SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
MAKALAH
Perusahaan Toko Buku Gramedia
Diajukan sebagai tugas mata kuliah
E-MARKETING
Dosen : Barnabas. ST., MM
Disusun oleh :
1. Ardila Veronica (43116310056)
2. Sri Hartini (43114110168)
UNIVERSITAS MERCU BUANA
CIBUBUR
2018
I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Tak bisa dipungkiri bahwa distribusi merupakan mata rantai yang lemah dalam dunia bisnis di
Indonesia. Penerbit dan percetakan saja tidaklah cukup untuk dapat mendistribusikan produk
secara merata ke seluruh pelosok tanah air. Itulah sebabnya Kelompok Kompas – Gramedia
(KKG) mendirikan jaringan toko buku, dengan maksud memperkuat penyebaran produk, tanpa
berkeinginan untuk lepas dari jaringan distribusi yang ada.
Toko Buku Gramedia didirikan 02 Februari 1970 oleh P.K. Ojong, yang juga merupakan
pendiri KKG, dengan misi turut serta menyebarkan produk pendidikan dan informasi, demi
tercapainya cita-cita bersama mencerdaskan kehidupan bangsa, menuju masyarakat baru
Indonesia yang berkehidupan Pancasila.
Dari sebuah toko buku kecil berukuran 25 m2, yang berlokasi di Jalan Gajah Mada, Jakarta
Barat, Toko Buku Gramedia sampai tahun 2002 telah tumbuh dan berkembang menjadi 50
toko, yang tersebar dibeberapa kota utama di Indonesia.
Mengantisipasi perkembangan ilmu dan teknologi, Toko Buku Gramedia membentuk
‘Gramedia Online’.
Ragam Produk dan Dukungan Pemasok
Semula – pada saat berdiri – Toko Buku Gramedia hanya menawarkan buku. Namun saat ini
ragam produknya sudah semakin berkembang, antara lain : stationery,fancy, peralatankantor,
peralatan olahraga, dan produk berteknologi tinggi seperti CD-ROM, audio-video book, dan
berbagai produk lain.
Pemasaran produk tersebut, didukung ratusan penerbit dan pemasok dalam dan luar negeri,
termasuk didalamnya beberapa penerbit intern KKG, seperti : Gramedia Pustaka Utama,
Elex Media Komputindo, Gramedia Widya Sarana, Bhuana Ilmu Populer, dan Penerbit
Gramedia Majalah.
1.2 IDENTIFIKASI PELANGGAN
Gramedia merupakan salah satu toko buku terbesar yang ada di Indonesia. Setiap orang yang
akan membeli buku akan langsung memilih Gramedia. Karena selain buku dalam negeri
Gramedia juga menerbitkan buku-buku luar negeri.
Dulu bila ingin membeli buku kita harus berjalan langsung ke toko buku tersebut. Dan untuk
melakukan pembayaran harus mengantri. Bahkan terkadang sudah datang ke Gramedia jauh-
jauh ternyata buku yang diinginkan tidak ada atau sudah habis. Hal itu cukup menghabiskan
waktu dan biaya.
Untuk promosi juga dilakukan melalui media cetak. Dan itu cukup memakan cost yang
tinggi. Tetapi promosi tersebut hanya untuk buku-buku yang sudah cetak dan tidak bisa
dijelaskan mengenai buku yang akan datang.
1.3 Permasalahan
Saat ini bila ingin membeli buku kita tidak perlu menghabiskan waktu dan biaya terlalu besar
karena Gramedia telah menyediakan fasilitas pembelian online melalui
http://www.gramedia.com. Di website tersebut tersedia berbagai informasi penting mengenai
setiap buku. Baik yang sudah cetak maupun yang akan dicetak.
Promosi juga dilakukan dengan lebih baik di website yang dimiliki. Di website tersebut juga
tersedia promo-promo yang dilakukan oleh Gramedia saat ini. Hal tersebut juga lebih
memudahkan masyarakat mengikuti promo yang ada. Selain itu pelanggan dapat melihat lebih
jelas mengenai buku yang ingin di beli.
Selain itu saat ini informasi yang disediakan oleh gramedia tidak melalui website tetapi juga
adanya komputer yang tersedia di toko fisik Gramedia untuk memberitahukan informasi lebih
banyak mengenai buku yang ada di Gramedia.
Di komputer tersebut informasi berhubungan dengan database yang dimiliki oleh Gramedia
setempat secara langsung. Informasi yang disediakan dari kesedian buku yang dimiliki oleh
