SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
STATISTIK BISNIS
SekolahTinggiAgama Islam Negeri (STAIN) Kudus
RUANG LINGKUP STATISTIK & STATISTIKA
Danang Kurniawan,SE,.MM
Statistika & Statistik
 Statistika berasal dr bhs latin “status”, bhs inggris
“state” artinya kesatuan politik.
 Statistika dulu untk melayani keperluan negara, misal :
menyusun info tentang penduduk, pajak, mobilisasi
dlm angkatan perang.
 Kegiatan statistika dulu dilakukan dgn cara sensus,
dinegara roma,babylonia.
 Sekarang statistika berkembang jadi disiplin ilmu yg
ber-hub dgn pengumpulan data,pengolahan
data,analisis data,penarikan kesimpulan smpai
pembuatan keputusan.
 Bisa diartikan statistika sebagai ilmu yg mempelajari
tentang pengumpulan,mengolah,menganalisi &
menginterprestasikan data sehingga dapat disajikan
dgn baik.
Lanjutan :
 Statistik, diartikan sbg kumpulan fakta yg
berbentuk angka2 yg disusun dlm bentuk
daftar/tabel yg menggambarkan suatu
persoalan. Contoh : Rata2 kelas A adalah 160 cm.
 Statistika ilmunya sedangkan statistik
ukurannya.
 Statistika merupakan metode ilmiah yg
berkaitan dg data, sedang statistik adalah
kumpulan angka2 mengenai suatu masalah dan
dapat memberikan gambaran pada masalah itu.
Penggolongan Statistika
 Statika biasanya dipelajari dri sudut teori atau
metodenya.
 Metode statistika digolongkan jadi 2 : metode
deskriptif dan metode inferensia.
 Metode deskriptif : membahas cara
pengumpulan data,penyerderhanaan angka2,
mengukur pemusatan dan penyebaran data.
 Yng termasuk pemusatan data misalnya
rata2,media, dan modus. Ukuran penyebaran
misalnya range,simpangan rata2,varians dan
simpangan baku. Selain itu dlm ukuran letak
misalnya kuartil, desil dan persentil.
Lanjutan :
 Statistika inferensia membahas mengenai
cara menganalisis data serta mengambil
kesimpulan (berkaitan dg estimasi parameter
dan pengujian hipotesis).
 Statistik inferensia dibagi 2 kelompok
statistika parametrik dan statistika
nonparametrik.
 Statistik parametrik biasanya dihubungkan
dg data yg bersifat kuantitatif. Contoh adalah
uji t,analisis ragam uji korelasi dan uji regresi.
Lanjutan :
 Statistika nonparametrik merupakan bagian
dri statistik inferensia yg tdk memperhatikan
nilai dr satu atau lebih parameter populasi.
 Metode ini menganalisis data yg distribusinya
tdk dpt diasumsikan normal.
 Contoh : analisis khi kuadrat untk uji
kebebasan dua variabel kategori,koefisien
korelasi spearman,uji tanda peringkat
wilcoxon dan uji friedman.
Fungsi statistika
 Dapat meningkatkan efisiensi dg cara
membatasi dan memastikan cara kerja dan cara
berfikir.
 Statistika dpt meringkaskn hasil penelitian dlm
bentuk yg sederhana dan mudah dipahami.
 Dpat memberikan dasar untuk melakukan
interpretasi dan menarik kesimpulan penelitian
yg tepat.
 Dpt memberikan gambaran eksak mengenai
suatau peramal untk waktu yg akan datang.
 Dapat memberikan dasar untk menyusun
peramalan tentang hal yg akan terjadi
berdasarkan pd keadaan yg telah diketahui.
Ciri khas statistika
 Statistik selalu bekerja dgn angka atau bilangan.
Contoh disiplin kerja pegawai, yaitu tinggi,
cukup dan kurang (data kualitatif hrs dikonfersi
jadi data kuantitatif), tinggi skor 80-100, cukup
skor 60-79, kurang skor 30-59.
 Statistik bersifat objektif, artinya statistik
bekerja menurut objeknya/apa adanya. Itulah
sebabnya statistik sering dikatakan sebagai alat
penilai kenyataan.
 Statistik bersifat universal. Ini mengandung
pengertian bahwa ruang lingkup dan bidang
garapan statistik tdk sempit.
Permasalahan Statistik
 Hananto sigit (1966) dlm anas sudijono
mengemukakan adanya 3 permasalahan
dasar dlm statistika :
1. Permasalahan rata-rata (average).
2. Permasalahan tentang pemen-
caran/penyebaran (variability/dispersion).
3. Permasalahan tentang saling hubungan
(korelasi).
WASSALAM...

