SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Pelaksanaan Strategi Nasional
Percepatan Pencegahan Stunting Pada
Masa Pandemi Covid 19
Tim Percepatan Pencegahan Anak Kerdil (Stunting)
(TP2AK)
Sekretariat Wakil Presiden
Mei 2020
• Angka Stunting Balita pada tahun 2019 sebesar 27,7% (sumber data: SSGBI),
mengalami penurunan sebesar 3,1% dari tahun 2018 (sumber data: RISKESDAS)
Target Penurunan Angka Stunting
Nasional (%)
36.8 35.6 37.2
30.8
27,7
2007 2010 2013 2018 2019
14%
2024
Darurat Covid 19 dan Pencegahan Stunting
• Pengurangan dan Realokasi Anggaran Di Pusat, Daerah Dan Desa.
• akan mempengaruhi terhadap alokasi anggaran untuk percepatan pencegahan
stunting di tingkat pusat, daerah dan desa . Alokasi anggaran akan berpengaruh
terhadap pelaksanaan program dan kegiatan.
• Social Distancing
• menyebabkan terhentinya kegiatan Posyandu, kelas Ibu Hamil, kelas Balita, PAUD,
BKB dan kegiatan layanan lain di tingkat desa
• Berkurangnya Pendapatan dan Hilangnya Pekerjaan:
• menyebabkan melemahnya daya beli masyarakat dapat mengurangi asupan gizi
masyarakat; angka kemiskinan bertambah
• Kelangkaan dan Kenaikan Harga Pangan
• Menyebabkan harga pangan bergizi menjadi tidak aksesibel untuk masyarakat
Dampak Darurat Covid 19 bagi Pencegahan Stunting
Realokasi dan
Pemotongan
Anggaran
Kehilangan
pekerjaan dan
pendapatan
Kenaikan
Harga
Komoditas
Social
Distancing
Pemerintah tetap
berkomitmen untuk
melakukan
pencegahan
stunting pada masa
pandemic.
Advokasi kepada
daerah tetap
dilakukan bersama
dengan Bappenas,
Kemendagri dan
Kemendesa
Kampanye
diarahkan pada
praktek
pemenuhan gizi,
PHBS dan
pemantauan
pertumbuhan
secara mandiri
Bantuan Sosial
diberikan kepada
masyarakat,
terutama
masyarakat tidak
mampu dengan
penambahan
jumlah KPM dan
jenis makanan
Pemotongan anggaran
untuk pencegahan
stunting diminimalkan.
Pendampingan kepada
daerah tetap
dilaksanakan
Intervensi tetap
dilanjutkan dengan
modifikasi
Panduan pelaksanaan
layanan di masyarakat
sudah dikembangkan.
Monev tetap
dilakukan.
Dilakukan studi
untuk
menghitung
dampak Covid
19 terhadap
scenario
penurunan
stunting
Pelaksanaan Stranas Stunting pada Masa Pandemic
Mencegah Stunting berisirisan dengan Mencegah
Covid19
Pemenuhan
Asupan Gizi
Hygiene dan
Sanitasi
Beraktifitas
Fisik
Hindari
Stress
Istirahat
Cukup
Tidak
Merokok
Imunitas Tubuh
Pencegahan
Stunting
Pencegahan
Tertular Covid 19
Beberapa Panduan dan Materi Terkait Layanan di
Masyarakat
• Panduan Gizi Seimbang Pada Masa Pandemic Covid 19:
https://covid19.go.id/storage/app/media/Materi%20Edukasi/final-
panduan-gizi-seimbang-pada-masa-covid-19-1.pdf
• Pelayanan Gizi pada Masa Pandemi: SE Ditjend Kesmas No
HK.02.02/V/393/2020
• Pelaksanaan Posyandu: Surat Mendagri kepada Gubernur dan
Bupati/Walikota tanggal 27 April 2020 dengan No 094/1737/BPD
tentang Operasional Posyandu dalam Pencegahan Penyebaran Covid
19
• Pedoman Pelaksanaan Imunisasi: SE Ditjend P2P No
SR.02.06/41332/2020 tentang Pelayanan Imunisasi pada anak
selama masa pandemi Corona Virirs Disease 2019
• Materi berupa poster dan flyer sudah dikembangkan oleh Kemenkes
didukung oleh UNICEF dan mira pembangunan lainnya
Catatan Penutup
• Percepatan pencegahan stunting tetap menjadi prioritas
dengan melakukan beberapa penyesuaian dalam
pelaksanaanya di lapangan
• Perlu mendapatkan perhatian adalah penangangan pasca
masa darurat. Masa darurat bisa selesai dalam beberapa
bulan, tetapi penanganan pasca pandemic akan berlangsung
lama, karena terkait dengan pemulihan ekonomi dan lainnya.
• Semakin lama masa pandemic ini terjadi, semakin besar
dampak negative yang akan ditimbulkan bagi status gizi anak
dan ibu hamil yang akan mempunyai dampai bagi pencapaian
target pennurunan stunting
Terima Kasih