Gramedia setempat dan juga lokasi buku tersebut.
Diharapkan untuk yang akan datang di situsnya Gramedia dapat menyediakan informasi
mengenai jumlah dan rating dari buku yang dijualnya baik melalui toko fisik maupun toko
online. Peringkat buku yang paling laris yang dibeli melalui toko fisik maupun online dapat
menjadi fitur tersendiri lagi. Hal ini dapat di update terus menerus.
Selain itu Gramedia juga menyediakan fasilitas membaca atau membeli buku dalam versi
elektronik atau yang dikenal sebagai e-book. Gramedia menyediakan fasilitas membership
sehingga customer bila ingin membaca secara online dapat dilakukan hanya berdasarkan
membership dan untuk memperpanjang masa berlaku dari membership tersebut tinggal
dilakukan pembayaran di toko online maupun melalui toko gramedia yang ada. Atau mungkin
bisa melakukan kerjasama dengan bank sehingga bisa melakukan pembayaran melalui ATM.
Selain itu dengan adanya profile dari pengarang mungkin bisa ditambahkan daftar buku-buku
yang sudah dihasilkan oleh pengarang tersebut.
Yang membuat pelanggan yakin dalam berteransaksi dengan gramedia online yaitu tingkat
keamanan yang di berikan gramedia bener – benar terjamin dalam bertransaksi dengan
gramedia dan pelayanan yang diberikan gramedia sangat baik sekali memudahkan pelanggan
untuk mencari buku – buku yang di perlukan gramedia online juga selalu memberikan
informasi – informasi buku – buku terbaru melewati Email pelanggan. Tiap hari nya pelanggan
diberikan informasi update informasi – informasi buku – buku terbaru. Yang membuat
pelanggan tetap menggunakan gramedia online untuk membeli buku secara online yaitu koleksi
buku – buku yang banyak dibandingkan toko – toko buku online yang lain untuk didalam negeri
serta kemudahan dalam berinteraksi.
Strategy yang diterapkan oleh Gramedia Online untuk mempertahankan pelanggannya yaitu
dalam hal pelayanan yang baik terhadap pelanggan/konsumen, dengan memberikan Discount
bahkan sampai 50 % terhadap pelanggan yang banyak melakukan transaksi di gramedia
online.
Competitor utama bagi Gramedia Online yaitu toko – toko buku yang yang sudah melakukan
penjualan secara online di Internet seperti, di bawah ini :
1.Gunung Agung dan Kharisma,
2.Gudang Buku.Com,
3.kutubuku.Com,
4.Cakrawala.Com,
5.bukukita.Com
serta website – website lain yang menawarkan buku – buku mereka di internet secara online,
akan tetapi gramedia tidak terlalu takut dalam persaing ini di karenakan gramedia telah
mempunyai pelanggan / membership tersendiri, menyediakan koleksi buku dari luar negeri
bekerjasama dengan Amazon.com untuk memenangkan persaingan ini dengan memberikan
pelayanan dan kemudahan bertransaksi dengan menggunakan ATM.
8 Faktor paling penting dalam penjualan elektronik gramaediaonline.com
FACTOR Description Skala
Functionality Kemampuan dalam memasarkan
produk lewat website
7
Information Informasi yang di sajikan oleh
website tersebut selalu updite dan
menginformasikan buku – buku
terbaru
9
Ease of Use Kemudahan dalam menggunakan
website tersebut dengan
userfriendly tampilan yang menarik
begitu juga dengan berinteraksi
9
Redundant Navigation Olah gerak tampilannya biasa 6
Ease of Purchase Kemudahan dalam pembelian
secara langsung bisa juga
menggunakan ATM
10
Multi Browser Functionality Disamping bisa bertransaksi juga
bisa melihat informasi buku yang
lain nya
8
Simple Graphics Disign yang ditampilkan
sederhahana akan tetapi sangat
menarik dan interaktif
8
Legible Text Teks yang dapat di baca, sangat
memudahkan pelanggan dalam
mendapatkan transaksi
10
Berikut ini adalah panduan membeli buku secara online di Gramedia.com.
1. Masuk ke akun Gramedia.com
Sebelum mencari buku yang diinginkan, sebaiknya masuk dulu ke akun Gramedia.com milik
Anda.
