SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
SKIZOPRENIA
Vina Mariana Ulfah
SF 20244
DEFINISI
 Gangguan jiwa berat yang ditandai dengan gangguan penilaian realita (waham dan
halusinasi)
ETIOLOGI
 Tidak diketahui secara pasti tetapi berhubungan dengan faktor genetik,
perkembangan, dan faktor lingkungan
PATOFIOLOGI
Pembesarah ventrikel otak, penurunan ukuran otak dan perubahan bentuk otak menjadi asimetri
Hipotesis dopaminegik karena adanya hiper atau hipoaktivitas dari proses dopaminergik pada bagian otak
tertentu
Disfungsi Glutaminergik. Sal Gultaminergik berinteraksi dengan saluran dopaminergik
Abdnormalitas serotonin (5HT)
FAKTOR RESIKO
Bentuk struktur otak dan sistem saraf pusat yg tidak normal
Genetik
Kekurangan Oksigen, nutrisi dan terkena virus saat didalam kandungan
Lahir dalam kondisi prematur
Ketidakseimbangan kadar serotonin dan dopamin
Peningkatan aktivasi pada sistem kekebalan tubuh
Penyalahgunaan obat-obatan
MANIFESTASI KLINIS
Gejala Skizofrenia dibagi menjadi 2 katagori yaitu : gejala positif dan gejala negatif
1. Gejala Positif
 Halusinasi, yakni perasaan mengalami sesuatu yang terasa nyata, namun
sebenarnya hanya ada dalam pikiran penderita
 Waham, menyakini sesuatu yang bertolak belakang dengan kenyataan
 Kacau dalam berpikir dan berbicara, penderita sulit berkonsentrasi, cara
berkomunikasi yang membingungkan
 Perilaku kacau dan sulit diprediksi, secara tidak terduga penderita dapat tiba-tiba
berteriak marah tanpa alasan
SAMBUNGAN MANIFESTASI KLINIS
2. Gejala Negatif
 Respon emosional yang ganjil, seperti ekspresi wajah dan nada bicara yang
monoton
 Sulit merasa senang atau puas
 Enggan bersosialisasi
 Tidak nyaman berada didekat orang lain
 Tidak peduli pada penampilan dan kebersihan diri
 Kehilangan minat dan motivasi pada berbagai aktivitas
TIPE-TIPE SKIZOFRONIA
Skizrofenia Paranoid
• Tipe paranoid pengidap sering
menglami waham dan halusinasi.
Pengidap menunjukan perilaku yang
tidak normal seakan ia sedang
diawasi sehingga ia menunjukkan
rasa marah, gelisah hingga benci
terhadap seseorang. Penderita tipe
paranoid masih memiliki fungsi
intelaktual dan ekspresi yang
tergolong normal.
Skizefronis Katatonik
• Pengidap katatonik ciri utamanya
adalah gangguan pada psikomotor
yang dapat meliputi motoric
immobility, aktivitas motorik
berlebihan, gaduh-gelisah, patuh
terhadap pengulangan kata dan
perintah.
TIPE-TIPE SKIZOFRONIA
Skizofrenia Hebefrenik
• Ciri-ciri utamanya Prilaku
tidak bertanggung jawab,
kecendrungan
menyendiri, pembicaraan
tak menentu, perasaan
puas diri dan senyum
sendiri.
Skizofrenia Tidak Terarur