More Related Content

What's hot

3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubahYulianus Lisa Mantong
 
Statistik Ekonomi
Statistik EkonomiStatistik Ekonomi
Statistik EkonomiSelfia Dewi
 
Metoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian dataMetoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian dataRahma Siska Utari
 
Statistik parametrik
Statistik parametrikStatistik parametrik
Statistik parametrikphient_dvero
 
uji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - ratauji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - rataRatih Ramadhani
 
Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)rizka_safa
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranRezza Adzmi
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parametermatematikaunindra
 
statistika - populasi dan sampel
statistika - populasi dan sampelstatistika - populasi dan sampel
statistika - populasi dan sampelAprinsya Panjaitan
 
statistik dasar1
statistik dasar1statistik dasar1
statistik dasar1Amri Sandy
 
Metode statistika
Metode statistikaMetode statistika
Metode statistikamus_lim
 
Statistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 BerpasanganStatistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 BerpasanganSiti Sahati
 

What's hot (20)

Contoh metodologi
Contoh metodologiContoh metodologi
Contoh metodologi
 
4. pengukuran tendensi sentral
4. pengukuran tendensi sentral4. pengukuran tendensi sentral
4. pengukuran tendensi sentral
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
 
Statistik Ekonomi
Statistik EkonomiStatistik Ekonomi
Statistik Ekonomi
 
Makalah statistika
Makalah statistikaMakalah statistika
Makalah statistika
 
Statistika inferensial 1
Statistika inferensial 1Statistika inferensial 1
Statistika inferensial 1
 
Metoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian dataMetoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian data
 
Statistik parametrik
Statistik parametrikStatistik parametrik
Statistik parametrik
 
uji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - ratauji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - rata
 
Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)Ukuran dispersi(5)
Ukuran dispersi(5)
 
PPT SPSS-Statistika
PPT SPSS-StatistikaPPT SPSS-Statistika
PPT SPSS-Statistika
 
Teknik sampling
Teknik samplingTeknik sampling
Teknik sampling
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiran
 
Materi 8 analisis time series
Materi 8 analisis time seriesMateri 8 analisis time series
Materi 8 analisis time series
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameter
 
statistika - populasi dan sampel
statistika - populasi dan sampelstatistika - populasi dan sampel
statistika - populasi dan sampel
 
statistik dasar1
statistik dasar1statistik dasar1
statistik dasar1
 
Metode statistika
Metode statistikaMetode statistika
Metode statistika
 
Statistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 BerpasanganStatistika Uji Rerata 2 Berpasangan
Statistika Uji Rerata 2 Berpasangan
 
Bab 15 regresi
Bab 15 regresiBab 15 regresi
Bab 15 regresi
 

Viewers also liked

Makalah dasar-dasar statistika
Makalah dasar-dasar statistikaMakalah dasar-dasar statistika
Makalah dasar-dasar statistikaSiti_Rita_Anita
 
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan dataJenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan dataFirman Marine
 
makalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam datamakalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam dataAisyah Turidho
 
Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Yunita Dwi Jayanti
 
Tata Tulis Laporan Dan Teknik Presentasi
Tata Tulis Laporan Dan Teknik PresentasiTata Tulis Laporan Dan Teknik Presentasi
Tata Tulis Laporan Dan Teknik PresentasiFox Broadcasting
 
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminal
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminalPpt gaya gerak listri dan tegangan terminal
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminalMA NA
 
Fisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFatimahFF
 
GAYA GERAK LISTRIK
GAYA GERAK LISTRIKGAYA GERAK LISTRIK
GAYA GERAK LISTRIKSimson Exan
 
Dasar - Dasar Statistik
Dasar  - Dasar StatistikDasar  - Dasar Statistik
Dasar - Dasar Statistikphient_dvero
 