Jika Anda merupakan pelanggan baru, silakan mendaftarkan diri terlebih dahulu. Caranya
mudah! Cukup isi data diri Anda berupa nama lengkap, alamat email, dan kata sandi saja
2. Cari Buku
Anda dapat mencari buku yang diinginkan dengan mengetikkan judul buku atau nama
pengarang pada kolom 'Pencarian'. Selain itu, Anda juga bisa melakukan pencarian
buku sesuai kategori buku.
3. Tambah ke Keranjang Belanja
Sudah menemukan buku yang Anda cari? Anda dapat mengetahui mengenai sinopsis
isi buku tersebut di bagian 'Product Description'. Ada juga informasi lainnya tentang
jumlah halaman, tanggal terbit, nama penerbit, ISBN, berat buku, dan lebar buku.
Sudah memutuskan untuk membelinya? Anda tinggal menambahkan buku tersebut ke
dalam 'Keranjang Belanja' Anda dengan klik 'Tambah ke Keranjang'! Anda juga dapat
mengubah jumlah buku yang ingin dibeli. Jika telah memeriksa rincian pemesanan,
Anda dapat tekan 'Lanjutkan Checkout'.
4. Lengkapi alamat pengiriman
Masukkan informasi lengkap mengenai alamat tujuan pengiriman. Lalu tekan
'Lanjutkan Checkout'. Rincian mengenai biaya kirim serta total biaya yang harus
dibayarkan pun akan segera muncul bersama dengan estimasi paket sampai.
5. Pilih metode pembayaran
Selanjutnya, pilihlah metode pembayaran yang ingin Anda gunakan. Jangan lupa periksa
kembali data pemesanan buku yang Anda beli. Setelah itu, klik 'Lanjutkan Checkout'.
6. Lakukan pembayaran
Selesaikan proses pembelian buku online Anda di Gramedia.com dengan melakukan
pembayaran sesuai metode yang telah dipilih. Langkah-langkah pembayaran seperti
transfer melalui ATM, Internet Banking, Mobile Banking, dan lain sebagainya akan
tersedia.
7. Tunggu Paket Tiba
Setelah melakukan pembayaran, Anda tinggal menunggu paket buku tiba sesuai dengan
alamat pengiriman dan estimasi sampai.
KESIMPULAN
Gramedia Bookstre didirikan pada tahun 1970 oleh P.K Ojong (alm) dan Jakob Oetama
di Jalan Gajah Mada Jakarta. Sejak pertama kali dibuka, Gramedia Bookstore yang dimiliki
dan dikelola oleh PT Gramedia Asri Media yang merupakan anak perusahaan Kompas
Gramedia Group, telah menjadi pemimpin dalam penjualan buku dan penerbitan. Selama lebih
dari 40 tahun Gramedia telah menjadi sebuah merek yang teruji dan terpercaya di dalam retail
buku dan penerbitan.
Adapun bauran pemasaran Gramedia Bookstore adalah sebagai berikut: Gramedia
Bookstore telah menjadi one-stop shop untuk setiap anggota keluarga. Ragam produk yang
disediakan oleh Gramedia Bookstore meliputi buku lokal dan impor, alat tulis, multimedia,
peralatan olahraga serta alat-alat musik.Harga Berbagai produk yang disediakan oleh Gramedia
Bookstore memiliki harga yang umumnya dapat dijangkau oleh konsumen kelas menengah.
Gramedia Bookstore juga gemar memberikan diskon atau potongan harga, pada periode
tertentu Gramedia Bookstore memberikan diskon 50%, terdapat pula diskon buku mahasiswa
sebesar 25% - 40% setiap harinya. Belum lagi diskon yang diberikan untuk pemilik Kompas
Gramedia Value Card-Flazz (KGVC).Tempat Gramedia Bookstore telah memiliki 98 cabang
yang tersebar di seluruh Indonesia, setiap outlet Gramedia Bookstore menikmati lokasi yang
strategis dalam setiap kota-kota besar di Indonesia dan beberapa kota kecil. Selain tempat atau
lokasi yang strategis, Gramedia Bookstore juga berusaha untuk menciptakan outlet yang
nyaman bagi setiap pelanggan yang datang. Promosi Gramedia Bookstore melakukan promosi
melalui pemasangan iklan di beberapa media cetak dan menjadi sponsor dalam event tertentu
seperti seminar atau acara perlombaan.
–
DAFTAR PUSTAKA
https://tohaghafara.wordpress.com/2011/08/16/119/
https://www.gramedia.com/blog/cara-belanja-buku-online-di-gramedia-com/#gref
https://derrymayendra.blogspot.com/2014/04/analisis-swot-gramedia-pt-gramedia-
asri_9214.html

