dan lingkungan)  Imunodefesiensi (Rukiyah dkk,2013) Lanjutan. ..
  • 7. Proses pergantian kulit mati, yang kemudian diganti dengan sel-sel kulit dibawahnya disebut keratinisasi. Ada beberapa hal yang membuat periode keratinisasi ini tidak normal, diantaranya:  Keaktifan kelenjar minyak kulit yang meningkat. Ketombe terjadi pada kulit kepala yang produksi minyaknya berlebihan.  Adanya peningkatan jumlah fungus bernama Pityrosporum Ovale. Fungus ini bertanggung-jawab pada proses pemecahan lemak kulit, yang menyebabkan iritasi kulit kepala.  Makanan berlemak, mengakibatkan produksi minyak dari kelenjar minyak bertambah. Asupan lain yang juga punya andil besar merangsang kelenjar minyak membentuk minyak kulit adalah sambal, alkohol, kopi, serta rokok.  Zat atau bahan yang menempel pada kulit kepala seperti obat-obatan tertentu, sabun, shampoo, minyak rambut. Zat-zat ini secara langsung merangsang kulit kepala, atau menjadi media yang baik bagi pertumbuhan mikroorganisme.  Hormon tertentu. Hormon yang dapat memacu keaktifan kelenjar minyak misalnya hormon Androgen. Hal lain seperti stress, genetika, cuaca. (Marni,2012) Lanjutan.. .
  • 8. Dermatitis seboreik biasanya timbul secara bertahap, menyebabkan sisik kering atau berminyak di kulit kepala (ketombe), kadang disertai gatal-gatal tetapi tanpa kerontokan rambut. Pada bayi baru lahir yang berumur kurang dari 1 bulan, dermatitis seboroik menyebabkan ruam tebal berkeropeng berwarna kuning di kulit kepala (cradle cap) dan kadang tampak sebagai sisik berwarna kuning di belakang telinga atau beruntusan merah di wajah. Ruam di kulit kepala ini sering disertai dengan ruam popok. Pada anak-anak, dermatitis seboroik menyebabkan timbulnya ruam yang tebal di kulit kepala yang sukar disembuhkan. Tanda dan gejalanya:  Kulit tampak berminyak  Ruam tebal berkeropeng berwarna kuning dikepala (Crdle cap)  Kadang tampak seperti sisik dibelakang telinga  Tampak erytrema, ketombe  Perasaan gatal yg hebat  Bayi biasanya rewel  Gatal  Kemerahan  (Marni,2012)
  • 9.  Penggunaan shampoo. Shampoo merupakan produk yang dibuat khusus untuk membersihkan kepala dari kotoran. Penggunaan shampoo untuk membersihkan kepala memang sangat efektif. Bila ingin menggunakan setiap hari, sebaikya menggunakan shampoo jenis mild atau yang berformula lembut. Dan pijatlah kulit kepala dengan shampoo secara perlahan karena akan menghilangkan jamur/kotoran lewat serpihan kullit yang lepas.  Bisakan selalu mencuci tangan sebelum dan sesudah menyentuh kepala anak yang tekena infeksi untuk menghindari penularan lebih lanjut.(Marni, 2012)
  • 10. Diagnosis dapat ditegakkan berdasarkan anamnesis, Pemerikasaan fisik, riwayat penyakit, gambaran kilnis, maupun dari hasil pemeriksaan penunjang. Dari riwayat didapatkan, bahwa dermatitis ini terjadi pada bayi terutama bayi berusia 1 bulan. Tampak sebagai peradangan yang mengenai kulit kepala dan lipatan lipatan intertriginosa yang disertai skuama berminyak dan krusta. Daerah daerah lain seperti bagian tengah wajah, dada dan leher juga dapat terkena. Pada kasus yang berat sering di dapatkan bercak bercak kemerahan berlapis dan tidak gatal di wajah, badan dan tungkai.