Konsep Statistika dan Metode Ilmiah
Konsep Statistika dan Metode IlmiahKonsep Statistika dan Metode Ilmiah
Konsep Statistika dan Metode Ilmiahashfiashaffa
 
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007Taufiq Audah
 
Soal latihan muatan dan medan listrik
Soal latihan muatan dan medan listrikSoal latihan muatan dan medan listrik
Soal latihan muatan dan medan listrikHastuti ELINS
 
Makalah sistem pengolah data
Makalah sistem pengolah dataMakalah sistem pengolah data
Makalah sistem pengolah dataanissolekha
 
Statistik Pendidikan
Statistik PendidikanStatistik Pendidikan
Statistik PendidikanAli Murfhy
 
Fungsi rumus statistik di excel
Fungsi rumus statistik di excelFungsi rumus statistik di excel
Fungsi rumus statistik di excelArief Hidayat
 

Viewers also liked (20)

Makalah dasar-dasar statistika
Makalah dasar-dasar statistikaMakalah dasar-dasar statistika
Makalah dasar-dasar statistika
 
Konsep dasar statistik
Konsep dasar statistikKonsep dasar statistik
Konsep dasar statistik
 
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan dataJenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
 
makalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam datamakalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam data
 
Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)Materi 1 statistik (pengantar)
Materi 1 statistik (pengantar)
 
Tata Tulis Laporan Dan Teknik Presentasi
Tata Tulis Laporan Dan Teknik PresentasiTata Tulis Laporan Dan Teknik Presentasi
Tata Tulis Laporan Dan Teknik Presentasi
 
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminal
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminalPpt gaya gerak listri dan tegangan terminal
Ppt gaya gerak listri dan tegangan terminal
 
Sejarah statistik
Sejarah statistikSejarah statistik
Sejarah statistik
 
Fisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik StatisFisika - Listrik Statis
Fisika - Listrik Statis
 
GAYA GERAK LISTRIK
GAYA GERAK LISTRIKGAYA GERAK LISTRIK
GAYA GERAK LISTRIK
 
Pengertian statistika
Pengertian statistikaPengertian statistika
Pengertian statistika
 
Dasar - Dasar Statistik
Dasar  - Dasar StatistikDasar  - Dasar Statistik
Dasar - Dasar Statistik
 
Materi statistik2
Materi statistik2Materi statistik2
Materi statistik2
 
Konsep Statistika dan Metode Ilmiah
Konsep Statistika dan Metode IlmiahKonsep Statistika dan Metode Ilmiah
Konsep Statistika dan Metode Ilmiah
 
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007
Fungsi statistika, logika dan teks microsoft excel 2007
 
Kuliah 1 listrik statis
Kuliah 1 listrik statisKuliah 1 listrik statis
Kuliah 1 listrik statis
 
Soal latihan muatan dan medan listrik
Soal latihan muatan dan medan listrikSoal latihan muatan dan medan listrik
Soal latihan muatan dan medan listrik
 
Makalah sistem pengolah data
Makalah sistem pengolah dataMakalah sistem pengolah data
Makalah sistem pengolah data
 
Statistik Pendidikan
Statistik PendidikanStatistik Pendidikan
Statistik Pendidikan
 
Fungsi rumus statistik di excel
Fungsi rumus statistik di excelFungsi rumus statistik di excel
Fungsi rumus statistik di excel
 

Similar to Pengertian & ruang lingkup statistik

Pengantar Statistika Pendidikan
Pengantar Statistika PendidikanPengantar Statistika Pendidikan
Pengantar Statistika PendidikanTopanSeptiady
 
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariPeranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariOki Mentari
 
Statistika pendidikan uni
Statistika pendidikan uniStatistika pendidikan uni
Statistika pendidikan uniElisa Dian
 
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docMateri statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docShinta Ari Herdiana
 
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri Lingkaran
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri LingkaranMATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri Lingkaran
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri LingkaranMustaqim Furohman
 
Unit 1 stat pend
Unit 1 stat pendUnit 1 stat pend
Unit 1 stat pendkelasrs12a
 
29514 statistik dasar
29514 statistik dasar29514 statistik dasar
29514 statistik dasarnurwa ningsih
 
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdfnorfahusada1234
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahNurdiana Diana
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahNurdiana Diana
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahNurdiana Diana
 