More Related Content

Similar to GRAMEDIA

Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...
Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...
Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...gunawanhandy19
 
Google PlayBooks Presentation.pdf
Google PlayBooks Presentation.pdfGoogle PlayBooks Presentation.pdf
Google PlayBooks Presentation.pdfNathan Gusti Ryan
 
Task 2 bukalapak
Task 2 bukalapakTask 2 bukalapak
Task 2 bukalapakilham bacht
 
Gramedia Indonesia
Gramedia IndonesiaGramedia Indonesia
Gramedia Indonesiaexel tarkus
 
Paperwork Produkbanyumas
Paperwork ProdukbanyumasPaperwork Produkbanyumas
Paperwork ProdukbanyumasPradna Paramita
 
Kelompok kedua
Kelompok keduaKelompok kedua
Kelompok keduakikisatu
 
Kelompok kedua
Kelompok keduaKelompok kedua
Kelompok keduakikisatu
 
Business Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana BisnisBusiness Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana BisnisJesika Amanda
 
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...Lidya Septiani
 
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...Ilham Reyzer Firmansyah
 
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya hehe
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya heheRekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya hehe
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya heheP. Irfan syah
 
Creativepreneur.pptx
Creativepreneur.pptxCreativepreneur.pptx
Creativepreneur.pptxhadypsaputro2
 
Presentasi Pembuatan Website E-Commerce
Presentasi Pembuatan Website E-CommercePresentasi Pembuatan Website E-Commerce
Presentasi Pembuatan Website E-CommerceShofura Kamal
 
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...feni oktavia
 
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...feni oktavia
 

Similar to GRAMEDIA (20)

Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...
Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...
Sim, tugas 2, handy gunawan r, hapzi ali, analisis bukalapak.com, universitas...
 
INTERNET
INTERNETINTERNET
INTERNET
 
Google PlayBooks Presentation.pdf
Google PlayBooks Presentation.pdfGoogle PlayBooks Presentation.pdf
Google PlayBooks Presentation.pdf
 
Task 2 bukalapak
Task 2 bukalapakTask 2 bukalapak
Task 2 bukalapak
 
Gramedia Indonesia
Gramedia IndonesiaGramedia Indonesia
Gramedia Indonesia
 
e-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia mayae-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia maya
 
Gita tutorial shopee
Gita tutorial shopeeGita tutorial shopee
Gita tutorial shopee
 
Paperwork Produkbanyumas
Paperwork ProdukbanyumasPaperwork Produkbanyumas
Paperwork Produkbanyumas
 
Kelompok kedua
Kelompok keduaKelompok kedua
Kelompok kedua
 
Kelompok kedua
Kelompok keduaKelompok kedua
Kelompok kedua
 
Buatebook
BuatebookBuatebook
Buatebook
 
Business Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana BisnisBusiness Plan / Rencana Bisnis
Business Plan / Rencana Bisnis
 
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...
SIM, Lidya Septiani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, UAS Analisis dan Peran...
 
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...
(Pkm k)-2013-umy-agung fajar pamungkas-penjualan buku dengan konsep coffe sho...
 
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya hehe
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya heheRekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya hehe
Rekayasa E-Business (Analisis Lazada .co.id) *materi sebagian di cut ya hehe
 
Creativepreneur.pptx
Creativepreneur.pptxCreativepreneur.pptx
Creativepreneur.pptx
 
Presentasi Pembuatan Website E-Commerce
Presentasi Pembuatan Website E-CommercePresentasi Pembuatan Website E-Commerce
Presentasi Pembuatan Website E-Commerce
 
Web e commerce
Web e commerceWeb e commerce
Web e commerce
 
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...
SIM FENI OKTAVIA, HAPZI ALI, Tugas UAS Analaisis dan Perancangan SI Pada Toko...
 
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...
SIM Feni Oktavia, Hapzi Ali, Tugas UTS Implementasi Sistem Informasi Pada Tok...
 