• Gejalanya ditandai dengan ucapan dan
tingakah laku yang tidak teratur dan sulit
dipahami. Terkadang mereka tertawa tanpa
alasan yang jelas, atau terlihat sibuk dengan
persepsi yang mereka miliki.
TIPE-TIPE SKIZOFRONIA
Skizofrenia Diferentiatif
• Tipe yang mempunyai
gejala yang tidak
spesifik, misanya
seorang penderita
terkadang menunjukkan
gejala dari katatonik,
paranoid, hebefrenik
namun tidak dapat
digolongakn ke dalam
salah satunya secara
husus.
Skizofrenia Residual
• Penderita yang telah
mengalami residual
dalam waktu lama.
Gejala yang ditunjukkan
seperti kurang bahagia,
intonasi suara yang
monoton, ekspresi
wajah kosong,
Skizofrenia Simpel
• Lebih banyak
menunjukkan gejala
negatif dan sangat
jarang menampakkan
gejala positif.
TATA LAKSANA
Terapi Non Farmakologi
• Psikoterapi
• Psikoedukasi
• psikososial
• Psikoreligius
• Terapi fisik berupa olga
• Berbagai kegiatan seperti les / kursus
Terapi Farmakologi
• Antipsikotik
• Antipisikotik Generasi Pertama
• Antipisikotik Generasi Kedua
TATA LAKSANA FARMAKOLOGI
 Obat Antipsikotik
Bekerja mengontrol halusinasi, delusi dan perubahan pola pikir yg trj pd pengidap
skizoprenia. Terdapat dua katagori antipsikotik yg dikenal yaitu, antipsikotik tipikal dan
atipikal
a. Antipsikotik Tipikal (AGP)
 Bekerja dg cara memblok reseptor dopamin D2
 Memiliki tingkat afinitas, resiko ES ektrapiramidal dan hiperprolaktinemia > dibandingkan
antipsikotik atipikal
 Efektif menangani gejala positif dan mengurangi kejadial relaps (kekambuhan kembali)
 ES : Ekstrapiramidal akut (tremor, kejang, badan kaku, dan bradikinesia/ sulit melakukan
gerakan)
 C/: Chlorpromazin, Fluperidol, Haloperidol, Loxapine, Molindone, Mesoridazine, Perphenazine,
Thioridazine,Thiothixene, Trifluperezine
TATA LAKSANA FARMAKOLOGI
b. Antipsikotik Atipikal (AGK)
 Antipsikotik atipikal spt risperidon, olanzapine, quetiapine, ziprazidon aripriprazol,
paliperidone, iloperidon, asenapine, lurasidone dan klozapine memiliki afinitas yg lebih
besar trhadap serotonin daripada reseptor dopamin
 Sebagian antipsikotik atipikal menyebabkan efek samping berupa kenaikan berat badan
dan metabolisme lemak
 Memiliki resiko efek samping ektrapiramidal < dibandingkan antipsikotik tipikal
 C/ : aripriprazol , asenapine, klozapine, iloperidon, risperidon, olanzapine
TATA LAKSANA FARMAKOLOGI
 Pemilihan terapi antipsikotik harus berdasarkan pada
1. kebutuhan untuk menghindari efek samping tertentu
2. Adanya gangguan psikiatri atau kondisi medis yg lainnya
3. tanggapan terhadap riwayat pasien atau keluarga
TATA LAKSANA FARMAKOLOGI
GUADELINE