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...ardynuryadi
 

Similar to Pengertian & ruang lingkup statistik (20)

STATISTIKA
STATISTIKASTATISTIKA
STATISTIKA
 
Pengantar Statistika Pendidikan
Pengantar Statistika PendidikanPengantar Statistika Pendidikan
Pengantar Statistika Pendidikan
 
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariPeranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
 
Statistika Dasar
Statistika DasarStatistika Dasar
Statistika Dasar
 
Statistika pendidikan uni
Statistika pendidikan uniStatistika pendidikan uni
Statistika pendidikan uni
 
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docMateri statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
 
Bahasa indo
Bahasa indoBahasa indo
Bahasa indo
 
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri Lingkaran
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri LingkaranMATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri Lingkaran
MATEMATIKA Statisika Peluang Trigonometri Lingkaran
 
1. pengantar statistik
1. pengantar statistik1. pengantar statistik
1. pengantar statistik
 
Unit 1 stat pend
Unit 1 stat pendUnit 1 stat pend
Unit 1 stat pend
 
Unit 1 stat pend
Unit 1 stat pendUnit 1 stat pend
Unit 1 stat pend
 
29514 statistik dasar
29514 statistik dasar29514 statistik dasar
29514 statistik dasar
 
Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1Statistika Dasar Pertemuan 1
Statistika Dasar Pertemuan 1
 
Materi Statistika
Materi Statistika Materi Statistika
Materi Statistika
 
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf
16-Article Text-62-1-10-20200814.pdf
 
Statistik Dasar
Statistik Dasar Statistik Dasar
Statistik Dasar
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalah
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalah
 
Tugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalahTugas bahasa indonesia makalah
Tugas bahasa indonesia makalah
 
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
 

More from Winda nawangasari (20)

Manj mutu iso
Manj mutu isoManj mutu iso
Manj mutu iso
 
Ppt strategi proses
Ppt strategi prosesPpt strategi proses
Ppt strategi proses
 
Manajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi ProsesManajemen Operasi Strategi Proses
Manajemen Operasi Strategi Proses
 
Ppt komunikasi bisnis
Ppt komunikasi bisnisPpt komunikasi bisnis
Ppt komunikasi bisnis
 
Komunikasi Bisnis
Komunikasi BisnisKomunikasi Bisnis
Komunikasi Bisnis
 
Hak Atas Kekayaan Intelektual Desain Industri
Hak Atas Kekayaan Intelektual Desain IndustriHak Atas Kekayaan Intelektual Desain Industri
Hak Atas Kekayaan Intelektual Desain Industri
 
IAD IBD
IAD IBDIAD IBD
IAD IBD
 
Makalah fiqih muamalah
Makalah fiqih muamalahMakalah fiqih muamalah
Makalah fiqih muamalah
 
Ebi (kelompok 11)
Ebi (kelompok 11)Ebi (kelompok 11)
Ebi (kelompok 11)
 
Dasar dasar bisnis
Dasar dasar bisnisDasar dasar bisnis
Dasar dasar bisnis
 
Tugas uas manajemen pemasaran
Tugas uas manajemen pemasaranTugas uas manajemen pemasaran
Tugas uas manajemen pemasaran
 
Karya Ilmiah
Karya IlmiahKarya Ilmiah
Karya Ilmiah
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
 
Csr etika bisnis
Csr etika bisnisCsr etika bisnis
Csr etika bisnis
 
M logika revisi
M logika revisiM logika revisi
M logika revisi
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
Tentang david hume
Tentang david humeTentang david hume
Tentang david hume
 
Makalahku filsafat modern
Makalahku filsafat modernMakalahku filsafat modern
Makalahku filsafat modern
 
Revisi makalah msi islam radikalisme
Revisi makalah msi islam radikalismeRevisi makalah msi islam radikalisme
Revisi makalah msi islam radikalisme
 

Recently uploaded

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 

Recently uploaded (20)