Recently uploaded

Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 

Recently uploaded (20)

Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 

GRAMEDIA

  • 1. MAKALAH Perusahaan Toko Buku Gramedia Diajukan sebagai tugas mata kuliah E-MARKETING Dosen : Barnabas. ST., MM Disusun oleh : 1. Ardila Veronica (43116310056) 2. Sri Hartini (43114110168) UNIVERSITAS MERCU BUANA CIBUBUR 2018
  • 2. I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tak bisa dipungkiri bahwa distribusi merupakan mata rantai yang lemah dalam dunia bisnis di Indonesia. Penerbit dan percetakan saja tidaklah cukup untuk dapat mendistribusikan produk secara merata ke seluruh pelosok tanah air. Itulah sebabnya Kelompok Kompas – Gramedia (KKG) mendirikan jaringan toko buku, dengan maksud memperkuat penyebaran produk, tanpa berkeinginan untuk lepas dari jaringan distribusi yang ada. Toko Buku Gramedia didirikan 02 Februari 1970 oleh P.K. Ojong, yang juga merupakan pendiri KKG, dengan misi turut serta menyebarkan produk pendidikan dan informasi, demi tercapainya cita-cita bersama mencerdaskan kehidupan bangsa, menuju masyarakat baru Indonesia yang berkehidupan Pancasila. Dari sebuah toko buku kecil berukuran 25 m2, yang berlokasi di Jalan Gajah Mada, Jakarta Barat, Toko Buku Gramedia sampai tahun 2002 telah tumbuh dan berkembang menjadi 50 toko, yang tersebar dibeberapa kota utama di Indonesia. Mengantisipasi perkembangan ilmu dan teknologi, Toko Buku Gramedia membentuk ‘Gramedia Online’. Ragam Produk dan Dukungan Pemasok Semula – pada saat berdiri – Toko Buku Gramedia hanya menawarkan buku. Namun saat ini ragam produknya sudah semakin berkembang, antara lain : stationery,fancy, peralatankantor, peralatan olahraga, dan produk berteknologi tinggi seperti CD-ROM, audio-video book, dan berbagai produk lain. Pemasaran produk tersebut, didukung ratusan penerbit dan pemasok dalam dan luar negeri, termasuk didalamnya beberapa penerbit intern KKG, seperti : Gramedia Pustaka Utama, Elex Media Komputindo, Gramedia Widya Sarana, Bhuana Ilmu Populer, dan Penerbit Gramedia Majalah.
  • 3. 1.2 IDENTIFIKASI PELANGGAN Gramedia merupakan salah satu toko buku terbesar yang ada di Indonesia. Setiap orang yang akan membeli buku akan langsung memilih Gramedia. Karena selain buku dalam negeri Gramedia juga menerbitkan buku-buku luar negeri. Dulu bila ingin membeli buku kita harus berjalan langsung ke toko buku tersebut. Dan untuk melakukan pembayaran harus mengantri. Bahkan terkadang sudah datang ke Gramedia jauh- jauh ternyata buku yang diinginkan tidak ada atau sudah habis. Hal itu cukup menghabiskan waktu dan biaya. Untuk promosi juga dilakukan melalui media cetak. Dan itu cukup memakan cost yang tinggi. Tetapi promosi tersebut hanya untuk buku-buku yang sudah cetak dan tidak bisa dijelaskan mengenai buku yang akan datang. 1.3 Permasalahan Saat ini bila ingin membeli buku kita tidak perlu menghabiskan waktu dan biaya terlalu besar karena Gramedia telah menyediakan fasilitas pembelian online melalui http://www.gramedia.com. Di website tersebut tersedia berbagai informasi penting mengenai setiap buku. Baik yang sudah cetak maupun yang akan dicetak. Promosi juga dilakukan dengan lebih baik di website yang dimiliki. Di website tersebut juga tersedia promo-promo yang dilakukan oleh Gramedia saat ini. Hal tersebut juga lebih memudahkan masyarakat mengikuti promo yang ada. Selain itu pelanggan dapat melihat lebih jelas mengenai buku yang ingin di beli. Selain itu saat ini informasi yang disediakan oleh gramedia tidak melalui website tetapi juga adanya komputer yang tersedia di toko fisik Gramedia untuk memberitahukan informasi lebih banyak mengenai buku yang ada di Gramedia. Di komputer tersebut informasi berhubungan dengan database yang dimiliki oleh Gramedia setempat secara langsung. Informasi yang disediakan dari kesedian buku yang dimiliki oleh Gramedia setempat dan juga lokasi buku tersebut.