More Related Content

Similar to SIGAPWEBINAR3_Pelaksanaan-Stranas-Stunting-pada-Masa-Pandemic.pptx

1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
deniridwan5
 
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdfscribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
Herman673394
 
Kebijakan bok sulbar 2013
Kebijakan bok sulbar 2013Kebijakan bok sulbar 2013
Kebijakan bok sulbar 2013
Muh Saleh
 
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptxPaparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
nurulkusuma2
 
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptxPaparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
nurulkusuma2
 
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.pptPPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
Hana317409
 
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi burukKerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
yusup firmawan
 

Similar to SIGAPWEBINAR3_Pelaksanaan-Stranas-Stunting-pada-Masa-Pandemic.pptx (20)

1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
1. Paparan Rakor Pokjanal Posyandu 9-10 Oktober 2023.pptx
 
Dagri_BIMTEK_Peran-Kabupaten-Kota-Dalam-Melaksanakan-8-Aksi-Konvergensi.pdf
Dagri_BIMTEK_Peran-Kabupaten-Kota-Dalam-Melaksanakan-8-Aksi-Konvergensi.pdfDagri_BIMTEK_Peran-Kabupaten-Kota-Dalam-Melaksanakan-8-Aksi-Konvergensi.pdf
Dagri_BIMTEK_Peran-Kabupaten-Kota-Dalam-Melaksanakan-8-Aksi-Konvergensi.pdf
 
PPT Pengantar Koordinasi TBC Bandung.pdf
PPT Pengantar Koordinasi TBC Bandung.pdfPPT Pengantar Koordinasi TBC Bandung.pdf
PPT Pengantar Koordinasi TBC Bandung.pdf
 
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdfscribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
scribd.vdownloaders.com_rembuk-stunting-kota-bandung.pdf
 
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
Sosialisasi kegiatan konvergensi pencegahan stunting (hamparan rawang)
 
Kebijakan bok sulbar 2013
Kebijakan bok sulbar 2013Kebijakan bok sulbar 2013
Kebijakan bok sulbar 2013
 
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptxPaparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
 
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptxPaparan JATIM 12 April 2022.pptx
Paparan JATIM 12 April 2022.pptx
 
Minilokakarya Linsek Puskesmas Bumiaji Februari 2023.pptx
Minilokakarya Linsek Puskesmas Bumiaji Februari 2023.pptxMinilokakarya Linsek Puskesmas Bumiaji Februari 2023.pptx
Minilokakarya Linsek Puskesmas Bumiaji Februari 2023.pptx
 
Paparan lunch meeting 110221 update 11.42 tayang
Paparan lunch meeting 110221 update 11.42 tayangPaparan lunch meeting 110221 update 11.42 tayang
Paparan lunch meeting 110221 update 11.42 tayang
 
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdfMPD 1   Kebijakan  dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
MPD 1 Kebijakan dan Situasi Penangulangan TBC dan ILTB.pdf
 
PSBB di Wilayah Prov. Jabar Kepada Menkes RI
PSBB di Wilayah Prov. Jabar Kepada Menkes RIPSBB di Wilayah Prov. Jabar Kepada Menkes RI
PSBB di Wilayah Prov. Jabar Kepada Menkes RI
 