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 

Pengertian & ruang lingkup statistik

  • 1. STATISTIK BISNIS SekolahTinggiAgama Islam Negeri (STAIN) Kudus RUANG LINGKUP STATISTIK & STATISTIKA Danang Kurniawan,SE,.MM
  • 2. Statistika & Statistik  Statistika berasal dr bhs latin “status”, bhs inggris “state” artinya kesatuan politik.  Statistika dulu untk melayani keperluan negara, misal : menyusun info tentang penduduk, pajak, mobilisasi dlm angkatan perang.  Kegiatan statistika dulu dilakukan dgn cara sensus, dinegara roma,babylonia.  Sekarang statistika berkembang jadi disiplin ilmu yg ber-hub dgn pengumpulan data,pengolahan data,analisis data,penarikan kesimpulan smpai pembuatan keputusan.  Bisa diartikan statistika sebagai ilmu yg mempelajari tentang pengumpulan,mengolah,menganalisi & menginterprestasikan data sehingga dapat disajikan dgn baik.
  • 3. Lanjutan :  Statistik, diartikan sbg kumpulan fakta yg berbentuk angka2 yg disusun dlm bentuk daftar/tabel yg menggambarkan suatu persoalan. Contoh : Rata2 kelas A adalah 160 cm.  Statistika ilmunya sedangkan statistik ukurannya.  Statistika merupakan metode ilmiah yg berkaitan dg data, sedang statistik adalah kumpulan angka2 mengenai suatu masalah dan dapat memberikan gambaran pada masalah itu.
  • 4. Penggolongan Statistika  Statika biasanya dipelajari dri sudut teori atau metodenya.  Metode statistika digolongkan jadi 2 : metode deskriptif dan metode inferensia.  Metode deskriptif : membahas cara pengumpulan data,penyerderhanaan angka2, mengukur pemusatan dan penyebaran data.  Yng termasuk pemusatan data misalnya rata2,media, dan modus. Ukuran penyebaran misalnya range,simpangan rata2,varians dan simpangan baku. Selain itu dlm ukuran letak misalnya kuartil, desil dan persentil.
  • 5. Lanjutan :  Statistika inferensia membahas mengenai cara menganalisis data serta mengambil kesimpulan (berkaitan dg estimasi parameter dan pengujian hipotesis).  Statistik inferensia dibagi 2 kelompok statistika parametrik dan statistika nonparametrik.  Statistik parametrik biasanya dihubungkan dg data yg bersifat kuantitatif. Contoh adalah uji t,analisis ragam uji korelasi dan uji regresi.
  • 6. Lanjutan :  Statistika nonparametrik merupakan bagian dri statistik inferensia yg tdk memperhatikan nilai dr satu atau lebih parameter populasi.  Metode ini menganalisis data yg distribusinya tdk dpt diasumsikan normal.  Contoh : analisis khi kuadrat untk uji kebebasan dua variabel kategori,koefisien korelasi spearman,uji tanda peringkat wilcoxon dan uji friedman.
  • 7. Fungsi statistika  Dapat meningkatkan efisiensi dg cara membatasi dan memastikan cara kerja dan cara berfikir.  Statistika dpt meringkaskn hasil penelitian dlm bentuk yg sederhana dan mudah dipahami.  Dpat memberikan dasar untuk melakukan interpretasi dan menarik kesimpulan penelitian yg tepat.  Dpt memberikan gambaran eksak mengenai suatau peramal untk waktu yg akan datang.  Dapat memberikan dasar untk menyusun peramalan tentang hal yg akan terjadi berdasarkan pd keadaan yg telah diketahui.
  • 8. Ciri khas statistika  Statistik selalu bekerja dgn angka atau bilangan. Contoh disiplin kerja pegawai, yaitu tinggi, cukup dan kurang (data kualitatif hrs dikonfersi jadi data kuantitatif), tinggi skor 80-100, cukup skor 60-79, kurang skor 30-59.  Statistik bersifat objektif, artinya statistik bekerja menurut objeknya/apa adanya. Itulah sebabnya statistik sering dikatakan sebagai alat penilai kenyataan.  Statistik bersifat universal. Ini mengandung pengertian bahwa ruang lingkup dan bidang garapan statistik tdk sempit.
  • 9. Permasalahan Statistik  Hananto sigit (1966) dlm anas sudijono mengemukakan adanya 3 permasalahan dasar dlm statistika : 1. Permasalahan rata-rata (average). 2. Permasalahan tentang pemen- caran/penyebaran (variability/dispersion). 3. Permasalahan tentang saling hubungan (korelasi).