More Related Content

Similar to SKIZOPRENIA.pptx

Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to Schizophrenia
Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to SchizophreniaTantri Novelin Utami 181301117_Introduction to Schizophrenia
Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to SchizophreniaTantriNovelin1
 
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.pptBeberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.pptkocankocan
 
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.ppt
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.pptasuhan keperawatan gangguan skizofrenia.ppt
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.pptwayandarsana
 
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptx
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptxPPT Skizoafektif Tipe Manik.pptx
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptxApriliaAdelinaBarus
 
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptx
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptxMengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptx
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptxEryaNahrani
 
GAD,Bipolar,Depresi,.pptx
GAD,Bipolar,Depresi,.pptxGAD,Bipolar,Depresi,.pptx
GAD,Bipolar,Depresi,.pptxHABIBIAKBAR1
 
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan NeurotikPerbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan NeurotikLena Setianingsih
 
Anxietas = kecemasan
Anxietas = kecemasanAnxietas = kecemasan
Anxietas = kecemasanNazmi Bachmid
 
Presentation Psikosis Akut
Presentation Psikosis AkutPresentation Psikosis Akut
Presentation Psikosis AkutDavid Edward
 
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.pptDhiyaMaghfirah
 

Similar to SKIZOPRENIA.pptx (20)

Schizophrenia
SchizophreniaSchizophrenia
Schizophrenia
 
Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to Schizophrenia
Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to SchizophreniaTantri Novelin Utami 181301117_Introduction to Schizophrenia
Tantri Novelin Utami 181301117_Introduction to Schizophrenia
 
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.pptBeberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
 
Skizofrenia
Skizofrenia Skizofrenia
Skizofrenia
 
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.ppt
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.pptasuhan keperawatan gangguan skizofrenia.ppt
asuhan keperawatan gangguan skizofrenia.ppt
 
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptx
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptxPPT Skizoafektif Tipe Manik.pptx
PPT Skizoafektif Tipe Manik.pptx
 
MARAMIS 1
MARAMIS 1MARAMIS 1
MARAMIS 1
 
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptx
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptxMengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptx
Mengenali Kegawatdaruratan dalam Kesehatan Mental - dr. Eria Nahrani.pptx
 
GAD,Bipolar,Depresi,.pptx
GAD,Bipolar,Depresi,.pptxGAD,Bipolar,Depresi,.pptx
GAD,Bipolar,Depresi,.pptx
 
Mengenal Gangguan schizophrenia
Mengenal Gangguan schizophreniaMengenal Gangguan schizophrenia
Mengenal Gangguan schizophrenia
 
Present
PresentPresent
Present
 
Skizofrenia
SkizofreniaSkizofrenia
Skizofrenia
 
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan NeurotikPerbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
 
Anxietas = kecemasan
Anxietas = kecemasanAnxietas = kecemasan
Anxietas = kecemasan
 
Presentation Psikosis Akut
Presentation Psikosis AkutPresentation Psikosis Akut
Presentation Psikosis Akut
 
referat jiwa.pptx
referat jiwa.pptxreferat jiwa.pptx
referat jiwa.pptx
 
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt
09 Pertemuan Ke-9 Skizofrenia.ppt
 
Psikologi Klinis_Skizofrenia
Psikologi Klinis_SkizofreniaPsikologi Klinis_Skizofrenia
Psikologi Klinis_Skizofrenia
 
SKIZOFRENIA Sept 2017.pptx
SKIZOFRENIA Sept 2017.pptxSKIZOFRENIA Sept 2017.pptx
SKIZOFRENIA Sept 2017.pptx
 
CRS PSIKOTIK.pptx
CRS PSIKOTIK.pptxCRS PSIKOTIK.pptx
CRS PSIKOTIK.pptx
 

More from Vina Mariana Ulfah

More from Vina Mariana Ulfah (8)

OSTEOMALASIA.pptx
OSTEOMALASIA.pptxOSTEOMALASIA.pptx
OSTEOMALASIA.pptx
 
GANGGUAN SIRKULASI.pptx
GANGGUAN SIRKULASI.pptxGANGGUAN SIRKULASI.pptx
GANGGUAN SIRKULASI.pptx
 
DVT_RABDOMYOLISIS.pptx
DVT_RABDOMYOLISIS.pptxDVT_RABDOMYOLISIS.pptx
DVT_RABDOMYOLISIS.pptx
 
INKONTENESIA URINE.pptx
INKONTENESIA URINE.pptxINKONTENESIA URINE.pptx
INKONTENESIA URINE.pptx
 
EPILEPSI.pptx
EPILEPSI.pptxEPILEPSI.pptx
EPILEPSI.pptx
 
DIABETES MELITUS VINA MARIANA ULFAH.pptx
DIABETES MELITUS VINA MARIANA ULFAH.pptxDIABETES MELITUS VINA MARIANA ULFAH.pptx
DIABETES MELITUS VINA MARIANA ULFAH.pptx
 