KEBIJAKAN, STRATEGI & CAPAIAN PROGRAM P2PML
KEBIJAKAN, STRATEGI & CAPAIAN PROGRAM P2PMLKEBIJAKAN, STRATEGI & CAPAIAN PROGRAM P2PML
KEBIJAKAN, STRATEGI & CAPAIAN PROGRAM P2PML
 
Tor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakesTor orientasi germas bagi nakes
Tor orientasi germas bagi nakes
 
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.pptPPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
PPT Pertemuan Sosialisasi POPM Cacingan Tahun 2022, edit.ppt
 
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Universitas Nahdlatul Ulama SidoarjoLaporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo
 
Dana bok
Dana bokDana bok
Dana bok
 
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi burukKerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
Kerangka acuan kegiatan surveilan gizi buruk
 
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.pptMATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
MATERI TENTANG PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING.ppt
 
KEBIJA1.ppt
KEBIJA1.pptKEBIJA1.ppt
KEBIJA1.ppt
 

Recently uploaded

TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdfTUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
AbdulHalim854302
 

Recently uploaded (8)

Bahasa Arab kelas 4 BAB 6 (kosa kata tentang perlengkapan yang ada di rumah)
Bahasa Arab kelas 4 BAB 6 (kosa kata tentang perlengkapan yang ada di rumah)Bahasa Arab kelas 4 BAB 6 (kosa kata tentang perlengkapan yang ada di rumah)
Bahasa Arab kelas 4 BAB 6 (kosa kata tentang perlengkapan yang ada di rumah)
 
Materi Presentasi Dasar Perkembangan Tanaman.pptx
Materi Presentasi Dasar Perkembangan Tanaman.pptxMateri Presentasi Dasar Perkembangan Tanaman.pptx
Materi Presentasi Dasar Perkembangan Tanaman.pptx
 
PENGEMBANGAN & PERBANYAKAN TRICHODERMA SP.ppt
PENGEMBANGAN & PERBANYAKAN TRICHODERMA SP.pptPENGEMBANGAN & PERBANYAKAN TRICHODERMA SP.ppt
PENGEMBANGAN & PERBANYAKAN TRICHODERMA SP.ppt
 
Uji triaxial pada material batuan beku sebagai penanda kekuatan pondasi
Uji triaxial pada material batuan beku sebagai penanda kekuatan pondasiUji triaxial pada material batuan beku sebagai penanda kekuatan pondasi
Uji triaxial pada material batuan beku sebagai penanda kekuatan pondasi
 
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptxBiokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
Biokimia Gizi 13: Metabolisme Mineral 2024.pptx
 
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptxBiokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
Biokimia Gizi 12: Metabolisme Vitamin 2024.pptx
 
TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdfTUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
TUGAS MANDIRI 3 _ SKETSA KEHIDUPAN BERAGAMA DI INDONESIA.pdf
 
3_Kerangka Kompetensi Numerasi - M Ilhamul Qolbi
3_Kerangka Kompetensi Numerasi - M Ilhamul Qolbi3_Kerangka Kompetensi Numerasi - M Ilhamul Qolbi
3_Kerangka Kompetensi Numerasi - M Ilhamul Qolbi
 