  • 11. 1. Anak-anak. Untuk ruam bersisik tebal di kulit kepala, mengatasinya: Dioleskan minyak mineral yang mengandung asam salisilat secara perlahan dengan menggunakan sikat gigi yang lembut pada malam hari. Selama sisik masih ada, kulit kepala juga dicuci dengan sampo setiap hari setelah sisiknya menghilang cukup dicuci 2 kali/minggu. (Marni,2012). 2. Bayi. Kulit kepala dicuci dengan sampo bayi yang lembut dan diolesi dengan krimydrocortisone.
  • 12. Ada beberapa langkah yang bisa kita lakukan sendiri untuk penyembuhan yang lebih maksimal. Yaitu dengan : a. Dengan memakai payung keluar rumah b. Gunakan topi pada bayi jika keluar rumah c. Menghindari ruangan yang pengap d. Menghindari baju yang tebal e. Sangat baik bila kita bisa menyediakan ruangan ber-AC untuk anak. f. Sebaiknya, jangan mengangkat sisik dikepala anak sebelum ada perintah dokter. dikhawatirkan akan terjadi infeksi. Mungkin saja alat yang digunakan tidak steril. Bila infeksi terjadi, maka bisa lebih berbahaya. Dokter akan memberikan obat bila sisik dikepala anak terlihat banyak dan harus diangkat. Selain itu, terutama pada bayi obat tersebut biasanya dicampur dengan minyak agar mudah mengenai kulit kepala. (Marni,2012) Lanjutan...
  • 13. Ibu ana memiliki seorang bayi berumur 3 hari, ibu ana membawa bayinyake BPS bidan rena pada tanggal 13 agustus 2014 dengan keluhan timbulnya sisik pada kulit kepala dan wajah anaknya disertai adanya lemak berwarna putih. Awalnya ibu ana tidak khawatir akan kondisi bayinya. Bahkan ibu ana sering mengangkat sisik pada kepala bayinya dengan tangan setelah mandi untuk menghilangkan sisik berwarna putih pada bayinya. Akan tetapi sejak pagi tadi timbul kemerahan pada daerah kulit yang berwarna putih dibagian kepala. Dan ibu ana sangat cemes, apakah penyakit pada bayinya hal fisiologis atu tidak
  • 14. Ibu ana melahirkan pada tanggal l0 agustus 2014 pukul 08:00 WIB, lahir pervaginam, kehamilan atermdi BPS bidan Rena. Berat badan lahir 3000 gr, panjang 50 cm, jenis kelamin laki-laki. Pada pemeriksaan fisik didapatkan keadaan umum baik dengan tanda-tanda vital nadi: 130x/I , pernafasan : 56x/I, suhu :37oC. pada pemeriksaan kepala terdapat lemak berwarna putih, bayi tidak ikterus. Setelah dilakukan pemeriksaan oleh bidan rina, maka bidan rina mengatakan kepada ibu ana bahwa anaknya mengalami seborrhea. Lanjutan...
  • 15. Hari/tanggal : Senin, 13 Agustus 2014 Tindakan : S : Ibu Mengatakan Timbul Sisik Pada Kepala Kepala Dan Wajah Anaknya Disertai Adanya Lemak Berwarna Putih. O : KU Baik, Nadi : 130x/Menit, R : 56x/Menit, S : 370c. Terdapat Lemak Berwarna Putih Pada Kepala, Bayi Tidak Icterus. A : Seborrhea
  • 16. P : - Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaannya. + Ibu mengerti penjelasan bidan - Menganjurkan ibu untuk selalu menjaga kebersihan kepala dan rambut. + Ibu bersedia melakukan anjuran bidan - Menganjurkan ibu untuk memijat kulit kepala bayi dengan shampoo secara perlahan saat mandi. + Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.
  • 17. - Menganjurkan ibu tidak mengangkat sisik pada kulit kepala anak sebelum ada perintah dari bidan. + Ibu besedia melakukan anjuran bidan - Menganjurkan ibu untuk memakaikan topi pada bayi dan memakai paying jika keluar rumah. + Ibu bersedia melakukan anjuran bidan. - Memganjurkan ibu untuk menghindari ruangan yang pengap dan menghindari baju yang tebal untuk bayi. + Ibu bersedia melakukan anjuran bidan. - Menganjurkan ibu untuk berkunjung kembali jika keluhan masih berlanjut. + Ibu bersedia melakukan anjuran bidan.