PELAYANAN KESEHATAN.ppt
PELAYANAN KESEHATAN.pptPELAYANAN KESEHATAN.ppt
PELAYANAN KESEHATAN.ppt
 
GOUTHIPERURISEMIA.pptx
GOUTHIPERURISEMIA.pptxGOUTHIPERURISEMIA.pptx
GOUTHIPERURISEMIA.pptx
 

Recently uploaded

konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasiantoniareong
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosizahira96431
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdfMeboix
 
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfPPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfSeruniArdhia
 
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptxAyu Rahayu
 
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docx
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docxCAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docx
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docxPuskesmasTete
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfhurufd86
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanDevonneDillaElFachri
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxwisanggeni19
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxDianaayulestari2
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitIrfanNersMaulana
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensissuser1cc42a
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxagussudarmanto9
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxpuspapameswari
 

Recently uploaded (20)

konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdfPPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
PPT Diskusi Topik - Stroke Iskemik (Rotasi G).pdf
 
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx
630542073-PENYULUHAN-PROLANIS-2022-HIPERTENSI-pptx-pptx.pptx
 
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docx
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docxCAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docx
CAPAIAN KINERJA UKM dalam peningkatan capaian .docx
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptxpenyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
penyakit jantung koroner pada Prolanis.pptx
 
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptxPEMBUATAN STR  BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
PEMBUATAN STR BAGI APOTEKER PASCA UU 17-2023.pptx
 