SIGAPWEBINAR3_Pelaksanaan-Stranas-Stunting-pada-Masa-Pandemic.pptx

  • 1. Pelaksanaan Strategi Nasional Percepatan Pencegahan Stunting Pada Masa Pandemi Covid 19 Tim Percepatan Pencegahan Anak Kerdil (Stunting) (TP2AK) Sekretariat Wakil Presiden Mei 2020
  • 2. • Angka Stunting Balita pada tahun 2019 sebesar 27,7% (sumber data: SSGBI), mengalami penurunan sebesar 3,1% dari tahun 2018 (sumber data: RISKESDAS) Target Penurunan Angka Stunting Nasional (%) 36.8 35.6 37.2 30.8 27,7 2007 2010 2013 2018 2019 14% 2024
  • 3. Darurat Covid 19 dan Pencegahan Stunting • Pengurangan dan Realokasi Anggaran Di Pusat, Daerah Dan Desa. • akan mempengaruhi terhadap alokasi anggaran untuk percepatan pencegahan stunting di tingkat pusat, daerah dan desa . Alokasi anggaran akan berpengaruh terhadap pelaksanaan program dan kegiatan. • Social Distancing • menyebabkan terhentinya kegiatan Posyandu, kelas Ibu Hamil, kelas Balita, PAUD, BKB dan kegiatan layanan lain di tingkat desa • Berkurangnya Pendapatan dan Hilangnya Pekerjaan: • menyebabkan melemahnya daya beli masyarakat dapat mengurangi asupan gizi masyarakat; angka kemiskinan bertambah • Kelangkaan dan Kenaikan Harga Pangan • Menyebabkan harga pangan bergizi menjadi tidak aksesibel untuk masyarakat
  • 4. Dampak Darurat Covid 19 bagi Pencegahan Stunting Realokasi dan Pemotongan Anggaran Kehilangan pekerjaan dan pendapatan Kenaikan Harga Komoditas Social Distancing
  • 5. Pemerintah tetap berkomitmen untuk melakukan pencegahan stunting pada masa pandemic. Advokasi kepada daerah tetap dilakukan bersama dengan Bappenas, Kemendagri dan Kemendesa Kampanye diarahkan pada praktek pemenuhan gizi, PHBS dan pemantauan pertumbuhan secara mandiri Bantuan Sosial diberikan kepada masyarakat, terutama masyarakat tidak mampu dengan penambahan jumlah KPM dan jenis makanan Pemotongan anggaran untuk pencegahan stunting diminimalkan. Pendampingan kepada daerah tetap dilaksanakan Intervensi tetap dilanjutkan dengan modifikasi Panduan pelaksanaan layanan di masyarakat sudah dikembangkan. Monev tetap dilakukan. Dilakukan studi untuk menghitung dampak Covid 19 terhadap scenario penurunan stunting Pelaksanaan Stranas Stunting pada Masa Pandemic
  • 6. Mencegah Stunting berisirisan dengan Mencegah Covid19 Pemenuhan Asupan Gizi Hygiene dan Sanitasi Beraktifitas Fisik Hindari Stress Istirahat Cukup Tidak Merokok Imunitas Tubuh Pencegahan Stunting Pencegahan Tertular Covid 19
  • 7. Beberapa Panduan dan Materi Terkait Layanan di Masyarakat • Panduan Gizi Seimbang Pada Masa Pandemic Covid 19: https://covid19.go.id/storage/app/media/Materi%20Edukasi/final- panduan-gizi-seimbang-pada-masa-covid-19-1.pdf • Pelayanan Gizi pada Masa Pandemi: SE Ditjend Kesmas No HK.02.02/V/393/2020 • Pelaksanaan Posyandu: Surat Mendagri kepada Gubernur dan Bupati/Walikota tanggal 27 April 2020 dengan No 094/1737/BPD tentang Operasional Posyandu dalam Pencegahan Penyebaran Covid 19 • Pedoman Pelaksanaan Imunisasi: SE Ditjend P2P No SR.02.06/41332/2020 tentang Pelayanan Imunisasi pada anak selama masa pandemi Corona Virirs Disease 2019 • Materi berupa poster dan flyer sudah dikembangkan oleh Kemenkes didukung oleh UNICEF dan mira pembangunan lainnya
  • 8. Catatan Penutup • Percepatan pencegahan stunting tetap menjadi prioritas dengan melakukan beberapa penyesuaian dalam pelaksanaanya di lapangan • Perlu mendapatkan perhatian adalah penangangan pasca masa darurat. Masa darurat bisa selesai dalam beberapa bulan, tetapi penanganan pasca pandemic akan berlangsung lama, karena terkait dengan pemulihan ekonomi dan lainnya. • Semakin lama masa pandemic ini terjadi, semakin besar dampak negative yang akan ditimbulkan bagi status gizi anak dan ibu hamil yang akan mempunyai dampai bagi pencapaian target pennurunan stunting