  • 4. Diharapkan untuk yang akan datang di situsnya Gramedia dapat menyediakan informasi mengenai jumlah dan rating dari buku yang dijualnya baik melalui toko fisik maupun toko online. Peringkat buku yang paling laris yang dibeli melalui toko fisik maupun online dapat menjadi fitur tersendiri lagi. Hal ini dapat di update terus menerus. Selain itu Gramedia juga menyediakan fasilitas membaca atau membeli buku dalam versi elektronik atau yang dikenal sebagai e-book. Gramedia menyediakan fasilitas membership sehingga customer bila ingin membaca secara online dapat dilakukan hanya berdasarkan membership dan untuk memperpanjang masa berlaku dari membership tersebut tinggal dilakukan pembayaran di toko online maupun melalui toko gramedia yang ada. Atau mungkin bisa melakukan kerjasama dengan bank sehingga bisa melakukan pembayaran melalui ATM. Selain itu dengan adanya profile dari pengarang mungkin bisa ditambahkan daftar buku-buku yang sudah dihasilkan oleh pengarang tersebut. Yang membuat pelanggan yakin dalam berteransaksi dengan gramedia online yaitu tingkat keamanan yang di berikan gramedia bener – benar terjamin dalam bertransaksi dengan gramedia dan pelayanan yang diberikan gramedia sangat baik sekali memudahkan pelanggan untuk mencari buku – buku yang di perlukan gramedia online juga selalu memberikan informasi – informasi buku – buku terbaru melewati Email pelanggan. Tiap hari nya pelanggan diberikan informasi update informasi – informasi buku – buku terbaru. Yang membuat pelanggan tetap menggunakan gramedia online untuk membeli buku secara online yaitu koleksi buku – buku yang banyak dibandingkan toko – toko buku online yang lain untuk didalam negeri serta kemudahan dalam berinteraksi. Strategy yang diterapkan oleh Gramedia Online untuk mempertahankan pelanggannya yaitu dalam hal pelayanan yang baik terhadap pelanggan/konsumen, dengan memberikan Discount bahkan sampai 50 % terhadap pelanggan yang banyak melakukan transaksi di gramedia online.
  • 5. Competitor utama bagi Gramedia Online yaitu toko – toko buku yang yang sudah melakukan penjualan secara online di Internet seperti, di bawah ini : 1.Gunung Agung dan Kharisma, 2.Gudang Buku.Com, 3.kutubuku.Com, 4.Cakrawala.Com, 5.bukukita.Com serta website – website lain yang menawarkan buku – buku mereka di internet secara online, akan tetapi gramedia tidak terlalu takut dalam persaing ini di karenakan gramedia telah mempunyai pelanggan / membership tersendiri, menyediakan koleksi buku dari luar negeri bekerjasama dengan Amazon.com untuk memenangkan persaingan ini dengan memberikan pelayanan dan kemudahan bertransaksi dengan menggunakan ATM. 8 Faktor paling penting dalam penjualan elektronik gramaediaonline.com FACTOR Description Skala Functionality Kemampuan dalam memasarkan produk lewat website 7 Information Informasi yang di sajikan oleh website tersebut selalu updite dan menginformasikan buku – buku terbaru 9 Ease of Use Kemudahan dalam menggunakan website tersebut dengan userfriendly tampilan yang menarik begitu juga dengan berinteraksi 9 Redundant Navigation Olah gerak tampilannya biasa 6
  • 6. Ease of Purchase Kemudahan dalam pembelian secara langsung bisa juga menggunakan ATM 10 Multi Browser Functionality Disamping bisa bertransaksi juga bisa melihat informasi buku yang lain nya 8 Simple Graphics Disign yang ditampilkan sederhahana akan tetapi sangat menarik dan interaktif 8 Legible Text Teks yang dapat di baca, sangat memudahkan pelanggan dalam mendapatkan transaksi 10 Berikut ini adalah panduan membeli buku secara online di Gramedia.com. 1. Masuk ke akun Gramedia.com Sebelum mencari buku yang diinginkan, sebaiknya masuk dulu ke akun Gramedia.com milik Anda. Jika Anda merupakan pelanggan baru, silakan mendaftarkan diri terlebih dahulu. Caranya mudah! Cukup isi data diri Anda berupa nama lengkap, alamat email, dan kata sandi saja