SKIZOPRENIA.pptx

  • 2. DEFINISI  Gangguan jiwa berat yang ditandai dengan gangguan penilaian realita (waham dan halusinasi)
  • 3. ETIOLOGI  Tidak diketahui secara pasti tetapi berhubungan dengan faktor genetik, perkembangan, dan faktor lingkungan
  • 4. PATOFIOLOGI Pembesarah ventrikel otak, penurunan ukuran otak dan perubahan bentuk otak menjadi asimetri Hipotesis dopaminegik karena adanya hiper atau hipoaktivitas dari proses dopaminergik pada bagian otak tertentu Disfungsi Glutaminergik. Sal Gultaminergik berinteraksi dengan saluran dopaminergik Abdnormalitas serotonin (5HT)
  • 5. FAKTOR RESIKO Bentuk struktur otak dan sistem saraf pusat yg tidak normal Genetik Kekurangan Oksigen, nutrisi dan terkena virus saat didalam kandungan Lahir dalam kondisi prematur Ketidakseimbangan kadar serotonin dan dopamin Peningkatan aktivasi pada sistem kekebalan tubuh Penyalahgunaan obat-obatan
  • 6. MANIFESTASI KLINIS Gejala Skizofrenia dibagi menjadi 2 katagori yaitu : gejala positif dan gejala negatif 1. Gejala Positif  Halusinasi, yakni perasaan mengalami sesuatu yang terasa nyata, namun sebenarnya hanya ada dalam pikiran penderita  Waham, menyakini sesuatu yang bertolak belakang dengan kenyataan  Kacau dalam berpikir dan berbicara, penderita sulit berkonsentrasi, cara berkomunikasi yang membingungkan  Perilaku kacau dan sulit diprediksi, secara tidak terduga penderita dapat tiba-tiba berteriak marah tanpa alasan
  • 7. SAMBUNGAN MANIFESTASI KLINIS 2. Gejala Negatif  Respon emosional yang ganjil, seperti ekspresi wajah dan nada bicara yang monoton  Sulit merasa senang atau puas  Enggan bersosialisasi  Tidak nyaman berada didekat orang lain  Tidak peduli pada penampilan dan kebersihan diri  Kehilangan minat dan motivasi pada berbagai aktivitas
  • 8. TIPE-TIPE SKIZOFRONIA Skizrofenia Paranoid • Tipe paranoid pengidap sering menglami waham dan halusinasi. Pengidap menunjukan perilaku yang tidak normal seakan ia sedang diawasi sehingga ia menunjukkan rasa marah, gelisah hingga benci terhadap seseorang. Penderita tipe paranoid masih memiliki fungsi intelaktual dan ekspresi yang tergolong normal. Skizefronis Katatonik • Pengidap katatonik ciri utamanya adalah gangguan pada psikomotor yang dapat meliputi motoric immobility, aktivitas motorik berlebihan, gaduh-gelisah, patuh terhadap pengulangan kata dan perintah.
  • 9. TIPE-TIPE SKIZOFRONIA Skizofrenia Hebefrenik • Ciri-ciri utamanya Prilaku tidak bertanggung jawab, kecendrungan menyendiri, pembicaraan tak menentu, perasaan puas diri dan senyum sendiri. Skizofrenia Tidak Terarur • Gejalanya ditandai dengan ucapan dan tingakah laku yang tidak teratur dan sulit dipahami. Terkadang mereka tertawa tanpa alasan yang jelas, atau terlihat sibuk dengan persepsi yang mereka miliki.
  • 10. TIPE-TIPE SKIZOFRONIA Skizofrenia Diferentiatif • Tipe yang mempunyai gejala yang tidak spesifik, misanya seorang penderita terkadang menunjukkan gejala dari katatonik, paranoid, hebefrenik namun tidak dapat digolongakn ke dalam salah satunya secara husus. Skizofrenia Residual • Penderita yang telah mengalami residual dalam waktu lama. Gejala yang ditunjukkan seperti kurang bahagia, intonasi suara yang monoton, ekspresi wajah kosong, Skizofrenia Simpel • Lebih banyak menunjukkan gejala negatif dan sangat jarang menampakkan gejala positif.
  • 11. TATA LAKSANA Terapi Non Farmakologi • Psikoterapi • Psikoedukasi • psikososial • Psikoreligius • Terapi fisik berupa olga • Berbagai kegiatan seperti les / kursus Terapi Farmakologi • Antipsikotik • Antipisikotik Generasi Pertama • Antipisikotik Generasi Kedua
  • 12. TATA LAKSANA FARMAKOLOGI  Obat Antipsikotik Bekerja mengontrol halusinasi, delusi dan perubahan pola pikir yg trj pd pengidap skizoprenia. Terdapat dua katagori antipsikotik yg dikenal yaitu, antipsikotik tipikal dan atipikal a. Antipsikotik Tipikal (AGP)  Bekerja dg cara memblok reseptor dopamin D2  Memiliki tingkat afinitas, resiko ES ektrapiramidal dan hiperprolaktinemia > dibandingkan antipsikotik atipikal  Efektif menangani gejala positif dan mengurangi kejadial relaps (kekambuhan kembali)  ES : Ekstrapiramidal akut (tremor, kejang, badan kaku, dan bradikinesia/ sulit melakukan gerakan)  C/: Chlorpromazin, Fluperidol, Haloperidol, Loxapine, Molindone, Mesoridazine, Perphenazine, Thioridazine,Thiothixene, Trifluperezine
  • 13. TATA LAKSANA FARMAKOLOGI b. Antipsikotik Atipikal (AGK)  Antipsikotik atipikal spt risperidon, olanzapine, quetiapine, ziprazidon aripriprazol, paliperidone, iloperidon, asenapine, lurasidone dan klozapine memiliki afinitas yg lebih besar trhadap serotonin daripada reseptor dopamin  Sebagian antipsikotik atipikal menyebabkan efek samping berupa kenaikan berat badan dan metabolisme lemak  Memiliki resiko efek samping ektrapiramidal < dibandingkan antipsikotik tipikal  C/ : aripriprazol , asenapine, klozapine, iloperidon, risperidon, olanzapine
  • 14. TATA LAKSANA FARMAKOLOGI  Pemilihan terapi antipsikotik harus berdasarkan pada 1. kebutuhan untuk menghindari efek samping tertentu 2. Adanya gangguan psikiatri atau kondisi medis yg lainnya 3. tanggapan terhadap riwayat pasien atau keluarga