  • 7. 2. Cari Buku Anda dapat mencari buku yang diinginkan dengan mengetikkan judul buku atau nama pengarang pada kolom 'Pencarian'. Selain itu, Anda juga bisa melakukan pencarian buku sesuai kategori buku. 3. Tambah ke Keranjang Belanja Sudah menemukan buku yang Anda cari? Anda dapat mengetahui mengenai sinopsis isi buku tersebut di bagian 'Product Description'. Ada juga informasi lainnya tentang jumlah halaman, tanggal terbit, nama penerbit, ISBN, berat buku, dan lebar buku.
  • 8. Sudah memutuskan untuk membelinya? Anda tinggal menambahkan buku tersebut ke dalam 'Keranjang Belanja' Anda dengan klik 'Tambah ke Keranjang'! Anda juga dapat mengubah jumlah buku yang ingin dibeli. Jika telah memeriksa rincian pemesanan, Anda dapat tekan 'Lanjutkan Checkout'. 4. Lengkapi alamat pengiriman Masukkan informasi lengkap mengenai alamat tujuan pengiriman. Lalu tekan 'Lanjutkan Checkout'. Rincian mengenai biaya kirim serta total biaya yang harus dibayarkan pun akan segera muncul bersama dengan estimasi paket sampai.
  • 9. 5. Pilih metode pembayaran Selanjutnya, pilihlah metode pembayaran yang ingin Anda gunakan. Jangan lupa periksa kembali data pemesanan buku yang Anda beli. Setelah itu, klik 'Lanjutkan Checkout'. 6. Lakukan pembayaran Selesaikan proses pembelian buku online Anda di Gramedia.com dengan melakukan pembayaran sesuai metode yang telah dipilih. Langkah-langkah pembayaran seperti transfer melalui ATM, Internet Banking, Mobile Banking, dan lain sebagainya akan tersedia. 7. Tunggu Paket Tiba Setelah melakukan pembayaran, Anda tinggal menunggu paket buku tiba sesuai dengan alamat pengiriman dan estimasi sampai.
  • 10. KESIMPULAN Gramedia Bookstre didirikan pada tahun 1970 oleh P.K Ojong (alm) dan Jakob Oetama di Jalan Gajah Mada Jakarta. Sejak pertama kali dibuka, Gramedia Bookstore yang dimiliki dan dikelola oleh PT Gramedia Asri Media yang merupakan anak perusahaan Kompas Gramedia Group, telah menjadi pemimpin dalam penjualan buku dan penerbitan. Selama lebih dari 40 tahun Gramedia telah menjadi sebuah merek yang teruji dan terpercaya di dalam retail buku dan penerbitan. Adapun bauran pemasaran Gramedia Bookstore adalah sebagai berikut: Gramedia Bookstore telah menjadi one-stop shop untuk setiap anggota keluarga. Ragam produk yang disediakan oleh Gramedia Bookstore meliputi buku lokal dan impor, alat tulis, multimedia, peralatan olahraga serta alat-alat musik.Harga Berbagai produk yang disediakan oleh Gramedia Bookstore memiliki harga yang umumnya dapat dijangkau oleh konsumen kelas menengah. Gramedia Bookstore juga gemar memberikan diskon atau potongan harga, pada periode tertentu Gramedia Bookstore memberikan diskon 50%, terdapat pula diskon buku mahasiswa sebesar 25% - 40% setiap harinya. Belum lagi diskon yang diberikan untuk pemilik Kompas Gramedia Value Card-Flazz (KGVC).Tempat Gramedia Bookstore telah memiliki 98 cabang yang tersebar di seluruh Indonesia, setiap outlet Gramedia Bookstore menikmati lokasi yang strategis dalam setiap kota-kota besar di Indonesia dan beberapa kota kecil. Selain tempat atau lokasi yang strategis, Gramedia Bookstore juga berusaha untuk menciptakan outlet yang nyaman bagi setiap pelanggan yang datang. Promosi Gramedia Bookstore melakukan promosi melalui pemasangan iklan di beberapa media cetak dan menjadi sponsor dalam event tertentu seperti seminar atau acara perlombaan. –